318
MATA PELAJARAN KIMIA SMA LATIHAN 1 1. Zat-zat di bawah ini termasuk unsur, kecuali ........ A.besi B.emas C.nikrom D.belerang E.kalium Jawaban : C 2. Di dalam rumus kimia senyawa K 2 CO 3 terdapat ....... A.1 atom K, 1 atom C, 1 atom O 3 B.2 atom K, 1 atom C, 2 atom O C.1 atom K, 1 atom C, 3 atom O D. 2 atom K, 1 atom C, 1 atom O 2 E.2 atom K, 2 atom C, 3 atom O Jawaban : B 3. Perbandingan antara massa 2 atom oksigen dengan 1/12 massa 1 atom 12 C adalah ....... A.massa 1 atom oksigen B.massa 1 molekul oksigen C.massa atom oksigen D.massa atom relatif oksigen E.massa relatif molekul oksigen Jawaban : D 4. 9 gram unsur A bersenyawa dengan 8 gram oksigen membentuk senyawa A 2 O 3 . Diketahui massa relatif atom O = 16. Massa atom relatif A adalah ..... A.32 B.24 C.18 D.27 E.54 Jawaban : D 5. Dari hasil pengujian daya hantar listrik terhadap A dan B diperoleh hasil : Pada larutan A lampu menyala dan terjadi gelembung gas sedang pada larutan B lampu tidak menyala dan tidak terjadi gelembung gas. Kesimpulan yang dapat diambil adalah ........ A.larutan A adalah elektrolit karena terjadi gelembung-

KIMIA

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: KIMIA

MATA PELAJARAN KIMIA SMA

LATIHAN 1

1.   Zat-zat di bawah ini termasuk unsur, kecuali ........A. besiB. emasC. nikrom

D. belerangE. kalium

Jawaban : C

2.   Di dalam rumus kimia senyawa K2CO3 terdapat .......A. 1 atom K, 1 atom C, 1 atom O3

B. 2 atom K, 1 atom C, 2 atom OC. 1 atom K, 1 atom C, 3 atom O

D.

2 atom K, 1 atom C, 1 atom O2

E. 2 atom K, 2 atom C, 3 atom OJawaban : B

3.   Perbandingan antara massa 2 atom oksigen dengan 1/12 massa 1 atom 12C adalah .......A. massa 1 atom oksigenB. massa 1 molekul oksigenC. massa atom oksigen

D. massa atom relatif oksigenE. massa relatif molekul oksigen

Jawaban : D

4.   9 gram unsur A bersenyawa dengan 8 gram oksigen membentuk senyawa A2O3. Diketahui massa relatif atom O = 16. Massa atom relatif A adalah .....A. 32B. 24C. 18

D. 27E. 54

Jawaban : D

5.   Dari hasil pengujian daya hantar listrik terhadap A dan B diperoleh hasil : Pada larutan A lampu menyala dan terjadi gelembung gas sedang pada larutan B lampu tidak menyala dan tidak terjadi gelembung gas. Kesimpulan yang dapat diambil adalah ........A. larutan A adalah elektrolit karena terjadi gelembung-gelembung gasB. larutan A adalah elektrolit karena tidak terjadi gelembung-gelembung gasC. larutan A adalah elektrolit karena terurai menjadi ion-ionD. larutan A adalah elektrolit karena tidak terurai menjadi ion-ionE. larutan A adalah elektrolit karena mudah larut dalam airJawaban : A

6.   Gas asitilen termasuk deret homolog ........A. alkanaB. alkenaC. alkuna

D. alka-dienaE. siklo-alkana

Jawaban : C

7.   Hasil sulingan minyak bumi yang paling tinggi titik didihnya adalah ......

Page 2: KIMIA

A. bensinB. kerosinC. solar

D. naftaE. residu

Jawaban : E

8.   Salah satu bahan kimia yang dipakai pada pengolahan air adalah kaporit. Bahan ini digunakan untuk tujuan ....A. menghindarkan bahan-bahan yang menyebabkan pencemaran airB. membebaskan air dari hama penyakitC. supaya air tidak berbauD. supaya kotoran dalam air mengendapE. menambah jumlah kelarutan oksigen dalam airJawaban : B

9.   Pupuk urea mengandung senyawa ..........A. CO(NH2)2

B. (NH4)2SO4

C. Ca(H2PO4)2

D. KClE. NaNO3

Jawaban : A

10.   Berapa gram FeS2 (M = 120) yang kemurniannya 90% harus dibakar untuk memperoleh 2,24 liter SO2 (0°C, 1 atm) berdasarkan reaksi :4FeS2(s) + 11O2(g)     2Fe2O3(s) + 8 SO2(g)A. 5,4 gramB. 6,0 gramC. 6,7 gram

D. 12,0 gramE. 21,6 gram

Jawaban : C

11.   Yang manakah diantara konfigurasi elektron di bawah ini yang menunjukkan adanya elektron yang tereksitasi ......A. 1s² 2s² 2p6 3s1

B. 1s² 2s² 2p63s² 3p6 4s1

C. 1s² 2s² 2p63s² 3p6 4s1 3d²D. 1s² 2s² 2p63s13p1

E. 1s² 2s² 2p63s² 3p6 4s1 3d²Jawaban : C

12.   Unsur Oksigen, belerang dan selen bila dilihat dari data di bawah ini merupakan unsur-unsur satu golongan pada sistem periodik. Hasil ini ditunjukan oleh ......

Page 3: KIMIA

.A. massa atom relatifnyaB. konfigurasi elektronC. titik lebur

D. jari-jari elektronE. massa atom relatif dan jari-jari atomnya

Jawaban : B

13.   Berdasarkan diagram tingkat energi di atas, maka untuk menguapkan 1 mol air dibutuhkan energi sebesar ......

A. 43 kJB. 86 kJC. 285 kJ

D. 484 kJE. 570 kJ

Jawaban : A

14.   Perubahan data-data percobaan berikut maka ......

A. orde reaksi terhadap H2 adalah 2B. orde reaksi terhadap SO2 adalah 2C. orde reaksi total adalah 4D. kecepatan reaksi menjadi 4 x jika (H2) dan (SO2) dinaikkan 2xE. rumus kecepatan reaksi V = k (H2)²(SO2)2

Page 4: KIMIA

Jawaban : A

15.   Pada suhu t°C dalam sebuah bejana V liter terdapat kesetimbangan berikut :

2 X (g) 3Y(g). Harga Kp pada suhu tersebut adalah . Bila harga Px - 4 atm, maka. harga Py pada suhu tersebut ada!ah .....A. 1,3 atmB. 2,0 atmC. 5,6 atm

D. 8,0 atmE. 32,0 atm

Jawaban : B

16.   Diketahui reaksi-reaksi :1. H3PO4(aq)   H2 PO4

- (aq) + H+(aq) 2. HS-(aq) + H+(aq) H2

5(q)3. SO2

- (aq) + HNO3 (aq) HSO4-(aq) + NO3

-(aq) 4. NH3(aq) + H2O(1) NH4 (aq) + OH-(aq) Pasangan yang kedua spesinya berfungsi sebagai asam menurut konsep Bronsted-Lowry adalah ........A. H3PO4 dan HS-

B. HS- dan NH3

C. H3PO4 dan H2OD. H2O dan HS-

E. NO3 dan SO2

Jawaban : C

17.   Larutan jenuh senyawa hidroksida dari suatu logam, M(OH)3 mempunyai pH = 9,00. Harga Ksp (hasil kali larutan) dari senyawa ini ialah ......A. 3,3 x 10-21

B. 3,0 x 10-20

C. 1,0 x 10-10

D. 3,0 x 10-36

E. 3,3 x 10-37

Jawaban : A

18.   H2S dapat dioksidasi oleh KMnO4 menghasilkan antara lain K2SO4 dan MnO2. Dalam reaksi tersebut setiap mol H2S melepaskan ........A. 2 mol elektronB. 4 mol elektronC. 5 mol elektron

D. 7 mol elektronE. 8 mol elektron

Jawaban : E

19.   Jika larutan KI ditambah larutan kanji, tidak akan terjadi warna biru sebab ........A. pada campuran itu tidak terdapat ion YodidaB. pada larutan itu tidak terdapat molekul YodC. terjadi senyawa komplek antara kanji dan YodD. tidak menghasilkan atom YodE. tidak terjadi reaksi antara kanji dan larutan KIJawaban : B

Page 5: KIMIA

20.   Di bawah ini terdapat sebagian dari diagram siklus nitrogen. Dari diagram tersebut dapat diketahui bahwa waktu terjadi petir nitrogen dalam atmosfer akan berubah menjadi ........

A. NOB. NO2

C. N2O

D. NO3-

E. NH4+

Jawaban : A

21.   Data suatu eksperimen mengenai pengujian larutan logam alkali tanah sebagai berikut :Jika larutan 1, 2, 3 dan 4 adalah klorida murni logam alkali tanah. Maka larutan 2 adalah klorida dari ........

A. BaB. SrC. Mg

D. CaE. Be

Jawaban : C

22.   Sifat-sifat unsur periode ke-3 sepanjang periode dan Na sampai Cl berikut adalah benar, kecuali ........A. sifat basa makin berkurangB. sifat asam makin bertambahC. afinitas elektron cenderung bertambahD. energi ionisasi cenderung bertambahE. elektronegatifitas unsur bertambahJawaban : C

Page 6: KIMIA

23.   Pada elektrolisis Al2O3 (pengolahan Aluminium) sebanyak 102 kg dihasilkan Al .........(Al = 27, O =16)A. 102 kgB. 80 kgC. 54 kg

D. 30 kgE. 12 kg

Jawaban : C

24.   Pernyataan berikut merupakan sifat unsur transisi kecuali .........A. mempunyai dua bilangan oksidasiB. bersifat logamC. orbital d belum terisi penuhD. senyawa berwarnaE. membentuk ion kompleksJawaban : A

25.   Rumus senyawa Besi (III) heksasiano ferrat (II) adalah ........A. Fe[Fe(CN)6]2

B. Fe2[Fe(CN)6]3

C. Fe4[Fe(CN)6]3

D. Fe3[Fe(CN)6]E. Fe[Fe(CN)6]3

Jawaban : C

26.   Unsur-unsur golongan manakah yang banyak dipakai pada pengolahan besi menjadi baja ?A. alkaliB. alkali tanahC. halogen

D. gas mulaE. transisi

Jawaban : B

27.   Struktur yang dikenal sebagai ikatan peptida ialah .....A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

28.   C2H5Cl + C3H7ONa C2H5 - O - C3H7 + NaCl. Reaksi di atas merupakan reaksi ........A. penyabunan D. adisi

Page 7: KIMIA

B. eliminasiC. subtitusi

E. netralisasi

Jawaban : C

29.   Rumus dari fenol adalah .....A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

30.   Diantara beberapa monomer di bawah ini :Monomer manakah yang dapat membentuk polimer adisi .........

A. I dan IIB. II dan IIIC. I dan III

D. I, II dan IIIE. II

Jawaban : C

31.   Setelah tubuh makhluk hidup, Enzim berfungsi sebagai ......A. zat pengoksidasiB. zat pereduksiC. katalis

D. inhibitorE. zat pembius

Jawaban : C

32.   Setelah disimpan selama 40 hari, suatu unsur radioaktif masih bersisa sebanyak 0,25 % dari jumlah semula. Waktu paruh unsur tersebut adalah ........A. 20 hariB. 16 hariC. 10 hari

D. 8 hariE. 5 hari

Jawaban : D

33.   Dari reaksi : akan dihasilkan netron dan unsur dengan nomor massa ......A. 6 D. 12

Page 8: KIMIA

B. 10C. 11

E. 13

Jawaban : E

34.   Penghijauan yang dilakukan di kota-kota besar bertujuan untuk .....A. mengikat gas Nitrogen dari udaraB. menjaga kesetimbangan CO2 di udaraC. mengikat CO dan membebaskan O2

D. mengubah CO2 menjadi O2

E. menyerap air limbah industriJawaban : D

35.   Sifat paramagnetik dari unsur transisi ditentukan oleh banyaknya ........A. elektron tunggal pada orbital fB. elektron tunggal pada orbital pC. elektron tunggal pada orbital dD. pasangan elektron pada orbital pE. pasangan elektron pada orbital dJawaban : C

36.   Bilangan kuantum spin berfungsi untuk menyatakan ........A. perbedaan tingkat energi kulitB. perbedaan arah rotasi elektronC. bentuk orbital sub kulitD. arah ruang suatu orbitalE. orbital suatu atomJawaban : B

37.   Pada molekul CH4 terdapat ikatan kovalen SEBAB

pada tiap molekul CH4 terdapat 4 atom hidrogenJawaban : B

38.   Penggunaan katalis betujuan untuk mempercepat berlangsungnya suatu reaksi. SEBAB

Katalis dapat memperbesar energi pengaktifan suatu reaksi.Jawaban : C

39.   Bila harga tetapan setimbang untuk asam cuka dan fluorida berturut-turut 1,8.10-5 dan 7,2.10-10, maka asam cuka lebih lemah dari asam fluorida.

SEBABMakin besar tetapan setimbang asam, makin kuat asamnya.Jawaban : D

40.   Logam Mg dapat digunakan sebagai pelindung katodik terhadap logam Fe. SEBAB

Page 9: KIMIA

Logam Mg letaknya disebelah kanan Fe dalam deret volta.Jawaban : C

41.   Dua senyawa yang saling berisomer mempunyai sifat yang sama SEBAB

Dua senyawa yang saling berisomer mempunyai rumus molekul yang sama.Jawaban : D

42.   Faktor yang dapat mempengaruhi kecepatan berlangsungnya suatu reaksi adalah ......1. luas permukaan sentuhan2. konsentrasi zat pereaksi

3. suhu saat reaksi berlangsung4. penambahan katalis yang tepat

Jawaban : E

43.   Campuran yang membentuk larutan penyangga adalah ......1. 100 cm3 asam asetat 0,1 M + 100 cm3 NaOH 0,1 M2. 100 cm3 asam asetat 0,2 M + 100 cm3 NaOH 0,1 M3. 100 cm3 NH3 (aq) 0,1 M + 100 cm3 HCl 0,1 M4. 100 cm3 NH3 (aq) 0,2 M + 100 cm3 HO 0,1 MJawaban : D

44.   Di antara reaksi-reaksi berikut yang dapat berlangsung pada ......1. Cl2 + 2KI 2 KCl + I2

2. I2 + 2 KBr 2 KI + Br2

3. Fe + 2 KCl 2 KF + Cl2

4. Br2 + 2 KCl 2 KBr + Cl2

Jawaban : B

45.   Aerosol adalah sistem koloid dimana partikel padat atau cair terdispersi dalam gas. Yang termasuk tipe Aerosol adalah .......1. kabut2. awan

3. debu di udara4. batu apung

Jawaban : A

LATIHAN 2

1.   Di antara kelompok zat berikut ini yang ketiganya tergolong unsur adalah ......A. besi, kapur, gulaB. belerang, seng, besiC. gula, terusi, besi

D. kapur, belerang, sengE. terusi, belerang, seng

Jawaban : B

2.   Di antara kelompok senyawa berikut yang merupakan rumus empiris adalah ........A. P2O5 dan CH2OB. P4O10 dan C4H8

C. (COOH)2 dan C5H6

D. C6H12O6 dan C2H6OE. C3H8 dan C6H14

Jawaban : A

Page 10: KIMIA

3.   Bensin super diperoleh dari minyak bumi dengan cara ........A. filtrasiB. kristalisasiC. sentrifusi

D. destilasi bertingkatE. ekstraksi

Jawaban : D

4.   Pupuk Urea bagi tumbuh-tumbuhan merupakan sumber unsur ........A. hidrogenB. fosforC. nitrogen

D. kaliumE. karbon

Jawaban : C

5.   Reaksi yang berlangsung secara spontan adalah .......A. peruraian airB. pemurnian logamC. peleburan aluminium

D. pembentukan amoniakE. perkaratan besi

Jawaban : A

6.   Untuk mencegah terjadinya korosi pipa besi yang ditanam dalam tanah, pipa besi dihubungkan dengan logam ........A. MgB. LiC. Ag

D. PbE. Sn

Jawaban : A

7.   Unsur-unsur golongan alkali disusun dengan meningkatnya nomor atom, yaitu : Li, Na, K, Rb dan Cs. Sifat-sifat golongan alkali yang betul adalah ........A. sifat reduktor Na lebih kuat daripada KB. sifat basa Na lebih kuat daripada sifat basa RbC. energi potensial K lebih kecil daripada energi potensial NaD. jari-jari atom Rb lebih kecil daripada jari-jari atom KE. afinitas elektron Cs paling besarJawaban : C

8.   Daftar sifat-sifat unsur sebagai berikut :   1. senyawa semuanya berwarna  2. terletak antara golongan IIA dan IIIA di dalam sistem periodik  3. merupakan unsur blok di dalam sistem periodik   4. pada suhu kamar padat dan titik leburnya tinggi   5. sebagian besar dapat membentuk senyawa kompleks Sifat-sifat unsur transisi yang tepat adalah .......A. 2, 3 dan 5B. 1, 3 dan 5C. 2, 3, dan 4

D. 3, 4, dan 5E. 1 dan 5

Jawaban : A

Page 11: KIMIA

9.   Di antara senyawa di bawah ini yang disebut Anilin adalah ......A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

10.   Monomer pembentuk polimer - CF2CF2CF2CF2CF2 - adalah .......A.

B. F2C = CF 2

C. HCF2- F2CH

D. HCF = FCHE. - CF2 - CF2 -

Jawaban : B

11.   Dari suatu eksperimen diperoleh data sebagai berikut :Kekuatan elektrolit yang sesuai data tersebut di bawah ini adalah ........

A. CH3COOH < C12H22O11

B. C12H22O11 < HClC. HCl < CH3COOH

D. C12H22O11 < CH3COOHE. CH3COOH < HCl

Jawaban : E

12.   Lima tabung reaksi nomor 1 sampai dengan 5, berturut-turut berisi aquadest, larutan

Page 12: KIMIA

NaCl, larutan HCI, larutan Ca (HCO3)2 dan larutan MgSO4 masing-masing tabung dipanaskan sempurna didih. Selanjutnya ditetesi larutan sabun yang konsentrasinya sama ; digoncang. Pengamatan menunjukkan bahwa sabun tak berbusa pada tabung .....A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : D

13.   Cara pengisian elektron yang tepat pada tingkat-tingkat energi mengikuti urutan sebagai berikut ......A. 1 s, 2s. 3p, 3s, 3p, 4s, 4p, 3d, 3fB. 1s, 2s, 2p, 3s, 3p, 3d, 4s, 4p, 4dC. 1 s, 2s, 2p, 3s, 2d, 3p, 4s, 3d, 4pD. 1 s, 2s, 2p, 3s, 3p, 4s, 3d, 4p, 5sE. 1s, 2s, 2p, 3s, 3p, 3d, 3f, 4sJawaban : D

14.   Dalam sistem periodik unsur-unsur mempunyai sifat-sifat sebagai berikut, kecuali ........A. dalam satu golongan mempunyai kemiripan sifatB. mempunyai elektron valensi sesuai dengan golongannyaC. kekanan, energi ionisasi cenderung menaikD. dalam satu periode dari kiri kekanan, jari-jari atom semakin besarE. afinitas elektron kekanan semakin besarJawaban : D

15.   Berikut adalah rumus elektron nitrometana yang disederhanakan. Huruf yang menunjukkan pasangan elektron yang membentuk ikatan kovalen koordinat ialah ....

A. PB. QC. R

D. SE. T

Jawaban : B

16.   Senyawa NI3 mempunyai 3 pasangan elektron yang terikat dan 1 pasangan elektron bebas. Bentuk geometri molekul tersebut adalah ......A. piramida segitiga D. segitiga datar

Page 13: KIMIA

B. piramida bujur sangkarC. oktahedron

E. segi empat datar

Jawaban : D

17.   Dari suatu reaksi diketemukan bahwa kenaikan suhu sebesar 10° C dapat memperbesar kecepatan reaksi 2x. Keterangan yang tepat untuk ini adalah .....A. energi rata-rata partikel yang beraksi naik menjadi 2xB. kecepatan rata-rata partikel yang beraksi naik menjadi 2xC. jumlah partikel yang memiliki energi minimum bertambah menjadi 2xD. frekuensi tumbukan naik menjadi 2xE. energi aktivasi naik menjadi 2xJawaban : D

18.   Pembuatan NH3 menurut proses Haber dengan persamaan reaksi N2(g) + 3 H2(g) 2 NH3(g), H = -188,19 kJ Agar reaksi bergeser ke arah NH3, maka perubahan keadaan yang benar dari perubahan-perubahan keadaan berikut ini adalah ......A. tekanan diperbesarB. volume diperkecilC. suhu dinaikkanD. konsentrasi N2(g) dan H2(g) diperkecilE. diberi katalisJawaban : B

19.   Rumusan tetapan untuk reaksi : Fe2O3(s) + 3CO(g) 2Fe(s) + 3CO2(g)A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

20.   Di antara senyawa-senyawa di bawah ini yang larutannya dalam air mempunyai pH terbesar adalah ....A. natrium kloridaB. kalium nitratC. amonium klorida

D. amonium asesatE. natrium asesat

Jawaban : E

21.   Di antara reaksi-reaksi tersebut di bawah ini yang merupakan contoh reaksi redoks adalah ......A. AgNO3(aq) + NaCl(aq) AgCl(s) + NaNO3(aq)B. 2KI(aq) + Cl2(aq) I2(s) + 2KCI(aq)

Page 14: KIMIA

C. NH3(aq) + H2O(l) NH4+(aq) + OH-(aq)

D. NaOH(aq) + CH3COOH(aq) CH3COONa(aq) + H2O(l)E. Al2O3(S) + 2NaOH(aq) 2NaAlO2(aq) + H2O(l)Jawaban : B

22.   Pada elektrolisis seperti gambar di bawah ini persamaan yang menunjukkan reaksi pada elektroda X adalah ........

A. H2O(l) 2H+(ag) + ½O2 + 2e-

B. Cu2+(ag) + 2e- Cu(s)C. Cu(s) Cu2+(ag) + 2e-

D. 2H2O(l) + 2e- H2(g) + 2OH-(ag)E. 2H2O(l) + O2(l) + 4e- 4OH-(ag)Jawaban : C

23.   Sebagian dari daur nitrogen di alam, adalah sebagai berikut Urutan bilangan oksidasi nitrogen dimulai dari N2, adalah ......

A. -3 ; 0 ; +1 ; +3B. 0 ; +2 ; +4 ; 5C. -3 ; +1 ; +2 ; +3

D. 0 ; 3 ; +4 ; +5E. 0 , +1 ; +3 ; +5

Jawaban : B

24.   Jika dibandingkan tingkat keasaman dan kebasaan senyawa hidroksida unsur-unsur periode ketiga, maka .........A. Cl(OH)7 bersifat asam yang lebih kuat dari S(OH)6

B. Si(OH)4bersifat asam yang lebih lemah dari Al(OH)3

C. P(OH)5 bersifat asam yang lebih kuat dari S(OH)6

D. Si(OH)4 bersifat basa yang lebih kuat dari Al(OH)3

E. Mg(OH)2 bersifat basa yang lebih lemah dari Al(OH)3

Jawaban : A

Page 15: KIMIA

25.   Bahan baku untuk pembuatan aluminium adalah ........A. dolomitB. bauksitC. silvit

D. magnesitE. pyrit

Jawaban : B

26.   Suatu ion kompleks yang disusun dari ion pusat Co3+ dengan ligan terdiri dari 2 molekul NH3 dan empat ion S2O3

-2 , maka rumus ion kompleks tersebut adalah ......A. CO(NH3)4(S2O3)-

B. CO(NH3)4(S2O3)2+

C. CO(NH3)4(S2O3)25+

D. CO(NH3)4(S2O3)45-

E. CO(NH3)4(S2O3)44+

Jawaban : D

27.   Hidrokarbon tak jenuh yang mempunyai rumus molekul C4H6, mempunyai bilangan isomer ......A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : B

28.   Di antara senyawa-senyawa di bawah ini senyawa yang mempunyai daya adisi adalah .....A. CH3CHC(CH3)2

B. CH3(CH2)2C(CH3)3

C. CH3CH2CH(CH3)2

D. CH3CH3CH(CH3)3

E. CH3(CH2)3CH3

Jawaban : A

29.   Hidrolisis suatu disakarida menghasilkan glukosa dari fruktosa, maka disakarida itu adalah ......A. laktasaB. galaktosaC. maltosa

D. sukrosaE. sellulosa

Jawaban : B

30.   Suatu unsur dapat memancarkan 5 kali sinar alpha, sehingga terbentuklah unsur Y. Maka banyaknya netron unsur Y adalah ....A. 123B. 129C. 132

D. 135E. 215

Jawaban : D

31.   Fasa terdispersi dari medium pendispersi yang terdapat dalam koloid aerosol adalah ......A. gas dalam cairB. cair dalam padatC. cair dalam cair

D. padat dalam padatE. cair dalam gas

Page 16: KIMIA

Jawaban : E

32.   Gas pencemar udara yang dapat bereaksi dengan hemoglobin adalah ......A. gas belerang dioksidaB. gas belerang trioksidaC. gas karbon monoksida

D. gas karbon dioksidaE. gas nitrogen monoksida

Jawaban : C

33.   Ke dalam ruang tertutup yang berisi a mol gas A dimasukkan gas B sehingga terjadi reaksi :2A + B A2B. Setelah gas B habis dalam ruang terdapat A2B sebanyak 6 mol. Jumlah gas yang ada dalam ruang tertutup sekarang .....A. (a + 2b) molB. (a + b) molC. (a - b) mol

D. (a - 2b) molE. b mol

Jawaban : D

34.   Larutan perak nitrat bereaksi dengan larutan seng klororida menurut reaksi 2AgNO3(aq) + ZnCl2(aq) 2AgCl(s) + Zn(NO3)2(aq). Maka volume larutan ZnCl2 1 M yang diperlukan untuk menghasilkan AgCl sebanyak 14,35 gram adalah ..... (Ar : Ag = 108, N = 14, O = 16, Cl = 35,5, Zn = 65)A. 1000 cm³B. 500 cm³C. 250 cm³

D. 100 cm³E. 50 cm³

Jawaban : E

35.   

Laju reaksi untuk reaksi P + Q R + S adalah V = k(P) (Q)². Perubahan konsentrasi awal P dari Q yang akan menyebabkan reaksi berlangsung 12 kali lebih cepat adalah ....A. (P) x 3 dan (Q) x 4B. (P) x 5 dan (Q) x 7C. (P) x 9 dan (Q) x 2

D. (P) x 4 dan (Q) x 3E. (P) x 6 dan (Q) x 2

Jawaban : C

36.   Campuran suatu basa lemah NH3(aq) 1M dengan larutan garam NH4Cl 1M mempunyai pH =10. Jika Kb NH3(aq) = 10-5 maka perbandingan volume kedua larutan yang dicampurkan adalah ......

Page 17: KIMIA

A. AB. BC. C

D. DE. E

Jawaban : A

37.   Data tabel E sel dalam volt. Pada tabel berikut harga E sel : Mg/Mg+2//Pb+2/Pb adalah .......

A. -2, 21 voltB. -2, 47 voltC. 2, 47 volt

D. 2, 21 voltE. 2, 68 volt

Jawaban : C

38.   Senyawa organik C5H12O, direaksikan asam cuka dan beberapa tetes H2SO4(1), terbentuk senyawa yang berbau harum (seperti pisang ambon). Bila direaksikan dengan KMnO4 (aq) yang diasamkan terbentuk senyawa yang memerahkan lakmus biru. Senyawa organik tersebut adalah .....A. CH3 - CH2 - CH2 - CH2 - CH2OHB.

Page 18: KIMIA

C.

D.

E. CH3 - CH2 - CH2 - CH2OHJawaban : A

39.   Manfaat plastik sangat besar tetapi dapat menyebabkan pencemaran tanah karena ........A. mengubah pH tanahB. mudah larut dalam air tanahC. meracuni mikro organisme dalam tanahD. sukar diuraikan oleh mikro organismeE. bila dibakar menimbulkan polusiJawaban : D

40.   Air dinyatakan air bersih bila .......A. harga DO tinggi dan harga BOD rendahB. harga DO rendah dan harga BOD tinggiC. harga DO tinggi dan harga BOD tinggiD. harga DO rendah dan harga BOD rendahE. harga DO sama dengan harga BODJawaban : A

41.   Manfaat langkah elektrolisis pada pembuatan tembaga adalah ........A. menaikkan kadar tembaga dalam bijinyaB. untuk memisahkan bijinya dari kotoranC. untuk menghilangkan kandungan peraknyaD. agar tembaga yang dihasilkan lebih murniE. agar tembaga hasil elektrolisis tidak berkaratJawaban : D

42.   Polutan udara yang dapat menyebabkan terjadinya hujan asam adalah ......A. CO2

B. COC. SO2

D. NH3

E. NO

Jawaban : C

43.   Untuk membedakan aldehid dengan keton, digunakan pereaksi .......A. Tollens D. Alkil halida

Page 19: KIMIA

B. BennedictC. Biuret

E. Xanthoproteat

Jawaban : A

44.   Tujuan pengolahan besi kasar menjadi baja adalah untuk menghilangkan unsur-unsur ..........A. Al, C, SiB. Si, S, PC. Cu, Ca, Al

D. V, Si, CE. Mn. P, S

Jawaban : B

45.   Senyawa biomolekul yang mempunyai nilai kalor yang tertinggi adalah .......A. amilumB. glukosaC. protein

D. lemakE. glikogen

Jawaban : B

LATIHAN 3

1.   Di antara perubahan berikut : 1. besi berkarat 2. lilin menyala 3. iodium menyublim 4. bensin dibakar 5. emas melebur Yang termasuk perubahan kimia adalah . . .A. 1, 3, 5B. 1, 2, 4C. 2. 3, 4

D. 2, 3, 5E. 1, 4, 5

Jawaban : B

2.   Pernyataan berikut yang merupakan sifat senyawa adalah ........A. terbentuknya dua zat atau yang masih mempunyai sifat-sifat zat asalB. tidak dapat diuraikan menjadi bagian lain yang lebih sederhanaC. terbentuk dari dua zat atau lebih dengan perbandingan massa yang tetapD. komponen-komponen penyusunannya dapat dipisahkan kembali secara fisisE. dapat direaksikan dengan airJawaban : C

3.   Tetapan Avogadro : L = 6,02 x 1023 dan Ar : C = 12, O = 16, maka 22 gram gas karbon dioksida mengandung .........A. 1, 32 x 1021 molekulB. 3,01 x 1021 molekulC. 6,02 x 1024 molekul

D. 3,01 x 1023 molekulE. 6,02 x 1023 molekul

Jawaban : D

Page 20: KIMIA

4.   Rumus kimia senyawa hidrokarbon berikut, merupakan rumus kimia Alkana adalah ........A. C3H6

B. C4H6

C. C5H12

D. C6H8

E. C7H12

Jawaban : C

5.   Senyawa yang paling banyak terdapat dalam minyak bumi adalah senyawa ........A. sikloalkana dan aromatisB. alkana dan hetero siklisC. alkana dan aromatis

D. hetero siklisE. alkana dan sikloalkana

Jawaban : E

6.   Air dikatakan memiliki kesadahan tetap, jika banyak mengandung garam-garam ........A. MgSO4 dan Ca(HCO3)2

B. Mg(HCO3)2 dan CaCl2

C. MgSO4 dan CaCl2

D. MgCl2 dan Ca(HCO3)2

E. CaSO4 dan Mg(HCO3)2

Jawaban : C

7.   Prosentase terbanyak dari unsur nitrogen terdapat pada pupuk ........A. CO(NH2)2

B. (NH4)2 SO4

C. NaNO3

D. NH4NO3

E. Ca(NO3)2

Jawaban : A

8.   Diketahui reaksi : CaCO3(s) + 2HCl(aq) CaCl2(aq) + H2O(1) + CO2(g) Jika 5 gram batu kapur direaksikan dengan asam klorida encer. maka pada keadaan STP akan diperoleh gas sebanyak ........ (A, : Ca = 40, Cl = 35,5, O = 16, C = 12 dan H = 1)A. 1,12 dm2

B. 2,24 dm2

C. 4,48 dm2

D. 5,60 dm2

E. 1 1,2 dm2

Jawaban : A

9.   Suatu unsur dengan nomor atom 26 mempunyai konfigurasi elektron ........A. 1s² 2s² 2p6 3p6 4s² 4p6

B. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d8

C. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d5 4s² 4p1

D. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d4 4s² 4p²E. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 4s2 3d6

Jawaban : E

10.   Unsur yang bernomor atom 37 dalam sistem periodik terletak pada ........A. periode 4 golongan IAB. periode 4 golongan VAC. periode 4 golongan VIIA

D. periode 5 golongan IAE. periode 7 golongan IVA

Jawaban : D

Page 21: KIMIA

11.   Data sifat periodik unsur sebagai berikut :

Berdasarkan data di atas urutan keempat unsur dalam satu golongan adalah . . .A. P, Q, R dan SB. P, R,Q dan SC. S, R, Q dan P

D. R, S, Q dan PE. Q, S, R dan P

Jawaban : B

12.   Kelompok senyawa yang masing-masing mempunyai ikatan ion adalah ........A. SO2, NO2 dan CO2

B. KOH, HCN dan H2SC. NaCl, MgBr2 dan K2O

D. NH3, H2O dan SO3

E. HCl, NaI dan CH4

Jawaban : C

13.   Gambar rumus elektron dari senyawa NH4Cl sebagai berikut :

Ikatan kovalen pada gambar di atas ditunjukkan oleh ........A. (1) dan (3)B. (2) dan (5)C. (3) dan (4)

D. (4) dan (2)E. (5) dan (1)

Jawaban : E

14.   Pasangan senyawa di bawah ini, manakah yang kedua-duanya mempunyai ikatan hidrogen .........A. HF dan HIB. HCl dan HBrC. HF dan H2O

D. HBr dan H2OE. NH3 dan HI

Jawaban : C

15.   Bentuk hibrida beberapa senyawa :

Page 22: KIMIA

Dari data tersebut yang merupakan pasangan tepat adalah .......A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : B

16.   Struktur kristal logam natrium adalah kubus berpusat badan, ditunjukkan oleh gambar . . .

A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

17.   Diagram tingkat energi pembentukan gas CO2 :

Berdasarkan data di atas, maka harga H2 adalah ......A. H2 = H3 + H1

B. H2 = H1 - H3

C. H2 = H3 - H1

D.

H2 = ( H1 - H3)E.

H2 = ( H1 - H3)Jawaban : B

18.   Diketahui energi ikatan rata-rata :

Page 23: KIMIA

H - O  : 111 kkal.mol-1 C - H  : 99 kkal.mol-1  C - O  : 85 kkal.mol-1  C = O : 173 kkal.mol-1  Kalor reaksi pada pembakaran 1 mol metanol menurut reaksi adalah .........A. 671 kkalB. 103,5 kkalC. 118,5 kkal

D. 415,5 kkalE. 474,5 kkal

Jawaban : C

19.   Persamaan energi bebas Gibbs : G = H - T SPada suhu dan tekanan tetap, suatu reaksi berlangsung tidak spontan, jika ........A. H<0, T S<0, T S> HB. H = 0, T S>0, T S> HC. H<0, T S<0, T S< H

D. H>0, T S>0, T S = HE. H<0, T S<0, T S< H

Jawaban : E

20.   Dari hasil percobaan, untuk reaksi A + B hasil.

Berdasarkan data percobaan 1 dan 3 di atas, faktor yang mempengaruhi.kecepatan reaksi adalah ........A. konsentrasiB. katalisC. perubahan suhu

D. luas permukaanE. sifat zat

Jawaban : D

Page 24: KIMIA

21.   Berdasar data percobaan 2 dan 4 soal nomor di atas maka tingkat reaksi terhadap B adalah .....A. 0B.

C. 1

D. 2E. 3

Jawaban : C

22.   Pengaruh perubahan suhu dari percobaan 2 dan 5 pada soal nomor 20 adalah . . .A. suhu naik 10° C kecepatan reaksi menjadi 2 kaliB. suhu naik 10° C kecepatan reaksi menjadi 1/2 kaliC. bila suhu naik kecepatan reaksi berkurangD. bila suhu turun kecepatan reaksi bertambahE. bila suhu turun kecepatan reaksi berkurangJawaban : A

23.   Kesetimbangan dinamis adalah suatu keadaan dari sistem yang menyatakan .......A. jumlah mol zat-zat pereaksi sama dengan jumlah mol zat-zat reaksiB. jumlah partikel setiap zat yang bereaksi sama dengan jumlah partikel yang

terbentukC. secara makroskopis reaksi berlangsung terusD. reaksi terus berlangsung kedua arah yang berlawanan secara makroskopisE. zat-zat hasil reaksi tidak bereaksi lebih lanjut karena telah tercapai kesetimbanganJawaban : D

24.   Reaksi : Na(g) + 3H2(g) 2NH3(g)     H = - 22 kkal. Pernyataan di bawah ini yang tidak mempengaruhi kesetimbangan di atas adalah . . .A. kenaikan suhuB. penambahan tekananC. pengecilan volume

D. penambahan (N2) dan (H2)E. penambahan jumlah katalis

Jawaban : E

25.   4 mol SO3 dimasukkan dalam bejana 5 liter, dan terurai menurut reaksi2SO3 (g) 2SO2(g) + O2. Jika pada saat kesetimbangan tercapai masih ada 1 mol SO3 harga tetapan kesetimbangan adalah . . .A. 0,5B. 2,7C. 5,4

D. 10,8E. 13,5

Jawaban : B

26.   Pembuatan asam sulfat cara proses kontak berlangsung eksoterm, agar didapatkan hasil yang optimal maka harus dilakukan pada keadaan . . .

Page 25: KIMIA

A. suhu rendah, tekanan tinggi, diberi katalisB. suhu tinggi, tekanan rendah, diberi katalisC. suhu rendah, tekanan tinggi, diberi katalisD. suhu rendah, tekanan tinggi, tidak diberi katalisE. suhu tinggi, tekanan rendah, tidak diberi katalisJawaban : A

27.   Data percobaan penurunan titik beku. Berdasarkan data percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa penurunan titik beku tergantung pada ........A. jenis zat terlarut;dan pelarutB. konsentrasi mulai larutanC. daya hantar listrik larutanD. jenis dan jumlah partikel zat terlarutE. jumlah partikel zat terlarutJawaban : A

28.   Tabel dari beberapa asam lemah :

Berdasarkan tabel di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa urutan kekuatan asam sebagai berikut ........A. HX>HY>HZB. X>HZ>HYC. Z>HY>HX

D. HZ>HX>HYE. HY>HZ>HX

Jawaban : D

29.   100 cm3 larutan HCl 0,1 M ditambah air sampai volume larutan menjadi 250 cm3. Perubahan harga pH larutan HCl setelah diencerkan adalah dari .........A. 2 menjadi 3 - log 25 D. 1 menjadi 2-2 log 2

Page 26: KIMIA

B. 1 menjadi 1 - log 25C. 2 menjadi 2 - log 2

E. 1 menjadi 2 - log 6,7

Jawaban : D

30.   P gram HCOONa (Mr = 68) dicampurkan dengan larutan 0,1 M HCOOH (Ka = 10-6) diperoleh pH = 5. Maka harga p adalah ........A. 0,68 gramB. 3,40 gramC. 6,80 gram

D. 7,20 gramE. 68,0 gram

Jawaban : A

31.   Larutan garam berikut yang bersifat asam adalah ........A. NaClB. Na2SO4

C. CH3COONa

D. NaIE. NH4Cl

Jawaban : E

32.   Dari reaksi berikut : NH3(aq) + H2O(l) NH4+(aq) + OH-(aq) yang disebut pasangan

asam-basa konjugasi adalah ........A. NH3(aq) dan H2O(l)B. NH4

+(aq) dan OH-(aq)C. NH3(aq) dan NH4

+(aq)

D. H2O(1) dan NH4+(aq)

E. NH4+(aq) dan OH-(aq)

Jawaban : C

33.   Diketahui :Ksp Ag2CO3 = 8.10-12

Ksp AgCl = 2.10-10

Ksp Ag2S = 6.10-50

Ksp Ag3PO4 = 1.10-16

Urutan kelarutan garam-garam tersebut di.atas dari yang besar ke yang kecil adalah ........A. AgCl - Ag2CO3 - Ag3PO4 - Ag2SB. Ag2S - AgCl - Ag3PO4 - Ag2CO3

C. Ag2CO3 - Ag3PO4 - AgCl - Ag2SD. Ag2S - Ag3PO4 - Ag2CO3 - AgClE. AgCl - Ag2S - Ag2CO3 - Ag3PO4

Jawaban : C

34.   Reaksi-reaksi di bawah ini yang termasuk reaksi redoks adalah . . .A. AgCl (s) + 2NH3 (aq) Ag(NH3)2Cl (aq)B. NaOH (aq) + CH3COOH (aq) CH3COONa (aq) + H2O (l)C. AgNO3 (aq) + NaCl (aq) AgCl (s) + NaNO3 (aq)D. OH- (aq) + Al(OH)3 (s) AlO2

- (aq) + 2H2O(l)E. Hg (NO3)2 (aq) + Sn (s) Hg (s) + Sn(NO3)2 (aq)Jawaban : C

Page 27: KIMIA

35.   Reaksi berikut : 3Br (g) + a OH- (aq)   b BrO3

- + c Br- (aq) + d H2O (l)Harga koefisien a, b, c, d supaya reaksi di atas setara adalah ........A. 2, 2, 5 dan 1B. 6, 1, 5 dan 3 .C. 6, 5, 1 dan 3

D. 5, 6, 3 dan 1E. 4, 1, 5 dan 2

Jawaban : B

36.   Diketahui potensial elektroda : Ag- (aq) + e Ag (s) E0 = + 0,80 volt Ln3- (aq) + 3e Ln (s) E0 = -0,34 volt Mn2-(aq)+2e Mg(s) E0 =-2,34 volt Mn2- (aq) + 2e Mn (s) E0 = -1,20 volt Dua setengah sel di bawah ini yang potensialnya paling besar adalah ........A. Mg/Mg2+//Ag+/AgB. Ag/Ag+//Mg2+MgC. Mn/Mn2+//Ln3+/Ln

D. Mn/Mn2+//Mg2+//MgE. Ag/Ag+//Ln2+/Ln

Jawaban : A

37.   Diketahui potensial elektroda :   Cr3+(aq) + 3e Cr(s)  E° = -0,71 volt   Ag+(s) + e Ag(s)  E° = +0,80 volt   Al3+(aq) + 3e Al(s)  E° = -1,66 volt   Zn3+(aq) + 2e Zn(s)  E° = -0,74 volt   Pt2+(aq) + 2e Pt(s)  E° = +1,50 voltReaksi-reaksi yang berlangsung adalah ........A. Zn3+(aq) + Pt(s) Pt2+(aq) + Zn(s)B. Ag(s) + Cr3+(aq) Ag+(s) + Cr(s)C. Al3+(aq) + Cr(s) Al(s) + Cr3+(aq)D. Pt(s) + Ag+(aq) Ag(s) + Pt2+(aq)E. Cr3+(aq) + Al(s) Al3+(aq) + Cr(s)Jawaban : E

38.   Berapakah waktu yang diperlukan untuk melapisi suatu permukaan besi dengan 3,05 gram air seng dalam larutan ion seng yang dialirkan arus listrik sebesar 5 ampere (F = 96500, Ar Zn = 65,4)A. 4 menit 2 detikB. 15 menit 15 detikC. 60 menit 0 detik

D. 375 menit 2 detikE. 30 menit 0 detik

Jawaban : E

39.   Kemampuan gas mulia untuk bereaksi sangat kurang. Hai ini disebabkan oleh . . .A. jumlah elektron gas mulia selalu genapB. jumlah elektron gas mulia adalah 8C. gas mulia terletak dalam golongan VIIID. bentuk konfigurasi elektron gas mulia stabil

Page 28: KIMIA

E. gas mulia terdapat sebagai molekul monoatomJawaban : D

40.   Asam iodida tidak dapat dibuat dari garam padatnya di tambah asam sulfat pekat karena ......... .A. asam sulfat pekat pengoksidasiB. asam iodida pengoksidasiC. asam iodida asam pekatD. garam iodida senyawa ionikE. asam iodida mudah teroksidasiJawaban : E

41.   Gas N2 sangat sukar bereaksi dengan zat lain, hal ini disebabkan nitrogen ........A. mempunyai elektron terluar 2s2 2p1

B. membentuk molekul gas yang diatomikC. mempunyai ikatan kovalen ganda tiga yang kuatD. jari-jari atomnya relatif kecilE. konfigurasi elektronnya hampir sama dengan NeJawaban : C

42.   Logam alkali dan alkali tanah hanya dapat diperoleh dengan jalan elektrolisis leburan garamnya dan bukan dari larutan garamnya karena logam alkali dan alkali tanah . . .A. melarut dalam airB. garamnya tak terelektrolisis dengan airC. ionnya tereduksi tanpa airD. ionnya teroksidasi dalam airE. ionnya terselubung oleh molekul-molekul airJawaban : C

43.   4 unsur periode ketiga yaitu P, Mg, Cl dan Na. Urutan unsur-unsur tersebut dari yang paling kecil pereduksinya ke yang paling besar ialah . . .A. Na, Cl, Mg, PB. Cl, P, Mg, NaC. Cl, P, Na, Mg

D. P, Cl, Na, MgE. Na, Mg, P, Cl

Jawaban : B

44.   Unsur-unsur periode ketiga di alam terdapat dalam bentuk senyawa kecuali unsur belerang yang bebas, karena belerang ........A. memiliki bentuk dua alotropB. terletak pada perubahan sifat molekul raksasa menuju molekul sederhanaC. mempunyai sifat afinitas elektron yang besarD. mempunyai harga energi ionisasi yang kecilE. membentuk molekul sangat stabilJawaban : E

45.   Aluminium tergolong logam tahan terhadap korosi. Sifat inilah yang menyebabkan

Page 29: KIMIA

aluminium dipakai dalam industri kecil . . .A. untuk membuat logam campurB. untuk membuat reaksi termitC. sebagai pereduksi berbagai macam oksidaD. untuk membuat berbagai peralatan dapurE. untuk membuat roda pesawat terbangJawaban : B

46.   Pernyataan sifat-sifat unsur sebagai berikut :1. bersifat logam                                   5. dapat membentuk senyawa komplek2. merupakan oksidator yang kuat        6. mempunyai orbital d penuh3. senyawanya berwarna                      7. mempunyai bilangan oksidasi4. mempunyai beberapa bilangan oksidasi Sifat yang sesuai untuk unsur transisi adalah . . .A. 1, 2, 3, 4B. 2, 3, 4, 5C. 3, 4, 5, 6

D. 4, 5, 6, 7E. 5, 4, 3, 1

Jawaban : E

47.   Pasangan senyawa yang keduanya mempunyai ion kompleks adalah .......A. K2HgI4 dan CuOHNO3

B. Na[Ag(CN2)] dan Na2COF6

C. [Zn(NH3)4]SO4 dan CaCl2

D. K[Al(SO4)]2 dan Na3AlF6

E. CuSO45H2O dan CrCl36H2O

Jawaban : B

48.   Reaksi kimia yang benar untuk memisahkan besi dari bijinya dalam tanur tinggi ialah ........A. FeO(s) + CO(g) 2Fe(g) + CO2(g)B. 2FeS(s) + 2C(s) Fe(s) + CS2(l)C. Fe2O3(s) + 2CO(g) 2Fe(s) + 3CO2(g)D. F3O4(s) + 4CO(g) 3Fe(s) + 4CO2(g)E. FeS2(s) + CO2(g) Fe(s) + SO2(g) + C(s)Jawaban : C

49.   Pada oksidasi suatu alkohol dihasilkan aseton. Alkohol yang dioksidasi adalah . . .A. 1 - propanolB. 1 - butanolC. 2 - metil - 1 - propanol

D. 2 - propanolE. 2 - butanol

Jawaban : D

50.   Senyawa yang mempunyai isomer optik adalah ........A. CH3CHOHCOOHB. CH3CH2CH2OHC. CH3BrCH2CH3

D. COOHCH2COOHE. CH3CH2CH3

Jawaban : A

Page 30: KIMIA

51.   Suatu alkuna rantai cabang mempunyai 5 atom C, adisinya dengan air brom menghasilkan 1, 2 dibrom-2-metil butana, nama alkuna tersebut adalah ........A. 1 - butenaB. 2 - butenaC. 3 - metil - 2 - butena

D. 2 - metil - 1 - butenaE. 2 - metil - 2 - butena

Jawaban : D

52.   Pereaksi yang tidak dapat bereaksi dengan alkuna adalah . . .A. H2

B. HClC. Br2

D. Cl2

E. H2O

Jawaban : E

53.   Karbohidrat yang termasuk kelompok monosakarida adalah ........A. sukrosaB. amilumC. galaktosa

D. glikogenE. selulosa

Jawaban : C

54.   Suatu senyawa x dapat dioksidasi sehingga senyawa terjadi senyawa gen rumus CH2COOH. Rumus senyawa x adalah ........A. C6CH5CH3

B. C6H5OHC. C6H5CH2Cl

D. C6H5CH2CH3

E. C6H5OCH3

Jawaban : A

55.   Monometer dari polivinilklorida :

A. CH3ClB. C2H5ClC. C2H4Cl

D. C2H4ClE. C2H3Cl

Jawaban : E

56.   Suatu nuklida ditembak dengan sinar alpha menurut reaksi :

maka nomor atom dan bilangan massa nuklida x adalah . . .A. 90 dan 233B. 90 dan 234C. 91 dan 237

D. 92 dan 237E. 92 dan 238

Page 31: KIMIA

Jawaban : D

57.   Fase terdispersi dan medium pendispersi dari asap adalah . . .A. cair dalam gasB. padat dalam gasC. gas dalam cair

D. padat dalam padatE. gas dalam padat

Jawaban : B

58.   Beberapa percobaan yang menghasilkan koloid :1. gas H2S dilarutkan ke dalam larutan SO2 2. mereaksi larutan AuCl3 encer dengan Fe2SO4 dan formaldehida 3. menambahkan beberapa mL larutan FeCl3 ke dalam air panas4. mengalirkan gas H2S ke dalam larutan H3ASO3 yang sangat encer pada suhu rendah5. larutan kalsium asetat jenuh dicampur dengan etanol Dari percobaan di atas yang menghasilkan gel adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : E

59.   Pencemaran udara oleh gas CO dapat dicegah dengan cara ........A. memberikan penyaringan pada knalpot mobilB. mengadakan razia kendaraan bermotorC. menambah bensin dengan TELD. mengintensifkan penghijauan di kotaE. mengurangi jumlah kendaraanJawaban : C

60.   Berikut ini berbagai jenis zat buangan :1. organoklor              4. kertas pembungkus 2. kaleng bekas           5. busa detergen 3. daun pembungkus Di antara zat buangan di atas yang dapat mencemarkan tanah adalah ........A. 1 dan 2B. 2 dan 5C. 2 dan 4

D. 1 dan 5E. 1 dan 4

Jawaban : D

LATIHAN 4

1.   Diantara peristiwa di bawah ini yang bukan merupakan peristiwa kimia adalah ........A. kertas terbakarB. besi terbakarC. petasan meledak

D. emas meleburE. besi berkarat

Jawaban : D

Page 32: KIMIA

2.   Grafik di bawah ini menunjukkan hubungan massa unsur P dan massa unsur Q dalam senyawa. Perbandingan massa P dan Q dalam senyawa adalah .......

A. 1 : 1B. 1 : 2C. 2 : 1

D. 2 : 2E. 2 : 3

Jawaban : B

3.   10 L gas nitrogen direaksikan dengan 40 liter gas hidrogen menghasilkan amonia, menurut reaksi : N2 (g) + 3 H2 (g) 2 NH3 (g) Nama suhu dan tekanan yang sama, volume gas NH3 yang dihasilkan sebanyak ........A. 10 literB. 20 literC. 27 liter

D. 30 literE. 40 liter

Jawaban : B

4.   Diketahui persamaan reaksi : C (s) + 2H2 (g) CH4 (g) Jika volume gas H2yang direaksikan sebanyak 2,24 liter maka jumlah partikel gas CH4 yang dapat dihasilkan adalah ........A. 3,01 x 1021 molekulB. 3,01 x 1022 molekulC. 3,01 x 1023 molekul

D. 6,02 x 1021 molekulE. 12,04 x 1024 molekul

Jawaban : B

5.   Data pengamatan daya hantar listrik beberapa larutan dalam air sebagai berikut :Yang tergolong elektrolit lemah adalah larutan dengan huruf .....

Page 33: KIMIA

A. P, Q dan RB. R, S dan TC. P, R dan T

D. U, V dan WE. P, R dan W

Jawaban : E

6.   Indikator yang cukup teliti untuk kekuatan larutan asam atau derajat keasaman satu larutan asam atau massa adalah ........A. fenolftaleinB. asam sulfatC. metil merah

D. bromtimol biruE. moretein

Jawaban : A

7.   Dari tabel Kation-Anion di bawah ini :

Pasangan ion yang membentuk senyawa yang sukar larut dalam air adalah ........A. K+ dengan PO4

3-

B. Na+ dengan SO42-

C. Ba2+ dengan SO42-

D. Ba2+ dengan Cl-

E. Na+ dengan PO43-

Jawaban : C

8.   Zat yang ditambahkan untuk menaikkan bilangan oktan bensin ialah .....A. normal oktanB. timbalC. timbal oksida

D. dietil timbalE. tetra timbal (IV)

Jawaban : E

9.   Gas karbon dioksida banyak dipakai sebagai bahan pemadam kebakaran karena gas

Page 34: KIMIA

tersebut .....A. mudah dicairkan pada suhu rendah dan tekanan tinggiB. mudah diperoleh dari pembakaran senyawa hidrokarbonC. mempunyai massa jenis lebih kecil dari udaraD. tidak dapat terbakar dan massa jenisnya lebih besar daripada udaraE. merupakan senyawa kovalen yang dapat larut dalam airJawaban : D

10.   Zat yang digunakan untuk menghilangkan kesadahan air di antaranya ........A. CaSO4

B. CaCO3

C. MgSO4

D. Na2CO3

E. Ca(HCO3)2

Jawaban : D

11.   Massa rumus molekul relatif suatu senyawa hidrokarbon sama dengan 28 dan persentase penyusunan yaitu unsur C 80 % H 14 % (Ar C = 12, H = 1). Rumus molekul senyawa tersebut menjadi .....A. C2H2

B. C2H4

C. C3H5

D. C3H4

E. C4H10

Jawaban : B

12.   Berikut ini merupakan gambar bentuk orbital d :

Yang merupakan gambar bentuk orbital dxy adalah .......A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : D

13.   Unsur X mempunyai nomor atom 35, konfigurasi elektron ion X adalah .....A. 1s² 2s² 2p64s² 3d104p5

B. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s² 4p55s1

C. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s² 4p6

D. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s² 4p4

E. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104p1 4p5

Jawaban : B

14.   Tembaga nomor atomnya 29. Dalam sistem periodik tembaga terletak pada golongan dan perioda ........

Page 35: KIMIA

A. IIIA dan 4 .B. IIIB dan.4C. IIIB dan 4

D. IB dan 4E. IA dan 5

Jawaban : D

15.   

Dengan memperhatikan grafik keperiodikan jari-jari atom di atas dapat disimpulkan, bahwa ........A. dalam suatu golongan jari-jari atom makin kecil dengan naiknya nomor atomB. dalam satu periode, jari-jari atom makin besar dengan naiknya nomor atomC. jari-jari atom yang terbesar menurut golongan ialah golongan halogenD. dalam satu periode. jari-jari atom makin kecil dengan naiknya nomor atomE. jari-jari atom terkecil terdapat pada golongan alkaliJawaban : D

16.   Keelektronegatifan unsur-unsur sebagai berikut :

Berdasarkan data tersebut di atas dapat ditafsirkan bahwa ikatan ion paling lemah adalah ........A. BeCl2

B. MgCl2

C. CaCl2

D. SrCl2

E. BaCl2

Jawaban : A

17.   Berikut ini data titik didih dari beberapa senyawa hidrogen :

Diantara senyawa-senyawa di atas yang mempunyai ikatan hidrogen paling kuat ialah ........A. HCNB. HI

D. HBrE. HCl

Page 36: KIMIA

C. HFJawaban : A

18.   Ke dalam 50 cm3 larutan HCl 1 M dengan suhu 26° C ditambahkan 50 Cm³ larutan NaOH 1 M. Suhu tertinggi campuran 33° C. Kalau dianggap massa larutan sama dengan massa air dan 1 kalori = 4,2 Joule maka perubahan entalpi reaksi sebesar ........A. 2,94 KJ mol-1

B. 5,88 KJ mol-1

C. 11,76 KJ mol-1

D. 29,40 KJ mol-1

E. 58,8 KJ mol-1

Jawaban : E

19.   Sewaktu mobil mengisi bensin, maka keadaan di sekitar pompa bensin antara lain :1. ada uap bensin yang mudah terbakar    4. bensin mengalir dengan tekanan tinggi 2. ada bensin yang tumpah                       5. pompa bensin sedang bekerja 3. sewaktu mobil diisi bensinDi antara faktor-faktor yang menyebabkan di larang morokok adalah ........A. 4 dan 5B. 3 dan 4C. 1 dan 3

D. 1 dan 2E. 3 dan 4

Jawaban : C

20.   Pada suatu reaksi suhu dari 25° C dinaikkan menjadi 75° C. Jika setiap kenaikan 10° C kecepatan  menjadi 2 kali lebih cepat, maka kecepatan reaksi tersebut di atas menjadi ........ kali lebih cepat.A. 8B. 10C. 16

D. 32E. 64

Jawaban : D

21.   Di antara faktor-faktor di bawah ini yang menggeser kesetimbangan : PCl3(g) + Cl2(g) PCl5(g) ke arah PCl5 adalah ........A. menurunkan suhu kesetimbanganB. menambah katalis pada sistemC. memperkecil volume sistemD. mengurangi konsentrasi PCl3

E. menambah konsentrasi PCl3

Jawaban : C

22.   Pada suhu tertentu dalam ruang 10 liter terdapat kesetimbangan dari reaksi 2SO3(g) 2SO2(g) + O2(g)Bila 80 gram SO3 (S = 32, O = 16) setimbang pada suhu itu tercapai, ternyata terdapat perbandingan mol : SO3 : O2 = 2 : 1 Tetapan kesetimbangan dari reaksi adalah ........A. 25B. 2,5C. 0,4

D. 0,04E. 0,025

Jawaban : B

Page 37: KIMIA

23.   Tekanan uap air jenuh pada suhu 30° C adalah 31,8 mmHg dan fraksi mol suatu zat dalam air adalah 0,056 mol. Pada suhu 30° C, tekanan uap larutan adalah ........A. 1,78 mmHgB. 33,58 mmHgC. 17,8 mmHg

D. 30,02 mmHgE. 28,30 mmHg

Jawaban : D

24.   Gas amonia sebanyak 0,1.mol dilarutkan ke dalam air sampai volumenya 1 dm3 sehingga mencapai kesetimbangan : NH3 (g) + H2O (1) NH4

+(aq) + OH-(aq)Jika 1% NH3 telah terionisasi. Kb amonia adalah .....A. 10-1

B. 10-2

C. 10-3

D. 10-4

E. 10-5

Jawaban : B

25.   pH larutan basa lemah bervalensi satu = 11 maka konsentrasi ion OH dalam larutan adalah ......A. 10-11 MB. 10-6 MC. 10-3 M

D. 10-2 ME. 10-1 M

Jawaban : C

26.   Larutan 0,1 M CH3COOH mempunyai pH = 3 (Ka = 10-5). Agar pH larutan menjadi 6 maka larutan itu harus ditambah CH3COONa sebanyak .......A. 0,1 molB. 1 molC. 5 mol

D. 10 molE. 20 mol

Jawaban : B

27.   Kelarutan perak klorida dinyatakan dalam gram per liter larutan pada suhu 25° C. Ksp . AgCl =1,90.10-10 (Ar : Ag = 108, Cl = 35,5) adalah .....A. 22,96.10-4 gramB. 20,09.10-4 gramC. 17,22.10-4 gram

D. 14,35.10-4 gramE. 2,09.10-4 gram

Jawaban : B

28.   Reaksi redoks :2KMnO4 (aq) + 5H2C2O4 (aq) + 3H2SO4 (aq) 2MnO4 (aq) + 10 CO2 (g) + K2SO4 (aq) + 8H2O (l)Setengah reaksi oksidasi dari reaksi tersebut adalah ........A. MnO4

-(aq) + 8 H+ (aq) + 5e Mn2+ (aq) + 4H2O (l)B. MnO4

-(aq) + 2H2O (l) + 3e MnO2 (s) + 4OH- (aq)C. H2C2O4 (aq) 2CO2 (g) + 2H+ (aq) + 2eD. CO2

- (aq) + 2H+ (aq) + 2e H2C2O4 (aq)E. 2H2SO4 (aq) 2H2O (l) + 2SO2 (g) + O2 (g)

Page 38: KIMIA

Jawaban : A

29.   Reaksi yang terjadi pada katode dari elektrolisis larutan Na2SO4 adalah .....A. 2H2O (aq) + 2e 2OH- (aq) + H2 (g)B. 2H+ (aq) + 2e H2 (g)C. Na+ (aq) + e Na (s)D. SO4

2- (aq) + 2e SO4 (aq)E. 4OH- (aq) 2H2O (aq) + O2 (g) + 4eJawaban : A

30.   Unsur Xe dengan nomor atom 54 dan unsur F dengan nomor atom 9 pembentuk senyawa XeF4. Yang bentuk molekulnya adalah .........A. linierB. segitiga datarC. okta hedron

D. tetra hedronE. bujur sangkar

Jawaban : B

31.   Reaksi antara logam Cu dengan asam nitrat encer yang benar adalah ........A. Cu (s) + 4HNO3 (aq) Cu (NO3)2 (aq) + 2H2O (l) + N2O4 (g)B. Cu (s) + 4HNO3 (aq) Cu (NO3)2 (aq) + 2H2O (l) + 2NO2 (g)C. 3 Cu (s) + 8 HNO3 (aq) 3 Cu (NO3)2 (aq) + 4 H2O (l) + 2 NO (g)D. Cu (s) + 2HNO3 (aq) CuNO3 (aq) + NO2 (g)E. 5 Cu (s) + 2 HNO3 (aq) 5 CuO (s) + H2O (l) + N2 (g)Jawaban : B

32.   Pada elektrolisis larutan garam logam alkali atau alkali tanah tidak dihasilkan logamnya karena ........A. sifat oksidatornya lemahB. sifat reduktornya lemahC. garam halidanya mempunyai titik leleh tinggiD. energi ionisasi tinggi dari logam lainE. ion logamnya tidak mengalami reduksiJawaban : E

33.   Tabel data sifat unsur dari Na ke Cl : Perubahan sifat unsur dari Na ke Cl yang benar adalah ....

Page 39: KIMIA

A. 1 dan 5B. 2 dan 5C. 3 dan 6

D. 4 dan 6E. 1 dan 9

Jawaban : B

34.   Di antara unsur periode ke-3 di bawah ini yang di alam terdapat dalam keadaan bebas adalah ........A. NaB. SC. Al

D. SiE. Cl

Jawaban : B

35.   Beberapa sifat unsur berikut : I. membentuk senyawa berwarna II. titik leburnya rendahIII. dapat membentuk ion kompleks IV. diamagnetik titik leburnya rendah V. mempunyai bermacam-macam bilangan oksidasi Yang menunjukkan sifat unsur transisi periode ke-4 ialah nomor ........A. I, III dan VB. I. II dan IIIC. IV dan V

D. II, IV dan VE. III, IV dan V

Jawaban : A

36.   Senyawa-senyawa kompleks berikut : I. Ag(NH3)2ClII. Cu(NH3)4(NO3)2

III. K3Fe(CN)6

IV. Cr(NH3)3Cl3

Yang mempunyai bilangan koordinasi empat adalah ..........A. VB. IVC. III

D. IIE. I

Jawaban : D

37.   Nama mineral yang mengandung unsur mangan adalah ........A. bauksitB. kobaltitC. pirolusit

D. kriolitE. pirit

Jawaban : C

38.   Dari 5 rumus umum senyawa karbon di bawah ini :

Page 40: KIMIA

(I) R - O - R Yang termasuk rumus umum senyawa alkanon dan alkanal adalah ........A. I dan IIB. II dan IVC. III dan IV

D. IV dan IE. V dan IV

Jawaban : B

39.   Dari senyawa berikut ini yang mempunyai isomer optik adalah ........A. H2N - CH2 - COOHB.

C. (CH3)3 - C - COOH

D.

E. CH3 - CH2 - COOH

Jawaban : D

40.   Diketahui reaksi :1. H2C = CH2 + H2 H3C - CH3

2. CH4 + Cl2 H3CCl + HCl3. H3C + Cl2 H2C = CH2 + HBrJenis reaksi di atas berturut-turut adalah ......A. substitusi, adisi dan eliminasiB. eliminasi, adisi dan substitusiC. adisi, substitusi, dan eliminasiD. eliminasi, substitusi, dan adisiE. substitusi, eliminasi dan adisiJawaban : C

41.   Senyawa halogen bersifat mereduksi terdapat pada persamaan reaksi ........A. CaO(s) + 2HClO(aq) Ca(ClO)2(aq) + H2O(l)B. Cu(s) + FeCl2(aq) CuCl2(aq) + Fe(s)C. 6HI(aq) + 2HNO3(aq) 2NO(g) + 3I2(s) + 4H2O(l)D. 6HClO4(aq) + P2O5(s) 3Cl2O7(l) + 2H3PO4(aq)E. 2AuCl3(aq) + 3Zn(s) 3ZnCl2(aq) + 2Au(s)Jawaban : A

42.   Rumus molekul diklorometana adalah ........A. CH4

B. CCl4

C. CH3Cl

D. CH2Cl2

E. CHCl3

Jawaban : D

43.   Di antara senyawa makromolekul di bawah ini yang tergolong Kopolimer adalah ........

Page 41: KIMIA

A. Polivinyl kloridaB. NylonC. Karet alam

D. PolietilenaE. Teflon

Jawaban : B

44.   Rumus struktur dari para dibromabenzena adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

45.   Di antara senyawa makromolekul di bawah ini yang tergolong Kopolimer adalah ......A. Polivinyl kloridaB. NylonC. Karet alam

D. PolietilenaE. teflon

Jawaban : B

46.   Partikel yang dipancarkan oleh peluruhan isotop radioaktif yang tidak bermassa dan bermuatan negatif dituliskan dengan lambang ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

47.   Yang tidak termasuk penggunaan isotop radioaktif adalah ......A. pangawetan makanan dan sterilisasiB. menentukan mekanisme reaksi esterifikasiC. mendeteksi tingkat oksidasi unsur transisi

Page 42: KIMIA

D. menganalisis pengaktifanE. menganalisis pengenceran isotopJawaban : C

48.   Sol AgCl adalah sistem koloid yang fasa terdispersi dan medium pendispersinya adalah ....A. zat cair dan zat padatB. zat padat dan gasC. gas dan zat cair

D. zat padat dan zat cairE. zat cair dan zat cair

Jawaban : C

49.   Di bawah ini berupa contoh cara pembuatan sol :   1. agar-agar dalam air   2. gas H2S dalam larutan SO2

  3. besi (III) klorida dalam air panas   4. belerang dalam air Sol yang dihasilkan dengan cara dispersi adalah .......A. 1 dan 3B. 1 dan 4C. 3 dan 4

D. 2 dan 3E. 2 dan 4

Jawaban : B

50.   Yang bukan sifat koloid adalah ........A. efek TyndalB. gerak BrownC. absorpsi

D. higroskopisE. elektroforesis

Jawaban : D

51.   Banyaknya pasangan elektron terikat dan pasangan elektron bebas suatu senyawa 3 dan 1. Bentuk molekul senyawa itu adalah .....A. segitiga planarB. piramida segitigaC. bentuk V

D. tetrahedronE. segiempat datar

Jawaban : A

52.   

Page 43: KIMIA

Gambar A, B dan C adalah bentuk kristal dengan bilangan Koordinasi A = 12, B = 8 dan C = 12. A, B, C merupakan bentuk kristal dari ........A. BCC, HCP, FCCB. HCP, FCC, BCCC. FCC. HCP, BOC

D. FCC, BCC, HCPE. HCP, BCC, FCC

Jawaban : D

53.   Diketahui entalpi pembakaran 1 mol CH4 = -18 kkal. energi ikatan O = O : 119 Kkal.mol-1 C = O : 173 Kkal.mol-1 dan O - H : 110 Kkal.mol-1 Maka energi ikatan C - H menjadi ......A. 8,75 KkalB. 11,05 KkalC. 33,13 Kkal

D. 68,2 KkalE. 132,5 Kkal

Jawaban : E

54.   Dari reaksi NO dan Br2 diperoleh data sebagai berikut :

  Ordo reaksi tersebut adalah .....A. 0B. 1C. 2

D. 3E. 4

Jawaban : D

55.   Proses pembuatan NH3 menurut Haber. kenaikan suhu reaksi akan beralih ke arah N2 dan H2 tetapi diusahakan suhu tidak terlalu rendah alasan yang tepat untuk hal ini adalah ........A. untuk menjaga agar tempat tidak meledak akibat tekanan tinggiB. karena pada suhu rendah, amoniak yang dihasilkan berupa zat cairC. untuk mengimbangi dengan adanya katalisD. karena pada suhu rendah reaksi berlangsung lambatE. untuk menghemat bahan dasar N2dan H2

Jawaban : D

56.   HCl (aq) + H2O (l) H3O+ (aq) + Cl- (aq) Yang merupakan basa Bronsted-Lowry ialah ........A. HCl dan H3O+ D. H2O dan Cl-

Page 44: KIMIA

B. HCl dan Cl-

C. H2O dan H3O+E. H2O dan HCl

Jawaban : D

57.   Bila diketahui potensial elektroda standar :Al3+ (aq) + 3e Al (s) E° = -1,76 voltZn2+ (aq) + 2e Zn (s) E° = -0,76 voltFe2+ (aq) + 2e Fe (s) E° = -0.44 voltCu2+ (aq) + 2e Cu (s) E° = +0,34 voltBagan sel volta yang E° selnya paling besar adalah ..........A. Al/Al3+//Zn2+/ZnB. Fe/Fe2+//Al3+/AlC. Zn/Zn2+//Cu2+ /Cu

D. Al/Al3+//Cu2+/CuE. Al3+/Al//Cu2+/Cu

Jawaban : D

58.   Bila diketahui potensial elektroda standar :Cu2+ + 2e Pb (s) E° = 0,34 voltPb2+ (aq) + 2e Pb (s) E° = -0,13 voltFe2+ (aq) + 2e Fe (s) E° = -0, 44 voltMg2+ (aq) + 2e Mg (s) E° = -2,34 voltBagan sel volta yang E° selnya paling besar adalah ..........A. Cu(s) + Mg2+(aq) Cu2+(aq) + Mg(s)B. Mg(s) + Cu2+(aq) Mg2+(aq) + Cu(s)C. Pb(s) + Cu2+(aq) Mg2+(aq) + Cu(s)D. Fe(s) + Mg2+(aq) Fe2+(aq) + Mg(s)E. Mg(s) + Pb2+(aq) Mg2+ + Pb(s)Jawaban : B

59.   Stainless steel adalah salah satu jenis baja tahan karat. Baja ini mengandung ........A. 12% - 18% CrB. 10% dan 6% CoC. 11% - 14% Mn

D. 25% Ni dan 14% MnE. 18% Cr dan 8% Ni

Jawaban : E

60.   Penembakan 148Cd48 dengan partikel neutron menghasilkan isotop 114Cd48 dan ........A. 1p1

B. 0e-1

C. 4He2

D. 00

E. 0p+1

Jawaban : D

LATIHAN 5

1.   Gejala yang tidak menyertai reaksi kimia, adalah perubahan ........A. suhuB. massaC. warna

D. bauE. struktur

Page 45: KIMIA

Jawaban : B

2.   Untuk memisahkan dua campuran zat cair yang berbeda titik didihnya dilakukan dengan cara ........A. penyaringanB. penyulinganC. penyubliman

D. kromatografiE. pengkristalan

Jawaban : B

3.   Urutan rumus belerang dan fosfor dalam wujud gas adalah ........A. P2 dan S6

B. S6 dan P4

C. S8 dan P4

D. P4 dan S8

E. P4 dan S6

Jawaban : D

4.   Pada reaksi N2 (g) + H2 (g) NH3 (g). Perbandingan volume gas-gas secara berurutan pada suhu dan tekanan yang sama adalah ........A. 2 : 6 : 2B. 2 : 3 : 2C. 1 : 3 : 6

D. 2 : 3 : 1E. 1 : 3 : 2

Jawaban : E

5.   Seng mempunyai dua isotop yaitu 66Zn30 dan 65Zn30. Bila Ar Zn = 65,4 maka perbandingan persentase 66Zn30 dan 65Zn30 adalah .......A. 80 : 20B. 75 : 25C. 40 : 60

D. 50 : 50E. 30 : 7

Jawaban : C

6.   Grafik hasil eksperimen campuran 10 ml larutan KI 0,1 M dengan berbagai volume larutan Pb (NO3)}2 0,1 M Berdasarkan grafik tersebut dapat disimpulkan bahwa perbandingan jumlah mol larutan Pb (NO3)2 dengan larutan KI yang bereaksi adalah .......

Page 46: KIMIA

A. 2 : 1B. 1 : 2C. 1 : 5

D. 2 : 5E. 1 : 1

Jawaban : B

7.   Data hasil uji elektrolit air dari berbagai sumber

Pernyataan yang tepat untuk data di atas adalah ...A. air laut tergolong elektrolit lemahB. air sumber tergolong elektrolit paling lemahC. daya hantar air sungai lebih kecil air hujanD. daya hantar air hujan paling lemahE. air dari berbagai sumber adalah elektrolitJawaban : A

8.   Atom C kuartener ditunjukkan oleh nomor .......

A. 5B. 4

D. 2E. 1

Page 47: KIMIA

C. 3Jawaban : D

9.   Nama yang tepat untuk rumus struktur :

A. 2, 3, 4 trimetil butenaB. 2, 3, 4 trimetil 2 butenaC. 2, 3 dimetil butena

D. 2, 3 metil 2 pentanaE. 2, 3 dimetil pentana

Jawaban : D

10.   Isomer fungsi dari senyawa propuna, adalah ........A. 1 propunaB. 2 propunaC. 2 propena

D. 1, 2 propandiunaE. 1, 2 propandiena

Jawaban : E

11.   Jenis senyawa hidrokarbon yang terbanyak dalam minyak bumi ialah ...A. alkanaB. alkenaC. alkuna

D. sikloalkunaE. aromatik

Jawaban : A

12.   Pupuk NPK yang beratnya 760 kg dengan perbandingan persentase N : P : K = 18 : 5 : 15, memerlukan KCl sebanyak ........A. 51 kgB. 153 kgC. 114 kg

D. 219 kgE. 360 kg

Jawaban : B

13.   Harga keempat bilangan kwantum terakhir dari atom S yang mempunyai nomor atom 16 adalah ........A. n = 2 l = 0 m = 0 s = -½B. n = 3 l = 1 m = 0 s = -½C. n = 3 l = 1 m = 0 s = +½D. n = 3 l = 1 m = -1 s = -½E. n = 3 l = 1 m = +1 s = +½Jawaban : C

14.   Kelemahan teori atom Niels Bohr ialah, Bohr tidak menjelaskan tentang ...A. kestabilan atomB. terbentuk elektron pada lintasan

Page 48: KIMIA

C. keberadaan elektron pada lintasanD. terjadinya perpindahan elektronE. kedudukan elektron dalam atomJawaban : E

15.   Suatu unsur terletak pada golongan VII A, periode 3 dari sistim periodik.Konfigurasi elektron dari atom unsur tersebut adalah .......A. 1s² 2s² 2p63s² 3p²B. 1s² 2s² 2p63s² 3p³C. 1s² 2s² 2p63s² 3p&sup5;D. 1s² 2s² 2p63s¹ 3p&sup6;E. 1s² 2s² 2p63s² 3p&sup4;Jawaban : D

16.   Berikut adalah data harga energi ionisasi pertama (dalam kkal 1 mol ) dari unsur-unsur dalam satu periode : K = 96,3 M = 241  P = 133   R = 131 L = 208 N = 280    Q = 199   S = 169 Urutan unsur-unsur dalam periode itu dari kiri ke kanan adalah .......A. P-Q-R-S-K-L-M-NB. K-L-M-N-P-Q-R-SC. K-P-L-Q-M-N-S-N

D. M-R-Q-P-L-K-S-NE. K-R-P-S-Q-L-M-N

Jawaban : E

17.   Gambar rumus elektron dari amonium klorida.

Ikatan kovalen dan kovalen koordinasi secara berurutan adalah .........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 5

D. 3 dan 5E. 1 dan 4

Jawaban : A

18.   Titik didih alkohol lebih tinggi dari titik didih eter walaupun mempunyai rumus molekul yang sama, karena .......A. alkohol berwujud cair pada suhu biasaB. alkohol dapat bercampur baik dengan airC. alkohol bersifat racun misalnya metanolD. antara molekul alkohol terdapat ikatan hidrogenE. reaksi alkohol dengan logam menghasilkan senyawa alkoholat

Page 49: KIMIA

Jawaban : D

19.   Suatu senyawa mempunyai bentuk molekul bipiramidal trigonal, maka jumlah pasangan elektron terikat dalam senyawa tersebut adalah ...A. 2B. 1C. 4

D. 5E. 6

Jawaban : A

20.   Data energi ikatan rata-rata berikut : C - H = 99 kkal H - Cl = 103 kkal C - C = 83 kkal C - Cl = 79 kkal C = C = 164 kkal Besarnya perubahan entalpi dari reaksi berikut adalah ......

A. 36 kkalB. 8 kkalC. +6 kkal

D. -6 KkalE. -8 kkal

Jawaban : C

21.   Lima reaksi mempunyai data sebagai berikut :I. H>0, S>0, H>T S  II. H>0, S>0, H=T S  III. H>0, S<0, H<T SIV. H<0, S>0, H>T SV. H>0, S<0, H<T S Reaksi yang berlangsung spontan adalah ......A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : D

22.   Hasil percobaan reaksi NO(g) + 2H2 (g)> N2(g) + 2H2O(g)diperoleh data sebagai berikut :

Page 50: KIMIA

Tingkat reaksi untuk reaksi di atas adalahA. 1,0B. tetapC. 2,0

D. 2,5E. 3,0

Jawaban : B

23.   Suatu reaksi berlangsung tiga kali lebih cepat, jika suhu dinaikkan sebesar 20oC. Bila pada suhu 10oC reaksi berlangsung selama 45 menit, maka pada suhu 50oC reaksi tersebut berlangsung selama ........A. 1/50 menitB. 1/25 menitC. 1/5 menit

D. 1 menitE. 5 menit

Jawaban : E

24.   Reaksi setimbang : A (g) + 2 B(g) 2C(g) H = - a kJ Kesetimbangan akan bergeser ke arah C, bila .....A. volume diperkecilB. panas diberikanC. volume diperkecil

D. gas C ditambahkanE. gas B dikurangi

Jawaban : A

25.   Reaksi kesetimbangan berikut : CaCO3 (s) CaO (s) + CO2 (g) Harga tetapan kesetimbangan (K) bagi reaksi tersebut adalah ........A.

B. [CaO] [CO2]C. [CO2]

D.

E. [CaCO3]

Jawaban : C

26.   Dilarutkan 18 gram glukosa C6H12O6 ke dalam 500 gram air. Jika kalor beku molal air (Kf) = 1,8°C mol-1Ar C = 12, H = 1, O = 16 Titik beku larutan tersebut adalah ........A. -0,18°CB. -0,36°CC. -1,8°C

D. -3,6°CE. -7,2°C

Jawaban : B

Page 51: KIMIA

27.   Tabel harga Ka dari beberapa asam berikut :

Yang paling lemah diantara asam-asam tersebut adalah ........A. HAB. HBC. HC

D. HDE. HE

Jawaban : A

28.   Larutan 25 mL CH3COOH 0,2 M (Ka =10-5) dicampurkan dengan 25 mL larutan NaOH 0,1 M, maka harga pH larutan yang terjadi adalah ........A. 2,0B. 2,5C. 3,0

D. 5,0E. 5,5

Jawaban : D

29.   Garam berikut ini, yang manakah mengalami hidrolisis total jika dilarutkan ke dalam air ........A. NH4ClB. KClC. Na2CO3

D. CH3COONaE. (NH4)2CO3

Jawaban : E

30.   Reaksi berikut :HSO4

- + H3O+ H3O+ + SO42-

Pasangan asam-basa konjugasinya adalah ........A. H3O+ dan SO4

2-

B. HSO4- dan H3O+

C. H2O dan SO42-

D. HSO4- dan SO4

2-

E. HSO4- dan H2O

Jawaban : D

31.   Lima gelas kimia yang berisi larutan dengan volume sama. Jika ke dalam kelima gelas kimia itu dilarutkan sejumlah perak klorida padat, maka perak klorida padat paling mudah larut dalam gelas kimia yang berisi ........A. 0,01 M HClB. 0,10 M HClC. 1,00 M HCl

D. 0,20 M AgNO3

E. 2,00 M AgNO3

Jawaban : A

32.   Reaksi redoks berikut : a H2O2 (l) + b Fe2

+ (aq) + c H+ (aq) d Fe3+ (aq) + e H2O (l)

Harga a, b, dari c berturut-turut ialah .......A. 1,1,1B. 1,2,3

D. 2,2,1E. 2,1,2

Page 52: KIMIA

C. .1,2,1Jawaban : B

33.   Bahan yang digunakan sebagai elektrode pada sel aki (accu) adalah ........A. Pt dan CB. Zn dan CC. Pb dan PbO2

D. Zn dan CuE. Pb dan PbO2

Jawaban : E

34.   Diketahui data potensial standar berikut :Zn2+ (aq) + 2a Zn (s)     Eo = 0,76 volt Cu2+ (aq) + 2e Cu (s)   Eo = + 0,34 volt Mg2+ (aq) + 2e Mg (s)  Eo = - 2,34 volt Cr3+(aq) + 3e Cr (s)     Eo = - 0,74 volt Harga potensial sel (E° sel) yang paling kecil terdapat pada .......A. Zn / Zn2+ (aq) // Cu2+(aq) / CuB. Zn / Zn2+ (aq) // Cr3+(aq) / CrC. Mg / Mg2+ (aq) // Cr3+ (aq) / CrD. Cr / Cr3+ (aq) // Cu2+ (aq) / CuE. Mg / Mg2+(aq) // Cu2+(aq) / CuJawaban : B

35.   Berapakah massa logam perak yang diendapkan jika arus listrik sebesar 5 Ampere dialirkan ke dalam larutan AgNO3 selama 2 jam ........ (Ar : Ag = 108)A. 24,90 gramB. 29,40 gramC. 40,29 gram

D. 42,09 gramE. 49,20 gram

Jawaban : C

36.   Kemampuan gas mulia untuk bereaksi sangat kurang karena .......A. energi ionisasinya besarB. konfigurasi elektronnya stabilC. terletak dalam golongan VIII AD. mempunyai jumlah elektron genapE. jari-jari atomnya relatif kecilJawaban : B

37.   Faktor yang menyebabkan gas N2 hanya dapat bereaksi dengan unsur lain pada suhu tinggi adalah ........A. energi ikatan N2 sangat tinggiB. molekulnya diatomikC. keelektronegatifannya rendahD. energi ionisasinya kecilE. kerapatannya sangat besarJawaban : A

Page 53: KIMIA

38.   Tabel energi ionisasi unsur-unsur halogen sebagai berikut :

Berdasarkan tabel di atas unsur-unsur halogen disusun menurut kenaikan nomor atomnya adalah ......A. Q, R, S, PB. P, S, R, QC. P, Q, R, S

D. S, Q, P, RE. R, S, P, Q

Jawaban : B

39.   Jika dibandingkan sifat antara unsur-unsur natrium dengan magnesium maka natrium .......A. lebih bersifat basaB. lebih bersifat asamC. energi ionisasinya lebih tinggiD. jari-jari atomnya lebih kecilE. sifat logamnya berkurangJawaban : D

40.   Unsur-unsur periode ke-3 dari Na ke Cl memiliki sifat-sifat yang berubah secara periodik, kecuali ........A. energi ionisasiB. keasamanC. oksidator

D. warnaE. keelektronegatifan

Jawaban : D

41.   Dalam pembuatan aluminium dari alumina, ke dalam Al2O3 ditambahkan kriolit (Na3AlF6). Dalam hal ini kriolit berfungsi sebagai ........A. katalisB. pelarutC. pengikat kotoran

D. katodaE. anoda

Jawaban : B

42.   Kelemahan seng sebagai unsur transisi adalah .......A. bilangan oksidasinya + 2B. susunan elektron stabilC. ion kompleksnya tak berwarna

D. orbital d terisi penuhE. sifat magnit besar

Jawaban : E

43.   Dari sifat-sifat unsur berikut : 1. mudah teroksidasi 2. dapat membentuk oksida dengan rumus L2O3

Page 54: KIMIA

3. mempunyai beberapa tingkat oksidasi 4. titik didihnya rendah 5. senyawanya mempunyai warna Yang merupakan sifat unsur transisi adalah ........A. 1 dan 3B. 3 dan 5C. 2 dan 4 .

D. 2 dan 5E. 3 dan 4

Jawaban : B

44.   Suatu ion kompleks mempunyai atom pusat Co3+ dengan ligan yang terdiri dari ion Cl dan molekul H2O. Rumus ion kompleks yang benar adalah ........A. {Co (H2O) Cl5 }2-

B. {Co (H2O)2 Cl4 }+

C. {Co (H2O)2 Cl2 }2+

D. {Co (H2O)4 Cl2 }-

E. {Co (H2O)5Cl }2-

Jawaban : A

45.   Manfaat langkah elektrolisis pada pembuatan tembaga adalah ....A. menaikkan kadar tembaga dalam bijinyaB. untuk memisahkan bijinya dari kotoranC. untuk menghilangkan kandungan peraknyaD. agar tembaga yang dihasilkan lebih murniE. agar tembaga hasil elektrolisis tidak berkaratJawaban : D

46.   Diberikan beberapa jenis alkohol sebagai berikut : 1. 2 propanol 2. 2 metil 2 propanol 3. 3 pentanol 4. 2, 2 dimetil propanol Alkohol yang manakah jika dioksidasi dapat menghasilkan suatu alkanon ?A. (1) dan (3)B. (1) dan (4)C. (2) dan (4)

D. (1) dan (2)E. (2) dan (3)

Jawaban : A

47.   Senyawa yang berisomer jika fungsional dengan butanal adalah .......A. butanolB. asam butanoatC. butanon

D. butiraldehidaE. butana

Jawaban : C

48.   Reaksi antara etena dengan asam klorida yang menghasilkan etil klorida tergolong reaksi ........A. adisiB. substitusiC. polimerisasi

D. dehidrasiE. eliminasi

Page 55: KIMIA

Jawaban : A

49.   Manakah senyawa yang bukan turunan alkana ........A. kloroformB. haloalkanaC. karbon tetraklorida

D. fenil kloridaE. dikloro metana

Jawaban : D

50.   Pereaksi yang digunakan untuk mengindetifikasi gugus fungsional aldehid dalam glukosa adalah ........A. pereaksi biuretB. xantho proteatC. pereaksi Fehling

D. keras timbal asetatE. larutan kanji

Jawaban : C

51.   Jumlah isomer yang mungkin lari rumus molekul C6H4Cl2 adalah .......A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

52.   Monomer pembentuk polimer :- CF2 - CF2 - CF2 - CF2 - CF2 adalah .......A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

53.   Pasangan yang menyatakan proses kimia dalam sistem hidup adalah .......A. ekskresi dan asimilasi D. genetika dan ekskresi

Page 56: KIMIA

B. pencernaan dan penguapanC. metabolisme dan asimilasi

E. transportasi dan genetika

Jawaban : B

54.   Jika atom aluminium ditembak dengan partikel netron, akan terjadi isotop natrium

radioaktif sesuai dengan reaksi : X adalah ........A. partikel alphaB. sinar gammaC. elektron

D. atom tritiumE. partikel netron

Jawaban : A

55.   Penggunaan isotop radioaktif dalam kehidupan antara lain :(1) Mempelajari sistem keseimbangan kimia  (2) Sterilisasi radiasi (3) Pengenceran isotop(4) Pemeriksaan tanpa merusak(5) Radioterapi Contoh penggunaan isotop radioaktif dalam bidang kimia adalah .......A. (1) dan (3)B. (2) dan (4)C. (3) dan (5)

D. (4) dan (3)E. (5) dan (4)

Jawaban : D

56.   Mutiara adalah sistem koloid ........A. padat dalam cairB. cair dalam cairC. cair dalam padat

D. gas dalam cairE. gas dalam padat

Jawaban : C

57.   Polutan udara yang dapat menyebabkan terjadinya hujan asam adalah ...A. CO2

B. COC. SO2

D. NH3

E. NO

Jawaban : C

58.   Air dinyatakan air bersih bila .......A. harga DO tinggi dan harga BOD rendahB. harga DO rendah dan harga BOD tinggiC. harga DO tinggi dan harga BOD tinggiD. harga DO rendah dan harga BOD rendahE. harga DO sama dengan harga BODJawaban : A

59.   Manfaat plastik sangat besar tetapi dapat menyebabkan pencemaran tanah karena .......A. mengubah pH tanah

Page 57: KIMIA

B. mudah larut dalam air tanahC. meracuni mikroorganisme dalam tanahD. sukar diuraikan oleh mikroorganismeE. bila dibakar menimbulkan polusiJawaban : D

60.   Beberapa polimer sebagai berikut :1. Protein dan nilon 2. Karet dan DNA3. Polistirena dan karet4. Selulosa dan amilum5. Polietilen dan PVCPasangan yang merupakan sumber polimer sintetik adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : E

LATIHAN 6

1.   Diantara zat di bawah ini yang tergolong unsur adalah ..........A. plastikB. bauksitC. air

D. alkoholE. raksa

Jawaban : E

2.   Dari lima macam rumus kimia berikut yang merupakan rumus molekul etuna adalah ..........A. C3H5OB. C2H2

C. C6H12O6

D. C6H6

E. C2H4O2

Jawaban : B

3.   Jika diketahui massa 1 atom C = 12 = 2,04 x 10-26 kg dan massa 1 atom unsur X = 8,5 x 10-27 kg, maka massa atom relatif unsur X adalah ..........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

4.   Banyaknya mol dari 1,26 gram asam oksalathidrat H2C2O4. 2H2O (Ar : H = 1 C = 12 ; O = 46), adalah ..........

Page 58: KIMIA

A. 0,001B. 0,01C. 0,1

D. 10E. 100

Jawaban : B

5.   Kalium mempunyai nomor atom 19 dan nomor massa 39. Jumlah elektron pada ion Kalium adalah ..........A. 21B. 20C. 19

D. 18E. 17

Jawaban : D

6.   Data eksperimen daya hantar listrik beberapa larutan :

Berdasarkan data di atas yang merupakan larutan non elektrolit adalah .......A. 1 dan 5B. 2 dan 3C. 2 dan 4

D. 1 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : C

7.   Data hasil pengujian larutan kertas lakmus merah dan biru :

Dari data tersebut bahwa larutan yang mengandung ion OH- ialah ........A. P dan SB. Q dan SC. R dan P

D. S dan TE. Q dan T

Jawaban : E

8.   Dari gambar di bawah ini yang menunjukkan reaksi pengendapan adalah .......

Page 59: KIMIA

A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

9.   Hasil penyulingan bertingkat minyak pada suhu 110° adalah ........

A. gasB. bensinC. minyak tanah

D. solarE. residu

Jawaban : B

10.   Suatu tabung berisi suatu gas yang tidak berwarna dan tidak berbau. Dapat mematikan bara api dan jika dialirkan ke dalam larutan air kapur, larutan menjadi keruh. Gas tersebut adalah ..........A. SO2

B. NO2

C. H2S

D. CO2

E. H2

Page 60: KIMIA

Jawaban : A

11.   Mineral yang terkandung dalam air sadah sementara ialah :A. Ca(HCO2)2 dan Mg(HCO3)2

B. CaCl2 dan MgSO4

C. CaSO4 dan MgCl2

D. BaCl2 dan MgCl2

E. MgSO4 dan MgCO3

Jawaban : A

12.   Bahan pupuk yang kadar nitrogennya (Ar N = 14) paling tinggi adalah ..........A. (NH4)2SO4 (Mr = 128)B. CO(NH2)2 (Mr = 60)C. NH4NO3 (Mr = 80)

D. NaNO3 (M = 85)E. (NH4)PO4 (Mr = 149)

Jawaban : B

13.   Larutan natrium karbonat direaksikan dengan larutan asam klorida menghasilkan gas karbon dioksida dan air. Persamaan reaksi ionnya adalah ..........A. Na2CO3 (aq) + 2HCl (aq) 2NaCl (aq) + CO2 (aq) + H2O (l)B. 2Na+ (aq) + CO3

2- (aq) + 2H+ (aq) + 2Cl (aq) 2Na+ (aq) + 2Cl (aq) + CO2 (g) + H2O (l)

C. Na2CO3 (aq) + 2HCl (aq) 2Na (aq) + Cl2 (aq) + CO2 (g) + H2O (g)D. CO3

- (aq) + 2H+ (aq) CO2 (g) + H2O (l)E. CO3

- (aq) + H+ (aq) CO2 (g) + H2O (l)Jawaban : D

14.   Logam aluminium sebanyak 0,2 mol dilarutkan dalam 600 ml larutan asam sulfat 0,5 M. Menurut persamaan reaksi : 2Al (s) + 3H2SO4 (aq) Al2(SO4)3 (aq) + 3H2 (g), gas H2 yang terbentuk pada keadaan standar adalah ......A. 2,24 literB. 2,90 literC. 4,48 liter

D. 6,72 literE. 11,2 liter

Jawaban : D

15.   Dari hasil tes nyala senyawa di bawah ini :

Page 61: KIMIA

Warna nyala merah dihasilkan oleh senyawa logam ..........A. NaB. SrC. K

D. CuE. Ba

Jawaban : B

16.   Salah satu teori yang menjadi dasar timbulnya model atom modern adalah teori ..........A. Rutherford, Niels Bohr dan de BroglieB. Pauli, Niels Bohr dan de BroglieC. Rutherford, de Broglio dan HundD. de Broglie, Schrodinger dan HeisenbergE. Dalton, de Broglie dan HeisenbergJawaban : D

17.   Data harga keelektronegatifan beberapa unsur sebagai berikut :

Urutan unsur-unsur di atas dalam periodenya dari kiri ke kanan adalah ......A. NLMKOB. KLONMC. OKMLN

D. NMKOLE. KLMNO

Jawaban : A

18.   Nomor atom unsur-unsur P, Q, R, S dan T masing-masing : 9, 12, 16, 17 dan 18. Pasangan unsur-unsur yang dapat membentuk senyawa ion adalah ..........A. P dan RB. P dan SC. Q dan S

D. R dan TE. S dan T

Jawaban : C

Page 62: KIMIA

19.   Jika unsur P dengan nomor atom 5 bersenyawa dengan unsur Q dengan nomor atom 17, maka bentuk molekulnya adalah ..........A. linierB. segitiga planarC. piramida segitiga

D. segi empat planarE. tetrahedral

Jawaban : B

20.   Kalor yang dibutuhkan untuk memanaskan 100 ml air adalah 29,40 J. Apabila kapasitas panas air 4,2 J/g°C, maka kenaikkan suhu yang dialami air adalah ..........A. 35°CB. 50°CC. 60°C

D. 70°CE. 100°C

Jawaban : B

21.   Data H, s dan G dari lima reaksi sebagai berikut :

Dari data tersebut di atas reaksi yang berlangsung spontan adalah ......A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 3 dan 4

D. 1 dan 4E. 2 dan 4

Jawaban : A

22.   Data percobaan reaksi antara besi dan larutan asam klorida :

Dari data di atas reaksi yang berlangsung paling cepat adalah percobaan nomor .......A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Page 63: KIMIA

Jawaban : A

23.   Dari reaksi aA + bB cC + dD, diperoleh data hasil eksperimen sebagai berikut :

Dari data tersebut dapat disimpulkan .........A. V = k [A]B. V = k [B]C. V = k [B]²

D. V = k [A]²E. V = k [A] . [B]²

Jawaban : B

24.   Dalam reaksi kesetimbangan : N2 (g) + O2 (g) 2NO (g) H = + 180,66 KJ. Kesetimbangan bergeser ke arah pereaksi bila ..........A. suhu diperbesarB. tekanan diperbesarC. volum diperkecil

D. suhu diturunkanE. ditambah katalis

Jawaban : D

25.   Dalam suatu bejana yang bervolum 1 liter, 4 mol gas NO2 membentuk kesetimbangan sebagai berikut : 2NO2 (g) 2NO (g) + O2 (g) Dalam keadaan setimbang pada suhu tetap, terbentuk 1 Mol O2. Tetapan kesetimbangan Kc adalah ..........A. 0,5B. 1,0C. 1,5

D. 2,0E. 4,0

Jawaban : B

26.   Diagram tahap reaksi dan tingkat energi, reaksi pembentukan gas SO3

Berdasarkan diagram di atas, H3 adalah .....A. 1384,2 KJB. 780,4 KJC. 593,8 KJ

D. 196,6 KJE. -196,6 KJ

Page 64: KIMIA

Jawaban : E

27.   Pada industri asam sulfat, gas SO3 dibuat menurut reaksi :2SO2 (g) + O2 (g) 2SO3 (g) H = 197 kJ Untuk memperoleh SO3 sebanyak mungkin, maka ......A. volum sistem diperbesarB. suhu sistem sangat tinggiC. gas SO3 yang terbentuk diambilD. tekanan sistem diperkecilE. tekanan parsial SO2 diturunkanJawaban : C

28.   Larutan yang mengandung 20 gram zat non elektrolit dalam 1 l air (massa jenis air 1 g/ml) mendidih pada suhu 100,052 °C. Jika Kd air 0,52 °C, maka M, zat non elektrolit tersebut adalah ..........A. 20B. 40C. 100

D. 150E. 200

Jawaban : E

29.   Larutan 0,74 gram Ca(OH)2 (Mr = 74) dalam 2 l air, mempunyai harga pH ..........A. 2 - log 2B. 2C. 12

D. 12 + log 2E. 13 - log 2

Jawaban : C

30.   Campuran yang menghasilkan garam terhidrolisis sebagian dan bersifat basa ialah ..........A. 50 ml CH3COOH 0,2 M + 50 ml NaOH 0,1 MB. 50 ml HCl 0,2 M + 50 ml NH3 (aq) 0,2 MC. 50 ml HCOOH 0,2 M + 50 ml KOH 0,2 MD. 50 ml HCl 0,2 M + 50 ml NaOH 0,2 ME. 50 ml CH3COOH 0,1 M + 50 ml NH3 (aq) 0,2 MJawaban : C

31.   Diketahui  :Ksp AgCN = 1,2 x 10-16 mol L-1 Ksp Mn(OH)2 = 1,9 x 10-13 mol L-1 Ksp Mg(OH)2 = 1,2 x 10-12 mol L-1 Ksp AgBr = 5 x 10-13 mol L-1 Ksp AgIO3 = 4 x 10-12 moI L-1 Dari data di atas, senyawa yang paling besar kelarutannya dalam air ialah ..........A. AgCNB. Mg(OH)2

C. AgIO3

D. Mn(OH)2

E. AgBr

Jawaban : B

Page 65: KIMIA

32.   Reaksi redoks yang sudah mengalami penyetaraan ialah ........A. I2 (s) + S2O3 (aq) 2I- (aq) + SO4

2- (aq)B. Al2O3 (s) + C (s) Al (s) + CO2 (g)C. AgOH (s) + H+ (aq) Ag2+(aq) + H2O (l)D. ClO- (aq) + Cl- (aq) + H+ (aq) H2O (l) + Cl2 (g)E. MnO2(s) + 4H+ (aq) + 2Cl- (aq) Mn2+(aq) + 2H2O (l) + Cl2 (g)Jawaban : E

33.   Pada saat sel aki bekerja, reaksi yang terjadi pada katode adalah ..........A. Pb(s) + SO4

2-(aq) PbSO4(s) + 2eB. Pb2+ (aq) + 2e Pb (s)C. PbO2 (s) + 4H+ (aq) + SO4

2- (aq) + 2e PbSO4 (s) + H2O (l)D. Pb2+ (aq) + O2 (g) PbO2 (s)E. H2SO4 (aq) 2H+(aq) + SO4

2- (aq)Jawaban : C

34.   Perhatikan bagan elektrolisis berikut ini :

Elektrode yang menghasilkan gas adalah ........A. I dan IIB. III dan IVC. V dan VI

D. III dan VE. II dan IV .

Jawaban : B

35.   Supaya pipa air yang terbuat dari besi tidak berkarat, pipa tersebut dihubungkan dengan logam ..........A. perakB. tembagaC. timbal

D. timahE. magnesium

Jawaban : E

36.   Larutan Iodium sebanyak 10 ml dapat dihilangkan warnanya oleh 20 ml 0,1 M Na2S2O3. Molaritas larutan Iodium tersebut adalah ........A. 0,05 MB. 0,10 M .C. 0,20 M

D. 1,00 ME. 2,00 M

Page 66: KIMIA

Jawaban : B

37.   Zat-zat di bawah ini banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari, zat yang mengandung unsur halogen adalah ..........A. vetsinB. ureaC. sakarin

D. tetoronE. freon

Jawaban : E

38.   Pernyataan berikut yang bukan menyatakan sifat gas oksigen ..........A. dapat larut dalam airB. elektronegatifitasnya besarC. bereaksi dengan logam

D. bersifat pengoksidasiE. berbau khas

Jawaban : E

39.   Persamaan reaksi yang benar bila sepotong logam Natrium dimasukkan dalam segelas air adalah ..........A. 2Na(s) + H2O (l) Na2O (s) + H2 (g) + energiB. 2Na (s) + 2H2O (l) 2NaOH (aq) + H2 (g) + energiC. 2Na (s) + 2H2O (l) 2NaOH (aq) + O2 (g) + energiD. Na (s) + 2H2O (l) Na(OH)2 (aq) + H2 (g) + energiE. 2Na (s) + 2H2O (l) Na2O2 (s) + 2H2 (g) + energiJawaban : B

40.   Data pengendapan larutan 0,1 M ion logam alkali tanah dengan beberapa pereaksi :

Berdasarkan tabel di atas, pereaksi yang tepat untuk membedakan ion Ca2+ dengan ion Ba2+ adalah ..........A. SO4

2-, CO32-

B. C2O42-, CO3

2-

C. CO32-, CrO4

2-

D. CrO42- , SO4

2-

E. CrO42-, CO3

2-

Jawaban : D

41.   Alumunium banyak dipakai untuk membuat alat-alat rumah tangga, sebab aluminium merupakan logam yang ........A. lunak dan mengkilapB. aktif dan bersifat magnit

D. rapuh dan mudah didapatE. sangat keras dan aktif

Page 67: KIMIA

C. ringan dan tahan korosiJawaban : C

42.   Di bawah ini data eksperimen penentuan bilangan ion logam transisi (M) :Berdasarkan data tersebut bilangan koordinasi ion logam transisi (M) adalah ..........

A. 2B. 4C. 6

D. 8E. 10

Jawaban : D

43.   Tujuan pengolahan besi kasar menjadi baja adalah untuk menghilangkan unsur-unsur ..........A. Al, C, SiB. Si, S, PC. Cu, Ca, Al

D. V, Si, CE. Mn. P, S

Jawaban : B

44.   Untuk membedakan aldehid dengan keton, digunakan pereaksi ..........A. TollensB. BennedictC. Biuret

D. Alkil halidaE. Xanthoprpteat

Jawaban : A

45.   Diantara rumus struktur di bawah ini :

Page 68: KIMIA

Pasangan yang merupakan isomer adalah ......A. 1 dan 2B. 2 dan 4C. 2 dan 3

D. 1 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : D

46.   Perhatikan persamaan reaksi berikut : 1. CH3 -CH2 -CH3 + Cl2 CH3 -CH2 -CH2Cl + HCl2. CH3 -CH2 -CH2Br + NaOH CH3 - CH = CH2 + NaBr + H2O Reaksi di atas berturut-turut adalah .......A. substitusi dan eliminasiB. substitusi dan adisiC. oksidasi dan eliminasi

D. reduksi dan substitusiE. eliminasi dan adisi

Jawaban : A

47.   Struktur ikatan peptida ialah  ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

48.   Nama untuk senyawa turunan benzana dengan rumus struktur berikut adalah ..........

A. orto metil anilina D. orto metil anilida

Page 69: KIMIA

B. meta metil anilinaC. orto amino toluena

E. orto metil amino benzena

Jawaban : C

49.   Beberapa senyawa polimer seperti :1. Polietene   2. PVC 3. amilum 4. proteinSenyawa polimer yang terbentuk melalui reaksi kondensasi adalah ......A. 3 dan 4B. 3 dan 2C. 3 dan 1

D. 1 dan 4E. 1 dan 2

Jawaban : A

50.   Senyawa biomolekul yang mempunyai nilai kalor yang tertinggi adalah .......A. amilumB. glukosaC. protein

D. lemakE. glikogen

Jawaban : B

51.   Isotop radioaktif yang pada peluruhannya memancarkan partikel adalah .......A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

52.   Benda purbakala yang bersifat radioaktif telah meluruh hingga yang tertinggal 1/32 bagian dari semula. Jika diketahui waktu paruh benda tersebut sama dengan 50 tahun, maka benda tersebut telah disimpan selama ........A. 150 tahunB. 200 tahunC. 250 tahun

D. 300 tahunE. 500 tahun

Jawaban : C

53.   Dari persamaan reaksi di bawah ini, yang tergolong reaksi fisi adalah ..........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

Page 70: KIMIA

54.   Perhatikan tabel pengamatan di bawah ini :

Larutan yang tergolong koloid adalah nomor .......A. 1 dan 5B. 2 dan 3C. 3 dan 4

D. 1 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : D

55.   Diantara zat berikut yang termasuk aerosol ialah .......A. kaca berwarnaB. catC. busa sabun

D. mutiaraE. kabut

Jawaban : E

56.   Senyawa yang termasuk zat aditif penyedap makanan adalah .......A. NaNO2

B.

C.

D. C6H5 - NH - SO3NaE. KNO2

Jawaban : D

57.   Elektrolit adalah ........A. zat yang menghantar arus listrikB. garam yang terionisasi menjadi kation dan anionC. larutan yang memerahkan lakmus merahD. larutan yang membirukan lakmus merahE. zat yang dalam larutannya dapat menghantar arus listrikJawaban : E

Page 71: KIMIA

58.   Arsen dengan nomor atom 33 mempunyai konfigurasi elektron .........A. 1s² 2s² 2p63s² 3d104s² 4p³B. 1s² 2s² 2p63s² 3d84s² 4p5

C. 1s² 2s² 2p63s² 3d84s1 4p6

D. 1s² 2s² 2p63s² 3d84s² 4p³E. 1s² 2s² 2p63s² 3d104s14p4

Jawaban : A

59.   Zat aditif yang sering ditambahkan pada makanan misal : 1. pengawetan supaya tahan lama2. penyedap supaya lebih enak3. pewarna supaya lebih menarik Pada minuman kaleng, zat aditif yang dikandung adalah . . . .A. 1B. 2C. 1 dan 2

D. 1 dan 3E. 2 dan 3

Jawaban : C

60.   Proses yang terjadi dalam kehidupan yang berhubungan dengan proses koagulasi koloid adalah .....A. terbentuknya awanB. pembentukan delta di muara sungaiC. penggunaan tawas pada pemberian warna tekstilD. penggunaan kaporit pada pemurnian air minumE. warna biru langit di siang hari yang cerahJawaban : B

LATIHAN 7

1.   Zat berikut ini yang merupakan contoh senyawa adalah ........A. Karat besiB. Air lautC. Perak

D. PerungguE. Udara

Jawaban : A

2.   Suatu senyawa mempunyai rumus empiris (CHO2)n dengan massa rumus relatif 90 (Ar C = 12 ; H = 1 ; O = 16), maka molekul senyawa tersebut adalah ..........A. CHO2

B. C2H2O2

C. C2H2O4

D. C3H3O3

E. C6H12O6

Jawaban : C

3.   Massa dari 0,5 mol gas SO2 (Ar S = 32 ; O 16) adalah ......A. 96 gramB. 64 gram

D. 32 gramE. 24 gram

Page 72: KIMIA

C. 48 gramJawaban : D

4.   Unsur M dengan nomor atom 12, maka elektron yang dimiliki oleh ion M2+ tersebut adalah ..........A. 10B. 11C. 12

D. 13E. 14

Jawaban : A

5.   Hasil percobaan perubahan warna lakmus dalam larutan.

Berdasarkan data di atas maka larutan yang bersifat asam adalah .........A. 1, 2 dan 5B. 1, 3 dan 6C. 2, 4 dan 5

D. 2, 4 dan 6E. 3, 5 dan 6

Jawaban : B

6.   Senyawa yang termasuk alkena adalah .......A. C3H8

B. C4H6

C. C5H10

D. C6H14

E. C6H6

Jawaban : C

7.   Siswa melakukan eksperimen terhadap 5 batang paku yang diletakkan dalam 5 tabung reaksi.1. Paku dalam tabung 1 di cat dulu2. Tabung reaksi 2 berisi udara kering dan tertutup3. Paku dalam tabung 3 dilumuri lemak dulu4. Tabung reaksi 4 berisi udara lembab dan tertutup5. Tabung reaksi 5 berisi minyak tanah dan tertutupProses korosi terjadi pada percobaan .....A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 2 dan 4E. 5 dan 1

Jawaban : D

Page 73: KIMIA

8.   Kandungan fosfor terbanyak dalam pupuk di bawah ini terdapat pada ......(Ar Ca = 40 ; K = 39 ; Cl = 35,5 ; S = 32 ; P = 31 ; O = 16 ; N = 14 ; H = 1)A. CaHPO4

B. Ca(H2PO4)2

C. NH4NO3 + NH4H2PO4 + KCl

D. (NH4)2SO4 + Ca(H2PO4)2

E. (NH4)3PO4

Jawaban : B

9.   Tersedia larutan : (1) HCl         (2) H2SO4     (3) NaOH (4) NH4Cl   (5) Na2CO3   (6) Ba(NO3)2 Pasangan larutan yang dapat bereaksi dan menghasilkan endapan ialah .,.......A. (1) dan (3)B. (1) dan (5)C. (2) dan (3)

D. (2) dan (5)E. (2) dan

Jawaban : E

10.   Jumlah partikel ion yang terdapat dalam 10 gram CaCO3 (Ar Ca = 40 ; O = 16 ; C = 12) ialah ..........A. 6,02 x 1022 ionB. 3,01 x 1022 ionC. 1,20 x 1023 ion

D. 3,01 x 1023 ionE. 6,02 x 1023 ion

Jawaban : A

11.   Konfigurasi elektron dalam atom unsur Neobium (Nb) adalah : 1s² 2s² 2p6 3s² 3p63d104s² 4p6 4d35s²Didalam sistem periodik, unsur Neobium terdapat pada ..........A. golongan II A periode 5B. golongan III A periode 5C. golongan IV B periode 5

D. golongan V B periode 4E. golongan V B periode 5

Jawaban : D

12.   Diketahui atom : 12X, 17Y, 20Z, 35Q. Pasangan yang dapat membentuk ikatan kovalen non polar adalah .......A. X dan YB. Y dan QC. Y dan Z

D. Z dan QE. Q dan X

Jawaban : B

13.   Bentuk molekul NH3 adalah ...... (nomor atom N = 7, H = 1)A. linierB. bujur sangkarC. tetrahedral

D. oktahedralE. piramida trigonal

Jawaban : E

14.   Perhatikan diagram reaksi dari pembentukan gas CO2 dari unsur-unsurnya.

Page 74: KIMIA

Perubahan entalpi ( H) pada pembentukan 1 mol CO2 dari CO adalah ..........A. -26,4 kkalB. 26,4 kkalC. -67,7 kkal

D. 67,7 kkalE. -94,1 kkal

Jawaban : C

15.   Data H dan S dari 5 reaksi sebagai berikut :

Dari data di atas reaksi yang tidak berlangsung spontan pada suhu 27°C adalah ..........A. 1, 2 dan 3B. .1 dan 3C. 2 dan 4

D. 4E. 1, 2, 4 dan

Jawaban : B

16.   Reaksi pembuatan belerang trioksida menurut proses Kontak 2SO2 (g) + O2 (g) 2SO3 (g)   H = -44,5 kkal. Faktor yang mempengaruhi peningkatan produksi gas SO3 adalah .......A. memperbesar volumeB. mengurangi oksigenC. menambah katalis

D. memperkecil tekananE. menurunkan suhu

Jawaban : E

17.   Arsen dengan nomor atom 33 mempunyai konfigurasi elektron .........A. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s² 4p³B. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d84s² 4p5

C. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d84s² 4p6

D. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s² 4d³E. 1s² 2s² 2p63s² 3p63d104s1 4d4

Page 75: KIMIA

Jawaban : A

18.   Elektrolit adalah ........A. zat yang menghantar arus listrikB. garam yang terionisasi menjadi kation dan anionC. larutan yang memerahkan lakmus merah menghantar arus listrikD. larutan yang membirukan lakmus merahE. zat yang dalam larutannya dapatJawaban : E

19.   Reaksi : 2NO (g) + Br2 (g) 2NOBr (g) diperoleh data sebagai berikut :

Reaksi di atas merupakan reaksi tingkat ....A. 0B. 1C. 2

D. 3E. 4

Jawaban : D

20.   Reaksi pembuatan belerang trioksida menurut proses Kontak :2SO2 (g) + O2 (g) 2SO3 (g) H = -44,5 kkal. Faktor yang mempengaruhi peningkatan produksi gas SO3 adalah ......A. memperbesar volumeB. mengurangi oksigenC. menambah katalis

D. memperkecil tekananE. menurunkan suhu

Jawaban : E

21.   Diketahui reaksi kesetimbangan :   La2(C2O4)3 (s) La2O3 (s) + 3CO (g) + 3CO2 (g).Rumus harga Kp untuk reaksi kesetimbangan di atas adalah ........A.

B.

C.

D. (pCO)³ x (pCO2)³ x (pLa2(C2O4)3)E.

Jawaban : A

22.   R = 0,082 L,atm, mol-1 K-1. 1,8 gram glukosa (Mr =180) dilarutkan dalam 100 mL

Page 76: KIMIA

larutan pada suhu 25°C. Tekanan osmose larutan tersebut adalah ..........A. 2,4436 atmosferB. 1,2218 atmosferC. 0,24436 atmosfer

D. 0,12218 atmosferE. 0,06109 atmosfer

Jawaban : C

23.   Hasil kali kelarutan (Ksp) CaSO4 = 2,5 10-5, maka kelarutan CaSO4 dalam 100 mL adalah .......A. 3,5 . 10-2 mol/100 mLB. 5 . 10-3 mol/100 mLC. 5 . 10-2 mol/100 mL

D. 2,5 . 10-3 mol/100 mLE. 3,5 . 10-3 mol/100 mL

Jawaban : B

24.   Jika suatu kristal garam X dipanaskan dengan kristal NaOH dan CaO3 timbul gas yang dapat membirukan kertas lakmus merah dan basah. Selanjutnya, bila gas tersebut direaksikan dengan asam klorida pekat maka terjadi asap putih. Gas tersebut adalah ......A. CO2

B. H2OC. NH3

D. SO2

E. CO

Jawaban : C

25.   Tiga senyawa hidroksida unsur periode ketiga yang bersifat asam dari lemah sampai yang paling kuat adalah ........A. Al(OH)3 ; Si(OH)2 ; PO(OH)3

B. PO(OH)3 ; SO2(OH)2 ; ClO3(OH)C. ClO3(OH) ; SO2(OH)2 ; Mg(OH)2

D. Si(OH)2 ; SO2(OH)2 ; Mg(OH)2

E. ClO3(OH) ; PO(OH)3 ; SO2(OH)2

Jawaban : E

26.   Hasil reaksi unsur X dengan :(1) oksigen, menghasilkan oksidanya X2O3 (2) Fe2O3 dan dipanaskan menghasilkan X2O3 dan Fe  (3) H2SO4 encer menghasilkan gas H2 Unsur X adalah .....A. MgB. CuC. Zn

D. AlE. Na

Jawaban : D

27.   Suatu unsur transisi memiliki konfigurasi elektron sebagai berikut :1s22s22p63s23p63d54s2 Tingkat oksidasi tertinggi dari unsur tersebut adalah ......A. +7B. +5

D. +3E. +2

Page 77: KIMIA

C. +4Jawaban : A

28.   Nama yang tepat untuk ion komplek dengan rumus berikut :[Cr(NH3)2Cl4]- adalah ...........A. ion diamin tetra krom (III)B. ion tetra kloro diamin krom (III)C. ion diamin tetra kloro kromat (III)D. ion tetra kloro diamin kromat (III)E. ion diamin tetra klorida krom (III)Jawaban : C

29.   Reaksi yang terjadi pada puncak tanur tinggi adalah .......A. Fe3O4 + CO 3FeO + CO2

B. FeO + CO Fe + CO2

C. CO2 + C 2COD. 3Fe2O3 + CO 2Fe3O4 + CO2

E. C + O2 CO2

Jawaban : D

30.   Gugus fungsional alkil alkanoat terdapat pada ......A.

B.

C.

D. CH3 - CH2 - OHE.

Jawaban : E

31.   Diantara senyawa di bawah ini yang mempunyai isomer optik adalah ........A. CH3CHOHC2H5

B. (CH3)2COHC2H5

C. CH3CH2COOH

D. CH]CH2CHOE. C2H5CHOHC2H5

Jawaban : A

32.   Diketahui reaksi : (1) CH3 - CH2 - CH = CH2 + HCl CH3 - CH2 - CHCl - CH3 (2) CH3 - CH2 - CH2 - CH3 + Cl] CH3 - CH2 - CH2 - CH2Cl + HClJenis reaksi (1) dan (2) di atas adalah ..........A. substitusi dan adisiB. substitusi dan eliminasiC. adisi dan eliminasi

D. adisi dan substitusiE. adisi dan.oksidasi

Page 78: KIMIA

Jawaban : D

33.   Pengujian terhadap senyawa karbohidrat di peroleh data sebagai berikut  :

Zat tersebut adalah ......A. selulosaB. laktosaC. amilum

D. glikogenE. fruktosa

Jawaban : C

34.   Rumus struktur asam benzoat adalah .......A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

35.   Beberapa senyawa polimer sebagai berikut :(1) Polistirena (2) Selulosa(3) Polivinil klorida(4) Busa(5) Poliisoprena Contoh pasangan senyawa polimer alam adalah ....A. (1) dan (5)B. (2) dan (4)

D. (3) dan (4)E. (2) dan (5)

Page 79: KIMIA

C. (2) dan (3)Jawaban : E

36.   Dalam organisme hidup terdapat : 1. enzim           2. protein         3. lemak4. karbohidrat  5. hormon Zat yang berfungsi sebagai pembentuk sel-sel baru, yaitu :A. 5B. 4C. 3

D. 2E. 1

Jawaban : D

37.   Peluruhan isotop-isotop radioaktif yang dapat memancarkan elektron adalah ..........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

38.   Yang tergolong reaksi penembakan inti adalah ..........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

39.   Perhatikan nuklida-nuklida Radioaktif berikut :

(1)      (2) (3)

(4) (5) Nuklida yang digunakan sebagai perunut dalam bidang kedokteran adalah .......A. (1) dan (2)B. (2) dan (4)C. (3) dan (5)

D. (2) dan (3)E. (2) dan (5)

Jawaban : E

40.   Empat percobaan pembuatan koloid sebagai berikut  :(1) larutan gas H2S dilarutkan ke dalam larutan arsen oksida yang encer (2) larutan jenuh FCCl3 diteteskan ke dalam air yang mendidih (3) Sol gelatin dipanaskan (4) larutan Kalsium asetat jenuh dicampur dengan alkohol 95% Percobaan yang menunjukkan, pembentukan gel terdapat pada nomor

Page 80: KIMIA

A. (1) dan (2)B. (1) dan (4)C. (2) dan (3)

D. (2) dan (4)E. (3) dan (4)

Jawaban : E

41.   Contoh dari sol liofil dalam sistem koloid adalah ........A. gula dalam asam nitratB. agar-agar dan airC. karbon dan air

D. belerang dan airE. As2S3 dan air

Jawaban : B

42.   Gas karbon monoksida merupakan bahan pencemar udara yang dapat mengakibatkan ..........A. meningkatkan suhu udaraB. meningkatkan hujan asamC. mengganggu fungsi

D. menipiskan lapisan ozonE. merusak saluran pernafasan

haemoglobinJawaban : C

43.   Air minum rumah tangga harus memenuhi kualitas sebagai air baku. Kriteria yang manakah bukan kriteria air baku untuk keperluan rumah tangga ........A. suhu air baku sama dengan suhu udaraB. tidak mengandung minyak dan lemakC. logam Hg lebih kecil dari 0,05 mgL-1

D. kekeruhan 150 mg SiO2L-1

E. pH : 6,5 -7,5Jawaban : D

44.   Polutan berikut yang dapat mengakibatkan terjadinya pencemaran tanah adalah ...........A. nitrogenB. gulmaC. plastik

D. sampah daunE. karbon dioksida

Jawaban : C

45.   Zat-zat berikut yang mengandung fluor dan klor yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari adalah .......A. ureaB. freonC. vetsin

D. bayclinE. iodoform

Jawaban : B

LATIHAN 8

1.   Jumlah atom terbanyak yang terdapat pada senyawa kompleks di bawah ini adalah ......A. [Fe(OH)2(H2O)4]ClB. K2HgCl4

C. Ag(NH3)2Cl

D. Cu2[Fe(CNS)6]E. K2PtCl4

Page 81: KIMIA

Jawaban : D

2.   Jika Ar : Fe = 56 : S = 32 ; O = 16 ; H = 1, maka Mr FeSO4.7H2O adalah ........A. 126B. 152C. 177

D. 278E. 285

Jawaban : D

3.   Jika 16 gram besi (III) oksida direduksi dengan karbon menurut reaksi : 2Fe2O3 (s) + 3C(s) 4Fe (s) + 3CO2 (g) Volume gas karbon dioksida yang terjadi (pada STP) adalah ........A. 2,24 1iterB. 3,36 1iterC. 6,72 liter

D. 8.42 1iterE. 11,20 1iter

Jawaban : B

4.   Data konfigurasi elektron dari beberapa unsur sebagai berikut : P = 1s² 2s² 2p63s²Q = 1s² 2s² 2p63s² 3p³  R = 1s² 2s² 2p63s² 3p6

S = 1s² 2s² 2p63s² 3p5

Unsur yang dapat membentuk ikatan kovalen adalah . . . .A. Q dan SB. P dan RC. Q dan R

D. P dan QE. P dan S

Jawaban : A

5.   Larutan berikut yang bersifat basa adalah ........A. NaClB. K2SO4

C. NH4Cl

D. CH3COONaE. CH3COONH4

Jawaban : D

6.   Diketahui :

Dari data tersebut di atas dua rumus garam yang tepat adalah ........A. NaNO3 dan CaCl D. K2SO4 dan NaSO4

Page 82: KIMIA

B. BaCl2 dan AlNO3

C. Ba2( PO4 )3 dan Al2S3

E. K2SO4 dan NaNO3

Jawaban : E

7.   Manakah dari kimia berikut termasuk golongan sikloalkana ?A. C4H10

B. C5H12

C. C6H12

D. C6H6

E. C8H14

Jawaban : C

8.   Gambar destilasi Fraksionasi minyak bumi.

Hasil destilasi minyak bumi yang berupa LPG, akan diperoleh pada ........A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : A

9.   Air gang mengandung garam CaSO4 dapat dilunakkan dengan cara ......A. dipanaskanB. didestilasiC. ditambah soda

D. ditambah kaporitE. ditambah tawas

Jawaban : C

10.   Reaksi dari dua zat di bawah ini yang menghasilkan gas adalah . . . .A. Cu dengan larutan HCl encerB. Ag dengan larutan HCl encerC. Au dengan larutan HCl encer

D. Hg dengan larutan HCl encerE. Mg dengan larutan HCl encer

Jawaban : E

11.   Suatu reaksi C2H5OH(g) + 3O2 (g) P2CO2 (g) + 3H2O (g) Bila volume C2H5OH = 1,12 liter, jumlah molekul CO2 yang dihasilkan pada keadaan standar adalah . . . .A. 6,02 x 1023

B. 6,02 x 1022

C. 6,02 x 1021

D. 6,02 x 1020

E. 6,02 x 1019

Jawaban : A

Page 83: KIMIA

12.   Suatu senyawa organik (Mr = 80) mengandung 60% karbon, 5% Hidrogen dan sisanya Nitrogen. Rumus molekul senyawa tersebut adalah ..... (Ar : C = 12 ; H = 1 ; N = 14)A. C2H2N2

B. C2H4N2

C. C4H2N2

D. C3H2N4

E. C4H4N2

Jawaban : E

13.   Diketahui unsur x dengan nomor atom 24, jumlah elektron maksimum pada orbital d adalah ......A. 3B. 4C. 5

D. 6E. 7

Jawaban : C

14.   Diketahui data konfigurasi elektron beberapa unsur : K = (Ar) 4s² 3d³  M = (Ar) 4s² 3d6

N = (Ar) 4s² 3d7  L = (Ar) 4s² 3d5 O = (Ar) 4s² 3d10

Pasangan unsur yang stabil adalah . . . .A. K dan LB. L dan MC. M dan N

D. L dan OE. L dan N

Jawaban : D

15.   Unsur X dan Y masing-masing mempunyai nomor atom 16 dan 9 kedua unsur ini membentuk senyawa dengan rumus XY6, bentuk molekul senyawa XY6 adalah ........A. linierB. segitiga sama sisiC. tetrahedral

D. trigonal bipiramidalE. oktahedral

Jawaban : E

16.   Perhatikan diagram tingkat energi berikut ini :

Harga H2 adalah . . . .A. - 593,8 kJB. - 296,9 kJC. + 296,9 kJ

D. + 593,8 kJE. + 987,0 kJ

Jawaban : A

17.   Data percobaan dari reaksi : NH4+ (aq) + NO (aq) N2 (aq) + 2H2O (l)

Page 84: KIMIA

Rumus kecepatan reaksi adalah .....A. r = k[NO2

-]B. r = k[NO2

-][NH4+]2

C. r = k[NO2-]²[NH4

+]2

D. r = k[NO2-]²[NH4

+]E. r = k[NO2

-][NH4+]

Jawaban : B

18.   Sistem kesetimbangan : 2SO2(g) + O2(g) 2SO3(g) H = - 45 kJ Untuk memperbanyak hasil gas SO3 dapat dilakukan dengan ........A. memperkecil tekanan dan menaikkan suhuB. memperkecil tekanan dan menurunkan suhuC. memperbesar tekanan dan menaikkan suhuD. menaikkan suhu dan menambah katalisE. memperbesar tekanan dan menurunkan suhuJawaban : E

19.   Dalam bejana yang volumenya 2L terdapat kesetimbangan reaksi : N2 (g) + O2 (g) 3H2 (g) 2NH3 (g) Dalam keadaan setimbang terdapat 2 mol N2, 4 mol H2 dan 8 mol NH3 Harga konstanta kesetimbangan reaksi tersebut adalah ......A. 0,5B. 1,0C. 1,5

D. 2,0E. 2,5

Jawaban : D

20.   Adanya zat terlarut dapat mengakibatkan .......A. naiknya tekanan uap jenuhB. turunnya titik didihC. turunnya titik beku

D. naiknya tekanan osmotikE. naiknya titik beku

Jawaban : C

21.   Harga pH 100 ml larutan Ba(OH)2 0,005 M adalah ........A. 2B. 3 - log 5C. 11 - log 5

D. 11 - log 5E. 12

Page 85: KIMIA

Jawaban : E

22.   Di antara garam-garam berikut yang mengalami hidrolisis total, jika dilarutkan dalam air adalah ........A. NaClB. NH4ClC. KNO3

D. NaCH3COOE. NH4CH3COO

Jawaban : E

23.   Pada suhu tertentu kelarutan PbCl2 dalam air ; 2,5 x 10-2 M, maka hasil kelarutan Ksp nya adalah ......A. 6,25 x 10-6

B. 6,25 x 10-5

C. 6,25 x 10-4

D. 7,25 x 10-4

E. 7,5 x 10-4

Jawaban : A

24.   Reaksi berikut yang merupakan redoks adalah ......A. AgNO3 + NaCl AgCl + NaNO3

B. Cl2 + SO2 + H2O HCl + H2SO4

C. MgO + H2O Cu2 + H2OD. CuO + 2H Cu2 + H2OE. SO3 + KOH K2SO4 + H2OJawaban : B

25.   Perhatikan gambar elektrolisis berikut ini :

Elektrolisis yang menghasilkan gas H2 ditunjukkan pada gambar .......A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 3 dan 4

D. 2 dan 4E. 1 dan 4

Jawaban : C

26.   Zat-zat berikut yang mengandung fluor dan klor yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari adalah .......A. ureaB. freonC. vetsin

D. bayclinE. iodoform

Jawaban : B

Page 86: KIMIA

27.   Gambar di bawah menunjukkan bahwa amonia ........

A. mudah menguapB. bersifat basaC. bereaksi dengan PP

D. berwarna merahE. bertekanan tinggi

Jawaban : B

28.   Ozon di lapisan atmosfir dewasa ini, semakin menipis karena diikat oleh gas .........A. nitrogen monoksidaB. amoniakC. karbon dioksida

D. nitrogenE. belerang dioksida

Jawaban : A

29.   Berdasarkan data di atas kesimpulan yang benar tentang kelarutan garam gol IIA adalah ........

A. umumnya garam golongan IIA mudah larutB. garam golongan IIA dengan anion 1 - sukar larutC. garam golongan IIA dengan anion NO3 mudah larutD. garam golongan IIA dengan anion CO3

2- mudah larutE. garam magnesium semuanya mudah larutJawaban : D

30.   Diketahui dalam air laut kadar ion Mg2+ = 0,05 molar Untuk mendapatkan 29 gram

Page 87: KIMIA

Mg(OH)2 diperlukan air  laut sebanyak ...... (Mr Mg(OH)2 = 58)A. 10 dm³B. 15 cm³C. 20 cm³65

D. 150 cm³E. 25 cm³

Jawaban : A

31.   Suatu ion kompleks yang ion pusatnya Fe2+ dengan ligan terdiri dari 2 molekul 2H2O dan 4 ion S2O3

2-, maka ion kompleks itu adalah  .........A. [Fe(H2O)2 (S2O3)4]+

B. [Fe(H2O)2 (S2O3)4]6-

C. [Fe(H2O)2 (S2O3)4]4-

D. [Fe(H2O)2 (S2O3)4]2+

E. [Fe(H2O)2 (S2O3)4]2+

Jawaban : B

32.   Tembaga di buat dari bijinya dengan cara pemanggangan, reaksi yang tepat adalah ......A. 4CuFeS2 (s) + 9O2 Cu2S (s) + 2Fe2O3 (s) + 6SO2 (g)B. 2CuFe2 (s) + 6O2 (g) Cu2O (s) + Fe2O3 (s) + 4SO2 (g)C. 2Cu2S (s) + 3O2 (g) 2Cu2O (s) + 2SO2 (g)D. Cu2S (s) + 2Cu2O (s) 6Cu (s) + SO2 (g)E. 2CuFeS2 (s) + 3O2 (s) 2CuS (s) + 2FeO (s) + 2SO2 (g)Jawaban : D

33.   Ester yang diperoleh pada reaksi antara CH3CH2CH2COOH dan CH3CH2OH dalam H2SO4 pekat adalah ........A. etil asetatB. etil butiratC. butil asetat

D. propil asetatE. propil butirat

Jawaban : B

34.   Uji protein yang mengandung ikatan peptida dan inti benzana adalah .......A. Xantoproteat dan timbal asetatB. timbal asetat dan FehlingC. Fehling dan XantoproteatD. Tollens dan FehlingE. biuret dan XantoproteatJawaban : E

35.   Senyawa siklis yang rumus strukturnya C6H4(NO2)2 mempunyai isomer .......A. 3B. 4C. 5

D. 6E. 7

Jawaban : A

36.   Karet alam alam adalah polimer dari ........A. normal propenaB. fenil etanaC. 2 metil-propena

D. 1,3 butanidaE. 2 metil 1,3 butadinea

Page 88: KIMIA

Jawaban : E

37.   Jika atom aluminium 13Al27 ditembaki dengan partikel neutron, akan terjadi isotop

natrium yang radioaktif sesuai dengan reaksi : Dalam persamaan ini partikel X adalah ........A. elektronB. protonC. beta

D. alphaE. positron

Jawaban : D

38.   Pada reaksi inti :

Maka X adalah . . . .A. protonB. netronC. deutron

D. elektronE. alpha

Jawaban : A

39.   Proses yang terjadi dalam kehidupan yang berhubungan dengan proses koagulasi koloid adalah .......A. terbentuknya awanB. pembentukan delta di muara sungaiC. penggunaan tawas pada pemberian warna tekstilD. penggunaan kaporit pada pemurnian air minumE. warna biru langit di siang hari yang cerahJawaban : B

40.   Zat aditif yang sering ditambahkan pada makanan misal : 1. pengawetan supaya tahan lama2. penyedap supaya lebih enak3. pewarna supaya lebih menarik Pada minuman kaleng, zat aditif yang dikandung adalah ......A. 1B. 2C. 1 dan 2

D. 1 dan 3E. 2 dan 3

Jawaban : C

41.   Pernyataan di bawah ini yang tidak benar adalah ........A. dalam satu periode dari kiri ke kanan sifat non logam bertambahB. dalam satu periode dari kiri ke kanan nomor atom bertambahC. dalam satu periode dari kiri ke kanan massa atom bertambahD. dalam satu golongan dari atas ke bawah sifat logam bertambahE. dalam satu golongan dari atas ke bawah energi ionisasi bertambahJawaban : E

42.   Yang tidak termasuk penggunaan isotop radioaktif adalah ......

Page 89: KIMIA

A. pangawetan makanan dan sterilisasiB. menentukan mekanisme reaksi esterifikasiC. mendeteksi tingkat oksidasi unsur transisiD. menganalisis pengakifanE. menganalisis pengenceran isotopJawaban : C

43.   Sol AgCl adalah sistem koloid yang fasa terdispersi dan medium pendispersinya adalah ....A. zat cair dan zat padatB. zat padat dan gasC. gas dan zat cair

D. zat padat dan zat cairE. zat cair dan zat cair

Jawaban : C

44.   Yang bukan sifat koloid adalah .......A. efek TyndalB. gerak BrownC. absorpsi

D. higroskopisE. elektroforesis

Jawaban : D

45.   Di antara senyawa makromolekul di bawah ini yang tergolong Kopolimer adalah ......A. Polivinyl kloridaB. Nylon 66C. Karet alam

D. PolietilenaE. teflon

Jawaban : B

LATIHAN 9

1.   

Berdasarkan diagram tersebut yang menunjukkan arah proses menguap adalah ......A. 5B. 4C. 3

D. 2E. 1

Jawaban : C

2.   Suatu oksida nitrogen sebanyak 100 m terurai gas NO dan 50 cm gas O2 (semua volum gas diukur semua volum gas diukur pada suhu dan tekanan yang sama ). NxOy (g) NO(g) + O2 (g) Oksida nitrogen tersebut adalah ........A. NO D. N2O3

Page 90: KIMIA

B. NO2

C. N2OE. N2O5

Jawaban : B

3.   Struktur lewis molekul amonium klorida digambarkan sebagai berikut :

Pasangan elektron yang merupakan ikatan kovalen dan kovalen koordinasi dalam senyawa diatas berturut-turut adalah ........A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 3 dan 4

D. 3 dan 1E. 2 dan 4

Jawaban : C

4.   Diberikan contoh larutan asam dan basa berikut :1. NaOH                            2. CH3COOH3. H2SO4

4. H3PO4    5. Ca(OH)2

6. HClYang termasuk larutan asam lemah adalah ........A. H3PO4 dan HClB. NaOH dan H2SO4

C. CH3COOH dan H3PO4

D. H2SO4 dan Ca(OH)2

E. CH3COOH dan HCl

Jawaban : C

5.   Dari tabel kation dan anion di bawah ini :

Pasangan rumus garam yang benar adalah ........A. CaPO4 dan AlSO4

B. CaClO2 dan PbSO4

C. Ca2(PO4)3 dan Al3(SO4)2

D. Pb(ClO2)2 dan Al3PO4

E. CaSO4 dan AlPO4

Jawaban : E

6.   Di bawah ini adalah struktur salah satu isomer dari senyawa heksena :

Page 91: KIMIA

Nama yang benar menurut IUPAC untuk senyawa tersebut adalah ........A. 2,2 - dimetil 1 - butenaB. 2,2 - dimetil 2 - butenaC. 2,2 - metil propena

D. 2,3 - dimetil 2 - butenaE. 2,3 - dimetil 2 - butena

Jawaban : A

7.   Data hasil penyulingan tingkat minyak bumi sebagai berikut :

Fraksi yang digunakan untuk bahan bakar motor ditunjukkan oleh nomor ........A. 5B. 4C. 3

D. 2E. 1

Jawaban : C

8.   Pernyataan di bawah ini yang tidak benar adalah ........A. dalam satu periode dari kiri ke kanan sifat non logam bertambahB. dalam satu periode dari kiri ke kanan nomor atom bertambahC. dalam satu periode dari kiri ke kanan massa atom bertambahD. dalam satu golongan dari atas ke bawah sifat logam bertambahE. dalam satu golongan dari atas ke bawah energi ionisasi bertambahJawaban : E

9.   Bahan deterjen yang berfungsi mengikat ion Ca2+ dan Mg2+ yang terdapat dalam air sadah adalah ........A. Akil Benzena Sulfonat (ABS)B. Sodium Lauryl Sulfonat (SLS)C. Sodium Tripoly Phoshat ( STTP )

D. Carboksi Metil Cellulosa (CMC )E. Natrium Silikat (Na2SiO3)

Jawaban : D

Page 92: KIMIA

10.   Perbandingan mol asam klorida dan kalsium hidroksida pada pembentukan garam kalsium klorida adalah ........A. 1 : 1B. 1 : 2C. 2 : 1

D. 2 : 2E. 3 : 2

Jawaban : C

11.   Data pengisian elektron dalam orbital-orbital sebagai berikut :

Pengisian elektron yang memenuhi aturan Aufbau dan Hund adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 4C. 2 dan 3

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : B

12.   Konfigurasi elektron dari 2 unsur dari 2 periode, sebagai berikut : A. : [ Ar ], 4s1

B. : [ Ar ], 3d10, 4s², 4p 5

Berdasarkan sifat-sifat periodik kedua unsur tersebut. pernyataan yang benar adalah ........A. titik didih A lebih rendah dari titik didih BB. jari jari atom B lebih besar dari jari-jari atom AC. energi ionisasi A lebih tinggi dari energi ionisasi BD. keelektronegatifan B lebih besar dari keelektronegatifan AE. afinitas elektron A lebih besar dari afinitas elektron BJawaban : D

13.   Nomor Atom unsur-unsur. P, Q, R, S, dan T masing-masing 8, 9, 12, 16, dan 17. Pasangan unsur yang dapat membentuk senyawa ion adalah ........A. R dan TB. Q dan SC. P dan T

D. S dan PE. T dan Q

Jawaban : A

14.   Antara unsur B (nomor atom 5) dengan F (nomor atom 9) dapat membentuk senyawa

Page 93: KIMIA

BP Bentuk molekul BP3 adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

15.   Jika 100 Cm³ larutan NaOH 1 M direaksikan dengan 100 Cm³ HCl 1 M dalam sebuah bejana, temyata suhu larutan naik dari 29 °C menjadi 37,5 °C Jika larutan dianggap sama dengan air, kalor jenis 4,2 KJ/mol massa air = g/cm³ maka H netralisasi adalah ........A. + 82,3 kJ mol-1

B. +71,4 kJ mol-1

C. -71,4 kJ mol-1

D. -54,6 kJ mol-1

E. -45,9 kJ mol-1

Jawaban : C

16.   Data percobaan untuk reaksi : A + B hasil :

Untuk percobaan l dan 4 faktor yang mempengaruhi kecepatan reaksi adalah ........A. konsentrasi dan suhuB. suhu dan wujudC. luas permukaan sentuhan dan

konsentrasi

D. wujud dan konsentrasiE. luas permukaan dan suhu

Jawaban : D

Page 94: KIMIA

17.   Kenaikan suhu umumnya menaikkan reaksi Alasan yang tepat untuk menjelaskan hal di atas adalah ........A. energi kinetik dari molekul-molekul menurunB. kenaikkan suhu menghasilkan reaksi dapat balikC. kecepatan masing-masing molekul menjadi samaD. energi kinetik dari molekul-molekul meningkatE. kenaikan suhu memperkecil energi aktivasiJawaban : D

18.   Dari gambar berikut ini :

Reaksi yang berlangsung dalam sistem tertutup adalah  ........A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : D

19.   Diketahui reaksi :2H2S(g) + CH4(g) 4H2(g) + CS2(g)Tetapkan kesetimbangan setelah reaksi tersebut disetarakan adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

Page 95: KIMIA

20.   Diketahui reaksi ionisasi : CaCl2 (aq) Ca2+ (aq) + 2Cl- (aq)Bila dalam 100 mL larutan terlarut 22,2 gram CaCl2 (Mr = 111) berapa konsentrasi ion Cl ........A. 0,1 MB. 0,2 MC. 0,4 M

D. 2,0 ME. 4,0 M

Jawaban : E

21.   Jika 10 mL NaOH 1 M diencerkan volume 1000 mL, maka pH larutan yang terjadi adalah ......A. tetapB. naik 1C. turun 1

D. naik 2E. turun 2

Jawaban : A

22.   Untuk mendapatkan larutan penyangga dengan pH = 5 maka campuran garam di bawah ini (Ka = 10-5) yang tepat adalah ........A. 100 cm³ NaOH 0,1 M + 50 cm³ CH3OOH 0,1 MB. 100 cm³ NaOH 0,1 M + 100 cm³ CH3OOH 0,1 MC. 100 cm³ NaOH 0,1 M + 200 cm³ CH3OOH 0,1 MD. 200 cm³ NaOH 0,1 M + 200 cm³ CH3OOH 0,1 ME. 200 cm³ NaOH 0,1 M + 100 cm³ CH3OOH 0,1 MJawaban : C

23.   Data trayek pH dan perubahan warna indikator :

Bagaimanakah warna indikator metil jingga dan metil jingga bromtimol biru dalam larutan amonium klorida ........A. merah-kuningB. kuning-kuningC. jingga-biru

D. tak berwarnaE. biru-merah

Jawaban : A

24.   Berikut adalah reaksi asam basa menurut Bronsted-Lowry : 1. H2SO4 (aq) + H2 (l) HSO4 (aq) + H3O+ (aq)2. NH4 (aq) + H2O (l) H3O+ (aq) + NH3 (aq)3. CO3

2- (aq) + H2O (l) HCO3- (aq) + OH- (aq)

Page 96: KIMIA

4. HCl (aq) + H2O (l) Cl- (aq) + H3O+ (aq)Special H2O yang mempunyai sifat berbeda terdapat pada pasangan reaksi ........A. 1 dan 2B. 2 dan 4C. 3 dan 4

D. 1 dan 4E. 1,2 dan 4

Jawaban : A

25.   Jika Ksp Mg(OH)2 = 4 x 10-12, maka kelarutan Mg(OH)2 dalam larutan NaOH 0,1 M adalah ........A. 1 x 10-4 MB. 2 x 10-5 MC. 2 x 10-5,5 M

D. 4 x 10-10 ME. 2 x 10-5,5 M

Jawaban : D

26.   Suatu reaksi redoks :aBr2 (aq) + bOH- (aq) cBrO3

- (aq) + dBr-  (aq) + eH2O (l)Harga a, b, c dan a berturut-turut agar reaksi di atas setara adalah ........A. 3, 6, 1, 5, 3B. 3, 6, 5, 1, 3C. 6, 1, 5, 3, 3

D. 6, 1, 3, 5, 3E. 1, 5, 3, 6, 3

Jawaban : A

27.   Bagan penulisan sel yang benar sesuai gambar di berikut adalah ........

A. Zn(s) / Zn2+(aq) // Ag+(aq) / Ag(s)B. Zn2+(aq) / Zn(s) // Ag(aq) / Ag+(s)C. Ag(s) / Ag+(aq) // Zn2+(aq) / Zn(s)

D. Ag(s) / Ag+(aq) // Zn(s) / Zn2+(aq)E. Ag+(aq) / Ag(s) // Zn2+(aq) / Zn(s)

Jawaban : A

28.   Gas mulia yang dapat disintesis membentuk senyawa dengan unsur lain adalah ........A. Xe dan KrB. Kr dan ArC. He dan Kr

D. Xe dan ArE. He dan Ar

Jawaban : A

29.   Reaksi berikut merupakan reaksi antar halogen :I. I2 + 2NaCl + Cl 2NaI + Cl2

II. Br2 + 2NaCl 2KBr + F2

Page 97: KIMIA

III. I2 + 2KBr 2KI + Br2

IV. F2 + 2KCl 2KF + Cl2

V. Br2 + 2NaCl 2NaBr + Cl2

Reaksi yang berlangsung spontan adalah .....A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : D

30.   Tabel data sifat fisis dan sifat kimia dari unsur seperioda untuk lima unsur pertama :

Sifat yang sesuai untuk unsur-unsur periode ke-3 adalah ......A. sifat logam dan nomor atomB. bilangan oksidasi dan konfigurasi elektronC. konfigurasi elektron dan sifat logamD. nomor atom dan bilangan oksidasiE. konfigurasi elektron dan nomor atomJawaban : B

31.   Berat alumunium Al dalam 100 kg bijih bauksit murni Al2O3 (Ar = A = 27; O = 16) adalah ........A. 26,47 gramB. 27,00 gramC. 27,64 gram

D. 52,94 gramE. 54,00 gram

Jawaban : D

32.   Logam alkali tanah jika beraksi dengan air menghasilkan gas H2 kecuali ........A. CaB. BeC. Sr

D. BaE. Mg

Jawaban : D

33.   Grafik bilangan oksidasi terhadap nomor atom umur transisi periode ke empat :

Page 98: KIMIA

Bilangan oksidasi unsur Mn, [Ar], 4s² 3d5 adalah .....A. +2B. +3C. +2, +3

D. +2, +3, +4, + 5E. +2, +3, +4, + 5, +6, +7

Jawaban : E

34.   Nama senyawa [Cr (NH3)4Cl2]Cl adalah ........A. dikloro tetramin krom (III) kloridaB. dikloro tetramin kromat (III) kloridaC. tetramin dikloro krom (III) kloridaD. tetramin dikloro kromat (III) kloridaE. krom (III) klorida dikloro tetraminJawaban : C

35.   Suatu senyawa karbon mempunyai rumus empiris CH2O. Masa molekul relatifnya 60.Dapat bereaksi dengan alkohol membentuk ester. Senyawa tersebut mempunyai gugus fungsional ......A. - OHB. - O -C.

D.

E.

Jawaban : E

36.   Beberapa rumus struktur senyawa karbon.1. CH3 - CH2 - O - CH2 - CH3

2.

3.

4.

Page 99: KIMIA

5.Pasangan senyawa karbon yang berisomer fungsi ialah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 5

D. 2 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : B

37.   Dari reaksi berikut yang merupakan reaksi eliminasi adalah ........A. CH2 = CH - CH3 + HBr CH3 + AgOH CH3 - CHBr - CH3

B. CH3 - CHCl - CH3 AgOH CH3 - CH3 + AgClC. C2H5 - Cl + C3H7 - O - Na C3H7 - O - C2H5 + NaClD. CH3 - CH2 - CH2 - OH CH3 - CH = CH2 + H2OE. CH3 = CH2 + Cl2 CH3 - CHCl - CH2ClJawaban : D

38.   Turunan dari benzena yang bersifat asam adalah .....A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

39.   Lengkapilah reaksi inti di bawah ini :27Al13 + 4He2 30P15 + 1x0, x adalah ....A. netronB. elektronC. proton

D. gammaE. alfa

Jawaban : C

40.   Energi yang diperlukan dalam tubuh makhluk hidup dihasilkan dari proses ........A. glukosa menjadi tepungB. AMP menjadi ADPC. ATP menjadi ADP

D. ADP menjadi ATPE. pembakaran glukosa

Jawaban : C

Page 100: KIMIA

41.   Reaksi inti di bawah ini yang tergolong reaksi fisi adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

42.   Pembuatan koloid berdasarkan reaksi hidrolisis adalah ........A. FeCl3+ 3H2O Fe(OH)3 + 3HClB. 2H2S + SO2 3S + 2H2OC. As2S3 + 3H2S As2S3 + 3H2OD. NaS2O3 + 2 HCl 2NaCl + H2SO3 + SE. 2AuCl3 + 3SnCl2 3SnCl4 + 2AuJawaban : A

43.   Contoh emulsi yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari adalah ........A. sabunB. susuC. asap

D. agar-agarE. kabut

Jawaban : B

44.   Salah satu dari zat kimia berikut yang menyebabkan rusaknya lapisan ozon di atmosfir adalah ........A. CCl4

B. CF2Cl2

C. CH2Cl2

D. CHCl3

E. CH3Cl

Jawaban : B

45.   Logam berat yang banyak meracuni air dan bersifat racun keras terhadap kehidupan hewan air adalah ........A. Ag dan HgB. Cu dan PbC. Cu dan Hg

D. Pb dan CdE. As dan Ni

Jawaban : A

LATIHAN 10

1.   Dalam 200 mg contoh bahan terdapat 25 mg perak dan 10 mg emas. Presentase perak dan emas berturut-turut dalam batuan tersebut adalah ........A. 5 % dan 12.5 %B. 10 % dan 25 %

D. 25 % dan 10 %E. 50 % dan 20

Page 101: KIMIA

C. 12,5 % dan 5 %Jawaban : C

2.   Pada senyawa berikut yang mengandung jumlah atom paling banyak terdapat pada ........A. CO(NH2)2

B. Ca(NO3)2

C. Pb(NO3)2

D. Al2(SO3)2

E. Ca3(PO4)2

Jawaban : D

3.   Gas nitrogen dapat bereaksi dengan gas hidrogen membentuk amoniak sesuai dengan persamaan reaksi yang belum setara berikut : N2 (g) + H2 (g) NH3 (g)Jika 6 liter gas hidrogen yang bereaksi maka volume gas amoniak yang dihasilkan adalah ........A. 18 literB. 12 literC. 6 liter

D. 4 literE. 3 liter

Jawaban : D

4.   Dari modifikasi model atom di bawah ini, merupakan model atom Thomson adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

5.   Data keelektronegatifan beberapa unsur sebagai berikut :

Page 102: KIMIA

Unsur yang paling elektropositif adalah ........A. KB. LC. M

D. NE. O

Jawaban : E

6.   Pada persamaan oksidasi reduksi berikut (belum setara), KMnO4(aq) + KI(aq) + H2SO4 MnSO4(aq) + I2 aq) + K2SO4(aq) + H2O(l) Bilangan oksidasi Mn berubah dari ........A. +14 menjadi +8B. +7 menjadi +2C. +7 menjadi -4

D. -1 menjadi +2E. -2 menjadi +2

Jawaban : B

7.   Suatu senyawa alkana mempunyai rumus struktur,

Yang merupakan atom C tersier pada struktur alkana di atas adalah atom C nomor ........A. 1B. 2C. 3

D. 5E. 7

Jawaban : D

8.   Logam spesifik yang terdapat di dalam mineral pirit adalah ........A. NiB. AlC. Cu

D. SnE. Fe

Jawaban : E

9.   Bila data entalpi pembentukan standar :C3H8 (g) = -104 kJ/molCO2 (g) = -394 kJ/molH2O (g) = -286 kJ/molMaka harga H reaksi :C3H8 (g) + 5O2 (g) CO2 (g)  + 4H2O (l)A. -1034 kJB. - 1 121 kJC. -1 134 kJ

D. -2222 kJE. -2232 kJ

Jawaban : D

10.   Dari reaksi :2NO (g) + 2H2 (g) N2 (g) + 2H2O (g)

Page 103: KIMIA

Diperoleh data sebagai berikut :

Orde reaksi data di atas adalah .....A. 0B. 1C. 2

D. 3E. 4

Jawaban : C

11.   Pada kesetimbangan 2SO3 (g) 2SO2 (g) + O2 (g) H = +380 kJ/mol Jika suhu diturunkan. maka konsentrasi ........A. SO3 tetapB. SO3 bertambahC. SO3 dan O2 tetap

D. SO3 tetapE. O2 bertambah

Jawaban : B

12.   Data hasil pengujian daya hantar listrik beberapa larutan :

Berdasarkan data di atas yang merupakan larutan non elektrolit adalah larutan nomor ........A. 1 dan 5B. 2 dan 3C. 3 dan 5

D. 1 dan 4E. 2 dan 4

Jawaban : E

Page 104: KIMIA

13.   Aluminium sulfat Al2(SO4)3 sebanyak 3,42 gram ditambah air hingga volum larutan 2 L. Jika diketahui Ar : Al = 27 ; S = 32 ; O = 16. Molaritas larutan yang terbentuk ........A. 0,5 MB. 0,1 MC. 0,05 M

D. 0,01 ME. 0,005 M

Jawaban : E

14.   Data nama yang tepat dari struktur senyawa berikut :

adalah ......A. 3 - metil - 3 - pentanolB. 2 - etil - 2 - butanolC. 3 - etil - 3 - pentanol

D. 2,2 - dietil - 2 - pentanolE. 2,2 - dietil - 2 - butanol

Jawaban : A

15.   Contoh koloid di bawah ini yang merupakan sistem koloid padat dalam gas adalah ........A. kabutB. embunC. asap

D. buihE. batu apung

Jawaban : C

16.   Polutan hasil buangan industri aluminium yang mencemari udara adalah ........A. COB. CO2

C. HF

D. H2SE. NO2

Jawaban : B

17.   Di bawah ini beberapa zat aditif yang terdapat pada makanan :1. oktil asetat2. natrium benzoat3. natrium glutamat4. natrium siklamat5. etil butirat Zat aditif di atas yang bersifat sebagai pengawet makanan adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : B

18.   Di bawah ini merupakan contoh beberapa pupuk : 1. pupuk kandang

Page 105: KIMIA

2. urea 3. kompos 4. pupuk hijau5. tripel superfosfat6. amonium sulfat Yang termasuk jenis pupuk buatan adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 1, 3, dan 4C. 2, 5, dan 6

D. 2, 3, dan 4E. 4, 5 dan 6

Jawaban : C

19.   Isotop radioaktif 238U92 mengalami peluruhan menjadi 234Th90 dengan cara ........A. menangkap sinar alfaB. memancarkan positronC. menangkap elektron

D. memancarkan sinar alfaE. membebaskan elektron

Jawaban : D

20.   Berikut beberapa contoh penggunaan radio isotop :1. Na - 24 untuk menyelidiki kebocoran pipa minyak dalam tanah2. Co - 60 untuk mensterilkan alat-alat kedokteran3. 1 - 131 untuk mengetahui letak tumor pada otak manusia.4. P - 32 untuk memberantas hama tanaman. Radio isotop di atas yang berfungsi sebagai perunut adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : B

21.   Dari diagram PT fasa H2O berikut yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah ........

A. A - BB. B - CC. D - E

D. G - HE. I - J

Jawaban : E

22.   Data percobaan penurunan titik beku :

Page 106: KIMIA

Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa penurunan titik beku tergantung pada .....A. jenis zat terlarutB. konsentrasi molal larutanC. jenis pelarut

D. jenis partikel zat terlarutE. jumlah partikel zat terlarut

Jawaban : E

23.   Dari percobaan diperoleh data :

Larutan di atas yang merupakan larutan penyangga adalah ........A. PB. QC. R

D. SE. T

Jawaban : A

24.   Persamaan hidrolisis suatu senyawa dinyatakan sebagai berikut :CN- (aq) + H2O (aq) HCN (aq) + OH- (aq) Rumus garam yang mengalami hidrolisis seperti persamaan hidrolisis di atas adalah ........A. NH4CNB. CH3CNC. Mg(CN)2

D. NaCNE. Fe(CN)5

Jawaban : D

25.   Harga hasil kali kelarutan ( Ksp ) Ag2SO4 = 3,2 x 10-5, maka kelarutannya dalam 1 liter air adalah ........

Page 107: KIMIA

A. 2 x 10-5 molB. 2 x 10-2 molC. 1 x 10-2,5 mol

D. 1 x 10-2 molE. 4 x 10-2 mol

Jawaban : D

26.   Diketahui :Fe2+ (aq) + 2e Fe (s) E° = 0,44 voltNe2+ (aq) + 2e Ne (s) E° = -0,25 voltSn2+ (aq) + 2e Sn (s) E° = -0,14 voltPb2+ (aq) + 2e Pb (s) E° = -0,13 voltMg2+ (aq) + 2e Mg (s) E° = -0,38 voltCu2+ (aq) + 2e Cu (s) E° = 0,34 voltBerdasarkan E° di atas. Logam yang dapat memberikan perlindungan katodik pada besi adalah .....A. NeB. SnC. Pb

D. MgE. Cu

Jawaban : A

27.   Pada elektrolisis larutan perak nitrat dengan menggunakan elektrode karbon, persamaan reaksi yang terjadi pada anode adalah ........A. Ag+ (aq) + e Ag (s)B. 2e + 2H2O (aq) 2OH- (aq) + H2O (g)C. 2H2O (aq) 4H+ (aq) + O2 (g) + 4eD. Ag (s) Ag+ (aq) + eE. 2NO3

-(aq) 2NO2(g) + O2 (g)+ 2eJawaban : C

28.   Bilangan kuantum spin berfungsi untuk menyatakan ........A. perbedaan tingkat energi kulitB. perbedaan arah rotasi elektronC. bentuk orbital sub kulit

D. arah ruang suatu orbitalE. orbital suatu atom

Jawaban : B

29.   Pasangan unsur yang terletak pada blok p dalam sistem periodik adalah ........A. 25P15 ; 30K19

B. 27Al13 ; 7Li3

C. 35P15 ; 30K19

D. 23Na11 ; 9Be4

E. 12C6 ; 32S16

Jawaban : E

30.   Berikut ini tabel perubahan warna reaksi senyawa halogen dengan beberapa pereaksi :

Page 108: KIMIA

Dari data di atas senyawa yang mengandung yodida adalah ........A. senyawa IB. senyawa IIC. senyawa III

D. senyawa IVE. senyawa V

Jawaban : B

31.   Elektrolisis larutan yang menghasilkan logam alkali adalah ........A. leburan AlCl3 dengan elektrode PtB. larutan KI dengan elektrode CC. larutan Na2SO4 dengan elektrode CD. larutan KNO3 dengan elektrode AuE. leburan NaCl dengan elektrode CJawaban : E

32.   Data beberapa Ksp garam alkali tanah : 1. Ksp Ca(OH)2 = 5,5 . 10-6

2. Ksp CaSO4 = 2,4 . 10-5

3. Ksp CaCO3 = 4,8 . 10-9

4. Ksp BaSO4  = 1,5 . 10-9

5. Ksp CaCrO4 = 1,2 . 10-10

Dari data di atas, senyawa yang paling mudah larut dalam air adalah ........A. Ca(OH)2

B. CaSO4

C. CaCO3

D. BaSO4

E. CaCrO4

Jawaban : A

33.   Dari dua macam sifat fisis unsur-unsur :

Unsur dengan sifat oksidator terkuat adalah ........A. P D. S

Page 109: KIMIA

B. QC. R

E. T

Jawaban : D

34.   Sifat paramagnetik dari unsur transisi ditentukan oleh banyaknya ........A. elektron tunggal pada orbital fB. elektron tunggal pada orbital pC. elektron tunggal pada orbital dD. pasangan elektron pada orbital pE. pasangan elektron pada orbital dJawaban : C

35.   Muatan ion kompleks yang terdiri dari atom pusat Fe3+ dengan 4 ligan NH3 dan 2 ligan CN- adalah ........A. +3B. +1C. -1

D. -2E. -3

Jawaban : B

36.   Pasangan senyawa yang berisomer geometris dari rumus struktur di bawah ini adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

37.   Dari reaksi adisi :

Page 110: KIMIA

Menghasilkan senyawa yang disebut ........A. 2 - kloro - 2 - propenaB. 2 - kloro - 3 - propenaC. 2 - kloro -1 - propena

D. monokloro - 1 - propenaE. monokloropropena

Jawaban : C

38.   Berikut ini zat bahan yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari :1. polivinil klorida2. kloroform3. isoprena4. karbon tetrakloridaPasangan senyawa yang tergolong haloalkana ialah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4

D. 2 dan 3E. 2 dan 4

Jawaban : E

39.   Manakah pasangan struktur benzena yang setara dari hasil substitusi benzena berikut ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

40.   Perhatikan tabel di bawah ini :

Page 111: KIMIA

Berdasarkan data di atas pasangan yang paling tepat dari ketiga komponen tersebut, ditunjukkan oleh ........A. nomor 5B. nomor 4C. nomor 3

D. nomor 2E. nomor 1

Jawaban : E

41.   Salah satu rumus struktur senyawa monosakarida adalah berikut ini :

Struktur lingkar senyawa tersebut ialah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

Page 112: KIMIA

42.   Hasil reaksi :

adalah .....A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

43.   Diketahui suatu larutan basa lemah MOH mempunyai konsentrasi 0.001 M, Kb = 1 x 10-5.Maka harga pH larutan tersebut adalah .....A. 10B. 12C. 14

D. 4E. 2

Jawaban : A

44.   Ke dalam 250 gram air ditambahkan 12 gram urea, CO(NH2)2.Jika harga Kb air = 0, 52 °C dan Kf air = 1,86 °C. (Ar C = 12 ; N = 14 ; 0 = 16, H = 1)Maka titik didih dan titik bekunya adalah ......

Page 113: KIMIA

A. 100,316 °C dan -0,488 °CB. 100,416 °C dan -1,488 °CC. 100,216 °C dan -1,388 °C

D. 100,216 °C dan -1,488 °CE. 100,148 °C dan -1,488 °C

Jawaban : B

45.   Suatu unsur mempunyai 13 proton dan 14 neutron.Maka unsur tersebut terletak pada golongan dan periode ......A. golongan III A periode 3B. golongan III A periode 2C. golongan II A periode 3

D. golongan III B periode 3E. golongan III B periode 2

Jawaban : A

LATIHAN 11

1.   Perhatikan beberapa perubahan materi berikut :1. gula larut dalam air2. beras digiling menjadi tepung3. susu menjadi masam4. penguapan air5. besi berkaratYang tergolong perubahan kimia adalah ........A. 1 dan 3B. 2 dan 4C. 3 dan 4

D. 3 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : D

2.   Data eksperimen reaksi serbuk besi dengan belerang dalam perubahan senyawa besi sulfida sebagai berikut :

Perbandingan massa tembaga dengan massa belerang adalah ........A. 1 : 3B. 2 : 4C. 3 : 4

D. 2 : 1E. 2 : 3

Jawaban : D

Page 114: KIMIA

3.   Berikut ini diberikan gambar skematis dari beberapa partikel materi.

Yang merupakan gambar molekul adalah ........A. 4 dan 5B. 3 dan 4C. 2 dan 5

D. 2 dan 4E. 1 dan 3

Jawaban : C

4.   Sebanyak 8 liter gas propana dibakar habis dengan gas oksigen sesuai dengan persamaan reaksi :C3H8(g) + 5O2(g) 3 CO2(g) + 4 H2O(g)Pada suhu dan tekanan yang sama, volume gas CO2 yang dihasilkan adalah ........A. 24 literB. 12 literC. 8 liter

D. 5 literE. 3 liter

Jawaban : A

5.   Massa 1 atom C - 12 yang sebenarnya adalah 2 x 10-23 g.Massa 1 atom unsur x = 2,67 x 10-23 g.Massa atom relatif unsur x adalah ........A. 16B. 18C. 20

D. 22E. 32

Jawaban : A

6.   Pada reaksi 27 gram kalsium dengan 5,6 gram nitrogen dihasilkan kalsium nitrida menurut persamaan reaksi : 3 Ca(S) + N2 Ca3N2(S).Massa kalsium nitrida yang dihasilkan ........ (Ar Ca = 40, N = 14).A. 14,8 gramB. 29,6 gramC. 44,4 gram

D. 68,0 gramE. 148,0 gram

Jawaban : B

7.   Perhatikan gambar di bawah ini :

Page 115: KIMIA

Kesimpulan yang benar tentang energi ionisasi dalam satu perioda dari kiri ke kanan adalah .........A. tetapB. cenderung naikC. cenderung turun

D. tergantung periodenyaE. cenderung tidak menentu

Jawaban : B

8.   Senyawa amonia mempunyai tiga pasang elektron terikat dan sepasang elektron bebas, bentuk molekulnya adalah ........A. linierB. tetrahedronC. oktahedron

D. piramida segi empatE. piramida trigonal

Jawaban : E

9.   Rumus struktur yang bukan isomer dari C6H14 adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

10.   Komposisi dari bensin premium dengan bilangan oktana 80 adalah ........

Page 116: KIMIA

A. 20% n-heptana dan 80% isooktanaB. 20% isooktana dan 80% n-heptanaC. 20% n-heksana dan 80% isooktanaD. 20% isooktana dan 80% n-heksanaE. 20% n-pentana dan 80% isooktanaJawaban : A

11.   Diagram tahap reaksi pembentukan gas SO3 :

Berdasarkan diagram di atas harga H2 adalah ........A. 790,4 kJB. 593,8 kJC. 196,6 kJ

D. -196,6 kJE. -593,8 kJ

Jawaban : D

12.   Tabel data laju reaksi 2 NO (g) + Br2 (g) 2NOBr (g) pada berbagai konsentrasi.

Rumus laju reaksinya adalah ........A. V = k . (NO) (Br2)B. V = k . (NO)2 (Br2)C. V = k . (NO2) (Br2)2

D. V = k . (NO)2 (Br2)2

E. V = k . (NO)2

Jawaban : B

13.   Diketahui persamaan reaksi :H2 (g) + I2 (g) 2 HI (g)       H = - x kkal

Page 117: KIMIA

Bila volume diperbesar, maka kesetimbangan ........A. bergeser ke kiriB. bergeser ke kananC. tetap tidak berubah

D. bergeser ke arah reaksi eksotermE. bergeser ke arah reaksi endoterm

Jawaban : C

14.   Fraksi mol larutan 6,4 naftalena (Mr = 128) dalam benzena (Mr = 78) adalah ........A. 0,01B. 0,02C. 0,03

D. 0,04E. 0,05

Jawaban : D

15.   Diketahui persamaan reaksi :C2H4O2 + H2O H3O + C2H3O2

Yang termasuk asam basa konyugasi menurut Bronsted-Lowry adalah ........A. C2H4O2 dan H2OB. C2H4O2 dan C2H3O2

-

C. H3O+ dan C2H3O2-

D. H2O dan C2H3O2-

E. C2H4O dan H3O+

Jawaban : B

16.   Data hasil reaksi larutan NaOH 0,1 M dengan larutan HCl 0,15 M adalah :

Dari data di atas yang menunjukkan terjadinya titik netralisasi terletak pada ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : E

17.   Diketahui 5 gugus fungsi :

Yang merupakan gugus fungsi dari senyawa metoksi etena adalah ........

Page 118: KIMIA

A. 5B. 4C. 3

D. 2E. 1

Jawaban : D

18.   Senyawa alkohol di bawah ini yang tidak dapat dioksidasi oleh larutan KMnO4 atau K2Cr2O7 dalam suasana asam adalah ........A. 3-pentanolB. 4-metil-2-pentanolC. 3-metil-2-butanol

D. 2-metil-butanolE. 3, 3-dimetil-2-butanol

Jawaban : D

19.   Melalui eksperimen diperoleh data berikut :1. Larutan Fehling akan menghasilkan endapan merah bata.2. Larutan Tollens akan menghasilkan endapan cermin perak.3. Larutan kalium dikromat akan menghasilkan asam karboksilat.Senyawa karbon tersebut mengandung gugus fungsi ........A. ketonB. aldehidC. alkohol

D. esterE. eter

Jawaban : B

20.   Larutan elektrolit yang efektif untuk menggumpalkan sol As2S3 yang bermuatan negatif adalah ........A. NaClB. K2SO4

C. CaCl2

D. SrCl2

E. AlCl3

Jawaban : E

21.   Berikut ini merupakan pembuatan koloid :I. Sol Al(OH)3 dari larutan aluminium klorida dan endapan Al(OH)3

II. Sol Fe(OH)3 dari larutan besi (III) klorida dan air mendidih.III. Sol belerang dari hidrogen sulfida dan gas belerang dioksida.IV. Tinta dari karbon.Yang termasuk pembuatan koloid secara dispersi adalah ........A. I dan IIB. I dan IIIC. I dan IV

D. II dan IIIE. III dan IV

Jawaban : C

22.   Data prosentase komposisi sampah/limbah rumah tangga :

Page 119: KIMIA

Jenis limbah terbesar yang terdapat di kota Bandung adalah .......A. Limbah logamB. Limbah kertasC. Limbah organik

D. Limbah gelasE. Limbah plastik

Jawaban : C

23.   Monosodium glutamat, siklamat dan sodium benzoat berturut-turut adalah zat aditif pada makanan yang berguna sebagai ........A. Penyedap rasa, pengawet dan pemanisB. Penyedap rasa, pemanis dan pengawetC. Pengawet, penyedap rasa dan pemanisD. Pemanis, pengawet dan penyedap rasaE. Pemanis, penyedap rasa dan pengawetJawaban : B

24.   Diketahui reaksi peluruhan :

Pemancaran partikel positron terjadi pada reaksi ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 4

D. 3 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : B

25.   Suatu radioisotop massanya 8 gram, tersimpan selama 40 hari.Jika waktu paruh radioisotop 10 hari, maka radioisotop yang masih tersisa adalah ........A. 0,5 gramB. 1,0 gramC. 2,0 gram

D. 4,0 gramE. 5,0 gram

Jawaban : A

26.   Sebanyak 1,8 gram zat non elektrolit dilarutkan ke dalam 200 gram air. Bila penurunan titik beku larutan 0,93°C (Kr air = 1,86°) , maka massa molekul relatif zat tersebut adalah ........A. 18B. 19C. 20

D. 21E. 22

Page 120: KIMIA

Jawaban : A

27.   Keasaman (pH) campuran 200 ml larutan NH3 0,4 M dengan 200 ml larutan HCl 0,2 M. (Kb = 10-3) adalah ........A. 5B. 9C. 10

D. 11E. 12

Jawaban : A

28.   Garam-garam berikut ini yang mengalami hidrolisis total adalah ........A. CH3COONaB. CH3COONH4

C. NaCl

D. NH4ClE. NaCN

Jawaban : B

29.   Tabel Ksp senyawa karbonat dengan konsentrasi ion pembentuknya :

Berdasarkan data tabel di atas, endapan yang akan terbentuk jika ion (+) dan ion (-) direaksikan adalah ........A. MgCO3

B. CaCO3

C. SrCO3

D. BaCO3

E. FeCO3

Jawaban : E

30.   Pada reaksi :4HCl (aq) + 2S2O3

-2 (aq) 2S (s) + 2SO2 (g) + 2H2O (l) + 4Cl- (aq) bilangan oksidasi S berubah dari .........A. +2 menjadi 0 dan +4B. +3 menjadi 0 dan +4C. +4 menjadi 0 dan +2

D. +5 menjadi +2 dan 0E. +6 menjadi -2 dan +4

Jawaban : A

31.   Penulisan lambang sel yang tepat dari gambar sel di bawah ini adalah ........

Page 121: KIMIA

A. Cu(s)/Cu2+(aq)// Zn (s)/ Zn2+(aq)B. Zn (s)/Zn2+(aq)//Cu2+(aq)/Cu(s)C. Cu2+(s)/Cu(s)//Zn2+(aq)/Zn(s)D. Zn2+(aq)/Zn//Cu(s)/Cu2+(aq)E. Zn(s)/Zn2+(aq)//Cu(s)/Cu2+(aq)Jawaban : D

32.   Elektrolisis terhadap larutan di bawah ini yang menghasilkan gas pada kedua elektrode karbonnya, adalah .........A. NaCl (aq)B. CuSO4 (aq)C. AgNO3

D. NiCl2 (aq)E. SnSO4 (aq)

Jawaban : A

33.   Konfigurasi elektron Mn sebagai berikut :1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d5 4s2

Kulit valensi unsur Mn adalah ........A. 4sB. 3dC. 3d dan 4s

D. 3p dan 3dE. 3s dan 3p

Jawaban : C

34.   Perhatikan tabel lambang unsur dengan nomor atomnya.

Pasangan unsur yang terdapat dalam blok p pada sistem periodik adalah ........A. P dan SB. Q dan R

D. R dan TE. P dan T

Page 122: KIMIA

C. Q dan SJawaban : C

35.   Diketahui senyawa :1. H2O (l)                4. HF (l)2. NH4Cl (aq)         5. NH3 (l)3. CH4 (g)Kelompok senyawa yang mempunyai ikatan hidrogen adalah ........A. 1, 2, 3B. 1, 3, 4C. 1, 4, 5

D. 2, 3, 5E. 3, 4, 5

Jawaban : C

36.   Bilangan oksidasi klor dalam senyawa natrium hipoklorit, kalium klorit dan kalium klorat berturut-turut adalah ........A. +3 +5 +7B. +1 +5 +7C. +1 +3 +5

D. -1 +3 +5E. -1 +1 +3

Jawaban : C

37.   Tabel sifat-sifat fisika unsur logam Alkali :

Dari data di atas kereaktifan unsur golongan alkali dipengaruhi oleh sifat .........A. konfigurasi elektronB. energi ionisasi pertamaC. jari-jari atom

D. kerapatanE. E° reduksi

Jawaban : B

38.   Pasangan hidroksida yang bersifat asam adalah ........A. Si(OH)4 dan Mg(OH)2

B. Si(OH)4 dan P(OH)5

C. Mg(OH)2 dan Al(OH)3

D. S(OH)6 dan Mg(OH)2

E. NaOH dan S(OH)6

Jawaban : B

39.   Senyawa seng dari unsur transisi tidak berwarna, hal ini disebabkan oleh ........

Page 123: KIMIA

A. orbital d telah penuh terisi elektronB. tidak adanya elektron pada orbital dC. orbital d telah terisi elektron setengah penuhD. tidak adanya elektron pada orbital sE. orbital s telah terisi elektron setengah penuhJawaban : A

40.   Rumus ion kompleks yang sesuai dengan bentuk molekul adalah ........

A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

41.   Perhatikan gambar berikut yang merupakan bagan pengolahan bijih besi melalui proses tanur tinggi.

Pada suhu ± 1000°C terjadi reaksi penting yaitu .......A. FeO + CO Fe + CO2

B. Fe2O2 + CO2 FeO4 + CO2

D. C + O CO2

E. CaO + CO2 CaCO3

Page 124: KIMIA

C. CO2 + C 2COJawaban : A

42.   Gas-gas CH4, C2H2, C2H4, C2H2 dialirkan ke dalam air brom secara terpisah. Pasangan gas yang dapat menghilangkan warna air brom adalah ........A. CH4 dan C2H2

B. CH2 dan C2H4

C. C2H2 dan C2H4

D. C2H2 dan C2H6

E. C2H4 dan C2H6

Jawaban : C

43.   Diketahui :

Nama senyawa hasil reaksi di atas adalah ........A. 2- bromo-2-etil propanaB. 2-metil butil bromidaC. 2-metil butana bromida

D. 2-bromo-2-metil butanaE. 3-bromo-3-metil butana

Jawaban : D

44.   Beberapa pasangan polimer sebagai berikut :1. Protein dan nilon2. Karet dan DNA3. Polisterena dan karet4. Selulosa dan amilum5. Polietilen dan PVCPasangan yang merupakan sumber polimer sintetik adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : E

45.   Data hasil eksperimen 5 bahan makanan dengan pereaksi Iodium dan Fehling.

Yang mengandung amilum adalah pada bahan nomor ........A. IB. II

D. IVE. V

Page 125: KIMIA

C. IIIJawaban : B

LATIHAN 12

1.   Perhatikan perubahan materi yang terjadi di bawah ini: (1) besi berkarat (2) fotosintesis (3) fermentasi (5) bensin menguap (4) kamper menyublim Perubahan materi yang merupakan perubahan kimia adalah ......A. 1, 2, 3B. 1, 3, 5C. 2, 3, 5

D. 2, 4, 5E. 3, 4, 5

Jawaban : A

2.   AL (OH )3 (aq) + H 2SO4 (aq) AL 2 (SO4)3 (aq) +  H2O (l)Koefisien dari persamaan reaksi tersebut adalah .....A. 1-2-3-6B. 1-3-2-6C. 2-3-1-6

D. 3-2-1-6E. 3-1-2-6

Jawaban : C

3.   Sebanyak 2 liter gas C4H10dibakar sempurna membentuk gas CO2dan uap air, menurut reaksi: C4 H 10 (g) + O2 (g) CO2(g) + H2O (g) (belum setara). Maka perbandingan volume gas oksigen dan gas karbon dioksida jika diukur pada P dan T yang sama adalah ........A. 2 : 4B. 2 : 13C. 4 : 5

D. 4 :13E. 13 : 8

Jawaban : E

4.   Jika A, : Ba = 137, S = 32, O = 16, Mg = 24, dan H = 1, maka massa molekul relatif (Mr) BaSO4dan MgSO47H2O adalah ........A. 233 dan 232B. 233 dan 246C. 233 dan 320

D. 238 dan 326E. 238 dan 346

Jawaban : B

5.   Logam besi yang massanya 11,2 gram direaksikan dengan asam klorida menurut reaksi : Fe (s) + 2HCI (aq) FeCI2(g) + H2(g). Volume gas hidrogen yang dihasilkan pada keadaan standar adalah ........ (Ar : Fe = 56)A. 2,241iterB. 4,481iter

D. 22,41iterE. 44,81iter

Page 126: KIMIA

C. 11,201iterJawaban : B

6.   Pada isotop unsur dan , jumlah proton dan netron kedua unsur tersebut berturut-turut adalah ........A. (30,30) ; (83,126)B. (35,30) ; (83,209)C. (30,35) ; (83,126)

D. (30,35) ; (83,129)E. (30,35) ; (83,209)

Jawaban : B

7.   Diketahui unsur-unsur : 11P, 12Q, 13R, 19S, 20T Unsur-unsur yang terdapat dalam satu golongan adalahA. P dan QB. Q dan RC. R dan S

D. S dan TE. Q dan T

Jawaban : E

8.   Diketahui harga keelektronegatifan unsur: H = 2,1; 0 = 3,5; C = 2,5; N = 3,0; CI = 3,0. Yang merupakan pasangan senyawa kovalen non polar dan senyawa kovalen polar adalah ........A. Cl2 dan O2

B. Cl2 dan N2

C. NH3 dan HCl

D. CCl4 dan HCIE. NH3 dan H2O

Jawaban : D

9.   Perhatikan persamaan reaksi : K2Cr2O, (s) + 14HCl (aq) 2KCl(aq) + 2CrCl3 (aq) + 3Cl2 (g) + 7H2O(l). Unsur-unsur yang mengalami perubahan bilangan oksidasi pada persamaan reaksi tersebut adalah ....A. Cr dan ClB. K dan ClC. Cr dan H

D. H dan OE. O dan Cl

Jawaban : A

10.   

Nama yang tepat untuk senyawa alkena di atas adalah .....A. 2, 3, 4-metil-l-heksenaB. 2, 3, 4-trimetil-l-heksenaC. 2, 3, 4-trimetil-heksena

D. 2- metil 3, 4 dimetil-1-heksenaE. 2 metil, 3-metil 4-metil-1-heksena

Jawaban : B

11.   Senyawa yang dapat menaikkan angka oktan bensin adalah ........A. kapur D. garam dapur

Page 127: KIMIA

B. glikolC. asam sulfat

E. tetra etil timbal

Jawaban : E

12.   Sebuah kristal KNO3dimasukkan ke dalam tabung reaksi, kemudian ditetesi dengan air. Pada dasar tabung reaksi terasa dingin. Reaksi ini dapat digolongkan ........A. eksoterm, energi berpindah dari sistem ke lingkunganB. eksoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistemC. endoterm, energi berpindah dari sistem ke lingkunganD. endoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistemE. endoterm, energi tidak berpindahJawaban : D

13.   

CuO(s)     Cu(s)  +   O2 (g)   H = + 155,08 kJ

H2(g) + O2 (g)      H2O   H = - 241,60 kJMaka perubahan entalpi untuk reaksi : CuO (s) + H2 (g) Cu (s) + H2O (g) adalah ........A. +396,68 kJB. + 86,52 kJC. - 43,26 kJD. - 86,52 kJE. -396,68 kJJawaban : D

14.   Laju reaksi 2P + 3Q2 2 PQ3 dapat dinyatakan sebagai ........A. penambahan konsentrasi P tiap satuan waktuB. penambahan konsentrasi Q2 tiap satuan waktuC. penambahan konsentrasi PQ3 tiap satuan waktuD. penambahan konsentrasi P dan O2 tiap satuan waktuE. penambahan konsentrasi P, Q2 dan PO3 tiap satuan waktuJawaban : D

15.   Pada reaksi 2CO (g) + O2 (g) 2CO2 (g) diperoleh data:

Orde reaksinya adalah .....A. 1

Page 128: KIMIA

B. 2C. 3D. 4E. 5Jawaban : B

16.   Pada keadaan kesetimbangan kimia, pernyataan berikut yang benar adalah ........A. mol pereaksi yang berubah sama dengan mol zat yang terbentukB. konsentrasi zat-zat dalam campuran reaksi tidak berubahC. laju reaksi maju lebih cepat daripada laju reaksi balikD. mol zat pereaksi sama dengan mol zat hasil reaksiE. reaksi telah bergantiJawaban : B

17.   Dalam wadah 5 liter dimasukkan 4 mol SO3 yang kemudian terurai menurut reaksi: 2SO3 (g) a 2 SO2 (g) + O2 (g) Jika pada saat kesetimbangan tercapai masih ada 1 mol SO3, maka tetapan kesetimbangannya adalah...A. 2,7B. 5,4C. 9

D. 13,5E. 27

Jawaban : A

18.   Sebanyak 34,2 gram Al2(SO4)3 dilarutkan dalam air hingga volumenya menjadi 250 ml.Konsentrasi larutan tersebut adalah ........ (Ar : Al = 27; S = 32; dan 0 =16)A. 0,04 MB. 0,1 MC. 0,4 M

D. 1 ME. 4 M

Jawaban : C

19.   Derajat keasaman (pH) larutan NH4OH 0,01 M (Kb =10-5) adalah ........A. 2B. 3C. 3,5

D. 9E. 10,5

Jawaban : C

20.   Sebanyak 100 ml Na 2CO3 0,1 M direaksikan dengan 100 ml Ca(OH)2 0,1 M.Menurut reaksi :Na2CO3 (aq) + Ca(OH)2 (aq) CaCO3(s) + NaOH (aq) (belum setara).Hasil reaksi yang terbentuk adalah ....A. 0,02 mol NaOHB. 0,02 mol CaCO3

C. 0,01 mol NaOH

D. 0,001 mol CaCO3

E. 0,002 mol NaOH

Jawaban : A

Page 129: KIMIA

21.   Suatu senyawa karbon dengan rumus molekulnya C3H8O, tidak bereaksi dengan logam Na tetapi bereaksi dengan HI menghasilkan senyawa RI dan ROH. Senyawa tersebut mempunyai gugus fungsi ........A. - O -B. - OHC.

D.

E.

Jawaban : A

22.   Diantara senyawa berikut, yang menghasilkan aldehid jika dioksidasi adalah ....A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

23.   Jenis koloid yang zat terdispersinya cair dan medium pendispersinya gas adalahA. gelB. solC. busa

D. emulsiE. aerosol cair

Jawaban : E

24.   Pembuatan koloid dapat dilakukan dengan cara: 1. hidrolisis 2. peptisasi 3. reaksi redoks4. Penggilingan penggerusan Pembuatan koloid dengan cara kondensasi adalah nomor ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4

D. 2 dan 3E. 2 dan 4

Jawaban : B

25.   Kesadahan tetap pada air disebabkan adanya garam ........A. CaSO4

B. BaSO4

C. BaCl2

D. Ca(HCO3)2

E. Mg(HCO3)2

Jawaban : A

Page 130: KIMIA

26.   Pupuk TSP adalah pupuk buatan yang mengandung senyawa ........A. K3PO4

B. Ca3(PO4)2

C. Mg3(PO4)2

D. (NH4)3PO4

E. Ca(H2PO4)2

Jawaban : E

27.   Setelah 6 tahap memancarkan sinar dan 7 tahap memancarkan sinar isotop radioaktif 234Th90 akhirnya menghasilkan isotop stabil ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

28.   Zat radioaktif yang digunakan untuk mendiagnosa fungsi kelenjar gondok adalah ........A. P-32B. Na-24C. Co-60

D. I-131E. Cs-137

Jawaban : D

29.   Sebanyak 46 gram gliserol (Mr = 92) dicampur dengan 27 gram air (M, =18). Jika tekanan uap air pada suhu tersebut sama dengan 30 mmHg, tekanan uap larutan adalah ........A. 7,5 mmHgB. 22,5 mmHgC. 30 mmHg

D. 32,5 mmHgE. 37,5 mmHg

Jawaban : B

30.   Larutan 0,5 molal suatu larutan elektrolit biner membeku pada suhu -1,55°C. Jika harga Kr = 1,86°C/m, derajat ionisasi larutan elektrolit tersebut adalah ........A. 0,33B. 0,42C. 0,66

D. 0,83E. 0,99

Jawaban : C

31.   Dalam 100 ml larutan terdapat 6,84 gram zat X yang non elektrolit. Pada temperatur 27°C tekanan osmotik larutan 4,92 atm. Massa molekul relatif (Mr) zat non elektrolit tersebut adalah .... (R =0,082 L atm mol-1 K-1)A. 30B. 32C. 34

D. 106E. 342

Jawaban : C

32.   Pasangan larutan berikut ini yang menghasilkan larutan penyangga adalah ........A. 25 ml HCN 0,1 M + 25 ml NaOH 0,1 MB. 25 ml HCN 0,1 M + 25 ml NaOH 0,2 M

Page 131: KIMIA

C. 25 ml NH4OH 0,1 M + 25 ml HCL 0,2 MD. 25 ml NH4OH 0,1 M + 25 ml HCL 0,1 ME. 25 ml CH3COOH 0,4 M + 25 ml NaOH 0,2 MJawaban : E

33.   Garam berikut ini yang larutannya dalam air bersifat basa adalah ........A. KCNB. K2SO4

C. NH4CND. NH4CLE. (NH4)2SO4

Jawaban : A

34.   Dalam 500 ml air dapat larut 4,5 x 10-9 mol AgI. Hasil kali kelarutan AgI adalah .......A. 5 x 10-9

B. 8,1 x 10-9

C. 1 x 10-9

D. 4,5 x 10-9

E. 9 x 10-9

Jawaban : B

35.   Dalam 1000 ml larutan terdapat campuran garam-garam Ba(NO3)2, Sr(NO3)2, dan Pb(NO3)2 yang masing-masing konsentrasinya 0,01 M. Ditambahkan 81 miligram Na2CrO4 (Mr : Na2CrO4 = 162). Pada suhu 25°C garam yang mengendap adalah ........ (KSP: BaCrO4 = 2 x 10-10, SrCrO4 = 3,6 x 10-5, PbCrO4 =1,8 x 10-14)A. SrCrO4

B. BaCrO4

C. PbCrO4

D. SrCrO4 dan BaCrO4

E. BaCrO4 dan PbCrO4

Jawaban : E

36.   Jika KMnO4 direaksikan dengan H2C2O4 dalam suasana asam, maka sebagian hasil reaksinya: MnSO4 dan CO2. Dalam reaksi ini 1 mol H 2C2O4 akan melepaskan elektron sebanyakA. 2B. 3C. 4

D. 5E. 6

Jawaban : A

37.   Diketahui potensial reduksi standar untuk: Fe3+ / Fe2+ = + 0,77 volt;   Zn 2+ / Zn = -0,76 volt Br2 / Br = +1,07 volt;   Cu2+/ Cu = + 0,34 volt I / I- = + 0,54 volt; Reaksi berikut yang mempunyai potensial terkecil adalah ........A. 2 Fe2+ (aq) + Br2 (aq) 2 Fe3+ (aq) + 2 Bi (aq)B. 2 Fe3 (aq) + 2 Br (aq) 2 Fe2+ (aq) + Br2 (l )C. 2 Fe3+ (aq) + 2I-(aq) 2 Fe2+ (aq) + I2 (s)D. Br2 (aq) + 2I (aq) 2Br (aq) + I2 (s)E. Zn (s) + Cu2+ (aq) Cu (s) + Zn2+ (aq)

Page 132: KIMIA

Jawaban : B

38.   Arus listrik 10 ampere dialirkan ke dalam larutan AgNO3 selama 965 detik. Massa perak yang dihasilkan pada katoda adalah ........ (Ar : Ag =108,1 F = 96500 C/mol)A. 2,7 gramB. 5,4 gramC. 10,8 gram

D. 27 gramE. 54 gram

Jawaban : C

39.   Konfigurasi elektron yang benar untuk unsur O dengan nomor atom 33 adalahA.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

40.   Konfigurasi elektron unsur X dengan nomor atom 29 adalah: 1s2 2s2 2p6 3s1 3p6 3d10 4s1

Unsur X dalam sistem periodik terletak pada ........A. golongan IA periode 3B. golongan IB periode 4C. golongan VIIA periode 4D. golongan VIIIB periode 4E. golongan IB periode 7Jawaban : B

41.   Dari grafik titik didih beberapa senyawa berikut ini, kelompok senyawa yang memiliki ikatan hidrogen adalah ........

A. H2O, H2S, H2TCB. HF, HCL, HBr

Page 133: KIMIA

C. NH3, PH3, AsH3

D. CH4, NH3, PH3

E. H2O, HF, NH3

Jawaban : E

42.   Unsur gas mulia sukar bereaksi dengan unsur lain. Hal ini disebabkan ........A. energi ionisasi gas mulia rendahB. keelektronegatifan gas mulia sangat besarC. gaya tarik antar molekul gas mulia lemah elektronD. jumlah elektron yang dimiliki gas mulia selalu genapE. subkulit s maupun p pada kulit paling luar terisi penuhJawaban : E

43.   Diketahui beberapa sifat unsur: 1. pada umumnya senyawanya berwarna 2. sebagai unsur bebas bersifat racun senyawa 3. sukar bereaksi dengan unsur lain 4. sangat reaktif, sehingga terdapat di alam sebagai senyawa 5. dengan basa kuat memberikan reaksi autoredoks Yang merupakan sifat unsur halogen adalah ....A. 1-2-3B. 1-3-5C. 2-3-4

D. 2-4-5E. 3-4-5

Jawaban : D

44.   Bilangan oksidasi Br tertinggi terdapat pada senyawa ........A. Fe(BrO2)3

B. Ca(BrO)2

C. HBrO4

D. AIBr3

E. PbBr4

Jawaban : C

45.   Urutan yang benar dari basa unsur alkali yang makin kuat adalah ........A. NaOH - KOH - RbOH - CsOHB. KOH - NaOH - CsOH - RbOHC. RbOH - CsOH - KOH - NaOHD. CsOH - KOH - RbOH - NaOHE. KOH - CsOH - NaOH - RbOHJawaban : A

46.   Logam magnesium dapat dibuat melalui reaksi ........A. reduksi MgCl2 dengan TiCl2

B. reduksi MgO dengan karbonC. Pemanasan MgCO3 sampai suhu 400° CD. elektrolisis lelehan MgCl2

E. elektrolisis larutan MgSO4

Jawaban : D

Page 134: KIMIA

47.   Unsur-unsur periode ketiga yang bersifat pereduksi paling kuat adalah ........A. NaB. ClC. Mg

D. AlE. Si

Jawaban : A

48.   Pada umumnya unsur transisi bersifat paramagnetik. Hal ini disebabkan ........A. semua unsur transisi bersifat logamB. elektron pada unsur transisi bebas bergerakC. semua subkulit d terisi penuh elektron yang berpasanganD. adanya elektron-elektron tak berpasangan pada subkulit dE. adanya perpindahan elektron dari subkulit d ke subkulit sJawaban : E

49.   Nama yang benar dari senyawa kompleks [Co(NH3)4Cl2]Cl adalah ........A. tetra amin trikloro kobalt (III)B. tetra amin trikloro kobaltat (III)C. tetra amin dikloro kobalt (III) kloridaD. dikloro tetra amin kobalt (III) kloridaE. tetra amin dikloro kobaltat (III) kloridaJawaban : D

50.   Urutan yang benar pada proses pengolahan tembaga dari bijih tembaga adalah ........A. reduksi - pemekatan - pemanggangan - elektrolisisB. pemekatan - pemanggangan - reduksi - elektrolisisC. elektrolisis - reduksi - pemekatan - pemangganganD. pemanggangan - elektrolisis - reduksi - pemekatanE. pemekatan - elektrolisis - pemanggangan - reduksiJawaban : C

51.   Pasangan senyawa berikut ini yang keduanya merupakan isomer fungsi adalah ........A. propanol dan propanalB. dietil eter dan etanadiolC. butanon dan 2-metil propanalD. asam asetat dan metil etanoatE. dimetil keton dan dimetil eterJawaban : B

52.   

Jika senyawa direaksikan dengan HCL maka akan dihasilkan ........A. 2,3 - dimetil - 2 - klorobutanaB. 2-kloro-2,3 - dimetilbutana

Page 135: KIMIA

C. 2,3 - dimetil -1- MonobutanaD. 2,3 - dimetil - 2 - MonobutenaE. 2 - kloro - 2,3 - dimetil butenaJawaban : B

53.   Senyawa haloalkana berikut ini yang dapat digunakan untuk lapisan anti lengket pada alat rumah tangga adalah ........A. freonB. teflonC. kloroform

D. karbon tetra kloridaE. dikloro difenil trikloro etana

Jawaban : B

54.   Turunan benzena berikut ini yang disebut orto nitro toluena adalah .......A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

55.   Polimer yang dibentuk melalui reaksi polimerisasi kondensasi adalah ........A. PVCB. karetC. teflon

D. selulosaE. polietena

Jawaban : C

56.   Di antara karbohidrat berikut ini yang tidak mengalami hidrolisis adalahA. galaktosaB. selulosaC. laktosa

D. maltosaE. sukrosa

Jawaban : A

Page 136: KIMIA

57.   Uji coba terhadap bahan makanan dengan pereaksi biuret dan xantoproteat memberikan data sebagai berikut :

Bahan makanan yang mengandung ikatan peptida adalah ........A. K dan LB. L dan MC. L dan N

D. M dan OE. N dan O

Jawaban : A

58.   Jumlah isomer dari senyawa C5H8 adalah ....A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

59.   Metil etanoat jika dihidrolisis menghasilkan ........A. asam metanoat dan metanolB. asam metanoat dan etanolC. asam asetat dan propanolD. asam asetat dan metanolE. asam asetat dan etanolJawaban : D

60.   Jumlah isomer dari senyawa C5H8 adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

LATIHAN 13

1.   Seorang siswa mencampur dua zat kimia. Di antara pernyataan di bawah ini. Yang tidak menunjukkan telah terjadi reaksi kimia adalah ........A. timbul gasB. terjadi endapan

D. perubahan massaE. perubahan warna

Page 137: KIMIA

C. perubahan suhuJawaban : D

2.   Untuk memisahkan gula dari air tebu dilakukan melalui proses ........A. filtrasiB. sublimasiC. kristalisasi

D. penyulinganE. kromatografi

Jawaban : C

3.   Pada reaksi : a CuO(s) + b NH3(g) c Cu (s) + d N2(g) + e H2O(l) Besarnya a, b, c, d, dan e berturut-turut adalah .........A. 1, 2, 3, 2, 3B. 1, 3, 2, 3, 3C. 2, 3, 1, 3, 2

D. 3, 3, 2, 1, 2E. 3, 2, 3, 1, 3

Jawaban : E

4.   Pada suhu dan tekanan yang sama 2 liter gas propana, C3H4, dibakar sempurna menurut reaksi : C3H4(g) + 5O2(g) 3CO2(g) + 4H2O(g). Volum gas oksigen yang diperlukan sebanyak .........A. 4 literB. 6 literC. 8 liter

D. 10 literE. 12 liter

Jawaban : D

5.   Massa dari 6,02 x 10²² atom Mg (Ar = 24) adalah .........A. 0, 1 gramB. 0,24 gramC. 0,48 gram

D. 1,0 gramE. 2,4 gram

Jawaban : E

6.   Data keelektronegatifan beberapa unsur sebagai berikut : T = 1,2 U = 4,0 X = 2,5 Y : 3,5 Z = 3,0 Unsur yang paling mudah menarik elektron ikatan adalah ........A. TB. UC. X

D. YE. Z

Jawaban : B

7.   Diketahui unsur-unsur P, Q, P, 5 dan T dengan nomor atom berturut-turut 19, 11, 13,15, dan 17. Ikatan ion dapat terjadi antara atom-atom unsur .........A. P dan QB. R dan PC. Q dan R

D. Q dan TE. T dan S

Jawaban : D

8.   Bilangan oksidasi atom Cl tertinggi di antara senyawa berikut adalah ........

Page 138: KIMIA

A. KClB. KClOC. CaO2

D. KClO3

E. KClO2

Jawaban : D

9.   Nama kimia, dari senyawa P2O5adalah ........A. fosfor dioksidaB. difosfor oksidaC. fosfor (II) oksida

D. fosfor (V) oksidaE. difosfor pentaoksida

Jawaban : E

10.   Data percobaan dari pemanasan gula dalam udara terbuka yaitu :1. gas yang dihasilkan dapat mengeruhkan air kapur2. gas yang dihasilkan dapat mengubah warna kertas kobalt dari biru    menjadi merah mudaPernyataan yang benar di bawah ini adalah ........A. pemanasan gula menghasilkan gas CO2yang dapat mengubah warna kertas kobaltB. di dalam gula terdapat unsur karbon, unsur hidrogen dan unsur oksigenC. adanya unsur karbon dan hidrogen dapat mengubah warna kertas kobaltD. pemanasan gula, menghasilkan uap air yang dapat mengeruhkan air kapurE. disamping unsur C, K dan O, gula juga mengandung unsur nitrogenJawaban : B

11.   Diketahui struktur berikut :

Yang termasuk atom C primer adalah atom C bernomor ........A. 1, 2, 3, 4B. 1, 3, 5, 7C. 2, 3, 6, 8

D. 3, 6, 7, 8E. 4, 5, 7, 8

Jawaban : E

12.   Perhatikan kelompok senyawa hidrokarbon ini !i. C2H6; C3H8; C4H10

ii. C2H4; C3H6; C4H8

iii. C2H2; C3H4; C4H6

iv. C2H6; C2H4; C2H2

v. C2H6; C3H6; C4H6

Yang merupakan pasangan kelompok senyawa tidak jenuh adalah ........A. i dan iiB. ii dan iii

D. iv dan vE. v dan i

Page 139: KIMIA

C. iii dan ivJawaban : B

13.   Perhatikan diagram di bawah ini !

Berdasarkan diagram di atas, hubungan antara H1, H2dan H3 yang benar adalah ........A. H2= H1- H3

B. H2= H1+ H3

C. H3= H1- H2

D. H3= H1+ H2

E. H3= H2- H1

Jawaban : D

14.   Diketahui energi ikatan rata-rata dari :C = C = 607 kJ/mol C - C = 343 kJ/molC - H = 410 kJ/molO - H = 460 kJ/molC - O = 351 kJ/molPerubahan entalpi dari reaksi :CH2= CH2+ H2O CH3- CH2- OH adalah ........A. +313 kJ/molB. +111 kJ/molC. +37 kJ/mol

D. -37 kJ/molE. -74 kJ/mol

Jawaban : D

15.   Suatu reaksi A+ B hasil reaksi, persamaan laju reaksinya V= k[A] [B]². Bila pada suhu tetap konsentrasi A dan B masing-masing dua kali dari semula, laju reaksi adalah ........A. tidak berubahB. dua kali lebih besarC. empat kali lebih besar

D. enam kali lebih besarE. delapan kali lebih besar

Jawaban : E

16.   Suatu reaksi dikatakan setimbang bila .........A. reaksi sudah berhentiB. terjadi pada ruang terbukaC. terjadi perubahan makroskopisD. komponen yang masih ada hanya hasil

Page 140: KIMIA

E. laju reaksi ke arah hasil reaksi dan ke arah pereaksi samaJawaban : E

17.   Diketahui beberapa reaksi kesetimbangan sebagai berikut :1. PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)2. 2HI(g) H2(g) + I2(g)3. CO(g) + 3H2(g) CH4(g) + H2O(g)4. N2(g) + O2(g) 2NO(g) 5. N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g)Reaksi kesetimbangan yang mempunyai harga tetapan kesetimbangan Kc = Kp adalah ........A. 1 dan 3B. 1 dan 5C. 2 dan 4

D. 2 dan 5E. 3 dan 4

Jawaban : C

18.   Massa asam oksalat (H2C2O4. 2H2O) yang dipakai untuk membuat 250 mL larutan asam oksalat 0,1 M adalah ......... (Ar H = 1, C = 12, O = 16)A. 2,25 gramB. 3,15 gramC. 9,00 gram

D. 12,60 gramE. 31,50 gram

Jawaban : B

19.   Harga pH larutan NH3 0,1 M (Kb = 1,0 x 10-5) adalah ........A. 3B. 5C. 8

D. 11E. 12

Jawaban : D

20.   Sebanyak 2,4 gram logam Mg (Ar = 24 ) direaksikan dengan larutan HCl 1 M. Agar semua logam Mg habis bereaksi diperlukan HCl sebanyak ........A. 50 mLB. 100 mLC. 200 mL

D. 250 mLE. 400 mL

Jawaban : C

21.   Diketahui reaksi :

Yang merupakan pasangan asam-asam konyugasi adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

22.   Sebanyak 5,3 gram natrium karbonat (Mr = 106) bereaksi dengan asam klorida

Page 141: KIMIA

berlebihan menurut reaksi : Na2CO3(s) + 2 HCl(aq) 2 NaCl(aq) + H2O (l) + CO2(g). Pada suhu dan tekanan sama 1 liter gas NO massanya 1 gram. Gas CO2yang dihasilkan mempunyai volume ........ (Ar : N = 14, O = 16)A. 0,05 literB. 0,10 literC. 0,20 liter

D. 0,30 literE. 1,50 liter

Jawaban : E

23.   Di antara rumus berikut, yang merupakan rumus struktur alkohol sekunder adalah ........A. CH3- CH2- CH2- CH2- OHB.

C.

D.

E. CH3- CH2- OHJawaban : B

24.   Pernyataan yang benar tentang aseton di bawah ini adalah .........A. dapat bereaksi dengan larutan FehlingB. merupakan hasil oksidasi alkohol primer (propanol)C. dapat teroksidasi menghasilkan asam propanoatD. dapat digunakan sebagai pelarut senyawa karbonE. mempunyai titik didih paling tinggi dalam deret homolognyaJawaban : D

25.   Reaksi 1-Propanol dengan asam etanoat memakai katalis H+akan menghasilkan senyawa karbon dengan rumus struktur .........A. CH3CO(CH2)2CH3

B. CH3(CH2)2OCH2CH3

C. CH3CH2COCH2CH3

D. CH3COO(CH2)2CH3

E. CH3CH2COOCH2CH3

Jawaban : D

26.   Diantara zat berikut yang bukan merupakan sistem koloid adalah .........A. awanB. asapC. kabut

D. udaraE. mentega

Jawaban : D

27.   Pembuatan koloid di bawah ini yang termasuk pembuatan cara kondensasi

Page 142: KIMIA

adalah .........A. sol As2S3dibuat dengan mengalirkan gas H2S kelarutan As2O3

B. sol emas dibuat dengan melompatkan bunga api listrik dari elektroda Au dalam airC. sol belerang dengan mencampurkan serbuk belerang dan gula kemudian

dimasukkan dalam airD. Sol A(OH)3dibuat dengan menambahkan larutan AlCl3ke dalam endapan Al(OH)3

E. sol agar-agar dibuat dengan memasukkan serbuk, agar-agar ke dalam air panasJawaban : A

28.   Cara yang tepat untuk menghilangkan kesadahan tetap dan kesadahan sementara secara berturut-turut dengan jalan ........A. dipanaskan dan ditambahkan NaClB. ditambah Na2CO3dan dipanaskanC. ditambah K2SO4dan dipanaskanD. dipanaskan dan ditambahkan Na2CO3

E. dipanaskan dan ditambah CaCO2

Jawaban : B

29.   Zat aditif yang berfungsi sebagai zat pengawet, penyedap, dan pemanis secara berturut-turut adalah ........A. natrium benzoat, monosodium glutamat, sakarinB. dulsin, butil hidroksi anisol, natrium benzoatC. oktil asetat, asam sitrat, natrium siklamatD. butil hidroksi, toluena, metil salisilat, amil asetatE. asam sitrat, sakarin, mono sodium glutamatJawaban : A

30.   Diketahui persamaan reaksi peluruhan :

X dan Y dalam kedua reaksi di atas berturut-turut adalah .........A. sinar gamma dan sinar betaB. elektron dan partikel alfaC. positron dan elektron

D. elektron dan protonE. netron dan positron

Jawaban : B

31.   Sebanyak X gram CO(NH2)2(Mr = 60) dilarutkan kedalam 468 gram air (Mr = 18) sehingga tekanan uap jenuh larutan pada temperatur 30°C = 28,62 mmHg. Jika pada temperatur itu tekanan uap jenuh air murni sama dengan 31,8 mmHg, harga X adalah ........A. 270 gramB. 173 gramC. 90 gram

D. 27 gramE. 18 gram

Jawaban : B

Page 143: KIMIA

32.   Ke dalam 500 gram air dilarutkan 13,35 gram senyawa AlCl3. Jika Kb air = 0,52°C/mol harga = 0,8, kenaikan titik didih larutan tersebut adalah .........A. 0,163°CB. 0,354°CC. 0,496°C

D. 0,659°CE. 0,839°C

Jawaban : B

33.   Pada suhu 27°C, glukosa C6H12O6(Mr = 180) sebanyak 7,2 gram dilarutkan dalam air sampai volumenya 400 mL, R = 0,082 L atm mol-1K-1. Tekanan osmotika larutan yang terjadi sebesar  .........A. 0,39 atmB. 2,46 atmC. 3,90 atm

D. 4,80 atmE. 30,00 atm

Jawaban : B

34.   Jika diketahui Ka CH3COOH = 1 x 10-5, harga pH campuran antara 100 ml larutan CH3COOH 0,2 M dan 100 mL NaOH 0,1 M adalah .........A. 1 + log 2B. 5C. 5 + log 2

D. 6E. 13 - log 2

Jawaban : B

35.   Perbandingan volum dari campuran larutan NH30,1 M dan larutan HCl 0,1 M, agar menghasilkan larutan penyangga dengan pH = 9 adalah ........ (Kb NH3= 1 x 10-5)A. 1 : 1B. 2 : 1C. 1 : 2

D. 2 : 3E. 3 : 2

Jawaban : B

36.   Garam yang mempunyai pH > 7 dalam larutan adalah ........A. KIB. NaClC. NH4Cl

D. BaSO4

E. K2CO3

Jawaban : C

37.   Diketahui :Ksp Ag2CO3= 8 x 10-12

Ksp AgCl = 2 x 10-10

Ksp Ag3PO4= 1 x 10-16

Ksp AgI = 8,5 x 10-17

Ksp AgCN = 1,2 x 10-16

Berdasarkan data di atas garam yang paling besar kelarutannya dalam air adalah .......A. AgIB. AgClC. AgCN

D. Ag3PO4

E. Ag2CO3

Page 144: KIMIA

Jawaban : E

38.   Jika 10,7 gram NH4Cl (Mr = 53,5) dilarutkan dalam air hingga volumenya menjadi 500 mL larutan, akan diperoleh larutan dengan pH ........ (Kb NH3= 1 x 10-5)A. 5 - log 2B. 5C. 5 + log 2

D. 9 - log 2E. 9

Jawaban : A

39.   Larutan basa lemah tepat jenuh L(OH)2mempunyai pH = 10. Ksp basa tersebut adalah ........A. 5 x 10-12

B. 4 x 10-12

C. 2 x 10-12

D. 5 x 10-13

E. 5 x 10-14

Jawaban : D

40.   Perhatikan reaksi redoks : Setelah

reaksi disetarakan, perbandingan, banyak mol ion dengan dalam reaksi tersebut adalah .........A. 1 : 3B. 3 : 1C. 2 : 3

D. 3 : 2E. 1 : 6

Jawaban : A

41.   Diketahui :Cu2+(aq) + 2e- Cu(s)  E° = +0,34 volt Fe3+(aq) + e- Fe2+(aq)  E° = +0,77 volt Pb2+(aq) + 2e- Pb(s)  E° = -0,13 volt Cu2+(aq) + e- Cu+(aq)  E° = +0,15 volt Berdasarkan data tersebut, reaksi sel yang tidak dapat berlangsung adalah ........A. Fe3+(aq) + Pb(s) Fe2+(aq) + Pb2+(aq)B. Cu2+(aq) + Pb(s) Cu+(aq) + Pb2+(aq)C. Pb2+(aq) + Cu(s) Pb(aq) + Cu2+(aq)D. Fe3+(aq) + Cu(s) Fe2+(aq) + Cu2+(aq)E. Fe3+(aq) + Cu+(s) Fe2+(aq) + Cu2+(aq)Jawaban : C

42.   Pada elektrolisis larutan H2SO4dengan elektroda Pt, reaksi yang berlangsung di anoda adalah ........A. H(g) H+(aq) + e-

B. H2(g) 2H+(aq) + 2e-

C. 2H+(aq) + 2e- H2(g)D. 2H2O(l) 4H+(aq) + O2(g) + 4e-

E. 2H2O(l) + 2e- H2(g) + 2OH-(aq)Jawaban : D

Page 145: KIMIA

43.   Pada elektrolisis larutan ZnCl2(Ar : Zn = 65) dengan, elektroda C menggunakan arus sebesar 4 selama 30 menit, menghasilkan endapan Zn di katoda sebanyak ........A. 1,2 gramB. 2,4 gramC. 4,8 gram

D. 24,2 gramE. 32,5 gram

Jawaban : B

44.   Diketahui data dari E° reduksi beberapa ion logam : E° Sn2+= -0,14 volt E° Mg2+= -2,37 volt E° Cu2+= +0,34 volt E° Fe2+= -0,44 volt E° Ni2+= -0,25 volt E° Pb2+= -0,13 volt Logam yang dapat mencegah terjadinya korosi besi secara katodik adalah ........A. MgB. CuC. Sn

D. NiE. Pb

Jawaban : A

45.   Nomor atom suatu unsur logam utama golongan IIIA = 13. Konfigurasi elektron paling stabil dari ion logam tersebut adalah ........A. 1s² 2s² 2p6

B. 1s² 2s² 2p63s²C. 1s² 2s² 2p63s13p²D. 1s² 2s² 2p63s² 3p1

E. 1s² 2s² 2p63s² 3p6

Jawaban : D

46.   Ion X2+mempunyai konfigurasi elektron : 1s² 2s² 2p63s² 3p64s² 3d104p6 Dalam sistem periodik, unsur X terletak pada ........A. golongan IIA, periode 5B. golongan VIIIA, periode 5C. golongan IIB, periode 4

D. golongan VIA, periode 4E. golongan IIB, periode 5

Jawaban : A

47.   Diketahui potensial elektroda : F2(g) + 2e 2F-(aq) E° = +2,87 volt Cl2(g) + 2e 2Cl-(aq) E° = +1,36 volt Br2(l) + 2e 2Br-(aq) E° = +1,06 volt I2(S) + 2e 2I-(aq) E° = +0,54 volt  Harga potensial elektroda : F2(g) + 2Cl-(aq) Cl2(g) + 2F-(aq) adalah ........A. 1,51 voltB. 1,90 volt

D. 3,41 voltE. 3,39 volt

Page 146: KIMIA

C. 2,42 voltJawaban : A

48.   Basa alkali tanah yang paling sukar larut dalam air dan mempunyai sifat amfoter adalah ........A. Be(OH)2

B. Mg(OH)2

C. Ca(OH)2

D. Sr(OH)2

E. Ba(OH)2

Jawaban : A

49.   Tabel struktur dan sifat fisis 3 unsur periode ketiga.

Berdasarkan data di atas, urutan unsur periode ketiga menurut kenaikan nomor atomnya adalah .........A. P, Q, RB. P, K, QC. Q, P, R

D. Q, R, PE. R, Q, P

Jawaban : A

50.   Pada leburan bauksit (Al2O3) dalam kreolit cair dialiri arus besar 9,65 ampere selama 6 jam jika diketahui Ar : Al = 27, massa logam Al yang terbentuk di katoda sebanyak ........A. 0,324 gramB. 1,944 gramC. 16,20 gram

D. 19,44 gramE. 58,32 gram

Jawaban : D

51.   Senyawa dari unsur transisi periode keempat yang mengandung ion Sc3+dan Ti4+, tidak berwarna. Hal ini disebabkan karena ........A. unsur transisi bersifat logamB. sub kulit d nya terisi penuhC. tak memiliki satu elektron pada sub kulit dD. hanya memiliki satu, macam tingkat oksidasiE. unsur transisi dapat membentuk ion kompleksJawaban : C

52.   Rumus kimia yang sesuai bagi ion tetramin dikloro kobalt (III) adalah ...........A.

B.

C.

D.

E.

Page 147: KIMIA

Jawaban : B

53.   Diketahui isomer-isomer 1-butanol

Yang merupakan isomer posisi dan juga isomer rangka adalah ........A. l dan 2B. l dan 3C. 2 saja

D. 3 sajaE. 4 saja

Jawaban : E

54.   

Bila senyawa diadisi dengan HCl akan menghasilkan senyawa yang mempunyai nama ........A. 2 - klor 3 - metil butanaB. 3 - klor 3 - metil butanaC. 3 - klor 2 - metil butana

D. 2 - klor 2 - metil butanaE. 1 - klor 2 - metil butana

Jawaban : D

55.   Senyawa haloalkana yang biasanya digunakan sebagai pemadam kebakaran, tetapi sekarang tidak lagi digunakan karena pada suhu tinggi teroksidasi gas beracun adalah .........A. CCl4

B. COCl2

C. CHCl3

D. CCl2F2

E. CaOCl2

Jawaban : A

56.   Salah satu senyawa turunan benzena berikut yang merupakan bahan dasar pembuatan asam benzoat adalah ........A.

B.

D.

E.

Page 148: KIMIA

C.

Jawaban : C

57.   Perhatikan tabel di bawah ini !

Berdasarkan data di atas pasangan yang paling tepat dari ketiga komponen tersebut ditunjukkan oleh nomor ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : A

58.   Data percobaan uji protein sebagai berikut :

Dari data tersebut pasangan senyawa yang mengandung inti benzena adalah ........A. P dan QB. P dan RC. P dan S

D. Q dan RE. R dan S

Jawaban : C

59.   Disakarida yang dihidrolisis menghasilkan dua molekul D glukosa adalah ........A. laktosaB. maltosaC. sukrosa

D. selulosaE. glikogen

Jawaban : B

60.   Salah satu senyawa heksosa mempunyai rumus struktur :

Page 149: KIMIA

Senyawa tersebut mempunyai nama ........A. glukosaB. arabinosaC. fruktosa

D. galaktosaE. laktosa

Jawaban : C

LATIHAN 14

1.   Pernyataan yang benar mengenai sifat-sifat unsur dalam satu golongan dari atas ke bawah mempunyai kecenderungan .......A. jari-jari atom berkurangB. keelektronegatifan bertambahC. afinitas elektron bertambahD. energi ionisasi berkurangE. sifat logamnya berkurangJawaban : D

2.   Dari lima macam unsur di bawah ini :

Pasangan yang mempunyai elektron valensi sama ialah .......A. A dan BB. A dan DC. B dan C

D. C dan DE. D dan E

Jawaban : A

3.   Perhatikan gambar rumus elektron valensi sama adalah .......

Page 150: KIMIA

Ikatan kovalen koordinat ditunjukkan oleh nomor ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : E

4.   Rumus molekul nitrogen (III) oksida yang benar adalah ......A. N2O3

B. N3OC. NO3

D. N3O2

E. N3O4

Jawaban : A

5.   Gas yang terbentuk dari reaksi kalsium karbida dengan air adalah .......A. C2H2

B. C2H4

C. C2H6

D. C3H6

E. C3H4

Jawaban : A

6.   Jika 5 mg dilarutkan dalam 100 mL larutan, kadar larutan ini dalam bpj adalah ......A. 0,05 bpjB. 0,5 bpjC. 5 bpj

D. 50 bpjE. 500 bpj

Jawaban : D

7.   Di antara peristiwa berikut, yang termasuk dalam perubahan kimia adalah .......A. es mencairB. besi berkaratC. lilin melebur

D. bensin menguapE. kapur barus menyublim

Jawaban : B

8.   Di antara gambar berikut yang menunjukkan molekul unsur adalah .......A.

B.

D.

E.

Page 151: KIMIA

C.

Jawaban : D

9.   Jumlah atom hidrogen yang terdapat dalam 0,01 mol gas metana, CH4 adalah ........A. 2,408 x 1021 atom HB. 6,02 x 1021 atom HC. 1,204 x 1022 atom H

D. 2,408 x 1022 atom HE. 6,02 x 1025 atom H

Jawaban : A

10.   Magnalium adalah logam paduan yang terdiri dari .......A. Mn dan FeB. Mn dan CuC. Mg dan Al

D. Mg dan ZnE. Mg dan Cr

Jawaban : C

11.   Diketahui :Entalpi pembentukan CO2(g) = -p kJ/molEntalpi pembentukan H2O(g) = -q kJ/molEntalpi pembentukan HeH8(g) = -r kJ/mol

H pembakaran C3H8(g) membentuk gas CO2 dan H2O sebesar .......A. (r - q - p) kJ/molB. (r + q - p) kJ/molC. (r - 4q - 3p) kJ/mol

D. (r + 4q - 3p) kJ/molE. (-r + 4q + 3p) kJ/mol

Jawaban : E

12.   Diketahui data energi ikatan rata-rata sebagai berikut :H - H = 436 kJ/molN - H = 391 kJ/mol

Kalor yang diperlukan untuk menguraikan 34 gram NH3 (Mr = 17) menjadi unsur-unsur adalah .......A. 48,5 kJ/molB. 97 kJ/molC. 145,5 kJ/mol

D. 194 kJ/molE. 242,5 kJ/mol

Jawaban : E

13.   Diketahui data percobaan :

Page 152: KIMIA

Persamaan reaksi laju reaksi untuk percobaan di atas adalah .......A. v = k [BrO3

-] [Br-] [H+]²B. v = k [BrO3

-]² [H+]²C. v = k [BrO3

-] [Br-]²

D. v = k [BrO3-]² [H+]

E. v = k [Br-]² [H+]²

Jawaban : E

14.   Pada reaksi kesetimbangan : 2NO(g) + O2(g) 2NO(g) H = +150 kJ/molApabila pada volum tetap, suhu dinaikkan, kesetimbangan akan bergeser ke arah ......A. kanan dan harga K makin kecilB. kiri dan harga K makin kecilC. kanan dan harga K tetapD. kiri dan harga K makin besarE. kanan dan harga K makin besarJawaban : E

15.   Ke dalam bejana volum 10 liter pada suhu tertentu dicampur 0,4 mol gas NO, 0,2 mol gas Cl2 dan 0,4 mol gas NOCl. Setelah terjadi reaksi :2NO(g) + Cl2(g) 2NOCl(g) Dalam keadaan setimbang terdapat 0,4 mol gas NOCl. Harga Kc adalah .......A. 400B. 200C. 100

D. 50E. 10

Jawaban : D

16.   Melalui percobaan beberapa larutan diperoleh data sebagai berikut :

Larutan yang bersifat elektrolit adalah ........A. larutan AB. larutan B dan DC. larutan A, B dan D

D. larutan A, B, C dan DE. larutan E

Jawaban : C

17.   Suatu larutan terdiri dari 0,02 mol A dan 0,08 mol B. Fraksi mol untuk zat adalah ........A. 0,2B. 0,4C. 0,6

D. 0.8E. 1,0

Jawaban : D

18.   Suatu asam lemah HA, pH nya = 4 - log 5.Ka : HA = 2,5 x 10-5

Konsentrasi HA adalah .......

Page 153: KIMIA

A. 0,01 MB. 0,02 MC. 0,03 M

D. 0,04 ME. 1,05 M

Jawaban : B

19.   Jika 100 mL larutan Ba(NO3)2 0,1 M direaksikan dengan 200 mL Na2SO4 0,1 M menurut reaksi berikut :Ba(NO3)2(aq) + Na2SO4(aq) BaSO4(s) + 2 NaNO3(aq)Jumlah mol pereaksi sisa sebanyak ........A. 0,01 molB. 0,02 molC. 0,1 mol

D. 0,2 molE. 1 mol

Jawaban : A

20.   Dari lima rumus struktur di bawah ini :

Pasangan yang merupakan isomer dari C4H10O adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 3 dan 4E. 4 dan 5

Jawaban : C

21.   Di antara zat berikut, yang bukan merupakan koloid jenis sol adalah .......A. catB. tintaC. agar-agar

D. minyak ikanE. larutan Fe(OH)3

Jawaban : D

22.   Berikut adalah peristiwa-peristiwa koagulasi pada partikel koloid, kecuali .......A. penggumpalan lateksB. pengobatan sakit perutC. pengendapan debu pada corong asap

Page 154: KIMIA

D. perjernihan lumpur dari air sungaiE. pembentukan delta pada muara sungaiJawaban : B

23.   Di antara pembuatan koloid berikut, yang dilakukan secara hidrolisis adalah ........A. pembuatan sol As2S3

B. pembuatan sol Fe(HO)3

C. pembuatan sol logam busur bredigD. pembuatan sol belerang dengan penggerusanE. pembuatan sol belerang dari hidrogen sulfida dan gas SO2

Jawaban : B

24.   Berikut adalah tabel pengamatan terhadap 5 jenis air.

Jenis air yang merupakan pasangan kesadahan tetap adalah .......A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 3 dan 4E. 4 dan 5

Jawaban : B

25.   Natrium benzoat adalah zat aditif yang digunakan sebagai ........A. pewarnaB. penguat rasaC. pencegah oksidasi

D. pemberi rasa manisE. pencegah pembusukan

Jawaban : E

26.   Jenis pestisida yang tepat untuk membunuh hama tikus adalah .......A. HerbisidaB. InsektisidaC. Rodentisida

D. FungisidaE. Bakterisida

Jawaban : C

27.   Unsur-unsur yang diperlukan tumbuhan secara makro (dalam jumlah besar) ialah .......A. C, H, O, Mg, ZnB. Cu, Zn, Mn, B, FeC. S, Na, Ca, Zn, C

D. P, K, N, Ca, ZnE. N, K, S, Ca, Mg

Jawaban : E

28.   Dari analisis suatu batuan mengandung yang berasal dari peluruhan U-238. Jika waktu paruh U-238 adalah 10 tahun, usia batuan tersebut adalah

Page 155: KIMIA

.......A. 30 tahunB. 20 tahunC. 10 tahun

D. 4,2 tahunE. 3 tahun

Jawaban : D

29.   Unsur meluruh memancarkan dan untuk menjadi unsur stabil . Jumlah

partikel dan yang dipancarkan adalah .......A. 6 dan 6 B. 6 dan 4 C. 4 dan 4

D. 3 dan 2 E. 3 dan 4

Jawaban : B

30.   Isotop berikut yang dapat digunakan untuk pengobatan kanker adalah .......A. C-12B. Na-24C. Co-60

D. I-137E. U-238

Jawaban : C

31.   Suatu zat non-elektrolit sebanyak 24 gram dilarutkan dalam air hingga volumenya 250 mL dan mempunyai tekanan osmotik sebesar 32,8 atmosfer pada suhu 27°C. Jika tetapan R = 0,082 L atm/mol K, massa molekul relatif zat tersebut adalah .......A. 36B. 48C. 72

D. 96E. 144

Jawaban : C

32.   Untuk menurunkan titik beku 2,5 liter air (massa jenis 1 g/cm³) menjadi -0,74°C pada tekanan 1 atm (Kf = 1,86), diperlukan jumlah gula (Mr = 342) yang harus dilarutkan sebanyak .......A. 170 gramB. 204 gramC. 340 gram

D. 408 gramE. 510 gram

Jawaban : C

33.   Diketahui pasangan-pasangan larutan :1. NaF dan HF2. HCOOH dan HCOONH4

3. NH3 dan NH4Cl4. HCl dan MgCl2

Pasangan yang merupakan larutan peyangga adalah .......A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : B

Page 156: KIMIA

34.   Banyaknya larutan NaOH 0,1 M yang harus ditambahkan pada 5 mL larutan CH3COOH 0,1 m (Ka = 1 x 10-5) agar diperoleh larutan penyangga dengan pH = 6 adalah .......A. 5 mLB. 5,5 mLC. 50 mL

D. 55 mLE. 60 mL

Jawaban : A

35.   Sebanyak 5,35 gram garam NH4Cl dilarutkan dalam air sampai volum 250 mL. Jika Kb NH3 = 1 x 10-5, pH larutan NH4Cl adalah ......... (Ar N = 14, Cl = 35,5)A. 5 - log 2B. 4 - log 4C. 6 - log 2

D. 9 + log 2E. 10 + log 4

Jawaban : A

36.   Garam di bawah ini yang bila dilarutkan ke dalam air bersifat basa adalah .......A. Na2SO4

B. NaClC. KCl

D. NH4ClE. CH3COONa

Jawaban : E

37.   Massa Mg(OH)2 (Mr = 58 g/mol) yang dapat larut tepat jenuh dalam 100 ml air sebanyak 1,16 . 10-2 gram. Hasil kali kelarutan Mg(OH)2 pada saat itu sebesar .......A. 3,2 x 10 -8 M3

B. 3,2 x 10 -9 M3

C. 6,0 x 10 -9 M3

D. 1,6 x 10 -9 M3

E. 4 x 10 -6 M3

Jawaban : A

38.   Jika Ksp PbBr2 adalah 4,0 x 10-13 konsentrasi PbBr2 dalam larutan Pb(NO3)2 0,1 M adalah ......A. 5 . 10-10 MB. 2 . 10-9 MC. 2 . 10-8 M

D. 1 . 10-6 ME. 5 . 10-5 M

Jawaban : D

39.   Persamaan reaksi berikut :

Mempunyai harga a, b, c, d berturut-turut .......A. a = 14, b = 6, c = 2 d = 7B. a = 6, b = 14, c = 2 d = 7C. a = 6, b = 14, c = 1 d = 7

D. a = 2, b = 2, c = 5 d = 3E. a = 3, b = 5, c = 1 d = 2

Jawaban : A

40.   Jika diketahui potensial elektroda standar dari :Zn2+/Zn  E = -0,76 volt

Page 157: KIMIA

Fe2+/Fe  E = -0,44 voltNi2+/Ni  E = -0,25 voltCu2+/Cu  E = +0,34 voltAg2+/Ag  E = +0,80 voltReaksi redoks yang diperkirakan dapat berlangsung adalah .......A. Zn2+(aq) + Cu(s) Zn(s) + Cu2+(aq)B. Fe(s) + Zn2+(aq) Fe2+(aq) + Zn(s)C. Zn2+(aq) + Ag(s) Zn(s) + Ag+(aq)D. Cu(s) + Ni2+(aq) Cu2+(aq) + Ni(s)E. Fe(s) + Ag+(aq) Fe2+(aq) + Ag(s)Jawaban : E

41.   Diketahui :Li2+(aq) + 2e Li(s)  E° = -0,14 voltFe2+(aq) + 2e Fe(s)  E° = -0,44 voltCu2+(aq) + 2e Cu(s)  E° = +0,34 voltPb2+(aq) + 2e Pb(s)  E° = -0,13 voltMg2+(aq) + 2e Mg(s) E° = -2,38 voltNi2+(aq) + 2e Ni(s)  E° = -0,25 voltLogam yang dapat mencegah korosi pada pipa besi adalah .......A. timahB. nikelC. timbal

D. tembagaE. magnesium

Jawaban : E

42.   Arus listrik 10 ampere dialirkan ke dalam larutan AgNO3 selama 965 detik. Massa perak yang dihasilkan pada katoda adalah ....... (Ar : Ag = 108)A. 2,7 gramB. 5,4 gramC. 10,8 gram

D. 27 gramE. 54 gram

Jawaban : C

43.   Nomor atom fosfor adalah 15 dalam anion P3-, konfigurasi elektronnya adalah ........A. 1s² 2s² 2p6 3s²B. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p³C. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6

D. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p²E. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p&sup4; 4s²

Jawaban : C

44.   Diketahui suatu unsur X dalam keadaan dasar mempunyai konfigurasi elektron = 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 4s² 3d².Dalam sistem periodik, X terletak padaA. golongan I B periode 4B. golongan I A periode 3C. golongan II B periode 3D. golongan IV A periode 4E. golongan IV B periode 4

Page 158: KIMIA

Jawaban : E

45.   Pasangan molekul berikut yang mempunyai ikatan hidrogen paling kuat adalah .......A. HCl dan HBrB. HF dan HCLC. HF dan NH3

D. HF dan H2OE. HF dan HI

Jawaban : D

46.   Di antara sifat unsur gas mulai berikut, yang menunjang kestabilan gas mulia adalah .........A. konfigurasi elektron oktetB. energi ionisasi tinggiC. gas mono atomik

D. sukar bereaksiE. berwujud gas

Jawaban : B

47.   Tabel titik didih dan titik leleh unsur-unsur halogen sebagai berikut :

Unsur (pasangan unsur) halogen yang berwujud cair pada suhu kamar adalah .......A. EB. DC. C

D. BE. A

Jawaban : B

48.   Pernyataan yang tepat tentang pembuatan logam alkali secara elektrolisis adalah ........A. dibuat dari elektrolisis larutan garam kloridanyaB. digunakan katoda karbon dan anoda dari besiC. ion logam alkali mengalami reaksi reduksiD. logam alkali yang terbentuk berupa zat padat di anodaE. reduksi ion alkali terjadi di anodaJawaban : C

49.   Senyawa hidroksida logam alkali tanah yang dalam bentuk suspensi digunakan sebagai obat sakit lambung adalah ........A. Be(OH)2

B. Mg(OH)2

C. Ca(OH)2

D. Sr(OH)2

E. Ba(OH)2

Jawaban : B

50.   Diketahui data potensial elektroda standar :E° Na = -2,71 voltE° Mg = -2,38 voltE° Al = -1,66 voltUrutan daya reduktor unsur periode ketiga dari kuat ke lemah adalah .......A. Al > Mg > Na D. Na > Al > Mg

Page 159: KIMIA

B. Na > Mg > AlC. Mg > Al > Na

E. Al > Na > Mg

Jawaban : B

51.   Pasangan senyawa berikut yang mengandung aluminium adalah ........A. bauksit dan kuarsaB. fosforus dan fluoroapatitC. mika dan kriolit

D. kriolit dan bauksitE. bauksit dan fosforus

Jawaban : D

52.   Konfigurasi elektron salah satu unsur transisi periode ke empat adalah .......A. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d10 4s1

B. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d10 4s2 4p6

C. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d10 4s2 4p5

D. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 4s2 4p3 3d10

E. 1s² 2s² 2p6 3s² 3p6 3d10

Jawaban : A

53.   Nama ion adalah .......A. heksanitrokrom (VI)B. heksanitrokromat (III)C. heksanitrokrom (III)

D. heksaanitrokromat (III)E. heksanitrokrom (III)

Jawaban : D

54.   Suatu senyawa kompleks terdiri dari ion Co3+, ion Cl- dan molekul amoniak. Rumus senyawa kompleks itu yang paling benar adalah .......A. Co(NH3)3Cl2

B. Co(NH3)4Cl4

C. Co(NH3)6Cl

D. Co(NH3)6Cl2

E. Co(NH3)6Cl3

Jawaban : E

55.   Pasangan senyawa berikut yang berisomer fungsi adalah ........A. CH3CH2COCH3 dan CH3CH2CH2OB. CH3CH2COOH dan CH3CH2COCH3

C. CH3CH2CH2CH2OH dan CH3CH2CH2CHOD. CH3CH2OCH2CH3 dan CH3CH2COCH3

E. CH3CH2CH2CHO dan CH3CH2OCH2CH3

Jawaban : A

56.   Di antara reaksi senyawa karbon berikut :

Page 160: KIMIA

Yang merupakan pasangan reaksi adisi adalah .......A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 4

D. 3 dan 4E. 4 dan 5

Jawaban : B

57.   Tetrakloro metana adalah senyawa yang berguna untuk ........A. pelarut lemakB. obat biusC. insektisida

D. cairan pendinginE. antiseptik pada luka

Jawaban : A

58.   Senyawa turunan benzena yang berguna sebagai zat antiseptik adalah ......A. anilinB. fenolC. toluena

D. nitro benzenaE. asam benzoat

Jawaban : B

59.   Pasangan senyawa polimer di bawah ini yang termasuk polimer alam adalah .......A. nilon dan PVCB. amilum dan politenaC. DNA dan selulosa

D. teflon dan proteinE. polistiren dan DNA

Jawaban : C

60.   Diketahui data potensial elektroda standar dari unsur-unsur halogen :F2(g) + 2e 2F-(aq) E° = 2,87 voltCl2(g) + 2e 2Cl-(aq) E° = 1,36 voltBr2(g) + 2e 2Br-(aq) E° = 1,06 voltI2(g) + 2e 2I-(aq) E° = 0,54 voltUnsur (pasangan unsur) halogen yang merupakan oksidator terkuat adalah .......A. F2

B. Cl2

C. I2

D. Br2 dan I2

E. I2 dan Cl2

Jawaban : A

Page 161: KIMIA

LATIHAN 15

1.   Pernyataan yang benar tentang unsur, senyawa, dan campuran adalah ........A. Unsur merupakan komponen yang tidak dapat dipisahkan.B. Senyawa adalah zat tunggal yang masih dapat diuraikan dengan pemanasan.C. Campuran merupakan gabungan beberapa zat tunggal.D. Unsur dan senyawa merupakan zat-zat tunggal.E. Senyawa dan campuran adalah gabungan dari unsur-unsur.Jawaban : D

2.   Di antara gambar-gambar partikel materi berikut yang menunjukkan campuran dari dua senyawa adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

3.   Di antara perubahan materi berikut : 1. Pembuatan tape           4. Penyepuhan logam2. Penguapan air              5. Beras digiling menjadi tepung3. Susu menjadi masam    6. Garam dapur larut dalam air Kelompok yang tergolong perubahan kimia adalah ........A. 1, 2, 3B. 1, 2, 4C. 1, 3, 4

D. 2, 3, 5E. 3, 4, 6

Jawaban : C

4.   Di antara reaksi di bawah ini, yang tidak mengikuti hukum kekekalan massa adalah .......(Ar : S = 32; Cu = 673,5; O = 16; C = 12; Fe = 56; H = 1)A. 5 g belerang + 10 g tembaga 15 g tembaga (II) sulfidaB. 2 g belerang + 3,5 g besi 5,5 g besi (II) sulfida

Page 162: KIMIA

C. 5 g belerang + 10 g oksigen 10 g belerang dioksidaD. 3 g karbon + 8 g oksigen 11 g karbondioksidaE. 1 g oksigen + 8 hidrogen 9 g airJawaban : C

5.   Manakah pernyataan berikut yang paling tepat ?A. Bila diukur pada suhu dan tekanan yang sama, volum gas yang bereaksi dan gas

hasil reaksi berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.B. Bila diukur pada suhu yang sama volum gas yang bereaksi dan gas hasil reaksi

berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.C. Bila diukur pada tekanan yang sama volum gas yang bereaksi dan gas hasil reaksi

berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.D. Bila diukur pada suhu dan tekanan yang berbeda volum gas yang bereaksi

berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.E. Bila diukur pada suhu rendah dan tekanan tinggi, volum gas yang bereaksi

berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.Jawaban : A

6.   Massa atom relatif : Na = 23; O = 16; S = 32. Massa molekul relatif dari senyawa Na2SO4 adalah ........A. 23 + 2 + 32 + 16 + 4 77B. 2 (23) + (32) + 4 (16) 142C. 23 + 2 (32) + 16 + 4 107D. 4 (23) + 1 (32) + 2 (16) 156E. 23 + 32 + 16 71Jawaban : B

7.   Unsur X sebanyak 3,01 x 1022 atom mempunyai massa = 2 gram. Massa molar unsur X adalah ........A. 4 gramB. 10 gramC. 20 gram

D. 40 gramE. 80 gram

Jawaban : D

8.   Unsur klor dengan lambang mengandung ........A. 17 n, 18 pB. 17 n, 35 pC. 18 n, 17 p

D. 18 n, 35 pE. 35 n, 17 p

Jawaban : C

9.   Unsur V, W, X, Y, Z berturut-turut mempunyai nomor atom 2, 3, 8, 13, 16. Pasangan unsur yang berada dalam satu golongan adalah ........A. W dan ZB. X dan YC. U dan X

D. X dan ZE. Van Y

Jawaban : D

Page 163: KIMIA

10.   Nomor atom unsur A, B, C, D dan E berturut-turut 6, 8, 9, 16, 19. Pasangan unsur yang dapat membentuk ikatan ion adalah pasangan antara unsur ........A. A dan CB. C dan EC. B dan D

D. D dan CE. A dan B

Jawaban : B

11.   Di antara persamaan reaksi berikut, yang merupakan reaksi redoks adalah ........A. NaOH (s) + HCl (aq) NaCl (aq) + H2O (l)B. CaSO4 (aq) + 2 LiOH (aq) Ca(OH)2 (s) + Li2SO4 (aq)C. Mg(OH)2 (s) + 2 HCl (aq) MgCl2 (aq) + 2 H2O (1)D. BaCl12 (aq) + H2SO4 (aq) BaSO4 (s) + 2 HCl (aq)E. MnO2 (s) + 4 HCl (aq) MnCl2 (aq) + 2 H2O (1) + Cl2 (g)Jawaban : E

12.   Contoh pasangan senyawa di bawah ini yang tergolong senyawa hidrokarbon adalah ......A. C2H5OH dan CO2

B. CH3COOH dan C4H10

C. H2CO3 dan C2H4

D. C5H12 dan C6H6

E. CCl4 dan C12H22O11

Jawaban : D

13.   Perhatikan rumus struktur di bawah ini!

Pasangan yang merupakan atom C sekunder diperlihatkan oleh ........A. 2 dan 7B. 3 dan 8C. 1 dan 4

D. 6 dan 9E. 2 dan 5

Jawaban : B

14.   Senyawa-senyawa berikut ini yang merupakan zat aditif pada bensin adalah ........A. 2, 2, 4 - trimetil pentanaB. Metil tersier butil eterC. Dimetil keton

D. Etil propil eterE. 2, 3, - dimetil butana

Jawaban : B

15.   Sebanyak 2,8 gram besi direaksikan dengan asam sulfat secukupnya, menurut reaksi : 2 Fe (s) + 3 H2SO4 (aq) Fe2(SO4)3 (aq) + 3 H2 (g)

Page 164: KIMIA

Pada akhir reaksi, gas H2 yang terbentuk diukur pada keadaan standar adalah ........(Ar Fe = 56)A. 0,56 literB. 0,60 literC. 1,12 liter

D. 1,68 literE. 2,24 liter

Jawaban : D

16.   Untuk menetralkan 5,8 gram senyawa Mg (OH)2 dalam reaksi :Mg(OH)2 (aq) + HCl (aq) MgCl2 (aq) + H2O (l) diperlukan massa HCl sebanyak .... (Ar : Mg = 24, O = 16, H = 1, Cl = 35,5)A. 3,65 gramB. 4,21 gramC. 7,30 gram

D. 8,90 gramE. 11,70 gram

Jawaban : C

17.   

Perhatikan diagram entalpi di atas yang merupakan reaksi :H2O (l) H2O (g)Berdasarkan data-data diagram tersebut harga H3 adalah ........A. -41 kJ/molB. +41 kJ/molC. -242 kJ/mol

D. +525 kJ/molE. -525 kJ/mol

Jawaban : B

18.   Jika diketahui perubahan entalpi untuk reaksi berikut :

2 Fe (s) + O2 (g) Fe2O3 (s)           H = -822 kJ/mol

C (s) + O2 (g)   CO (g)                   H = -110 kJ/molPerubahan entalpi untuk reaksi : 3 C (s) + Fe2O3 (s) 2 Fe (s) + 3 CO (g), adalah ........A. -932 kJ/molB. -712 kJ/molC. -492 kJ/mol

D. +492 kJ/molE. +712 kJ/mol

Jawaban : D

Page 165: KIMIA

19.   Dari reaksi :        2 NO (g) + 2 H2 (g) N2 (g) + 2 H2O (g) diperoleh data percobaan sebagai berikut :

Persamaan laju reaksi tersebut adalah ....A. V = k [NO] [H2]B. V = k [NO]2 [H2]C. V = k [NO] [H2]2

D. V = k [NO]2 [H2]E. V = k [H2]2

Jawaban : A

20.   Grafik hubungan antara katalis dan energi pengaktifan :

Energi pengaktifan yang merupakan tahap penentu laju reaksi ditunjukkan oleh ........A. Ea1

B. Ea2

C. Ea3

D. Ea4

E. Ea5

Jawaban : B

21.   Perhatikan reaksi : 2 SO2 (g) + O2 (g)     2 SO3 (g) + 45 kkal Jika suhu diturunkan, yang terjadi adalah ........A. Tidak terjadi pergeseranB. Jumlah SO2 dan O2 bertambahC. Jumlah O2 bertambah

D. Jumlah SO2 bertambahE. Jumlah SO3 bertambah

Jawaban : E

22.   Dalam bejana 3 liter, 5 mol amoniak terurai dengan derajat disosiasi 0,4 menurut reaksi :      2 NH3 (g)      N2 (g) + 3 H2 (g)

Page 166: KIMIA

Tekanan pada kesetimbangan adalah 3,5 atm. Harga Kp adalah ........A.

B.

C. 1

D.

E. 1,5

Jawaban : D

23.   Berikut data hasil pengujian daya hantar listrik terhadap beberapa larutan :

Pasangan larutan elektrolit lemah adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 2 dan 3

D. 2 dan 5E. 3 dan 4

Jawaban : D

24.   Diketahui reaksi :      CH3COOH + HNO2 CH3COOH2

+ + NO2-

Spesi yang keduanya bersifat asam menurut teori Bronsted Lowrey adalah ........A. CH3COOH dan CH3COOH2

+

B. CH3COOH dan NO2-

C. HNO2 dan CH3COOH2+

D. HNO2 dan NO2-

E. CH3COOH2+ dan NO2

-

Jawaban : C

25.   Sebanyak 18 gram glukosa (Mr = 180) dilarutkan dalam 72 gram air. Pada suhu tertentu, tekanan uap air murni = 20,1 cmHg. Maka penurunan tekanan uap larutan glukosa tersebut adalah ........ (cmHg).A. 0,49B. 1,96C. 4,90

D. 9,80E. 19,60

Jawaban : C

26.   Besarnya pH larutan asam metanoat 0,01 M adalah 5. Maka harga tetapan asam metanoat tersebut adalah ........A. 1 x 10-5

B. 1 x 10-6

C. 1 x 10-7

D. 1 x 10-8

E. 2 x 10-8

Jawaban : D

27.   Ke dalam 600 gram air dilarutkan 27 gram senyawa non elektrolit. Larutan itu

Page 167: KIMIA

mendidih pada temperatur 100,13°C. Jika diketahui Kb air = 0,52°C/m maka massa molekul relatif senyawa tersebut adalah ........A. 60B. 90C. 120

D. 180E. 342

Jawaban : D

28.   Sebanyak 100 mL larutan HCl 0,1 M dicampurkan dengan 100 mL larutan Ba (OH)2 0,1 M. Maka [OH-] dalam larutan adalah ........A. 0,010 MB. 0,020 MC. 0,025 M

D. 0,050 ME. 0,250 M

Jawaban : D

29.   Proses pembuatan koloid berikut yang tergolong cara kondensasi adalah ........A. Menambahkan larutan AlCl3 ke dalam endapan Al (OH)3.B. Menambahkan larutan jenuh FeCl3 ke dalam air panas.C. Mengalirkan arus listrik tegangan tinggi ke dalam larutan AuCl3,D. Memasukkan serbuk belerang yang sadah di.gerus ke dalam air.E. Menambahkan alkohol 95% ke dalam larutan jenuh kalsium asetat.Jawaban : B

30.   Polimer berikut termasuk polimer termoplas, kecuali ........A. DakronB. ParalonC. Poliester

D. BakelitE. Nillon

Jawaban : D

31.   Nama senyawa di bawah ini adalah ........

A. Meta bromo fenolB. Orto bromo fenolC. Para bromo fenol

D. Orto bromo benzolE. Orto bromo benzil alkohol

Jawaban : A

32.   Nama dari senyawa turunan benzena dengan rumus struktur di bawah ini adalah ........

Page 168: KIMIA

A. 3,5 - dikloro fenolB. 1,3 - dikloro fenolC. 3,5 - dikloro toluena

D. 1,3 - dikloro benzenaE. 3,5 - dikloro benzoat

Jawaban : A

33.   Air sadah sementara dapat dilunakkan dengan cara ........A. Penambahan tawasB. PemanasanC. Pendinginan

D. Pemberian sodaE. Pengadukkan

Jawaban : B

34.   Zat aditif dalam makanan dengan rumus struktur :

sering ditambahkan dalam makanan. Adapun fungsi senyawa tersebut sebagai ........A. PengawetB. PewarnaC. Pemanis

D. AntioksidanE. Sekuestran

Jawaban : D

35.   Suatu reaksi redoks :      a Br2 (aq) + b OH- (aq) c BrO3

- (aq) + d Br- (aq) + e H2O (1) Harga a, b, c, d, dan e berturut-turut agar reaksi di atas setara adalah ........A. 3, 6, 1, 5, dan 3B. 3, 6, 5, 1, dan 3C. 6, 1, 5, 3, dan 3

D. 6, 1, 3, 5, dan 3E. 1, 5, 3, 6, dan 3

Jawaban : A

36.   Diketahui harga potensial reduksi untuk :      Cu2+ (aq) + 2e Cu (s)           E°= + 0,35 volt     I2 (s) + 2e 2 I- (aq)              E° = + 0,54 volt      Fe3+ (aq) + e Fe2+ (aq)        E° = + 0,77 volt     Br2 (1) + e 2 Br- (aq)           E° = + 1,07 volt Reaksi berikut yang tidak dapat berlangsung spontan adalah ........A. Cu2+ (aq) + 2 I- (aq) Cu (s) + I2 (s)

Page 169: KIMIA

B. Fe3+ (aq) + 2I- (aq) Fe2+ (aq) + I2 (s)C. 2 I- (aq) + Br2 (1) 2 Br- (aq) + I2 (s)D. Br2 (1) + Cu (s) 2 Br- (aq) + Cu+2 (aq)E. Fe2+ (aq) + Br2 (1) Fe3+ (aq) + 2 Br- (aq)Jawaban : A

37.   Elektrolisis larutan KCl menggunakan elektroda karbon akan menghasilkan ........A. Logam K di katodaB. Gas H2 di katodaC. Gas O2 di anoda

D. Gas Cl2 di katodaE. larutan basa di anoda

Jawaban : B

38.   Pasangan pupuk berikut yang keduanya mengandung unsur N adalah ........A. Urea dan ZAB. TSP dan UreaC. DS dan ES

D. ZA dan TSPE. ES dan TSP

Jawaban : A

39.   Bila 3,1 gram glikol (C2H6O) dilarutkan dalam 250 gram air dicampur dengan 17,1 gram sukrosa (C12H22O11) dalam 500 gram air. Bila diketahui Kf air = 1,86°C. (Ar : H = 1, O = 16, C = 12). Titik beku campuran larutan adalah ........A. +0,372°CB. +0,248°CC. +0,186°C

D. -0,334°CE. -0,372°C

Jawaban : D

40.   Perhatikan diagram P-T berikut!

Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan data pada grafik ialah ........A. Makin tinggi P maka titik didih pelarut makin tinggi.B. Makin rendah P maka titik beku pelarut makin rendah.C. Makin rendah P maka titik beku larutan makin tinggi.D. Makin rendah P maka titik didih larutan makin rendah.E. Makin tinggi P maka titik didih larutan makin tinggi.

Page 170: KIMIA

Jawaban : C

41.   Larutan 25 ml NH4OH 0,2 M (Kb = 10-5), dicampurkan dengan 25 ml larutan HCl 0,1 M. pH larutan yang terjadi adalah ........A. 5,0B. 5,5C. 8,5

D. 9,0E. 13,0

Jawaban : D

42.   Sepuluh ml larutan K-asetat (Mr = 98) mempunyai pH = 9, jika Ka CH3COOH = 2. 10-

5 CH3COOK yang terlarut dalam 500 ml larutannya ialah ........ (K=39,C=12,H=1,0=16)A. 98 gramB. 78,4 gramC. 39,2 gram

D. 9,8 gramE. 7,8 gram

Jawaban : D

43.   Larutan jenuh dari L (OH)2 mempunyai pH = 10, Ksp dari L (OH)2 tersebut ialah ........A. 5 x 10-13

B. 2 x 10-12

C. 5 x 10-10

D. 2 x 10-10

E. 2 x 10-8

Jawaban : A

44.   Diketahui persamaan reaksi redoks : Cr2O7

2- (aq) + a Fe2+ (aq) + H (aq) b Cr3+ (aq) + c Fe3+ (aq) + H2O (1) Jika persamaan reaksi disetarakan, harga koefisien a, b dan c masing-masing adalah ......A. 6, 3 dan 6B. 6, 2 dan 6C. 4, 3 dan 5

D. 3, 4 dan 3E. 3, 2 dan 3

Jawaban : B

45.   Diketahui potensial elektroda dari :      Al3

+ + 3e        Al                E° = -1,66 volt     Fe2

+ + 2e        Fe                E° = -0,44 volt Reaksi redoks :      2 Al (aq) + 3 Fe2+ (aq) 2 Al3+ (aq) + 3 Fe (s) menghasilkan potensial sel sebesar ........A. +2,10 voltB. +2,00 voltC. +1,22 volt

D. -1,22 voltE. -2,10 volt

Jawaban : B

46.   Pada reaksi elektrolisa Larutan NiSO4 dengan elektroda Ag. Reaksi yang terjadi pada anoda adalah ........A. Ni2+ (aq) + 2e Ni (s)

Page 171: KIMIA

B. Ag (aq) Ag+ (aq) + eC. Ni (s) Ni2+ (aq) + 2eD. 2 H2O (l) + 2e H2 (g) + 2 OH- (aq)E. 2 H2O (l) 4 H+ (aq) + O2 (g) + 4eJawaban : E

47.   Bilangan-bilangan kuantum yang mungkin dimiliki oleh suatu elektron adalah ....A. n = 2, l = 2, m = 0, s = ½B. n = 3, l = 0, m = +1, s = +½C. n = 4, l = 2, m = -3, s = +½

D. n = 3, l = 3, m = 0, s = -½E. n = 2, 1 = 0, m = 0, s = -½

Jawaban : E

48.   Konfigurasi elektron unsur X adalah : ls2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p4

Dalam sistem periodik, X terletak pada ........A. Golongan VIA periode 4B. Golongan IVA periode 4C. Golongan VIB periode 4

D. Golongan IVB periode 4E. Golongan VIIIA periode 4

Jawaban : A

49.   Gas mulia mempunyai konfigurasi elektron paling stabil. Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan keadaan gas mulia tersebut ialah ....A. Di alam selalu dalam keadaan bebas.B. Semua gas mulia tidak dapat dibuat senyawanya.C. Energi ionisasinya terbesar dalam periodenya.D. Semua elektron gas mulia telah berpasangan.E. Makin besar nomor atomnya makin reaktif.Jawaban : B

50.   Diketahui potensial reduksi standar unsur-unsur halogen sebagai berikut : F2 (g) + 2e 2 F- (aq)          E° = 2,87 volt Cl2 (g) + 2e 2 Cl-(aq)         E° = 1,36 volt Br2 (g) + 2e 2 Br-(aq)         E° = 1,06 voltI2 (g) + 2e 2I- (aq)              E° = 0,54 voltBerdasarkan harga E°, reaksi di bawah ini yang tidak berlangsung adalah ........A. F2 + NaClB. Cl2 + KBrC. Br2 + KI

D. Br2 + NaFE. Cl2 + KI

Jawaban : D

51.   Di.antara senyawa berikut ini yang dapat dipakai sebagai obat pencuci perut adalah ........A. KNO3

B. NaHCO3

C. Na2CO3

D. MgSO4 . 7 H2OE. CaSO4 . 2 H2O

Jawaban : D

Page 172: KIMIA

52.   Data pengamatan logam Na direaksikan dengan air yang ditetesi dengan phenolptalein :- Timbul gas                   - Terjadi nyala - Timbul letupan             - Warna air berubah merah Zat yang dihasilkan adalah ........A. Gas H2 dan gas H2OB. Gas O2 dan gas H2

C. Gas O2 dan energi yang besarD. Larutan NaOH dan gas H2

E. Larutan NaOH dan gas O2

Jawaban : D

53.   Reaksi adisi dari propena dengan HBr menghasilkan ........A. Propil bromidaB. 1 - bromo propanaC. 2 - bromo propana

D. 2 - dibromo propanaE. 3 - bromo propana

Jawaban : C

54.   Tri nitro toluena adalah salah satu turunan benzena yang digunakan untuk ........A. Bahan pembuatan detergenB. Bahan antioksidanC. Bahan penyedap

D. Bahan pengawetE. Bahan peledak

Jawaban : E

55.   Senyawa di bawah ini yang menyebabkan lapisan ozon berlubang adalah ........A. CCl4

B. CHCl3

C. C2H2Cl3F

D. C2H4

E. CCl2F2

Jawaban : E

56.   Suatu ion kompleks terdiri dan ion pusat Cr3+, mengikat 4 ligan ion tiosianato dan 2 ligan molekul amoniak. Maka muatan ion kompleks yang benar adalah ........A. 3+B. 2+C. 1+

D. 1-E. 2-

Jawaban : D

57.   Sifat-sifat berikut yang tidak dimiliki oleh logam transisi periode keempat adalah ........A. Bersifat paramagnetikB. Dapat membentuk ion kompleksC. Senyawa-senyawanya berwarna

D. Mempunyai titik lebur yang rendahE. Memiliki beberapa bilangan oksidasi

Jawaban : D

58.   Jika bahan makanan yang mengandung glukosa direaksikan dengan pereaksi Fehling akan menjadi endapan merah bata. Hal ini disebabkan glukosa ....

Page 173: KIMIA

A. Mengandung gugus -OH yang dapat mengoksidasi FehlingB.

Mengandung gugus yang dapat mereduksi FehlingC.

Mengandung gugus yang dapat mengoksidasi FehlingD.

Mengandung gugus yang dapat mereduksi Fehling.E. Mengandung gugus -NH2 yang bersifat basa.Jawaban : D

59.   Larutan protein dapat bereaksi dengan asam maupun basa. Ini menunjukkan bahwa protein bersifat ........A. KovalenB. Basa lemahC. Asam lemah

D. NetralE. Amfoter

Jawaban : E

60.   Jenis ikatan peptida pada asam amino ditunjukkan oleh adanya struktur ........A.

B. - NH2

C.

D.

E.

Jawaban : C

LATIHAN 16

1.   Diantara perubahan materi berikut : 1. gula larut dalam air               4. kapur barus menyublim 2. lilin menyala                         5. penyepuhan logam 3. pembuatan yoghurt              6. petasan meledak Kelompok yang termasuk perubahan kimia adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 2, 3, dan 4

D. 4, 5, dan 6E. 2, 4, dan 5

Page 174: KIMIA

C. 2, 3, dan 6Jawaban : C

2.   Suatu larutan yang mengandung 45% glukosa mempunyai berat jenis 1,46 gram/cm³, dalam 50 ml larutan tersebut mengandung glukosa sebanyak ........A. 56,0 gramB. 32,85 gramC. 22,50 gram

D. 15,41 gramE. 12,15 gram

Jawaban : B

3.   Pernyataan yang tidak tepat mengenai atom, molekul dan ion adalah ........A. atom merupakan zat tunggalB. ion, zat tunggal yang bermuatan listrikC. senyawa dapat diuraikan dengan reaksi kimiaD. molekul, gabungan dua atau lebih atom yang sama atau berbedaE. senyawa, gabungan dari beberapa ionJawaban : E

4.   Pasangan rumus kimia senyawa yang terbentuk dari ion-ion serta namanya yang benar adalah ........A. Fe2(SO4)3, Besi (III) sulfatB. Fe3(PO4)2, Besi (III) pospatC. K2SO4, Kalsium sulfat

D. Cu2(PO4)3 : tembaga (II) pospatE. Cu(SO4)2 : tembaga (II) sulfat

Jawaban : A

5.   Supaya reaksi : a Al2S3 + b H2O + c O2 d Al(OH)3 + e Smenjadi reaksi yang setara, maka harga koefisien reaksi: a, b, c, d dan e berturut-turut adalah ........A. 1, 3, 2, 2, 3B. 2, 6, 4, 2, 3C. 2, 6, 6, 4, 6

D. 2, 6, 3, 4, 6E. 4, 6, 3, 4, 12

Jawaban : D

6.   Bila masa atom relatif : Al = 27, S = 32, O = 16, H = 1, maka massa molekul relatif dari senyawa Al2(SO4)3.6H2O adalah ........A. 370B. 226C. 338

D. 402E. 450

Jawaban : E

7.   Untuk oksidasi sempurna 1 liter campuran yang terdiri dari 60% gas metana (CH4) dan 40% gas etana (C2H6), diperlukan oksigen murni sebanyak ........A. 2,4 literB. 2,6 literC. 2,8 liter

D. 3,0 literE. 3,2 liter

Jawaban : B

Page 175: KIMIA

8.   Sebanyak 300 gram suatu senyawa dengan rumus empiris CH2O mengandung 1024 molekul (C = 12, H = 1, O = 16). Rumus molekul senyawa tersebut adalah ........A. C2H4O2

B. C3H6O3

C. C4H8O4

D. C6H12O6

E. C5H10O5

Jawaban : D

9.   Berdasarkan lambang atom , jumlah proton, elektron dan neutron dalam ion Fe3+ adalah ........A. 26, 56, 30B. 26, 26, 30C. 26, 23, 30

D. 26, 30, 23E. 23, 23, 30

Jawaban : C

10.   Diketahui unsur-unsur P, Q, R, S dan T dengan nomor atom berturut-turut 19, 20, 13, 15, dan 35. Ikatan ion dapat terjadi antara atom-atom unsur ........A. Q dan TB. T dan SC. P dan Q

D. R dan PE. Q dan R

Jawaban : A

11.   

Nama senyawa :   adalah ........A. 4 - isopropil - 3 - heksenaB. 4 - etil - 5 - metil - 2 - heksunaC. 3 - isopropil - 4 - heksuna

D. 4 - etil - 5 - metil - 3 - heptunaE. 3 - etil - 2 - metil - 4 - heptuna

Jawaban : B

12.   Premix merupakan bahan bakar bensin yang terdiri dari campuran ........A. 20% n-heptana dan 80% isooktanaB. 80% premium dan 20% TELC. 20% isioktana dan 80% n-heptanaD. 20% premium dan 80% MTBEE. 80% premium dan 20% MTBEJawaban : E

13.   Logam Aluminium sebanyak 0,2 mol direaksikan dengan 600 ml larutan asam sulfat 0,5 M menurut reaksi : (belum setara) Al(s) + H2SO4(aq) Al2 (SO4)3(aq) + H2(g)Gas H2 yang terbentuk pada keadaan standar adalah ........A. 2,24 literB. 2,90 liter

D. 6,72 literE. 11,2 liter

Page 176: KIMIA

C. 4,48 literJawaban : D

14.   Diketahui : CS2 + 3 O2 CO2 + 2 SO2     H = -1110 kJ.CO2 C + O2       H = + 394 kJSO2 S + O2         H = + 297 kJ Maka perubahan entalpi pembentukan CS2 adalah ........A. + 122 kJB. - 122 kJC. + 419 kJ

D. - 419 kJE. + 906 kJ

Jawaban : A

15.   Diketahui energi ikatan rata-rata dalam kJ/mol dari : C = C : 607                                          O - H : 460C - C  : 343                                          C - O : 351C - H  : 410 Perubahan entalpi dari reaksi :CH2 = CH2 + H2O CH3 - CH2 - OH adalah ........A. -111 kJ/molB. +111 kJ/molC. -37 kJ/mol

D. +37 kJ/molE. -74 kJ/mol

Jawaban : C

16.   Perhatikan data eksperimen sebagai berikut :

Berdasarkan data tersebut, pernyataan yang benar adalah ........A. Orde reaksi terhadap H2 adalah 2B. Orde reaksi terhadap SO2 adalah 2C. Orde reaksi total adalah 4D. Persamaan laju reaksi : v = k [H2]2 [SO2]2

E. Laju reaksi menjadi 4x jika [H2] dan [SO2] diperbesar 2x.Jawaban : E

17.   Perhatikan reaksi kesetimbangan berikut : 2 NO(g) + O2(g) 2 NO2(g) .     H = + 150 kJapabila pada volume tetap suhu dinaikkan, maka kesetimbangan bergeser ke arah ........A. kanan dan harga K tetapB. kiri dan harga K makin kecilC. kanan dan harga K makin besar

D. kanan dan harga K makin kecilE. kiri dan harga K makin benar

Jawaban : C

Page 177: KIMIA

18.   160 gram SO3 (Mr = 80) dipanaskan dalam wadah bervolume 1 liter dan terjadi reaksi :

     2 SO3(g) 2 SO2(g) + O2(g) setelah tercapai kesetimbangan perbandingan mol SO3 : O2 adalah 2 : 3. Harga tetapan kesetimbangan reaksi tersebut adalah ........A. 2,25B. 4,50.C. 4,75

D. 6,75E. 7,25

Jawaban : D

19.   Reaksi berikut ini yang menghasilkan gas adalah ........A. NaCl + AgNO3

B. (NH4)2 SO4 + NaOHC. Na2SO4 + BaCl2

D. NaOH + HClE. Pb(NO3)2 + HCl

Jawaban : B

20.   Larutan H2SO4 0,4% (Mr = 98) dengan massa jenis 1,225 gram cm-3 mempunyai pH ........A. 1,0B. 2,0C. 1,3

D. 2,6E. 4,7

Jawaban : A

21.   Suatu basa lemah LOH mempunyai pH = 10 + log 5, Kb LOH = 2,5 x 10-5, maka konsentrasi basa tersebut adalah ........A. 0,01 MB. 0,02 MC. 0,03 M

D. 0,04 ME. 0,05 M

Jawaban : A

22.   Pasangan asam-basa konjugasi dari reaksi :     HSO4

-(aq) +H2O(l) H3O-(aq) + SO42-(aq) adalah ....

A. HSO4-(aq) dengan H2O(l)

B. H3O+(aq) dengan SO42-(aq)

C. HSO4-(aq) dengan H3O+(aq)

D. H2O(l) dengan SO42-(aq)

E. HSO4-(aq) dengan SO4

2-(aq)

Jawaban : E

23.   Suatu senyawa dengan rumus molekul C3H6O. Bila direaksikan dengan pereaksi Fehling menghasilkan endapan merah bata. Senyawa tersebut adalah ........A. 1- propanolB. 2- propanolC. propanon

D. propanalE. propanoat

Jawaban : D

24.   Sebanyak 2,04 gram suatu asam karboksilat (C = 12, H = 1, O = 16) dapat dinetralkan

Page 178: KIMIA

oleh 40 ml larutan NaOH 0,5 M. Asam karboksilat tersebut adalah ........A. asam propanoatB. asam pentanoatC. asam butanoat

D. asam metanoatE. asam etanoat

Jawaban : B

25.   Reaksi gliserida dengan NaOH menghasilkan ........A. alkohol dan alkanoatB. lemak dan sabunC. gliserol dan sabun

D. ester dan alkoholE. lemak dan gliserol

Jawaban : C

26.   Pembuatan koloid di bawah ini yang termasuk pembuatan cara kondensasi adalah ........A. sol As2S3 dibuat dengan mengalirkan gas H2S ke dalam larutan As2O3

B. sol emas dibuat dengan melompatkan bunga api listrik dari elektroda Au dalam airC. sol belerang dibuat dengan mencampurkan serbuk belerang dengan gula kemudian

dimasukkan dalam airD. sol Al(OH)3 dibuat dengan menambahkan larutan Al(OH)3

E. sol agar-agar dibuat dengan memasukkan serbuk agar-agar ke dalam air panasJawaban : A

27.   Zat antioksidan yang ditambahkan pada pembuatan margarin adalah ........A. natrium benzoatB. butyl hidroksi anisolC. siklamat

D. beta karotenE. isoamil asetat

Jawaban : B

28.   Diantara pestisida di bawah ini yang digunakan untuk membasmi tikus adalah ........A. NematisidaB. FungisidaC. Herbasida

D. InsektisidaE. Rodentisida

Jawaban : E

29.   Uranium meluruh dengan persamaan :

    

Jumlah partikel dan yang dipancarkan berturut-turut sebanyak ........A. 6 dan 2B. 6 dan 4C. 8 dan 6

D. 8 dan 4E. 7 dan 4

Jawaban : C

30.   Senyawa yang dapat merusak lapisan ozon adalah ........A. CF2Cl2 dan NO2

B. SO2 dan NO2

C. SO2 dan NO

D. CF2Cl2 dan NOE. CF2Cl2 dan SO2

Page 179: KIMIA

Jawaban : D

31.   Ke dalam 500 gram air dilarutkan 40 gram senyawa Fe2(SO4)3. Jika Kd air = 0,52°C/m; derajat ionisasi 0,8, maka kenaikan titik didih larutan tersebut adalah ........(Ar : Fe = 56, S = 32, O = 16)A. 0,333 °CB. 0,354 °CC. 0,416 °C

D. 0,437 °CE. 0,496 °C

Jawaban : D

32.   Larutan yang isotonic dengan larutan KBr 0,3 M pada suhu yang sama adalah ........A. 0,3 M Natrium sulfatB. 0,1 M Ammonium sulfatC. 0,2 M Kalium Kromat

D. 0,5 M GlukosaE. 0,1 M Asam sulfat

Jawaban : C

33.   100 ml larutan Ca(OH)2 0,1 M dicampurkan ke dalam larutan CH3COOH 0,1 M, ternyata pH campurannya = 5. Jika harga Ka asam asetat 1 . 10-5 , maka volum larutan CH3COOH 0,1 M adalah ........A. 100 mlB. 150 mlC. 200 ml

D. 300 mlE. 400 ml

Jawaban : D

34.   Diketahui garam-garam : (1) Natrium asetat             (3) Kalium sianida (2) Ammonium sulfat         (4) Ammonium sulfidaPasangan garam yang larutannya dalam air mengalami hidrolisis adalah ........A. 1, 2, 3, dan 4B. 1, 2, dan 3C. 1 dan 3

D. 2 dan 4E. 1, 3, dan 4

Jawaban : A

35.   Ke dalam 60 ml larutan HA 0,1 M (Ka = 1,5 x 10-4) ditambahkan 40 ml larutan Ba (OH)2 0,075 M, maka pH larutan yang terjadi adalah ........A. 6 - 21og 2B. 8 + log 2C.

8 + 1og 2

D. 6 - log 2E. 8

Jawaban : C

36.   Kelarutan CaCO3 dalam air pada suhu tertentu = 10-3 mol/liter. Pada suhu yang sama kelarutan CaCO3 dalam larutan Ca(NO3)2 0,05 M, adalah ........A. 2 x 10-4

B. 2 x 10-6

C. 2 x 10-8

D. 2 x 10-9

E. 5 x 10-9

Page 180: KIMIA

Jawaban : D

37.   Kelarutan Mg(OH)2 dalam air pada 25 °C adalah 1,16 mg per 100 cm³ (Mr = 58). Harga Ksp dari Mg(OH)2 adalah ........A. 16 . 10-2

B. 8 . 10-11

C. 3,2 . 10-11

D. 8. 10-10

E. 3,2 . 10-13

Jawaban : C

38.   Bilangan oksida Cl dari -1 sampai dengan +7. Ion atau molekul manakah di bawah ini yang tidak dapat mengalami reaksi disproporsionasi adalah ........A. Cl2 dan HClO4

B. HCl dan HClO2

C. ClO2 dan HClO3

D. Cl2 dan KClO3

E. Cl- dan NaClO4

Jawaban : E

39.   Pada reaksi H2SO4 + HI H2S + I2 + H2O1,5 mol asam sulfat dapat mengoksidasi hidrogen Iodida sebanyak ........A. 12 molB. 9 molC. 6 mol

D. 3 molE. 1,5 mol

Jawaban : A

40.   Jika diketahui potensial elektroda standard dari :Ag+(aq) + e       Ag(s)    E° = +0,80 voltIn3+(aq) + 3e     In(s)     E° = -0,34 voltMg2+(aq) + 2e   Mg(s)   E° = -2,37 voltMn2+(aq) + 2e   Mn(s)   E° = -1,20 voltPasangan yang memberikan perbedaan potensial sebesar +1,14. volt adalah ........A. Ag Ag+ dan Mn2+ MnB. In In3+ dan Ag+ AgC. Mn Mn2+ dan Mg2+ Mg

D. Ag Ag+ dan In3+ InE. Mg Mg2+ dan Ag+ Ag

Jawaban : B

41.   

Peristiwa elektrolisasi dari ke lima gambar di atas yang menghasilkan gas pada suhu kamar di kedua elektrodanya adalah ........A. 1 dan 2B. 2 dan 4

D. 4 dan 5E. 1 dan 3

Page 181: KIMIA

C. 3 dan 5Jawaban : C

42.   50 ml larutan Ba(OH)2 0,1 M diperlukan untuk menetralisir hasil elektrolisis LSO4 dengan elektroda Pt. Jika di katode terbentuk 0,325 gram logam L, maka massa atom relatif logam tersebut adalah ........A. 24B. 40C. 56

D. 59E. 65

Jawaban : E

43.   Bilangan kuantum dari elektron terakhir suatu atom unsur dengan nomor 40 adalah ........A. n = 4 l = 2 m = +1 s = -½B. n = 4 l = 2 m = -1 s = +½C. n = 5 l = 0 m = 0 s = -½D. n = 5 l = 2 m = 1 s = +½E. n = 4 l = 2 m = 0 s = -½Jawaban : B

44.   Unsur dengan konfigurasi elektron : 1s2 2S2 2p6       3s2 3p6 3d10       4s2 4p6       4d8 5s2

terletak pada ....A. periode ke 5, golongan VIII BB. periode ke 5, golongan II BC. periode ke 5, golongan II A

D. periode ke 4, golongan II AE. periode ke 4, golongan VIII A

Jawaban : A

45.   Diberikan pasangan kelompok senyawa berikut :1. NH3 dengan BF        3. BF dengan H2O          5. NH3 dengan H2S2. H2O dengan HCl      4. NH3 dengan HBr Kelompok senyawa yang mempunyai ikatan hidrogen adalah ........A. 2.dan 3B. 4 dan 5C. 1 dan 5

D. 1 dan 3E. 3 dan 4

Jawaban : D

46.   Gas mulia mempunyai konfigurasi elektron paling stabil. Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan keadaan gas mulia tersebut adalah ........A. energi ionisasinya terbesar dalam periodenyaB. di alam selalu dalam keadaan bebasC. semua gas mulia tidak dapat dibuat senyawanyaD. makin besar nomor atomnya makin reaktifE. semua elektron gas mulia telah berpasanganJawaban : C

Page 182: KIMIA

47.   Dari reaksi berikut ini :1. Br2(aq) + KCl(aq)      3. Cl2(aq) + MgBr2(aq)     5. Br2(aq) +KF(aq)2. F2(aq) + KBr2(aq)      4. I2(aq) + NaCl(aq) Reaksi yang dapat berlangsung secara spontan adalah ........A. 1 dan 2B. 4 dan 5C. 2 dan 4

D. 3 dan 5E. 2 dan 3

Jawaban : E

48.   BF dan HCl dapat dibuat dengan memanaskan garam halidanya dengan asam sulfat pekat, tetapi HBr dan HI tidak dapat dibuat dengan cara yang sama. Hal ini terjadi karena ........A. HF dan HCl adalah asam yang lebih kuat dari HBr dan HIB. Br- dan I- dapat dioksidasikan oleh asam sulfat pekatC. Ikatan HF dan HCl lebih kuat dari pada ikatan HBr dan HID. F- dan Cl- dapat dioksidasi oleh asam sulfat pekatE. HBr dan HI mudah menguapJawaban : B

49.   Garam kalium dan garam barium jika dibakar pada nyala api Bunsen akan memberikan spektrum emisi berwarna ........A. ungu dan hijauB. kuning dan merahC. ungu dan biru

D. hijau dan kuningE. kuning dan biru

Jawaban : A

50.   Diketahui senyawa-senyawa :1. kriolit              3. bauksit              5. kaolin2. kaporit            4. kalkopiritPasangan senyawa yang mengandung aluminium adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 2, 3, dan 4C. 3, 4, dan 5

D. 1, 3, dan 5E. 2, 4, dan 5

Jawaban : D

51.   Urutan yang benar pada proses pengolahan tembaga dari bijih tembaga adalah ........A. reduksi - pemekatan - pemanggangan - elektrolisisB. elektrolisis - reduksi - pemekatan - pemangganganC. pemanggangan - elektrolisis - reduksi - pemekatanD. pemekatan - elektrolisis - pemanggangan - reduksiE. pemekatan - pemanggangan - reduksi - elektrolisisJawaban : A

52.   Nama senyawa kompleks: K[Co(NH3) (S2O3)2] adalah ........A. Kalium tetramin disulfatokobalt (III)B. Kalium tetramin ditiosulfatokobaltat (III)

Page 183: KIMIA

C. Kalium tetramin ditiosi anatokobaltat (III)D. Kalium tetramin ditiosulfatokobalt (II)E. Kalium tetramin disulfatokobalt (H)Jawaban : B

53.   

Jika senyawa direaksikan dengan HCl, maka akan dihasilkan........A. 2 - metil - 3 - kloro - pentanaB. 2 - kloro - 4 - metil - pentanaC. 2 - metil - 4 - kloro - pentana

D. 3 - kloro - 2 - metil - pentanaE. 2 - kloro - 2 - metil - pentana

Jawaban : C

54.   Senyawa karbon berikut yang mempunyai isomer optik adalah ........A. C3H6O3

B. C3H6OC. C3H6O2

D. C3H8OE. C3H8O3

Jawaban : A

55.   Senyawa haloalkana yang digunakan sebagai obat bius dengan sebutan Halotan adalah.....A. CBr2 ClFB. CH2 = CHClC. CF3 - CHClBr

D. CCl2F2

E. CHF2 - C Cl2 Br

Jawaban : C

56.   Rumus struktur dari asam meta nitro benzoat adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

Page 184: KIMIA

57.   Diberikan tabel polimer sebagai berikut :

Pasangan yang tepat dari ketiga komponen di atas adalah ........A. 2 dan 4B. 1 dan 3C. 3 dan 5

D. 4 dan 5E. 2 dan 3

Jawaban : A

58.   Suatu karbohidrat dengan pereaksi Fehling akan memberikan endapan merah bata, dan jika dihidrolisis akan menghasilkan dua macam karbohidrat yang berlainan. Zat tersebut adalah ........A. maltosaB. sukrosaC. selulosa

D. amilumE. laktosa

Jawaban : E

59.   Data percobaan uji protein sebagai berikut :

Berdasarkan data di atas, maka protein yang mengandung gugus inti benzena adalah ......A. susu dan ikanB. susu dan tahuC. putih telur dan ikan

D. tahu dan ikanE. susu dan putih ikan

Jawaban : C

60.   Senyawa organik dalam tubuh makhluk hidup dapat digolongkan ke dalam :1. Karbohidrat               3. Lipid                    5. Vitamin 2. Protein                       4. Asam nukleat Yang dapat menghasilkan energi dalam tubuh adalah ........A. 1, 2, 3, 4, dan 5B. 1, 2, 3, dan 4C. 1, 3, dan 5

D. 1, 2, dan 3E. 1, 2, dan 4

Jawaban : B

Page 185: KIMIA

LATIHAN 17

1.   Diantara perubahan materi berikut : 1. gula larut dalam air               4. kapur barus menyublim 2. lilin menyala                         5. penyepuhan logam 3. pembuatan yoghurt              6. petasan meledak Kelompok yang termasuk perubahan kimia adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 2, 3, dan 4C. 2, 3, dan 6

D. 4, 5, dan 6E. 2, 4, dan 5

Jawaban : C

2.   Suatu larutan yang mengandung 45% glukosa mempunyai berat jenis 1,46 gram/cm³, dalam 50 ml larutan tersebut mengandung glukosa sebanyak ........A. 56,0 gramB. 32,85 gramC. 22,50 gram

D. 15,41 gramE. 12,15 gram

Jawaban : B

3.   Pernyataan yang tidak tepat mengenai atom, molekul dan ion adalah ........A. atom merupakan zat tunggalB. ion, zat tunggal yang bermuatan listrikC. senyawa dapat diuraikan dengan reaksi kimiaD. molekul, gabungan dua atau lebih atom yang sama atau berbedaE. senyawa, gabungan dari beberapa ionJawaban : E

4.   Pasangan rumus kimia senyawa yang terbentuk dari ion-ion serta namanya yang benar adalah ........A. Fe2(SO4)3, Besi (III) sulfatB. Fe3(PO4)2, Besi (III) pospatC. K2SO4, Kalsium sulfat

D. Cu2(PO4)3 : tembaga (II) pospatE. Cu(SO4)2 : tembaga (II) sulfat

Jawaban : A

5.   Supaya reaksi : a Al2S3 + b H2O + c O2 d Al(OH)3 + e Smenjadi reaksi yang setara, maka harga koefisien reaksi: a, b, c, d dan e berturut-turut adalah ........A. 1, 3, 2, 2, 3B. 2, 6, 4, 2, 3C. 2, 6, 6, 4, 6

D. 2, 6, 3, 4, 6E. 4, 6, 3, 4, 12

Jawaban : D

6.   Bila masa atom relatif : Al = 27, S = 32, O = 16, H = 1, maka massa molekul relatif dari senyawa Al2(SO4)3.6H2O adalah ........A. 370B. 226C. 338

D. 402E. 450

Page 186: KIMIA

Jawaban : E

7.   Untuk oksidasi sempurna 1 liter campuran yang terdiri dari 60% gas metana (CH4) dan 40% gas etana (C2H6), diperlukan oksigen murni sebanyak ........A. 2,4 literB. 2,6 literC. 2,8 liter

D. 3,0 literE. 3,2 liter

Jawaban : B

8.   Sebanyak 300 gram suatu senyawa dengan rumus empiris CH2O mengandung 1024 molekul (C = 12, H = 1, O = 16). Rumus molekul senyawa tersebut adalah ........A. C2H4O2

B. C3H6O3

C. C4H8O4

D. C6H12O6

E. C5H10O5

Jawaban : D

9.   Berdasarkan lambang atom , jumlah proton, elektron dan neutron dalam ion Fe3+ adalah ........A. 26, 56, 30B. 26, 26, 30C. 26, 23, 30

D. 26, 30, 23E. 23, 23, 30

Jawaban : C

10.   Diketahui unsur-unsur P, Q, R, S dan T dengan nomor atom berturut-turut 19, 20, 13, 15, dan 35. Ikatan ion dapat terjadi antara atom-atom unsur ........A. Q dan TB. T dan SC. P dan Q

D. R dan PE. Q dan R

Jawaban : A

11.   

Nama senyawa :   adalah ........A. 4 - isopropil - 3 - heksenaB. 4 - etil - 5 - metil - 2 - heksunaC. 3 - isopropil - 4 - heksuna

D. 4 - etil - 5 - metil - 3 - heptunaE. 3 - etil - 2 - metil - 4 - heptuna

Jawaban : B

12.   Premix merupakan bahan bakar bensin yang terdiri dari campuran ........A. 20% n-heptana dan 80% isooktanaB. 80% premium dan 20% TELC. 20% isioktana dan 80% n-heptanaD. 20% premium dan 80% MTBEE. 80% premium dan 20% MTBE

Page 187: KIMIA

Jawaban : E

13.   Logam Aluminium sebanyak 0,2 mol direaksikan dengan 600 ml larutan asam sulfat 0,5 M menurut reaksi : (belum setara) Al(s) + H2SO4(aq) Al2 (SO4)3(aq) + H2(g)Gas H2 yang terbentuk pada keadaan standar adalah ........A. 2,24 literB. 2,90 literC. 4,48 liter

D. 6,72 literE. 11,2 liter

Jawaban : D

14.   Diketahui : CS2 + 3 O2 CO2 + 2 SO2     H = -1110 kJ.CO2 C + O2       H = + 394 kJSO2 S + O2         H = + 297 kJ Maka perubahan entalpi pembentukan CS2 adalah ........A. + 122 kJB. - 122 kJC. + 419 kJ

D. - 419 kJE. + 906 kJ

Jawaban : A

15.   Diketahui energi ikatan rata-rata dalam kJ/mol dari : C = C : 607                                          O - H : 460C - C  : 343                                          C - O : 351C - H  : 410 Perubahan entalpi dari reaksi :CH2 = CH2 + H2O CH3 - CH2 - OH adalah ........A. -111 kJ/molB. +111 kJ/molC. -37 kJ/mol

D. +37 kJ/molE. -74 kJ/mol

Jawaban : C

16.   Perhatikan data eksperimen sebagai berikut :

Berdasarkan data tersebut, pernyataan yang benar adalah ........A. Orde reaksi terhadap H2 adalah 2B. Orde reaksi terhadap SO2 adalah 2C. Orde reaksi total adalah 4D. Persamaan laju reaksi : v = k [H2]2 [SO2]2

E. Laju reaksi menjadi 4x jika [H2] dan [SO2] diperbesar 2x.Jawaban : E

Page 188: KIMIA

17.   Perhatikan reaksi kesetimbangan berikut : 2 NO(g) + O2(g) 2 NO2(g) .     H = + 150 kJapabila pada volume tetap suhu dinaikkan, maka kesetimbangan bergeser ke arah ........A. kanan dan harga K tetapB. kiri dan harga K makin kecilC. kanan dan harga K makin besar

D. kanan dan harga K makin kecilE. kiri dan harga K makin benar

Jawaban : C

18.   160 gram SO3 (Mr = 80) dipanaskan dalam wadah bervolume 1 liter dan terjadi reaksi :

     2 SO3(g) 2 SO2(g) + O2(g) setelah tercapai kesetimbangan perbandingan mol SO3 : O2 adalah 2 : 3. Harga tetapan kesetimbangan reaksi tersebut adalah ........A. 2,25B. 4,50.C. 4,75

D. 6,75E. 7,25

Jawaban : D

19.   Reaksi berikut ini yang menghasilkan gas adalah ........A. NaCl + AgNO3

B. (NH4)2 SO4 + NaOHC. Na2SO4 + BaCl2

D. NaOH + HClE. Pb(NO3)2 + HCl

Jawaban : B

20.   Larutan H2SO4 0,4% (Mr = 98) dengan massa jenis 1,225 gram cm-3 mempunyai pH ........A. 1,0B. 2,0C. 1,3

D. 2,6E. 4,7

Jawaban : A

21.   Suatu basa lemah LOH mempunyai pH = 10 + log 5, Kb LOH = 2,5 x 10-5, maka konsentrasi basa tersebut adalah ........A. 0,01 MB. 0,02 MC. 0,03 M

D. 0,04 ME. 0,05 M

Jawaban : A

22.   Pasangan asam-basa konjugasi dari reaksi :     HSO4

-(aq) +H2O(l) H3O-(aq) + SO42-(aq) adalah ....

A. HSO4-(aq) dengan H2O(l)

B. H3O+(aq) dengan SO42-(aq)

C. HSO4-(aq) dengan H3O+(aq)

D. H2O(l) dengan SO42-(aq)

E. HSO4-(aq) dengan SO4

2-(aq)

Jawaban : E

Page 189: KIMIA

23.   Suatu senyawa dengan rumus molekul C3H6O. Bila direaksikan dengan pereaksi Fehling menghasilkan endapan merah bata. Senyawa tersebut adalah ........A. 1- propanolB. 2- propanolC. propanon

D. propanalE. propanoat

Jawaban : D

24.   Sebanyak 2,04 gram suatu asam karboksilat (C = 12, H = 1, O = 16) dapat dinetralkan oleh 40 ml larutan NaOH 0,5 M. Asam karboksilat tersebut adalah ........A. asam propanoatB. asam pentanoatC. asam butanoat

D. asam metanoatE. asam etanoat

Jawaban : B

25.   Reaksi gliserida dengan NaOH menghasilkan ........A. alkohol dan alkanoatB. lemak dan sabunC. gliserol dan sabun

D. ester dan alkoholE. lemak dan gliserol

Jawaban : C

26.   Pembuatan koloid di bawah ini yang termasuk pembuatan cara kondensasi adalah ........A. sol As2S3 dibuat dengan mengalirkan gas H2S ke dalam larutan As2O3

B. sol emas dibuat dengan melompatkan bunga api listrik dari elektroda Au dalam airC. sol belerang dibuat dengan mencampurkan serbuk belerang dengan gula kemudian

dimasukkan dalam airD. sol Al(OH)3 dibuat dengan menambahkan larutan Al(OH)3

E. sol agar-agar dibuat dengan memasukkan serbuk agar-agar ke dalam air panasJawaban : A

27.   Zat antioksidan yang ditambahkan pada pembuatan margarin adalah ........A. natrium benzoatB. butyl hidroksi anisolC. siklamat

D. beta karotenE. isoamil asetat

Jawaban : B

28.   Diantara pestisida di bawah ini yang digunakan untuk membasmi tikus adalah ........A. NematisidaB. FungisidaC. Herbasida

D. InsektisidaE. Rodentisida

Jawaban : E

29.   Uranium meluruh dengan persamaan :

    

Jumlah partikel dan yang dipancarkan berturut-turut sebanyak ........A. 6 dan 2 D. 8 dan 4

Page 190: KIMIA

B. 6 dan 4C. 8 dan 6

E. 7 dan 4

Jawaban : C

30.   Senyawa yang dapat merusak lapisan ozon adalah ........A. CF2Cl2 dan NO2

B. SO2 dan NO2

C. SO2 dan NO

D. CF2Cl2 dan NOE. CF2Cl2 dan SO2

Jawaban : D

31.   Ke dalam 500 gram air dilarutkan 40 gram senyawa Fe2(SO4)3. Jika Kd air = 0,52°C/m; derajat ionisasi 0,8, maka kenaikan titik didih larutan tersebut adalah ........(Ar : Fe = 56, S = 32, O = 16)A. 0,333 °CB. 0,354 °CC. 0,416 °C

D. 0,437 °CE. 0,496 °C

Jawaban : D

32.   Larutan yang isotonic dengan larutan KBr 0,3 M pada suhu yang sama adalah ........A. 0,3 M Natrium sulfatB. 0,1 M Ammonium sulfatC. 0,2 M Kalium Kromat

D. 0,5 M GlukosaE. 0,1 M Asam sulfat

Jawaban : C

33.   100 ml larutan Ca(OH)2 0,1 M dicampurkan ke dalam larutan CH3COOH 0,1 M, ternyata pH campurannya = 5. Jika harga Ka asam asetat 1 . 10-5 , maka volum larutan CH3COOH 0,1 M adalah ........A. 100 mlB. 150 mlC. 200 ml

D. 300 mlE. 400 ml

Jawaban : D

34.   Diketahui garam-garam : (1) Natrium asetat             (3) Kalium sianida (2) Ammonium sulfat         (4) Ammonium sulfidaPasangan garam yang larutannya dalam air mengalami hidrolisis adalah ........A. 1, 2, 3, dan 4B. 1, 2, dan 3C. 1 dan 3

D. 2 dan 4E. 1, 3, dan 4

Jawaban : A

35.   Ke dalam 60 ml larutan HA 0,1 M (Ka = 1,5 x 10-4) ditambahkan 40 ml larutan Ba (OH)2 0,075 M, maka pH larutan yang terjadi adalah ........A. 6 - 21og 2B. 8 + log 2

D. 6 - log 2E. 8

Page 191: KIMIA

C.

8 + 1og 2Jawaban : C

36.   Kelarutan CaCO3 dalam air pada suhu tertentu = 10-3 mol/liter. Pada suhu yang sama kelarutan CaCO3 dalam larutan Ca(NO3)2 0,05 M, adalah ........A. 2 x 10-4

B. 2 x 10-6

C. 2 x 10-8

D. 2 x 10-9

E. 5 x 10-9

Jawaban : D

37.   Kelarutan Mg(OH)2 dalam air pada 25 °C adalah 1,16 mg per 100 cm³ (Mr = 58). Harga Ksp dari Mg(OH)2 adalah ........A. 16 . 10-2

B. 8 . 10-11

C. 3,2 . 10-11

D. 8. 10-10

E. 3,2 . 10-13

Jawaban : C

38.   Bilangan oksida Cl dari -1 sampai dengan +7. Ion atau molekul manakah di bawah ini yang tidak dapat mengalami reaksi disproporsionasi adalah ........A. Cl2 dan HClO4

B. HCl dan HClO2

C. ClO2 dan HClO3

D. Cl2 dan KClO3

E. Cl- dan NaClO4

Jawaban : E

39.   Pada reaksi H2SO4 + HI H2S + I2 + H2O1,5 mol asam sulfat dapat mengoksidasi hidrogen Iodida sebanyak ........A. 12 molB. 9 molC. 6 mol

D. 3 molE. 1,5 mol

Jawaban : A

40.   Jika diketahui potensial elektroda standard dari :Ag+(aq) + e       Ag(s)    E° = +0,80 voltIn3+(aq) + 3e     In(s)     E° = -0,34 voltMg2+(aq) + 2e   Mg(s)   E° = -2,37 voltMn2+(aq) + 2e   Mn(s)   E° = -1,20 voltPasangan yang memberikan perbedaan potensial sebesar +1,14. volt adalah ........A. Ag Ag+ dan Mn2+ MnB. In In3+ dan Ag+ AgC. Mn Mn2+ dan Mg2+ Mg

D. Ag Ag+ dan In3+ InE. Mg Mg2+ dan Ag+ Ag

Jawaban : B

Page 192: KIMIA

41.   

Peristiwa elektrolisasi dari ke lima gambar di atas yang menghasilkan gas pada suhu kamar di kedua elektrodanya adalah ........A. 1 dan 2B. 2 dan 4C. 3 dan 5

D. 4 dan 5E. 1 dan 3

Jawaban : C

42.   50 ml larutan Ba(OH)2 0,1 M diperlukan untuk menetralisir hasil elektrolisis LSO4 dengan elektroda Pt. Jika di katode terbentuk 0,325 gram logam L, maka massa atom relatif logam tersebut adalah ........A. 24B. 40C. 56

D. 59E. 65

Jawaban : E

43.   Bilangan kuantum dari elektron terakhir suatu atom unsur dengan nomor 40 adalah ........A. n = 4 l = 2 m = +1 s = -½B. n = 4 l = 2 m = -1 s = +½C. n = 5 l = 0 m = 0 s = -½D. n = 5 l = 2 m = 1 s = +½E. n = 4 l = 2 m = 0 s = -½Jawaban : B

44.   Unsur dengan konfigurasi elektron : 1s2 2S2 2p6       3s2 3p6 3d10       4s2 4p6       4d8 5s2

terletak pada ....A. periode ke 5, golongan VIII BB. periode ke 5, golongan II BC. periode ke 5, golongan II A

D. periode ke 4, golongan II AE. periode ke 4, golongan VIII A

Jawaban : A

45.   Diberikan pasangan kelompok senyawa berikut :1. NH3 dengan BF        3. BF dengan H2O          5. NH3 dengan H2S2. H2O dengan HCl      4. NH3 dengan HBr Kelompok senyawa yang mempunyai ikatan hidrogen adalah ........A. 2.dan 3B. 4 dan 5

D. 1 dan 3E. 3 dan 4

Page 193: KIMIA

C. 1 dan 5Jawaban : D

46.   Gas mulia mempunyai konfigurasi elektron paling stabil. Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan keadaan gas mulia tersebut adalah ........A. energi ionisasinya terbesar dalam periodenyaB. di alam selalu dalam keadaan bebasC. semua gas mulia tidak dapat dibuat senyawanyaD. makin besar nomor atomnya makin reaktifE. semua elektron gas mulia telah berpasanganJawaban : C

47.   Dari reaksi berikut ini :1. Br2(aq) + KCl(aq)      3. Cl2(aq) + MgBr2(aq)     5. Br2(aq) +KF(aq)2. F2(aq) + KBr2(aq)      4. I2(aq) + NaCl(aq) Reaksi yang dapat berlangsung secara spontan adalah ........A. 1 dan 2B. 4 dan 5C. 2 dan 4

D. 3 dan 5E. 2 dan 3

Jawaban : E

48.   BF dan HCl dapat dibuat dengan memanaskan garam halidanya dengan asam sulfat pekat, tetapi HBr dan HI tidak dapat dibuat dengan cara yang sama. Hal ini terjadi karena ........A. HF dan HCl adalah asam yang lebih kuat dari HBr dan HIB. Br- dan I- dapat dioksidasikan oleh asam sulfat pekatC. Ikatan HF dan HCl lebih kuat dari pada ikatan HBr dan HID. F- dan Cl- dapat dioksidasi oleh asam sulfat pekatE. HBr dan HI mudah menguapJawaban : B

49.   Garam kalium dan garam barium jika dibakar pada nyala api Bunsen akan memberikan spektrum emisi berwarna ........A. ungu dan hijauB. kuning dan merahC. ungu dan biru

D. hijau dan kuningE. kuning dan biru

Jawaban : A

50.   Diketahui senyawa-senyawa :1. kriolit              3. bauksit              5. kaolin2. kaporit            4. kalkopiritPasangan senyawa yang mengandung aluminium adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 2, 3, dan 4C. 3, 4, dan 5

D. 1, 3, dan 5E. 2, 4, dan 5

Jawaban : D

Page 194: KIMIA

51.   Urutan yang benar pada proses pengolahan tembaga dari bijih tembaga adalah ........A. reduksi - pemekatan - pemanggangan - elektrolisisB. elektrolisis - reduksi - pemekatan - pemangganganC. pemanggangan - elektrolisis - reduksi - pemekatanD. pemekatan - elektrolisis - pemanggangan - reduksiE. pemekatan - pemanggangan - reduksi - elektrolisisJawaban : A

52.   Nama senyawa kompleks: K[Co(NH3) (S2O3)2] adalah ........A. Kalium tetramin disulfatokobalt (III)B. Kalium tetramin ditiosulfatokobaltat (III)C. Kalium tetramin ditiosi anatokobaltat (III)D. Kalium tetramin ditiosulfatokobalt (II)E. Kalium tetramin disulfatokobalt (H)Jawaban : B

53.   

Jika senyawa direaksikan dengan HCl, maka akan dihasilkan........A. 2 - metil - 3 - kloro - pentanaB. 2 - kloro - 4 - metil - pentanaC. 2 - metil - 4 - kloro - pentana

D. 3 - kloro - 2 - metil - pentanaE. 2 - kloro - 2 - metil - pentana

Jawaban : C

54.   Senyawa karbon berikut yang mempunyai isomer optik adalah ........A. C3H6O3

B. C3H6OC. C3H6O2

D. C3H8OE. C3H8O3

Jawaban : A

55.   Senyawa haloalkana yang digunakan sebagai obat bius dengan sebutan Halotan adalah.....A. CBr2 ClFB. CH2 = CHClC. CF3 - CHClBr

D. CCl2F2

E. CHF2 - C Cl2 Br

Jawaban : C

56.   Rumus struktur dari asam meta nitro benzoat adalah ........

Page 195: KIMIA

A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

57.   Diberikan tabel polimer sebagai berikut :

Pasangan yang tepat dari ketiga komponen di atas adalah ........A. 2 dan 4B. 1 dan 3C. 3 dan 5

D. 4 dan 5E. 2 dan 3

Jawaban : A

58.   Suatu karbohidrat dengan pereaksi Fehling akan memberikan endapan merah bata, dan jika dihidrolisis akan menghasilkan dua macam karbohidrat yang berlainan. Zat tersebut adalah ........A. maltosaB. sukrosaC. selulosa

D. amilumE. laktosa

Jawaban : E

59.   Data percobaan uji protein sebagai berikut :

Page 196: KIMIA

Berdasarkan data di atas, maka protein yang mengandung gugus inti benzena adalah ......A. susu dan ikanB. susu dan tahuC. putih telur dan ikan

D. tahu dan ikanE. susu dan putih ikan

Jawaban : C

60.   Senyawa organik dalam tubuh makhluk hidup dapat digolongkan ke dalam :1. Karbohidrat               3. Lipid                    5. Vitamin 2. Protein                       4. Asam nukleat Yang dapat menghasilkan energi dalam tubuh adalah ........A. 1, 2, 3, 4, dan 5B. 1, 2, 3, dan 4C. 1, 3, dan 5

D. 1, 2, dan 3E. 1, 2, dan 4

Jawaban : B

LATIHAN 18

1.   Perhatikan perubahan berikut : 1) petasan meledak           4) susu menjadi asam 2) garam melarut               5) belerang meleleh 3) kayu melapuk Yang merupakan perubahan kimia adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 2, 3, dan 4C. 1, 3, dan 4

D. 3, 4, dan 5E. 1, 4, dan 5

Jawaban : C

2.   Rumus kimia belerang padat adalah ........A. SB. S2

C. S4

D. S6

E. S8

Jawaban : A

3.   Banyaknya atom nitrogen yang terdapat dalam 7 gram gas nitrogen (Ar N = 14) adalah........A. 1,5 x 10-23

B. 1,25 x 1023

C. 3,01 x 1023

D. 6,02 x 10-23

E. 6,02 x 1023

Page 197: KIMIA

Jawaban : C

4.   Direaksikan sampai habis 4,80 gram logam magnesium dengan larutan HCl 0,5 M. Volume gas H2 yang dihasilkan pada suhu 0°C, 1 atm adalah ........(Ar : Mg = 24, Cl=35,5, H = 1)A. 1,12 literB. 2,24 literC. 3,36 liter

D. 4,48 literE. 5,60 liter

Jawaban : D

5.   Unsur X dan Y dengan nomor atomnya 15 dan 20 berikatan membentuk senyawa dengan rumusnya ........A. XYB. XY2

C. X3Y2

D. X2Y3

E. XY3

Jawaban : D

6.   Pupuk ZA ialah pupuk buatan dengan rumus kimianya adalah ........A. CO(NH2)2

B. (NH4)2SO4

C. Ca(H2PO4)2

D. NaNO3

E. KNO3

Jawaban : B

7.   Bilangan oksidasi Fosfor dalam ion P2O74- adalah ........

A. +2B. +3C. +4

D. +5E. +7

Jawaban : D

8.   Suatu senyawa terdiri dari 75% C dan 25% H. Bila diketahui 11,2 liter uap senyawa itu pada suhu 0° C, 1 atm massanya = 8 gram. (Ar : C =12, H = 1), maka rumus molekul senyawa itu adalah ........A. C2H8

B. C2H6

C. C2H4

D. C2H2

E. CH4

Jawaban : E

9.   Di antara kelompok senyawa di bawah ini yang semuanya mempunyai ikatan kovalen adalah ........A. KCl, NaCl dan HClB. NH3, CaO dan K20C. HCl, SO2 dan NH3

D. KBr, NaCl dan CaBr2

E. H2O, Na20 dan N2O5

Jawaban : C

10.   Karbon dan karbon monoksida bereaksi dengan O2 menghasilkan karbon dioksida, menurut persamaan:

Page 198: KIMIA

          C(s) + O2(g) CO2(g)                   H = -394 kJ           2CO(g) + O2(g) 2CO2(g)             H = -569 kJ Kalor pembentukan ( Hf) karbon mono oksida adalah ........A. 109,5 kJ/molB. -109,5 kJ/molC. 1750 kJ/mol

D. -219 kJ/molE. -291 kJ/mol

Jawaban : B

11.   Diketahui energi ikatan rata-rata :O H = 464 kJ/molO O = 500 kJ/molH H = 436 kJ/molBesarnya kalor yang diperlukan untuk menguraikan 9 gram air (Mr = 18) sesuai dengan persamaan : 2H2O(l) 2H2 + O2(g) adalah ........A. 8 kJB. 121 kJC. 222 kJ

D. 242 kJE. 484 kJ

Jawaban : D

12.   Pada reaksi   :   2A(g) + B(g) -p A2B(g)Diketahui bahwa reaksi berorde 1 terhadap zat B. Hubungan- laju reaksi awal zat B itu diperlihatkan oleh Grafik ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

13.   Pada reaksi : A(g) + B(g) C(g) diperoleh data percobaan :

Page 199: KIMIA

Persamaan laju reaksi total untuk reaksi di atas adalah ........A. V = k [A]²[B]0

B. V = k [A] [B]²C. V = k [A]²[B]

D. V = k [A]² [B]²E. V = k [B]

Jawaban : C

14.   Pada reaksi kesetimbangan:         Fe3+(aq) + SCN-(aq)       FeSCN2+(aq)        (cokelat)  (Tak berwarna)          (merah) Jika ditambahkan Na2HPO4 ke dalam sistem tersebut ternyata warna merah berkurang. Hal tersebut terjadi karena ........A. pengurangan semua konsentrasi zat, dan harga kc tetapB. kesetimbangan bergeser ke kanan dan harga kc makin besarC. kesetimbangan bergeser ke kiri. dan harga kc makin kecilD. konsentrasi Fe3+ bertambah dan harga kc bertambahE. konsentrasi SCN- bertambah dan harga kc tetapJawaban : C

15.   Konstanta kesetimbangan Kc untuk reaksi : 2SO2(g) + O2(g) 2SO3(g) adalah 900. Pada suhu 570° C dengan suhu yang sama harga Kc untuk reaksi :

SO3(g) SO2(g) + O2(g) adalah ........A.

B.

C. 3

D. 30E. 90

Jawaban : B

16.   Berikut ini harga tetapan asam (Ka) dari beberapa asam :

Urutan kekuatan asam di atas adalah ........A. HA > HD > HEB. HB > HA > HEC. HA > HC > HB

D. HC > HE > HDE. HD > HA> HC

Jawaban : D

Page 200: KIMIA

17.   Larutan asam asetat (Ka = 2 x 10-5) mempunyai harga pH = 3 - log 2, maka konsentrasi larutan asam itu adalah ........A. 0,10 MB. 0,15 MC. 0,18 M

D. 0,20 ME. 0,40 M

Jawaban : D

18.   H2SO4 dalam air mengalami 2 tahap reaksi sebagai berikut :          H2SO4 + H2O H3O+ + HSO4

-

          HSO4- + H2O H3O+ + SO4

2- Pada reaksi di atas yang merupakan pasangan asam basa konyugasi menurut Bronsted Lowry adalah ........A. H2SO4 - H3O+

B. H2O - H3O+

C. HSO4- - H2SO4

D. H2O - HSO4-

E. HSO4- - SO4

2-

Jawaban : E

19.   Nama senyawa :

                 Adalah ....A. 2-metil 3-pentanonB. 4-metil 3-pentanonC. 3-heksanon

D. etil propil ketonE. etil isobitel keton

Jawaban : A

20.   Oksidasi 2-propanol akan menghasilkan ........A. CH3 O CH3

B. CH3 C CH3

C.

D. CH3COOHE. CH3CHO

Jawaban : C

21.   Agar 1 ton air tidak membeku pada suhu -5° C (Kr = 1,86) maka kedalamnya dilarutkan NaCl (Mr = 58,5) tidak kurang dari ........A. 26,9 kgB. 39,3 kgC. 58,5 kg

D. 78,6 kgE. 157,3 kg

Jawaban : D

22.   Bila 1.2 gram urea (Mr = 60) dilarutkan ke dalam air sehingga volume larutan menjadi

Page 201: KIMIA

2 dm³ pada suhu 27°C, maka tekanan osmotik larutannya adalah ........(R = 0,082)A. 1,23 atmB. 2,46 atmC. 3,69 atm

D. 4,92 atmE. 6,12 atm

Jawaban : B

23.   Pasangan larutan Berikut yang menghasilkan larutan penyangga adalah ........A. 100 ml NaOH 0,1 M + 100 ml HCl 0,1 MB. 100 ml NaOH 0,1 M + 100 ml HCl 0,2 MC. 100 ml NH4OH 0,2M +100 ml HCl 0,1 MD. 100 ml NH4OH 0,1 M + 100 ml HCN 0,2 ME. 100 ml NH4OH 0,1 M. + 100 ml HI 0,2 MJawaban : E

24.   Larutan jenuh L(OH)3 mempunyai pH =10, maka harga Ksp L(OH)3 adalah ........A. 1,0 x 10-10

B. 3,3 x 10-21

C. 3,3 x 10-17

D. 3 x 10-32

E. 3 x 10-37

Jawaban : C

25.   Kelarutan garam AgCl (Ksp =10-10) yang terkecil terdapat pada larutan ........A. CaCl2 0,1 MB. AlCl3 0,1 MC. NaBr 0,1 M

D. AgNO3 0,1 ME. NaCl 0,2 M

Jawaban : B

26.   Pada reaksi redoks berikut :           4Fe(s) + NO3

-(aq) + 10H+(aq) 4Fe2+(aq) + NH4+(aq) + 3H2O(l)

maka ........A. ion H+ mengalami reduksiB. ion NO3

- mengalami oksidasiC. Fe sebagai reduktorD. 1 mol NO3

- = 4 mol ekuivalenE. ion NH4

+ sebagai oksidatorJawaban : C

27.   Diketahui :Sn2+ + 2e Sn             E° = -0,04 voltAg+ + e Ag               E° = 0,81 volt Suatu sel volta yang terdiri dari : Sn / Sn2+ // Ag+ / Ag akan menghasilkan potensial sel sebesar ........A. 0,85 voltB. 0,66 voltC. 0,94 vol

D. 1,46 voltE. 1,74 volt

Jawaban : A

Page 202: KIMIA

28.   Hidrolisis total yang terjadi pada larutan yang mengandung garam-garam ........A. NaNO3, SrCl2

B. NH4NO3, Ca(NO2)2

C. FeCN2, NH4F

D. (NH4)2S, KCH3COOE. K2SO4, AlF3

Jawaban : C

29.   

Pada proses elektrolisis larutan Al2(SO4)3 seperti terlihat pada gambar di atas. Dengan menggunakan elektroda karbon reaksi manakah yang terjadi pada elektroda (+) ........A. Al Al3+ + 3eB. Al3+ + 3e AlC. 2H2O O2 + 4H+ + 4eD. 2H+ +2e H2

E. 2H2O + 2e H2 + OH-

Jawaban : C

30.   Gas Fluorin (Ar = 19) diperoleh dari elektrolisa leburan KHF2 sesuai dengan persamaan :           2HF2

- 2HF + F2 + 2eBila pada proses tersebut dialirkan arus listrik sebesar 10 ampere selama 30 menit, maka volume gas F2 yang dihasilkan pada STP adalah ........A. 2,09 literB. 4,17 literC. 5,6 liter

D. 7,8 literE. 11,2 liter

Jawaban : A

31.   Konfigurasi elektron dari unsur 29A adalah ........A. [Ar] 3d5 4s2 4p4

B. [Ar] 3d6 4s2 4p3

C. [Ar] 3d7 4s2 4p2

D. [Ar] 3d8 4s2 4p1

E. [Ar] 3d10 4s1

Jawaban : E

32.   Ion X2- mempunyai konfigurasi elektron [Ar] 3d10 4s2 4p6 dalam sistem periodik unsur X terletak pada ........A. golongan II A, periode ke 4B. golongan VIA, periode ke 4C. golongan II A, periode ke 6

D. golongan IV A, periode ke 6E. golongan VIII A, periode ke 4

Jawaban : B

Page 203: KIMIA

33.   Sebanyak 4,2 gram unsur L tepat bereaksi dengan 400 ml larutan HCl 1,5 M.. Bila Ar L = 28, rumus garam yang terbentuk adalah ........A. LClB. LCl2

C. LCl4

D. L2ClE. L2Cl3

Jawaban : C

34.   Pada proses 92U235 + 38Sr94 + 54Xe140 + ... Terjadi pelepasan ........A. satu partikel alfaB. tiga partikel betaC. dua partikel positron

D. dua partikel neutronE. tiga partikel proton

Jawaban : D

35.   Penyebab utama pencemaran udara adalah ........A. meletusnya gunung apiB. pemakaian insektisidaC. pembusukan senyawa organikD. pembakaran yang tidak sempurnaE. penggunaan senyawa fluoro karbonJawaban : D

36.   Pada reaksi 3Cl2(g) + 6KOH(aq) 5 KCl(aq) + KClO3(aq) + 3H2O(l) Bilangan oksidasi klorin berubah dari ........A. 0 menjadi -1 dan +5B. 0 menjadi +1 dan +5C. 0 menjadi +1 dan -1

D. 0 menjadi +1E. 0 menjadi -1

Jawaban : A

37.   Logam kalium adalah reduktor kuat. Fakta yang mendukung pemyataan tersebut adalah ........A. logam kalium sangat lunakB. KOH adalah elektrolit kuatC. Logam kalium mudah bereaksi dengan airD. KOH adalah basa kuatE. Kalium berwarna nyala unguJawaban : C

38.   Di bawah ini merupakan sifat-sifat koloid, kecuali ........A. efek tyndallB. gerak BrownC. tidak stabil

D. koagulasiE. bermuatan listrik

Jawaban : C

39.   Gas mulia yang paling banyak terdapat di alam semesta adalah ........A. Neon D. Xenon

Page 204: KIMIA

B. HeliumC. Argon

E. Kripton

Jawaban : B

40.   Di antara reaksi di bawah ini yang termasuk jenis reaksi polimerisasi adalah ........A. C2H4 + Br2 C2H4Br2

B. C2H5OH + Na C2H5ONa + H2

C. C2H4O + H2 C2H6OD. 3C2H2 C6H6

E. C2H5OH + H2SO4 C2H4 + H2O + H2SO4

Jawaban : D

41.   Glukosa dapat mereduksi larutan Fehling, karena glukosa mengandung ........A. gugus -OHB. gugus-COC. gugus -COO

D. Atom C asimetriE. gugus -CHO

Jawaban : E

42.   Dalam sistem periodik, dari kiri ke kanan sifat periodik unsur bertambah, kecuali ........A. afinitas elektronB. energi ionisasiC. keelektronegatifan

D. kekuatan asamE. daya reduksi

Jawaban : E

43.   Suatu ion kompleks dengan atom pusat Fe3+ mempunyai ligan molekul H2O dan ion S2O3

2-. Rumus ion kompleks itu yang paling benar adalah ........A. [Fe (H2O)2 (S2O3)2]+

B. [Fe (H2O)2 (S2O3)4]5-

C. [Fe (H2O) (S2O3)3]2-

D. [Fe (H2O)2 (S2O3)4]6-

E. [Fe (H2O)3 (S2O3)3]3-

Jawaban : E

44.   Nama senyawa di bawah ini adalah : ........

A. orto metal anilinB. meta amino toluenaC. orto amino toluena

D. meta metil fenil minaE. 2 metil fenil amino

Jawaban : A

45.   Di antara senyawa di bawah ini yang digunakan sebagai bahan pengawet makanan adalah........

Page 205: KIMIA

A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

LATIHAN 19

1.   Dari beberapa unsur berikut yang mengandung :           1. 20 elektron dan 20 netron           2. 10 elektron dan 12 netron           3. 15 proton dan 16 netron           4. 20 netron dan 19 proton           5. 12 proton dan 12 netron Yang memiliki sifat mirip dalam sistem periodik adalah ........A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 2 dan 4

D. 3 dan 4E. 1 dan 5

Jawaban : E

2.   Berdasarkan tabel berikut :

Molekul PH3 memiliki titik didih terendah. Penyebabnya adalah ........A. Mr terkecilB. Molekulnya kecilC. Terdapatnya ikatan hidrogenD. Terdapatnya ikatan gaya LondonE. Terdapatnya ikatan gaya van der wallsJawaban : E

3.   Berdasarkan gambar di bawah :

Page 206: KIMIA

Jika skala menunjukkan x lt, berarti gas yang dihasilkan x lt adalah ........ (Ar Mg =24)A. 3,361tB. 3,601tC. 22,41t

D. 7,20 ItE. 14,41t

Jawaban : B

4.   Tabung gas LPG mengandung gas propana (C3H8) dan gas butana (C4H10) di mana sangat dipergunakan dalam kehidupan rumah tangga selain minyak tanah.

Jika campuran gas yang terdapat pada tabung pada gambar di atas volumenya 20 1iter dibakar dengan udara yang mengandung 20% gas oksigen, maka udara yang diperlukan sebanyak ........A. 500 literB. 650 literC. 1000 liter

D. 1150 literE. 1300 liter

Jawaban : D

5.   Berdasarkan tabel berikut :

Urutan unsur-unsur tersebut dalam suatu perioda dari kiri ke kanan adalah ........A. T, Q, R, S dan PB. T, R, Q, P dan SC. T, P, Q, R dan S

D. T, S, Q, R dan PE. T, Q, S, R dan P

Jawaban : B

6.   Berdasarkan gambar berikut :

Page 207: KIMIA

Ikatan kovalen koordinasi terletak pada nomor ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : B

7.   Berdasarkan tabel berikut :

Senyawa yang paling polar di bawah ini adalah ........A. CO2

B. ClOC. CH4

D. HClE. PH3

Jawaban : D

8.   Diketahui kurva reaksi sebagai berikut :

Berdasarkan kurva tersebut, harga H2 adalah ........A. H1 - H2 - H3

B. H1 + H2 - H4

C. H1 - H3 - H4

D. H1 - H3 + H4

E. H1 + H3 + H4

Jawaban : C

9.   Di antara data kondisi reaksi berikut :

Manakah laju reaksinya paling rendah ........

Page 208: KIMIA

A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

10.   Hasil uji daya hantar listrik terhadap larutan A dan B diperoleh hasil sebagai berikut. Pada larutan A, lampu menyala dan terbentuk gelembung-gelembung gas, pada larutan B lampu tidak menyala dan terbentuk gelembung-gelembung gas. Kesimpulan yang dapat Anda tarik dari data tersebut adalah ........A. larutan A adalah elektrolit karena mudah larut dalam airB. larutan A adalah non-elektrolit karena hanya menghasilkan gelembung-gelembungC. larutan B adalah elektrolit karena tidak menghasilkan gelembung-gelembungD. larutan A adalah non-elektrolit karena terurai menjadi ion-ion yang menyalakan

lampuE. larutan B adalah elektrolit karena terurai menjadi ion-ion menghasilkan gelembung-

gelembungJawaban : E

11.   Perhatikan tabel Ka dan beberapa asam berikut:

Di antara asam di atas yang paling lemah adalah ........A. HLB. HDC. HB

D. HCE. HE

Jawaban : B

12.   

Berdasarkan hasil titrasi yang alatnya dan gambarnya seperti di atas diperoleh data sebagai berikut :

Page 209: KIMIA

Maka konsentrasi HC1 adalah ........A. 0,05 MB. 0,08 MC. 0,1 M

D. 1 ME. 0,04 M

Jawaban : E

13.   Berdasarkan pasangan larutan berikut ini : 1. 50 mL CH3COOH 0,2 M dan 50 mL NaOH 0,1 M2. 50 mL CH3COOH 0,2 M dan 100 mL NaOH 0,1 M3. 50 mL H2CO3 0,2 M dan 100 mL NH3 (aq) 0,1 M 4. 50 mL HCl 0,1 M dan 50 mL NH3(aq) 0,2 M 5. 50 mL HCl 0,1 M dan 50 mL NaOH 0,2 MPasangan-pasangan yang pH-nya tidak akan berubah apabila ditambah sedikit larutan basa kuat atau asam kuat adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4

D. 2 dan 3E. 1 dan 5

Jawaban : C

14.   Berdasarkan gambar berikut :

Jika garam-X terdiri dari asam lemah dan basa kuat, maka Mr garam-X adalah ........ (Ka = 2 .10-4; Kw =10-14)A. 13,6B. 10,2C. 6,8

D. 3,4E. 1,7

Jawaban : C

Page 210: KIMIA

15.   Diketahui : Ksp Ag2CO3   = 8 x 10-12                  Ksp AgCl         = 2 x 10-10                  Ksp Ag3PO4   = 1 x 10-16                  Ksp AgI           = 8,5 x 10-17                  Ksp AgCN       =1,2 x 10-16 Berdasarkan data tersebut, garam yang paling besar kelarutannya dalam air adalah ........A. AgClB. A3PO4

C. AgI

D. Ag2CO3

E. AgCN

Jawaban : D

16.   Berikut adalah data titik beku (Tf) berbagai larutan elektrolit dan non-elektrolit.

Berdasarkan data tersebut, dapat disimpulkan bahwa ........A. larutan elektrolit yang berkonsentrasi sama memiliki titik beku yang samaB. titik beku larutan dipengaruhi oleh jenis zat terlarut dan jenis pelarutC. titik beku larutan elektrolit lebih tinggi daripada larutan non-elektrolitD. semakin besar konsentrasi zat, semakin tinggi titik beku larutanE. pada konsentrasi sama, titik beku larutan elektrolit lebih rendah daripada larutan

non-elektrolitJawaban : E

17.   

Dari diagram PT H2O berikut yang merupakan daerah perubahan titik beku adalah ........A. A dan HB. B dan CC. G dan H

D. I dan JE. D dan E

Page 211: KIMIA

Jawaban : C

18.   Diketahui data potensial elektroda standar : Ag+

(aq) + e-     Ag(s)            E° = +0,80 voltZn2+

(aq) + 2e   Zn(s)            E° = -0,76 volt In3+

(aq) + 3e-   In(s)            E° = -0,34 voltMn2+

(aq) + 2e-   Mn(s)        E° = -1,20 voltReaksi redoks yang tidak berlangsung spontan adalah ........A. Zn2+

(aq) + Mn(s) Mn2+(aq) + Zn(s)

B. 3 Ag+(aq) + In(s) In3+

(aq) + 3 Ag(s)

C. 3 Mn(s) + 2 In3+(aq) 2 In(s) + 3 Mn2+

(aq)

D. 2 I3+(aq) + 3 Zn(s) 2 In(s) + 3 Zn2+

(aq)

E. Mn2+(aq) + 2 Ag(s) Mn(s) + 2 Ag+

(aq)

Jawaban : E

19.   

Peristiwa elektrolisis dari keempat gambar di atas yang menghasilkan gas oksigen adalah........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 3 dan 4

D. 2 dan 3E. 2 dan 4

Jawaban : B

20.   

Dalam proses elektrolisis pada gambar di atas, arus listrik sebesar 1.930 coulomb dilewatkan dalam leburan suatu zat elektrolit dan mengendapkan 1,5 gram X2+ pada katode. Jika diketahui tetapan Faraday adalah 96.500 coulomb, maka massa atom relatif X adalah ........A. 450B. 300

D. 75E. 37,5

Page 212: KIMIA

C. 150Jawaban : C

21.   Sel elektrokimia :

Penulisan lambang sel yang tepat dari gambar sel tersebut adalah ........A. Cu(a) | Cu2+ || Zn(s) | Zn2+

(aq)

B. Zn(s) | Zn2+(aq) || Cu2+

(aq) | Cu(s)

C. Cu2+(s) | Cu(s) || Zn2+

(aq) | Zn(s)

D. Zn2+(aq) | Zn(s) || Cu(s) | Cu2+

(aq)

E. Zn(s) | Zn2+(aq) || Cu(s) | Cu2+

(aq)

Jawaban : B

22.   

Besi paling cepat terkorosi pada percobaan nomor ........A. (1)B. (2)C. (3)

D. (4)E. (5)

Jawaban : D

23.   

Nama senyawa dari struktur di atas adalah ........A. tribromo fenolB. 2, 3, 5-tribromo fenolC. 2, 4, 6-tribromo fenol

D. 2, 3, 5-tribromo hidrokso benzeneE. 2, 4, 6-tribromo hidrokso benzene

Page 213: KIMIA

Jawaban : C

24.   Suatu senyawa karbon yang mengandung inti benzena mempunyai sifat sebagai berikut : - berupa kristal dan larutan dalam air - bersifat asam lemah dan bereaksi dengan NaOH - bersifat pemusnah hamaMaka senyawa itu adalah ........A. nitrobenzenaB. benzil alkoholC. anilina

D. tolueneE. fenol

Jawaban : E

25.   Perhatikan rumus bangun senyawa berikut :(1)  CH3 - CH2 - CH - CH3

                               |                            CH - CH2 - CH3

                               |                            CH3

      CH3 CH3

         |       |(2)  CH - C - CH2 - CH3

         |       |      CH2 CH2

         |      CH3

(3)  CH2 - CH - CH - CH2

          |         |         |        |       CH3  CH3  CH3  CH3

(4)  CH3 - CH - CH - CH2 - CH3

                    |        |                CH2 CH2

                    |        |                CH3 CH3

Pasangan senyawa yang merupakan isomer adalah ........A. (2) dan (4)B. (1) dan (2)C. (3) dan (4)

D. (1), (2), dan (3)E. (1), (2), (3), dan (4)

Jawaban : A

Page 214: KIMIA

26.   

Polimer akrilik digunakan sebagai bahan dasar cat, sebagai monomer penyusunnya adalah........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

27.   

Aspirin dikenal juga dengan nama asetosal (asam asetil salisilat), memiliki khasiat sebagai penghilang rasa sakit dan penurun panas, namun dalam penggunaan waktu lama menimbulkan maag. Manakah rumus struktur aspirin tersebut dari struktur di bawah ini:A.

B.

D.

E.

Page 215: KIMIA

C.

Jawaban : E

28.   Manakah satu di antara grafik berikut yang benar untuk menggambarkan energi ionisasi tingkat pertama terhadap nomor atom dari unsur transisi periode keempat ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

29.   

Gambar di atas merupakan proses untuk mendapatkan asam sulfat dengan proses kontak. Pada urutan ke berapa SO3 dan H2SO3 diperoleh ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : C

30.   Senyawa magnesium selain dipergunakan untuk penetralan asam lambung juga untuk batu bata tahan api. Senyawa magnesium yang dipergunakan untuk batu bata tahan api adalah........

Page 216: KIMIA

A. MgSO4

B. Mg(OH)2

C. MgCl2

D. MgOE. MS

Jawaban : D

LATIHAN 20

1.   Di antara unsur-unsur 12 P, 16 Q, 19 R, 34 S dan 53 T yang terletak pada golongan yang sama dalam sistem periodik unsur adalah ........A. P dan QB. P dan RC. S dan T

D. Q dan SE. R dan T

Jawaban : D

2.   Unsur B, N, F dan H masing-masing mempunyai elektron valensi 3, 5, 7 dan 1. Antara unsur-unsur ini dapat terbentuk senyawa BF3NH3. Ikatan apakah yang terdapat dalam senyawa tersebut ........A. heteropolar dan homopolarB. heteropolar dan kovalen koordinasiC. homopolar dan kovalen koordinasi.D. heteropolarE. kovalen koordinasiJawaban : E

3.   Nomor atom unsur X sama dengan 27. Jumlah elektron tidak berpasangan dalam ion X2+ adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 5E. 7

Jawaban : C

4.   Pada reaksi :           a K2MnO4 + b HCl MnO2 + c KMnO4 + d KCl + e H2OBesarnya harga a, b, c, d dan e berturut-turut adalah ........A. 3 - 4 - 2 - 4 - 2B. 2 - 4 - 2 - 3 - 2C. 3 - 2 - 4 - 2 - 4

D. 1 - 4 - 2 - 3 - 2E. 3 - 2 - 2 - 4 - 2

Jawaban : A

5.   Pada suhu dan tekanan tetap, 160 ml campuran gas metana dan propana dibakar sempurna dengan 500 ml gas oksigen, maka persen volume gas propana di dalam campuran semula adalah ........A. 37,5%B. 43,7%C. 56,5%

D. 62,5%E. 75%

Jawaban : A

Page 217: KIMIA

6.   Ke dalam 500 ml larutan asam nitrat 0,2 M ditambahkan larutan Na2CO3 melalui reaksi (belum setara) :     HNO3(aq) + Na2CO3(aq) NaNO3(aq) + H2O(l)+ CO2(g)Pada suhu dan tekanan sama, 0,5 liter gas NO memiliki massa 7,5 gram (Mr = 30), maka volume gas CO2 yang dihasilkan sebanyak ........A. 250 mlB. 200 mlC. 175 ml

D. 150 mlE. 100 ml

Jawaban : E

7.   Perhatikan gambar berikut ini !

Reaksi yang menghasilkan endapan terdapat pada tabung reaksi ........A. 1 dan 2B. 2 dan 4C. 3 dan 4

D. 2 dan 3E. 4 dan 5

Jawaban : B

8.   Suatu paduan logam (aliasi) yang terdiri dari 90% Al (Ar = 27) dan 10% Cu (Ar = 63,5) digunakan untuk menghasilkan gas H2 dengan cara mereaksikannya dengan asam klorida. Untuk menghasilkan 6,72 liter gas H2 (STP), maka dibutuhkan paduan logam sebanyak ........A. 21,6 gramB. 12 gramC. 6,7 gram

D. 6 gramE. 5,4 gram

Jawaban : D

9.   Konsentrasi ion H+ yang terdapat dalam campuran 50 ml larutan H2SO4 0,2 M dengan 50 ml larutan CH3COOH 0,4M (Ka CH3COOH = 10-5) adalah ........A. 0,1 MB. 0,2 MC. 0,3 M

D. 0,4 ME. 0,5 M

Jawaban : B

10.   Ke dalam 90 ml larutan NH4OH 0,1 M (Kb NH4OH = 10-5) dicampurkan dengan 15 ml larutan H2SO4H 0,1M. Maka pH larutan yang terjadi adalah ........A. 5 - log 2B. 5 - log 4

D. 9 + log 2E. 9 + log 4

Page 218: KIMIA

C. 8 + log 5Jawaban : E

11.   Diketahui garam-garam :1. (NH4)2SO4              4. FeCl3

2. (CH3COO)2Ca        5. Na2CO3

3. Ba (NO3)2

Pasangan garam yang larutannya dalam air dapat mengubah lakmus biru menjadi merah adalah ........A. 2 dan 5B. 1 dan 4C. 3 dan 4

D. 4 dan 5E. 2 dan 3

Jawaban : B

12.   Sebanyak 3,16 gram (CH3COO)2Ca, Mr = 158 dilarutkan dalam air hingga volumenya 5 liter. Jika KaCH3COOH = 2 x 10-5, pH larutannya adalah ........A. 5 - log 2B. 6 - log 2C. 8 + log 2

D. 9 + log 2E.

8 + log 2Jawaban : E

13.   Dalam 200 ml larutan terdapat 2 x 10-5 mol Mg(OH)2 jenuh, maka kelarutan Mg (OH)2 dalam larutan pH = 12 + log 2 adalah ........A. 1,0 x 10-2 MB. 0,5 x 10-3 MC. 1,0 x 10-8 M

D. 2,0 x 10-8 ME. 4,0 x 10-8 M

Jawaban : A

14.   Dari lima macam larutan berikut yang mempunyai titik beku terendah adalah ........A. CO(NH2)2 0,05 MB. NaCl 0,03 MC. BaCl2 0,03 M

D. AlCl3 0,02 ME. Fe2(SO4)3 0,02 M

Jawaban : E

15.   Sebanyak 13,68 gram sukrosa (Mr = 342) dilarutkan dalam air sampai volume larutan 100 ml pada suhu 27° C, jika diketahui R = 0,082 L atm mol-1K-1, tekanan osmotik larutan tersebut adalah ........A. 9,84 atmB. 6,15 atmC. 4,92 atm

D. 0,98 atmE. 0,092 atm

Jawaban : A

16.   Fase terdispersi dan medium pendispersi pada kabut adalah ........A. cair dalam gasB. gas dalam cairC. padat dalam padat

D. cair dalam padatE. padat dalam gas

Page 219: KIMIA

Jawaban : A

17.   Nama yang tepat untuk senyawa berikut adalah ........

A. 2,5 dimetil - 5 etil - 2 pentenaB. 2 - metil - 5 etil - 2 heksenaC. 2 etil - 5 metil - 2heksena

D. 3,6 dimetil - 5 heptenaE. 2,5 dimetil - 2 heptena

Jawaban : E

18.   Untuk meningkatkan bilangan oktan pada bensin dapat ditambahkan cat aditif yang lebih aman dari TEL yaitu MTBE rumus kimia MTBE adalah ........A. (CH3)2CH2COCH3

B. (CH3)3COCH3

C. (C2H5)4Pb

D. (C2H5)2PbE. (CH3)3CO2CH3

Jawaban : B

19.   Senyawa yang dapat bereaksi dengan pereaksi Fehling atau Tollens memiliki gugus fungsi........A. - O -B. - CO -C. - COOH

D. - CHOE. - COO -

Jawaban : D

20.   Pasangan senyawa karbon di bawah ini yang merupakan isomer gugus fungsi adalah ........A. propanol dan propanalB. metil etanoat dan propanolC. etil-metil-eter dan metil etanoatD. etil-metil-keton dan propanonE. propanol dan metoksietanaJawaban : E

21.   Turunan benzena berikut yang disebut paranitrofenol adalah ........A.

B.

D.

E.

Page 220: KIMIA

C.

Jawaban : C

22.   Sebanyak X molekul alanin (Mr = 89) berpolimerisasi kondensasi membentuk senyawa polipeptida. Jika Mr polipeptida 870. Mr H2O = 18, maka nilai X adalah ........A. 10B. 12C. 14

D. 15E. 18

Jawaban : A

23.   Perhatikan 5 macam kelompok mengenai polimer berikut :

Berdasarkan data di atas, mana polimer yang sesuai dengan tabel no. 1 dan 4 adalah ........A. Bakelit dan NilonB. Karet dan ProteinC. Nilon dan Teflon

D. Protein dan NilonE. Polistirena dan Teflon

Jawaban : A

24.   Dari beberapa karbohidrat berikut :1. Fruktosa              4. Glukosa2. Maltosa               5. Galaktosa3. Laktosa Karbohidrat yang dapat diserap oleh tubuh tanpa mengalami hidrolisis terlebih dahulu adalah ........A. 1, 2 dan 3B. 1, 3 dan 5C. 2, 3 dan 5

D. 1, 4 dan 5E. 3, 4 dan 5

Jawaban : D

25.   Data percobaan uji protein sebagai berikut:

Page 221: KIMIA

Pasangan senyawa protein yang mengandung inti benzena adalah ........A. M dan NB. L dan NC. K dan L

D. L dan ME. K dan M

Jawaban : E

26.   Gas asetilena dapat dihasilkan dari reaksi :      CaC2(s) + 2H2O(l) Ca(OH)2(aq) + C2H2(g)

Kalor pembakaran gas asetilen 320 kJ/mol. Jika dalam suatu proses digunakan 320 gram Kalsium Karbida dengan asumsi hanya 60% CaC2 yang bereaksi, akan dihasilkan kalor sebanyak ........A. 320 kJB. 480 kJC. 640 kJ

D. 800 kJE. 960 kJ

Jawaban : E

27.   

H2O(l) H2(g) + O2(g)                     H = +68,3 kkal

H2(g) + O2(g) H2O(g)                     H = -57,8 kkalH2O(l) H2O(s)                                   H = -1,4 kkalPerubahan entalpi dari es menjadi uap adalah ........A. -11,9 kkalB. +11,9 kkalC. -91,0 kkal

D. +9,1 kkalE. +12,47 kkal

Jawaban : B

28.   Dalam suatu percobaan penentuan laju reaksi P + Q hasil, diperoleh data sebagai berikut:

Dari percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa orde reaksi totalnya adalah ........A. 1B. 2

D. 4E. 5

Page 222: KIMIA

C. 3Jawaban : C

29.   Diketahui reaksi kesetimbangan pada suhu 725°C     4 NH3(g) + 5 O2(g) 4 NO(g) + 6 H2O(l)         H = -1169,5 kJKesetimbangan dapat terganggu jika:1. suhu dinaikkan               3. volume diperbesar2. tekanan diperbesar        4. hasil reaksi dikeluarkanUntuk memperoleh gas NO lebih banyak yang dapat dilakukan adalah ........A. 2 dan 4B. 2 dan 3C. 1 dan 4

D. 1 dan 3E. 1 dan 2

Jawaban : A

30.   Reaksi : 2 CO(g) + O2(g) 2 CO2(g)

Pada suhu tertentu 4 mol CO direaksikan dengan O2, ternyata dalam kesetimbangan terdapat 2 mol CO. Jika volume ruangan 10 liter dan harga tetapan kesetimbangan sama dengan 4, maka O2 yang diperlukan adalah ........A. 0,40 molB. 0,25 molC. 2,5 mol

D. 3,5 molE. 4 mol

Jawaban : D

31.   Logam Fe (Ar Fe = 56) jika dilarutkan di dalam asam dan direaksikan dengan KMnO4 akan terjadi reaksi sebagai berikut:

          Fe2+(aq) + Mn2+(aq) + Fe3+

(aq)

Jika berat Fe yang dilarutkan 11,2 gram, maka volume KMnO4 0,1 M yang dibutuhkan untuk reaksi tersebut adalah ........A. 120 mlB. 160 mlC. 250 ml

D. 320 mlE. 400 ml

Jawaban : E

32.   Diketahui : E° dari : Zn2+ | Zn = -0,76 V              Cu2+ | Cu = +0,34 VFe2+ | Fe = -0,41 V              Ag+  | Ag = +0,80 VPb2+ | Pb = -0,13 V Sel kimia yang menghasilkan sel paling besar adalah ........A. Zn2+ | Zn || Cu2+ | CuB. Fe2+ | Fe || Ag+ | AgC. Zn2+ | Zn || Ag+ | Ag

D. Pb2+ | Pb || Cu2+ | CuE. Zn2+ | Zn || Pb2+ | Pb

Jawaban : C

33.   Jika diketahui :Zn + Cu2+ Zn2+ + Cu             E° = +1,10 voltSn2+ + 2e Sn                          E° = -0,14 volt.

Page 223: KIMIA

Cu2+ + 2e Cu                         E° = +0,34 volt.Maka potensial standar bagi reaksi:      Zn + Sn2+ Zn2+ + Sn adalah ........A. +1,44 voltB. +0,62 voltC. +0,76 volt

D. +0.96 voltE. +1,24 volt

Jawaban : B

34.   Untuk menetralkan larutan yang terbentuk di Katode pada elektrolisis larutan Na2SO4 diperlukan 50 ml larutan HCl 0.2 M.Jumlah muatan listrik yang digunakan adalah ........A. 0,01 FB. 0,02 FC. 0,05 F

D. 0,10 FE. 0,20 F

Jawaban : A

35.   

Peristiwa elektrolisis dari ke empat gambar di atas yang menghasilkan gas hidrogen adalah........A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 1 dan 3

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : D

36.   Diketahui potensial reduksi standar dari: Al3+ | Al = -1,66 V            Cu2+ | Cu = +0,34 VZn2+ | Zn = -0,76 V           Ag+ | Ag = +0,80 VFe2+ | Fe = -0,44 VBerdasarkan data tersebut, pasangan logam yang dapat mencegah terjadinya korosi pada Besi adalah ........A. Cu dan ZnB. Al dan CuC. Cu dan Ag

D. Zn dan AlE. Zn dan Ag

Jawaban : D

37.   Di antara pernyataan berikut yang tidak tepat mengenai gas mulia adalah ........A. gas mulia merupakan golongan unsur yang bersifat inert.B. di alam gas mulia tidak bereaksi dengan unsur lain atau berada sebagai unsur bebas.C. di antara gas mulia hanya Xe yang dapat direaksikan dengan unsur lain pada kondisi

tertentuD. bilangan oksidasi Xe dalam XeF6 dan dalam XeO3 adalah +6

Page 224: KIMIA

E. argon sebagai gas pengisi lampu penerang memiliki konfigurasi elektron terluar sebagai konfigurasi delapan.

Jawaban : B

38.   Berdasarkan urutan sifat oksidator unsur-unsur halogen, maka reaksi redoks di bawah ini yang tidak mungkin berlangsung adalah ........A. Br2 + 2F- F2 + 2 Br-

B. Cl2 + 2Br- 2 Cl + Br2

C. 2Br- + F2 2F- + Br2

D. 2 I- + Br2 I2 + 2 BrE. 2 Cl- + F2 Cl2 + 2FJawaban : A

39.   Pasangan garam alkali tanah yang menyebabkan kesadahan tetap pada air adalah ........A. CaSO4 dan Sr(HCO3)2

B. CaCl2 dan MgCl2

C. Mg (HCO3)2 dan MgCl2

D. Ca(HCO3)2 dan Mg (HCO3)2

E. CaCl2 dan Ca(HCO3)2

Jawaban : B

40.   Perhatikan tabel berikut:

Pasangan yang tepat antara senyawa dan kegunaannya adalah ........A. 1 dan bB. 2 dan aC. 4 dan c

D. 2 dan dE. 3 dan d

Jawaban : E

41.   Sifat di bawah ini yang sesuai untuk unsur-unsur periode ke tiga adalah ........A. Na paling sukar bereaksiB. P, S dan Cl cenderung membentuk basaC. S adalah logamD. Na, Mg, Al dapat berperan sebagai pengoksidasiE. energi ionisasi Ar paling besarJawaban : E

42.   16,25 gram logam unsur transisi yang bervalensi dua direaksikan dengan larutan HCl dan menghasilkan 5,6 dm³ gas hidrogen (STP). Jika atom ini mengandung 35 netron, maka konfigurasi logam tersebut adalah ........A. (Ar) 4s2 3d3

B. (Ar) 4s2 3d5

C. (Kr) 4s2 3d10

D. (Ar) 4s2 3d10

E. (Kr) 5s2 4d6

Jawaban : D

Page 225: KIMIA

43.   Manfaat elektrolisis dalam pembuatan tembaga adalah ........A. menaikkan kadar tembaga dalam bijihnyaB. memisahkan bijihnya dari kotoranC. menghasilkan tembaga yang lebih murniD. menghilangkan kandungan peraknyaE. membuat tembaga yang tahan karatJawaban : B

44.   Dari suatu eksperimen dihasilkan gas X yang mempunyai sifat :1. tidak berwarna2. berbau menyengat3. bila bereaksi dengan HCl pekat menghasilkan kabut putih4. larutannya dapat mengubah lakmus merah menjadi biru.Gas X tersebut adalah ........A. CO2

B. NH3

C. NO2

D. SO2

E. H2

Jawaban : B

45.   Perhatikan gambar uji nyala dari ion alkali tanah berikut:

Warna nyala dari ion Na+ dan ion Ba2+ adalah ........A. 5 dan 2B. 1 dan 2C. 2 dan 5

D. 1 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : A

LATIHAN 21

1.   Isotop terdiri dari ........A. 13 proton, 14 elektron dan 27 neutronB. 13 proton, 13 elektron dan 27 neutronC. 13 proton, 13 elektron dan 14 neutronD. 14 proton, 14 elektron dan 13 neutronE. 27 proton, 27 elektron dan 14 neutronJawaban : C

Page 226: KIMIA

2.   Konfigurasi elektron dari unsur X adalah 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p3. Unsur tersebut terletak pada ........A. golongan IIIA perioda 5B. golongan VA perioda 5C. golongan VA perioda 3

D. golongan IIIA perioda 4E. golongan VIA perioda 5

Jawaban : B

3.   Diketahui keelektronegatifan H = 2,1; Cl = 3,5; F = 4,0; Br = 2,8. Senyawa yang paling polar di bawah ini adalah ........A. HClB. HFC. ClF

D. BrFE. BrCl

Jawaban : B

4.   Pada suhu dan tekanan tertentu terjadi pembakaran sempurna gas C2H6 oleh 3,5 liter gas O2 dengan persamaan reaksi :             C2H6(g) + O2(g) CO2(g) + H2O (belum setara).Volume gas CO2 yang dihasilkan adalah ........A. 2 literB. 3,5 literC. 5 liter

D. 6 literE. 14 liter

Jawaban : A

5.   Pada suatu bejana direaksikan 100 ml KI 0,1 M dengan 100 ml Pb(NO3)2 0,1 M menurut reaksi :           2 KI(aq) + Pb(NO3)2(aq) PbI2(s)6,0 + 2KNO3(aq).Pernyataan yang sesuai untuk reaksi di atas adalah ........(Ar K = 39; I = 127; Pb = 207; N= 14; O=16)A. Pb(NO3)2 merupakan pereaksi batasB. KI merupakan pereaksi batasC. Bersisa 1,65 gram KID. Bersisa 0,65 gram Pb(NO3)2

E. KI dan Pb(NO3)2 habis bereaksiJawaban : B

6.   Data hasil percobaan sebagai berikut:

Larutan yang merupakan elektrolit adalah ........A. I, II dan IIIB. I, II dan IV

D. II, III dan VE. II, IV dan V

Page 227: KIMIA

C. I, III dan VJawaban : D

7.   Larutan CH3COOH 0,1 M (Ka =10-5) mempunyai pH ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

8.   PH campuran dari 200 ml NH4OH 0,1 M dengan 200 ml NH4Cl 0,1 M adalah ........ (Kb =10-5)A. 5B. 7C. 9

D. 11E. 13

Jawaban : C

9.   Garam yang mengalami hidrolisis sebagian dan bersifat asam adalah ........A. CH3COONaB. HCOOKC. NH4Cl

D. KClE. CH3COONH4

Jawaban : C

10.   Dua larutan elektrolit yang satu mengandung kation A2+ dan yang lainnya mengandung anion B- dicampurkan. Akan terjadi endapan AB2 (Ksp = 10-6) jika masing-masing konsentrasinya adalah ........A. [A2+] = 10-1 M dan [B-] = 10-1 MB. [A2+] = 10-2 M dan [B-] = 10-2 MC. [A2+] = 10-3 M dan [B-] = 10-3 MD. [A2+] = 10-3 M dan [B-] = 10-4 ME. [A2+] = 10-4 M dan [B-] = 10-5 MJawaban : A

11.   Tinta merupakan sistem koloid yang fasa terdispersi dan medium pendispersinya adalah........A. gas - padatB. cair - gasC. padat - gas

D. cair - padatE. padat - cair

Jawaban : E

12.   Di antara larutan-larutan berikut ini yang mempunyai penurunan titik beku paling tinggi pada konsentrasi yang sama adalah ........A. ureaB. glukosaC. asam asetat

D. kalium sulfatE. natrium klorida

Jawaban : D

Page 228: KIMIA

13.   Sebanyak 82 gram suatu zat non elektrolit dilarutkan dalam air hingga volume 1 liter dan mempunyai tekanan osmotik sebesar 9,84 atmosfir pada suhu 27°C. Jika tetapan R = 0,082 L atm/mol K, maka Mr zat tersebut adalah ........A. 180B. 205C. 208

D. 214E. 342

Jawaban : B

14.   Di antara senyawa alkana berikut ini, yang diperkirakan akan mempunyai titik didih paling rendah adalah ........A. n-pentanaB. 2-metil-butanaC. 2, 2-dimetil propana

D. 2, 2-dimetil butanaE. 2, 3-dimetil butana

Jawaban : C

15.   Berdasarkan reaksi berikut : 1. CH2 = CH - CH3 + HCl CH3 - CHCl - CH3

2. CH3 - CH2 - CH2Cl + KOH CH3 - CH = CH2 + KCl +H2O3. CH3 - CH2 - CH2Cl + KOH CH3 - CH2 - CH2OH + KClDari ketiga reaksi tersebut berturut-turut adalah ........A. adisi, eliminasi, substitusiB. adisi, substitusi, eliminasiC. eliminasi, substitusi, adisi

D. adisi, substitusi, oksidasiE. oksidasi, adisi, eliminasi

Jawaban : A

16.   Nama senyawa yang benar dari gugus fungsi karbon berikut adalah ........

A. HeksanalB. 2 - butanalC. 2 - metil pentanal

D. 3 - metil - 2 - butanalE. 2, 3 - dimetil butanal

Jawaban : E

17.   Pada senyawa karbon berikut yang merupakan isomer adalah ........I.    2 - metil -1- butanolII.   3 - metil - butanal III.  metil - butanoatIV. 2 - pentanonA. I dan IIB. I dan IIIC. II dan III

D. II dan IVE. III dan IV

Jawaban : D

Page 229: KIMIA

18.   Dari senyawa haloalkana berikut: I.  Teflon                    III. Kloroetana II. Halotan                 IV. Etil bromidaYang berguna sebagai obat bius adalah ........A. I dan IIB. I dan IIIC. II dan III

D. II dan IVE. III dan IV

Jawaban : E

19.   Suatu senyawa karbon dengan rumus molekul C2H6O dapat bereaksi dengan logam natrium dan juga dengan PCl3. Berdasarkan hal ini, senyawa karbon tersebut mengandung gugus fungsi ........A. - OHB. - O -C. - CO -

D. - COHE. - CO2 -

Jawaban : B

20.   

Senyawa dengan rumus struktur seperti di atas diberi nama ........A. fenilasetalB. asam benzoatC. hidroksi benzena

D. asam toluatE. asam benzofenolut

Jawaban : B

21.   

Rumus senyawa di atas digunakan sebagai ........A. pengawetB. pemanisC. antiseptik

D. penambah rasaE. antioksidan

Jawaban : C

22.   Perhatikan lima buah polimer di bawah ini :1. polivinil asetat 2. polisakarida 3. poli isoprena 4. polivinil klorida 5. poli etenaPasangan polimer yang termasuk polimer alam adalah ........

Page 230: KIMIA

A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 2 dan 4

D. 3 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : B

23.   Rumus umum asam amino yang merupakan monomer pembentuk protein adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : A

24.   Diketahui : H 0f  H2O(l) = -285,5 kj/molH 0f  CO2(g) = -393,5 kj/molH 0f  C3H8(g) = -103,0 kj/mol

Perubahan entalpi dari reaksi :C3H8(g) +5O2(g) 3 CO2(g) + 4 H2O(l) adalah ........A. -1180,5 kJB. +1180,5 kJC. +2219,5 kJ

D. -2219,5 kJE. -2426,5 kJ

Jawaban : D

25.   Diketahui energi ikatan rata-rata : C = C    : 146 kkal/molC - C     :  83 kkal/molC - H     : 99 kkal/mol C - Cl    : 79 kkal/mol H - Cl    : 103 kkal/molMaka perubahan entalpi pada reaksi :       C2H4(g) + HCl(g) C2H5Cl(g) adalah ........A. -510 kkalB. +510 kkalC. +721kkal

D. -42 kkalE. -12 kkal

Jawaban : E

Page 231: KIMIA

26.   Dari reaksi A + B zat hasil

Dari percobaan 1 dan 3 laju reaksi dipengaruhi oleh ........A. konsentrasiB. sifat zatC. suhu

D. luas permukaanE. katalis

Jawaban : D

27.   Dari data suatu reaksi : N2(g) + 3 H2(g) 2 NH3(g)

Rumus laju reaksi adalah ........A. v = k [N2] [H2]3

B. v = k [N2] [H2]2

C. v = k [N2] [H2]

D. v = k [N2]2 [2H2]E. v = k [N2]2 [2H2]2

Jawaban : C

28.   Agar pada reaksi kesetimbangan :           N2(g) + 3 H2(g) 2 NH3                 H = -92 kj Jumlah gas NH3 yang dihasilkan maksimal. Maka tindakan yang diperlukan adalah ........A. memperbesar volumeB. menurunkan tekananC. menambah konsentrasi NH3

D. mengurangi konsentrasi H2

E. menurunkan suhuJawaban : E

29.   Dalam suatu bejana yang bervolume 1 liter, 4 mol gas NO2 membentuk kesetimbangan :           2NO2(g) 2 NO(g) + O2(g) Dalam keadaan setimbang pada suhu tetap terbentuk 1 mol O2. Tetapan kesetimbangan Kc adalah ........A. 0,5 D. 2,0

Page 232: KIMIA

B. 1,0C. 1,5

E. 4,0

Jawaban : B

30.   Pada reaksi redoks :          aCr2O7

-2(aq) + 14 H+

(aq) + b Fe2+(aq) cCr3+

(aq) + 7H2O(l) + d Fe3+(aq)

Nilai a, b, c, dan d berturut-turut dalam reaksi adalah ........A. 1, 4, 2, 4B. 1, 6, 2, 6C. 2, 8, 2, 8

D. 2, 8, 4, 8E. 3, 8, 6, 8

Jawaban : B

31.   Diketahui potensial reduksi :Ca2+

(aq) + 2e Ca(s)               E° = -2,87 VAl3+

(aq) + 3e Al(s)                 E° = -1,66 VPotensial sel untuk reaksi :3Ca(s) + 2 Al3+

(aq) 3 Ca2+(aq) + 2 Al(s) adalah ........

A. -4,33 VB. -11,9 VC. +11,9 V

D. +5,29 VE. +1,21 V

Jawaban : D

32.   Logam Cu dan Zn dimasukkan ke dalam larutan yang mengandung ion-ion Cu2+ dan Zn2+ dengan konsentrasi 1,0 M. Dari data E° Cu2+/Cu = +0,34 Volt dan E° Zn2+/Zn = -0,76 Volt, maka akan terjadi reaksi yang menghasilkan ........A. Cu2+ dan Zn2+

B. Cu2+ dan ZnC. Zn2+ dan Cu

D. Cu2+ dan H2

E. Zn dan Cu

Jawaban : C

33.   Larutan perak nitrat dielektrolisis dengan arus sebesar 2 ampere selama 10 menit, massa perak yang mengendap di katoda adalah ........ (1 F = 96500; Ar Ag =108).A. (96500 x 20) gramB. (96500 x 108 x 20) gramC. (96500 x 108 x 200) gram

D. [(108/96500) x 20] gramE. [(108/96500) x 1200] gram

Jawaban : E

34.   Reaksi yang terjadi di anoda pada reaksi elektrolisis larutan NaCl dengan elektroda platina adalah ........A. 2H2O O2 +4H+ + 4eB. Na+ + e NaC. H2O + 2e H2 + 2 OH-

D. 2Cl- Cl2 + 2eE. Pt Pt2+ + 2eJawaban : D

Page 233: KIMIA

35.   Seorang siswa melakukan percobaan : 1. Paku dimasukkan ke dalam larutan garam2. Paku dimasukkan ke dalam minyak pelumas3. Paku dililiti logam tembaga kemudian dimasukkan ke dalam air4. Paku dililiti logam magnesium kemudian dimasukkan ke dalam air 5. Paku diletakkan sebagai anoda dan tembaga sebagai katoda dimasukkan ke dalam larutan tembaga sulfat kemudian dialiri arus listrik. Dari 5 percobaan yang dilakukan siswa, paku akan terlindungi dari perkaratan yaitu pada percobaan ........ (paku terbuat dari besi)A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 2 dan 4E. 3 dan 5

Jawaban : D

36.   Dari percobaan reaksi halogen dengan ion halida diperoleh data pengamatan sebagai berikut :

Halogen A2, B2, dan C2 berturut-turut adalah ........A. F2, Cl2, Br2

B. F2, Br2, Cl2

C. Cl2, Br2, F2

D. Cl2, F2, Br2

E. Br2, Cl2, F2

Jawaban : A

37.   Data hasil eksperimen logam natrium yang dimasukkan ke dalam air yang telah ditetesi fenolftalien: - ada percikan api - menimbulkan panas - timbul letupan - warna larutan menjadi berwarna merah zat yang dihasilkan dari eksperimen ini adalah ........A. Natrium hidroksida dan energiB. Gas hidrogen dan gas oksigenC. Gas nitrogen dan gas amoniakD. Natrium hidroksida dan gas oksigenE. Natrium hidroksida dan gas hidrogenJawaban : E

38.   Nama yang benar untuk senyawa kompleks [Co(NH3)4Cl2]Cl adalah ........A. Kobal (III) tetraamindiklorokloridaB. Kobaltat (III) tetraamindiklorokloridaC. Diklorotetraaminkobaltat (II) kloridaD. Tetraamindiklorokobal(III) klorida

Page 234: KIMIA

E. Tetraamintriklorokobal(III)Jawaban : D

39.   Dua senyawa masing-masing diuji dengan tes nyala, senyawa yang satu memberikan warna kuning emas dan senyawa yang kedua memberikan.warna ungu. Berdasarkan hal ini dapat diramalkan senyawa 1 dan 2 tersebut berturut-turut mengandung kation ........A. Natrium dan kaliumB. Litium dan magnesiumC. Stronsium dan barium

D. Rubidium dan kalsiumE. Sesium dan berilium

Jawaban : A

40.   Oksida unsur perioda ketiga yang dapat bereaksi dengan asam dan basa adalah ........A. Na2OB. MgOC. Al2O3

D. SiO2

E. P2O5

Jawaban : C

LATIHAN 22

Dua buah unsur memiliki notasi dan

1.   Diagram orbital yang paling tepat untuk elektron terakhir dari unsur X adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

2.   Unsur Y dalam sistem periodik terletak pada ........A. Unsur Y dalam sistem periodik terletak

pada ........B. golongan VIII B, periode 4C. golongan IV A, periode 3

D. golongan VII A, periode 3E. golongan VIII A, periode 3

Jawaban : D

3.   Bila kedua unsur tersebut berikatan, maka rumus senyawa yang dihasilkan adalah ........A. XY2

B. XY3

C. X2Y

D. X3YE. X2Y3

Jawaban : B

1. CH4 + Cl2 CH3Cl + HCl

Page 235: KIMIA

2. CH3 CH3 + H2 CH3 CH3

4.   Jenis reaksi yang terjadi pada nomor 1 dan 2 berturut-turut adalah ........A. adisi dan substitusiB. substitusi dan alkilasiC. substitusi dan adisi

D. eliminasi dan adisiE. substitusi dan eliminasi

Jawaban : C

5.   Berdasarkan IUPAC, nama senyawa hasil reaksi pada persamaan reaksi nomor 2 adalah........A. metil propanolB. metil-2-hidroksi etanolC. 2-hidroksi propanol

D. metil etanolE. 2-propanol

Jawaban : E

Jika diketahui:Zn+2 / Zn      E° = -0,76 VoltCu+2 / Cu     E° = +0,34 Volt

6.   diagram sel yang paling tepat untuk menggambarkan proses tersebut adalah ........A. ZnSO4 / Zn // CuSO4 / CuB. Zn / Zn2+ // Cu+2 / CuC. Zn+2 / SO4

-2 // Cu+2 / SO4-2

D. Cu / CuSO4 // ZnSO4 / ZnE. Cu / Cu+2 // Zn+2 / Zn

Jawaban : B

7.   Maka besarnya potensial sel (E° sel) volta tersebut adalah ........A. -0,42 VoltB. -1,10 VoltC. +0,42 Volt

D. +1,10 VoltE. +11,0 Volt

Jawaban : D

Asam sulfat dapat dibuat dengan bahan dasar belerang, udara, dan air. Proses/reaksi yang dapat terjadi,S(s) + O2(g) SO2(g);

SO2(g) 2SO3(g)SO3(g) + H2SO4(aq) H2S2O7(l);H2S2O7(l) + H2O(l) 2H2SO4(aq)

Page 236: KIMIA

8.   Nama proses pembuatan/pengolahan senyawa tersebut adalah ........A. WohlerB. KontakC. Bilik Timbal

D. DownE. Frasch

Jawaban : B

9.   Manfaat dari senyawa hasil pengolahan tersebut digunakan sebagai ........A. antiseptikB. pemutih pakaianC. bahan pembuat kabel listrik

D. bahan dasar pembuatan pupuk ZAE. kerangka pesawat terbang

Jawaban : D

10.   Perhatikan data hasil percobaan berikut ini!

Berdasarkan data tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa jenis ikatan yang terdapat pada zat A dan zat B berturut-turut adalah ........A. ionik dan kovalen non polarB. kovalen polar dan ionikC. kovalen non polar dan ionik

D. kovalen koordinasi dan logamE. hidrogen dan kovalen

Jawaban : A

11.   Perhatikan pengujian sifat elektrolit larutan-larutan berikut:

Pasangan larutan yang bersifat elektrolit kuat dan non elektrolit berturut-turut adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 3 dan 4

D. 3 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : A

12.   Berikut ini beberapa fenomena sehari-hari yang menunjukkan sifat koloid dalam kehidupan: 1. proses cuci darah 2. kabut di pegunungan

Page 237: KIMIA

3. pembentukan delta di muara sungai 4. pemutihan gula 5. proses kerja obat diare Sifat koagulasi koloid dapat ditunjukkan dalam contoh kejadian nomor ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

13.   Bagan berikut menggambarkan larutan dengan berbagai konsentrasi:

Bagan yang menunjukkan tekanan uap larutan paling besar adalah ........A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : E

14.   Kelarutan Mg(OH)2 dalam NaOH 0,1 M degan Ksp Mg(OH)2 = 1,8 x 10-11 mol³L-3 adalah ........A. 1,8 x 10-13 mol/LB. 1,8 x 10-10 mol/LC. 4,5 x 10-10 mol/L

D. 1,8 x 10-9 mol/LE. 6,7 x 10-6 mol/L

Jawaban : D

15.   Berikut ini adalah hasil uji sifat asam/basa dan beberapa garam:

Garam yang mengalami hidrolisis dan sesuai dengan hasil uji lakmusnya adalah ........A. 1, 2, dan 3B. 1, 2, dan 4C. 2, 3, dan 4

D. 2, 3, dan 5E. 3, 4, dan 5

Jawaban : D

16.   Seorang siswa melakukan titrasi 25 mL larutan CH3COOH 0,1 M dengan larutan NaOH 0,1 M. Perubahan volume larutan NaOH yang ditambahkan menyebabkan

Page 238: KIMIA

perubahan pH. Grafik yang dapat dibuat adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

17.   pH larutan yang mengandung 6 gram CH3COOH (Mr = 60) dan 0,1 mol CH3COONa (Ka = 1,0 x 10-5) adalah ........A. 1B. 5C. 7

D. 9E. 12

Jawaban : B

18.   Berdasarkan pengujian sampel air limbah diperoleh data sebagai berikut:

Harga pH untuk sampel A dan B berturut-turut adalahA. 6,3 dan 7,6 pH 8,3B. 7,6 pH 8,3 dan 10C. 7,6 pH 8,3 dan 10

D. 10 dan 7,6 pH 8,3E. 10 dan 7,6 pH 8,3

Jawaban : D

19.   Amonia dapat dibuat melalui reaksi N2(g) + 3 H2(g) 2 NH3(g) Jika 60 liter gas

Page 239: KIMIA

nitrogen direaksikan dengan 240 liter gas hidrogen yang diukur pada suhu dan tekanan yang sama, maka volume gas amonia yang dihasilkan adalah ........A. 60 LB. 80 LC. 120 L

D. 180 LE. 240 L

Jawaban : C

20.   Reaksi pembakaran gas asetilena ternyata menghasilkan energi panas yang sangat besar, sehingga dapat melelehkan logam. Reaksi ini banyak dimanfaatkan dalam proses pengelasan dan pemotongan logam. Reaksi pembakaran gas asetilena yang benar adalah........A. 2CO2(g) + H2O(g) C2H2(g) + 2O2(g)B. C2H2(g) + 2O2(g) 2CO2(g) + H2O(g)C. 4CO2(g) + 2H2O(g) 2C2H2(g) + 5O2(g)D. 2C2H2(g) + 5O2(g) 4CO2(g) + 2H2O(g)E. CO2(g) + H2O(g) C2H2(g) + O2(g)Jawaban : D

21.   Sebanyak 10 gram padatan kalium klorat dipanaskan dalam wadah tertutup, sehingga terjadi reaksi sesuai persamaan: 2KClO3(s) 2KCl(s) + 3O2(g). Massa zat yang dihasilkan adalah ........A. lebih besar dari 25 gramB. lebih besar dari 10 gramC. sama dengan 10 gram

D. lebih kecil dan 25 gramE. lebih kecil dari 10 gram

Jawaban : C

22.   Beberapa kegunaan zat makanan di dalam tubuh kita, yaitu:I.   sebagai zat pembangunII.  pengganti jaringan tubuh yang rusak III. sumber energi utama dalam tubuh IV. penambah seleraKegunaan protein dalam tubuh kita adalah ........A. I dan IIB. I dan IVC. II dan III

D. II dan IVE. III dan IV

Jawaban : A

23.   Berikut ini adalah pernyataan yang tidak benar tentang karbohidrat, protein, dan lemak adalah ........A. Karbohidrat merupakan polimer alam yang terdiri dari monomer monosakarida.B. Uji biuret dilakukan untuk mengidentifikasi adanya protein.C. Mentega dibuat dari hidrogenasi minyak nabati dengan katalis Pt.D. Sukrosa, maltosa, dan glukosa termasuk monosakarida.E. Pemanasan dapat menyebabkan denaturasi protein.Jawaban : D

Page 240: KIMIA

24.   Berikut tabel polimer alam dan sintetik:

Pasangan polimer yang terbentuk melalui proses adisi adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3

D. 2 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : B

25.   

Nama senyawa turunan benzena dengan rumus struktur seperti gambar di atas adalah ........A. tolueneB. nitrobenzenaC. klorobenzena

D. anilinE. asam benzoat

Jawaban : B

26.   Berikut adalah persamaan reaksi pembuatan turunan benzena:

Jenis reaksi tersebut adalah ........A. sulfonasiB. adisiC. alkilasi

D. halogenasiE. oksidasi

Jawaban : C

27.   Senyawa 2 - metil - 3 - pentanol berisomer rangka dengan ........A. 2 - metil - 2 - pentanolB. 3 - metil - 2 - pentanolC. 3 - metil - 3 - pentanol

D. 4 - metil - 2 - pentanolE. 2 - etil - 2 - pentanol

Jawaban : C

28.   Suatu senyawa karbon dengan rumus molekul C3H8O. Bila direaksikan dengan asam etanoat menghasilkan senyawa beraroma buah pir. Maka gugus fungsi senyawa tersebut adalah ........A. - OHB. - ORC. - CHO

Page 241: KIMIA

D.

E.

Jawaban : A

29.   Tabel berikut menunjukkan massa jelaga yang dihasilkan dalam pembakaran 1 kg beberapa jenis bahan bakar bensin:

Bahan bakar yang diperkirakan memiliki bilangan oktan paling tinggi adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : A

30.   Diketahui energi ikatan rata-rata:C C   :  839 kJ/mol    H - H  :  436 kJ/molC - C   :  343 kJ/mol    C - H  :  410 kJ/mol  Perubahan entalpi yang terjadi pada reaksi:CH3 - C CH + 2H2 CH3 - CH2 - CH3 sebesar ........A. +272 kJ/molB. -272 kJ/molC. -1.711 kJ/mol

D. -1.983kJ/molE. -3.694 kJ/mol

Jawaban : B

31.   Persamaan reaksi pembentukan gas asetilena adalah sebagai berikut:2C(s) + H2(g) C2H2(g)     H°f = -226,7 kJ/molGrafik di bawah ini yang menunjukkan proses reaksi pembentukan tersebut adalah ........A. D.

Page 242: KIMIA

B.

C.

E.

Jawaban : D

32.   Entalpi pembakaran suatu bahan bakar besarnya -5.460 kJ/mol. Jika 5,7 gram bahan bakar (Mr = 114) tersebut dibakar, maka entalpi pembakaran yang dihasilkan adalah........A.

5.460 x kJB.

x 5.460 kJC. 5.460 x 114 kJ

D. 5.460 x 5,7 kJE.

kJ

Jawaban : B

33.   Data percobaan reaksi kesetimbangan 2SO2(g) + O2(g) 2SO3(g) sebagai berikut:

Besarnya tetapan kesetimbangan (Kc) pada 25°C (mol L-1) adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : B

34.   Gas NO dibakar menjadi gas NO2, menurut persamaan reaksi:2 NO(g) + O2(g) 2NO2(g)Grafik yang menggambarkan hubungan antara konsentrasi NO terhadap waktu adalah........

Page 243: KIMIA

A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

35.   Pada percobaan logam magnesium yang direaksikan dengan larutan asam klorida: Mg(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2(g) diperoleh data sebagai berikut:

Laju reaksi pada pembentukan gas H2 adalah ........ mL/detik.A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : E

36.   Berikut ini percobaan logam besi (Fe) yang dihubungkan dengan logam lain. Masing-masing logam yang telah dihubungkan diletakkan di tempat yang sedikit lembab dan bersuasana asam, seperti gambar:

Page 244: KIMIA

Besi yang akan mengalami korosi paling cepat yaitu percobaan nomor ........A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : E

37.   Sejumlah arus listrik yang sama dialirkan ke dalam dua sel elektrolisis yang berbeda sesuai gambar berikut:

Jika dalam larutan ZnSO4 akan mengendap 13 gram Zn (Ar = 65), maka pada larutan SnCl4 akan diperoleh endapan Sn (Ar = 119) sebanyak ........A. 0,9 gramB. 11,9 gramC. 18,3 gram

D. 71,0 gramE. 595 gram

Jawaban : B

38.   Gas nitrogen monoksida merupakan gas yang tidak berwarna dan beracun. Gas tersebut dapat dihasilkan dari reaksi asam sulfida dengan asam nitrat, dengan persamaan reaksi: 3H2S(g) + 2HNO3(aq) + 6H+(aq) 2NO(g) + 2S(s) + 4H2O(l) Spesi yang merupakan oksidator adalah ........A. H2SB. HNO3

C. NO

D. SE. H2O

Jawaban : B

39.   Beberapa senyawa kimia yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari di antaranya:1. Freon (CF2CF2) 2. Natrium benzoat (C6H5COONa) 3. Kalium iodat (KIO3) 4. Kalsium fosfat (Ca3(PO4)2)

Page 245: KIMIA

5. Kaporit (Ca(OCl)2)6. Soda kue (NaHCO3)Pasangan senyawa yang dapat digunakan dalam makanan dengan jumlah sedikit adalah........A. 1 dan 3B. 2 dan 4C. 2 dan 6

D. 3 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : C

40.   Perhatikan unsur-unsur dengan nomor atom berikut: 11X, 15Y, dan 17Z. Pernyataan yang tidak benar tentang sifat unsur-unsur tersebut adalah ........A. unsur Z bersifat non logamB. keelektronegati fan unsur Z > Y > XC. ketiga unsur tersebut memiliki jumlah elektron valensi yang samaD. X dan Z dapat membentuk senyawa dengan rumus XZE. jari-jari atom unsur X > Y> ZJawaban : C

LATIHAN 23

Tiga buah unsur dengan notasi sebagai berikut:

1.   Konfigurasi elektron unsur P adalah ........(Nomor atom Ne = 10, Ar = 18)A. [Ne] 3s¹B. [Ne] 4s¹C. [Ar] 3s¹

D. [Ar] 4s¹E. [Ar] 4s² 3d³

Jawaban : A

2.   Konfigurasi elektron dari unsur Q jika membentuk ion ditunjukkkan pada gambar ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : D

Page 246: KIMIA

3.   Unsur R dan unsur 19K dapat membentuk senyawa dengan rumus dan jenis ikatan berturut-turut ........A. R2K, ionB. K2R, ionC. KR2, kovalen

D. RK2, kovalenE. KR, ion

Jawaban : E

1. CH3 - CH2 - CH3 + Br2 CH3 - CH2 - CH2Br + HBr

2. CH3 - CH2 - CH2 - OH CH3 - CH2 - CHO

4.   Jenis reaksi yang terdapat pada persamaan reaksi nomor 1 adalah ........A. adisiB. oksidasiC. eliminasi

D. substitusiE. esterifikasi

Jawaban : D

5.   Nama isomer fungsional dari senyawa hasil reaksi pada persamaan reaksi 2 adalah ........A. 1 - propanolB. 2 - propanolC. 2 - propanon

D. etoksi etanaE. propanal

Jawaban : C

Logam aluminium diperoleh dari pengolahan bijih bauksit (Al2O3 x H2O). Leburannya dielektrolisis dengan elektroda grafit melalui reaksi berikut: Al2O3(l) 2Al3+(l) + 3O2-(l)di katoda Al3+(l) + 3e Al(l)di anoda 2O2-(l) O2(g) + 4eReaksi keseluruhan:2Al2O3(l) 4Al(l) + 3O2(g)

6.   Nama proses pengolahan logam tersebut dikenal dengan ........A. Hall -HeraultB. FraschC. Haber - Bosh

D. OswaltE. Kontak

Jawaban : A

7.   Unsur yang dihasilkan dari proses tersebut dapat membentuk senyawa yang sering digunakan untuk ........A. melarutkan bauksit agar berfase cairB. pengawet warna merah pada dagingC. pengenyal produk daging olahanD. pemutih tepung beras dan jagungE. mengendapkan kotoran air hingga jernihJawaban : E

Page 247: KIMIA

8.   Perhatikan data beberapa senyawa berikut:

Berdasarkan data maka jenis ikatan yang terdapat pada senyawa Y dan Z adalah ........A. ionik dan kovalen polarB. ionik dan kovalen non polarC. kovalen polar dan ionik

D. kovalen non polar dan ionikE. kovalen non polar dan kovalen polar

Jawaban : A

9.   Unsur dalam sistem periodik terletak pada golongan dan periode berturut-turut ........A. IVA, 3B. VA, 2C. VIA, 3

D. VIIA, 3E. IVB, 2

Jawaban : C

10.   Dalam kehidupan sehari-hari, karbit sering digunakan untuk pengelasan logam karena gas yang dihasilkan dari reaksi karbit dengan air mempunyai sifat mudah terbakar, nyala terang dan berkalor tinggi. Reaksi selengkapnya sebagai berikut: CaC2(s) + 2H2O(l) Ca(OH)2(aq) + C2H2(g) Nama IUPAC senyawa karbit pada reaksi tersebut adalah ........A. kalsium hidroksidaB. kalsium dikarbidaC. kalsium dikarbonat

D. kalsium karbidaE. kalsium oksida

Jawaban : D

11.   Pembakaran sempurna gas asetilen dapat ditulis seperti berikut: C2H2(g) + O2(g) CO2(g) + H2O(g) belum setara) Jika reaksi dilakukan pada tekanan yang sama maka perbandingan volume C2H2 : O2 adalah ........A. 1 : 2B. 1 : 4C. 1 : 5

D. 2 : 2E. 2 : 5

Jawaban : E

12.   Sebanyak 5,4 gram logam alumunium direaksikan dengan larutan HCl sehingga terjadi reaksi sesuai persamaan: 2Al(s) + 6HC1(aq) 2AlCl2(aq) + 3H2(g). Volume gas hidrogen yang dihasilkan pada reaksi tersebut jika diukur pada keadaan standar adalah........ (Ar Al = 27, H = 1, Cl = 35,5)A. 2,24 literB. 2,99 literC. 3,36 liter

D. 4,48 literE. 6,72 liter

Jawaban : E

Page 248: KIMIA

13.   Seorang siswa melakukan penelitian daya hantar listrik terhadap beberapa sumber mata air dengan hasil sebagai berikut:

Daya hantar listrik paling kuat dan tidak dapat menghantarkan listrik secara berurutan terdapat pada sumber mata air ........A. P dan QB. P dan RC. Q dan S

D. Q dan SE. R dan S

Jawaban : B

14.   Hasil pengujian pH beberapa air limbah dengan menggunakan beberapa larutan indikator:

Limbah K dan L mempunyai nilai pH berturut-turut ........A. 6,3 - 7,6 dan 2,8 - 6,0B. 2,8 - 6,0 dan 6,3 -7,6C. 2,8 - 7,6 dan 4,2 - 8,0

D. 2,8 - 4,0 dan 7,6 - 8,0E. 7,6 - 8,0 dan 2,8 - 4,2

Jawaban : E

15.   Berikut data hasil titrasi larutan HCl dengan larutan NaOH 0,1 M

Berdasarkan data tersebut, konsentrasi larutan HCI adalah ........A. 0,070 MB. 0,075 MC. 0,080 M

D. 0,133 ME. 0,143 M

Jawaban : B

16.   Perhatikan data percobaan berikut:

Page 249: KIMIA

Dari data tersebut yang termasuk larutan penyangga adalah ........A. IB. IIC. III

D. IVE. V

Jawaban : D

17.   Jika 200 mL NH4OH 0,8 M direaksikan dengan 200 mL larutan HCl 0,8 M, Kb NH4OH = 10-5, pH campuran setelah bereaksi adalah ........A. 5 - log 2B. 5 - log 3C. 5 - log 4

D. 5 - log 5E. 5 - log 6

Jawaban : A

18.   Ke dalam 5 wadah yang berbeda dimasukkan masing-masing 100 mL ; 0,001 M larutan yang mengandung Ca(NO3)2, Ba(NO3)2, Mg(NO3)2, Fe(NO3)2, dan Pb(NO3)2

Diketahui: Ksp: Ba(OH)2  :  4 . 10-3          Pb(OH)2  :  3 . 10-16

                        Mg(OH)2 :  3 . 10-12         Fe(OH)2  :  5 . 10-16                         Ca(OH)2  :  5 . 10-6    Jika ke dalam tiap wadah ditetesi KOH 0,001 M, maka campuran yang tidak menghasilkan endapan adalah ........A. Fe(OH)2 dan Mg(OH)2

B. Mg(OH)2 dan Pb(OH)2

C. Ca(OH)2 dan Ba(OH)2

D. Ba(OH)2 dan Mg(OH)2

E. Pb(OH)2 dan Fe(OH)2

Jawaban : C

19.   Perhatikan tabel berikut!

Jika R = 0,082 L atm.mol-1.K-1 dan pengukuran dilakukan pada suhu tetap, maka larutan yang mempunyai tekanan osmotik paling besar adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : D

Page 250: KIMIA

20.   

Gambar di atas menyatakan diagram P - T air, larutan urea 0,2 M. Titik didih larutan urea 0,2 M dinyatakan oleh titik ........A. EB. FC. H

D. KE. L

Jawaban : B

21.   Berikut ini adalah beberapa sifat koloid:1. efek Tyndall                4. elektroforesis; 2. gerak Brown              5. dialisis3. koagulasiAspek sifat koloid pada proses pengolahan air untuk memperoleh air bersih adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

22.   Bahan bakar yang terbakar tidak sempurna akan menghasilkan gas CO yang sangat berbahaya, berikut adalah data bahan bakar dan gas CO yang dihasilkan:

Bahan bakar yang memiliki nilai oktan tertinggi adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

23.   Suatu senyawa memiliki nama 2-etoksi propana. Rumus struktur senyawa tersebut adalah........A. D.

E. CH3 - CH2 - O - CH2 - CH3

Page 251: KIMIA

B.

C.

Jawaban : C

24.   Berikut ini adalah kegunaan senyawa turunan benzena: 1. pengawet makanan;    4. pembuatan zat warna; 2. bahan peledak;           5. bahan bakar roket 3. zat disinfektan;

Kegunaan yang tepat untuk senyawa turunan benzena dengan rumus adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : C

25.   Diketahui data polimer sebagai berikut:

Pasangan data polimer yang berhubungan dengan tepat adalah data nomor ........A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 3 dan 4

D. 3 dan 5E. 4 dan 5

Jawaban : E

26.   Berikut ini adalah beberapa sifat makromolekul: 1. tidak tahan pada suhu tinggi; 2. tidak tahan pada perubahan pH yang ekstrim; 3. memiliki ion zwitter; dan 4. tersusun dari beberapa asam amino. Senyawa makro molekul yang cocok dengan sifat tersebut adalah ........A. amilumB. polisakaridaC. asam lemak

D. proteinE. lipida

Jawaban : D

Page 252: KIMIA

27.   Data percobaan uji protein beberapa bahan makanan sebagai berikut:

Bahan makanan berprotein yang mengandung inti benzena dan unsur belerang adalah ........A. K dan LB. L dan NC. K dan M

D. M dan NE. L dan O

Jawaban : C

28.   

Berdasarkan bagan perubahan entalpi ( H) di atas maka reduksi CuO oleh hidrogen menjadi logam tembaga dan air merupakan reaksi ........A. endoterm sebab H awal > H akhir dan H positifB. endoterm sebab H awal < H akhir dan H positifC. endoterm sebab H awal < H akhir dan H negatifD. eksoterm sebab H awal > H akhir dan H negatifE. eksoterm sebab H awal < H akhir dan H positifJawaban : D

29.   Sebanyak 11,2 gram KOH dilarutkan dalam 100 mL air. Jika suhu air berubah dari 26°C menjadi 36°C dan kalor jenis larutan dianggap sama dengan kalor jenis air, maka besarnya perubahan entalpi dari pelarutan KOH tersebut dinyatakan dalam J mol-1 adalah ........(Mr KOH = 56, Cp air = 4,2 J/gK).A.

-B.

-C.

-

D.

-E.

-

Jawaban : C

Page 253: KIMIA

30.   Jika diketahui: CH4(g) = -75 kJmol-1

                       CO2(g) = -393 kJmol-1

                       H2O(g) = -242 kJmol-1  maka H reaksi pembakaran gas CH4 menurut reaksi: CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g) adalah ........A. -1.040 kJ/molB. -802 kJ/molC. -445 kJ/mol

D. +890 kJ/molE. +1.040 kJ/mol

Jawaban : B

31.   Data hasil eksperimen dari reaksi: A(aq) + 2B(aq) C(aq)

Laju reaksi yang terjadi jika konsentrasi A = 0,2 M dan B = 0,3 M adalah ........A. k (0,2) (0,3)B. k (0,2) (0,3)²C. k (0,2)²(0,3)

D. k (0,2)²E. k (0,3)

Jawaban : C

32.   Persamaan reaksi kesetimbangan suatu gas:2A(g) + B(g) A2B(g) H = -X kJ.Gambar partikel pada kesetimbangan sesaat ditunjukkan berikut ini:

Keterangan: = A     = B     = A2BJika pada reaksi tersebut tekanan diperbesar, maka gambar yang menyatakan sistem kesetimbangan sesaat baru adalah ........A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

Page 254: KIMIA

33.   Dalam suatu ruang 1 liter pada suhu T°C terdapat dalam keadaan setimbang 2 mol NH3, 1 mol O2, 1 mol N2 dan 2 mol H2O menurut persamaan reaksi: 4NH3(g) + 3O2(g) 2N2(g) + 6H2O(g)Harga tetapan kesetimbangan reaksi (Kc) pada suhu tersebut adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 8

Jawaban : D

34.   Koefisien reaksi atau nilai a, b, c, dan d dari persamaan reaksi: a SO2(g) + b H2S(g) c H2O(l) + d S(s) berturut-turut adalah ........A. 1, 2, 2, 3B. 1, 2, 1, 3C. 1, 3, 1, 2

D. 2, 1, 2, 1E. 2, 1, 1, 3

Jawaban : A

35.   Sebanyak 1 liter larutan CrCl3 1 M dielektrolisis dengan arus 6 Ampere. Jika diketahui Ar Cr = 52; 1 F = 96.500 maka waktu yang diperlukan untuk mengendapkan logam krom sebanyak 3,88 gram tersebut adalah ........ detik.A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban : C

36.   Beberapa metode pencegahan korosi besi: 1. mengecat;                        4. perlindungan katode; 2. melumuri oli;                    5. galvanisasi. 3. dibalut dengan plastik; Metode yang paling tepat digunakan untuk melindungi pipa besi yang ada di dalam tanah adalah ........A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

Jawaban : D

37.   Berikut data batuan/mineral serta kandungan unsur:

Page 255: KIMIA

Pasangan data yang berhubungan secara tepat adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 2 dan 3

D. 3 dan 4E. 4 dan 5

Jawaban : C

38.   Dari beberapa sifat unsur berikut ini: 1. dapat membentuk ion positif;         4. bersifat amfoter dalam air; 2. keelektronegatifan besar;               5. kurang reaktif terhadap unsur alkali. 3. dapat membentuk asam kuat; Sifat unsur yang tepat untuk golongan halogen adalah ........A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 2 dan 3

D. 3 dan 4E. 4 dan 5

Jawaban : C

39.   Siswa melakukan eksperimen terhadap satu gram CaCO3 dengan HCl didapat data sebagai berikut :

      HCl 0,1 M            HCL 0,3 M           HCl 0,1 M             HCl 0,2 M              1                           2                          3                             4Proses laju reaksi yang hanya dipengaruhi oleh luas permukaan adalah nomor ........A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4

D. 2 dan 4E. 3 dan 4

Jawaban : B

40.   Perhatikan rangkaian sel volta berikut !

Page 256: KIMIA

Maka diagram sel dari rangkaian tersebut adalah ........A. Pb2+ | Pb || Ag | Ag+

B. Ag | Ag+ || Pb2+ | PbC. Ag+ | Ag || Pb2+ | Pb

D. Pb | Pb2+ || Ag | Ag+

E. Pb | Pb2+ || Ag+ | Ag

Jawaban : E