terong

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/24/2019 terong

    1/11

    Terong atau terung ialah tumbuhan yang tergolong dalam keluarga

    Solanaceae dan genus Solanum. Ia merupakan tumbuhan asli India dan Sri

    Lanka, dan berhubungan erat dengan tomat dan kentang. Buahnya biasa

    digunakan sebagai sayur untuk masakan. Nama botaninya Solanum

    melongena.

    Terong ialah tumbuhan hijau yang sering ditanam secara tahunan. Tanaman

    ini tumbuh hingga 40!"0 cm #!$"% inci& tingginya. 'aunnya besar, dengan

    lobus yang kasar. (kurannya !0)0 cm #4* inci& panjangnya dan "!0 cm #)

    4 inci& lebarnya. +enisjenis setengah liar lebih besar dan tumbuh hingga

    setinggi ))" cm #% kaki&, dengan daun yang melebihi 0 cm #!) inci& dan !"

    cm #$ inci& panjangnya. Batangnya biasanya berduri. -arna bunganya

    antara putih hingga ungu, dengan mahkota yang memiliki lima lobus.

    Benang sarinya berarna kuning. Buah tepung berisi, dengan diameter yang

    kurang dari cm untuk yang liar, dan lebih besar lagi untuk jenis yangditanam.

    'ari segi botani, buah yang dikelaskan sebagai beri mengandung banyak biji

    yang kecil dan lembut. Biji itu boleh dimakan tetapi rasanya pahit karena

    mengandung alkaloid nikotin. Ini tidaklah mengherankan karena terong

    adalah saudara dekat tembakau.

    Terong merupakan sayuran yang sudah dikenal luas masyarakat Indonesia.

    Ini tidak terlepas dari kebiasaan kita yang mengkonsumsinya baik dalam

    bentuk sayuran olahan maupun secara mentah. 'engan semakinberagamnya selera masyarakat terhadap terong, bentuknya pun mengalami

    perkembangan. Namun demikian, secara umum ciri /sik terong tidak jauh

    berbeda dari karakter seperti bentuk bulat1lonjong, panjang, berkulit mulus,

    dengan kaliks #tangkai buah& yang besar sesuai ukuran buahnya.

    Buah terong merupakan sumber kalori yang cukup besar yaitu

    sekitar 24 kal.

    Selain sebagai sumber kalori, buah terong juga mempunyai komposisi

    gizi antara lainmengandung !." 2 3rotein, 0.) gr lemak, "." gr hidrat

    arang, !" gram kalsium, % mg os5or, Besi 0.4 mg, 6it 7 0 SI , 6it B! 0.04

    mg, dan 6it 8 " mg. 'engan komposisi gi9i seperti itu maka buah terong

    cocok dikonsumsi untuk perbaikan gi9i..

    :eskipun terong termasuk sayuran yang digemari masyarakat, nampaknya

    budidaya tanaman terong ini tidak seintensi5 budidaya tanaman sayuran

  • 7/24/2019 terong

    2/11

    5a;ourit lain seperti cabai, tomat, baang, dan lainnya.

  • 7/24/2019 terong

    3/11

    kurang lebih 30 ton terung. @leh karena itu terung sangat potensial untuk

    dikembangkan dengan lebih meningkatkan produkti;itasnya. Terung

    mempunyai prospek dan potensi yang sangat menjanjikan apabila dikelola

    secara agribisnis.

    MANAA! " #$%&NAAN !$'&N%

    Terung memiliki serat daging yang halus dan lembut sehingga rasanya enak

    saat dikonsumsi sbg bahan makanan. Terung memiliki kandungan gi9i yang

    cukup tinggi. 'alam tiap !00 gram terung segar terdapat kandungan 9at

    sebagai berikut )4 kal kalori, !,!g protein, 0,)g lemak, ","g )" derajat 8elcius. (ntuk pembentukan

    arna buah , terung memerlukan pencahayaan yang cukup. Terung tumbuh

    dengan baik di tanah lempung berpasir dan mengandung abu ;ulkanis

    dengan 3? "$. -aktu penanaman terung yang tepat adalah pada aal

    musim kemarau.

  • 7/24/2019 terong

    4/11

    Terung banyak macamnya antara lain terung gelatik yang sering disebut

    terung lalap, terung kopek dengan ciri buahnya yang panjang, terung craigi

    yang buahnya berbentuk bulat panjang ujung meruncing , terung jepang

    dengan buah bulat dan panjang silindris, terung medan yang buahnya bulat

    panjang dan berukuran mini, terung bogor yang bentuknya bulat besar

    berarna keputihputihan.

    Terung pada umumnya diperbanyak dengan biji. (ntuk memperoleh biji

    terung yang betulbetul berkualitas dapat diperoleh dengan membeli ditoko

    pertanian. Setiap satu hektar dibutuhkan -0 s/d 00 gram biji atau

    tergantung luasan lahan yang akan dipakai. Sebelum ditanam biji terung

    disemaikan terlebih dahulu di bedengan semai.

    7gar diperoleh tanah yang baik untuk pertumbuhan terung, perlu dilakukan

    langkahlangkah dalam pengolahan tanah yaitu penggemburan, pembuatanbedengan, pengapuran dan pemberian pupuk dasar. Setelah penanaman

    maka perlu dilakukan pemeliharaan.

  • 7/24/2019 terong

    5/11

    Suhu udara )) 0o 8

    +enis tanah yang paling baik, jenis lempung berpasir, subur, kaya bahan

    organik, aerasi dan drainase baik dan p? antara $,*%,

    Sinar matahari harus cukup

    8ocok ditanam musim kemarau

    1$'($MA)AN

    Budidaya terong secara intensi5 dimulai dari persiapan media semai. Benih

    terong yang akan ditanam harus berasal dari benih hibrida sehingga hasil

    yang dicapai nanti lebih optimal. 'isaat kita melakukan pemeraman benih

    terong dengan kertas basah maupun handuk lembab selama )4 jam, kita

    mempersiapkan media semai yang terdiri dari campuran tanah dan pukan

    #pupuk kandang& dengan perbandingan ) !. 3enggunaan pestisida bahan

    akti5 metalaksil #Saromyl " S'& sebagai pencegah jamur dapat

    menghindarkan bibit dari penyakit dumping oA . ?asil campuran mediatersebut dimasukkan ke dalam polybag dengan tinggi * cm dan diameter

    " cm.

    1$MB)B)!AN

    Cendamlah benih dalam air hangat kuku selama !0 !" menit

    Bungkuslah benih dalam gulungan kain basah untuk diperam selama D )4

    jam hingga nampak mulai berkecambah

    Sebarkan benih di atas bedengan persemaian menurut barisan, jarak antar

    barisan !0!" cm

    Siapkan campuran tanah dan pupuk kandang halus, kemudian masukkan

    benih satu persatu ke polibag yang telah berisi campuran tanah dan pupuk

    kandang halus.

    Tutup benih tersebut dengan tanah tipis

    3ermukaan bedengan yang telah disemai benih ditutup dengan daun

    pisang1 penutup lainnya

    Setelah benih tampak berkecambah muncul, buka penutupnya

    Siram persemaian pagi dan sore hari # perhatikan kelembabannya &

    3erhatikan serangan hama dan penyakit sejak di pembibitan jika di

    perlukan semprot dengan pestisida Bibit berumur !!," bulan atau berdaun empat helai siap dipindahtanamkan

    1$'()A1AN *AAN

    Setelah )4 jam benih tersebut melalui proses pemeraman yang dicirikan

    dengan munculnya radikula #calon akar&, maka benih tadi siap dipindahkan

    ke media semai menggunakan pinset dengan posisi radikula dibaah.

  • 7/24/2019 terong

    6/11

    Selama benih di persemaian , kita dapat melakukan persiapan tanam

    dengan mengolah tanah. 3ersiapan lahan diaali dengan pembajakan sekali

    agar lapisan tanah yang ada di atas berada di baah dan sebaliknya.

    Selanjutnya lahan diairi dengan cara dileb1digenangi secara merata.

    3enggenangan sebaiknya dilakukan " jam dan selanjutnya dilakukan

    pembajakan kedua kalinya agar pembuatan bedengan lebih mudah.

    (ntuk mencapai hasil maksimal, maka untuk pupuk dasar sebaiknya

    diberikan pupuk kandang sebanyak !" kg1 !0 m), dolomit !0!" kg1 !0 m),

    #khusus untuk tanah basah1tergenang1bersi5at asam&. Setelah pupuk

    kandang ditaburkan merata, maka ditambahkan pupuk urea dengan dosis

    )," kg1!0 tanaman, S3$ kg1!0 tanaman dan

  • 7/24/2019 terong

    7/11

    kering, dapat dileb1 direndam beberapa jam atau disiram dengan gembor.

    +ika di leb 1 direndam biasanya 4 hari tanah tetap basah, tetapi hal ini

    tergantung pada struktur dan tekstur tanahnya, jika tanahnya banyak

    mengandung pasir maka tanah akan cepat kering.

    1$N,&*AMAN

    Sulam tanaman yang pertumbuhannya tidak normal, mati atau terserang

    hama penyakit

    3enyulaman maksimal umur !" hari

    3E:7S7NF7N 7+IC #T(C(S&

    Lakukan seaal mungkin agar tidak mengganggu #merusak& sistem

    perakaran

    Turus terbuat dari bilah bambu1 kayu dll setinggi *0!00 cm dan lebar )4

    cm Tancapkan secara indi;idu dekat batang

    Ikat batang atau cabang terong pada turus

    1$N,)AN%AN

    Cumput liar atau gulma di sekitar tanaman disiangi atau dicabut

    3enyiangan dilakukan pada umur !" hari dan $0%" hari setelah tanam

    1$M$*)A'AAN

    3emeliharaan tanaman terong tidak berbeda dari tanaman lainnya, yaitu

    membutuhkan suplai air dan unsur hara yang cukup sehingga penyiramanyang teratur, maupun pemupukan susulan sangat perlu dilakukan.

    3enyiraman dapat dilakukan dua kali sehari yaitu pada pagi dan sore hari

    selama seminggu pertama setelah tanam.

    Sedangkan pupuk susulan diberikan pada tanaman umur )! hst antara lain

    G7 dosis )." > gram1tanaman, S3$ )." > gram1tanaman,

  • 7/24/2019 terong

    8/11

    1$MAN%#A(AN 1$'$M1$*AN

    3angkas tunastunas liar yang tumbuh mulai dari ketiak daun pertama

    hingga bunga pertama juga dirempel untuk merangsang agar tunastunas

    baru dan bunga yang lebih produkti5 segera tumbuh

    1$N%$N+A*)AN AMA 1$N,A#)! tanaman !$'N%

    A M A

    !.

  • 7/24/2019 terong

    9/11

    memotong titik tumbuh tanaman yang masih muda, sehingga terkulai dan

    roboh, pada siang hari ulat bersembunyi, sehingga sangat sulit menemukan

    ulat 7gritus ipsilon pada siang hari.

    8ara pengendalianH kumpulkan dan musnahkan ulat, Lakukan penyemprotan

    dengan insektisida pada sore # !%.00 & atau pagi kurang dari 0".00, gunakan

    insektisida dengan tipe Cacun perut , jika menggukanan racun kontak

    semprot pada malam hari ketika ulat mulai muncul, tetapi perlu di

    pertimbangkan penyemprotan pada malam hari akan terkendala oleh

    penerangan.

    ".(lat Frayak #Spodoptera litura, .&

    Bersi5at poli5ag. :enyerang dengan cara merusak #memakan& daun hingga

    berlubanglubang.

    8ara pengendalianH mengatur aktu tanam dan pergiliran tanaman,

    mengumpulkan ulat, jika perlu gunakan Insektisida

    $.(lat Buah # ?elico;erpa armigera ?ubn.&

    Bersi5at poli5ag, menyerang buah dengan cara menggigit dan melubanginya,

    sehingga bentuk buah tidak normal, dan mudah terserang penyakit busuk

    buah.

    8ara pengendalianH kumpulkan dan musnahkan buah terserang, lakukan

    pergiliran tanaman dan aktu tanam sanitasi kebun.

    1$N,A#)!

    !. Layu Bakteri3enyebab bakteri 3seudomonas solanacearum. Bisa hidup lama dalam

    tanah

    Serangan hebat pada temperatur cukup tinggi

    Fejala serangan terjadi kelayuan seluruh tanaman secara mendadak,

    Sebenarnya serangan Layu bakteri bersi5at lokal, seperti pembuluh Kylem 1

    pembuluh angkut, tetapi karena menyerangya pada akar atau leher akar

    sehingga pasokan air dan hara tanaman dari tanah ke daun terhambat

    sehingga gejala yang muncul adalah kelayuan yang bersi5at sistemik.

    3engendaliannya 7tur jarak tanam, sehingga kelembaban tidak terlalu

    lembab. Lakukan pergiliran tanaman, jangan menanam tanaman yang

    berjenis Solanaceae seperti tomat, tembakau dll karena akan memperparah

    serangan. Funakan Bakterisida

    ). Busuk Buah

    3enyebab jamur 3hytophthora sp., 3homopsis ;eans, 3hytium sp.

  • 7/24/2019 terong

    10/11

    Fejala serangan adanya bercakbercak coklat kebasahan pada buah

    sehingga buah busuk.

    3engendalian gunakan ungisida

    . Bercak 'aun

    3enyebab jamur 8ercospora sp, 7lternaria solani, Botrytis cinerea

    Fejala bercakbercak kelabukecoklatan atau hitam pada daun.

    4. 7ntraknose

    3enyebab jamur Floesporium melongena

    Fejala bercakbercak melekuk dan bulat pada buah lalu membesar berarna

    coklat dengan titiktitik hitam

    ".Busuk Leher akar

    3enyebab H Sclerotium rol5sii

    Fejala pangkal batang membusuk berarna coklat

    $.Cebah Semai

    3enyebab +amur Chi9octonia solani dan 3ythium spp. Fejala batang bibit

    muda kebasahbasahan, mengkerut dan akhirnya roboh dan mati

    8ara pengendalian 3enyakit

    Tanam ;arietas tahan, atur jarak tanam dan pergiliran tanaman, perbaikan

    drainase, atur kelembaban dengan jarak tanam agak lebar, cabut

    1AN$N3anen pertama terong dapat dilakukan saat tanaman berumur 0 hst atau

    sekitar !" > !* hst setelah munculnya bunga.

  • 7/24/2019 terong

    11/11

    ini jenis terong dibedakan dari bentuk dan arna kulit buahnya yaitu ada

    yang berarna ungu dan ada yang berarna hijau. Sedangkan dari

    bentuknya ada yang panjang , ada pula yang bulat dan lonjong. 'ari

    beberapa jenis terong yang ada, saat ini masyarakat umumnya lebih

    cenderung memilih terong yang berarna ungu atau bernuansa ungu

    dibandingkan yang berarna hijau. Bila ditinjau dari segi rasanya tentu saja

    tidak jauh berbeda, hanya saja ada beberapa diantaranya yang memiliki rasa

    manis, kesat dan taar.