7
TANYA JAWAB PENGUKUHAN Sebelum saya melantik dan mengukuhkan kalian menjadi alumni Latihan Kepemimpinan Siswa kota Palembang. Terlebih dahulu saya akan bertanya yang cukup di jawab bersedia atau tidak bersedia.\ 1. Apakah kalian bersedia menjalankan anggaran dasar dan anggaran rumah tangga serta peraturan organisasi ikatan alumni latihan kepemimpinan siswa ? 2. Apakah kalian bersedia menjaga nama baik almamater dimanapun kalian berada ? 3. Apakah kalian bersedia mengembangkan organisasi IKA LKS dimanapun kalian berada ? 4. Apakah kalian bersedia mengembangkan ilmu pengetahuan dan wawasan yang kalian miliki untuk organisasi IKA LKS ?

Tanya Jawab Pengukuhan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

LKS1

Citation preview

Page 1: Tanya Jawab Pengukuhan

TANYA JAWAB PENGUKUHAN

Sebelum saya melantik dan mengukuhkan kalian menjadi alumni Latihan Kepemimpinan Siswa kota Palembang. Terlebih dahulu saya akan bertanya yang cukup di jawab bersedia atau tidak bersedia.\

1. Apakah kalian bersedia menjalankan anggaran dasar dan anggaran rumah tangga serta peraturan organisasi ikatan alumni latihan kepemimpinan siswa ?

2. Apakah kalian bersedia menjaga nama baik almamater dimanapun kalian berada ?

3. Apakah kalian bersedia mengembangkan organisasi IKA LKS dimanapun kalian berada ?

4. Apakah kalian bersedia mengembangkan ilmu pengetahuan dan wawasan yang kalian miliki untuk organisasi IKA LKS ?

5. Apakah kalian bersedia saya lantik dan saya kukuhkan menjadi alumni latihan kepemimpinan siswa kota Palembang ?

Page 2: Tanya Jawab Pengukuhan

Materi / Tanya jawab bagian 1

Oleh Para Alumni LKS Kota Palembang

- Perkenalan/ Biografi- Mengajarkan Lagu Mars LKS- Mengajarkan Lagu Hymne LKS- Berbagi Pengalaman dalam mengikuti pelatihan LKS Kota Palembang dan LKS Provinsi

Sumatera Selatan- Memberi motivasi dalam hal semangat nasionalisme peserta

Page 3: Tanya Jawab Pengukuhan

Materi / Tanya jawab bagian 2

Oleh Ketua PB IKA LKS Kota Palembang, kak Erwan

- Mengajarkan sapaan Salam Prasaja.“Salam Prasaja !!” dijawab “Salam !!”

- Perkenalan / Biografi

“ Maknai kehidupan diri sendiri dahulu baru kemudian maknai kehidupan orang lain “

- Menjelaskan Pengertian LKS (Latihan Kepemimpinan Siswa)- Sejarah IKA LKS- Menjelaskan Kedisiplinan- Memaparkan Arti lambang LKS Unit dan LKS Kota- Semboyan IKA LKS

“ Biar layar robek, biar kemudi patah. Lebih baik tenggelam daripada putar haluan ”

- Memberi motivasi kepada peserta agar lebih baik lagi- Mengajak para peserta untuk tidak berhenti dalam berprestasi.

Nomor Handphone : 085664887632

Page 4: Tanya Jawab Pengukuhan

Materi/ Tanja jawab bagian 3

Oleh Pembina OSIS SMA PGRI 5 Palembang, Ibu Dra. Linda

- Laporan Jumlah Peserta yang mengikuti LKS Unit Angkatan I SMA PGRI 5 Palembang, yaitu :

Putra ; 11 OrangPutri ; 8 Orang

- Menjelaskan Pengertian Bertanggung jawab- Upaya Meningkatkan rasa persatuan- Mengajak untuk terus meningkatkan prestasi dalam pembelajaran- Memaparkan peranan sekolah ( Pengembangannya ? )

o Tempat tujuan menempa dan mencari ilmu

o Tempat terjadinya belajat mengajar

o Tempat belajar besosialisai dengan lingkungan sekitar

o Lembaga, tempat atau wadah anda berorganisasi contohnya OSIS ( Organisasi

Siswa Intra Sekolah) - Mengajarkan beberapa Azas Kepemimpinan

Page 5: Tanya Jawab Pengukuhan

Materi/ Tanya jawab bagian 4

Oleh Panitia LKS Unit SMA PGRI 5 Palembang

- Season Peserta bertanya

1. Bagaiman caranya untuk bisa mengikuti LKS Tingkat Kota Palembang ?

- Mengikuti LKS Unit di Sekolah masing-masing

- Mengikuti LKS Unit Sekolah dengan baik

- Harus Mengikuti salah satu EKSKUL sekolah, dan berprestasi dalam pembelajaran

- Cari tau Info/ Pendaftaran

2. Apa itu LKS Unit menurut kakak Panitia ?

Suatu organisasi berbasis “Kepemimpinan” tetapi berbeda dengan Eskul maupun OSIS, disini para peserta didik diajarkan hal-hal berkenaan kedisiplinan guna meningkatkan jati diri kepemimpinan para peserta dan mempererat tali silahturahmi para peserta.

Dll,

Page 6: Tanya Jawab Pengukuhan

Materi/ Tanya jawab bagian 5

Oleh Para Alumni SMA PGRI 5 Palembang, kak Zul dan kawan-kawan

- Berbagi cerita Pengalaman hidup- Memotivasi para peserta dalam hal usaha hidup dan sosialisasi- Bermain Games

Para Peserta diajak berdiskusi dengan membagi 4 kelompok dalam membuat pidato untuk menguji kekompakan dan kebersamaan para peserta.

- Mengajarkan para siswa guna menjadi pribadi dihargai

“ Jika Kalian ingin dihargai, hargailah dulu orang lain di depan anda “

- Pentingnya berorganisasi- Sekolah dan Menghasilkan uang dalam waktu yang bersamaan