Rapat Rutin ICU

  • Upload
    dwiyana

  • View
    220

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/24/2019 Rapat Rutin ICU

    1/2

    PEMERINTAH KABUPATEN MALANGRSUD KANJURUHAN KEPANJEN

    Jl. Panji No. 100 Telp. 0341-39041 !a" 0341-390#4

    KEPANJEN - MALANG

    PELAKSANAAN RAPAT RUTIN INTERNINSTALASI PELAYANAN INTENSIF

    No. Dokumen

    ITS/SPO/177

    No. Revisi

    R.00

    H!mn

    1/"

    SPO Tn##! Te$%i&"0'01'"010

    Di&e&(knDi$ek&u$ RSUD )Kn*u$u+n, Ke(n*en

    K%u(&en -!n#

    $. Lin u!in& S(- --NIP. 12340707 124506 " 011

    Pengertian : 1. Pertemuan/rapat rutin unit pelayanan intensif atau ICU dilaksanakan

    setiap satu bulan sekali yaitu pada minggu ketiga atau ke empat, hari

    rabu2. Pertemuan dipimpin oleh kepala Instalasi anestesi & reanimasi atau

    kepala ruang ICU atau akil !epala ruang ICU". #asil keputusan / kesepakatan dalam pertemuan digunakan sebagai

    dasar dalam beker$a%. Pertemuan dilaksanakan di ruang ICU

    u$uan : 1. 'ebagai sarana pelaporan dan e(aluasi hasil kegiatan selama satu

    bulan ber$alan

    2. )enyelelesaikan masalah yang berkaitan dengan pelayanan di ICU". )eningkatkan mutu sumber daya manusia melalui penyampaian

    informasi hal*hal yang berkaitan dengan pelayanan intensif / ICU

    !ebi$akan : 'tandar pelayanan ICU di rumah sakit, +epartemen !esehatan I, 2--"

    Prosedur : 1. 'etiap Pertemuan/rapat dilaksanakan di ruang pertemuan ICU dan

    I+ dengan $adal sesuai dengan undangan .2. Peserta pertemuan mengisi daftar hadir pada buku absensi rapat.". Pertemuan dibuka oleh !epala Instalasi Pelayanan Intensif atau yang

    meakili.%. 'ekretaris / notulen pertemuan memba0akan notulen pertemuan

    sebelumnya.. 'emua staf ICU melaporkan hasil e(aluasi/kegiatan sesuai $ob

    dis0ription / tupoksinya masing*masing. !epala Instalasi Pelayanan Intensif / !epala ruang ICU

    menyampaikan Informasi hasil pertemuan / rapat diluar Instalasi

    Pelayanan Intensif.3. 4agi 'taf ICU yang mengikuti pelatihan / seminar / lokakarya

    menyampaikan informasi hasil pelatihan

    5. 'emua staf ICU diharapkan memberikan masukan permasalahan

    yang ada , kemudian didiskusikan bersama6. 'ekretaris / notulen pertemuan men0atat semua informasi yang

    disampaikan dari hasil diskusi.1-. 7pabila diskusi belum ada kesepakatan maka ditunda untuk

  • 7/24/2019 Rapat Rutin ICU

    2/2

    PEMERINTAH KABUPATEN MALANGRSUD KANJURUHAN KEPANJEN

    Jl. Panji No. 100 Telp. 0341-39041 !a" 0341-390#4

    KEPANJEN - MALANG

    PELAKSANAAN RAPAT RUTIN INTERNINSTALASI PELAYANAN INTENSIF

    No. Dokumen

    ITS/SPO/177

    No. Revisi

    R.00

    H!mn

    "/"

    pertemuan yang akan datang.11. 7pabila ada permasalahan yang berkaitan dengan bagian lain maka

    permasalahan tersebut dikoordinasikan dengan yang terkait oleh

    !epala Instalasi Pelayanan Intensif / !epala uang12. 'emua staf ICU a$ib mematuhi hasil keputusan bersama yang telah

    ditetapkan pada pertemuan tersebut.

    1". 7pabila staf ICU tersebut tidak hadir dalam pertemuan, maka staf

    tersebut a$ib memba0a notulen/minta informasi hasil pertemuan

    kepada kepala ruang/akil kepala ruang

    Unit erkait : 1. Instalasi Pelayanan Intensif