13
Jaringan Informasi Politeknik Negeri Lampung Septafiansyah Dwi Putra 23512042 Magister Informartika, ITB 2012

Identifikasi jaringan informasi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Identifikasi jaringan informasi

Jaringan

Informasi

Politeknik Negeri

Lampung Septafiansyah Dwi Putra

23512042 – Magister

Informartika, ITB 2012

Page 2: Identifikasi jaringan informasi

UPT – Pusat Komputer

Organisasi yang mengelola jaringan komputer pada PoliteknikNegeri Lampung adalah UPT-Puskom, UPT Pusat Komputer(Puskom) merupakan unit pelaksana teknis yang berfungsisebagai tempat layanan dan pengembangan teknologiinformasi dilingkungan Politeknik Negeri Lampung. Fungsipokok pada UPT-Puskom, yaitu:

a. Menjaga dan memelihara infrastruktur jaringan komputer.

b. Menjaga dan mengembangkan sistem informasi.

c. Mengadakan Pelatihan yang berkaitan dengan

peningkatan SDM dibidang teknologi informasi.

Page 3: Identifikasi jaringan informasi

Analisa Arsitektur dan Infrastruktur TIK Polinela

Arsitektur TIK UPT Puskom merupakanrepresentasi dariarsitektur bisnisPolinela, maka dariitu sebelummenjelaskanarsitektur TIK yang perlu dikembangkandi Polinela, perluditinjau terlebihdahulu arsitekturproses bisnisPolinela.

Page 4: Identifikasi jaringan informasi

Hasil analisa proses bisnis

Berdasarkan proses bisnis diatas maka dibutuhkan :

1. Aplikasi Manajemen Proses Akademik.

2. Aplikasi Manajemen Pengetahuan dan PengabdianKepada Masyarakat.

3. Aplikasi Manajemen Sumber Daya.

4. Aplikasi Kolaborasi dan Manajemen Komunitas.

5. Jaringan Komunikasi Data Internal Kampus.

6. Akses Jaringan Global.

Page 5: Identifikasi jaringan informasi

IDENTIFIKASI SPESIFIKASI SISTEM LAYANAN INFORMASI

Beberapa sistem yang sudah dibangun sampai saat iniadalah :

1. SISTEM INFORMASI AKADEMIK

2. SMS SERVER

3. E-PROCUMENT (SPSE)

4. LAMAN UTAMA POLINELA

5. REPOSITORY FILE SERVER

Page 6: Identifikasi jaringan informasi

ARSITEKTUR SISTEM JARINGAN INFORMASI

Sistem jaringan informasi menghubungkan hampirsemua lokasi di kampus Politeknik Negeri Lampung.untuk menggunakan akses jaringan adalah stafakademik, staf peneliti, staf administrasi, danmahasiswa. Setiap pengguna wajib mempunyai useracount yang diperoleh setelah mengisi formulirpendaftaran pengguna akses jaringan informasi.

Page 7: Identifikasi jaringan informasi

TOPOLOGI JARINGAN INTERNAL INFORMASI

Page 8: Identifikasi jaringan informasi

Skema Konfigurasi Jaringan Core dan Gateway

Page 9: Identifikasi jaringan informasi

Alokasi Server Farm

Page 10: Identifikasi jaringan informasi

SISTEM OPERASIONAL DAN STANDARISASIProsedur Dan Evaluasi Penggunaan

1. Instalasi Jaringani. Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware), ii. Standardisasi Pengkabelan,iii. Standardisasi Alamat (Internet Protocol/IP Address),iv. Standardisasi Penamaan.

2. Standardisasi Perangkat Lunak (Software) i. Antivirus ii. Service Pack iii. Sistem Operasi

Page 11: Identifikasi jaringan informasi

Rancangan Perbaikan Sistem Jaringan Komunikasi

• Gambar disamping adalah penggunaantopologi ring yang diajukan sebagaiperbaikan pada sisikonektifitas. Metode routing OSPF

Page 12: Identifikasi jaringan informasi

• Perancangan perbaikan pada sisi server gateway dengan menambahkan backup link sebesar 256 kbps

Page 13: Identifikasi jaringan informasi

PENUTUP

Penggunaan teknologi informasi di sebuah institusipendidikan bisa berbeda-beda bergantung kepadakemampuan dan bidang yang ada institusi itu sendiri.Bisa jadi sebuah jurusan di sebuah perguruan tinggihanya menggunakan produk teknologi informasi sajatanpa perlu mengembangkannya. Selain melakukanpengembangan produk teknologi informasi PoliteknikNegeri Lampung juga memiliki standard sistemoperasional dan pemeliharaan dalam setiap pekerjaanatau kegiatan yang berkaitan erat dengan teknologi daninformasi demi menjamin terciptanya tujuan utama daridibangunnya arsitektur dan jaringan informasi Polinela.