19

Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

  • Upload
    others

  • View
    18

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3
Page 2: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Kutipan merupakan sebuahpengambilan konsep atau pendapatdari orang lain, baik berupa tulisan

maupun dalam bentuk lisan.

Page 3: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

1. Sebagai landasan teori

2. Penguat pendapat penulis

3. Penjelasan suatu uraian

4. Bahan bukti untukmenunjang suatu pendapat

Page 4: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Kutipan langsung Kutipan yang sebagian

dihilangkan

Kutipan tidak langsung

Page 5: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Contoh:

I Dewa Nyoman Suparisa, dkk (2002:17-18) menjelaskan bahwa, “Gizi adalah suatu proses organisme menggukunakan makanan yang dikonsumsi secara normal melalui proses digesti, absorpsi, dan transportasi.”

Kutipan ditulis dalam bahasaaslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurangdari 3 baris diketik 2 spasi.

Page 6: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Contoh:Gizi seimbang adalah susunanmakanan sehari–hari yang mengandung zat-zat gizi dalam jenisdan jumlah yang sesuai dengankebutuhan tubuh, ... ,aktivitas fisik, kebersihan, dan berat badan (BB) ideal.

Apabila dalam mengutiplangsung ada kata-kata dalamsatu kalimat yang dibuang, makakata-kata yang dibuang digantidengan 3 titik.

Apabila dalam mengutiplangsung ada kalimat yang dibuang, maka kata-kata yang dibuang diganti dengan 4 titik.

Contoh:Harga saham akan meningkat tajam apabilaperusahaan membayar kelebihan kastersebut kepada pemegang saham. … Untukmenguji validitas hipotesis ini, beberapa risetsebelumnya menggunakan dividen danpengeluaran modal sebagai variabelindependen.

Page 7: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Contoh:•Rini menanyakan tentang keadaanku setelahmengalami kecelakaan lalu lintas minggu lalu.

•Aku meminta Dion untuk membelikankusepatu model terbaru yang baru dipasarkanitu.

•Bapak Ari bertanya kepada kami tentangalasan kenapa kami memilih jurusan SistemInformasi.

Tidak menggunakan tandakutip dan terpadu dalam teks.

Page 8: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Rangkuman dari isi tulisan dalamformat yang sangat singkat. Abstrak

ditempatkan pada awal artikel ilmiah. Abstrak berisikan tentang informasi, perumusan masalah, tujuan, metode,

dan hasil akhir.

Page 9: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Fungsi abstrak adalah membantu

pembaca agar dengan cepat dapat

memperoleh gambaran umum mengenai

proyek akhir yang akan dikerjakan.

Page 10: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Awal kalimatmerupakankata benda Terdiri dari

maksimal 250 kata, diluar kata depan dan kata sambung

Dalam bentuk satu paragraf

Menggunakan spasi 1

Page 11: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Rata kiri kanan

Ditulis sebelum

bab pendahuluan

Menggunakan

huruf times new

roman

Terdapat kata

kunci maksimal 5

kata

Page 12: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Nama penulis Judul Tahun dan jumlah halaman

Memuat pokokpermasalahan , tujuan dan

metode penelitian, hasilpenelitian, simpulan

Nama pengabstrak.

Page 13: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Contoh

Page 14: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Daftar pustaka adalah semuasumber yang dijadikanbahan rujukan seorang

penulis dalam karyailmiahnya.

Page 15: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

Nama pengarang ditulis dengan urutan: Nama akhir,nama awal, dan nama tengah, tanpa gelarakademik .

Tahun penerbitan

Judul, termasuk subjudul

Tempat penerbitan

Nama penerbit

Page 16: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

• Michael, Zefanya. 2007. Buku Bahasa Indonesia Kelas XII. Bandung: Gramedia.

Sumber dari Buku

• Michael, Zefanya. 2007. KarakteristikPenelitian Bahasa. Simposium Nasional Linguistik. Bandung.

Sumber dari Artikel dalam Bukukumpulan Artikel

Page 17: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

• Michael, Zefanya. 2007. Cara Menulis Daftar Pustaka. BukuBahasa Indonesia Kelas XII. (Volume VIII; 15-30)

Rujukan dari Artikel dalam Jurnal

• Michael, Zefanya. 2007. Penulisan Laporan Penelitian untukSkripsi. Makalah disajikan dalam Pelatihan Metodologi Pelatihanbagi Mahasiswa Jurusan Akuntansi Angakatan I, FakultasEkonomi dan Bisnis Universitas Gunadarma. Depok, 19-20 Oktober.

Rujukan Berupa Makalah yang Disajikandalam Seminar, Penataran, atau Lokakarya

• Michael, Zefanya. 2007. Pengukuran Variabel dalam Penelitian. Jurnal Ilmu Pendidikan. (Online), Jilid 5, No.4 (http://www.gunadarma.ac.id), diakses 12 Oktober 2007).

Rujukan dari internet berupa artikel darijurnal

Page 18: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3
Page 19: Kutipan merupakan sebuahocvita_ardhiani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files...Kutipan ditulis dalam bahasa aslinya dan jika lebih dari 3 baris diketik 1 spasi, jika kurang dari 3

SUMBER:

Tesniyadi, Dema. 2018. Mahir Berbahasa Indonesia. Yogyakarta: Samudra Biru.

https://www.gurupendidikan.co.id/kalimat-Abstrak/