18
PELATIHAN GIS HMTP

Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tahun 2013 kalau tidak salah ya.

Citation preview

Page 1: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

PELATIHAN GIS HMTP

Page 2: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

OUTLINE

Day 1

» Dasar-dasar GIS dan ArcGIS

» Topologi Data dalam SIG

» Pengolahan dan Manipulasi Data

» Geoprocessing

» Spatial Statistic

» Model Builder

» Exercise I

Day 2

» 3D Analysis

» Network Analysis

» Spatial Analysis

» Penyelesaian Kasus

» Exercise II

Page 3: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Dasar-dasar GIS Dan ArcGIS

Definisi GIS

“Any manual or computer based set ofprocedures used to store and manipulategeographically data” (Aronoff, 1989)

Sebuah Sistem

SIG merupakan suatu sistem yang terdiri dari perangkat keras, perangkat lunak, data, metode, dan pengguna.

Perangkat Lunak Pemetaan

Page 4: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

ArcGIS sebagai Alat

ArcGIS merupakan alat bantu untukmemudahkan kita dalam melakukanpengelolaan sumber daya, guna lahan,pola ruang, struktur ruang, dan segalasesuatu yang ada di permukaan bumiguna menghasilkan suatu penataanruang yang ideal bagi kita.

Main System

Supporting a System

Fungsi ArcGIS

Page 5: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Topologi Data Dalam GIS

Format Data

Bentuk Data Vektor

Bentuk Data Raster

Page 6: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Pengolahan Dan Manipulasi Data

Inputing Data

Converting Data

Manipulating Data

• Memilih bentuk data

• Select by

• Map calculator

• Calculate geometric

• Convert to raster

• Convert to vector

• Convert to KML

• Export to CAD

Page 7: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Geoprocessing

Buffer Clip Intersect Union Erase Dissolve Merge

Geoprocessing adalah salah satu kemampuan dasar GIS.Istilah Geoprocessing mengacu pada proses yang berlakuoperasi didefinisikan satu set input dan menghasilkaninformasi baru yang menjawab pertanyaan spasial.

Input Dataset

New Dataset

Geoprocessing Tool

Page 8: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

SPATIAL STATISTIC

Statistik Spasial adalah segala teknik analisis untuk mengukur distribusi suatu kejadian berdasarkan keruangan(Scott & Warmerdam, 2006).

Pola distribusi spasial secara umum terbagi menjadi tiga (Briggs, 2007):• Mengelompok (Clustered) yaitu beberapa titik terkonsentrasi berdekatan satu sama lain dan ada area besar yang berisi sedikit titik yang sepertinya ada jarak yang tidak bermakna.• Menyebar (Dispersed) yaitu setiap titik berjauhan satu sama lain atau secara jarak tidak dekat secara bermakna• Acak (Random) yaitu titik-titik muncul pada lokasi yang acak dan posisi satu titik dengan titik lainnya tidak saling terkait

uniform clusteredrandom uniform clusteredrandom

Page 9: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

First Law of Geography (Waldo R.Tobler, 1970) yang menyatakan bahwa "Everything is related to everything else, but near things are more related to each other”

Kelebihan lain dari statistik spasial:a) Diperolehnya pemahaman yang lebih baik mengenai fenomena goegrafis dari suatu kejadian;b) Diketahuinya dengan tepat penyebab suatu kejadian berdasarkan pola geografis yang spesifik;c) Disimpulkannya distribusi kejadian berdasarkan satuan data;d) Diperolehnya keputusan yang lebih baik dengan tingkat kepercayaan yang lebih tinggi.

Analisis statistik spasial memiliki tiga kegunaan yaitu:1) Pengukuran terhadap suatu distribusi secara keruangan2) Identifikasi karakteristik dari suatu distribusi3) Kuantifikasi pola geografis

Analisis statistik spasial berdasarkan tingkatannya dapat dibedakan menjadi tiga yaitu:1. General Spatial Statistics Analysis2. Intermediate Spatial Statistics Analysis3. Expert Spatial Statistics Analysis

Page 10: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

General Spatial Statistics Analysis

a. Central feature (identifikasi central dari persebaran yang paling banyak)

b. Mean center (identifiasi pusat persebaran secara geografis)

c. Median center (identifikasi jarak terdekat atau nilai tengah dari semua sebaran feature)

d. Standar distance (luasan dari pusat konsentrasi atau persebaran)

e. Directional distribution (membuat stantar deviasi sesuai dengan sebaran feature)

f. Linear directional mean (identifikasi arah, panjang, dan pusat persebaran secara garis)

g. Density estimation (estimasi Kerapatan pada tipologi titik, dengan menggunakan metode kernel)

h. Hot spot analysis (metode quadrant count, untuk mempresentasikan sebuah pengelompokan dengan membandingkan jumlah kejadian dengan sebuah wilayah secara acak)

i. Spatial autocorrelation (mengetahui apakah sebuah sebaran kasus memiliki pola tertentu atau sebaran yang acak)

Page 11: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Intermediate Spatial Statistics Analysis

Menggunakan Spatial Reationship untuk mencari hubungan dua distribusi secara kuantitatif. Uji kesamalaan (simililarity) dilakukan antara dua variabel untuk mencari indikasi:

a. Sebuah distribusi menjadi penyebab distibusi lainnya

b. Kedua distribusi memiliki penyebab yang sama

Expert Spatial Statistics Analysis

Melakukan pembangunan model spasial statistik, yaitu:

1. Pemodelan spasial Indeks (sebagai tools penentu batas kelas sebuah dan besar bobot pada sebuah parameter yang akan digunakan dalam model Indeks)

2. Pemodelan Regresi spasial (sebagai alat proses pemodelan berdasarkan hubungan input dan output, seperti : Y = a+bx) → Modelling Spatial Relationship: Network Spatial Weights, Spatial Weights Matrix, Geographically Weighted Regression, Explatory Regression, Ordinary Least Squares

Page 12: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Model Builder: Definisi Pemodelan SIG

Model

Model adalah rencana, representasi, atau deskripsi yangmenjelaskan suatu objek, sistem, atau konsep, yangseringkali berupa penyederhanaan atau idealisasi.Bentuknya dapat berupa model fisik (maket, bentukprototipe), model citra (gambar rancangan, citra komputer),atau rumusan matematis.

Pemodelan dalam SIG

Duplikasi bentuk nyata data yang memiliki referensigeografis, kemudian dideskripsikan kedalam bentuk yanglebih sederhana untuk memudahkan dalam melakukananalisis dan manipulasi.

Page 13: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Model Builder: Pengembangan Pemodelan SIG

Guna lahan Rawan Bencana Banjir

Pemukiman

Selection

Intersect

Pemukiman Rawan Banjir

Guna lahanLokasi Kawah

Gunung

Pemukiman

Selection Buffer

Zona Bahaya Awan Panas

DAS

Buffer

Zona Bahaya Lahar digin

Intersect

Pemukiman rawan bencana erupsi

Daerah Rawan Banjir

Daerah Rawan Erupsi

Page 14: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

3D Analysis (ArcScene)

Tentang ArcSceneArcScene merupakan aplikasi visualisasi 3D yangmemungkinkan kita melihat data SIG dalam 3D. Fitur3D memberikan informasi berupa ketinggiangeometri dan atribut dalam tumpukan layer.ArcScene juga terintegrasi dengan fiturgeoprocessing, sehingga dapat dilakukan berbagaianalisis.

Visualisasi Data 3DArcScene memungkinkan kita untuk menampilkangambar dari data vektor maupun raster. Simbol 3Ddapat ditambahkan untuk menambah realismetampian data. Kita dapat melihat tampilan 3D dariberbagai sudut pandang untuk lebih mudah dalammemahami informasi.

Analisis 3D

Adapun analisis geoprocessing khusus untuk 3D analisis,

antara lain:

Aspect (arah kemiringan)

Contour (garis kontur)

Slope (kelerengan)

Hillshade (bayangan relief bumi)

Viewshed (lokasi yang terlihat), dsb

Page 15: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

NETWORK ANALYSISTentang Network AnalysisMerupakan suatu fitur yang dimiliki AcrGIS untukmembantu kita dalam melakukan analisis yangberkaitan dengan transportasi.Pertanyaan Seputar Transportasi

Ambulan atau mobil patrolimana yang paling cepatmerespon insiden?

Bagaimana armada pengiriman bisameningkatkan pelayanan danmeminimalkan biaya transportasi?

Jalan mana yang paling cepat dari rumah menuju kantor?

Rumah mana yang beradadalam 5 menit dari stasiunpemadam kebakaran?

Page 16: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Network Analysis Meliputi

Route Service Area Closest Facility OD Cost Matrix Vehicle Routing Problem Location - Allocation

Page 17: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Spatial Analysis Tentang Spatial AnalysisSpatial Analysis dalam ArcGIS merupakan suatu fituryang menyediakan berbagai pemodelan spasial. Kitadapat membuat query, peta, dan menganalisis dataraster yang berbasis sel. Analisis dapat pula dilakukandengan menggunakan data yang berbasis vektormaupun raster yang terintegrasi. Proses analisisspasial dilakukan untuk memperoleh informasi baru.

Penggunaan Spatial Analysis Memperoleh informasi baru Mencari lokasi yang tepat

Menganalisis biaya danjarak perjalanan

Identifikasi jalur terbaikantar lokasi

Analisis statistik berdasarkanlingkungan setempat, lingkungan kecil,atau zona yang telah ditentukan

Page 18: Pelatihan GIS Hmtp (yang saya ikuti)

Interpolasi nilai data untuk daerahpenelitian yang didasarkan padasampel

Merapikan data untuk untuk analisislebih lanjut atau untuk memperbaikitampilan tampilan

Penggunaan Spatial Analysis Lainnya Analisis penggunaan lahan

Memprediksi resiko kebakaran

Menganalisis koridor transportasi

Menentukan tingkat polusi

Menganalisis hasil panen

Menentukan potensi erosi

Analisis demografi

Penilaian resiko

Model dan memvisualisasikan pola kejahatan