KATA PENGANTAR.doc

Embed Size (px)

Citation preview

REFERAT

HAND, FOOT AND MOUTH DISEASE

Oleh:

Astrini Retno Permatasari

201310401011061

Pembimbing:

dr.Slamet Sugiharto, Sp.KK

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

SMF ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN

RSUD GAMBIRAN KEDIRI

2015

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillahirabilalamin, puji syukur kehadirat Allah Subhanahuwataala yang telah melimpahkan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan referat ini. Shalawat dan salam senantiasa tercurahkan pada junjungan Rasulullah Muhammad ShallallahuAllaihi Wassalam yang telah membimbing umat manusia dari zaman gelap menuju jalan yang terang benderang.

Referat ini dengan judul HAND, FOOT AND MOUTH DISEASE ini dilaksanakan untuk memenuhi persyaratan Pendidikan Profesi Fakultas Kedokteran. Dalam menyelesaikan referat ini, penulis ingin mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada dr. Slamet Sugiharto,Sp.KK selaku pembimbing dan Ketua SMF Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin yang telah melungkan waktu dan member ilmu dan informasi yang sangat bermanfaat untuk referat ini.

Penulis menyadari bahwa referat ini masih belum sempurna. Dengan segala kerendahan hati penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Kritik dan saran juga penulis harapkan demi kesempurnaan referat ini. Semoga referat ini dapat menambah wawasan pengetahuan serta bermanfaat bagi semua pihak.

Wasalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Kediri, Juni 2015

PenulisDAFTAR ISIHalaman

Lembar Judul i

KATA PENGANTARii

DAFTAR ISI iii

BAB 1 PENDAHULUAN 11.1. Latar Belakang 11.2. Rumusan Masalah 21.3. Tujuan Penulisan21.4. Manfaat 3BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 42.1. Definisi42.2. Etiologi 42.3. Epidemiologi 5

2.4. Patogenesis 52.5. Transmisi 52.6. Manifestasi Klinis62.7. Diagnosis Banding92.8. Pemeriksaan Penunjang 102.9. Penatalaksanaan112.10. Komplikasi 132.11. Prognosis 142.12. Pencegahan14BAB 3 RINGKASAN 163.1. Ringkasan 16DAFTAR PUSTAKA 18