38
Public Expose PT Bank Internasional Indonesia Tbk Jakarta, 18 Oktober 2010

Public Expose - maybank.co.id · Catatan : termasuk unit Sales Point 50,03% 99,99% 97,52%. Hal. 5 Sekilas BII 1. Full License Bank 2. Menawarkan serangkaian produk yang ... with ~40%

  • Upload
    leminh

  • View
    219

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Public Expose

PT Bank Internasional Indonesia Tbk

Jakarta, 18 Oktober 2010

Hal. 2

• Tinjauan Perusahaan

• Strategi Bisnis

Kinerja Keuangan

Kinerja Anak Perusahaan

- WOM Finance

- BII Finance Center

• Penghargaan

• Peristiwa Penting

Agenda

1

2

5

6

3

4

3

10

15

27

28

31

32

35

Tinjauan Perusahaan

Hal. 4

Pemegang Saham

Jumlah Cabang : 505 (konsolidasi); 294 (BII saja)Jumlah Karyawan : 11.251 (konsolidasi); 7.332 (BII saja)Total Aset per 30 Juni 2010 : Rp. 67,64 Triliun

Perusahaan Terbuka (WOMF.JK)Fokus Bisnis : Pembiayaan Kendaraan Roda DuaJumlah Cabang : 181Jumlah Karyawan : 3.740

Fokus Bisnis : Pembiayaan Kendaraan Roda empatJumlah Cabang : 30Jumlah Karyawan : 179Catatan : termasuk unit Sales Point

99,99%50,03%

97,52%

Hal. 5

Sekilas BII

1. Full License Bank2. Menawarkan serangkaian produk yang

lengkap3. Satu dari lima bank yang terhubung

dengan seluruh sistem ATM di Indonesia4. Memiliki Good banking culture5. Memiliki Brand yang kuat6. Good penetration in merchants/commercial7. Good service quality8. Strong USD payment bank9. Memiliki perusahaan pembiayaan

konsumer (satu dari dua bank yang memiliki pembiayaan kendaraan bermotor)

1. Kami hadir di 28 dari 33 provinsi2. 294 cabang (67 cabang utama, 95 kantor

cabang pembantu, 27 kantor kas, 5 syariah)3. 181 cabang WOM; 30 cabang BII Finance 4. 829 ATM and 15 CDM5. 20.000 ATM (ALTO, ATM Bersama, Prima

BCA, Cirrus & Plus)6. 2.7 juta nasabah7. 7.332 karyawan (WOM: 3.740 karyawan;

BII Finance : 179)

Hal. 6

Spencer Lee TienChye

Komisaris

Dato’ Sri Abdul Wahid Omar

Komisaris

Umar JuoroKomisaris

Independen

Taswin ZakariaKomisaris

Independen

Putu AntaraKomisaris

Independen

Tan Sri Megat ZaharuddinPresiden Komisaris

Dewan Komisaris

Budhi Dyah SitawatiKomisaris

Independen *)

*) Menunggu persetujuan BI

Hal. 7

Stephen LiestyoDirektur – Perbankan

Konsumer

Ridha WirakusumahPresiden Direktur

Ghazali M. RasadDirektur –

Operasional

Rita MirasariDirektur and Corporate

Secretary – Legal & Kepatuhan

Thila Nadason Direktur – Keuangan

I Gusti Made Mantera Direktur – Human Capital

Jenny WiriyantoDirektur –

Perbankan UKM, Komersial

Direksi

Rahardja Alimhamzah Direktur – Perbankan

Korporasi

Hedy Maria Helena LapianDirektur *)

*) Menunggu persetujuan BI

Hal. 8

• Memperkenalkan logo baru yang menandai kehadiran Maybank di BII

• Meluncurkan tabungan “Woman One” khusus untuk wanita &“Superkidz”untuk anak-anak

• Ekspansi kredit kepada SME melalui kerjasama dengan BPR dalam rangka Linkage Program

Mar - Apr2009

Jun - Jul2009

• Meraih peringkat 2 dari posisi 5 tahun sebelumnya dalam Banking Service Excellence Awards 2009 oleh majalahInfobank dan MRI

• Menerima Indonesian GCG Award 2009 untuk kategori Responsibility of the Board category

PBT

• Kerjasama strategis dengan Lion Air

• Kerjasama strategis dengan PT Pos Indonesia

• Biingkisan BeruntunProgram II

• Rights Issue of Rp 1,45 triliun dan memperkuat CAR menjadi 17,64% perApr’10

• Kerjasama strategis dengan 35 mitra bisnis melalui program Financial Supply Chains

• Meraih peringkat 2 dalam Service Excellence Commercial Banking 2009/2010 oleh majalahInfobank dan MRI

TimelineJan – Jun 2010

Okt - Des2009

• Meluncurkan BiingkisanBeruntun Program (loyalty program)

• Meraih peringkat 1 dalam “10 Banks Best in Service Quality 2009” bagian dari Customer Satisfaction Index Survey yang dilakukan oleh ISMS

Pencapaian selama FY2009-2010

• Bekerjasama dengan PT MetrodataElectronics, meluncurkan cash mgmt solution “BII CoOLPAY”

Pencapaian Sejak Diakuisi oleh Maybank

Hal. 9

Produk untuk segmen tertentu

INSERT PHOTO OF BUSINESS FOR WOMEN

INSERT PHOTO OF TKI

Sukses meluncurkan tabungan untuk wanita “Woman One” dan tabungan untuk anak-anak “Superkidz”.Peluncuran Women One telah membawa BII menjadi Bank Pertama meluncurkan tabungankhusus untuk Wanita oleh Rekor BisnisIndonesia 2010

Mengembangkan produk “Bisnis untuk Perempuan”bersama International Finance Corporation (IFC)

Sedang mengembangkan serangkaian produkyang lengkap untuk Tenaga Kerja Indonesia (TKI)bersama Maybank

Strategi Bisnis

Hal. 11

Mission

Aspirasi - 2015

1. Industri transportasi

2. USD Payment Bank

3. UKM/Komersial : Top 3 dalam Supply Chain Financing

4. Perbankan Korporasi :Top 3 dalam Structured Trade Financing & Resource Based Industry

5. Top 3 dalam bisnis Kartu Kredit

To be a Regional Financial Services Leader

Humanising Financial Services from the Heart of ASEAN

Strategic Objectives

1. Undisputed No. 1 Retail Financial Services provider in Malaysia by 2015

2. Leading ASEAN wholesale bank eventually expanding to Middle East, China & India

3. Domestic Insurance Champion and emerging regional player

4. Truly regional organisation, with ~40% of pre-tax profit derived from international operations by 2015

5. Largest Islamic bank in ASEAN

Maybank AspirationMaybank Aspiration

Vision

Aspirasi BII Aspirasi BII

Menjadi Penyedia Jasa Keuangan yang Terbaik pada Segmen Pasar yang Dilayani

Visi

Memimpin di 5 Area

Hal. 12

Tiga Tahap Transformasi

3 Phase Approach – Original timelinePhase 1Rebound:Memperbaiki Basic Fundamental

Phase 2Regain: Mengembangkan Bisnis Unggulan

Phase 3Reestablish: Membangun Kepemimpinan Pasar

Maret 2009 Maret 2010 2012

Phase 1Rebound :Memperbaiki Basic Fundamental

Phase 2Regain : Mengembangkan Bisnis Unggulan

Phase 3Reestablish: Membangun Kepemimpinan Pasar

Dimulai Maret 2009: Proses

Oktober 2009 sampaiOktober 2011 Oktober 2011

VisiMenjadi Penyedia Jasa Keuangan Terbaik pada

Segmen Pasar yang Dilayani

Mempercepat pengembangan bisnis unggulan dan terus memperbaiki basic fundamental

BII-Maybank : Visi, Misi & Strategi

Perbaikan basic fundamental terus dilanjutkan

Hal. 13

Strategi Fokus BIIMemperluas cakupan dan inisiatif dalam Cash Management, Trade Finance, Corporate Finance dan Investment BankingFokus pada industri seperti: shipping, sumber daya alam, listrik & AgrikulturMenyelaraskan struktur organisasiMenambahkan product skills yang baru; memperkenalkan Structured Product teamMemperbaiki proses kredit Memperbaiki strategi pricing

PerbankanKorporasi

Fokus pada industri yang mendatangkan volume transaksi tinggi & cash cycle rendahEnd to end Financial Supply Chains solutionsImplementasi program pemberian pinjaman berdasarkan wilayah, industri, komunitas, asosiasi, segmen & life stagesPembukaan cabang yang agresif Memperkenalkan modular & value added servicesMemperkenalkan lending experience yang baru (platinum, gold and classic)Memperkenalkan mass 1000 to serve “Fast-Simple-Flexible-convenient” expectation

UKM /Komersial

Perbankan Konsumer

Meningkatkan pertumbuhan auto financing melalui channeling dan cabang, memperbaiki dan meningkatkan pertumbuhan auto finance di anak perusahaanMemperbaiki dan meningkatkan pertumbuhan bisnis kartu kredit Meningkatkan pertumbuhan KPR melalui Sales Management yang baik & Regional PushMeluncurkan program loyalti yang menarik dan berkelanjutan untuk produk tabungan Mengaktifkan kembali Dormants Products yang telah dikenal oleh pasar.

Hal. 14

Synergi Dengan Maybank

CIM

B-N

IAG

AMengembangkan perbankan syariah melalui 5 cabangMerumuskan kembali business model dan menyelaraskan dengan Bank Maybank Indocorp

PerbankanSyariah

Maybank

Menerapkan Maybank-IB di IndonesiaInvestment

Banking

Mengembangkan program agar pembukaan rekening di Singapura dpt dilakukan di Jakarta (Priority and Private banking)Singapore domiciled companies belonging to Indonesians

Melanjutkan program cross referrals nasabah PerbankanKorporasi

Meningkatkan trade business antara Malaysia dan IndonesiaMemastikan apakah trade and counterparty facilities cukup memadai

Trade

Asuransi

Area Lainnya

Penyelarasan IT architecture BII dengan MaybankInternet BankingPertukaran talent sebagai regional expert dan regional program leader

Potensi yang signifikan untuk dikelola Memperbaiki bancassurance relationships

MaybankSingapura

Kinerja Keuangan

Hal. 16

• Portofolio kredit meningkat 33% YoY pada Jun’10 sebagian besar disebabkan oleh pertumbuhan kredit pada segmen UKM dan Komersial

• Usaha untuk memperbaiki kualitas aset terus membuahkan hasil, rasio non performing loan (bruto) membaik menjadi 2,88% dari 3,46% tahun lalu

Kredit dan NPL

Dana Pihak Ketiga • Simpanan nasabah meningkat 23% YoY

CAR

• Pada bulan April 2010, BII telah melunasi Sub Debt of USD 150 juta dan total ekuitas meningkat dengan adanya rights issue sebesar Rp 1.4 triliun.

• CAR (risiko kredit dan operasional) pada level 15.02% per Jun’10, dan CAR dengan risiko kredit, operasional dan risiko pasar pada level 14,87%

Ringkasan – Laba Bersih meningkat dari Rp -363 miliar menjadi Rp 326 miliar

• Pendapatan bunga bersih meningkat 7% YoY

• Pendapatan operasional lainnya (Fee-based Income) terus meningkat 6% YoY

• Pendapatan operasional sebelum Provisi meningkat 25% dibandingkan tahun sebelumnya

• Biaya provisi turun 60% menjadi Rp473 miliar pada Jun’10 dari Rp1.173 miliar tahunsebelumnya

• Laba bersih Rp 326 miliar untuk semester pertama 2010, peningkatan yang signifikan dari rugi Rp 363 miliar pada semester pertama 2009

• ROE meningkat tajam dari negatif 13,57% menjadi 10,22% per Jun’10

Laba BersihMeningkat dariRp -363 miliar

menjadi Rp 326 miliar

WOM• Penjualan di WOM telah melewati 56.000 unit per bulan. Penjualan per bulan dan vintages

terus membaik dan telah menghasilkan laba bersih meningkat 6X menjadi Rp85 miliar

Hal. 17

Status Implementasi PSAK 50 & 55 di BII

#1 BII akan sepenuhnya mengimplementasikan PSAK 50 & 55 pada akhir tahun ini

Selama 9 bulan pertama 2010, BII telah melakukan pengumpulan dan penyiapandata serta melakukan upgrade sumber data dan chart of account, menyiapkan front end system, dan melakukan pengembangan aplikasi PSAK untuk memenuhi PSAK 55/50

BII telah melakukan simulasi untuk amortisasi Effective Interest Rate, Collective Impairment, dan Individual Impairment

BII juga telah melakukan penyesuaian untuk pos-pos tertentu yang mempunyaidampak signifikan terkait dengan implementasi PSAK 55/50 dan telah disajikandalam laporan keuangan mulai semester pertama 2010.

#2

#3

#4

Hal. 18

dalam Miliar Rupiah Jun'09 Jun'10

Pendapatan Bunga 3.177 2.907 -8%

Beban Bunga (1.727) (1.354) -22%

Pendapatan Bunga Bersih 1.449 1.554 7%

Pendapatan Operasional Lainnya 1.003 1.065 6%

Pendapatan Operasional (Bruto) 2.452 2.619 7%

Beban Operasional (tidak termasuk Provisi) (1.674) (1.646) -2%

Pendapatan Operasional sebelum Provisi 779 972 25%

Provisi (1.173) (473) -60%

Pendapatan Operasional setelah Provisi (394) 499 N.A

Pendapatan (Beban) Non Operasional /Pajak/ Hak Minoritas 31 (173) N.A

Laba Bersih (363) 326 N.A

Laporan Laba Rugi – Konsolidasi

Hal. 19

dalam Miliar Rupiah Jun'09 Jun'10

Kredit 35.435 47.283 33%

Obligasi Rekapitalisasi Pemerintah 5.220 5.238 0%

Aktiva Produktif Lainnya 6.765 5.688 -16%

Total Aset 54.558 67.640 24%

Simpanan Nasabah 42.391 52.214 23%

- Giro 8.001 9.053 13%

- Tabungan 10.844 12.406 14%

- Deposito Berjangka 23.545 30.755 31%

Simpanan dari Bank Lain 518 1.828 253%

Obligasi Subordinasi 1.508 0 -100%

Kewajiban Lainnya 5.374 6.506 21%

Total Kewajiban 49.790 60.548 22%

Hak Minoritas 143 203 42%

Total Ekuitas 4.625 6.888 49%

Neraca - Konsolidasi

Hal. 20

Profil Neraca semakin kuatRp MiliarRp Miliar

Rp Miliar Rp Miliar

Total Aset

54.558 56.83360.966 61.948

67.640

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Total Kredit

35.435 36.49539.638 40.276

47.283

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Simpanan Nasabah

42.39143.814

47.341 46.659

52.214

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Ekuitas

4.6255.030 5.259 5.404

6.888

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Hal. 21

Kredit berdasarkan segmentasi nasabah

Rp TriliunKomposisi Kredit

Korporasi, Konsumer & UKM/Komersialmeningkat

LDR & KreditLDR YoY meningkat dari 82.4% menjadi 89.8% Rp Triliun

29,5 28,2 27,7 29,0 31,8 33,0 37,6

8,8 9,0 7,7 7,5 7,8 7,39,738,3 37,2 35,4 36,5 39,6 40,347,3

86,6%89,3%

82,4% 82,4%85,4%

89,8%

82,9%

Des/08 Mar/09 Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Kredit Rp Kredit Valas Total LDR

9,9 10,08,5 9,0

10,0 9,111,3

13,1 12,6 12,6 12,814,0 14,3

17,1

11,6 12,2 13,014,2

15,9

2,9 2,6 2,4 2,1 2,1 2,2 2,5

11,812,1

0,40,40,30,30,3 0,5 0,5-

4,0

8,0

12,0

16,0

20,0

Des/08 Mar/09 Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10Korporasi UKM/Komersial KonsumerSyariah Anak Perusahaan

Pertumbuhan Kredit (YoY)

Rp Miliar Jun’09 Jun’10

Korporasi 8.527 11.296 32%

UKM/Komersial 12.555 17.142 37%

Konsumer 11.585 15.859 37%

Syariah 337 510 51%

Anak Perusahaan 2.431 2.476 2%

Total 35.435 47.283 33%

Pertumbuhan Kredit (Mar'10 - Jun'10)

Rp Miliar Mar’10 Jun’10

Korporasi 9.132 11.296 24%

UKM/Komersial 14.309 17.142 20%

Konsumer 14.187 15.859 12%

Syariah 456 510 12%

Anak Perusahaan 2.192 2.476 13%

Total 40.276 47.283 17%

Hal. 22

Rasio Keuangan

Jun'09 Jun'10

Profitabilitas

Return On Assets -1,37% 1,64% 3,01%

Return On Equities -13,57% 10,22% 23,79%

Net Interest Margin 6,01% 5,65% -0,36%

Rasio Efisiensi

Cost to Income Ratio 68,25% 62,87% -5,38%

Kualitas Aktiva Produktif

NPL - Bruto 3,46% 2,88% -0,58%

NPL - Bersih 1,85% 1,87% 0,02%

Struktur Neraca

LDR 82,39% 89,75% 7,36%

CASA to Total Funding 44,46% 41,10% -3,36%

CAR (risiko kredit dan operasional) 19,44% 15,02% -4,43%

CAR (risiko kredit, operasional dan pasar) 19,18% 14,87% -4,31%

Year on Year (YoY)

Hal. 23

Modal (CAR) yang kuat untuk mendukung Ekspansi Bisnis – Bank saja

CAR sesuai Basel II

Catatan:• CAR sejak Mar ‘10 dihitung sesuai BASEL-2• Pada bulan April 2010, Sub Debt of USD 150 juta telah dilunasi • Pada bulan April 2010, Total Ekuitas meningkat dengan adanya rights issue sebesar Rp 1,4 triliun.

CAR dan Aktiva Tertimbang Menurut Risiko

35.438 33.779 35.32338.013

40.592

47.103

7.111 7.229 6.759 6.861 5.638 5.619 7.078

35.943

19,79% 20,40% 20,01% 19,42%

14,83%15,74%

19,44%20,20%

14,61%

14,71%15,57%

14,39%

19,73%19,04%

-

30.000

60.000

90.000

Des/08 Mar/09 Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/100%

2%

4%

6%

8%

10%

12%

14%

16%

18%

20%

22%

Aktiva Tertimbang Menurut Risiko Total Modal CAR (Risiko Kredit) CAR (Risiko Kredit & Pasar)

Jun/10 Jun/09

CAR (Risiko Kredit + Operasional) 15,03% 20,01%

CAR (Risiko Kredit, Operasional + Pasar) 14,87% 19,73%

Hal. 24

10,22%

-13,57%

Jun/09 Jun/10

62,9%

68,3%

Jun/09 Jun/10

41,9% 42,2%

Jun/09 Jun/10

82,0% 86,1%

15,4% 12,0%

Jun/09 Jun/10

Pendapatan Bunga Bersih dari Kredit

Pendapatan Bunga dari Obligasi Pemerintah & SuratBerharga

3,46%

2,88%

Jun/09 Jun/10

1,64%

-1,37%

Jun/09 Jun/10

24 %

0.2 %

5 %

3 %

0.6 %

4 %

Fee Income (to Operational Income)

Komposisi Pendapatan Bungameningkat

Cost-to-Income

ROE NPL - Bruto

ROA

Perbaikan pada key drivers(YoY) (1/2)

Hal. 25

Perbaikan pada key drivers (YoY) (2/2)NII

1.449

1.554

Jun/09 Jun/10

Pendapatan Operasional (Bruto)

2.452

2.619

Jun/09 Jun/10

Biaya Provisi1.173

473

Jun/09 Jun/10

Total Aset

54.558

67.640

Jun/09 Jun/10

Simpanan Nasabah

42.391

52.214

Jun/09 Jun/10

Kredit

35.435

47.283

Jun/09 Jun/10

7 % 7 %

24 %

60 %

23 % 33 %

Rp. Miliar Rp. Miliar Rp. Miliar

Rp. Miliar Rp. Miliar Rp. Miliar

Hal. 26

Korporasi

8.5278.963

9.997

9.132

11.296

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

UKM

3.169 3.291

5.4266.121

7.760

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Komersial

9.386 9.476

8.6178.188

9.382

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Konsumer

11.58512.232

13.01314.187

15.859

Jun/09 Sep/09 Des/09 Mar/10 Jun/10

Pertumbuhan Kredit

Catatan : Bank Saja

Rp. Miliar Rp. Miliar

Rp. Miliar Rp. Miliar

Kinerja Keuangan Anak PerusahaanWOM FinanceBII Finance Center

Hal. 28

Jumlah Jun 08 Jun 09 Jun 10

Nasabah 964.813 934.000 1.038.039

Cabang 102 141 181

YTD Jun 09

(audited)

YTD Jun 10

(audited)∆

Consumer Financing Receivables (net)

2.415 2.396 -0,8%

Total Aset 2.842 2.848 0,2%

Total Kewajiban 2.556 2.441 -4,5%

Ekuitas 286 407 42%

Total Revenue 681 709 4,2%

Total Expenses 563 558 -0,75%

Laba Sebelum Provisi 118 151 27,5%

Biaya Provisi 104 33 -68,4%

Laba Sebelum Pajak 14 118 716,0%

Biaya Pajak 3 33 774,4%

Laba Bersih 11 85 695,6%

WOM – Laporan Keuangan

104

56

160

232

77

310

0

100

200

300

400

Baru Bekas Total

Unit Financing(dalam 000 unit)

Ytd Jun'09 Ytd Jun'10

2.918

1.237

456

1.693

671

3.588

0

1000

2000

3000

4000

Baru Bekas Total

Jumlah Financing (dalam Rp Miliar)

Ytd Jun'09 Ytd Jun'10

Hal. 29

Perbaikan pada Manajemen Risiko

Kualitas portofolio kredit semakin membaik Biaya Provisi per bulan untuk portofolio WOM di BII(Rp. miliar)

Monthly Delinquency rate

11,2%

10,1%

8,7% 8,7%

7,2%6,7%

5,9% 6,0%6,4% 6,4%

6,9% 7,0% 7,2%7,9%

6,9%6,2%

5,2%4,6%

4,1%3,6% 3,7% 3,4% 3,6% 3,7%

4,0% 4,1%

6,1%5,6%

4,5%4,0%

3,5%3,0%

2,6% 2,4% 2,2% 2,2% 2,3%2,6% 2,7%

Jun/09

Jul/0

9Ags/09Sep

/09Okt/

09Nop/09Des/0

9Ja

n/10

Feb/10

Mar/10

Apr/10

Mei/10

Jun/10

30 hari + 60 hari + 90 hari +

52

44

3431

15

29

23

2931 32

38

5048

Jun/09

Jul/0

9Ags/09Sep

/09Okt/

09Nop/09Des/0

9Ja

n/10

Feb/10

Mar/10

Apr/10

Mei/10

Jun/10

Hal. 30

Volume dan Laba

Hasil kerja keras terlihat dalam peningkatan laba Pangsa pasar WOM meningkat

Laba Per Bulan (Laba Bersih, Rp. miliar)Volume Penjualan Per Bulan (unit)

36.051

45.56044.523

52.81056.941

35.663 36.773

31.109

40.89138.358

54.236

42.107

55.732

Jun/09Ju

l/09

Ags/09

Sep/09

Okt/09

Nop/09

Des/09

Jan/1

0Feb

/10Mar/

10Apr/1

0Mei/

10Ju

n/10

8,16 8,54

5,79

10,17

8,379,98

8,49

11,49

15,46

13,57

15,34

20,85

8,23

Jun/09Ju

l/09

Ags/09

Sep/09

Okt/09

Nop/09

Des/09

Jan/1

0Feb

/10Mar/

10Apr/1

0Mei/

10Ju

n/10

Hal. 31

BII Finance Center

(Rp Miliar)

Mar'10 Jun'10

Total Aset 199 216

Laba Bersih**) 5 13

Total Sales **) 797 1.768

NPL 0,08% 0,05%

Jumlah Karyawan 178

Jumlah Cabang 30

Total Financing

1.939

2.332

2.837

0

500

1.000

1.500

2.000

2.500

3.000

Des'09 Mar'10 Jun'10

(Rp Miliar)

Pangsa Pasar

4,59%

5,39% 5,58%

0,00%

1,00%

2,00%

3,00%

4,00%

5,00%

6,00%

Des'09 Mar'10 Jun'10

Catatan : *) Total Financing dan Total Sales untuk semua portofolio termasuk BII **) Year To Date (YTD)

Penghargaan

Hal. 33

2010 Service Award

Hal. 34

PenghargaanBII meraih ‘Most Active PVP Bank’ dari Bank Indonesia, BI RTGS Settlement USD/IDR Payment versus Payment (PVP), 9 Juni 2010The Best Bank Service Excellence Award 2010 dari MRI dan majalah Infobank, 27 Mei 2010Service Quality Award 2010 dari Carre of CCSL (Center for Customer Satisfaction & Loyalty), 6 Mei 2010Call Center Award 2010 for achieving Excellence Service Performance untuk Banking dan kartu kredit dari CCSL, 30 Mar 2010Top 1 ’The Best 10 Banks in Service Quality 2009’ oleh Institute of Service Management Studies (ISMS) dan majalahInfobank - Des 20097 Award untuk ‘Global Service Index (GSI) Award dari Omnitouch International – Oct 2009

• Best Domestic FX provider for innovative FX products and structured ideas in Indonesia, second in Best Domestic FX Provider of Single-Bank Electronic Trading Platform in Indonesia, second in Best Domestic FX Provider of FX Prime Broking Service in Indonesia dan third in Best Domestic Provider of FX Services in Indonesia dari AsiaMoney – Sept 2009

Top 2 untuk overall “Banking Service Excellence Award 2009” dan Top 1 untuk BII Syariah dari InfoBank dan MRI – 9 Juni 2009

Gold award Service Quality Award (SQA) 2009” dari Majalah Marketing dan Carre - Center for Customer Satisfaction and Loyalty (CCSL) – 7 Mei 2009

GCG Award 2009 untuk kategori Responsibility of the Board dari Indonesian Institute for Corporate Governance (IICD) & Majalah Business Review – 1 Mei 2009

Peristiwa Penting

Hal. 36

Peristiwa Penting

• Kerjasama dengan PT Asuransi Central Asia (ACA) dalampemasaran produk bancassurance

• Peluncuran kartu kredit BII - Visa Lion Air

• Grand Prize Drawing “Biingkisan Beruntun” periode 2009

• Menyelenggarakan RUPSLB pada 26 Maret 2010

• BII bekerjasama dengan pada PT Pos Indonesia dalampenyediaan produk dan layanan

• Peluncuran “Biingkisan Beruntun 2010”

• Perjanjian kerjasama dengan PT Mentari Lion Airlines (Lion Air), BII menawarkan program pembiayaan kredit modal kerja untukLion Air travel agent

• BII secara serentak membuka enam cabang di Banjarmasin, Padang, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur danTangerang

• Sebagai Mandated Lead Arranger atas fasilitas kredit sindikasiuntuk PT Mandala Multifinance Tbk dengan BCA, MaybankIndocorp, Panin dan Bank Victoria

• BII sebagai agent pertama untuk pemasaran reksadanaDanareksa “Mawar Fokus 10”

• Menyelenggarakan RUPST dan RUPSLB pada 26 April 2010

Hal. 37

Disclaimer

Please note that some of the statements in this document may constitute “forward-looking statements” that do not directly or exclusively relate to historical facts. Some of the statements in this document (including but not limited to the forward-looking statements) are derived from or are based upon information from public or external sources and/or reflect BII’s own internal projections, current intentions, plans, expectations, assumptions and beliefs about future events and are subject to risks and uncertainties that may cause actual events and BII’s future results to be materially different than expected or indicated by such statements. To the extent that such statements in this document (including but not limited to the forward-looking statements) are derived from or are based on public or external sources of information, BII’s has not undertaken any independent verification of such information. No assurance can be given that the results anticipated by BII, or indicated by any such statements in this document (including but not limited to the forward-looking statements), will be achieved. You are urged to view the statements contained in this document (including but not limited to the forward-looking statements) with caution.

Terima Kasih