4
Judul praktikum : SALIVA COLLECTING Nama : Bertha Nevira Wintari NIM : 021211133008 Kelompok : C ALAT DAN BAHAN Mikropipet 100 l – 1000 l Conical tube Centrifuge 12.000 rpm Beaker glass 50ml Aqua water Sampel: whole saliva CARA KERJA 1. Kumur dengan aqua water untuk menghilangkan sisa-sisa makanan. Orang coba disuruh membayangkan makanan- makanan tertentu untuk menstimulasi produksi saliva. 2. Saliva ditampung di dalam beaker glass 50 ml. Sampel saliva yang telah terkumpul diambil 3 ml dengan alat mikropipet untuk dimasukkan ke dalam conical tube. 3. Saliva di dalam conical tube divortex, kemudian dicentrifuge selama 15 menit dengan kecepatan 3000 rpm. PEMBAHASAN 1. Saliva Collecting adalah teknik pemeriksaan laboratoris yang bersumber dari saliva yang berguna untuk spesimen pemeriksaan. Di dalam laboratorium, saliva collecting dapat digunakan untuk deteksi obat-obatan, diagnostik tumor, diagnostik penyakit infeksi, analisis hormone dan parameter kimia klinik.

Saliva Collecting

Embed Size (px)

DESCRIPTION

oralbiologysaliva

Citation preview

Judul praktikum: SALIVA COLLECTINGNama: Bertha Nevira WintariNIM: 021211133008Kelompok: C

ALAT DAN BAHAN Mikropipet 100 l 1000 l Conical tube Centrifuge 12.000 rpm Beaker glass 50ml Aqua water Sampel: whole saliva

CARA KERJA1. Kumur dengan aqua water untuk menghilangkan sisa-sisa makanan. Orang coba disuruh membayangkan makanan-makanan tertentu untuk menstimulasi produksi saliva.2. Saliva ditampung di dalam beaker glass 50 ml. Sampel saliva yang telah terkumpul diambil 3 ml dengan alat mikropipet untuk dimasukkan ke dalam conical tube.3. Saliva di dalam conical tube divortex, kemudian dicentrifuge selama 15 menit dengan kecepatan 3000 rpm.

PEMBAHASAN1. Saliva Collecting adalah teknik pemeriksaan laboratoris yang bersumber dari saliva yang berguna untuk spesimen pemeriksaan. Di dalam laboratorium, saliva collecting dapat digunakan untuk deteksi obat-obatan, diagnostik tumor, diagnostik penyakit infeksi, analisis hormone dan parameter kimia klinik.2. Salah satu keuntungan saliva yaitu memiliki stabilitas tinggi. Seharusnya sebelum melakukan uji ini, orang coba menghindari alcohol selama 12 jam, tidak makan 1 jam sebelum uji dan menghindari konsumsi produk susu dalam waktu 20 menit sebelum uji. Hal ini dimaksudkan agar pH rongga mulut dan saliva normal dan tidak terkontaminasi.3. Saliva memiliki kompetensi bagus di bidang kedokteran gigi maupun kedokteran umum. Range analit pada saliva sama dengan plasma darah. Terdapat bakteri, ion, mediator inflamasi, protein, dan asam nukleat.4. Tujuan centrifuge adalah memisahkan zat cair dengan zat padat dalam bentuk butir halus dengan kecepatan tinggi. Gaya sentrifugal akan melempar butir halus, meninggalkan arah poros putaran, pada tabung maka butiran halus akan terkumpul di dasar tabung. Dalam praktikum ini digunakan refrigated centrifuge, yaitu centrifuge yang dilengkapi dengan pendingin.5. Perbedaan antara saliva sebelum divortex, setelah divortex dan setelah dicentrifuge adalah saliva sebelum divortex berwarna keruh, setelah divortex timbul gelembung-gelembung udara, dan setelah dicentrifuge timbul endapan putih pada dasar conical tube, dan sisanya merupakan clear saliva yang berwarna jernih.6. Tujuan dari vortex adalah menghomogenkan dan melisiskan sel.7. Penggunaan saliva sebagai spesimen dapat digunakan untuk uji analisis hormon, seperti hormon kortisol, progesteron dan testosteron, menentukan kandungan elektrolit, enzim dan protein dalam saliva. Dalam hal ini, saliva yang digunakan adalah clear saliva. Namun untuk mendeteksi asam nukleid, baik DNA maupun RNA digunakan pengetesan melalui leukosit yang kemungkinan ada dalam substansi pada saliva, karena DNA terdapat pada inti dan sel darah yang memiliki inti adalah leukosit. Leukosit ada di dalam saliva, kemungkinan dapat terjadi melalui perdarahan mikro yang terjadi di dalam rongga mulut. Untuk uji tertentu, lokasi pengambilan saliva dapat dilakukan di beberapa tempat tertentu pula. Contoh uji cortisol -amilase, DNA, chromogranin A, diambilkan saliva yang terletak dibawah lidah. Namun efek lokasi pengambilan belum dapat ditentukan secara pasti maka dalam melakukan uji, tidak apa-apa jika diambilkan whole saliva. Sebelum divortex Setelah divortex Setelah disentrifuge