7
Bismillahirrohmaanirrohiim… Terimalah persembahan kami,sebuah drama sederhana yang berjudul “Siti Masithoh”.dengan para pelaku: Sebagai Raja Fir’aun Sebagai Siti Masithoh Sebagai Putri Raja Fir’aun Sebagai Pengawal Pembawa Cerita Yulkantrina Selamat menyaksikan… SITI MASITHOH Siti Masithoh adalah seorang wanita yang bekerja sebagai pengasuh putri Raja Fir’aun,Raja Fir’aun adalah raja yang sangat kejam juga sombong. Fir’aun mengaku tuhan,dan jika ada orang yang diketahui menyembah Allah pasti akan disiksa dan dibunuh. Karena itu pula Raja fir’aun sangat ditakuti oleh rakyatnya.. Pada suatu pagi… (Masitoh seperti biasa menyisir rambut Putri Fir’aun,tiba- tiba sisirnya terjatuh,Siti Masitoh mengambil sisir itu sambil mengucap lafazd Allah) Masitoh : Bismillahirrohmaanirrohiim…dengan nama Allah yang pengasih dan penyayang.. Putri : Wahai Masitoh,apa yang baru saja engkau ucapkan? Masitoh : Hamba menyebut nama tuhan hamba ,wahai putri.. Putri : Siapa tuhanmu,Masitoh???

MASITOH

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ds

Citation preview

BismillahirrohmaanirrohiimTerimalah persembahan kami,sebuah drama sederhana yang berjudul Siti Masithoh.dengan para pelaku: Sebagai Raja Firaun Sebagai Siti Masithoh Sebagai Putri Raja Firaun Sebagai PengawalPembawa Cerita YulkantrinaSelamat menyaksikan SITI MASITHOHSiti Masithoh adalah seorang wanita yang bekerja sebagai pengasuh putri Raja Firaun,Raja Firaun adalah raja yang sangat kejam juga sombong. Firaun mengaku tuhan,dan jika ada orang yang diketahui menyembah Allah pasti akan disiksa dan dibunuh. Karena itu pula Raja firaun sangat ditakuti oleh rakyatnya..Pada suatu pagi(Masitoh seperti biasa menyisir rambut Putri Firaun,tiba-tiba sisirnya terjatuh,Siti Masitoh mengambil sisir itu sambil mengucap lafazd Allah)Masitoh : Bismillahirrohmaanirrohiimdengan nama Allah yang pengasih dan penyayang.. Putri : Wahai Masitoh,apa yang baru saja engkau ucapkan? Masitoh : Hamba menyebut nama tuhan hamba ,wahai putri.. Putri : Siapa tuhanmu,Masitoh??? Masitoh : Tuhanku adalah Allah ,yang menciptakan bumi dan seisinya.Putri : Engkau akan aku adukan kepada ayahku Masitoh!!!

Putri Firaun pun mengadukan Masitoh kepada ayahnya yaitu Raja FiraunPutri : Ayah.ada kabar tidak baik ayah..Firaun : Kabar apa wahai anakku??Putri : Siti masitoh ayah,siti masitoh sekarang menyembah Allah..Firaun : Benarkah kabar itu anakku?Putri : Kalau tidak percaya ayah tanyakan langsung pada Siti MasitohFiraun : Pengawal!!!panggil masitoh menghadap..Pengawal : Baik baginda raja.Masitoh : Ada apa baginda raja?Firaun : Benarkah berita yang aku dengar Masitoh?bahwa engkau sekarang sudah menyembah Allah??MASITOH: BENAR, BAGINDA RAJAFiraun : Apakah engkau tau apa hukuman bagi orang yang menyembah Allah??yaitu hukuman mati..Masitoh : Ampuni hamba baginda raja..Firaun : Engkau aku ampuni asalkan engkau mau keluar dari agama barumu itu,dan menyembah aku..Masitoh : Maafkan hamba baginda,saya sudah mantap dengan agama saya,tuhan saya adalah Allah(Fir,aun marah sekali)Firaun : Engkau sudah berani melawanku masitoh..apakah engkau tidak takut hukuman mati????Masitoh :(menangis)Allohu akbar,saya hanya takut pada AllahFiraun : Pengawal!!siapkan kualii yang besar..nyalakan api dibawahnya(Masitoh menangis ketakutan dan ingat akan anak anaknya yang masih kecil kecil)Firaun : Seret Masitoh kemari!!!(Lalu diseretlah masitoh dan keluarganya..)Firaun : Bagaimana masitoh.,apakah engkau berubah fikiran..apa kau tidak sayang dengan keluargamu?Jika engkau keluar dari islam ,keluargamu akan selamat tapi jika engkau tidak mau,maka engkau dan keluargamu akan aku masukkan kedalam kuali yang panas itu..

(Masitoh bingung dan bimbang ,tiba-tiba anknya yang kecil berbicara) Wahai ibukujanganlah engkau ragu..mari kita bersama sama masuk kedalam kualii itu,dan kita akan bertemu di syurga ibu (Lalu dimasukkanlah Siti Masitoh dank e 3 anaknya dan suaminya kedalam kuali itu. Orang - orang yang melihat itu semua menangis dan terharu atas keteguhan iman Siti Masitoh)Malaikatpun bertahmid dan bertasbih menyambut keluarga Calon Penghuni Syurga itu..Sekian Drama ini semoga kita semua dapat mengambil hikmah dari kisah ini..

Wassalaamualaikum wr.wb

ASSALAAMUALAIKUM WR.WBALHAMDULILLAHIROBBIL ALAMIN..ASHOLATU WASSALAAMU ALA ASYROFIL ANBIYAI WAL MURSALIN ,WA ALA ALIHI WASOHBHI AJMAIN ,AMMA BADU..BAPAK BAPAK ,IBU IBU,YANG SAYA HORMATI DAN TEMAN TEMAN YANG SAYA SAYANGI,NAMA SAYA ADITYAS SAPUTRA NAMA IBU SAYANAMA AYAH SAYA.SAYA AKAN MENYAMPAIKAN TENTANG PENTINGNYA SHOLATHADIRIN YANG DIMULIAKAN OLEH ALLAH..NABI MUHAMMAD BERSABDA:

S HOLAT ADALAH TIANG AGAMA,BARANG SIAPA MENGERJAKAN SHOLAT MAKA DIA MENDIRIKAN AGAMA,BARANG SIAPA MENINGGALKAN SHOLAT MAKA DIA MEMERUNTUHKAN AGAMA. BELAJAR SHOLAT DARI KENCIL SANGATLAH PENTING,PEPATAH MENGATAKAN :BELAJAR DIWAKTU KECIL BAGAIKAN MELUKIS DITAS BATU SEDANGKAN BELAJAR SESUDAH DEWASA BAGAIKAN MENGUKIR DIATAS AIR.TEMAN TEMAN SAYA MAU TANYA SHOLAT ASHAR BERAPA KALI?SHOLAT MAGHRIB BERAPA KALI?KALAU SHOLAT SUBUH BERAPA KALI??

JAWABANNYA SALAH SEMUA..SHOLAT MAGHRIB SATU KALI,SHOLAT ASHAR SATU KALI,SHOLAT SUBUH JUGA SATU KALIKALAU SAYA TANYA SHOLAT SUBUH BERAPA ROKAAT?BARU JAWABNYA 2 ROKAAT BEGITU SAJA TIDAK TAU??TERRR LALUU.. HADIRIN YANG SAYA HORMATI,KESEMPULAANYA ADALAH ,SHOLAT ADALAH TIANG AGAMA ,MARI BELAJAR SHOLAT SEJAK KECIL,AGAR AGAMA ISLAM TEGAK DIMUKA BUMI INI DAN KITA SEMAKIN DISAYANG OLEH ALLAH..AAMIIN

SEBELUM SAYA AKHIRI PIDATO SAYA INI,MARI KITA SAMA SAMA BERNASYID.SEPOHON KAYU DAUNNYA RIMBUNLEBAT BUNGANYA SERTA BUAHNYAWALAUPUN HIDUP SERIBU TAHUN KALAU TAK SEMBAHYANG APA GUNANYA WALAUPUN HIDUP SERIBU TAHUN KALAU TAK SEMBAHYANG APA GUNANYA

KAMI SEMBAHYANG FARDU SEMBAHYANG LIMALAH WAKTU SUPAYA ALLAH MENJADI SAYANG KAMU BEKERJA HATILAH RIANGSUPAYA ALLAH MENJADI SAYANG KAMI BEKERJA HATILAH RIANG

SEKIAN PIDATO DARI SAYA,BILA ADA KESALAHAN MOHON DIMAAFKAN KARENA SAYA MASIH BELAJARWASSALAAMU ALAIKUM WAROHMATULLOHI WABAROKAATUH..