14
Persamaan Poisson (Pendahuluan) Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas Robin Persamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet Persamaan Poisson Fisika Komputasi Irwan Ary Dharmawan Jurusan Fisika Universitas Padjadjaran http://phys.unpad.ac.id/jurusan/staff/dharmawan email : [email protected] Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

Poisson

Embed Size (px)

DESCRIPTION

fisika

Citation preview

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Persamaan PoissonFisika Komputasi

    Irwan Ary Dharmawan

    Jurusan Fisika Universitas Padjadjaranhttp://phys.unpad.ac.id/jurusan/staff/dharmawan

    email : [email protected]

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    1 Persamaan Poisson (Pendahuluan)

    2 Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    3 Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas Robin

    4 Persamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Dalam pertemuan ini kita akan membahas untuk menyelesaikanpersamaan Poisson di bawah ini

    2u(r) = v(r). (1)

    dengan u dan v(r) menyatakan potensial dan sumber. Dalamkasus Elektrostatik biasanya ditulis sebagai

    E = . (2)

    dengan E menyatakan medan listrik dan adalah medanpotensialnya. Potensial itu sendiri memenuhi persamaan Poissonsebagai berikut

    2 =

    0, (3)

    Dengan (r) menyakan rapat massa dan 0 adalah permitivitasruang hampa

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Dalam kasus gravitasi Newtonian f dapat dinyatakan sebagai gayaakibat medan potensial

    f = . (4)

    Potensialnya sendiri memenuhi persamaan Poisson berikut

    2 = 42 G, (5)

    (r) menyatakan rapat massa dan G adalah konstanta Gravitasi.

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Misalkan kita memiliki persamaan Poisson 1D

    d2u(x)

    dx2= v(x), (6)

    dengan xl x xh , syarat batas Dirichlet u(xl) = ul danu(xh) = uh. Sebagai langkah awal kita bagi domain xl x xhke dalam segmen yang serbasama

    xi = xl +i (xh xl)

    N + 1, (7)

    Untuk i = 1, N , dan batas xl dan xh berada di titik i = 0 dani = N + 1 berturut-turut.

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Selanjutnya kita diskritisasi d2u/dx2 pada titik-titik grid.Diskritisasi yang paling mudah dengan menggunakan

    d2u(xi)

    dx2=

    ui1 2ui + ui+1(x)2

    +O(x)2. (8)

    Persamaan (8) merupakan persamaan central difference orde 2.Persamaan (8) dapat ditulis kembali menjadi

    ui1 2ui + ui+1 = vi (x)2, (9)

    untuk i = 1, N dengan vi v(xi), selanjutnya u0 = ul danuN+1 = uh, dengan vi menyatakan suku sumber yang telahdidiskritisasi.

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Jika u = (u1, u2, , uN ) adalah vektor dari nilai u dan

    w = [v1 (x)2ul, v2 (x)

    2, v3 (x)2, , vN1 (x)

    2, vN (x)2uh]

    (10)merupakan vektor sumber. Maka diskritisasi persamaan menjadi

    Mu = w. (11)

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Jika ditulis dalam bentuk matriks maka akan menjadi :

    M =

    2 1 0 0 0 01 2 1 0 0 00 1 2 1 0 00 0 1 2 1 00 0 0 1 2 10 0 0 0 1 2

    (12)

    Matriks M merupakan matriks tridiagonal. Untuk menyelesaikanpersamaan (12) maka dapat digunakan persamaan berikut

    u = M1 w, (13)

    Dengan M1 menyatakan inverse matriks dari M. Persamaan(13) bisa diselesaikan menggunakan metoda iterasi untukpersamaan linier.

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Pada slide sebelumnya kita membahas persamaan Poisson untuksyarat batas Dirichlet, lalu bagaimana jika kita menerapkan syaratbatas Robin untuk kasus ini, misalkan

    l u(x) + ldu(x)

    dx= l, (14)

    pada x = xl, kemudian

    h u(x) + hdu(x)

    dx= h, (15)

    pada x = xh. Dengan dan merupakan konstanta, dan syaratbatas di atas dikenal sebagai syarat batas Robin karena merupakancampuran antara syarata batas Dirichlet dan Neumann

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Jika persamaan (14) dan (15) kita diskritisasi akan menghasilkan

    l u0 + lu1 u0x

    = l, (16)

    dan

    h uN+1 + huN+1 uN

    x= h, (17)

    Ekspresi di atas dapat ditulis kembali menjadi

    u0 =l x l u1l x l

    , (18)

    uN+1 =h x+ h uNh x+ h

    . (19)

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Dengan menggunakan persamaan (8) dan (18), masalah dapatdireduksi menjadi persamaan tridiagonal matriks Mu = w denganelemen diagonal kiri, tengah dan kanan menggunakan elemensebagai berikut : ai = 1 untuk i = 2, N kemudian

    b1 = 2l

    l x l, (20)

    dan bi = 2 untuk i = 2, N 1 dan

    bN = 2 +h

    h x+ h, (21)

    dan ci = 1 untuk i = 1, N 1. Sedangkan ruas kanan

    w1 = v1 (x)2

    l x

    l x l, (22)

    dengan wi = vi (x)2 untuk i = 2, N 1. dan

    wN = vN (x)2

    h x

    h x+ h. (23)

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Misalkan kita memiliki persamaan Poisson 2D

    2u(x, y)

    x2+

    2u(x, y)

    y2= v(x, y), (24)

    Dalam domain = {(x, y)|0 x L, 0 y H} dengan syaratbatas Dirichlet sebagai berikut (x, 0) = 0, (0, y) = 0, (L, y) = 100dan (x,H) = 0. Persamaan (24) dapat didiskritisasi denganpendekatan central differences menjadi

    ui1,j 2ui,j + ui+1,j(x)2

    +ui,j1 2ui,j + ui,j+1

    (y)2= v(xi, yj) (25)

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Untuk memudahkan persoalan kita set x = y sehinggapersamaan (25) menjadi

    ui1,j + ui+1,j + ui,j1 + ui,j+1 4ui,j = x2vi,j (26)

    Pertanyaan kita selanjutnya adalah bagaiman kita membangunmatriks dari persamaan (26)

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

  • Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas Dirichlet

    Persamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet

    Contoh : sebuah plat konduktor berukuran bujursangkar

    Irwan Ary Dharmawan Persamaan Poisson

    Persamaan Poisson (Pendahuluan)Poisson 1D dengan Syarat Batas DirichletPersamaan Poisson 1D untuk syarat batas RobinPersamaan Poisson 2D dengan syarat batas Dirichlet