3
Hipertensi 1 Definisi Peningkatan tekanan darah ≥140/90 mmHg secara kronis 2 Anamnesis Sakit kepala Rasa berputar Pengelihatan kabur Factor risiko : merokok, obesitas, inaktivasi fisik, dyslipidemia, DM Riwayat keluarga dengan penyakit kardiovaskular dini 3 Pemeriksaan Fisik Nilai tekanan darah diambil dari rerata 2 kali pengukuran (≥140/90 mmHg) 4 Kriteria Diagnosis Tekanan darah ≥140/90 mmHg pada 3 kali pengukuran dalam interval waktu 1-2 minggu atau 2 hari berturut-turut apabila penderita dirawat 5 Diagnosis Kerja Hipertensi 6 Diagnosis Banding CHF Hiperaldosteron Hipertiroid 7 Pemeriksaan Penunjang Darah lengkap Kadar ureum kreatinin Gula darah Lemak darah Elektrolit Kalsium Asam urat Urinalisis 8 Tatalaksana Modifikasi gaya hidup - Penurunan berat badan - Diet DASH - Penurunan asupan garam - Aktivitas fisik - Pembatasan konsumsi alkohol Terapi medikamentosa - < 55 tahun diberikan ACE inhibitor atau ARB - > 55 tahun diberikan CCB - Tiazid - Diuretic lain/ α blocker/ β blocker 9 Edukasi Mengurangi makanan yang tinggi garam Meningkatkan aktivitas fisik minimal 30 menit/hari Mengurangi atao memberhentikan konsumsi alcohol dan rokok

Hipertensi & ISK-1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kk

Citation preview

Page 1: Hipertensi & ISK-1

Hipertensi1 Definisi Peningkatan tekanan darah ≥140/90 mmHg secara kronis2 Anamnesis Sakit kepala

Rasa berputarPengelihatan kaburFactor risiko : merokok, obesitas, inaktivasi fisik, dyslipidemia, DMRiwayat keluarga dengan penyakit kardiovaskular dini

3 Pemeriksaan Fisik Nilai tekanan darah diambil dari rerata 2 kali pengukuran (≥140/90 mmHg)4 Kriteria Diagnosis Tekanan darah ≥140/90 mmHg pada 3 kali pengukuran dalam interval

waktu 1-2 minggu atau 2 hari berturut-turut apabila penderita dirawat5 Diagnosis Kerja Hipertensi6 Diagnosis Banding CHF

HiperaldosteronHipertiroid

7 Pemeriksaan Penunjang Darah lengkapKadar ureum kreatininGula darahLemak darahElektrolitKalsiumAsam uratUrinalisis

8 Tatalaksana Modifikasi gaya hidup- Penurunan berat badan- Diet DASH- Penurunan asupan garam- Aktivitas fisik- Pembatasan konsumsi alkohol

Terapi medikamentosa- < 55 tahun diberikan ACE inhibitor atau ARB- > 55 tahun diberikan CCB- Tiazid- Diuretic lain/ α blocker/ β blocker

9 Edukasi Mengurangi makanan yang tinggi garamMeningkatkan aktivitas fisik minimal 30 menit/hariMengurangi atao memberhentikan konsumsi alcohol dan rokok

10 Prognosis Ad vitam : bonamAd sanactionam : malamAd functionam : dubia ad bonam

11 Tingkat Evidens I/II/III/IV12 Tingkat Rekomendasi A/B/C13 Telaah Klinis SMF Penyakit Dalam14 Indicator Klinis15 Kepustakaan Harrison’s principles of internal medicine

Kapita Selekta Kedokteran

Page 2: Hipertensi & ISK-1

Infeksi Saluran Kemih1 Definisi2 Anamnesis3 Pemeriksaan Fisik4 Kriteria Diagnosis5 Diagnosis Kerja6 Diagnosis Banding7 Pemeriksaan Penunjang8 Tatalaksana -9 Edukasi10 Prognosis11 Tingkat Evidens12 Tingkat Rekomendasi13 Telaah Klinis SMF Penyakit Dalam14 Indicator Klinis15 Kepustakaan Harrison’s principles of internal medicine

Kapita Selekta Kedokteran