10
Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1Tejowangi Mata Pelajaran : Geografi Kelas/Semester : XII Kompetensi Inti : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR 1.1 Menghayati keberadaan dirinya sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa untuk mendalami kajian ilmu dan teknologi Penginderaan Jauh, peta, serta Sistem Informasi Geografis (SIG). 1.2 Menghayati adanya interaksi spasial antara desa dan

Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1TejowangiMata Pelajaran : GeografiKelas/Semester : XIIKompetensi Inti : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai,

responsif dan proaktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSIDASAR

INDIKATORKEGIATAN

PEMBELAJARANMATERI

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU

SUMBERBELAJAR

1.1 Menghayati keberadaan dirinya sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa untuk mendalami kajian ilmu dan teknologi Penginderaan Jauh, peta, serta Sistem Informasi Geografis (SIG).

1.2 Menghayati adanya interaksi spasial antara desa dan kota yang mendorong pembangunan sebagai karunia Tuhan Yang Maha Kuasa.

1.3 Menghayati perbedaan potensi wilayah sebagai karunia Tuhan Yang Maha Kuasa yang perlu dikembangkan untuk kesejahteraan hidup manusia.

Page 2: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

KOMPETENSIDASAR

INDIKATORKEGIATAN

PEMBELAJARANMATERI

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASIWAKTU

SUMBERBELAJAR

1.4 Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha Pengasih atas adanya interaksi, dinamika, dan kerjasama antar negara dalam memenuhi kebutuhan hidup manusia.

2.1 Menunjukkan sikap proaktif dalam praktek pemanfaatan citra penginderaan jauh untuk kajian tata guna lahan dan transportasi

2.2 Menunjukkan perilaku jujur dan bertanggung jawab dalam menyajikan contoh hasil analisis penerapan informasi geografis melalui peta dasar dan peta tematik serta Sistem Informasi Geografis (SIG).

2.3 Menunjukkan perilaku peduli terhadap dampak interaksi, dinamika, dan kerjasama antara wilayah desa dan kota

Page 3: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

KOMPETENSIDASAR

INDIKATORKEGIATAN

PEMBELAJARANMATERI

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASIWAKTU

SUMBERBELAJAR

3.1 Menganalisis citra penginderaan jauh untuk perencanaan kajian tata guna lahan dan transportasi.

4.1 Mencoba menginterpretasi citra penginderaan jauh untuk perencanaan tata guna lahan dan transportasi antar pulau

1. Menunjukkan komponen penginderaan jauh

2. Mengidentifikasi pemanfaatan citra pengindraan jauh

3. Menunjukkan hubungan antara penginderaan jauh dengan tata guna lahan

4. Menunjukkan hubungan antara penginderaan jauh dengan transportasi

1. Secara individu menjawab tes tulis

2. Secara kelompok mendiskusikan pemanfaatan penginderaan jauh diberbagai bidang (pertanian,perwilayahan,sosial dll)

3. Siswa mendiskusikan hubungan antara penginderaan jauh dengan sarana transportasi.

PENGINDERAAN JAUH UNTUK TATA GUNA LAHAN DAN TRANSPORTASI1. Konsep

penginderaan jauh (jenis, aspek interpretasi, manfaat dan keunggulan penginderaan jauh)

2. Penginderaan jauh untuk tata guna lahan

3. Penginderaan jauh untuk pengembangan jaringan transportasi

4. Tata kelola dan lembaga penginderaan jauh di Indonesia

Jenis Tagihan:- Tugas

kelompok- Tes tulis

Bentuk:- Laporan- Uraian

Teknik:- Diskusi- PresentasiUlangan tertulis

14 X 45 Buku teks Geografi kelas XII,

Citra foto dan digital

Jurnal ilmiah,

Informasi berkala instansi yang terkait

Media audio visual

Peta tematik penggunaan lahan dan jaringan transportasi

situs terikat di internet

dan lain-lain

Page 4: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

KOMPETENSIDASAR

INDIKATOR KEGIATANPEMBELAJARAN

MATERIPEMBELAJARAN

PENILAIAN ALOKASIWAKTU

SUMBERBELAJAR

5. Menerapkan interpretasi citra untuk penggunaan lahan di sekitar sekolah kota/kabupaten

6. Menerapkan interpretasi citra jaringan transportasi

4. Siswa mengamati citra foto udara mengenai tata guna lahan dan untuk mendapatkan informasi dari foto tersebut

5. Siswa mengamati citra foto udara mengenai tata guna lahan dan untuk mendapatkan informasi dari foto tersebut

KOMPETENSI INDIKATOR KEGIATAN MATERI PENILAIAN ALOKASI SUMBER

Page 5: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

DASAR PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN WAKTU BELAJAR3.2 Mamahami dasar-dasar pemetaan dan Sistem Informasi Geografis (SIG)

4.2 Membuat dan menyajikan peta tematik dan SIG

3.2.1 Menjelaskan prinsip-

prinsip peta

3.2.2 Menjelaskan

komponen-

komponen peta

3.2.3 Menyebutkan

fungsi dan

3.2.4 manfaat peta

Membuat peta

tematik dalam

memetakan daerah

sebaran lokasi

banjir

3.2.5 Menjelaskan konsep

dasar SIG (Sistem

Informasi Geografis)

3.2.6 Menjelaskan

komponen-

komponen SIG

(Sistem Informasi

Geografis)

3.2.7 Mengidentifikasi

pemanfaatan SIG

(Sistem Informasi

1. Secara individu siswa diminta untuk menjelaskan prinsip dan komponen peta berdasarkan informasi yang telah mereka ketahui.

2. Secara individu menyimpulkan fungsi dan pemanfaatan peta

3. Secara berkelompok membuat peta tematik untuk memetakan kawasan industry.

4. Secara individu menjelaskan konsep dan komponen dasar SIG .

5. Secara berkelompok siswa menganalisis data hasil SIG dalam inventarisasi sumber daya alam, perencanaan pembangunan, kajian kesehatan lingkungan, dan mitigasi bencana alam.

PEMETAAN DAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK PEMBANGUNAN Dasar-dasar

peta dan pemetaan

Prinsip Sistem Informasi Geografiis

Sumber data dan basis data Sistem Informasi Geografis (SIG).

pemanfaatan SIG untuk inventarisasi sumber daya alam dan perencanaan pembangunan.

Pemanfaatan SIG untuk kajian kesehatan lingkungan dan mitigasi bencana

Jenis Tagihan:- Tugas

individu- Tugas

kelompok- Tes tulis

Bentuk:- Peta tematik

Teknik:- Diskusi- PresentasiUlangan tertulis

18X45 Buku teks Geografi kelas XII,

Citra foto dan digital

Jurnal ilmiah,

Informasi berkala instansi yang terkait

Media audio visual

Peta tematik penggunaan lahan dan jaringan transportasi

situs terikat di internet

dan lain-lain

Page 6: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

Geografis )

KOMPETENSIDASAR

INDIKATOR KEGIATANPEMBELAJARAN

MATERIPEMBELAJARAN

PENILAIAN ALOKASIWAKTU

SUMBERBELAJAR

3.2.8 Menerapkan konsep dan komponen SIG terhadap pengelolaan data

6. Secara berkelompok mempresentasikan hasil diskusi mengenai menganalisis data hasil SIG dalam inventarisasi sumber daya alam, perencanaan pembangunan, kajian kesehatan lingkungan, dan mitigasi bencana alam.

7. Secara individu mengajukan pertanyaan mengenai hasil diskusi Sistem Informasi Geografis, untuk inverntarisasi sumberdaya alam, kajian kesehatan lingkungan, dan mitigasi bencana alam.

Bahan:- Peta

Sumber:- Nursid

Sumaatmadja, (1998) Studi Geografi, Bandung, Alumni.

- Lingkungan daerah sekitar siswa

Bahan:Gambar atauChart geosfer

Page 7: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011

KOMPETENSIDASAR

INDIKATORKEGIATAN

PEMBELAJARANMATERI

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKA

WAKTU

SUMBERBELAJAR

3.3 Menganalisis pola persebaran dan interaksi spasial antara desa dan kota untuk pengembangan ekonomi daerah.

1. Menjelaskan pola persebaran penduduk

2. Menjelaskan interaksi spasial desa-kota

siswa mendiskusikan macam-macam pola perseberan penduduk dan faktor yang berpengaruh

Siswa mendiskusikan keterkaitan antara desa-kota dalam pemenuhan kebutuhan

INTERAKSI SPASIAL DESA DAN KOTA- Pola keruangan

desa- Pola keruangan

kota- Interaksi desa

dengan kota dalam pembangunan daerah

- Perkembangan kota dan alih fungsi lahan

- Interaksi desa-kota kaitannya dengan distribusi barang dan orang serta pengembangan ekonomi wilayah.

Jenis Tagihan:- Tugas

kelompok- Tes tulis

Bentuk:- Laporan- Uraian

Teknik:- Diskusi- PresentasiUlangan tertulis

10 X 45 Buku teks Geografi SMA kelas XII

Peta tematik,

atlas, citra

penginderaan jauh,

media audio visual

situs terikat di internet

dan lain-lain

Page 8: Silabus Kurikulum 2013_yasinta M_offering b 2011