34
03/21/22 VOLKANOLOGI 1

PABUM 1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Thanks

Citation preview

Page 1: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 1

Page 2: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 2

Panas bumi adalah sebuah sumber energi panas yang terdapat dan terbentuk di dalam

kerak bumi

(Pasal 1 UU No.27 tahun 2003 tentang Panas Bumi).

Page 3: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 3

Temperatur di bawah kerak bumi bertambah seiring bertambahnya kedalaman. Suhu di pusat bumi

diperkirakan mencapai 5650 Kelvin.

Panas Bumi adalah sumber energi panas yang terkandung di dalam air panas, uap air, dan batuan bersama mineral ikutan dan gas lainnya yang secara genetik semuanya tidak dapat dipisahkan dalam suatu sistem Panas Bumi dan untuk pemanfaatannya diperlukan proses penambangan.

Page 4: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 4

Sumber

Sumber energi panas bumi ini diduga berasal dari beberapa fenomena:

Peluruhan elemen radioaktif di bawah permukaan bumi.

Panas yang dilepaskan oleh logam-logam berat karena tenggelam ke dalam pusat bumi.

Efek elektromagnetik yang dipengaruhi oleh medan magnet bumi.

Page 5: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 5

Page 6: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 6

Cadangan minyak nasional diindikasikan semakin menipis dan pada tahun 2000. Indonesia akan menjadi pengimpor minyak, sedangkan cadangan batubara dan gasbumi akan terbatas menjadi sumber energi primer karena peranannya bergeser menjadi komoditi ekspor.

Maka panasbumi dapat diharapkan menjadi salah satu sumber energi pilihan utama mengisi kebutuhan energi apabila dikelola secara profesional dan efisien.

Page 7: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 7

Prospek Energi Panas Bumi di Indonesia

Dalam rangka memasuki era industrialisasi maka kebutuhan energi terus meningkat dan untuk mengatasi hal ini perlu dipikirkan penambahan energi melalui pemilihan energi alternatif yang ramah terhadap lingkungan.

Page 8: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 8

Salah satu energi altematif tersebut adalah pemanfaatan energi panas bumi yang cukup tersedia di Indonesia. Tulisan ini akan menguraikan secara garis besar tentang kebutuhan energi dan peranan energi panas bumi dalam rangka memenuhi kebutuhan energi

serta prospeknya di Indonesia.

Page 9: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 9

mengingat cukup tersedianya

cadangan energi panas bumi di Indonesia, namun pemanfaatannya masih sangat sedikit. Indonesia sebagai negara vulkanik mempunyai sekitar 217 tempat yang dianggap potensial untuk eksplorasi energi panas bumi.

Page 10: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 10

Panas bumi adalah anugerah alam yang merupakan sisa-sisa panas dari hasil reaksi nuklir yang pernah terjadi pada awal mula terbentuknya bumi dan alam semesta ini. Reaksi nuklir yang masih terjadi secara alamiah di alam semesta pada saat ini adalah reaksi fusi nuklir yang terjadi di matahari dan juga di bintang-bintang yang tersebar di jagat raya.

Page 11: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 11

Reaksi fusi nuklir alami tersebut menghasilkan panas berorde jutaan derajat Celcius. Permukaan bumi pada mulanya juga memiliki panas yang sangat dahsyat, namun dengan berjalannya waktu (dalam orde milyard tahun) suhu permukaan bumi mulai menurun dan akhirnya tinggal perut bumi saja yang masih panas berupa magma dan inilah yang menjadi sumber energi panas bumi.

Page 12: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 12

Energi panas bumi digunakan manusia sejak sekitar 2000 tahun SM berupa sumber air panas untuk pengobatan yang sampai saat ini juga masih banyak dilakukan orang, terutama sumber air panas yang banyak mengandung garam dan belerang.

Sedangkan energi panas bumi digunakan sebagai pembangkit tenaga listrik baru dimulai di Italia pada tahun 1904. Sejak itu energi panas bumi mulai dipikirkan secara komersial untuk pembangkit tenaga Iistrik.

Page 13: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 13

Energi panas bumi adalah termasuk energi primer yaitu energi yang diberikan oleh alam seperti minyak bumi, gas bumi, batubara dan tenaga air.

Energi primer ini di Indonesia tersedia dalam jumlah sedikit (terbatas) dibandingkan dengan cadangan energi primer dunia. Sebagai gambaran sedikitnya atau terbatasnya energi tersebut adalah berdasarkan data pada Tabel I.

Page 14: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 14

Page 15: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 15

Energi panas bumi yang ada di Indonesia pada saat ini dapat

dikelompokkan menjadi:

1. Energi panas bumi "uap basah“

2. Energi panas bumi "air panas"

3. Energi panas bumi "batuan panas"

Page 16: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 16

1. Energi panas bumi "uap basah" Pemanfaatan energi panas bumi

yang ideal adalah bila panas bumi yang keluar dari perut bumi berupa uap kering, sehingga dapat digunakan langsung untuk menggerakkan turbin generator

listrik.

Page 17: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 17

Namun uap kering yang demikian ini jarang ditemukan termasuk di Indonesia dan pada umumnya uap yang keluar berupa uap basah yang mengandung sejumlah air yang harus dipisahkan terlebih dulu sebelum digunakan untuk

menggerakkan turbin.

Page 18: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 18

Uap basah yang keluar dari perut bumi pada mulanya berupa air panas bertekanan tinggi yang pada saat menjelang permukaan bumi terpisah menjadi kira-kira 20 % uap dan 80 % air.

Page 19: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 19

Atas dasar ini maka untuk dapat memanfaatkan jenis uap basah ini diperlukan separator untuk memisahkan antara uap dan air. Uap yang telah dipisahkan dari air diteruskan ke turbin untuk menggerakkan generator listrik, sedangkan airnya disuntikkan kembali ke dalam bumi untuk menjaga

keseimbangan air dalam tanah.

Page 20: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 20

2. Energi panas bumi "air panas"

Air panas yang keluar dari perut bumi pada umumnya berupa air asin panas yang disebut "brine" dan mengandung banyak mineral. Karena banyaknya kandungan mineral ini, maka air panas tidak dapat digunakan langsung sebab dapat menimbulkan penyumbatan pada pipa-pipa sistim pembangkit tenaga listrik.

Page 21: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 21

Untuk dapat memanfaatkan energi panas bumi jenis ini,

digunakan sistem biner (dua buah sistem

utama) yaitu wadah air panas sebagai

sistem primemya dan sistem sekundernya berupa alat penukar

panas (heat exchanger) yang akan

menghasilkan uap untuk menggerakkan

turbin.

Energi panas bumi "uap panas" bersifat korosif, sehingga biaya awal pemanfaatannya lebih besar dibandingkan dengan energi panas bumi jenis lainnya. Skema pembangkitan tenaga listrik panas bumi "air panas" sistem biner

Page 22: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 22

3. Energi panas bumi "batuan panas"

Energi panas bumi jenis ini berupa batuan panas yang ada dalam perut bumi akibat berkontak dengan sumber panas bumi (magma).

Page 23: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 23

Energi panas bumi ini harus diambil sendiri

dengan cara menyuntikkan air ke dalam batuan panas

dan dibiarkan menjadi uap panas, kemudian

diusahakan untuk dapat diambil kembali

sebagai uap panas untuk menggerakkan

turbin.

Sumber batuan panas pada umumnya terletak jauh di dalam perut bumi, sehingga untuk memanfaatkannya perlu teknik pengeboran khusus yang memerlukan biaya cukup

tinggi.

Page 24: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 24

Page 25: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 25

Indonesia sebagai negeri vulkanik memiliki 217 tempat yang diperkirakan potensial sebagai sumber energi panas

bumi. Berdasarkan perkiraan data tahun 1997 potensi energi panas bumi di

Indonesia adalah

Page 26: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 26

pemanfaatan energi panas bumi 1,83 % dari total potensi yang tersedia sudah barang tentu masih sangat kecil.

Oleh karena itu kemungkinan untuk menaikkan pangsa pemanfaatan energi panas bumi masih sangat terbuka lebar, dengan kata lain bahwa prospek pemanfaatan energi panas bumi di Indonesia masih sangat menguntungkan bagi para penanam modal yang akan bergerak dalam bidang energi panas bumi.

Page 27: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 27

pemanfaatan energi panas bumi sebagai sumber penyedia tenaga listrik adalah termasuk teknologi yang tidak menimbulkan pencemaran terhadap lingkungan, suatu hal yang dewasa ini sangat diperhatikan dalam setiap pembangunan dan pemanfaatan teknologi, agar alam masih dapat memberikan daya dukungnya bagi kehidupan umat manusia.

Page 28: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 28

Bila pemanfaatan energi panas bumi dapat berkembang dengan baik, maka kota-kota di sekitar daerah sumber energi panas bumi yang pada umumnya terletak di daerah pegunungan, kebutuhan tenaga listriknya dapat dipenuhi dari pusat listrik tenaga panas

bumi.

Page 29: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 29

Apabila masih terdapat sisa daya tenaga listrik dari pemanfaatan energi panas bumi, dapat disalurkan ke daerah lain sehingga ikut mengurangi beban yang harus dibangkitkan oleh pusat listrik tenaga uap, baik yang dibangkitkan oleh batubara maupun oleh tenaga diesel yang keduanya menimbulkan pencemaran udara.

Page 30: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 30

Karakteristik Panasbumi

Panasbumi merupakan sumber energi terbarukan, sehingga apabila tidak secepatnya

dimanfaatkan akan hilang karena waktu dan terlewatkan begitu saja. Energi panasbumi merupakan energi yang dapat dieksport,

sehingga berpotensi untuk memacu pengembangan daerah yang terdapat sumber

panasbumi, baik untuk pembangkit listrik maupun untuk kegunaan lain.

 

Page 31: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 31

Selain itu pemanfaatan panasbumi telah dinyatakan sebagai energi yang bersih, karena dengan teknik reinjeksi air limbah ke dalam perut bumi akan membawa manfaat ganda yaitu selain untuk menghindari adanya pencemaran air juga untuk mengisi kembali air kondensat (pendingin) ke dalam reservoir.

Jenis gas buang yang sebagian besar (96%) terdiri dari gas CO2, ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan tambahan bagi proses pembuatan minuman kaleng seperti soft drink dan lain sebagainya.

Page 32: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 32

    Jumlah gunung api di Indonesia memberikan kontribusi nyata akan potensi  panas bumi di Indonesia. Sabuk gunung api aktif Indonesia yang panjangnya  7.000 Km serta lebar 50-200 Km memberikan penyebaran sumber energi panas  bumi sepanjang jalur Sumatera, Jawa, Bali Nusa Tenggara, Sulawesi Utara,  dan Maluku yang umumnya berada di kaki atau aldera tua suatu gunung api.

Page 33: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 33

Sistem panasbumi yang dikembangkan di indonesia sampai saat ini adalah  sistem panasbumi hidrothermal yang didominasi uap, baik basah maupun  kering.

Contoh uap kering yang telah dikembangkan adalah Pembangkit Listrik  Tenaga Panasbumi Kamojang yang menpunyai daya terpasang sebesar 140 MWE.

Page 34: PABUM 1

04/18/23 VOLKANOLOGI 34

     Hasil pemboran uji uap yang telah dilakukan di Lahendong, Sulawesi Utara  dan Kerinci Sumatera Barat juga menunjukkan sistem uap kering, sedangkan di  Dieng, Jawa Tengah merupakan kombinasi kering dan basah.