RPP 3

Embed Size (px)

Citation preview

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas/Semester Pertemuan Materi Pokok Submateri Pokok Alokasi Waktu

: SMA / MA : Fisika : X/2 : 1 (pertama) : Suhu dan Kalor : Prinsip Asas Black : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi Menerapkan konsep kalor dan prinsip konvervasi energi pada berbagai perubahan energi.

Kompetensi Dasar Menerapkan asas black dalam pemecahan masalah.

Indikator Menjelaskan perbedaan antara kalor yang diserap dengan kalor yang dilepas. Menerapkan prinsip asas black dalam peristiwa pertukaran kalor. A. Tujuan Pembelajaran A.1 Tujuan Pembelajaran Kognitif 1. Produk a. Berdasarkan data pengamatan, siswa secara mandiri dapat menjelaskan perbedaan antara kalor yang diserap dengan kalor yang dilepas sesuai dengan kunci jawaban yang terdapat pada kunci jawaban yang terdapat pada LP 1. b. Dengan menggunakan alat praktikum, siswa secara mandiri dapat menentukan suhu campuran dua buah zat yang dicampur dengan suhu yang berbeda sesuai dengan kunci jawaban yang terdapat pada kunci jawaban yang terdapat pada LP 1.

2. Proses Dengan menyediakan seperangkat alat percobaan, peserta didik dapat melakukan percobaan untuk memahami perbedaan antara kalor lepas dan kalor serap, dan prinsip asas black yang meliputi : y y y y Melakukan observasi Inferensi Berhipotesis Melakukan penyelidikan

A.2 Tujuan Pembelajaran psikomotorik 1. Dengan menyediakan seperangkat alat percobaan, peserta didik terampil dalam menggunakan alat-alat dalam percobaan dengan benar sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP Psikomotorik. 2. Diberikan dua buah wadah yang berisi zat cair yang berbeda dengan suhu awal yang berbeda, siswa dapat mengukur suhu campuran dari dua buah zat cair tersebut ketika dicampurkan sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP Psikomotorik. A.3 Tujuan Pembelajaran Afektif 1. Karakter Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat membuat kemajuan dalam menunjukkan perilaku berkarakter meliputi Kejujuran (dilihat pada saat proses pengambilan data tidak ada data yang dimanipulasi) , kerja sama (dilihat pada saat proses praktikum berlangsung, masing-masing siswa melakukan kerja tim yang bagus) dan tanggungjawab (dilihat pada saat pemaparan hasil pengamatan, masing-masing kelompok mampu mempertanggung jawabkan hasil pengamatannya di depan guru dan teman kelompok lain). 2. Keterampilan Sosial Aktif dalam proses belajar mengajar, peserta didik dapat menunjukkan kemajuan dalam bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, berkomunikasi, serta bekerja sama dalam menyelesaikan masalah yang diberikan oleh guru.

B. Materi Pembelajaran : Suhu dan Kalor C. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran : Pendekatan Model Metode : Pembelajaran Inquiry : Pembelajaran Kooperatif tipe STAD : Kerja Ilmiah Tanya Jawab

D. Langkah-Langkah Kegiatan FASE GURU Pendahuluan: y y Guru memberikan salam. Menginformasikan pada siswa bahwa pembelajaran yang digunakan terkait dengan aspekaspek gejala fisika yang ada di lingkungan y I Menyampaika n tujuan dan memotivasi siswa Memotivasi siswa dengan memberikan pertanyaan sebagai bentuk tes pemahaman konsep awal tentang materi yang akan dipelajari, Seperti Apa yang terjadi jika dua buah zat cair dengan suhu yang bebrbeda di campurkan?. y Memberikan kesempatan kepada siswa untuk memikirkan dan menjawab masalah yang diajukan/dikemukakan oleh guru. y Menyampaikan inti tujuan pembelajaran yang ingin dicapai 1O menit y y y AKTIVITAS SISWA Menjawab salam dari guru Memikirkan jawaban dari pertanyaan yang diajukan/dikemukakan oleh guru Memberikan respon terhadap pertanyaan guru ALOKASI WAKTU

Kegiatan Inti: II Menyajikan/m y Memilih materi kalor yang akan disajikan pada siswa.

y

Mencermati dan berusaha memahami penjelasan guru serta memberikan respon

enyampaikan informasi

y

Memberikan penjelasan pada siswa tentang bagaimana cara mengidentifikasi suatu benda. Hal ini dilakukan dengan menghubungkannya pada materi kalor. y

terhadap pertanyaan guru sesuai dengan kemampuan awal yang dimiliki. Merespon pemodelan yang dilakukan guru dan teman dengan mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan kesulitan yang dihadapi. y Menjawab pertanyaan dari guru

y

Menjelaskan pada siswa bagaimana cara mengidentifikasi pengamatan pada percobaan kalor

y

Menjelaskan pada siswa tentang bagaimana cara membuat hipotesis pada percobaan kalor.

y

Memberikan penjelasan pada siswa dalam merencanakan percobaan/penyelidikan yaitu bagaiman cara menentukan alat dan bahan, menetukan variabelvariabel dalam percobaan, menentukan apa yang akan diamati atau diukur, serta menentukan cara dan langkah kerja dalam percobaan. 15 menit

y

Meminta siswa mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan kesulitan yang dihadapi saat memperhatikan penjelasan guru.

y

Mengajukan pertanyaan pada siswa tentang materi yang diajarkan untuk mengecek pemahaman siswa.

III menganisasikan siswa dalam kelompok kelompok belajar

y

Membagi siswa dalam delapan kelompok yang terdiri dari 5 siswa di setiap kelompok.

y

Siswa mengikuti instruksi dari guru dalam membagi dirinya dalam beberapa kelompok. 5 menit

y

Membimbing dalam melakukan observasi pada percobaan yang akan dilakukan.

y

Siswa melakukan observasi sebelum melakukan percobaan.

y

Membimbing dalam menafsirkan pengamatan pada percobaan yang akan dilakukan

y

Siswa melakukan penafsiran pengamatan sebelum melakukan percobaan.

y

Membimbing dalam membuat hipotesis yang sesuai dengan

y

Siswa membuat hipotesis sesuai dengan percobaan yang akan dilakukan.

IV Membimbing kelompok bekerja dan belajar y y

percobaan yang akan dilakukan. Membimbing dalam melakukan penyelidikan pada percobaan yang dilakukan. Meminta siswa berdiskusi dengan y teman kelompoknya y Membimbing siswa dalam mengisi lembar kerja (LKS) yang telah disediakan y y

Siswa melakukan penyelidikan pada percobaan yang dilakukan. Siswa berdiskusi pada teman kelompoknya pada saat praktikum berlangsung. Siswa menyelesaikan lembar kerja (LKS) yang telah disediakan oleh guru yang terkait dengan hasil percobaan yang telah dilakukan secara kelompok. 35 menit

V

y

Guru menunjuk satu kelompok

y

Siswa mempresentasikan hasil

15 menit

Evaluasi

untuk mempresentasikan hasil percobaannya di depan kelompok lain. y Guru memberikan kesempatan pada kelompok lain untuk menanggapi hasil perobaan pada kelompok yang tampil. y Guru membimbing siswa pada saat diskusi berlangsung. y Memberi kesempatan kepada siswa untuk menanyakan tentang materi yang belum dipahami y y Memberi penilaian kepada siswa Meminta siswa untuk menilai diri mereka dan teman lainnya sejauh mana pengetahuan yang diperoleh selama pembelajaran. y Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan mengenai pelajaran yang telah dilakukan hari ini. y Guru memberikan penghargaan pada siswa yang tampil y y y y

percobaannya di depan kelompok lain. Siswa bertanya pada kelompok yang tampil mengenai hasil percobaan yang telah dilakukan. Menyebutkan hal-hal yang kurang dipahami dan memberikan kesimpulan dari semua yang telah dipelajari sebelumnya Menilai diri sendiri dan temannya sampai sejauh mana pengetahuan yang diperoleh selama pembelajaran

Merespon penghargaan dari guru.

VI Memberikan penghargaan y

mempresentasikan hasil pengamatannya dengan pujian. Guru memberikan arahan pada siswa untuk mempelajari materi selanjutnya di rumah

y

Mengikuti arahan dari guru untuk mempelajari materi selanjutnya di rumah. 10 menit

E. Alat dan bahan / Sumber belajar 1. Alat dan bahan : Spidol , papan tulis, alat praktikum , dan LKS

2. Sumber belajar : Sarwono dan Suyatman. 2009. Fisika untuk SMA kelas X. Jakarta : Pusat Perbukuan. Siswanto dan Sukaryadi. 2007. Fisika untuk SMA kelas X. Jakarta : Pusat Perbukuan.

F. Penilaian a. Teknik Penilaian b. Bentuk Instrumen c. Instrumen Penilaian y y Lembar penilaian kognitif Lembar Penilaian Psikomotorik : evaluasi, LKS (LP 1) : lembar observasi : Tes terulis : Uraian

LEMBAR OBSERVASI : ASPEK PSIKOMOTORIK Keterampilan Menggunakan Alat Ukur 1. Objek penilaian adalah kemampuan psikomotor siswa. 2. Penilaian dilakukan dengan cara memberi tanda cek ( ) pada lajur yang tersedia. 3. Makna angka penilaian adalah 1 (dilakukan tapi tidak selesai); 2 (dilakukan tapi salah); 3 (benar tapi lama s 2 menit); 4 (dilakukan benar dan cepat s 1 menit) No I Penggunaan Aspek yang diamati Alat Ukur Kategori : Peniruan 1. Termometer dipegang pada bagian benang pada ujung yang berlawanan dengan reservoir 2. Termometer dicelupkan ke Termometer dalam air yang akan diukur suhunya, tanpa menyentuh dasar bejana tempat Skor Asesmen 1 2 3 4 5

1

No I

1

2

3

II

Penggunaan Aspek yang diamati Alat Ukur Kategori Peniruan 3. Pengamatan dilakukan beberapa saat permukaan zat cair di dalam termometer stabil. 4. Saat mengamati, pandangan mata sejajar dengan Termometer permukaan zat cair. 5. Penulisan hasil pengukuran sama dengan skala yang ditunjukkan oleh posisi permukaan zat cair di dalam termometer. Stop watch 1. Menekan tombol hijau pada saat menjalankan jarum stopwatch. 2. Menekan tombol biru pada saat menghentikan jarum stopwatch 3. Menekan tombol merah pada saat menormalkan jarum stopwatch. Gelas Ukur 1.Gelas ukur diletakkan di atas tempat yang datar, skala enghadap pengamat. 2. Menuangkan air ke dalam gelas ukur mencapai 50 ml, 100ml, atau 150 ml, penuangan dihentikan. 3.Permukaan air di dalam gelas ukur dibaca dengan posisi sejajar mata. 4. Hasil pengukuran dicatat dengan benar Kategori : Ketepatan 1. Ketepatan menetapkan alat pengamatan/ pengukuran suhu 2.Keterampilan menyusun alat pengamatan terkait dengan praktikum pengukuran suhu Skor Total Rerata

Skor Asesmen 1 2 3 4 5