10
MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX SILABUS Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Pilangkenceng. Mata Pelajaran : IPA Kelas/Semester : IX / II Standar Kompetensi : 4. Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya dalam kehidupan sehari – hari Kompetensi Dasar Materi Pokok / Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Aloka si Waktu Sumber Belajar Tekni k Bentuk Instrum en Contoh Instrumen 4.1. Menyelidiki gejala-gejala kemagnetan dan cara membuat megnet - Kemagnetan - Mencari informasi tentang kemagnetan - Melakukan percobaan tentang cara membuatan magnet - Melakukan percobaan tentang gaya interaksi magnet untuk menentukan sifat kutub magnet dan garis gaya megnet - Melakukan perhitungan gaya magnet dengan - Menunjukkan bentuk-bentuk magnet - Mendemontrasikan cara membuat magnet dan cara menghilangkan sifat magnet - Mendiskripsikan gaya magnet berdasarkan sifat kutub dan garis gaya megnet - Melakukan Tes tulis Tes tulis Tes tulis Tes tulis Uraian Uraian Tes piliha n ganda Uraian Sebutkan 5 macam bentuk magnet ! Sebutkan 3 cara membuat magnet! Sifat benda yang dapat menarik maupun menolak benda tertentu disebut : a. garis gaya b. kutub magnet c. kemagnetan d. medan magnet Tulislah hubungan antara gaya magnet dengan 2 jp Buku siswa LKS Bentuk- bentuk magnet Serbuk besi Sumber arus searah Magnet jarum 1

Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

  • Upload
    agus-wu

  • View
    3.236

  • Download
    123

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Smoga dapat membantu melengkapi perangkat bapak bapak ibu ibu, sehingga membantu mencerdaskan anak bangsa..Amiin...

Citation preview

Page 1: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

SILABUS

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Pilangkenceng.Mata Pelajaran : IPAKelas/Semester : IX / II

Standar Kompetensi : 4. Memahami konsep kemagnetan dan penerapannya dalam kehidupan sehari – hari

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

4.1. Menyelidiki gejala-gejala kemagnetan dan cara membuat megnet

- Kemagnetan

- Elektromagnet

- Mencari informasi tentang kemagnetan

- Melakukan percobaan tentang cara membuatan magnet

- Melakukan percobaan tentang gaya interaksi magnet untuk menentukan sifat kutub magnet dan garis gaya megnet

- Melakukan perhitungan gaya magnet dengan memper-hitungkan kekuatan dan jarak magnet secara empiris

- Melakukan percobaan tentang medan magnet di sekitar arus listrik

- Melakukan percobaan medan magnet dalam kumparan (solenoida)

- Menunjukkan bentuk-bentuk magnet

- Mendemontrasikan cara membuat magnet dan cara menghilangkan sifat magnet

- Mendiskripsikan gaya magnet berdasarkan sifat kutub dan garis gaya megnet

- Melakukan perhitungan gaya magnet dg rumus

- Menentukan arah medan magnet disekitar arus listrik

- Menentukan arah medan magnet dalam kumparan

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Uraian

Uraian

Tes pilihan ganda

Uraian

Uraian

Pilihan ganda

Sebutkan 5 macam bentuk magnet !

Sebutkan 3 cara membuat magnet!

Sifat benda yang dapat menarik maupun menolak benda tertentu disebut :a. garis gayab. kutub magnetc. kemagnetand. medan magnet

Tulislah hubungan antara gaya magnet dengan kekuatan masing-masing magnet dan jarak kedua magnet !

Sebuah kawat berarus ke utara, tentukan arah me-dan magnet di atas kawat!Arah medan magnet pada solenoida berarus tergan-

2 jp Buku siswaLKSBentuk-bentuk magnet

Serbuk besiSumber arus searahMagnet jarum

1

Page 2: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

4.2. Mendiskripsikan pemanfaatan kemag-netan dalam produk teknologi

4.3. Menerapkan Induksi electromagnet untuk menjelaskan prinsip kerja beberapa alat yang memanfaatkan prinsip induksi electromagnet

- Gaya Lorentz

- Induksi Elektromagnetik

- Melakukan percobaan untuk menunjukkan adanya gaya lorentz

- Melakukan perhitungan gaya lorentz berdasarkan besaran yang ada

- Menggali informasi tentang alat yang menerapkan gaya Lorentz dalam kehidupan sehari-hari

- Melakukan peercobaan seder-hana untuk membuktikan timbul-nya GGL induksi karena peru-bahan medan magnet

(solenoida)

- Menentukan arah gaya lorentz berdasarkan arah arus dan medan megnet

- Menjelaskan hubungan gaya lorentz dg besaran B, I dan L serta perhitungan-nya

- Menunjukkan beberapa alat yang bekerja berda-sarkan gaya lorentz

- Mendiskripsikan prinsip kerja motor listrik

- Menjelaskan proses terjadinya GGL Induksi

- Menyebutkan besaran yang mempengaruhi GGL Induksi

- Menghitung GGL induksi dengan rumus-rumus yang

Tes unjuk kerja

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes Unjuk Kerja

Tes Tulis

Tes Tulis

Uji petik kerja prosedur

Uraian

Uraian

Uraian

Uji Petik kerja prosedur

Uraian

Uraian

tung pada :a. arah arusb. besar arusc. banyak lilitand. inti besi

Tentukan arah gaya lorentz pada sebua kawat berarus ke utara dan bera da dalam medan magnet ke atas

Hitung besar gaya Lorentz pada kawat sepanjang 1 m dan arus 5 A berada dalam medan magnet sebesar 10 Tesla.

Sebutkan beberapa contoh alat yang bekerja berda-sarkan gaya lorentz

Jelaskan prinsip kerja pada motor listrik !

Jelaskan proses terjadinya GGL induksi !

Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi besar-kecilnya GGL induksi

Hitung GGL induksi yang timbul dari sebuah

2 jp

8 jp Buku SiswaLKS

KumparanMagnetGalvano-meter

2

Page 3: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

- Tranformator, Generator

- Mengali informasi alat-lat yang bekerja berdasarkan prinsip Induksi Elektromagnetik

ada

- Meneyebutkan alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip Induksi Elektro-magnetik

- Menjelaskan prinsip kerja alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip Induksi Elektro-magnetik

- Membedakan generator DC dan AC

- Melakukan perhitungan soal transformator dengan atau tanpa efisiensi

Tes tulis

Tes tulis

Tes Tulis

Tes tulia

Uraian

Uraian

Uraian

Uraian

kumparan dengan 1000 lilitan yang mengalami kecepatan perubahan fluks 0,2 Wb/detik

Sebutkan beberapa alat yang bekerja berdasarkan induksi Elektromagnetik !

Jelaskan prinsip kerja Tranformator !

Sebutkan perbedaan generator AC dan DC

Kumparan primer sebuah transformator 100 lilitan dihubungkan deg tegangan 20 Volt jika lilitan sekunder 200 lilitan Tentukan :a. jenis tranformatorb. tegangan sekunder

Buku SiswaLKS

KumparanMagnetGalvano-meterSumber tegangan AC

Pilangkenceng,……………….200…MengetahuiKepala SMP Negeri 1 Pilangkenceng Team MGMP Sekolah

Drs. ACHMAD AFANDY ---------------------------------------------------NIP.131255000. NIP. ……………………………………….

3

Page 4: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

SILABUS

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Pilangkenceng.Mata Pelajaran : IPAKelas/Semester : IX / II

Standar Kompetensi : 5. Memahami system Tata Surya dan proses yang terjadi di dalamnya

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

5.1. Mendiskripsikan karakteristik system Tata Surya

5.2. Mendiskripsikan matahari sebagai bintang dan bumi sebagai salah satu planet

5.3. Mendiskripsikan

- Tata Surya

- Matahari dan Bumi

- Bumi, Bulan dan

- Mencari informasi tentang anggota Tata Surya

- Mencari informasi tentang ukuran dari anggota Tata Surya

- Mencari informasi tentang Orbit planet mengelilingi matahari

- Mencari informasi tentang matahari sebagai bintag

- Mencari informasi tentang sumber pembentukan energi matahari

- Mencari informasi tentang

- Mendiskripsikan anggota Tata Surya

- Mendiskripsikan ukuran-ukuran anggota Tata Surya

- Mendiskripsikan orbit planet mengelilingi matahari berdasarkan model tata surya

- Mendiskripsikan matahari sebagai salah satu bintang

- Mengenali sumber pembentukan energi matahari

- Menunjukkan susunan-lapisan-lapisan matahari

- Mendiskripsikan karakter-

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes

Isian

Isian

Isian

Isian

Isian

Pilihan Ganda

Isian

Sebutkan anggota Tata Surya

Sebutkan planet terbesar dan terkecil

Disebut apakah orbit planet mengelilingi matahari

Mengapa matahari disebut bintang ?

Dari manakah sumber pembentukan energi matahari ?

Sebutkan lapisan matahari yang menyilaukan mata ....a. inti mataharib. fotosferc. kromosferd. korona

Apakah perbedaan antara

2 jp

2 jp

2 jp

Buku siswaLKSModel Tata SuryaBuku yang relevan

Buku siswaLKSBuku yang relevan

Buku siswa

4

Page 5: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

gerak edar bumi, bulan dan satelit buatan serta pengaruh interaksi-nya

5.4. Mendiskripsikan proses-proses khusus yang tejadi di lapisan lithosfer dan atmosfer yang terkait dengan perubahan zat dan kalor

Satelit Buatan

- Lithosfer dan Atmosfer

karakteristik dan perilaku bumi

- Mencari informasi tentang periode rotasi bulan dan posisinya terhadap bumi

- Mencari informasi tentang satelit buatan bagi bumi

- Mendiskusikan keadaan permu-kaan bumi tentang laut, daratan, perbukitan dan pegunungan

- Menrima informasi dan mendiskusikan tentang cirri-ciri pokok batuan beku, sedimen, malihan dan menggolongkan beberapa batu berdasarkan cirri-cirinya

- Mendiskusikan proses terjadinya peristiwa erosi dan sedimentasi dengan mengamati lingkungan atau percobaan sederhana

istik dan perilaku bumi

- Menjelaskan periode rotasi bulan dan posisinya terhadap bumi

- Menjelaskan bahwa satelit yang diorbit bumi berguna untuk mengirim informasi

- Membedakan dataran rendah, dataran tinggi dan pegunungan

- Menjelaskan proses terja-dinya pegunungan dan memberikan contohnya

- Membandingkan dan membedakan batuan beku, sedimen, dan malihan

- Menyebutkan pemanfaatan batuan serta menjelaskan siklus batuan

- Menjelaskan proses pelapukan di lapisan bumi yang berkaitan dengan masalah lingkungan

tulis

Tes tulis

Tes tulis

Prakti-kum

Prakti-kum

Tes tulis

Isian

Isian

Unjuk Kerja

Unjuk Kerja

Uraian

rotasi dan revolusi pada bumi ?

Ada berapakah fase bulan?

Disebut apakah satelit buatan yang bergerak dalam bidang pelayaran dan penerbangan ?

Dengan bahan :Botol soda, soda kue, cuka, air dan zat pewarna merah, ikuti prosedur dalam LKS dan lakukan analisis

Dengan alat dan bahan :Kaca pembesar dan contoh batuan, ikuti prosedur dalam LKS dan lakukan analisis

Berdasarkan apakah batuan dikelompokkan memnjadi batuan beku, batuan sedimen, batuan malihan ?

2 jp

LKSBuku yang relevan

Buku siswaLKSPanduan belajar (Membuat gunung berapi)Panduan belajar (batuan)

5

Page 6: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

Kompetensi DasarMateri Pokok /Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator

PenilaianAlokasiWaktu

Sumber BelajarTeknik

BentukInstrumen

Contoh Instrumen

5.5. Menjelaskan hubungan antara proses yang terjadi di lapisan lithosfer dan atmosfer dengan kesehatan dan permasalahan linkungan

- Menrima informasi dan mendiskusikan tentang susunan gas dalam atmosfer ( troposfer, stratosfer dan ionosfer )

- Mendiskusikan keadaan suhu dan cuaca di troposfer, stratorfer dan ionosfer, sumber polusi dan dampak polusi bagi tubuh, juga fungsi ozon dan akibat-akibat yang terjadi di bumi bila ozon semakin berkurang

- Membandingkan dan membedakan struktur atmosfer bumi

- Menjelaskan pengaruh proses-proses di lingkungan terhadap kesehatan manusia

- Menjelaskan prosespemanasan global dan pengaruhnya pada lingkungan di bumi

Kuis

Tes tulis

Teka-teki silang

Tes pilihan ganda

Lengkapilah teka-teki silang yang ada dalam LKS

Lapisan ozon melindungi kehidupan di bumi, dari.....a. polusi udarab. tekanan udarac. perubahan musimd. pancaran sinar ultra

violet

4 jp Buku siswa bab. Struktur Bumi

LKSPanduan belajar (atmosfer bumi)

Pilangkenceng,……………….200…MengetahuiKepala SMP Negeri 1 Pilangkenceng Team MGMP Sekolah

Drs. ACHMAD AFANDY ---------------------------------------------------NIP.131255000. NIP. ………………………………………..

6

Page 7: Silabus Ipa Kelas 9 Smt 2 KTSP

MGMP IPA SMP NEGERI 1 PILANGKENCENG SSN Silabus IPA kelas IX

7