SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA PINRANG KELAS … radius 2014.pdf · KETUA PENGADILAN AGAMA PINRANG KELAS 1 B ... Undang-Undang nomor 48 tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman;

Embed Size (px)

Citation preview

  • SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA PINRANG KELAS 1 B

    NOMOR : W20-A8/81/KU.03.2/SK/VIII/2014

    TENTANG BIAYA PANGGILAN/PEMBERITAHUAN PIHAK-PIHAK OLEH JURUSITA-JURUSITA PENGGANTI

    PENGADILAN AGAMA PINRANG KELAS 1B

    Menimbang :

    a. Berdasarkan hasil keputusan rapat antara koordinator wilayah Pengadilan Agama se

    Pengadilan Tinggi Agama Makassar dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Makassar

    pada hari kamis tanggal 14 Agustus 2014 bertempat dikantor Pengadilan Tinggi Agama

    Makassar, mengenai besarnya biaya panggilan / pemberitahuan kepada para pihak

    dalam wilayah Yurisdiksi Pengadilan Agama Pinrang;

    b. Bahwa untuk kelancaran tugas Pengadilan Agama Pinrang dibidang Yustisial khususnya

    dalam melaksanakan pemanggilan/pemberitahuan diwilayah Yurisdiksi Pengadilan

    Agama Pinrang Kela 1B, maka dipandang perlu adanya penyesuaian besarnya ongkos

    jalan yang ditetapkan dengan Surat Keputusan;

    c. Bahwa Surat Keputusan bersama antara Ketua Pengadilan Negeri Pinrang dan Ketua

    Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B Nomor : W20-A8/1014/KU.03.2/SK/X/2013 tanggal

    09 Oktober 2013 tentang biaya panggilan/pemberitahuan pihak-pihak oleh

    Jurusita/Jurusita Pengganti pada Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B tidak sesuai lagi

    dengan hasil rapat koordinasi antar Ketua dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama

    Makassar, maka Surat Keputusan tersebut perlu dicabut dan selanjutnya menetapkan

    kembali Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B

    Mengingat :

    1. Undang-Undang nomor 48 tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman;

    2. Undang-Undang Nomor 1 tahun 1974 tentang perkawinan

    3. Undang-Undang Nomor 7 tahun 1989 jo. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 jo.

    Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009;

    4. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1997 tentang Penerimaan Negara Bukan pajak;

    5. Pasal 145 Ayat (4) R.Bg. tentang biaya perkara

    6. Peraturan Pemerintah RI Nomor. 53 Tahun 2008 tentang jenis tarif atas jenis

    Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung RI dan

    peradilan yang ada di bawahnya;

    Memperhatikan :

    1. Surat Edaran Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 04 Tahun 2008

    tentang pemungutan biaya perkara

    2. Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor: 2 tahun 2009 tentang biaya proses

    penyelesaian perkara dan pengelolaannya pada Mahkamah Agung dan Badan

    Peradilan yang berada dibawahnya

  • 3. Hasil pertemuan koordinator wilayah dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama

    Makassar pada hari Kamis tanggal 14 Agustus 2014 di Pengadilan Tinggi Agama

    Makassar

    M E M U T U S K A N

    Menetapkan : Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B tentang Biaya

    Panggilan/Pemberitahuan pihak-pihak oleh Jurusita/JurusitaPengganti pada

    Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B

    Pertama : Menetapkan biaya panggilan/pemberitahuan pihak-pihak oleh Jurusita/Jurusita

    Pengganti pada Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B sebagai mana tersebut dalam

    lampiran Surat Keputusan ini

    Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila

    dikemudian hari terdapat kekeliruan di dalamnya, maka akan diadakan perbaikan

    sebagaimana mestinya.

    Ditetapkan di : Pinrang Pada tanggal : 20 Agustus 2014

    Ketua Pengadilan Agama Pinrang Kelas 1B

    Drs.H.Pandi, S.H.,M.H NIP.19601231 199003 1 033

    Tembusan Kepada Yth : 1. Ketua Mahkamah Agung RI. Indonesia 2. Dirjen Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung RI. Jakarta 3. Ketua Pengadilan Tinggi Agama Makassar 4. Ketua Pengadilan Agama Se Sulawesi Selatan dan Barat

  • 1 2 3 4 5 61 Kel. Sawitto 80.000Rp 2 Kel. Jaya 80.000Rp 3 Kel. Siparappe 90.000Rp 4 Kel. Salo 80.000Rp 5 Kel. Sipatokkong 90.000Rp 6 Kel. Penrang 80.000Rp 7 Kel. Bentengnge 80.000Rp 8 Kel. Maccorawalie 80.000Rp 9 Kel. Sawitto 80.000Rp 1 Kel. Temmassarangnge 80.000Rp 2 Kel. Macinnae 80.000Rp 3 Kel. Pacongan 80.000Rp 4 Kel. Laleng Bata 80.000Rp 5 Kel. Benteng Sawitto 80.000Rp 6 Kel. Mamminasae 100.000Rp 1 Kel. Mt. Deceng 100.000Rp

    2 Kel. Tiroang 110.000Rp 3 Kel. Marawi 100.000Rp 4 Kel. Pakkie 80.000Rp 5 Kel. Pammase 105.000Rp

    1 Kel. Langa 100.000Rp 2 Kel. Pallameang 105.000Rp 3 Ds. Mattongeng-Tongeng 105.000Rp 4 Ds. Samaenre 100.000Rp 5 Ds. Patobong I 100.000Rp 6 Ds. Patobong II 100.000Rp 7 Ds. Massulowalie 100.000Rp 8 Ds. Mattiro Tasi 105.000Rp 9 Ds. Mattombong 100.000Rp

    10 Ds. Siwolong Polong 100.000Rp 1 Kel. Lanrisang 100.000Rp 2 Ds. Mallongi-longi 100.000Rp 3 Ds. Amassangang 100.000Rp 4 Ds. Lerang 100.000Rp 5 Ds. Samaulue 100.000Rp 6 Ds. Barang Palie 100.000Rp 7 Ds. Waetuoe 100.000Rp 1 Kel. Watang Suppa 100.000Rp 2 Kel. Tellumpanua 105.000Rp 3 Ds. Lero 125.000Rp 4 Ds. Wiring Tasi 120.000Rp 5 Ds. Lotang Salo 100.000Rp 6 Ds. Maritengngae 100.000Rp 7 Ds. Tasiwalie 110.000Rp 8 Ds. Ujung Labuang 120.000Rp 9 Ds. Polewali 100.000Rp

    10 Ds. Watang Pulu 100.000Rp 1 Kel. Lampa 100.000Rp 2 Kel. Lampa Toa 105.000Rp 3 Kel. Data 105.000Rp 4 Kel. Pekkabata 105.000Rp 5 Kel. Tatae 105.000Rp 6 Kel. Bittoeng 105.000Rp 7 Ds. Paria 110.000Rp 8 Ds. Bababinanga 145.000Rp 9 Ds. Kaliang 105.000Rp

    10 Ds. Bungi 110.000Rp 11 Ds. Buttusawe 110.000Rp 12 Ds. Kaballangang 100.000Rp 13 Ds. Katamporang 100.000Rp 14 Ds. Barugae 110.000Rp 15 Ds. Massewae 100.000Rp 16 Ds. Maroneng 110.000Rp

    KETERANGAN

    7 Duampanua

    5 Lanrisang

    6 Suppa

    3 Tiroang

    4 Mattiro Sompe

    1 Watang Sawitto

    2 Paleteang

    LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA PINRANG KELAS 1BNOMOR: W20-A8/ /KU.03.2/SK/VIII/2014 BIAYA PANGGILAN/PEMBERITAHUAN PERKARA

    NAMA DESA/KELURAHAN ONGKOSNo. NAMA KECAMATAN No.

  • 1 2 3 4 5 61 Kel. Tadokkong 125.000Rp 2 Kel. Betteng 175.000Rp 3 Ds. Binanga Karaeng 175.000Rp 4 Ds. Rajang 175.000Rp 5 Ds. Letta 275.000Rp 6 Ds. Ulusaddang 275.000Rp 7 Ds. Suppirang 325.000Rp 8 Ds. Pakeng 155.000Rp 9 Ds. Benteng Paremba 205.000Rp

    10 Ds. Kariango 255.000Rp 11 Ds. Lembang Mesa Kada 275.000Rp 12 Ds. Sali-Sali 275.000Rp 13 Ds. Sambang Paru 165.000Rp 14 Ds. Pangaparang 170.000Rp 15 Ds. Bakaru 270.000Rp 16 Ds. Basseang 370.000Rp 1 Kel. Manarang 95.000Rp 2 Kel. Padaidi 95.000Rp 3 Ds. Pananrang 95.000Rp 4 Ds. Padakkalawa 95.000Rp 5 Ds. Marannu 95.000Rp 6 Ds. Alitta 105.000Rp 7 Ds. Padaelo 95.000Rp 8 Ds. Bunga 95.000Rp 9 Ds. Makkawaru 100.000Rp 1 Kel. Teppo 100.000Rp 2 Kel. Tonyamang 100.000Rp 3 Kel. Benteng 100.000Rp 4 Ds. Leppangang 95.000Rp 5 Kel. Maccirinna 100.000Rp 6 Ds. Malimpung 105.000Rp 7 Ds. Sipatuo 145.000Rp 8 Ds. Padangloang 125.000Rp 9 Ds. Masolo 105.000Rp

    10 Ds. Pincara 95.000Rp 11 Ds. Mattiro Ade 95.000Rp 1 Kel. Kassa 170.000Rp 2 Ds. Kaselarau 240.000Rp 3 Ds. Batulappa 190.000Rp 4 Ds. Tapporang 120.000Rp 5 Ds. Wt. Kassa 170.000Rp 1 Kel. Cempa 95.000Rp 2 Ds. Mangki 100.000Rp 3 Ds. Mattunru-Tunrue 100.000Rp 4 Ds. Sikkuale 100.000Rp 5 Ds. Tadang Palie 105.000Rp 6 Ds. Salipolo 150.000Rp 7 Ds. Tanra Tuo 105.000Rp

    Pinrang, 20 Agustus 2014

    Mengetahui Ketua Pengadilan Agama Pinrang Panitera,

    Drs. H. Pandi, S.H. M.H. Dra. Erni. Yulaelah NIP. 19601231 199003 1 033 NIP. 19551203 198303 2 003

    11 Batulappa

    12 Cempa

    8 Lembang

    9 Mattiro Bulu

    10 Patampanua

    Konsideran SK RadiusRADIUS BARU 20 Agustus 2014 PA PINRANG