Titik Didih dan Titik Beku.docx

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/21/2019 Titik Didih dan Titik Beku.docx

    1/4

    Titik Didih dan Titik Beku

    Titik Didih

    Titik didih adalah suhu (temperatur) dimana tekanan uap

    sebuah zat cairsama dengan tekanan external yang dialami oleh

    cairan. Sebuah cairan di dalam vacuum akan memiliki titik didih

    yang rendah dibandingkan jika cairan itu berada di dalam tekanan

    atmosphere. airan yang berada di dalam tekanan tinggi akan

    memiliki titik didih lebih tinggi jika dibandingkan dari titik didihnya

    di dalam tekanan atmosphere.

    Titik didih normal (juga disebut titik didih atmospheris) dari

    sebuah cairan merupakan kasus istime!a dimana tekanan uap

    cairan sama dengan tekanan atmospher di permukaan laut" satu

    atmosphere. #ada suhu ini" tekanan uap cairan bisa mengatasi

    tekanan atmospher dan membentuk gelembung di dalam massa

    cair. #ada saat ini (per $%&') Standar Titik Didih yang ditetapkan

    oleh #* adalah suhu dimana pendidihan terjadi pada tekanan $

    bar. #ada tekanan dan temperatur udara standar(+, cm-g" ' /)

    titik didih air sebesar $00 /.

    -asil eksperimen 1oult menunjukan bah!a 2enaikan titik didih

    larutan akan semakin besar apabila konsentrasi (molal) dari zat

    terlarut semakin besar. Titik didih larutan akan lebih tinggi dari titik

    didih pelarut murni. -al ini juga diikuti dengan penurunan titik beku

    pelarut murni" atau titik beku larutan lebih kecil dibandingkan titik

    beku pelarutnya. -asil eksperimen ini disederhanakan dalam

    diagram berikut 3

    http://id.wikipedia.org/wiki/Temperaturhttp://id.wikipedia.org/wiki/Cairhttp://id.wikipedia.org/wiki/Cairhttp://id.wikipedia.org/wiki/Temperatur
  • 7/21/2019 Titik Didih dan Titik Beku.docx

    2/4

    1oult menyederhanakan ke dalam persamaan

    Tb = kb . m

    Tb 4 kenaikan titik didih larutan

    kb 4 tetapan kenaikan titik didih molal pelarut (kenaikan titik didih untuk $

    mol zat dalam $000 gram pelarut)

    m 4 molal larutan (mol5$00 gram pelarut)

    #erubahan titik didih atau 6Tb merupakan selisih dari titik

    didih larutan dengan titik didih pelarutnya" seperti persamaan 3

    Tb = Tb Tb

    -al yang berpengaruh pada kenaikan titik didih adalah harga

    kb dari zat pelarut. 2enaikan tidak dipengaruhi oleh jenis zat yang

    terlarut" tapi oleh jumlah partikel5mol terlarut khususnya yangterkait dengan proses ionisasinya.

  • 7/21/2019 Titik Didih dan Titik Beku.docx

    3/4

    ntuk zat terlarut yang bersi7at elektrolit persamaan untuk

    kenaikan titik didik harus dikalikan dengan 7aktor ionisasi larutan"

    sehingga persamaannya menjadi3

    n 4 jumlah ion8ion dalam larutan

    9 4 derajat ionisasi

    Titik Beku

    Titik beku suatu cairan adalah suhu ketika tekanan uap cairan

    itu sama dengan tekanan uap dalam keadaan padat. Dada

    pembekuan suatu larutan" yang mengalami pembekuan adalah

    hanya pelarutnya saja" sedangkan zat terlarut tidak ikut membeku.

    *danya zat terlarut mengakibatkan suatu pelarut semakin

    sulit membeku" akibatnya titik beku larutan akan lebih rendah

    dibandingkan dengan titik beku pelarut murninya. Selisih antara titik

    beku larutan dengan titik beku pelarut murninya disebut penurunan

    titik beku larutan.

    #ercobaan8percobaan juga menunjukkan bah!a penurunan

    titik beku tidak bergantung kepada jenis zat terlarut" tetapi hanya

    bergantung pada konsentrasi larutan. ntuk larutan encer"

    penurunan titik beku sebanding dengan kemolalan larutan.

  • 7/21/2019 Titik Didih dan Titik Beku.docx

    4/4

    Tetapan penurunan titik beku molal adalah nilai penurunan

    titik beku jika konsentrasi larutan sebesar satu molal.