20
HARIAN PAGI LANGGANAN Eko Harijadi Budianto KAMU BELUM TAHU SIAPA SAYA? 1. Eko Harijadi Budianto, General Manager Pelindo III Tanjung Perak membeli ponsel di counter ponsel di Plaza Marina. Setelah bernegoisasi harga, Eko Harijadi deal membeli Sam- sung jenis Galaxy Note 3 warna hitam. 3. Sesuai dengan bro- sus, ponsel seharga Rp 6,8 juta ini Eko Harijadi berhak memperoleh hadiah berupa kerboard cover dan po- wer bank. 4. Saat itu, petugas counter menje- laskan bahwa hadiah tidak tersedia dan akan diberikan di kesempatan lain 6. Sambil terus menodong pegawai bernama M Sofi, ia mendorong kepala petugas counter sambil berkata "Kamu belum tahu siapa Saya?" 7. Sambil mengambil uang yang telah dibayarkan, petinggi Pelindo 3 Surabaya ini meninggalkan tempat 8. Petugas Counter, M Sofi langsung lemas dan terli- hat syok 9. Polisi yang mendapat laporan ini langsung mem- buru dan menangkap serta mengamankan senjata milik tersangka yang tinggal di Jalan Ikan Duyung ini. 5. Mendengar penjel- asan tersebut, Eko Harijadi langsung marah dan menodong- kan sesuatu mirip pistol yang sebelumnya diselipkan di pinggangya. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Bersambung Ke Hal 7 Bersambung Ke Hal 7 Bersambung Ke Hal 7 Bersambung Ke Hal 7 Belasan anak-anak dari Komunitas Kelompok anak Pecinta Lingkungan (Kancing) Kema- lang, Kabupaten Klaten, Jateng, antusias mendengarkan pemaparan tentang penulisan media sosial (medsos) dan fotografi jurna- listik. Mereka mengukiti Sekolah Jurnalistik yang diadakan Tribun Jogja dan Taman Na- sional Gunung Merapi (TNGM), di Basecamp Sapuangin, Tegal Mulyo, Kemalang. Bahas Medsos Bersama Warga Lereng Merapi Tribun Jogja Gelar Sekolah Jurnalistik di Pos Sapuangin Sofi Gemetar saat Ditodong Senjata Api Petinggi PT Pelindo 3 Lakukan Aksi Koboi saat Beli Ponsel UNCULNYA ide kreatif atau gagas- an cemerlang yang berujung sebuah kesuksesan kerap kali memiliki kisah menarik untuk disimak. Ide segar dan inovatif sebagai denyut nadi perkem- bangan Industri kreatif tanah air kian menggeliat seiring lahirnya entrepreneur muda yang meng- hasilkan beragam karya. Nataniel Sarapang, adalah salah satu yang meramaikan tumbuhnya industri kreatif di bidang musik. Ditemui di tempat tinggalnya di bilangan Pugeran, Depok Sleman, Yogyakarta, Niel begitu pria ini akrab disapa bercerita ikhwal produk aksesori musiknya ini lahir. Dua tahun lalu, alumnus Jurusan Pendidikan Seni Musik Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dengan mayor Gitar ini awalnya berbisnis jual beli alat musik secara online. Lantaran memiliki cukup banyak alat mu- sik, terutama gitar, Niel membu- tuhkan lebih banyak stand untuk displai. Ingin tampil beda, Niel me- reka sendiri aksesori stand gitar yang unik. Bila umumnya stand gitar terbuat dari bahan logam, Niel membuatnya secara hand- made berbahan dasar kayu bekas packing ekspor (pinewood) yang didaur ulang. Di luar dugaan, justru banyak yang bertanya di mana membeli stand gitar yang dipakainya, bu- kan bertanya berapa harga gitar yang dipajang pada stand yang mampu menampung enam buah gitar tersebut. Inovasi Multiple Stand Merespons banyaknya ketertarikan akan stand gitar berbahan kayu tersebut, Niel berinisiatif memproduksi lebih banyak untuk kemudian dijual. Alhasil, Niel pun membuat multiple stand, stand yang mampu menampung lebih dari satu gitar. “Kenapa memilih berbahan kayu, karena menurutku gitar dengan stand kayu lebih ada chemistrynya, lebih menyatu dan secara estetika kena. Awalnya aku langsung bikin multiple stand berkapasitas enam buah gitar elektrik atau akustik atau bass,” terang Niel sembari menunjukkan produk yang dimaksud, Selasa (2/12). Perlahan tapi pasti, produk multiple stand karya Niel setahun terakhir mulai dikenal oleh musisi tanah air, terutama gitaris. Hasil jerih payah Niel mulai membuah- kan hasil. Setelah cukup percaya diri dengan produk yang ia buat, Niel pun melabelinya dengan merk Lindadiva. Keberuntungan pun berpi- hak pada Niel ketika secara tak sengaja multiple stand buatanya dilihat oleh gitaris ternama tanah air, Dewa Budjana. Hingga gitaris band Gigi tersebut tertarik dan memesannya. “Ceritanya ada teman beli stand ini, terus dipajang di Sangkring Art, nah pas Dewa Budjana ke sana lihat, tertarik dan langsung pesan. Selain beliau ada beberapa gitaris lagi yang sudah menggunakan produk Lindadi- va,” terang pria kelahiran Palu, 12 Desember 1984 ini. (yud) MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 11 Creative E Stand Gitar Kayu yang Unik M Perluas Lini Produk SEIRING waktu, permintaan multiple stand yang sementa- ra ini masih dipasarkan secara online melalui berbagai media sosial terus meningkat. Tak hanyamultiplestandsajayang diproduksi Niel. Di bawah bendera Lindadiva, Niel juga memproduksi hanger gitar, violinatauviolasertaeksklusif stand gitar atau bass. Bukan tanpa kendala Niel mengutak-atik desain pro- duknya supaya menemu- kan bentuk yang pas, kokoh dan berfungsi baik. Ia pun harus mengukur kekuatan masing-masing stand agar mampumenahanbebanmak- simal. “Beberapakali aku laku- tetika, semua mengalami proses yang cukup panjang, sampai akhirnya sekarang memiliki standar yang pas. Untuk sekarang sudah luma- yanlah, sebulan bisa puluhan pesanan yang datang, jujur meningkatkanperekonomian juga akhirnya,” ungkap Niel sembari tersenyum. Kelebihan multiple stand buatan Lindadiva adalah mampu menghemat ruang penyimpanan bagi mereka yang memiliki banyak gitar atau bass. Stand juga dileng- kapi dengan rubber foam (busa Karet, spon) untuk me- lindungi dudukan dan neck gitar atau bass anda saat dile- takkan. Konstruksi memakai pasang) sehingga memudah- kan saat dibawa. Saat ini, produk multiple stand buatan Niel tersedia mulai dari yang bisa menam- pung 3 hingga 6 buah gitar. Harganya mulai dari Rp 475 ribu untuk 3 sekat hingga Rp 625 ribu untuk 6 sekat. Semen- tara itu untuk hanger gitar dan violindibanderolmulaiRp150 ribu perbuah. “Untuk pembelian bisa dilakukan melalui beberapa situsjualbeli,kitasudahbeker- jasama dengan mereka. Klik aja lindadiva, atau kunjungi blog kami mylindadiva,” im- buh Niel yang sekarang sudah dibantu tiga orang karyawan untukproduksistandgitarnya Halaman 11 Baca Halaman Kenang Hal Gila A Pevita Pearce KTRIS peran dan model Pe- vita Pearce (23) menuturkan, dirinya pernah mengalami masa-masa nakal bersama sahabat sejak kecilnya. Ia mengaku pernah me- lakukan hal tergila bersama sahabat, yaitu kabur dari sekolah demi me- ngunjungi Univer- KAPANLAGI JAKARTA - Surat Menteri ESDM Sudirman Said tertanggal 7 Oktober 2015 yang ditujukan kepada Chairman of the Board Freeport McMoRan Inc., James R. Moffet, mencuri perhatian publik. Surat yang dimaksudkan adalah penegasan kelanjutan Kontrak Karya PT Freeport. Direktur Indonesian Resources Studies (IRESS) Marwan Batubara dalam sebuah diskusi di Jakarta, Sabtu (5/12) khawatir, di balik kasus Setya Novanto ada pertikaian di antara para mafia pemburu rente. “Saya kira jelas ada dalang, tidak bisa dipungkiri itu. Kita ingin tidak hanya fokus kepada kalangan atau orang tertentu termasuk misalnya ingin mengganti Setya Novanto,” kata Marwan. Marwan kemudian menyoroti surat Sudirman Said untuk PT Fre- eport. Menurut Marwan, surat itu menyiratkan persetujuan pemerintah untuk melanjutkan perpanjangan izin usaha Freeport. Dalam sebuah kesempatan, Sudi- rman Said menepis tudingan jika dia “main mata” dengan Freeport Mc- Moran terkait surat tersebut. Menurut dia, surat itu dikirim atas sepengeta- huan Presiden Joko Widodo. Ketua Komisi VII Dewan Perwakil- an Rakyat (DPR) RI Kardaya Warnika dalam kesempatan yang sama kemu- dian meminta Menteri ESDM untuk mencabut surat yang dimaksudkan tersebut. Menurut Kardaya, surat tertanggal 7 Oktober 2015 tersebut membuat sta- tus perpanjangan operasi PT Freeport Indonesia menjadi tidak jelas. “Ya memang tidak enak surat dicabut. Surat Sudirman Menyandera Pemerintah Beri Isyarat Muluskan Perpanjangan Kontrak PT Freeport SEKOLAH Jurnalistik pada hari Sabtu (5/12), yang merupakan edisi ketiga, ini digelar di desa tertinggi di lereng Merapi di Klaten tersebut guna memberi- kan pemahaman tentang pentingnya dunia fotografi TRIBUN JOGJA/HAMIM THOHARI SEKOLAH JURNALISTIK - Sejumlah warga di sekitar pos pendakian Gunung Merapi, Sapuangin, di Kecamatan Kemalang, Kabupaten Klaten, mengikuti Sekolah Jurnalistik, Sabtu (5/12). SURABAYA, TRIBUN - M Sofi, karyawan sebuah coun- ter ponsel di Plaza Marina, Surabaya, baru saja lepas dari ketegangan ketika men- datangi Kantor Polsek Wo- nocolo, Sabtu (6/12) siang. Beberapa saat sebelumnya, ia mengalami kejadian yang membuatnya lemas, yaitu ditodong pembeli ponsel dengan senjata api. Pemuda 29 tahun itu ditemani rekannya sesama penjaga counter ponsel keti- ka melaporkan penodongan itu. Kepada polisi, ia pun menceritakan urut-urutan kejadian menegangkan itu. Insiden penodongan itu berlangsung sekitar pukul 13.30 WIB. Ketika itu Sofi sedang menjaga counter ponsel Samsung di Lantai III Plaza Marina. Saat itu ia melayani se- orang pria perlente yang mengenakan kaus oblong Bersambung Ke Hal 7 KASATRESKRIM Polrestabes Surabaya, AKBP Takdir Matta- nete menambahkan, petugas tidak mendapat kesulitan saat menangkap Eko. Bahkan pria itu sangat korperatif saat petugas datang ke kantornya. “Tidak ada perbedaan di ha- dapan hukum. Meskipun peja- bat, kami tetap akan memproses sesuai prosedur,” tambahnya. Atas perbuatannya, Eko terancam dijerat dua pasal, yaitu pasal 335 KUHP dan UU Darurat 12/1951. Takdir Mattanete menya- takan, dua pasal itu memung- kinkan Eko ditahan, karena ancaman hukumannya di atas lima tahun. Namun untuk me- mastikan ditahan atau tidak, Takdir masih menunggu hasil pemeriksaan selesai. “Kami tidak akan membeda- kan antara pejabat atau warga biasa. Kalau berbuat salah, akan diproses,” kata Takdir. Perwira asal Makassar ini menambahkan tersangka di- tangkap di kantornya di kawasan Polisi Ringkus Tersangka di Kantor PT Pelindo 3 JAKARTA, TRIBUN - Saat petinggi di Pe- lindo II melakukan aksi cowboy di counter ponsel, masalah yang membelit Pelindo II juga semakin terbuka. Politisi PDI Perju- angan Masinton Pasaribu bahkan menilai masalah di Pelindo II lebih mengerikan daripada kasus ‘Papa Minta Saham’. “Persoalan Pelindo ini bukan lagi soal papa minta saham, tapi ini sudah papa mama jual pelabuhan. Ini, jangan sampai kita dibodoh-bodohin dengan permainkan kata-kata saja,” kata Anggota Pansus Angket Pelindo II Masinton Pasaribu, Sabtu(5/12). Menurut Masinton, Pansus harus mengeluarkan putusan jika pemutusan semua kerjasama yang dilakukan antara Pelindo II. “Karena itu, bila ada dugaan perundang-undang maka Pansus ini dapat merekomendasikan untuk membatalkan Istilah Papa Mama Jual Pelabuhan Jadi Tren di Pansus Pelindo II Bersambung Ke Hal 7 GRAFIS/SULUH PRASETYA GRAFIS/SULUH PRASETYA DAPAT TERUS MELANJUTKAN TELAH MENERIMA PERMOHONAN PERPANJANGAN OPERASI PENATAAN ULANG REGULASI MENYEPAKATI SELURUH 1. Sambil melanjutkan proses penyelesaian aspek legal dan regulasi, pada dasarnya PT Freeport Indonesia kegiatan operasinya sesuai dengan Kontrak Karya hingga 30 Desember 2021. 2. Pemerintah PT Freeport Indonesia melalui surat tertanggal 9 Juli 2015, sebagaimana kami sampaikan melalui surat tanggapan Nomor 6665/05/MEM/2012 tanggap 11 September 2015. 3. Pemerintah Indonesia akan menyelesaikan bidang mineral dan batubara, agar lebih sesuai dengan semangat menarik investasi bidang sumber daya alam di Indonesia. 4. Dapat ditegaskan bahwa terkait permohonan perpanjangan kontrak PTFI, kami memahami bahwa pemerintah Indonesia dan PTFI telah berdiskusi dan aspek dalam naskah kesepakatan kerjasama yang ditan- datangani pada 25 Juli 2014. POIN PENTING SURAT SUDIRMAN SAID 1 2 3 4

Tribunjogja 06-12-2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Tribun Jogja Edisi 06-12-2015

Citation preview

Page 1: Tribunjogja 06-12-2015

HARIAN PAGI

LANGGANAN

Eko Harijadi Budianto

KAMU

BELUM

TAHU

SIAPA

SAYA?

1. Eko Harijadi Budianto, GeneralManager Pelindo III Tanjung

Perak membeli ponsel dicounter ponsel di Plaza

Marina.

Setelah bernegoisasi harga,Eko Harijadi deal membeli Sam-

sung jenis Galaxy Note 3 warna hitam.

3. Sesuai dengan bro-sus, ponsel sehargaRp 6,8 juta ini EkoHarijadi berhakmemperolehhadiah berupakerboardcoverdan po-wer bank.

4. Saat itu, petugas counter menje-laskan bahwa hadiah tidak tersediadan akan diberikan di kesempatanlain

6. Sambil terus menodong pegawai bernamaM Sofi, ia mendorong kepala petugas countersambil berkata "Kamu belum tahu siapa Saya?"

7. Sambil mengambil uang yang telahdibayarkan, petinggi Pelindo 3Surabaya ini meninggalkantempat

8. Petugas Counter,M Sofi langsung

lemas dan terli-hat syok

9. Polisi yang mendapatlaporan ini langsung mem-buru dan menangkap serta

mengamankan senjata miliktersangka yang tinggal diJalan Ikan Duyung ini.

5. Mendengar penjel-asan tersebut, EkoHarijadi langsungmarah dan menodong-kan sesuatu mirippistol yang sebelumnyadiselipkan di pinggangya.

1

2

3

4

5

6

7

8

9

Bersambung Ke Hal 7

Bersambung Ke Hal 7

Bersambung Ke Hal 7 Bersambung Ke Hal 7

Belasan anak-anak dari Komunitas Kelompok anak Pecinta Lingkungan (Kancing) Kema-

lang, Kabupaten Klaten, Jateng, antusias mendengarkan pemaparan tentang penulisan

media sosial (medsos) dan fotografi jurna-listik. Mereka mengukiti Sekolah Jurnalistik yang diadakan Tribun Jogja dan Taman Na-

sional Gunung Merapi (TNGM), di Basecamp Sapuangin, Tegal Mulyo, Kemalang.

Bahas Medsos Bersama Warga Lereng MerapiTribun Jogja Gelar Sekolah Jurnalistik di Pos Sapuangin

Sofi Gemetar saat Ditodong Senjata Api

Petinggi PT Pelindo 3 Lakukan Aksi Koboi saat Beli Ponsel

UNCULNYA ide kreatif atau gagas-

an cemerlang yang berujung sebuah

kesuksesan kerap kali memiliki kisah menarik untuk disimak. Ide segar dan inovatif sebagai denyut nadi perkem-bangan Industri kreatif tanah air kian menggeliat seiring lahirnya entrepreneur muda yang meng-hasilkan beragam karya.

Nataniel Sarapang, adalah salah satu yang meramaikan tumbuhnya industri kreatif di bidang musik. Ditemui di tempat tinggalnya di bilangan Pugeran, Depok Sleman, Yogyakarta, Niel begitu pria ini akrab disapa bercerita ikhwal produk aksesori musiknya ini lahir.

Dua tahun lalu, alumnus Jurusan Pendidikan Seni Musik

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dengan mayor Gitar ini awalnya berbisnis jual beli alat musik secara online. Lantaran memiliki cukup banyak alat mu-sik, terutama gitar, Niel membu-tuhkan lebih banyak stand untuk displai.

Ingin tampil beda, Niel me-reka sendiri aksesori stand gitar yang unik. Bila umumnya stand gitar terbuat dari bahan logam, Niel membuatnya secara hand-made berbahan dasar kayu bekas packing ekspor (pinewood) yang didaur ulang.

Di luar dugaan, justru banyak yang bertanya di mana membeli stand gitar yang dipakainya, bu-kan bertanya berapa harga gitar yang dipajang pada stand yang mampu menampung enam buah gitar tersebut.

Inovasi Multiple Stand Merespons banyaknya

ketertarikan akan stand gitar berbahan kayu tersebut, Niel berinisiatif memproduksi lebih banyak untuk kemudian dijual. Alhasil, Niel pun membuat multiple stand, stand yang mampu menampung lebih dari satu gitar.

“Kenapa memilih berbahan kayu, karena menurutku gitar dengan stand kayu lebih ada chemistrynya, lebih menyatu dan secara estetika kena. Awalnya aku langsung bikin multiple stand berkapasitas enam buah gitar elektrik atau akustik atau bass,” terang Niel sembari menunjukkan produk yang dimaksud, Selasa (2/12).

Perlahan tapi pasti, produk multiple stand karya Niel setahun

terakhir mulai dikenal oleh musisi tanah air, terutama gitaris. Hasil jerih payah Niel mulai membuah-kan hasil. Setelah cukup percaya diri dengan produk yang ia buat, Niel pun melabelinya dengan merk Lindadiva.

Keberuntungan pun berpi-hak pada Niel ketika secara tak sengaja multiple stand buatanya dilihat oleh gitaris ternama tanah air, Dewa Budjana. Hingga gitaris band Gigi tersebut tertarik dan memesannya.

“Ceritanya ada teman beli stand ini, terus dipajang di Sangkring Art, nah pas Dewa Budjana ke sana lihat, tertarik dan langsung pesan. Selain beliau ada beberapa gitaris lagi yang sudah menggunakan produk Lindadi-va,” terang pria kelahiran Palu, 12 Desember 1984 ini. (yud)

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 11CreativeE

Stand Gitar Kayu yang UnikM

Perluas Lini ProdukSEIRING waktu, permintaan multiple stand yang sementa-ra ini masih dipasarkan secara online melalui berbagai media sosial terus meningkat. Tak hanya multiple stand saja yang diproduksi Niel. Di bawah bendera Lindadiva, Niel juga memproduksi hanger gitar, violin atau viola serta eksklusif stand gitar atau bass.

Bukan tanpa kendala Niel mengutak-atik desain pro-duknya supaya menemu-kan bentuk yang pas, kokoh dan berfungsi baik. Ia pun harus mengukur kekuatan masing-masing stand agar mampu menahan beban mak-simal.

“Beberapakali aku laku-kan desain ulang agar semakin kokoh dan berfungsi dengan baik. Misalnya mengukur tingkat kemiringan, meng-ukur berat maksimal beban yang bisa ditahan hingga bentuk yang memiliki es-

tetika, semua mengalami proses yang cukup panjang, sampai akhirnya sekarang memiliki standar yang pas. Untuk sekarang sudah luma-yanlah, sebulan bisa puluhan pesanan yang datang, jujur meningkatkan perekonomian juga akhirnya,” ungkap Niel sembari tersenyum.

Kelebihan multiple stand buatan Lindadiva adalah mampu menghemat ruang penyimpanan bagi mereka yang memiliki banyak gitar atau bass. Stand juga dileng-kapi dengan rubber foam (busa Karet, spon) untuk me-lindungi dudukan dan neck gitar atau bass anda saat dile-takkan. Konstruksi memakai sistem knock down (bongkar

pasang) sehingga memudah-kan saat dibawa.

Saat ini, produk multiple stand buatan Niel tersedia mulai dari yang bisa menam-pung 3 hingga 6 buah gitar. Harganya mulai dari Rp 475 ribu untuk 3 sekat hingga Rp 625 ribu untuk 6 sekat. Semen-tara itu untuk hanger gitar dan violin dibanderol mulai Rp 150 ribu perbuah.

“Untuk pembelian bisa dilakukan melalui beberapa situs jual beli, kita sudah beker-jasama dengan mereka. Klik aja lindadiva, atau kunjungi blog kami mylindadiva,” im-buh Niel yang sekarang sudah dibantu tiga orang karyawan untuk produksi stand gitarnya ini. (yud)

CreativeE

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

Halaman11Baca Halaman

Kenang Hal GilaA

Pevita Pearce

KTRIS peran dan model Pe-

vita Pearce (23) menuturkan, dirinya pernah mengalami masa-masa nakal bersama sahabat sejak kecilnya. Ia mengaku pernah me-lakukan hal tergila

bersama sahabat, yaitu kabur dari sekolah demi me-

ngunjungi Univer-

KA

PAN

LAG

I

JAKARTA - Surat Menteri ESDM Sudirman Said tertanggal 7 Oktober 2015 yang ditujukan kepada Chairman of the Board Freeport McMoRan Inc., James R. Moffet, mencuri perhatian publik. Surat yang dimaksudkan adalah penegasan kelanjutan Kontrak Karya PT Freeport.

Direktur Indonesian Resources Studies (IRESS) Marwan Batubara dalam sebuah diskusi di Jakarta, Sabtu

(5/12) khawatir, di balik kasus Setya

Novanto ada pertikaian di antara para

mafi a pemburu rente.“Saya kira jelas ada dalang, tidak

bisa dipungkiri itu. Kita ingin tidak hanya fokus kepada kalangan atau orang tertentu termasuk misalnya ingin mengganti Setya Novanto,” kata Marwan.

Marwan kemudian menyoroti surat Sudirman Said untuk PT Fre-eport. Menurut Marwan, surat itu menyiratkan persetujuan pemerintah untuk melanjutkan perpanjangan izin usaha Freeport.

Dalam sebuah kesempatan, Sudi-rman Said menepis tudingan jika dia “main mata” dengan Freeport Mc-

Moran terkait surat tersebut. Menurut dia, surat itu dikirim atas sepengeta-huan Presiden Joko Widodo.

Ketua Komisi VII Dewan Perwakil-an Rakyat (DPR) RI Kardaya Warnika dalam kesempatan yang sama kemu-dian meminta Menteri ESDM untuk mencabut surat yang dimaksudkan tersebut.

Menurut Kardaya, surat tertanggal 7 Oktober 2015 tersebut membuat sta-tus perpanjangan operasi PT Freeport Indonesia menjadi tidak jelas. “Ya memang tidak enak surat dicabut.

Surat Sudirman Menyandera Pemerintah Beri Isyarat Muluskan Perpanjangan Kontrak PT Freeport

SEKOLAH Jurnalistik pada hari Sabtu (5/12), yang merupakan edisi ketiga, ini digelar di desa tertinggi di lereng Merapi di Klaten tersebut guna memberi-kan pemahaman tentang pentingnya dunia fotografi

TRIBUN JOGJA/HAMIM THOHARI

SEKOLAH JURNALISTIK - Sejumlah warga di sekitar pos pendakian Gunung Merapi, Sapuangin, di Kecamatan Kemalang, Kabupaten Klaten, mengikuti Sekolah Jurnalistik, Sabtu (5/12).

SURABAYA, TRIBUN - M Sofi , karyawan sebuah coun-ter ponsel di Plaza Marina, Surabaya, baru saja lepas dari ketegangan ketika men-datangi Kantor Polsek Wo-nocolo, Sabtu (6/12) siang. Beberapa saat sebelumnya, ia mengalami kejadian yang membuatnya lemas, yaitu

ditodong pembeli ponsel dengan senjata api.

Pemuda 29 tahun itu ditemani rekannya sesama penjaga counter ponsel keti-ka melaporkan penodongan itu. Kepada polisi, ia pun menceritakan urut-urutan kejadian menegangkan itu.

Insiden penodongan itu

berlangsung sekitar pukul 13.30 WIB. Ketika itu Sofi sedang menjaga counter ponsel Samsung di Lantai III Plaza Marina.

Saat itu ia melayani se-orang pria perlente yang mengenakan kaus oblong

Bersambung Ke Hal 7

KASATRESKRIM Polrestabes Surabaya, AKBP Takdir Matta-nete menambahkan, petugas tidak mendapat kesulitan saat menangkap Eko. Bahkan pria itu sangat korperatif saat petugas datang ke kantornya.

“Tidak ada perbedaan di ha-dapan hukum. Meskipun peja-bat, kami tetap akan memproses sesuai prosedur,” tambahnya.

Atas perbuatannya, Eko terancam dijerat dua pasal, yaitu pasal 335 KUHP dan UU Darurat 12/1951.

Takdir Mattanete menya-

takan, dua pasal itu memung-kinkan Eko ditahan, karena ancaman hukumannya di atas lima tahun. Namun untuk me-mastikan ditahan atau tidak, Takdir masih menunggu hasil pemeriksaan selesai.

“Kami tidak akan membeda-kan antara pejabat atau warga biasa. Kalau berbuat salah, akan diproses,” kata Takdir.

Perwira asal Makassar ini menambahkan tersangka di-tangkap di kantornya di kawasan

Polisi Ringkus Tersangka di Kantor PT Pelindo 3

JAKARTA, TRIBUN - Saat petinggi di Pe-lindo II melakukan aksi cowboy di counter ponsel, masalah yang membelit Pelindo II juga semakin terbuka. Politisi PDI Perju-angan Masinton Pasaribu bahkan menilai masalah di Pelindo II lebih mengerikan daripada kasus ‘Papa Minta Saham’.

“Persoalan Pelindo ini bukan lagi soal papa minta saham, tapi ini sudah papa mama jual pelabuhan. Ini, jangan sampai kita dibodoh-bodohin dengan permainkan

kata-kata saja,” kata Anggota Pansus Angket Pelindo II Masinton Pasaribu, Sabtu(5/12).

Menurut Masinton, Pansus harus mengeluarkan putusan jika pemutusan semua kerjasama yang dilakukan antara Pelindo II. “Karena itu, bila ada dugaan perundang-undang maka Pansus ini dapat merekomendasikan untuk membatalkan

Istilah Papa Mama Jual Pelabuhan Jadi Tren di Pansus Pelindo II

Bersambung Ke Hal 7

GRAFIS/SULUH PRASETYA

GRAFIS/SULUH PRASETYA

DAPAT TERUS MELANJUTKAN

TELAH MENERIMA PERMOHONAN PERPANJANGAN

OPERASI

PENATAAN

ULANG REGULASI

MENYEPAKATI SELURUH

1. Sambil melanjutkan proses penyelesaian aspek legal dan regulasi,

pada dasarnya PT Freeport Indonesia

kegiatan operasinya sesuai dengan Kontrak Karya hingga 30 Desember 2021.

2. Pemerintah

PT Freeport Indonesia melalui surat tertanggal 9 Juli 2015,

sebagaimana kami sampaikan melalui surat tanggapan Nomor

6665/05/MEM/2012 tanggap 11 September 2015.

3. Pemerintah Indonesia akan menyelesaikan

bidang mineral dan batubara, agar lebih

sesuai dengan semangat menarik investasi bidang sumber

daya alam di Indonesia.

4. Dapat ditegaskan bahwa terkait permohonan

perpanjangan kontrak PTFI, kami memahami bahwa

pemerintah Indonesia dan PTFI telah berdiskusi

dan aspek dalam

naskah kesepakatan kerjasama yang ditan-

datangani pada 25 Juli 2014.

POIN PENTING

SURAT SUDIRMAN SAID1

2

3

4

Page 2: Tribunjogja 06-12-2015

2 tribun jatengMINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

MAGELANG, TRIBUN ‑ Perluasan wilayah hukum Polres Magelang Kota, yang mencakup Polsek Bandon-gan di Kabupaten Magelang, memicu kontroversi alias sikap pro-kontra dari warga maupun Pemerintah Ka-bupaten Magelang. Mereka khawatir lama-kelamaan nantinya Bandongan akan dicaplok oleh Pemerintah Kota Magelang.

Merespons hal itu, Ka-polres Magelang, AKBP Zain Dwi Nugroho, berencana segera melakukan sosialiasi terkait penggabungan Polsek Bandongan ke dalam kom-ando Polres Magelang Kota. Semua, katanya, merupakan perintah dari Kapolda Jateng, sekalipun bupati Magelang menolaknya. “Hal ini sesuai dengan petunjuk dan per-intah dari pimpinan,” kata Zain, Sabtu (5/12).

Secara terpisah, warga menyatakan kekhawatiran mereka kepada Tribun. “Saya khawatir itu hanya taktik awal, kemudian nantinya diikuti oleh seluruh wilayah yang ada, termasuk nanti-nya membayar PBB (pajak bumi dan bangunan, Red)

ke Kota Magelang,” ujar Ipang, seorang warga Desa Wonolelo, Kecamatan Bandongan, Sabtu.

Ipang men-duga, begitu nantinya semua pembayaran dan pengurusan adminis-trasi berada di Kota Magelang, lama-kelamaan wilayah Ban-dongan yang berbatasan den-gan Kota Magelang akan dicaplok. “Makanya, warga kurang setuju,” kata dia.

Secara terpisah, Kepala Desa Bandongan, Ahmad, menjelaskan, awalnya warga menolak pengukuhan Polsek Bandongan masuk Polres Magelang Kota, dan sempat ada jajak pendapat terkait dengan hal itu. Dia kaget ketika, tiba-tiba tanpa meli-batkan warga masyarakat, ada pengukuhan.

“Dulu (kami) memang

tidak setuju, tapi kok tiba-tiba infonya telah dikukuhkan. Untuk jelasnya coba lang-

sung tanya Pak bupati,” paparnya.

Polemik penguku-han Polsek Bandongan

sempat tercium saat Bupati Magelang, Zaenal Arifin, tidak

menghadiri pengukuhan Pol-sek Bandongan yang semula

masuk wilayah hukum Polres Magelang, kini masuk wilayah hukum Polres Magelang Kota. Pengukuhan dipimpin Ka-polda Jateng, Irjen Pol Nur Ali, Rabu (2/12) lalu.

Pengukuhan di aula Mapolres Magelang Kota tersebut tanpa kehadiran Bupati Magelang, Zaenal Arifin, maupun perangkat desa dari wilayah Keca-matan Bandongan. Saat itu Kapolda meminta kepada Kapolres Magelang, AKBP Zain Dwi Nugroho, agar mensosialisasikan kepada bupati Magelang, yang disebutnya masih ngam-bek. (ais)

SOLO, TRIBUN ‑ Ribuan orang yang tergabung dalam Satuan Tu-gas (Satgas) DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kota Surakarta siap diturunkan untuk ikut menyukseskan pelaksanaan pemilihan kepala daerah 2015 di Kota Solo, Rabu (9/12) mendatang. Satgas PDI-P Kota Surakarta, se-banyak 2.200 anggota, siap diter-junkan ke masing-masing kelurahan menjelang Pilkada agar berjalan aman, nyaman dan sukses.

Demikian penegasan Ketua DPC PDI-P Kota Surakarta, FX Hadi Ru-dyatmo, di sela-sela Apel Satgas PDIP, di Benteng Vastenburg Solo, Jumat (5/12) petang. Rudyatmo, yang juga calon petahana wali kota Surakarta, mengatakan bahwa mer-eka yang mengatasnamakan Satgas Antisembako dan Antimoney politic tersebut akan bekerja bergiliran untuk menjaga kondusivitas Kota

Solo, selama hari tenang menjelang Pilkada.

Satgas akan bertugas memonitor di daerah masing-masing, dan jangan sampai kampanye yang sudah ber-jalan kondusif selama tiga bulan ini diwarnai upaya penjegalan oknum yang tidak bertanggung jawab yang bisa memecah keutuhan Kota Solo. Rudya meminta kepada Satgas atau masyarakat ,jika terjadi pelanggaran Pemilu silahkan melaporkan ke

Panwaslu. Namun, jika ada tindak kriminal di likungannya, dipersilakan melaporkan ke pihak terkait atau aparat keamanan.

Menurut dia, pihaknya melaku-kan langkah kegiatan apel Satgas tersebut semuanya hanya untuk menunjukkan perilaku gotong-roy-ong kebersamaan untuk mencip-takan keamanan dan kenyamanan bersama. “Kami lakukan apel Sat-gas ini bukan untuk pamer kekua-tan atau menakut-nakuti warga. Namun, demi demi kebersamaan gotong royang agar Solo tetap kondusif,” katanya menegaskan.

Adapun kegiatan apel terse-but selain diikuti Satgas PDI-P, juga sejumlah Satgas dari partai pendukung atau koalisi. Mereka adalah Satgas Partai Kebangkitan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kota Solo. (ant)

TRIBUN JOGJA/AGUNG ISMIYANTO

PICU KONTROVERSI - Seorang anggota Polsek Bandongan, Kabupaten Magelang, berada di Mapolsek yang kini masuk wilayah hukum Polres Magelang Kota. Foto diambil, Sabtu (5/12).

Dulu (kami) memang tidak setuju, tapi kok tiba‑tiba infonya telah dikukuhkan. Untuk

jelasnya coba langsung tanya Pak bupati

AHMADKepala Desa Bandongan

Saya Khawatir Itu Hanya Taktik l Warga Persoalkan Pengukuhan Polsek Bandongan oleh Mapolres Magelang Kota

KAPOLRES Magelang, AKBP Zain Dwi Nugroho, men‑jamin, penggabungan wilayah hukum tersebut, nantinya tidak akan berhubungan dengan wilayah administrasi. Termasuk, tidak akan berpengaruh terhadap penentuan batas wilayah. “Kemarin dalam acara penetapan hadir juga ketua pengadilan dan kepala kejaksaan karena mereka mendukung penambahan wilayah. Karena, ini tidak ada kaitannya dengan wilayah administrasi,” katanya, Sabtu (5/12), di Magelang.

Dia meminta dukungan dari seluruh instansi, masyara‑kat, dan tokoh masyarakat agar pelayanan ke depan bisa lebih optimal dan bagus. Kapolres juga menjelaskan, personel yang bertugas di Polsek Bandongan diberi ang‑ket untuk mengisi agar menentukan pilihan untuk tetap di Polres Magelang atau pindah ke Polres Magelang Kota. Anggota diberi kebebasan untuk menentukan pilihannya. “Keputusan ada di tangan Kapolda,” paparnya. (ais)

Tak Pengaruhi Batas Wilayah

ANTARA FOTO/MAULANA SURYA

MBEBER KUTHASALA - Pengunjung berfoto selfie saat melihat‑lihat karya seni rupa dalam Pameran Mbeber Kuthasala, di Balai Soedjatmoko, Solo, Jumat, (4/12). Pameran tersebut merupakan ajang kreativitas berbagai kalangan perupa yang berasal dari pelajar, mahasiswa, sanggar seni, dan para pecinta seni rupa di Kota Solo.

Sebanyak 2.200 Satgas PDI-P Siap Amankan Pilkada Solo

SOLO, TRIBUN ‑ Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta segera menyelesaikan sengketa terkait keberadaan Pondok Persada Bengawan (PBB) di Jurug, Solo, dengan memberikan kompensasi sebesar Rp1 miliar kepada penge‑lolanya, Sarimin Tjipto Mihardjo.

“Sengketa PPB antara Pem‑kot Surakarta dengan penge‑lola PPB Sarimin Tjipto Mihardjo menemui titik temu. Pemkot Surakarta bersedia memberikan uang ganti pada pengelola PPB sebesar Rp1 miliar sebagai uang kompensasi dan ini sebelum tanggal 20 Desember 2015 harus sudah selesai,” kata Pen‑

jabat Wali Kota Surakarta, Budi Suharto di Solo, Sabtu (5/12).

Ia mengatakan, setelah ke‑sepakatan itu, tahapan selanjut‑nya untuk penyelesaian seng‑keta PPB, adalah mengajukan ke pengadilan. Sebab, ujarnya, tergugat yang juga pengelola PPB harus memenuhi beberapa kewajiban terlebih dahulu.

“Di antaranya bukti sewa se‑lama 24 tahun pengelolaan PPB. Kalau untuk prosesnya kita se‑rahkan langsung ke pengadilan, sebab hanya sana (pengadilan, Red) yang tahu,” katanya.

Budi mengatakan, hal itu akan sah bila pihak tergugat dan

penggugat bisa mencapai kese‑pakatan. “Barulah nantinya pen‑gadilan akan bisa mengesahkan keputusan yang telah disepakati antara kedua belah pihak,” kat‑anya. Adapun pembayaran ganti rugi akan dilakukan sebelum 18 Desember, atau sebelum tutup tahun anggaran.

Secara terpisah, pengelola PPB, Sarimin Tjipto Mihardjo, menuturkan, jika dihitung dari nilai uang yang dikeluarkan un‑tuk PPB pada 1993, jumlah ganti rugi dari Pemkot Surakarta nanti tidak sebanding. Sebab, dirinya saat itu mengeluarkan biaya Rp1,5 miliar untuk PPB. (ant)

MAGELANG, TRIBUN ‑ Seorang Panitia Pemilih Kecamatan (PPK) di Magelang Selatan tertangkap basah oleh Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Magelang bertidnak tidak netral, yaitu memberikan dukungan dan memakai atribut salah satu pa-sangan calon (paslon) saat keg-iatan sosialisasi. Hanya, belum sempat kasusnya diproses oleh KPU Kota Magelang, anggota PPK itu telah mengundurkan diri.

Anggota Panwaslu Kota Magelang Divisi Kelembagaan dan SDM, Endang Sri Rahayu, menjelaskan, anggota PPK itu secara mencolok melakukan pelanggaran kode etik seb-agai penyelenggara Pemilu. Aanggota PPK itu tertangkap basah mendukung paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Magelang nomor urut 3,

Joko Prasetyo-Priyo Waspodo, dalam acara sosialisasi paslon bersangkutan di Karanggad-ing, Magelang Selatan, Selasa (1/12) malam.

“Dia memakai atribut leng-kap dengan kaus bertuliskan Joko Cilik dan kemeja bertu-liskan Segoro Joyo. Saat kami tangkap, dia juga mengakui,” ujar Yayuk, saat diwawan-cara di Kota Magelang, Sabtu (5/12).

Seusai menemukan pelang-garan kode etik anggota PPK bernama Rahmawati ini, pihaknya langsung membuat rekomendasi ke KPU setempat. Rekomendasi ini menyangkut pelanggaran kode etik yang dilakukan anggota PPK terse-but. “Rekomendasi ini kemu-dian akan ditindaklanjuti oleh KPU. Misalnya, setelah itu ada sidang disiplin dan juga ke-mudian pemberhentian. Tapi,

informasinya yang bersang-kutan sudah mengundurkan diri,” kata Yayuk.

Diwawancara secara terpisah, Komisioner Divisi So-sialisasi KPU Kota Magelang, Singgih Hardjanto membena-rkan kabar ada anggota PPK di Magelang Selatan melang-gar kode etik. “Namun, saat hendak kami klarifikasi, yang bersangkutan sudah membawa surat pengunduran diri sebagai PPK. Sehingga, kasus pelang-garan kode etik tidak kami bawa ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP, Red),” ucapnya.

Menurut Singgih, Rah-mawati mengakui hadir di so-sialisasi Paslon dengan tagline Segoro Joyo ini karena merasa tidak enak dengan warga sekitar. Sebab, beberapa orang tetangga PPK tersebut mendu-kung aktif paslon tersebut. (ais)

Pemkot Siapkan Rp1 Miliar untuk Bayar Pengelola PBB

Perluasan wilayah hukum Polres Magel-ang Kota ini merujuk pada Peraturan Ka-polri 23/2010 tentang Susunan Organisasidan Tata Kerja Tingkat Polres dan Polsekserta Surat Kapolri No B/2106/VI/2012/srena

tanggal 27 Juni 2012 tentang PenataanWilayah Hukum Polres danStatus/Tipologi Polsek.

Acara pengukuhan inidihadiri oleh Kapolda Jateng,

Nur Ali; Kapolres Magelang Kota,AKBP Edi Purwanto; dan Kapolres

Magelang, Zain Dwi Nugroho, Rabu(2/12).

Masuknya wilayah hukum Polsek Ban-dongan ke dalam wilayah Polres MagelangKota membuat Polres Magelang Kota terbe-bas dari ancaman likuidasi, karena kini me-miliki batas minimal empat wilayah Polsek.

Akibat perubahan statuswilayah hukum tersebut, pe-laporan penanganan, tinda-kan kriminal, pelayanan ke-polisian, dan pengurusanSKCK untuk warga Keca-matan Bandongan, Kabupa-ten Magelang, bisa dilayanidi Polres Magelang Kota.Pelimpahan berkas perkaratetap ke Kejaksaan NegeriMungkid, Kabupaten Ma-gelang.

Warga khawatir nantinyaBandongan akan dicaplokke dalam wilayah Kota Ma-gelang. Termasuk dalampembayaran pajak dan pe-ngurusan administrasi.

1

2

3

4

5

GRAFIS/SULUH PRASETYA

Kami lakukan apel Satgas ini bukan untuk pamer kekuatan atau

menakut‑nakuti warga. Namun, demi demi

kebersamaan gotong royang agar Solo tetap

kondusif

Panwaslu Pergoki Anggota PPK Tak Netral

Page 3: Tribunjogja 06-12-2015

HALAMAN 3MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015Sumber : Kantor Wi layah Kementer ian Agama Prov ins i D IY

Yogyakarta dan sekitarnya

Subuh

Dzuhur

Ashar

Maghrib

Isya’

03:57 WIB

11:39 WIB

15:04 WIB

17:55 WIB

19:11 WIB

Jadwal SholatA

B

O

AB

5

4

6

0

57

70

100

21

21

20

17

8

Gol WB PRC TC

A

B

O

AB

55

17

46

11

Gol WB

A

B

O

AB

0

0

0

0

43

50

44

11

0

0

0

0

Gol WB PRC TC

A

B

O

AB

33

61

84

9

0

0

0

0

0

0

0

0

Gol WB PRC TC

A

B

O

AB

21

6

41

1

9

75

55

0

-

-

-

-

Gol WB PRC PLMA

SLEMAN, TRIBUN ‑ Ke‑beradaan 15 warga negara asing (WNA) asal Taiwan yang diamankan Polsek Ngemplak dibantu personel Polres Sleman mendapatkan titik terang. Setelah petugas melakukan penggeledahan, ditemukan berbagai barang elektronik yang diduga un‑tuk melakukan tindak ke‑jahatan. Setelah melakukan interogasi, terungkap bahwa kompolotan WNA datang ke Indonesia untuk menjalan‑kan bisnis judi online.

Kapolres Sleman, AKBP Faried Zulkarnain menga‑takan, untuk memudahkan pemeriksaan, pihaknya mendatangkan penerjemah bahasa. Berdasarkan kete‑rangan yang disampaikan, mereka datang ke Yogya‑karta untuk menjalankan bisnis judi online.

Ratusan barang bukti yang ditemukan seperti laptop, pesawat telepon du‑duk, printer dan router wifi merupakan alat pendukung kerja mereka.

“Mereka ini disuruh bosnya ke Yogyakarta un‑tuk mengoperasionalkan judi online. Tapi perbuatan itu belum dilaksanakan ka‑

rena peralatannya ada yang belum datang,” urai Faried, Sabtu (5/12).

Dijelaskannya, kompo‑lotan tersebut dikendali‑kan oleh bos yang berasal dari Tiongkok. Orang itu memilih Yogyakarta dan menyewa rumah melalui kaki tangannya, seorang warga Indonesia yang saat ini tengah diburu polisi.

Petugas juga meme‑riksa saksi bernawa Dewi, yang merupakan perantara pemilik rumah dua lantai di Dusun Kledokan, Um‑bulmartani, Ngemplak. Rumah itu disewa selama satu tahun sejak Bulan Mei 2015 senilai Rp125 juta. Tapi baru ditempati sejak Oktober lalu.

Lebih lanjut, setelah pe‑meriksaan dari penyidik Pol‑res Sleman sudah selesai ke‑

marin, seluruh WNA beserta barang bukti diserahkan ke Kantor Imigrasi Yogyakarta.

Terpisah, Kepala Seksi Pengawasan dan peninda‑kan Kantor Imigrasi Yogya‑karta, Hananto, mengatakan belasan orang asing asal Tai‑wan itu langsung ditempat‑kan di ruang detensi imigrasi.

“Kami akan melaku‑kan pemeriksaan secara maraton untuk mendalami terkait pelanggaran keimi‑grasiannya,” paparnya.

Setelah melalukan se‑rangkaian pemeriksaan, 15 orang asing itu akan dikirim ke Direktorat Jenderal (Dit‑jen) Keimigrasian di Jakarta.

“Nanti selain didepor‑tasi, akan dilakukan proses projustisia. Tapi kemung‑kinan dilakukan oleh Ditjen Imigrasi,” tandas Hananto menjelaskan. (nto)

YOGYA, TRIBUN ‑ Pelir (or‑gan vital) sapi sepanjang lebih kurang satu meter yang dik‑eringkan dan satu gir sepeda motor lengkap dengan tali, diamankan Polsek Gondoku‑suman dari empat pelajar salah satu SMP swasta di Yogyakarta.

Pengamanan dilaku‑kan saat keempat bocah di bawah umur tersebut hen‑dak melakukan penyerangan ke SMP Muhammadiyah 10 Yogyakarta, Sagan, Gondo‑kusuman, Yogyakarta, Sabtu (5/12) pukul 10.00.

Keempat bocah, yakni FH (13), MY (13), AJ (14), dan AR (14) merupakan pelajar SMP yang masih duduk di kelas 8.

“Itu (organ vital) sapi memang saya yang bawa dari rumah. Mau saya kem‑balikan sama yang punya (bukan untuk tawuran). Tapi tadi malah diajak teman le‑wat sekolahan itu,” ujar FH di Mapolsek Gondokusuman.

Ia mengatakan, saat melintasi SMP Muhammadi‑yah 10 ada beberapa orang pelajar dari SMP lain yang datang dari arah berlawa‑nan dan memutar‑mutar gir. Bocah umur 13 tahun itu tidak mengaku bahwa gir yang dite‑mukan di TKP bukan meru‑pakan milik kelompoknya.

“Tadi ada yang ngelempar ke arah kami. (gir) itu milik

kelompok lain,” ungkapnya.Namun pengakuan terse‑

but dibantah oleh petugas kepolisian. Polisi menemu‑kan bukti bahwa para pelajar memang sudah ada rencana menyerang ke SMP Muham‑madiyah 10.

“Tadi kami cek HP (milik salah seorang bocah) dan kami temukan foto‑foto sep‑erti persiapan buat tawuran,” terang Kapolsek Gondoku‑suman, AKP Fadli.

Dari keterangan yang di‑himpun pihak kepolisian, se‑

belumnya rombongan pelajar tersebut sudah berkumpul di dekat tempat kejadian perkara (TKP). Kemudian secara berir‑ingan rombongan tersebut menuju TKP. Namun petugas keamanan sekolah serta warga yang melihat akan adanya penyerangan terhadap SMP Muhammadiyah 10 langsung mencegahnya.

Polisi yang mendengar laporan keributan itu lang‑sung menuju ke TKP. Petu‑gas mengamankan keempat pelajar bersama barang bukti

pelir sapi dan gir motor. Petugas melakukan pe‑

manggilan terhadap pihak sekolah tempat keempat pelajar ini menuntut ilmu. Selain itu, orangtua para bocah juga didatangkan ke Mapolsek Gondokusuman.

Dihadapan orangtuanya, empat pelajar ini menulis surat pernyataan agar tidak mengulangi perbuatannya.

“Kami juga wajibkan (empat pelajar) untuk wajib lapor setiap Senin dan Ka‑mis,” pungkas Fadli. (akb)

Dikendalikan Bos dari Tiongkokl 15 WNA Taiwan Hendak Jalankan Judi Online

Mereka ini disuruh bosnya ke Yogyakarta untuk mengoperasionalkan

judi online. Tapi perbuatan itu belum dilaksanakan karena peralatannya ada

yang belum datang

AKBP Faried ZulkarnainKapolres Sleman

Pelir Sapi Dijadikan Senjata4 Pelajar SMP Berniat Tawuran

TRIBUN JOGJA/JIHAD AKBAR

DITANGKAP - Sekelompok pelajar diamankan di Mapolsek Gondokusuman lantaran hendak menyerang sekolah lain, Sabtu (5/12).

YOGYA, TRIBUN ‑ Dinas Kebudayaan DIY melalui Dinas Pendidikan dan Olahraga DIY memberikan lima buah gamelan perunggu, dengan harga satu setnya Rp350 juta kepada lima sekolah di DIY. Hal itu disampaikan Kepala Seksi Adat Tradisi Dinas Kebudayaan DIY, Wardoyo, Sabtu (5/12).

Lima sekolah yang mendapatkan gamelan perunggu adalah SMPN 1 Nglipar, SMAN 1 Cangkringan, SMKN 1 Panjatan, SMKN 2 Kota Yogyakarta dan SMAN 2 Bantul.

Wardoyo memaparkan, perkembangan seni budaya tradisi Jawa semakin mendapat pengaruh budaya asing. Musik tradisional, menurutnya, mulai ditinggalkan oleh masyara-kat, khususnya generasi muda.

“Sekarang baru lima sekolah berbasis budaya yang mendapatkan gamelan perunggu itu. Jadi ada 95 sekolah lagi di DIY yang akan mendapatkan gamelan perunggu dengan kualitas yang sangat bagus dan sudah teruji,” kata Wardoyo.

Gamelan perunggu ini dibuat oleh perajin asal Yogyakarta. Ia berharap musik tradisional Indonesia, seperti karawitan dan lainnya jangan sampai tidak dikenali generasi muda.

“Ada sebuah kegelisahan tersendiri terkait gamelan saat ini tidak banyak dikenal dan digemari generasi muda. Semoga dengan diberikannya gamelan yang baru ke beberapa sekola, bisa meningkatkan apresiasi dan kecin-taan seni budaya para siswa,” ujarnya. (abm)

YOGYA, TRIBUN ‑ Dua peda‑gang di kawasan Malioboro menjadi korban pengeroyokan oleh sekelompok orang. Aki‑bat aksi tersebut, Herman (36) dan Ediyono (43) mengalami luka lebam di sejumlah bagian tubuh.

“Jadi ada seke‑lompok warga malak pedagang kaki lima. Karena tidak dikasih, ter‑us mukul peda‑gang tersebut,” t e r a n g K a s a t Reskrim Polresta Yogyakarta, Kom‑pol Heru Muslimin, Sabtu (5/12).

Pertikaian yang terjadi Ju‑mat (4/12) sekitar pukul 21.00 di depan Benteng Vredeburg, berawal saat satu orang pelaku mendatangi tempat kejadian perkara (TKP). Kemudian pelaku melakukan pemerasan terhadap pedagang kaca mata, Aris (32)

warga Kasihan Bantul, yang juga merupakan saksi.

Saksi lalu meminta tolong kepada kedua korban, kemudian pelaku dikeroyok. Namun pelaku

berhasil melarikan diri.

Tidak berselang lama, pelaku kem‑bal i mendatangi TKP dengan beber‑apa orang. Tanpa basa‑basi, sekelom‑pok orang langsung m e l a k u k a n a k s i pemukulan terhadap kedua korban.

Melihat kejadian tersebut, sejumlah

warga yang berada di sekitar TKP ikut membantu saksi dan korban dengan melakukan perlawanan. Pelaku langsung melarikan diri ke arah selatan.

“Saat ini kami masih melaku‑kan pendalaman terhadap kasus penganiayaan tersebut,” pung‑kas Heru. (akb)

Herman dan Edi Dikeroyok di Malioboro

Jadi ada sekelompok warga malak pedagang kaki lima. Karena

tidak dikasih, terus mukul pedagang

tersebut

Kompol Heru Muslimin

Gamelan Dibagikan ke Lima Sekolah

TRIBUN JOGJA/IST

SERAH TERIMA - Prosesi serah terima gamelan perunggu oleh Disbud dan Disdikpora DIY kepada perwakilan sekolah, beberapa waktu lalu.

Page 4: Tribunjogja 06-12-2015

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015HALAMAN 4

KENDARAANASSESORIS KEND.

Winjok Jual jok orisinil&modif JokAPV,Inova,Panther,Rush,Ferozadll.Semua jok hdp dpn jl Jogja-Solo KM21 H:087803897006

B00002.2015M175227-4

BENGKELPanggilan apapun kerusakanmobil anda bensin/diesel Efi karbumatic siap dtng 081392968875

B00002.2015M178622-3

DAIHATSUDAIHATSU PUSAT : Ayla Ac + PsAng 1,5jtn* GM PU Ang 2jtn* H :087838508793 / 081227918793

B00074.2015.175911-3

Pusat Daihatsu Termurah.Ayla DP5jt/Ang 1Jtan,Pickup DP 2Jt/Xe-nia DP 5Jt,Sirion DP 18Jt/TeriosDP 20Jt.Nego: 08552914577

B00002.2015M177852-4

D.Ceria 2002 merah orisinil platAB Super irit AV Dngin 37jtH:085643032222/081377654096

B00002.2015M180316-3

D.Espass PU 1.3 Th97 putih AATgI istw bskrdt Hub: 087738-161427/08157766026

B00002.2015M180866-3

MITSUBISHIPU T120ss ang 2jt.l300 ang 3jt.AtauDp minim.Proses STNK cepat.Minat hubungi: 081578113206

B00001.2015M175895-3

Minicab 82 br mtl ABkota mesinjos milik sendiri pajak panjang13jt Ng Hub:081226909005

B00002.2015M180507-3

HONDAHonda mobilio DP4jt,brio, DP12jt,jazz DP20jt,indent brv lebih cpt,hrvready.Randy Honda: 08121510961-1/08985151518/2bf436c5

B00002.2015M180005-4

SUZUKIDijual sgr cary 86 AB alexandermerah 17jt ng.Perum ArgomulyoSedayu.H:087739170979

B00002.2015M180258-3

Emenity 91 abu2 AB an sdri brgklg+msn bgs fulfar H:32jt PdkPermai Kdpiro 0811283779

B00002.2015M180278-3

Suzuki Carry extra th 89 MerahLaksana int Ori Hrg:21,5Jt Nego087839574058

B01126.2015.180425-3

Jual murah Esteem plat G Th94hijau mtlk AC Nyes PS,PW harga31jt nego Hub:081578173807

B00002.2015M180592-3

TOYOTADjual Toyota Corona GL 85/fullvariasi/AA - C/harga 18,5jt nego.Minat hubungi: 087739663304

B00001.2015M180372-3

AUDIAudi silver th2001 mesin normalterawat 65jt nego sampai jadiJl.Imogiri Brt 081904043122

B00002.2015M179596-3

CHEVROLETAveo lt 05 hitam kond istwstandart H57jt P.Agus PdkPermai Kdpiro 0811283779

B00002.2015M180279-3

MOBIL DIJUAL

MAZDAmazda vantrend 95 ac c lockpower window power steringkondisi sehat 081328700397

B00074.2015.180818-3

MITSUBISHIJual cpt Mitsubishi Colt T 120ssth 2015 hitam harga 78jt Hub:0819 0409 9898

B01347.2015.180864-3

SUZUKISUZUKI AKHIR TAHUN,Ertiga Dp8.8jt,PU dp 5.6jt,Wagon R 10.1jt,H:087838709888,085100587779

B00074.2015.176939-3

TOYOTABU vios2005/AB Bantul full musikAC dingin hitam tinggal pakai 52nego H:Roni 081212244569

B00002.2015M180254-3

Soluna GLi 00 AB kota Tg1 Birumls kaleng matic normal 49jtnego pjk of 4th H:087838227357

B00387.2015M180572-3

Great Corola SEG 1.6 94 merahmaron AC, CD,PS,CL,Alarm mulusori H:70Jt/N 081977233332

B00002.2015M180758-3

Kijang SSX Diesel Merah AB PjkPnjg Mbl Istw Bg 72Jt NG H:Jl.Monjali No175 HP:081328207650

B00165.2015.180889-3

Vios Limo’07,hitam,body mulus,msnhls,AC dingin,VR15 74jt.SltnBrimob Giwangan 081999396567

B00385.2015M180910-3

Soluna’01,Abu2,Ful Audio TV55jt.GreatCorola’92,Merah,flvr57jt.Slt Giwangan 087899227768

B00385.2015M180916-3

DAIHATSUHabisin Stok 2015 Xenia 2,4JtAyla 1,5Jt GrnMax 2,3Jt Sirion2,4Jt TT Ok Arun 081931720957

B01126.2015.177491-3

Taff GTS 87 Solar 4x2 suratkomplit AB Sleman biru tua banbesar bagus 40jt 081804298112

B00002.2015M180341-3

BU Ferosa Th94 Hrg:46Jt &Timor Th2000 Hrg:41Jt BisaKredit/TT Hub:0878 3839 1976.

B00165.2015.180717-3

HONDAHonda casback akir th brioDP10jtan mobilio DP 5jtan+motorbeat Info:081229955941-5a705ce0

B00002.2015M180008-3

Honda Genio th93 plat AB warnahitam cat mulus msn bgs auto-matic. 42jt nego.H:087738236005

B00001.2015M180788-3

Hnda Accord Maestro th90 bs ttmtr hub pak Bhe Karangkajen MGYk 085100825051/087739101954

B00692.2015.180825-3

Ferio’97 abu2,bodi mls,mesinhlsAC dingin,VR15. 69jt. SelatanBrimob Giwangan 082226658789

B00385.2015M180914-3

ISUZUJual Panther Hi-Sporty Th97Orisinilan AD-C An.Sendiri Hrg:67jt Nego Hub:081 229 211 066

B00824.2015M180383-3

KIADijual Kia Carens 2001,manual,suara halus,orisinil 55jt negoHub:085729059680/087843144686

B01347.2015.180863-3

MITSUBISHIMits PU SS 2014 AB hitamCiamik70jt istw+Grandmax PU1.5 AC PS2014 H:882335 BsKredit Hub:081328240573

B00631.2015M180901-4

DAIHATSUAstra Xenia DP9jt Pickup DP3jtAyla DP6jt bsTT 085643311974/081215905660 BB:5284592B

B00002.2015M174294-3

MOBIL DIJUAL

DAIHATSUHbsin Stok 2015.Ayla angs 1,5jtan,pu angs 2,3jtan,xenia 2,4jtan, unittrbtas.H:081229700080

B00074.2015.176179-3

Astra promo akhir tahun XeniaDP5jt*/ang 2jt*Pickup DP4jt/ang2jt* Ayla DP4jt*/ang1jt* bs TT081215905660-085643311974

B00002.2015M180017-4

Xenia Sporty’09,Silver,ori L/D,siap luar kota. 93jt nego.SlatanGiwangan 085724545545

B00385.2015M180917-3

DEALERTaufik Konsultan Mobil:Anda MauJual/Cr MobilBr Bekas Kredit &TukarTmbh Hu081229676739 GratisBsSMSanKredit Via Acc Finance

B00631.2015M176276-4

HONDADPringan!Brio:13jt-Mobilio:8jt-Jazz:23jt,Cash-Kredit-TT.MinatRian: 085743997226/BB554FB4F2

B00002.2015M174773-3

Boom Sale Mobilio DP5jt Brio DP11jtprses cpt unit ready.H: Yusni085643209991/082220068557

B00002.2015M175323-3

Promo Akhir Tahun Mobilio Dp8jt,Brio 12jt,Jazz 21jt. Diskon.Hb:Beki 08121585828/26D900D7

B00385.2015M175484-3

PromoAkhirThn,Mobilio DP10jt, BrioDP14jt,Jazz DP25jt 085204852215/081804280266 Pin7FC62FB6

B00812.2015.175947-3

END YEAR SALE,NewMobilio DP10jtn,New Brio14jtn, New Jazz25jtnBs TT&Kredit.YUDHA 082242456565

B00812.2015.175957-3

CuciGudang 2015 Brio 1,9Jt Mobilio2,8Jt Jazz3,5Jt.BsTT Krdt PstiOk.085743563743/56C216D2

B01126.2015.177492-3

Djl cpt Honda Accord 2002 MT &Vios 2004 MT ex pejabat,hitamsmua mulus:081931700897(Hoho)

B00812.2015.179681-3

Pusat Honda termurah brio,mobilio.harga gila DP5jt/ang2jtan.Setyo087738338080/BB:7489dbd6

B00002.2015M180009-3

PromoAkirTh,CbckIstw,Mobilio DP8jt,Jazz27jt,BnsLsg,UndMtr 0856110-4575/0852134846883/5AE55AE3

B00812.2015.180195-3

HndYesYearEndSpcl,Tdp mulai10,Tnor7th,Ccln2,4jt,LuckyDeep HndBeat (Mobilio) 081931700897Hoho

B00812.2015.180462-3

ISUZUIsuzu Panther kapsul higrade 00ABkota mrh mtlk ori L/D faktur+bkmanual+servise+kunci serep ada103jt/TT 081328710771

B00387.2015M180573-4

NISSANDptkn promo Nissan Datsun DPrgn&angs rgn proses cepat.H: Han-doko 08981724720/082138339630

B00074.2015.180388-3

MOBIL DIJUAL

NISSANPromo Akhir th:DP 5jt Bw Pulangevalia,G.Livina,March,Juke,dllH:085292564723 bbm 294C927A

B00631.2015M180455-3

Nissan X-Trail 2003,seri tertinggi,AB,hitam,istw,siap pakai,H:97Jt/Nego Hub:081802605682

B00002.2015M180735-3

SUZUKIPromo Mrh PU Carry Dp 5Jt,R3Dp 25Jt,Wagon R Prs Acc dibantusmpai Mbl Trkrim:087710261158

B01126.2015.174892-3

Promo Pusat Suzuki Dp5Jt/Disc22Jt, Pickup/R3/Wagon, H:0877389-45252/081231720388 PIN539249F3

B01126.2015.175136-3

Promo akr th R3 DP 8jtan PU5jtan plus acc wagon DP 11jt bsTT 081227922631/081904244001

B00002.2015M179796-3

New pahe DP:P.Up4jt Ertiga7Jt Wagon10Jt APV Splas prs cpt& mudahH:081903796899/08122726841

B00002.2015M180023-3

Gebrakan berhadiah,PU 4jtan,newertiga 7jtan,wagon 12jt.bsTTcpt:087739126888 proses mudah

B00002.2015M180039-3

Pick up 1.5 2015 Oper pemilik bskredit DP 5Jt ang3jtan atauDP18jt ang2,4jt 087739080008

B00002.2015M180524-3

BU Dijual APV GL silver 2008 ABSleman. Minat hubungi segera:masDalang 082138073499

B00001.2015M180692-3

APV Arena’08,Merah,AB,AC dingin,mesin halus,body mulus. 87jt.Selatan Giwangan 087839430031

B00385.2015M180911-3

TOYOTABU Avanza th11 silver an HubAlkamil Colection Jl Cepit TembiSewon Btl 081227696170

B00002.2015M179984-3

Kredit akhir Thn Agya DP8jtan/ang2,3jtan.Avanza DP8Jt/ang3,7jtanEtios DP14Jtan/ang3,3jtan,YarisDP5jtan Ready Hub:Adi 087839-999362/085325119955

B00002.2015M180040-5

Promo toyota akhir tahun! DP&angsringan,bisa TT,cash/kredit.AnggaNasmoco 082334520023

B00002.2015M180066-3

All new avzG/13,slvr,ABkt,tgI,drbr/pribd,istw,mulus,km dikit,asuransi all risk.0817259999

B00002.2015M180289-3

Promo akhir tahun DP Ringan unitTerbatas H 082136674700/087839756072 Pin 536c134e

B00002.2015M180587-3

Avanza G 11 AB Abu2 metalikHg 115jt istimewa Hub: 082242-124410 nego

B00002.2015M180900-3

Innova G’05,hitam,manual,Bodymulus,siap luarkota.117jt Nego.Selatan Giwangan 087899227768

B00385.2015M180915-3

DATSUNNissan Datsun Bantul Jogja DP10jtan,Angsrn ringan,Tenor 7th.Promo menarik utk bln Nov. Hub:Budi 081282480877/BB:53E1817C

B00002.2015M174280-4

Nissan-DatsunPromoAkhir ThnGl:dp5jtDatsun dp2jtAngs2jtanstoktrbts081227988455/087812941718

B00198.2015M174458-3

Grts FogLamp,Electrc, Kcfilm,Voucher Blnj,Disc1jt u/PemesananTgl 14-15Nov.Datu085643033338

B00385.2015M176290-3

Jual datsun Go & Go+ ReadyAllColor,bisa kredit, proses mudahH:087739882255/081329125527

B00198.2015M179455-3

Nisan Datsun Prm AkhrThn EvaliaDp 4jtGlivinaDp14jtDtsn Dp10jt FreeFlamp ElctricMirror H081325068456

B00631.2015M180702-3

PesanDatsun bns foglamp+ elektrikmiror Tanda jd1jt H:Wiwit 085326-862439/085868553403/7d8de8b8

B00198.2015M180877-3

MOBIL DIJUAL

DEALER

CHEVROLETProgram akhir tahun UM 15jt +DVD Head unit senilai 5jt + HP.Hubungi segera:087838405686

B00001.2015M176996-3

HONDAAll New CRV Th2007 Wrn SilverAB Kota Hg:170Jt Nego Hub: Jl.Monjali No175 HP:0877 3886 2391

B00165.2015.180890-3

KIAKia All New Sportage 12 HitamManual AB,Gagah Jarang AdaHubungi:082220068222.

B00165.2015.179708-3

SUZUKIPromo akhir thn!PU Dp3jtan ang3jtan, R3 Dp8jtan ang5jtan, WagonDP10Jt ang2,8jt 087739080008

B00002.2015M180525-3

TOYOTADealer Resmi Mobil ToyotaBaruPaling Murah!! Buktikan!! Hub:Adib 081235333313/BB:2B1BD660

B00165.2015.178827-3

Habisin stok toyota akhir taun diskgede avanza/agya DP9jt Hub:087838177833/081225093998

B00002.2015M179782-3

Dealer toyota “Promo Akhir Tahun”Ready :Agya Avanza Yaris Inova.Dll cash/kredit bisa TT Wisnu085729297870/087839060501

B00002.2015M179835-4

Jl Cpt Fortuner Putih’2010 Diesel,AD,An Sdri,Pjk baru(260Jt) Hub:085740763727/085647293958

B00879.2015M180706-3

DEALEROBRAL! Motor Sport KEREN danTERMURAH! Ready stock PRIS-MA 200CC hanya 5,75 juta off theroad. Warna lengkap. Showroom :Jalan Magelang KM 7,2 Yk. Telp.0274869688/083830745020

B00001.2015M176912-6

Prmoakhrth.DP mulai70rb/cashPot1jta.V125/150* H:087839575-072/29f915ee.terima TT mokas

B00002.2015M180281-3

Mau Krdt Honda Baru?Dealer Rsmi,SyrtMdh&Mrh 1Hr Krm Beat DP 300 RbCash Ok.Tony 085229606409

B00165.2015.180710-3

Beat ESP DP600 ang600x34 VarioESP DP1,2Jt ang675x34 RevoFiDP800 ang570x34 H:085743425365

B00002.2015M180732-3

MOTOR DIJUALMOTOR CHINA

Mocin Mdl Supra Th’05 Irit bgt Origi-nal waras telat siap pake.H1,8jtnego.Hub: 085743803288

B01127.2015M180451-3

SUZUKISatria S Th1999 Mrh AB SlmnAn.Sdri Sdh Dbuat Kopling TgnKndsi Bgs 4Jt Srius 085103812001

B00165.2015.180478-3

Djl Szk Shogun Th’03 AB Kota PjkHdp,Biru Htm.Hrg:3,5jt/Nego.Hub:085100642707/087843172421

B00692.2015.180824-3

HONDADiCari=Vario-Beat-Scoopy-SupraAB,tangan 1.Saya Datangi, Lihat,diBayar Cash.T=085100135904

B00001.2015M178984-3

Vario’09:8,7 Techno’11:10,8Soul’11:7,5 Beat’12:10,6 all CWAB TG1 Bgs ist Ng 085702638380

B00002.2015M179785-3

Vario06=78 FitX07=58 Alpa92=12SpraX 01=45 Sgun 12505+ SP0545+5 Vega05+ 05tlt=5+35 FU08085100580253 P3Cpit Ktimur 200m

B00002.2015M179988-4

Supra X 125CW 2014 hitam ABSleman km 7300 an sdri 15jt ngJl Wates Km8 087738425502

B00002.2015M179989-3

Supra X 125 Ruji th 2006 hitamAB Bantul Tg I Apikan tinggalpake H:7,2 Ng H:085102142817

B00002.2015M180260-3

Spacy 12 htm istw 8,5jt+vario cbs12 htm istw 12,5jt jual cpt an sdri0811283779

B00002.2015M180280-3

Karisma X 05 AB Sleman 5,8-Su-pra X 02=4,9 Hub Kamboja 4/126Concat T:085101873283 tdk SMS

B00002.2015M180287-3

Revo 07 AB Kota Pajak BaruTrawat siap pakai srt lgkp,silver.6,9jt(NG)TP:087738071770

B00074.2015.180392-3

BU Honda Karisma 04 danNouvo 02 harga borongan 8jtHub:081328338391 nego

B00002.2015M180486-3

Jual cpt vario akhr2014 15jt netjrg pkai sprti baru km rendahnoSMS no penipu 08995025029

B00002.2015M180569-3

Dijual Prima Th’90=2,8jt.VarioTh’2009=9,5jt. Mio J Th’2014=9,7jt.Hub:0856 4385 4158

B00692.2015.180625-3

Beat 2010 AB kodya pajek barumulus banget hitam istmw 9,8jt/085105171360 bs krdt

B00385.2015M180632-3

Supra X125 tromol Des 05 ABSlmn pjk baru.biru silver mulusistimewa 6,9jt/081802745533 BU

B00385.2015M180653-3

Dijual Vario th 2014 AB Btl merahpjk bln3 km 20rb an ban baruh.13jt pas Hub:087739211224

B01347.2015.180662-3

Dijual cepat Supra X Plat ABTahun 2003 Harga 5,5jt Hub:081933155400

B00002.2015M180769-3

Sonic Dp1,9jt BeatDp 200rb 35x600rbVarioDp250rb35x655 V125 Dp1jtBeatpopDp150rb 081904007141

B00002.2015M180781-3

Djl Scoopy’14,Beat/Vario’13, MioCW ’09,JupiterMX’09, SupraX 125CW’06 H:085103400199/5883E697.

B00165.2015.180892-3

MOTOR DIJUALVESPA

BU matic Vespa Lx150-Piagioth’2012 yg build up Italy.Jarangpakai,merah,plat AB-Kodya H:21,8jtbarunya 32jt.08562836789

B00001.2015M180696-4

YAMAHAPromo mrh mtr yamaha baru bscash/credit bsTT sgl merk.Hub:Waluyo 08122746767/BB:327529ca

B00002.2015M166898-3

Kredit harian Yamaha DP 600anproses mdh&cpt tnp survey lsgkrm hadiah player 081915561172

B00002.2015M180147-3

Jual Mio GT 2013 htm mulus. Origi-nal terawat AB Sleman tgn 1.Pjkbaru hrg nego.085100585853

B00001.2015M180373-3

Promo akhr thn Yamaha:MioM3 SPDP350rb MioM3 CW DP550rb allnewsoulGT DP750rb. 081804302090

B00002.2015M180739-3

Jual V-iXion AB Thn 2012 wrnmrh tgn prtmana isitimewa bgsmls hrg 16,5jt H:085262272444

B00002.2015M180909-3

LAIN-LAIN MTR DIJUALPsat Krdt Mtr Bkas DP Mlai500RbHny Di MostMotor Jl.KabupatenKronggahan Slmn 085100829672

B00165.2015.175742-3

Dijual Vario 09=9jt Mio 09=7jt Mio08=6,3jt Supra X 02=5,2jt asputgdkn.Hub:081228080930

B00001.2015M180377-3

MOBILDibeli motor/mobil tua-muda sglkondisi XL= 08787.7799209 Tris-no= 661.0099 / 085707.909044

B00896.2015M167172-3

MOTORBeli sgl-mtr,sgl-th H:P.NonoCeleban Jl:Soga42 H:081.227.55146 XL:0878.3823.3957

B00002.2015M161843-3

Dibeli mtor segala kondisi dgnhrga trtnggi dbayar cas. H=P.Heru085100892372/0274-9205189

B00002.2015M172576-3

Dibeli tinggi spd mtr bekas sglmerk:Gonel Nogotirto 081904037008/085101507530SMS/Tlp24jam

B00812.2015.178216-3

Cara moedah and cepet juwalmotor th04-14 cukup SMS/CallIwan 081802745533 asli AB aza

B00385.2015M180631-3

Shafaa Transp mnywkan mobil dg/tnpSopirDlm/luarKota H0274-387896/085103052400/087838458999

B00198.2015M176200-3

Hrg promo sewa mbl stok kmplitbsDrop dlm/luar kt AlwyTrans4435600/0818268597/08157919713

B01347.2015.177164-3

MOBIL/MOTOR SEWAAma_trans mbl+drvr,Avnz/Xnia/NwXnia/NwAvnz/Lxio,mli 150rb 087838773610/085729090891/7CDC7E42

B00001.2015M177764-3

Bus 25,30 Seat.Elf 12,16,19Seat.AC Video,Ramah, Murah.Elita Trans 0817422743

B01126.2015.178013-3

Sewa mobil hrga sngt wajar HiaceAllNew Avanza/Xenia Elf,dll. Hub:087839318284/087838157530

B00002.2015M178098-3

SwaMrah:125-250+spr/nonspr avnza,xnia,apv,inova,Lgx, espas, pu, elf,mercy (manten)087739682842

B00692.2015.178243-3

Sewa mbl mrh New Elf 11,16seat,Inova,Avanza,Pick Up,Rio,Civic,dll.087838385502(WA)79a5cef2

B00002.2015M179281-3

Promo sewa mobil+sopir 150rbxenia/avanza baru Hub: 085104-501336,087839237263

B00002.2015M179598-3

Sewa mobil+Sopir,Carter City Tourdrop/jemput dlm/luar kota.H:081804189663(WA)/081325973070

B00002.2015M179839-3

Tuguwisata:0821-3855-4605 Avan+spr+BBM+12jam.Brbd-Merapi-Prambn-kota mulai 400rb lr kt ng

B00002.2015M179996-3

Antar Jemput Barang Dalam,Kota / Luar Kota / Jawa Hub:081227617800 / 087803852220

B00896.2015.180428-3

Bus Medium Kapsitas 25,30 Seat,AC,Bersih,Nyaman,Murah.ElitaTrans 081228829297

B01126.2015.180676-3

Avanza/Xenia/Ertiga/Innova/Elf/Bus,mulai 200rb+Supir 12Jam/Stir Sendiri T:089618694884

B01126.2015.180680-3

Sewa Mobil+Sopirnya New Avanza/Xenia,APV,Grand Livina, Inova danlain2 Hub:085100884708

B00896.2015.180843-3

Utami Tran’s ekonomis dalam/luar kota aman,nyaman Hub:0853 2987 0881 / 0857 2815 4132

B00896.2015.180845-3

TIPSOTO

MUNCULNYA bercak yang disebabkan oleh jamur di kaca mobil, bisa disebabkan oleh air Hujan yang bercampur dengan debu dan kotoran kemudian kering dengan sendirinya akibat terik sinar matahari.

Tapi jangan khawatir sebab datangnya jamur itu bisa dicegah. Nah, bagi Anda yang belum tahu, Kelik petugas poles bodi dan kaca mobil di Pusat Onderdil ITC Fatmawati akan memberikan caranya. Berikut penjelaskannya.

Pertama-tama, menurut Kelik, jika mobil sudah terkena air Hujan maka usahakan jangan sampai kering oleh sinar matahari. Jadi setelah Hujan dan kembali bertemu dengan sinar ma-tahari, kaca mobil disiram dengan air bersih, kemudian dilap sampai kering.

“Jadi misalnya hujannya sudah berhenti di daerah lain, lalu sinar mataharinya ada lagi, usa-hakan berhenti dulu. Siram kacanya dengan air bersih, kemudian lap lagi sampai kering. Setelah itu bisa langsung meneruskan perjalanan lagi,” kata Kelik saat ditemui KompasOtomotif di pusat onderdil ITC Fatmawati, Jakarta Selatan, Senin (16/11/2015) lalu.

Terakhir, jika sepanjang jalan hingga ke ga-rasi rumah masih Hujan, usahakan kaca mobil tetap dibersihkan menggunakan air bersih, setelah itu dilap sampai kering.

“Jadi usahakan setiap sampai di rumah wa-laupun hujannya belum reda, kaca mobilnya di bersihkan lagi menggunakan air bersih yang ada di rumah. Kalau bisa seluruh bodinya biar men-jaga keawetan warna,” katanya. (kompas.com)

Kaca Mobil Jamuran? Ini Jurus

Penangkalnya

Page 5: Tribunjogja 06-12-2015

PROPERTIAGEN PROPERTI

Siap membantu jual/beli tanah danbangunan di Jogja.Minat hubungi:Bpk Rahmat 087738356503

B00001.2015M175899-3

APARTM.DIJUALVivo aprtmnt Seturan Jogja, typestudio teras lsg klm renang &1bedroom, bisa cicil 12 bln,081225899555 / 087776617206

B00692.2015.180402-4

Raywhite Jual Cepat ApartmenType Studio Deluxe Di StudentCastle Hub:082148043480

B00165.2015.180724-3

DICARISolusi cari rumah/tnh cpt&mdhdiJogja H:081232524676 www. jogja-infoproperty.com BB:54B489BE

B00002.2015M179528-3

KOSTKosAC/NonAC kmdlm/luar fas tmpttdr,mjkrsi,lmri,TV,prkr,dktUMY/PKU JlWatesKM5.082133616141

B00002.2015M179519-3

Kos eksklusif diGejayan,125rb/hr,1,25jt/bln.H:556747/08587820-5551(Septa),087845734387(Pur)

B00074.2015.179627-3

Kos putra/keluarga dkt malio-boro(kota)fsl kasur lemari Hub :08112546298

B00002.2015M179986-3

Kos/bulanan/tahunan 300rb-400rbthnan 7,5-8jt Terban,Mc’d, UGM,PSBU.Hub:087739372100

B00002.2015M180064-3

Kos Pasutri KmDlm Dpr KramikNyaman Jl.Asem Gede22 Angga Jaya2Condong Catur H=081804195979

B00002.2015M180253-3

Rent Room,AC dan non AC diMedanSedia cuci setrika air minum HP085270110036, 0617366053 Murahbs harian,mingguan,bulanan

B00002.2015M180273-4

Kost Putri Concat dkt UII,UPN, STIPER,AMIKOM, Atmajaya, STIKES, aman,ada dapur, Hub:08993759594

B00002.2015M180307-3

Kost Putri dkt SMM/PGRI/UMYkm5x3 kmdlm Hrg 600rb/bln LokasiBugisan sltn Hub:081392163805

B00002.2015M180309-3

Kos”Arini”dkt JEC fas lengkp AC/fan aman&nyaman bs harian/mingguan/bulanan H:085102822274

B00002.2015M180357-3

Kost Exclusif Muslim putra diJakal Km 5, baru, AC/ non. Faslgkp. Adeem, Hub 087739103475

B01033.2015M180371-3

Kost exclusive fas:AC,wifi, TVcable,dll,mulai 3,250jt/bl,325rb/hr.LokJakal Km5 dkt kmps strtgs 081328-730820/081931739070

B00002.2015M180456-4

Terima Kost Putri KM Dalam,Jl.Nogotirto Sel Indomart(Jl.GodeanKM 4,5)minat H:08122752356

B00896.2015.180635-3

Kost Nanda exclusive trm kos PutraKmdlm Bed AC Wifi air panas081328058811/085729465499 JlSumatra 19 Widorobaru Concat

B00002.2015M180748-4

Kos br 2lant 7kmr, pria mslimPramb.Fas:AC,spgbad,KM dlm,almri.ktset500rb/bln.081390000830

B01347.2015.180867-3

240jt Rumah Baru Type 38/94,Akses aspal,wisata Ingkung, 8mntdari Masjid Agung Bantul ke barat,Hook 38/84 260jt,Akses aspalGuwosari.Hub:081959606840

B00002.2015M168353-5

Termurah Jl Godean 13 Jl Wates10 Jl Solo KM14 SHM Jati 36/90cuma 250Jt Hub:081392299367

B00002.2015M174251-3

Rmh siap bgn dlm ringroad hrg mlai285jt,5mnt k kmps UMY, 087839-405674(WA/tlp) pin:5327DD3B

B00692.2015.174593-3

Mwh&mrah.Prbtsn Slmn-NanggulanJlGdean 36/80 195jt.Blkg MsjdGmbongan Sntolo 36/75 179jt.BlkgSamsat Wtes 40/80 245jt.BlkgBRIMOB Sntolo 62/100 350Jt.SMP1Sntolo 57/100 350Jt.Dpn STM 56/100 350jt.Dpn Puskes Pngasih 55/100 350jt.085878198858

B00001.2015M174847-8

Rumah Dijual pgr aspal kav siapbangun TP rmh 50m tnh 100m hrg260jt SHM Dsn Segowiwit KalasanKM1 dr RS Pantirini keselatanserius sms 085879859855

B00002.2015M176149-5

Rmh baru siap huni 65/161 mewahNgentak Bangunjiwo strtgs IMB+SHM Oke.Hrg nego. 08122727803

B00074.2015.177450-3

Rmh djl sltn p4an Jetis T40 L85 &93,hrg 250jt & 275jt bs KPR ngo.H:087845696857/087838737273,Jl.Imogiri Brt KM10 Bantul

B00002.2015M178126-4

Rmh baru siap huni SemaranganSidokarto Tp 55/104 300jt,mbl msk085729182272 BB 52BAA03E

B00002.2015M178390-3

Rmh dijual pgr aspal kav depantnh 180m RMH 40M 295jt SHMDsn Kersan tirtomartani Kalasan500m dr jl Solo RS Pantirini kearahsltn,sms 085 879 859 855

B00385.2015M178725-5

RUMAH DIJUAL

Dijual 3 unit rmh siap bangunGamping Sleman T36/115m² 250jt081328391494/083840482361

B00002.2015M178855-3

Rmh 12x9m² LT269m² 30m dr jl ryaada grs wika Swh Nitian SemanuGK 300jt nego 085292762531

B00002.2015M179549-3

Rmh SHM LT180m LB180m adateras,rtamu,rkel,ktdr3,kmdi,dpr,grs, kramik,gipsum,pagar jln lingk5m. 8mnt dr Masjid Agung Btlkebrt,300jt nego 087738265988

B00692.2015.179642-5

BU rmh mnmls bgs tgl pke sltn trmnl1RT4KTdprgrskmdpgr batualamcptdpt 200jt 089619062944

B00002.2015M179832-3

Jual rumah hrg istimewa letakstrategis LT:84 LB:43 KT2 KM1Jl Sidikan Perum Kuantan Re-gency Umbulharjo Yogya Hub:08116110982

B00385.2015M179851-5

Jual rumah SHM Lt 178m Lb 140Kids Fun ke Timur 1,5km ke slt300m, 3Ktd, RTm, dapur, Rklg,Rp 240jt Hub: 085100666157 Maafjangan sms & Tanpa Makelar

B01347.2015.179909-5

BU Rmh L:113M 3KT Full bangunannyaman dkt sawah H230Jt sajacpt dpt tmr blok O 0818277294

B00002.2015M180149-3

Perum Puspa Indah Kasongan BtlLT97 LB97 2KT 2KM H:250jtHub:081391119269

B00002.2015M180324-3

Rmh br SHM Trs,Rtmu,Rkel, 2KT,KM, Dpr,Grs,T42/110 d Sdyu,±400mk Jl Wts H:200jt 081326102382

B00002.2015M180489-3

Dijual rumah Br minimalis siaphuni,tipe 36/125,SHM, 2KT, 1KM,Dpr,250jt nego.H:087734212030

B00002.2015M180540-3

2unit kav Kasihan Lemahdadi LT/LB:134/45 H:295jt DP bs dicicil/dg mbl pribadi 085724196288

B00002.2015M180582-3

Rmh sederhana.shm lb9x6mt,lt135mt.15mnt potorono.bngntpnbtl.mbl msk.160jt Ng.081228132599

B00692.2015.180620-3

Masih tersedia 2 kavling utksegera dimiliki Homestay 5 lokasiarea wisata gunung api purbaPatuk Gun-Kid. Investasi ygmenguntungkan.Cp.0811-282-523

B00692.2015.180624-5

RmhMrh dktKidsFun Griya Gampingan(siapHuni) Lt91/Lb50 SHM+ IMB1300W290jt Tlp/WA081226596118

B01347.2015.180661-3

Jl rmh Jl.Magelang Km7 Lt=116 fullbngnn 3kt full krmik 290jt. H:0821-38170808/087738236005

B00001.2015M180786-3

BU Dijual Rmh Di Kalasan L130mKt2 Kmd2 SHMP Mbl Msk Hrg: 220Jt Hub:08122969640/BB:79AAA68F

B00165.2015.180885-3

Rmh Wiyoro Kidul BanguntapanLT/LB119/100,4KT, 2KM, dpr, AC,grs mbl,heater 450jt.081392321910

B00002.2015M174482-3

P.WiyoroTheRsdc mulai T52Rp 400jtanLokStrgs Pgr Jl AksesMskLbrBsKprH:0274487319/08995125888

B00198.2015M174559-3

Beli rumah bonus Vario selatanAlfamart Cebongan,T45/131 SHMIMB,KPR akses jalan mudah.Harga300jt-an.Hub:081215954452

B00001.2015M174820-4

Rmh mnimalis 2KT 1KM-T36/119Gitogati-Palagan 440jt ada rmh cnth081215625025/087839187222

B00002.2015M175461-3

Rmh T46/113 ada contoh!Dsainminimalis;300m dr JlTajem hny414jt 081215625025/087839187222

B00002.2015M175468-3

Rmh minimalis 390jt 2KT1KM T36/113!hy 300m dr JlTajem Budi Mulia081215625025/087839187222

B00002.2015M175470-3

Rmh mwh ready T68/119=3KT 2KM300m tmr LPK Budimulia Tajem 489jt!081215625025/087839187222

B00002.2015M175473-3

Rumah SHM strategis LT150m²LB150m² LD11m 5KT 2KM dll H475jtnego. Sokowaten. Hub: 085712909935

B00002.2015M177317-3

Rmh dlm perum L:97M Full bgnKT3 KM1 Crport dkt UMY Hrg315jt Hub:081232524676

B00002.2015M179532-3

dijual Mojosari IndahF9 TimurNasmoco JantiLT97 full bangunan,hook hy375jt.Hub:085101447778

B00198.2015M179722-3

Jual rmh Candran Sidoarum 2KM3KT 1RK dpr 1RT grsi.Hub:Hery081310008123-081227032407

B00002.2015M179755-3

Siap huni T50/91=339jt SHM IMBtp aspal utr Jl Wonosari Km11/timur Kids Fun 085100009566

B00002.2015M179773-3

Rmh bangunan baru 100m darifly over Jombor 500 jutaanHub:081392120710

B00002.2015M179826-3

Proses bgn T65/106(3kt+2wc)lantai grnit,jl 5m aspal.485jt.Lokjl Sidomoyo km3.081349417140

B00001.2015M179939-3

Prss bgn T55/91 Tamanan jlImogiriBrt sltn RM.Ma’pinah ketmr)linkPerum.350jt.081349417140

B00001.2015M179941-3

Jl Rmh Di Sidomoyo Godean LT190m LB90m Kt2 Km1 H310Jt NegoMobil Masuk Hub WA:089652207444

B00165.2015.179954-3

Rmh type 43/81 Dongkelan 50mmasuk dari Ringroad akses 5m,10mnt ke kota.395jt.08170407997

B00001.2015M179964-3

Type 55/109 sawit dkt psr Nitenbaru blkg Perum Sawit Asri jlBantul km5.495jt.08170407997

B00001.2015M179965-3

Purwomartani Kalasan LT121,3Ktdr, LD10 hadap selatan mobilsimpangan 500jt nego 0818465555

B00002.2015M179992-3

Tinggal 1 unit barat pasar Nitenbaru 200 meter dr jln bantul dekatringroad,Type60,aspal mbl sim-pangan 375jt 0818465555

B00002.2015M179997-4

RUMAH DIJUAL

T72 LT144,400jt ng 3KT 2kd car-port SHM IMB bs KPR sltanSonosewu/PGRI 082136413124 TP

B00002.2015M180282-3

Perum dpn JogTV LT120 LB100SHM jl6m 1KM,kk,kp, grs,gdng,tmn bersih.H:415jt 081229463400

B00002.2015M180312-3

jl rmh SHM LT95m²LB80m² pertrrnrmla indh blok b-2 btl 450jt ngnoSMS pmlk lgs081904130666

B00002.2015M180354-3

Jual rmh siap huni type 70/125m²carport garden 2muka aksesaspal konsep minimalis motifbatu alam ckp 375jt/Ng 300m drJl Wates KM18 /Polres Wates081904284786

B00002.2015M180367-6

Rmh SiapBgn dkt Pmda Slmn/Jamal/Jombor/UTY/RSA UGM, T60/103,400Jt. 087832224482/082225154625

B00692.2015.180398-3

Kav siap bgn LT130 LB50 hg410jtLT130 LB75 hg480jt.blk ISI Sewon085743338388 ready stock

B00002.2015M180577-3

Dijual rmh baru tipe 45 kmtidurdua,dapur,rtamu,garasi,SHM peka-rangan+(IMB)lokasi per4 pasar stanketimur 300m dr lokasi. Hub:087838510678 hg400jt nego

B00002.2015M180600-5

Green Village Jl.Godean km 8drkota hanya 15 mnt Tp45,hg390jt.Hub:081296058805/0817465702

B01127.2015M180666-3

Jual B.U.Hanya 6,5km dr Malio-boro,Rumah Lux 200m dr pinggirrr.barat.Lt:230/Ld 15m/3kt/car-port luas/dkt kampus A.Yani/cckutk invest/utk kos/kontrakan,H:465jt(TP).Telp:08562836789

B00001.2015M180697-6

Djl 2 Unit Rmh Br Tipe 60 LT86mHg:352Jt & 1 Unit Rmh Tipe 100LT260 Hg:650Jt Lok Di BlkgSTIKES Aisyiyah RingRoad BaratSidoarum H:081904000052/085100409958.

B00165.2015.180711-6

Jual Rumah Baru 300Jt IMB SHMLok Bagus Panggungharjo SewonMobil Masuk Hub:085920672535

B00165.2015.180715-3

Rmh baru TP50/110 SHM/IMB JlBantul km5 Hg 350jt dr Grb Kaso-ngan msk 1KM Hub:087839181923

B00002.2015M180746-3

Rmh sltn trmnl Giwangan type 85/95 3KT 2KM SHM/IMB Hrg 385jtlink Perum Hub:081226838583

B00002.2015M180747-3

Dijual segera rumah LT107 HGB3kt 1kmd garasi PAM 900watt 330jtnego.Hubungi:082240002079

B00001.2015M180791-3

Rmh br siap Hn225mTp.60 3ktFaslkp Stgs aspl kmpg jl.ImogiritmrKm12hg425jtNg 08170421427

B01033.2015M180802-3

Prm Villa Green Madani GampingSlm Sold Out 70% Thp-2 Msh 5UnitT60/125 Office Ruko Psr BalecaturJl.Wates Km7,5 Gamping Slm08156754051/082133423875

B01126.2015.180837-5

Kota Jogja.Jl rmh kntruksi lt2 brjd lt1 sktr90% Lt149m dPrengganKtgede 410jt082133690354

B01347.2015.180868-3

4unit rmh siap bgn 50m dr Jl Damai(JakalKm7,8)LT130 LB65 2KT 2KMSHM IMB 650jt087747778999

B00002.2015M171272-3

Jual rmh Dijakal 7,5 LT322 LB4207K.tdr,5K.mnd dlm+1K.Mnd luarstrtgis H:081240001307 Nego

B00002.2015M174998-3

Rmh baru dkt bandara AdisuciptoTP 60/131,KT3,SHM,IMB proses,650jt.H:085729182272/52BAA03E

B00002.2015M175062-3

Jual cpt rmh mewah di Bale Kajordkt Mirota Godean siap huni luxhome LT130m/LB150m 5kt granitSHM+IMB 0818727072

B00001.2015M175154-4

Balewates siap huni dr grbang Ciputra50m tiap rmh mdl bda. NempelCiputra view Waterpark super LuxHome 5kt grnit LT150m/LB 180m.TOTO SHM+ IMB.0818727072

B00001.2015M175159-5

Rmh mwah 3KT 2KM-T68/119300m dr Jl Gitogati-Palagan hrg 515jt081215625025/087839187222

B00002.2015M175455-3

Rmh mwah mnmls 2lt 4KT 3KM-T110/135 400m JlGitogati Palagan818jt081215625025/087839187222

B00002.2015M175475-3

Tinggal 2 unit Ready stok Type 110/159 dan Type 95/185 Lokasi Tajemtimur UNRIO. Hubungi: 0877-39036207/085643347589,SHM

B00812.2015.175958-4

Ruko lantai 2,cck utk showroom SHM& IMB.Perempatan UNY Wateskomplek Pemda 1,8 M & DepanKecamatan Temon/pintu masukbandara baru 1,2M.087839061397

B00001.2015M177225-5

Rumah dijual type 47/83-85/150utara Terminal Giwangan/dalamkota/dalam ringroad)Hub.XL:081722 7475/Simp:0812 2345 6768

B00002.2015M177331-4

Rmh baru siap huni type100 3KT3KM SHM/IMB Minomartani 875jtH:081215658091/087834108710

B00002.2015M178138-3

Rmh 2nd timur pasar telo LT:150LB:90,SHM,mbl papasan,850jtNg.085729182272 BB:52BAA03E

B00002.2015M178387-3

Jual rmh SHM/IMB Sedan Residenblkg Hyatt 4kt 4km fulAC water-heater,2LT,LT=133 LB=100 H1,25M.H:081808136474/085878324140

B00002.2015M179321-4

RUMAH DIJUAL

Jual 2rmh br Kt Mdya L:124m LB:90m KT3 KM2 665jt,L:155m LB:90m KT3 KM1 750jt.081232524676

B00002.2015M179531-3

Dijual Rumah LT:80m,LB:130m3Kt,2Kmd,Lokasi Gentan Suko-harjo Hub:0852 9270 4444.

B00165.2015.179698-3

Lux 2Lt Tamsis @Supeno @Bati-kan LB85/100 SHM 3Kt 2Km LingkNymn TP 0877 3690 6660-7164006.

B00165.2015.179709-3

Jual rmh 2lt,5KT,RT,RK,RM,grsLT104/LB165 Kwarasan dekat Banyu-mili=Hadi/585039/087739392046/082138246233 hrg 750jt nego

B00002.2015M179749-4

Rmh baru strategis timur kampusUTY ringrod utara hrg 500jutaanHub:081392120710

B00002.2015M179829-3

Hunian Mwh hrga trjangkau, loksejuk,Asri hy 1menit KeKids Fun,5MenitkeBandara 3KT, hny 100 mtr dr JlnRaya Wonosari LoktimurKids FunH:082220713116/081392022710

B00198.2015M179856-5

Jl rmh Gedong kuning ke sltnLT:361M KT3 KM2 LD12 H:085-326387375 / 087838582861

B00002.2015M180036-3

Jl rmh Jakal KM4,5 dkt Pizza HutLT:530M LD:18M ada kos-kosanH:085326387375 /087838582861

B00002.2015M180037-3

Dehanggo perum baru siaphunipromo endyear disc 100anjtdkt tugu jogja 082135831978

B00198.2015M180111-3

Dijual kost putra 18 kamar penuhdkt UTY UST UAD hrg negoHub:0811258594/374140

B00002.2015M180360-3

Jual rmh 2 lantai@Sleman,Gamping The Residence 122/90k renang,SHM 081310987653

B00692.2015.180405-3

Rumah Seturan LT 321m LB 250m4KT 5KM 3 Ruko Kledokan 2½ Lan-tai LT250 Ruko Manukan LT180mH:081328418657/081915506591

B00002.2015M180427-4

Jual kost dekat UGM LT 283m,2LT,25 Kmr,hrg 3,3M&Tnh1000m Jln wnsari km 11 masuk50m hub 0878 4574 5240 Cpt BU

B00896.2015.180433-4

Rumah Jakal Km7 LT190m LB 300m2LT KT6 KM6,Rumah Candi gebangLT100m LB250 3,5LT KT5 KM5Hub:081328418657/081915506591

B00002.2015M180439-4

Rumah lok Timoho 2LT LT180MLB140M 3KT 3KM,dan 2LT LT140MLB140M 4KT 4KM Hub: 081328-418657/081915506591

B00002.2015M180441-4

Rumah 3lt 5KT 5KM dll LT:170LB 450 lingk Perum dkt kampusJakal Km12 hrg=1M ngo bonusbiaya renovasi H:085229496661

B00002.2015M180448-4

Rmh baru Dijual 2LT 100m²LB110m² 3KT 2KM dpr dak jemurSHM IMB Lok strt Seturan hrg1,45M Minat Hub:085101880109

B00002.2015M180506-4

Jual rmh 4ktd 2kmd grs LT208mda Jongkang 05/11 NogotirtoGamping 750nego 085743278915

B00002.2015M180546-3

Dlm kota lux/stgs Baciro 2LT 5KTgrs SHM/IMB LT/LB128/230 975jt087839427188/08164228992

B00002.2015M180551-3

Dijual cpt TP rmh siap huni PerumVila Tarasari pst kota Wts LT/B123m²/57m² PDAM PLN1300 hg500jt nego CP:08123779080

B00002.2015M180574-4

Jual rmh LT221M² LB72M² Srtgsmbl ppsan,100m dr Jl Godean KM4,5 dlmRR 690jtNg 081931177271

B00002.2015M180583-3

Rmh&tnh (100m2 (2lantai) +186m2),SHM,IMB,mbl msk Jakal km6,5900jt nego.089620982143 SMS Ok!

B00001.2015M180593-3

Djual Rmh L324m jakal km.9,5kmr 13 kmr mandi 6 RT RK garasisanyo shower telp spidy harga3M Nego hub janu 085743688002

B00692.2015.180616-4

Dijual. rumah lt 187m2 lb 300m2kodya Yk. 7kmr tdr 3kmr mnd. Rtamu, makan & dapur. garasi.carport. 0896 5916 4337

B00692.2015.180619-4

Rmh siap huni dpn hotel sheratonT.67 tnh 113 3KT 2KM, SHM IMBlegalitas lengkap 579jt. 0857-4331-1008 / 0877-3972-6027

B00692.2015.180621-4

dijual rumah kost jl kamboja depoksleman sebelah uny lt194m2lb203m2 486284/081390609105

B00002.2015M180629-3

Rmh br murah bsr di kota dktkmps, psr,Lt251/ Lb200, 4kt,2km.hrg 1,3M. Hub:085647080007

B01347.2015.180657-3

Jual Ruang Usaha+Rmh Lok BgsHny 600Jt SHM IMB PanggungharjoSewon Bisa KPR H:085920672535

B00165.2015.180714-3

Raywhite Djl BU Tanah + RumahBrt Hotel Jayakarta LT648 CocokUtk Kost2an Hub:085600005634

B00165.2015.180718-3

Raywhite Jl Cpt Rmh Mwh PrmElit Jl Kaliurang 4Kt 3Km LT280LB200 Scurity24Jm 082148043480

B00165.2015.180719-3

Raywhite Jual Kos Exclusive BaruDkt Kampus Ternama 33Kt 33Km429 / 790m2 Hub:082148043480

B00165.2015.180720-3

Raywhite Jual Rumah Kos Dkt Kam-pus Ternama Di Jogja 20Kt 10KmLT309 LB324 Hub:082148043480

B00165.2015.180721-3

Raywhite Rmh Mwh DiPrm Elit JlGodean 254/300m2 4Kt 4Km Secu-rity 24Jm Jl Cpt H:082148043480

B00165.2015.180722-3

RUMAH DIJUAL

Raywhite Jual Cepat Rumah AsriDi Perumahan 4Kt 2Km Jl Sisingamangaraja Hub:082148043480.

B00165.2015.180723-3

Raywhite Jual Murah Rumah DiPerum Jl Palagan 4Kt 4Km 135 /100m2 Hub:082148043480.

B00165.2015.180725-3

Raywhite Jual Rmh Di Jl KaliurangKm 6,5 210 / 150m2 3Kt 2KmMnimalis Murah Hb:082148043480

B00165.2015.180726-3

Raywhite Jual Cepat Rumah KosExclusv 5Kt 5Km Di SonopakisMurah Hub:082148043480.

B00165.2015.180727-3

Raywhite Jual Rmh Mwah DiPerumElit DiKlaten 3Kt 3Km 193 / 120Security24Jm H:082148043480

B00165.2015.180728-3

Lux Mewah Elit Jl.Raya KotagedeL109m 4Kt 2Km 2Lt Carport Hlmn579Jt 081804323000/23BD2BC8

B00165.2015.180730-3

Rmh SHM an sndr,LT:190, LB:60,muka:9,Lok pgr jl Krapyak/Jl ParisKM3,850jt/nego 08122959371

B00002.2015M180737-3

Rmh Lux lok strategis blkg RSType 100/150m² 2KT 3KM Fullfur-nish H:975Jt Wirosaban HP/WA0817269694 bb:546bd5cc

B00002.2015M180768-4

Jual rumah Lt 181m2,4km tdur,1Ruang tamu,1kmd,PerumnasMinomartani jl.Tengiri 1,hrg:625jtnego.087838348445/085726178400

B00001.2015M180799-4

Rumah mewah L 461M SHM IMBAir panas Jakal 13 dekat UI 2,4MNego Hub:081578230911 No 378

B00002.2015M180913-3

RUMAH DISEWAKANRmh 2lt 5kmr LB 90m² full krmktepi jl RR sltn Dongkelan 17,5jt/th nego.H:081392263800 TP

B00002.2015M178610-3

5KT/2KM/RT/Rkel/Dpr/5AC/Grs/Tlp/Crport,lempongsari cck u ktr/kel/mhsw 40jt/th 085101420517

B00002.2015M179515-3

Dikont rmh fas 5KT 3KM RT Rkeldpr grs 2mbl nyaman tenang bgsJl Permadi Tamsis 0818469499

B00002.2015M180261-3

Dikontrakkan rumah di Kotagede4KT 2KM garasi carport LT 230mLB 180m Hub:08122594896

B00002.2015M180295-3

Dikontrakan rumah kamar 3Kmd1 dapur ruang tamu Hub:085743191497/081326302747

B00002.2015M180301-3

Rmh 3kt kt dpr fulkramik carpotJl.Magelang KM7 Pasar Mlatimasuk Jongke. Hub:08164263589

B00002.2015M180336-3

Dikntrkn rmh diseturan 2Kmt 2KmdR.Tamu dpr garasi dekat UPN UIIYKPN Atmajaya 18jt/thn negoHub:Bu Yanti 081904179649

B00002.2015M180339-4

Rmh 2km,2kmd,2R.tamu.PerumGKP Sedayu,Jl.Wates Yk.Hrg 8,8jt/th. H:081327705771/082220351014

B00074.2015.180387-3

Bu dikntrkn rmh full keramik,3KT,KM,Listrik 900,10mnt dariUMY,IKIP PGRI,Pusat kota.Ds.Rejodadi RT 5 tmr masjidAinun Jaariyah Jl.Wates km 3,5Yk.Hrg 9jt Ng.H:Dwi 08175-452945,Santi 082225981164

B00074.2015.180389-7

RmhBsr,hlmnluas,pgr jln,rame jlcbongan+kolam ikn luas cck buatush 15jt/thNg 087739400153

B00692.2015.180416-3

Dkont Rmh 2Ktdr 1km,Grsi,11jt/thnego Perum Gesikan SidoarumGodean.Hub:0878 5648 7569

B01127.2015M180449-3

Dikont rmh LT190/170 3KT 2KMmushola grs Jl Godean(mirotaGdn keutr)25jt ng 085228556900

B00002.2015M180539-3

Tenghkota 10m dari Jlry Gajah-mada KT3+1 Dpr airPAM teras900w pgr 14jt H:0877.3871.8183

B00002.2015M180579-3

Dikont Rmh DiNyutran (Tamsis)3Ktdr,2KM, Dpr,RT, RKel, Gudng,KPrt,Grsi2200w Tlp 081804021967

B00896.2015.180638-3

Rmh 3KT 2KM Mobil masuk nudalRW20 Palagan siap huni listrik900wt No sms Hub:0811254942

B00002.2015M180752-3

Dikont 1Rmh 2Km Full Keramik diSengkan Jakal Km7 Hg 8,5Jt/NegoHub:Bp.Pairan 081328860603

B01126.2015.180838-3

Rmh ful kramik 4,5jt/th,2kt,km,dpr.lok Glagah Tamanan (seltrminal) mbl g msk 085780477216

B01347.2015.180862-3

Dikontrkn rmh baru 18jt/th 1KM2KT Carport ling tng jl Nitikan GgAquarius H:082242124410

B00002.2015M180899-3

Dikontrakkan rmh cmp lok CiptaHarmoni no1(i) gang KelapaGading,Pogung Baru jl Kaliurangmasuk ke brt stlh Iga bakar.2lt,3kt, 1kp,3kmd,2carport,min 2th.Hub:Dita 082226282138

B00001.2015M180920-6

TANAH DIJUAL119M² Dijl raya Tajem kmps UN-RIYO Ke tmr 500m SHM Pkrngn 2muka jlaspal nego H:085878237664

B00002.2015M171499-3

Kav 145,140,145,141 cuma 850rb/m diKarangnongko LPMP Trtomar-tani Kalasan SHMP 085878237664

B00002.2015M171501-3

149m 2muka jl 4m di Norejo We-domartani daerah berkembang H.nego.Hub: 085878237664 NoSMS ya

B00002.2015M171504-3

Kav Huk 173m&157m jl 4m H ngSHM pek didaerah brkmbng Selomar-tani Klsn.H: 085878237664 NoSMS

B00002.2015M171507-3

Tanah bagus 135m²=375jt;119m²335jt 118m²=330jt!Lok 300mGitogati!bs kredit bank-DP30%081215625025 / 087839187222

B00002.2015M175478-4

Super strtgis! 250m dr waterparktrbesar di YK(sblh std Maguwo)SHMP 138m² 435jt nego smp deal087839187222/081215625025

B00002.2015M176546-4

SHM milik sdri 224m nempelCiputra View Waterpark 160jt NgJl Wates KM9 087738425502 TP

B00002.2015M176802-3

SHM L:247m dpn 13m nyaman hunidekat fasum SMP 2 Srandakan BU52 jt nego 085729468554 TP

B00002.2015M178094-3

Jl tnh SHM pkrgn 180m LB9mH1,1jt/mtr mbl simpangan Jl.Wono-sari KM10 Piyungan 081329967778

B00002.2015M178108-3

Jual tanah pkrngn SHM Kodya 325MLD15 H:3JT/M² mobil papasanGiwangan Yogya H:081329967778

B00002.2015M178112-3

Kebun jati tua.Jln KabupatenSleman.LT886m LD23m tepi jlaspal.mbl bs smpgn.08175464300

B00002.2015M178600-3

Djual tnh pek 439m cck unt ush/inves lok sbl YPTI,Kalasan nego.H:081392822214/087839961788

B00002.2015M179521-3

Tnh pek 160m/11m H3,5jt/mmasuk mobil Jl Magelang dkt boplazdlm kota Yogya H:081229774199

B00002.2015M179542-3

TANAH DIJUALTnh pek 180m/10m H4,4jt/m tepi JlWates Km7/sawah 2125m/27mH:990 rb/m Godean H081229774199

B00002.2015M179543-3

Mantap banget u ush.pek sltn kelBangunjiwo Btl dkt UIN.L:296mLD19m jl aspal 081228899150

B00002.2015M179554-3

Samping kampus ISI Bantul.cck ukost. L526m LD7,5m dkt jl raya.mblmsk.081327555360.murah

B00002.2015M179557-3

300rb/m.pek utr kel SendangsariPajangan Bantul.L540m LD40mtp jl cor mbl msk.081328885886

B00002.2015M179558-3

Desa wisata Kasongan ke brt dktPerum.SHM pkrgn L1750m LD35m2muka truk msk 087839055567

B00002.2015M179559-3

Tanah pekarangan di Jl.ImogiriBrt Dusun Pandean LT 704m²cckunt dikavling 081904043122

B00002.2015M179595-3

Pekarangan Jl.Imogiri Brt LT407m² Lgs pemilik 081904043122/085786602312 Nego sampai jadi

B00002.2015M179597-3

Pek ideal SHM LT 255m LD 15m2 muka.mbl/truk msk,PalbapangBantul.198jt/nego.087838354520

B00001.2015M179688-3

Dijual Tanah L:400m LD:15mJakal Km 7 Barat Mekar Hubu-ngi:0852 9270 4444.

B00165.2015.179699-3

Djl tanah kavling di PerumahanLuas 100m².2,5jt/m² 1,5KM utaraStadion Maguwo.081392297435

B00002.2015M179763-3

Tanah kav blok E Seturan SHMPL:127M ut YKPN dkt UII/UPN/pstbisnis/Bandara 081904160001

B00002.2015M179809-3

Mrh bgt bos tnh SHM tp jl asplutama Gadingharjo Sanden L449mmk30m nett115jt.087738322217

B00002.2015M179837-3

Tnh 204m Hg 225Jt Jln SimpanganSekat Polsek Sayegan Cebo-nganke Barat. 082272454923

B01126.2015.179890-3

Tanah SHM 75m² hrg 125jt/ 97m²hrg 175jt Candi Jakal/166m² hrg177jt/ 190m² hrg 210jt Jl.Palagan.Hubungi: 0878 3828 5903

B00812.2015.179902-4

Kebun salak berbuah 1140m² hrg460rb/m² muka 50m diTuri/700m²hrg250rb/m² diTempel/455m² hrg270jt diTuri.H:087838285903

B00812.2015.179903-4

Jual tanah pekarangan 400m Rp90jt pas.Piyungan ke Utr 3Km,ke Timur 2,5Km dekat SMPNegeri. Hub: 081226222726 Maafjangan sms & tanpa makelar

B01347.2015.179913-5

Tnh pkgn strtgis dkt kota Klt(1-2km),LT=109m²,LD=13m,mbl msk,950rb/m²(ng),087782025545 TP

B00002.2015M179975-3

Swh zona indstri dkt SGM Klt Jl Yk-Slo Km19 LT2274mLD20m2mkngantong, 900rbng,08164258669TP

B00002.2015M179976-3

Jl tnh SHMP L204m² 232m² 168m²Wirokraman Sdkarto Gdn.SHM swh1800m² LD14m Sanggrahan Mgwhrj.hg ng 087838295857/08112502273

B00002.2015M180001-4

BU SHM L 520 m muka 15m mbilmsk selatan Sapuangin Btl 125 jtbonus rmh 6x8 H:087739242485

B00002.2015M180004-3

Dijual tnh Pogung strtgs area dktUGM L374m LD17m H4jt negobth dana cpt H:081804359307

B00002.2015M180035-3

Tnh Pek brt psr Slm LT115M H135JtNg SHM Mbl msk gratis BBNH:081228177325/081804361199

B00002.2015M180070-3

Tnh pek di Margorejo Tempel LT300H250Jt Ng SHM Dkt MasjidH:081804361199/081296431974

B00002.2015M180071-3

Tnh kav utr sate Munggur Jl GodeanLT 97M H:95Jt SHM Bebas BBNH:087738105356/082138318796

B00002.2015M180072-3

Tnh Pek Cebongan brt Tlogoadiland LT123 H185Jt SHM Gratis BBNH:081904088408/082137552919

B00002.2015M180073-3

Tnh brt GOR Pangukan/PEMDA SlmLT130 H90Jt SHM Bebas BBN+ NtrsH:087839151555/082138318796

B00002.2015M180074-3

Tnh kav brt RSUD Slm/JamalKM15 LT116 H85Jt SHM mbl mskH:081904088408/082138318796

B00002.2015M180075-3

SHMP 759 dpn17 2jln Truk mskH:650/m dkt lap bibis bangunjiwonego prospek H:085725975859

B00002.2015M180081-3

Tnh SHM L1100M LD20M Tp jln bsrcck u ush sumber lor berbah 1,4jt/mH0818277294 BB2BD2CEAF

B00002.2015M180150-3

Jual Pekarangan SHM Lks Krapyak,Seyegan,cocok kapling, Ls:854m,LD:15m, jln 6m,barat Polsek Seyegan800rb/m Nego:0816681936

B00812.2015.180198-4

Jl tnh SHMP L:1600m 1,3jt/m dan187m LD14m 1,5jt/m di JakalKm14 UII.H:Eri 087845794490 TP

B00002.2015M180286-3

Tnh tmr ISI 189m LD18m SMHPtruk msk bnyk kost asri Sdjurugkstln ±80m 217jt 081229463400

B00002.2015M180310-3

Tnh djl timur psr rejodani JlPalagan km9 sangat strategis tepijalan diapit Perumahan LT:1745LD:22m bisa separo SHM Lang-sung pemilik harga 1,3jt/m negoTelp:083867277857

B00002.2015M180313-6

Jl Wates Km4 LT240/13 H7,5jt&JlGlagahsari LT179/10 H10jt cckusaha H:087838376396 joss

B00002.2015M180325-3

SHMP Pandega Asih blkg HappyPuppy LT314/18m cck kvling kosnyman 5,5jt/m 087838376396

B00002.2015M180326-3

Jl tnh SHM pgr JlGodeanKm7Bantulan Sidoarum L300m(12x25)bentuk kotak 7jt/mng.087738775686

B00002.2015M180328-3

SHMP=579m lbr=25m,sltn JlDa-mai utr htl hyat/tmr Jl Palagan dktmsjd=mrh2,5jt/m08122955748

B00002.2015M180332-3

Jl mrh tnh SHM=900m LD=14m,aspl tmr pr4n Tajem(100m)dkt keUnriyo= pas125jt/m=0818215851TP

B00002.2015M180333-3

Jl rmh tmr Sadhar/Stiper SHML=74mful bang 2KT Crpot dkt keUnriyo/std Mgw=380jt0818215851

B00002.2015M180334-3

Tnh murah bgus L 210 hrg 100 jtpggr jln kampung pek templ dr jlnmgl 5 mnt H.081931700289

B00002.2015M180345-3

Tnh murh L 210 dn 200 hrg 95 jtdidlm kampung tempel salam btsjogja jateng H.081931700289

B00002.2015M180346-3

Tnh murah dn rumah L139 hrg180 jt pggr jln aspal dr jln mglng500 m H. 081931700289

B00002.2015M180347-3

Tnh pgrr jln utama turi-tempel L139 hrg 250 jt bgus usaha 2 mukaH.081931700289

B00002.2015M180348-3

Jl tnh SHM L:81m sltn per mggrnsrydningrtn H:3,5jt/m nego noSMS lgsg pmlk 081904130666

B00002.2015M180353-3

TANAH DIJUALJual cpt SHM Pek 146m²/95jt aksesaspal strtgs cck sx buat inves/huniancm 300m dr jl Magelang 08965-6702550/082137915859

B00002.2015M180368-4

Bismillah,pek shm 800/15 dktpuskesmas sanden btl mbl msk,dktjln raya,225jt 085878719000

B00692.2015.180403-3

Kav dkt BRI kenteng sntolo kp.shmp 175/15,mbl msuk 50m dr jlraya wates.130jt 087838828900

B00692.2015.180404-3

Tnh SHM cck u tptgl Beluran drjlry sdmoyo msk200m LT170LD8jl pvg4m.1.4jt/mNg081915530160

B00692.2015.180406-3

Tnh prss pch jl ry sdmyo msk 100mjldpn corblok3m LT120LD7LB9-1.4jt/m pmbyrn ng085103132573

B00692.2015.180407-3

Swh SHM cck u inves dkt MnmnShrto,psksms,SD.50m dr jl utmaLT893 LD16.250rb/m081915530160

B00692.2015.180408-3

Swh tp Aspal Ls1252 LD40 ada TukAir+Duren+Sengon SHM JakalKm14 H:450rb/NG T:085100633204

B01126.2015.180424-3

Djl Tnh Tepi Jln30x15m 300rb/mnego.H:PakTembong Rt06 JatenTrihrjo PandakBtl 087738187620

B01127.2015M180442-3

Tanah Jl Utama Babarsari LT1400SHMP,Tanah Jamal LT735mLD16 SHMP,Berbah 1HA SHMPHub:081328418657/081915506591

B00002.2015M180446-4

Djl Tanah DiBbrpa Lokasi Dkt StikesRingroad Brt Demakijo Nogotirto BsNego H:085643065152

B00165.2015.180472-3

Cpt dpt tnh sawah 2260m²SHMhanya Rp600rb/m²Jl.Jogya-SoloCeper Klaten serius,087739504299

B00002.2015M180484-3

Cpt mrh tnh pek ls785mLD12m SHMtp aspl bs papasan Plosokuning JakalKm9 h:ng 082323890998

B00002.2015M180491-3

SHMP Strategis bangunjiwo 2kmdr UIN Baru.L 3600m LD 50mjalan lebar 7m.Hub:0817765643

B00002.2015M180495-3

SHMP Tepi jl provinsi Sentolo-Wates.L 1445m LD 52m.1 km dariPasar Sentolo lama.0817765643

B00002.2015M180496-3

Dijual tnh 1387m² bersertifikatmilik sendiri lokasi Grabag MglHub:085729890464

B00002.2015M180519-3

SHMP 850m hrg nego 08783898-0086 blkg Stikes”Aisyiah”Jl RrdBrt Ds Jetis Tirtoadi Mlati Slm

B00002.2015M180522-3

Jual tnh L:2517 LD:17m SHMpinggir jln aspal 450rb/m negoMargokaton Seyegan Sleman0818117155/081259175758

B00002.2015M180530-4

Istw/stgs/tnh bns rmh Baciro/Lempygn pgr jl aspl 50m dr jlrysutomoLT297/10 SHM 4,7jt cck rmh/koseks,ktr,Gdg.087839427188/0816-4228992 an sdr bs KPR

B00002.2015M180550-5

Jual tanah L:1100M² SHM dr JlRaya Purworejo-Magelang 25m90jt nego Hub:082138930575

B00002.2015M180558-3

SHMP 465 m2 140jt, 100m2 hook60jt an pembeli, sedayu WatesKm 13. Hub 085643905857

B00692.2015.180614-3

152m 48jt lok jl.srandakan bantulkesltn 2km timur pasar gumulanpmlk 087738269848

B00692.2015.180618-3

Bth uang. pekarangan SHM L440m2, muka 11m. Hrg 1,4 jt.Banjar, kauman, tamanan. Bangun-tapan H: p.ahyan: 0877.3980.5655

B00692.2015.180622-4

dijual tanah jl raya magelangpurworejo lt+/-9000m2 hub sulton0274486282/081390609105

B00002.2015M180630-3

Dijual tanah SHM luas 89m² harga117jt lokasi Purwomartani. Hubungipemiliki HP 08122691584

B00812.2015.180642-3

SHM 166m² harga 178jt diDono-layan Jl.Palagan barat Rumah SakitPuri Husada 087838285903

B00812.2015.180644-3

Kebun salak berbuah 1139m²:460rb/m² muka 50m diTuri. 700m²:250rb/m² diTempel. 455m²: 260jtdiTuri. Hubungi: 087838285903

B00812.2015.180645-4

Dijual Tanah Pinggir Jalan LuasTanah:483m Hrg:2jt/m NegoHub:085729543484

B01126.2015.180671-3

BU pekarangan 570m2 komplekkav dosen UGM,jln aspal,mobilpapasan.Hubungi:087838540734

B00001.2015M180707-3

SHM,sndr,LT:140,LB:80,muka 12,Lok:hook diperum, aman& nyaman.H:425JT/Nego Hub:08122739912

B00002.2015M180736-3

Tnh hook SHM Pek LT:288M²,pggrJl Jongke H:4,8Jt/m Ng Pmlk lsgcck u/usaha H:085228607788

B00002.2015M180754-3

Tnh hook SHM Pek LT:220m²,pggr jl Mulungan Br H:4,3Jt/m NgPmlk lsg cck u/ush 085228607788

B00002.2015M180756-3

Istimewa jual tnh cck u/Perum/Gdng LT:540m² barat lap.JambidanBtl 945jt nego 082133690354

B00002.2015M180762-3

Dijual lahan luas 3486 mtr diSelopamioro Bantul,SHM a/nsendiri,200rb/mtr.Hub:0817468580

B00001.2015M180763-3

Jl rumah Srandakan LT200/LB60m95jt/tanah Disanden 2muka LT500LD13 95Jt H:087839577738 Mr

B00002.2015M180776-3

Jual tanah & bangunan.Jln X-urangKm12 Besi(dkt UII),Yogyakarta.Luas 221 SHM,dkat jln ry.Ccok u/kost hrg nego.0818489735

B00001.2015M180796-4

Tanah deket kmpus BSI,STIKES,UMY cocok utk kos2an, 176m hrg1,7jt/m nego.Gamping kidul.Tlpn087838348445/085726178400

B00001.2015M180801-4

Pekarangan SHM 363m LD17m1,6jt/m Purwomartani jl Cangkringankm3.087739664847/08121586177

B00001.2015M180811-3

Jl tnh pekarangan sertifikat,L 200m,diSorogenen Purwo Kalasan,kr27menit sampai bandara Adisucipto,2,1jt/m.08121586334

B00692.2015.180823-4

Jual Tanah SHM Luas 1320m2 Muka22m2 Jl.Kabupaten Hub:0858 79943431 / 0857 2965 4945.

B00165.2015.180881-3

Jual Shm5kapling:276m2 harga201jt276m2 harga 207jt,277m2 harga208jt220m2 harga 165jt,159m2 harga120jtJl.Godean Moyudan AspalH:081328240573 Pemilik

B00631.2015M180902-5

TANAH DISEWADiknt TnhKsgLt300m Ld14m 8jt/thtepi Jl.Besole RayaBarat GapKwarasan u/Ush.Hb:087856487569

B01127.2015M180447-3

Lahan bwt usaha L±330m Mk11mtrada bangunan 2kmr listrik sumurbekas usaha industri pasir semenlok:Jl Godean KM 6,5 Hub:08122792787

B00002.2015M180594-5

RUANG USAHAJUAL R.USAHA

Djl.cpt.pmlk langsung. 081542-612975.ruko 2lt.jl.ry Patukan 8 Sleman.Yk.LD 4,.p.14m.4KT. 1dpr.1km.LT.118m².LB.160m².SHM+IMB

B00002.2015M169605-4

Jl.Cpt.Pemilik.Lsg.081542612975.Ruko 1lt.Jl.Raya Bantulan.20. Slmn.Yk.LT:135m². LB:109m².LD:6m.P:22m.2KM.2KT.1dpur.SHM+IMB

B00002.2015M169608-4

Dijual 4Unit Ruko Baru Jl RingroadBarat Diapit Kampus UMY&BSILT:80/LB:93/LD:4,5 Hrg:975JtH:081229302931/081227831989

B00165.2015.176224-4

Dijual Ruko/Gedung Baru Wiro-saban Dkt Psr Telo&RS WirosabanLT:166/LB:183/LD:8 Hrg:2,35MH:0812 2930 2931/0812 2783 1989

B00165.2015.176225-4

R.ush 2lantai area toserba Bantulkota/L213m/LD13/4KM 4KT/SHMIMB/900jt nego 08175464300

B00002.2015M179556-3

Djl T4 ush cuci mbl&alat komplitsdh jln tinggal meneruskan.Jl.Gito gati Slmn 081804152999

B00812.2015.179682-3

Dijual toko gudang rumah 2lantailuas tanah 600m² jln raya Bugisanselatan 23 H:0818274011

B00001.2015M179972-3

Dijual ruko Jl Sparman67 dpnMualimin LT192 LB193 LD14 SSG+ IMB 800jt ng pmlk087838408420

B00002.2015M179980-3

Jual warung semi permanenSeturan Kledokan bekas warungmakan.Hub Yani 085741808487

B00002.2015M180090-3

Paket akhir tahun,hanya 1,1M2 unit ruko baru 2lt lokasistrategis di dekat Tugu.Minathubungi:087839017779

B00001.2015M180426-4

Jual ruko siap bangun hook JlKasongan pinggir Jl Tipe 80 LT105,cocok u/usaha,Bs KPR.Hub:082227373336 Tanpa perantara

B00002.2015M180581-4

Jual ruko LS74m² 2LT kmr3 JlImogiri barat dlm Ringroad 530jtNg 087839626722/085101555446

B00002.2015M180586-3

Hotel dijual pusat kota Yogya.Bintang 2s/d4,hrg 55 s/d 300Milyar Serius only 087843181652

B00002.2015M180626-3

Ruko Baru 3Lnt Jl.KusumanegaraTngah Kota u/Sgl Ush LT82 LB164SHM IMB Bs KPR 081227982266

B01126.2015.180669-3

Jual RU 95m² LD5,5m 2LT TimurStmik Akakom Janti Yk H:750jtNego 081326600743/082220349007

B00002.2015M180785-3

OPER KONTRAK RURM 120m²(12x10)Jl Kledokan lokpremium siap pakai view apartemen20jt/th msh6th 0818264616

B00002.2015M176844-3

Oper Kontrak Ruko Masih 9bln, Uk4x8, jln RingRoad Selatan PathokanMadukismo/087845725303

B00692.2015.180418-3

Oper kontrak barbershop, 3x8m,msh6 bln,isi lengkap 13,5jt,NgipikKotagede.Hub:087839404080

B00001.2015M180698-3

SEWA R.USAHADikont gdg+tempat tinggal u/usaha lingk kmps pinggir jln besarJl PGRI Sonosewu 0817267235

B00002.2015M180087-3

Dktrk t4 stgs u/ktr kuliner butik,Rajawali Demangan Baru bs per th0274561778/087838797709

B00002.2015M180344-3

Disewakan t usaha uk 8x10 4x8loks Babarsari cocok kuliner semipermn Hub 081325135857

B00002.2015M180350-3

Tmpt ush u/salon wnt/klinikkcntkan fas lkp,pgr jl ry 7jt/2bl,hrini 15jt/5bl.085329191557

B00692.2015.180413-3

Dikontr ruko 2lt 4,3x12 MonjaliSlkn Mataram fas lkp ktd kmd ng081361781336/081534681383

B00002.2015M180563-3

Dikontr toko baru uk3x6m kamarmandi dlm 1300W lks dpn Casa-grande Rrd utr 6jt 087775776999

B00002.2015M180564-3

Ruko(wrn mrhbata)2Lt,3Kt, 2Km,dpr,2200W,tlp.Lt400,truk msk,Jl.BtlKm5,5(Slt Jmbtn Winongosblm SDslt tikungn)087877429002

B00385.2015M180602-4

Dikontrakan RU 4X13m+KM strgsNgipak Karangmojo GN Kidul cckutk ush/ktr H:081578703717 TP

B00002.2015M180734-3

Dikontrakkan tmpt usha jl.raya TajemMgw/dpn UNRIYO LT 200m,fulbang.Fas:Listrik 2200, 3km. Hrgsewa nego.Hub:081327527058

B00001.2015M180813-4

Disewakan cck utk Usaha,disamping Amplaz,Jl.Adisucipto Km6 LT 140m2.Srtgs H:081325229550

B00385.2015M180906-3

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 5

Page 6: Tribunjogja 06-12-2015
Page 7: Tribunjogja 06-12-2015

JAKARTA ‑ Pelaksana tugas (Plt) pimpinan KPK, Johan Budi SP untuk kali kedua akan mengikuti uji kelayakan dan kepatutan atau fit and propert test seleksi calon pimpinan KPK di Komisi III DPR RI. Johan pasrah terhadap apapun keputusan Komisi III nantinya. Ia tak trauma atas kejadian itu.

Bagi Johan, hidup itu sebuah perjalanan panjang yang penuh onak dan duri sehingga dirinya harus antisipasi atau hati‑hati sedini mungkin. “Ngapain trauma. Kan hidup ini penuh onak dan duri,” kata Johan kepada Tribunnews.com, Sabtu (5/12). .

Bagi Johan, sejak memutuskan mengikuti seleksi calon pimpinan KPK periode 2015‑2019, ia sudah siap dengan hasil apapun, termasuk kembali ditolak Komisi III untuk kali kedua.

Dalam ujian di Komisi III, Johan menyusun makalah dengan tema Penyitaan Aset. Dalam makalah yang dipandu delapan pertanyaan rujukan dari DPR itu, Johan mema‑parkan tentang arah lembaga KPK mendatang.

“Saya sampaikan di makalah, bahwa pemberantasan korupsi ha‑rus punya tujuan. Selain timbulkan efek penjeraan, juga harus memberi‑kan pengembalian keuangan negara sebesar‑besarnya, juga harus ada tata kelolaan pemerintahan yang baik sehingga korupsi bisa dicegah,” kata Johan.

Menurutnya, pencegahan dan penindakan korupsi harus simul‑tan dengan kecepatan yang sama dan bersinergi dengan lembaga penegak hukum. “Tidak boleh mengedepankan penindakan, tidak boleh mengedepankan pencegahan.

Pencegahan dan penindakan harus sinergi, jangan penindakan kemana, pencegahan kemana,” sambungnya.

Ada sembilan calon pimpinan KPK yang mengikuti uji makalah dari Komisi III. Seorang calon yang telah mengikuti uji fit and propert test sebelum‑nya, Busyro Muqoddas, tak mengikuti tes dari pihak Komisi III itu.

Calon pimpinan KPK lainnya yakni Irjen (Pol) Basaria Panjaitan mengaku tidak kesulitan dalam membuat makalah. “Kesulitan sih enggak, mengetiknya yang ku‑rang cepat. Ada 10 halaman,” jelas Basaria.

Pertanyaan rujukan dari Komisi III DPR ke Basariah terkait hukuman yang menimbulkan efek jera. Kemu‑dian apakah hukuman bebas diperlu‑kan untuk terpidana korusi. “Apakah pencegahan menjadi sesuatu yang utama di KPK,” imbuh Basaria.

Menurut Basariah, bidang penin‑dakan KPK perlu dipertegas. Tetapi, harus juga diimbangi dengan fungsi pencegahan. “Prinsip hukum kita seperti itu,” kata Basaria.

Selain itu, ia mengakui adanya pertanyaan mengenai sinergi antara kepolisian, kejaksaan dan KPK. Ia menilai hal itu mutlak dilakukan sesuai dengan Undang‑undang

KPK. “Harus menjadi satu kesatuan yang saling mendukung. Kalau KPK punya kewenangan khusus ketim‑bang polisi dan jaksa harus seperti itu,” imbuhnya.

Tak ada lobi Rencananya Komisi III akan

melakukan fit and proper test kepada 10 calon pimpinan KPK pada 14‑16 Desember 2015. Johan Budi menda‑patkan jatah pada 14 Desember 2014 pukul 15.00 WIB.

Johan meyakinkan, tidak ada lobi‑lobi politik dan akan profesi‑onal agar bisa lulus dalam fit and proper test kali ini. “Persiapan saya tidur yang cukup dan berdoa kepa‑da Allah SWT agar diberikan jalan yang terbaik,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua Komisi III Aziz Syamsudin mengatakan, Komisi III akan mempelajari maka‑lah sembilan calon pimpinan KPK selama tiga hari untuk selanjutnya dibawa dalam rapat pleno.

Pada saat bersamaan, Komisi bidang Hukum tersebut juga mem‑plenokan satu calon pimpinan KPK, Busyro Muqoddas yang tidak mengi‑kuti tes pembuatan makalah tersebut. “(Soal Busyro Muqoddas) tunggu hasil pleno dulu,” kata politisi Partai Golkar itu. (tribunnews/coz)

7tribun bufferMINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

Sambungan Hal 1Surat Sudirman

Sambungan Hal 1Bahas Medsos

Sambungan Hal 1Sofi Gemetar

Sambungan Hal 1Polisi Ringkus

Sambungan Hal 1Istilah Papa

Sambungan Hal 1Kenang Hal

PEMIMPIN UMUM: PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: MANAJER PRODUKSI: MANAJER LIPUTAN: STAF REDAKSI:

REPORTER:

PEWARTAFOTO: SLEMAN: , GUNUNGKIDUL: KULONPROGO:

BANTUL: MAGELANG: KLATEN: TATA WAJAH & GRAFIS:

IT: SEKRETARIAT REDAKSI: BIRO JAKARTA:

(Kepala) (Wakil)

PENERBIT: KOMISARIS UTAMA: DIREKTUR: GM BISNIS: WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN: MANAJER IKLAN: MANAJER KEUANGAN: MANAJER

PSDM/UMUM: MANAJER SIRKULASI: MANAJER PERCETAKAN: ALAMAT REDAKSI/BISNIS: TELEPON dan FAKS: EMAIL: WEBSITE:

ALAMAT PERCETAKAN: REKENING: TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: DISPLAY BW:

DISPLAYFC: IKLANKOLOM: IKLANKELUARGA: IKLANBARIS: ISIDILUARTANGGUNGJAWABPERCETAKAN

Herman Darmo Setya Krisna Sumargo Ibnu Taufik Juwariyanto Sulistiono Herman Darmo, SetyaKrisna Sumargo, Ibnu Taufik Juwariyanto, Junianto Setyadi, Baskoro Muncar, Sulistiono, Agus Wahyu Triwibowo, IwanAl Khasni, Joko Widiyarso, IwanApriansyah Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan, Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar

Obed Doni Ardianto, Gaya Lutfiyanti, Susilo Wahid Nugroho, Yudha Kristiawan, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Rento Ari Nugroho, Dwi Nourma Handito, Pristiqa Ayun Wirastami, Singgih Wahyu Nugraha,MuchamadFatoni,MNurHuda,HamimThohari BramastyoAdhy,HasanSakri Ghozali, HendraKrisdianto AnggaPurnama SantoAri Handoko Hari Susmayanti YosephHaryWibowo Siti Ariyanti Agung Ismiyanto, Padhang Pranoto SuluhPrasetyo Aji Pamungkas, Nugroho Saputro, Afifudin, Lendra Erdiansyah, Bayu Rusbianto, MuhammadFauziarakhman, Tutus Fajar Mahargiyanto, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo, Fembri Nugroho Bernadette HarminingrumAprilia Dewi Jalan PalmerahSelatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360: Febby Mahendra Putra , DomuaraAmbarita , Agung Budi Santosa, Johnson Simanjuntak, Choirul Arifin, FX Ismanto, Rahmat Hidayat, Antonius

Bramantoro,Yulis Sulistyawan,HendraGunawan, BianHarnansa, Sugiarto, HasanudinAco, Budi Prasetyo,Murjani, Yoni IskandarPT Media Tribun Yogya Herman Darmo Sentrijanto Agus Nugroho Rosa Dharmasari Shinta Indahayati Indah Wulansari

Maharani K Negara Edi Utama Supriyono Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, (0274) 564061, [email protected], Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, Rp. 100.000/mmk, Rp.22.500/mmk, Rp.40.000/mmk, Rp. 10.000/mmk, Rp. 10.000/mmk, Rp. 5.500/mmk.

sal Studio di Singapura yang kala itu baru saja di buka.

“Salah satu hal gilanya pernah cabut dari sekolah, ke Singapura pergi‑pulang, dan kita ke Universal Studio yang baru buka waktu itu. Fun ba‑nget. Tapi jangan dicontoh,” ucap Pevita, saat ditemui dalam acara Garnier Sakura Garden Festival, di kawasan Kasablanka, Jakarta Selatan, Sabtu (5/12).

Pemain film ‘Tenggelam‑nya Kapal Van Der Wijck ini

mengatakan, pada saat kabur ke Singapura, dirinya pergi bersama dengan sahabat perempuan. “Aku kebanyak‑an sahabat cewek. Sahabat aku rata‑rata dari SD. Grow up together. Melewati banyak hal brsama‑sama itu build karakter kami juga. People change, sahabat yang tarik kita kalau di luar batas,” kata‑nya menegaskan.

Dia pun memiliki makna tersendiri soal sahabat. Me‑nurut Pevita, sahabat terbaik

selalu berusaha meluangkan waktu untuk bisa bertemu dan berbagi cerita satu sama lain.

“Sahabat aku ada di luar Jakarta. Jam berapa pun, kapan pun, ‘hey I’m here if you wanna share everything, just let me know’. Salah satu sahabat saya pernah bilang, ‘persahabatan bukan soal jarak, tapi kalau dalam hati, jaraknya akan nyampe satu menit dan nggak jauh,” kata‑nya. (tribunnews.com)

Tapi (harus dilakukan) un‑tuk kepentingan yang lebih besar dan memberikan ke‑pastian,” ungkap Kardaya.

Melihat isi surat terse‑but, menurutnya, pemerin‑tah Indonesia telah mem‑berikan jaminan kepastian perpanjangan operasi PTFI. Hal tersebut tertulis jelas pada bunyi poin keempat surat Sudirman Said kepada Jim Moffet.

“Pemerintah Indonesia juga berkomitmen untuk memastikan keberlanjutan investasi asing di Indonesia, namun karena perlunya penyesuaian peraturan yang berlaku di Indonesia maka persetujuan perpan‑jangan kontrak PTFI akan diberikan segera setelah hasil penataan peraturan dan perundangan di bi‑dang mineral dan batubara diimplementasikan,” kutip

Kardaya membacakan isi poin keempat.

Pemerintah terbelenggu KETUA Komisi VII DPR

RI, Kardaya Warnika menu‑turkan, adanya kata‑kata “akan diberikan segera” da‑lam poin keempat surat itu menimbulkan konsekwensi yang mengikat pemerintah Indonesia. “Karena ada janji begini, supaya ini tidak membelenggu pemerintah, kami mengusulkan agar surat ini dicabut. Supaya clear,” tegas Kardaya.

Menurut Kardaya, baru kali ini ada pejabat setingkat menteri yang menyurati pe‑milik perusahaan tambang. Biasanya, menteri sektor terkait hanya menyurati pengurus perusahaan tam‑bang atau dalam hal ini Maroef Sjamsoedin sebagai Presiden Direktur PTFI.

Kardaya mengatakan,

surat dari Sudirman terse‑but membuat keruh kea‑daan, lantaran dapat diin‑terpretasikan sebagai izin dari pemerintah Indonesia untuk PTFI terus beroperasi di Indonesia. Padahal, me‑nurut aturannya keputusan perpanjangan operasi tam‑bang baru bisa diberikan dua tahun sebelum kontrak berakhir.

Pengamat Komunikasi Politik, Hendri Satrio yakin, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Sumber Daya Rizal Ramli mengeta‑hui dalang di balik kisruh PT Freeport. Keyakinan Hendri didasarkan pada pernya‑taan‑pernyataan yang di‑sampaikan Rizal mengenai kisruh dugaan pencatutan nama Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla untuk memiliki saham PT Freeport.

“Dia ungkapkan semua kekayaan emas di Papua begitu besar. Kalau diambil alih (Pemerintah) dollar bisa menjadi dua ribu ru‑piah. Dia sebut ini perang antargeng. Saya rasa Pak RR tahu,” kata Hendri.

Hendri mendesak agar Presiden Jokowi segera menyelesaikan kasus ter‑sebut agar menghilangkan kegaduhan di Pemerintah. Kata Hendri, pihak yang di‑untungkan dari perseteruan antara eksekutif dan legisla‑tif adalah PT Freeport.

“Sekarang yang tertawa keras adalah Freepot karena bisa mengadu domba legis‑lati dan eksekutif. Presiden Jokowi bisa jadi tercatat da‑lam sejarah sebagai presiden tereport. Satu tahun (peme‑rintahan) gaduh dan satu tahun plus juga repot,” tukas Hendri. (tribun/eri/nic)

dan medsos untuk dipakai mengabarkan segala sesu‑atu di sana. Baik bencana, fenomena alam, kebudaya‑an hingga keindahan alam yang dapat menjadi potensi wisata.

Kasubag Tata Usaha TNGM, Tri Atmojo, me‑nyampaikan apresiasinya terhadap kegiatan Sekolah Jurnalistik ini. Dia berharap acara ini akan memberikan banyak manfaat bagi warga masyarakat setempat khu‑susnya, dan masyarakat lain pada umumnya.

“Menjadi penting ba‑gaimana masyarakat juga bisa memberikan informasi yang up to date tentang kegi‑atan dan aktivitas yang ada di Merapi, karena berguna untuk kelestarian dan kese‑lamatan bagi yang lain ke‑tika beraktivitas,” ujarnya, saat menghadiri Sekolah Jurnalistik.

Adapun selain diikuti oleh anak‑anak Komunitas Kancing, Sekolah Jurna‑listik ini juga diikuti para pemuda dari desa di lereng

Gunung Merapi di wilayah Klaten, yaitu Desa Tegal Mulyo dan Desa Sidorejo, sejumlah relawan serta mahasiswa.

Editor Tribun Jogja On-line, Obed Doni, membagi‑kan ilmunya tentang dunia penulisan dan penting serta menariknya dunia media sosial saat ini. Dia mengga‑risbawahi agar para peserta Sekolah Jurnalistik memba‑gikan informasi yang me‑nyeluruh dan dapat diper‑tanggungjawabkan, yang harus memenuhi unsur 5W 1H yaitu What, Where, When, Who, Why dan How.

Sedangkan junalis Tri-bun Jogja, Santo Ari, dalam pemaparannya tentang fotografi jurnalistik menje‑laskan pentingnya sebuah foto dalam rangkaian berita. Menurutnya, foto adalah etalase dari sebuah berita sehingga keberadaan foto yang kurang menarik akan membuat orang enggan membaca. Tak beda dari orang yang enggan masuk toko ketika etalasenya tidak

menarik.Apalagi, katanya, foto

yang tersebar di medsos tidak lagi bisa diremehkan efeknya. Santo mencon‑tohkan peristiwa rusaknya kebun bunga bunga lily atau Amarylis di Dusun Ngasemayu, Desa Salam, Kecamatan Patuk, Kabu‑paten Gunungkidul, DIY, yang belum lama ini meng‑hebohkan.

Pria yang pernah me‑nempuh studi fotografi di ISI Yogyakarta tersebut juga menceritakan pengalam‑annya dalam mengambil gambar selama dia bekerja sebagai wartawan di Tribun Jogja. Saat ini, Santo bertu‑gas di wilayah Kabupaten Sleman, DIY.

Setelah penyampaian materi oleh Obed Doni dan Santo, para peserta kemudi‑an diajak mempraktikkan langsung pelajaran foto‑grafi yang mereka dapat, dengan berburu foto di Desa Girpasang, Kemalang. Girpasang merupakan desa unik, yang seolah terisolasi

dari desa‑desa lain, karena satu‑satunya akses dari dan ke desa terdekat adalah me‑lewati jurang sungai purba Merapi.

Seorang anggota Ko‑munitas Kancing, Sulistyo, berkomentar, bahwa acara ini sangat bermanfaat ka‑rena menambah ilmunya tentang dunia fotografi dalam mengambil foto dan menulis. “Kita jadi lebih mengenal cara mengambil gambar, supaya nantinya orang luar bisa mengetahui keindahan dan keindahan alam kita,” ujarnya.

Sedangkan anggota relawan Lintas Merapi, Jack, berharap agar melalui Sekolah Jurnalistik yang melibatkan tiga desa di Klaten di lereng Merapi itu anak‑anak pesertanya nanti bisa menggali potensi Taman Nasional Gunung Merapi, untuk kemudian memanfaatkan hutan ter‑sebut tanpa merusaknya. Caranya, dengan meng‑gunakan foto dan tulisan. (khaerur reza)

warna gelap. Pria itu men‑cari ponsel pintar Samsung Galaxy Note 3, yang har‑ganya lebih dari Rp 9 juta. Dengan harga itu, si pem‑beli berhak mendapatkan keyboard cover dan sebuah power bank.

Akhirnya pria itu me‑nyepakati harga dan lang‑sung membayar tunai. Sesu‑ai prosedur, si pembeli harus difoto lebih dulu untuk dokumentasi toko.

Masalah muncul ketika si pembeli meminta hadiah keyboard cover dan power bank. Sofi mengatakan, ke‑dua hadiah itu belum bisa diberikan saat itu juga kare‑na stoknya sedang habis dan harus dipesan lebih dulu.

Sofi pun minta pembeli memberikan nomor tele‑ponnya dan berjanji akan memberitahu begitu hadi‑ahnya sudah tersedia.

Bukannya memenuhi permintaan Sofi, Pria itu malah marah dan langsung mengeluarkan senjata mirip pistol dari pinggang. Senjata ini ditodongkan ke dahi Sofi sambil mengatakan, “Kamu belum tahu siapa saya.”

Pria yang belakangan di‑ketahui sebagai Eko Harijadi Budianto, General Manager Pelindo III Tanjung Perak ini

tidak hanya menodongkan senjata ke Sofi. Eko juga mendorong kepala korban menggunakan tangan ko‑song. Setelah itu Eko me‑ninggalkan lokasi.

Menurut rekan korban, pria itu membatalkan pem‑belian ponsel dan langsung meninggalkan counter se‑telah mendorong kepala Sofi. “Dia masih sempat mengambil semua uangnya sebelum meninggalkan co‑unter,” kata Lir.

Periksa tersangka Kanit Reskrim Polsek

Wonocolo, AKP Arif Su‑harto mengungkapkan, pihaknya sudah menerima informasi itu. Sekarang penyidik masih minta ke‑terangan kepada saksi, termasuk Sofi.

“Kasusnya masih lidik. Kami masih menelusuri identitas pelaku,” kata Arif.

Berdasarkan foto yang diambil setelah deal harga itu kemudian diketahui bah‑wa pria penodong kepala Sofi itu adalah Eko Harijadi (EH), Dirut PT Pelindo III Cabang Tanjung Perak.

Sambil memeriksa para saksi, Unit Reskrim juga me‑lacak keberadaan Eko. Ber‑embus kabar pelaku berada di sekitar Tenggilis Mejoyo.

Tapi petugas tidak langsung mempercayai informasi itu.

Berdasar penelusuran petugas, pelaku diketa‑hui domisili di Jalan Ikan Duyung. Tim langsung menyebar untuk mengejar EH. Sebagaian anggota tim berangkat ke kantor Pelindo 3 di kawasan Pelabuhan Tanjung Perak.

Kasatreskrim Polresta‑bes Surabaya, AKBP Takdir Mattanete mengungkapkan pihaknya telah menangkap Eko di kantor Pelindo III Cabang Tanjung Perak Su‑rabaya. Petugas juga sudah menyita senjata yang diduga sempat digunakan untuk menodong Sofi. “Dia meng‑aku baru saja dari Marina Plaza,” kata Takdir.

Setelah dipastikan EH adalah orang yang diburu, petugas langsung memba‑wanya ke Mapolrestabes. Sampai sekarang Eko masih menjalani pemeriksaan di Mapolrestabes Surabaya. Hingga berita ini diturun‑kan, Eko masih menjalani pemeriksaan di ruang Unit Resmob Polrestabes Sura‑baya. Pantauan Surya di lo‑kasi, Eko tidak sendirian di ruang penyidik. Beberapa teman korban juga berada di ruang penyidik. (jay/ovi)

Pelabuhan Tanjung Perak. Pi‑haknya masih memeriksa senja‑ta yang digunakan pelaku untuk mengancam korban. Berdasar keterangan pelaku, senjata itu bukan pistol, tapi air gun. Takdir mengaku belum mengetahui dari mana Eko mendapat air gun itu, Eko pun belum mengungkap asal usul air gun itu.

Saat ditanya jabatan Eko di Pelindo 3, Takdir menjawab diplomatis. Dia mengakui Eko bekerja di Pelindo 3. Tapi pihak‑nya harus menunggu pemerik‑

saan selesai untuk memastikan jabatannya.

“Kami masih minta kete‑rangan pelaku dan saksi,” tam‑bahnya.

Sementara itu, Kepala Hu‑mas PT Pelabuhan Indonesia III (Persero), Edi Priyanto men‑jelaskan, belum mengetahui de‑tail kejadian ataupun mendapat laporan kepastian terkait insiden penodongan air gun itu.

Terkait foto yang telah di‑konfirmasi, dirinya membenar‑kan bahwa foto itu merupakan

foto GM Pelindo III Tanjung Perak. “Dari fotonya memang iya, tapi karena itu di luar jam kantor dan sedang melakukan urusan pribadi. Maka kami me‑nyerahkan sepenuhnya pada pihak berwajib,” tuturnya.

Sementara itu tentang sen‑jata yang dibawa dalam insiden ini. Edi mengatakan tidak me‑ngetahui prosedur teknisnya. “Belum bisa memastikan saat ini, yang lebih tahu bagian wi‑layah Tanjung Perak,” ujarnya. (jay/ovi)

semua perjanjian yang ada. Dan, adanya Pak Erry (man‑tan ketua KPK) sungguh mengecewakan, seharusnya mengawal agar tetap lurus, justru sebagai oversight co-mitte, justru meluruskan apa yang sudah bengkok,” ujar anggota komisi III DPR RI.

Istilah baru muncul da‑lam rapat Pansus Pelindo II. Istilah ‘papa mama jual pelabuhan’ menyemarak‑kan sidang Pansus Pelindo di DPR yang digelar Jum‑at(4/12) hingga jelang Sabtu dini hari.

“Ada surat‑menyurat dengan Pelindo II dan Hutc‑hinson untuk menyukseskan program Jokowi dan penam‑bahan uang muka sebesar US$15 juta yang diklaim Lino (Direktur Utama Pelindo II, Richard Joost Lino) berdasar‑kan arahan Menteri BUMN,” kata Masinton.

Dalam penjelasannya di depan anggota Pansus Pelindo II, Direktur Utama PT Pelindo II RJLino meng‑ungkap, pihaknya memiliki 51 persen saham PT Pelindo II terhitung sejak 7 Juni 2015. Dengan demikian saham

Hutchison Port Holding tinggal sebesar 48,9 persen. Sehingga, kata Lino, tidak perlu lagi ada yang diper‑masalahkan.

“Secara de facto sudah sah, Pelindo II pegang saham 51 persen sekarang. Jadi tidak ada yang dirugikan. Duit‑nya sudah dibayar kok oleh mereka, sudah ada di tangan kita, tinggal masukkan saja ke BKPM,” ujarnya.

Lino menjelaskan empat persetujuan antara Pelindo dan HPH sudah berjalan sebagaimana peraturan Internasional yang sudah disepakati. Dia juga meng‑ungkapkan HPH telah mem‑bayar sewa per tiga bulan di muka.

“Baru efektif itu tanggal 6 Juli dengan HPH itu dengan demikian tinggal proses lokalnya saja. Sehingga saya ingin Dirut dari orang saya masuk dulu. Saat tanggal 7 Juli kami ingin angkat dulu tapi akte tidak bisa diubah karena BKPM belum teken,” jelasnya.

Sudah dua kali RJ Lino menghadiri panggilan Pan‑sus Pelindo II. Ia mengaku

kecewa dengan Pansus lan‑taran tidak diberi kesem‑patan untuk berbicara dan menjelaskan. Malahan, yang terjadi adalah pembicaraan‑nya kerap kali dipotong oleh anggota Pansus.

“Saya ingin menyampai‑kan kekecewaan saya terus terang. Menurut saya pan‑sus ini tidak fair. Kita tidak bisa bicara, kita tidak bisa komentar. Bicara sedikit di potong‑potong,” kata Lino.

Menteri BUMN Rini Soe‑marno enggan berkomentar di depan anggota Pansus Lapindo saat ditanyakan ada dugaan pelanggaran yang dilakukan oleh RJ Lino ter‑kait perpanjangan kerjasama sama pengelolaan Terminal Peti Kemas Jakarta (JICT). Perpanjangan tersebut, be‑lum mendapat izin konsesi dari pemerintah seperti di‑syaratkan undang‑undang (UU).

“Soal melanggar UU atau tidak, harus dinyatakan hu‑kum,” papar Rini sekaligus menjawab pertanyaan ang‑gota Pansus Pelindo II dari Fraksi PAN, Nasril Bahar. (tribun/rio/kcm)

Johan Budi Mengaku Pasrah l DPR Segera Gelar Fit & Propertest Capim KPK

Saya sampaikan di makalah, bahwa pemberantasan korupsi harus punya tujuan. Selain timbulkan efek penjeraan, juga harus memberikan pengembalian

keuangan negara sebesar‑besarnya, juga harus ada tata kelolaan pemerintahan yang baik sehingga korupsi

bisa dicegah

JOHAN BUDI SP Pelaksana tugas Pimpinan KPK

Page 8: Tribunjogja 06-12-2015
Page 9: Tribunjogja 06-12-2015

ribun Jogjas m a r t

HALAMAN 9MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

Ingin Selalu BerbagiBERBAGI kepada sesama adalah hal besar yang ingin terus dilakukan dara pemilik nama Eirene Shinta Valevi ini. Eirene begitu ia akrab disapa, percaya bahwa dengan berbagi di bidang apapun kepada siapapun akan membawa kebaikan pada dirinya kelak, entah kapan dan di manapun dirinya berada.

Tak heran bila sejak duduk dibangku SMA, Eirene bercita-cita sebagai pekerja sosial. Dara yang la-hir dan menghabiskan masa remajanya di Sumatera Barat, keturunan Nias, bermarga Zamili ini pun sejak hijrah ke Yogya-karta untuk menuntut ilmu di perguruan tinggi langsung aktif berorganisasi.

Salah satu pen-gurus dan volunteer aktif komunitas sosial di kota gudeg ini pun sempat di-percaya menjadi Gubernur BEM

Fakultas Kesehatan Ma-syarakat (FKM) Universitas Ahmad Dahlan.

Selain itu, semasa kuliah dia juga dipercaya mengu-rus bagian advokasi dan pengabdian masyarakat wilayah III Jawa Bali, Ikatan Senat Mahasiswa Kesehatan Masyarakat Indonesia (ISMKMI) tahun

2010 silam.Sekarang, usai lulus ku-

liah, ia pun dipercaya men-jadi General Manager di CAMP Foundation, sema-cam NGO yang bergerak di dunia pendidikan yang berpusat di Yogyakarta.

“Cita-citaku dari dulu memang ingin menjadi so-cial worker di sebuah NGO.

Tak disangka akhirnya bisa terwujud. Ini

memang pas-sionku, jadi

aku san-gat

menikmati pekerjaan ini,” ungkap Eirene usai pemotretan untuk artikel ini, Rabu (2/12).

Lanjut Eirene, sebe-lum ia bergabung dengan CAMP Foundation, ia sempat menjadi caregiver untuk penderita bipolar dan juga menjadi lay counselor di Act and Feel untuk pasien depresi di Indonesia. Di dua organisasi tersebut, Eirene bertugas mendampingi penderita bipolar dan pasien depresi secara online.

“Mereka butuh curhat, butuh didengarkan. Kend-alanya banyak dari mereka yang tak di dukung oleh lingkungan sekitar, padahal ini penting bagi mereka,” ujar Eirene.

Penyuka warna hitam dan putih ini menunjuk-kan keseriusannya berbagi terhadap sesama. Sebagai syarat kelulusan sarjana,

Eirene membuat tugas akhir dengan tema Ke-

cemasan dan Dukun-

gan Keluarga Pada Pasien Torch (tokso plasma).

Istimewanya, penelitian Eirene yang berdasarkan pengalaman pribadi ini masuk dalam International Journal of Public Health Science (IJPHS) tahun 2014 lalu. Ya, alasan Eirene mengambil tema besar pasien yang terinfeksi tokso plasma lantaran ia sendiri pernah mengala-minya.

Menurut alumnus jurusan epidemiologi dan penyakit tropik, Fakultas Kesehatan Masyarakat UAD ini, awalnya ia tak mem-pedulikan kondisi fi siknya yang kerap pingsan tiba-ti-ba. Menurut dokter kala itu, ia didiagnosa menderita penyakit tifus.

“Gejala yang aku alami sendiri memang hampir mirip penyakit tifus. Mual, pusing, sampai vertigo ter-us pingsan. Awalnya aku mengira karena aktif terus padat beraktivitas jadi kecapekan, aku anggap

biasa saja. Ternyata setelah CT Scan, baru ketahuan aku terinfeksi virus tokso plasma, dari situlah aku pengin berbagi pengala-man, lalu aku angkat jadi tugas akhirku,” kenang Eirene.

Lanjut Eirene, ternyata virus tokso yang selama ini ia yakini hanya menyebar lewat kucing, bisa juga menyebar melalui makanan yang tak higienis. Virus ini bila tak tertangani dengan baik bisa menyerang saraf otak, bila sudah parah, bisa menyebabkan kelumpu-han, kebutaan dan bahkan kematian.

“Kenapa aku pilih tema Kecemasan dan Dukungan Keluarga Pada Pasien, karena aku yakin, bukan hanya fi sik saja yang pent-ing untuk pencegahan suatu penyakit, tapi peran kesehatan psikis sangat besar, terutama dukungan keluarga dan lingkungan,” imbuh Eirene. (yudha kristiawan)

Masa Kecil di PedalamanANAK pertama dari enam bersaudara ini rupa-

nya dibesarkan oleh pasangan yang bekerja di bidang kesehatan. Sang Ayah adalah seorang perawat sementara sang Ibu adalah seorang Bidan.

Eirene bercerita, ketika kecil ia sempat merasakan perjuangan orang tuanya

bertugas di wilayah Pagadis, Agam, Sumatera Barat. Kala itu, ia kerap

dititipkan pada tetangga ke-tika sang Ayah dan Ibunya harus mendatangi warga yang membutuhkan perto-longan.

“Seingatku, dulu memang tenaga kesehatan sangat terba-

tas. Ditambah, kondisi alam yang jauh dari fasilitas publik,

aksesnya juga sulit dijangkau, jadi ayah sama ibu harus jalan

kaki belasan kilometer,” kenang Eirene.

Senyuman Eirene langsung muncul ketika mengingat kembali hidup di daerah Agam. Lantaran letak geografi di antara perbukitan tinggi, ketika mandi, ia harus bangun pagi-pagi, sekitar jam 4. Air pematang sawah adalah air yang digunakan untuk mandi. Bila mandi dilakukan setelah jam para petani melakukan aktivitas di sawah, ham-pir dipastikan, air pematang akan keruh.

“Kalau pagi, sebelum para petani ke sawah, airnya jernih, meskipun air mengalir di pema-tang. Asik ya kalu ingat zaman

itu,” kenang dara kelahiran Pariaman, 6 Maret 1989 ini sem-

bari tersenyum. (yud)

BIOFILENama : Eirene Shinta ValeviLahir : Pariaman, 6 Maret 1989Profesi : Pekerja SosialPendidikan : Sarjana Kesehatan

MasyarakatHobi : Membaca

F

OTO

-FO

TO: H

EN

DR

A K

RIS

DIA

NTO

Page 10: Tribunjogja 06-12-2015

HALAMAN 10MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

SENJA memang selalu menawarkan pemandangan yang

elok dan menakjubkan. Pantas bila banyak orang “berburu” panorama alam menjelang matahari tenggelam ini. Banyak tempat ciamik di negeri ini yang cocok untuk menikmati senja.

Salah satu tempat yang belakangan ramai dikunjungi pelancong untuk menikmati sen-ja adalah Kebun Buah Mangunan yang ada di Kabupaten Bantul, Yogya-karta. Belum lama ini, re-daksi Travel Guide Tribun Jogja “berburu” senja di kawasan agro wisata yang memiliki luas kurang lebih 23 hektare ini.

Jam menunjukkan pukul 17.00 wib saat kami tiba di spot paling atas yang disediakan oleh pe-ngelola. Bersyukur cuaca sore itu cerah, mendung tak terlihat meski sebe-narnya sudah mema-

suki awal musim penghujan.

Ini-lah saat yang pas me-

nikmati senja.Puluhan pengun-

jung yang didominasi muda-mudi tampak asik bercengkerama sembari berselfi e-ria. Beberapa di antaranya memilih duduk di gazebo dan rumah pohon sambil menikmati jajanan yang dapat dibeli di warung-warung yang ada di sekitar lokasi.

Sejauh mata meman-dang ke arah barat, nam-pak matahari sudah mulai meredup dan memperli-hatkan warna jingga yang mempesona. Saat inilah yang ditunggu-tunggu oleh mereka para “pem-buru” senja. Beberapa pelancong yang tadinya hanya duduk-duduk, beramai-ramai mengaba-dikan momen tersebut.

Salah satunya Andria-ni, datang bersama keluar-ga, pelancong asal Ciamis yang sudah lama menetap di Yogyakarta ini senga-ja menyempatkan diri datang ke Kebun Buah Mangunan untuk melihat indahnya saat-saat mata-hari tenggelam atau beken disebut sunset ini.

“Sejak dulu aku me-mang suka berburu sunset atau menikmati panorama senja. Kebetulan yang di sini malah belum pernah, baru pertamakali ini. Tadi sebenarnya spontan sih, begitu lihat cuaca cerah langsung saja meluncur ke sini, beruntung sampai sini pas ngga ada awan,

jadi bisa melihat utuh matahari pas tenggelam,” ungkap Ibu satu anak ini pada Tribun Jogja.

Menurut pengalaman Andriani, “berburu” senja memang selalu menyisa-kan kenangan tersendiri. Momen matahari teng-gelam yang pas untuk dinikmati dan diabadikan berlangsung singkat, ha-nya beberapa menit saja. Pernah juga ia tak ber-untung, lantaran, sesaat sebelum matahari ber-warna jingga dan terlihat bulat seperti telur mata sapi, mendung menutupi cakrawala.

Bagi Andriani, spot menikmati sunset atau senja di kebun buah mangunan memiliki daya tarik tersendiri. Memiliki

kontur perbukitan dengan ketinggian rata-rata seki-tar 200 meter diatas per-mukaan laut, pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan perbukitan yang cukup indah ditam-bah kelokan jalur sungai Oyo yang memanjang memberikan landscape yang sempurna.

Pemandangan daerah pesisir pantai Selatan seperti Pantai Pa-

rang-tritis bisa di-nik-mati

dari kawasan kebun buah mangunan ini. Bila ber-untung, pengunjung juga akan bertemu dengan salah satu penghuninya, ya segerombolan monyet liar. Sayangnya, sore itu, tak satupun monyet terli-hat batang hidungnya.

Kebun Buah Ma-ngunan yang terletak di Mangunan, Kecamatan

Dlingo, Bantul ini bisa ditempuh menggu-

nakan jalan darat kurang lebih sekitar 15 Km ke arah teng-gara dari Kota Bantul atau

sekitar 35 Km dari kota Yogyakarta. (yud)

Menikmati Senja di Mangunan

BAGI pemburu matahari terbit atau sunrise, bisa datang ke sini lebih pagi. Sekitar jam 4 pagi, pengelola sudah mengizinkan pengunjung masuk. Jalan menuju spot paling tinggi dari kantong parkir pertama memang terjal dan masih dalam tahap pe-ngembangan. Disarankan bagi para pengunjung yang menggunakan kendaraan bermotor baik roda dua maupun roda empat, bisa memeriksa terlebih dahulu kesehatan kendaraan-nya, supaya aman.

Beberapa fasilitas pendukung telah disediakan di kebun buah ini. Di antaranya, gedung pertemuan, kolam renang, homestay, gazebo dan kolam pemancingan. Pengunjung yang gemar melakukan kegiatan outbound dan wisata alam juga bisa menikmat-inya di sini.

Untuk fasilitas outbound cukup lengkap tersedia, seperti fl ying fox, jembatan monyet, serta titian. Bagi penggemar sepeda gunung tersedia dua lintasan trek dengan panjang lin-

tasan untuk downhill sepanjang 2.300 meter dan lintasan cross country sepanjang 3.800 meter.

Bila musim buah tiba, pengunjung bisa menyusuri kebun buah dan lang-sung melihat dari dekat buah lokal yang ditanam di sini, seperti, Jeruk, Mangga, Durian, Manggis, Duku, Jambu Air, Sawo, Matoa, Kelengkeng, dan Cempedak.

Berwisata di Kebun Buah Ma-ngunan dengan potensi alam yang menawan termasuk dalam kategori murah. Pengunjung hanya dipungut biaya masuk dan parkir kendaraan masing-masing Rp 5 ribu saja.

Tak perlu khawatir kelaparan, di sini juga berjajar warung yang menja-jakan berbagai jenis makanan seperti bakso, mi ayam, es kelapa muda, siomay dan masih banyak lagi.

Tunggu apa lagi ? Langsung saja rasakan sendiri sensasi menikmati senja di kebun buah mangunan, ajak keluarga dan teman-teman biar tam-bah seru. (yud)

Berburu Sunrise

FOTO-FOTO: TRIBUN JOGJA/YUDHA KRISTIAWAN

Sejak dulu aku memang

suka berburu sunset atau menikmati panorama

senja. Kebetulan yang di sini malah belum pernah, baru pertamakali ini. Tadi

sebenarnya spontan sih, begitu lihat cuaca cerah

langsung saja meluncur ke sini, beruntung sampai sini

pas ngga ada awan, jadi bisa melihat utuh matahari

pas tenggelam

Page 11: Tribunjogja 06-12-2015

UNCULNYA ide kreatif atau gagas-

an cemerlang yang berujung sebuah

kesuksesan kerap kali memiliki kisah menarik untuk disimak. Ide segar dan inovatif sebagai denyut nadi perkem-bangan Industri kreatif tanah air kian menggeliat seiring lahirnya entrepreneur muda yang meng-hasilkan beragam karya.

Nataniel Sarapang, adalah salah satu yang meramaikan tumbuhnya industri kreatif di bidang musik. Ditemui di tempat tinggalnya di bilangan Pugeran, Depok Sleman, Yogyakarta, Niel begitu pria ini akrab disapa bercerita ikhwal produk aksesori musiknya ini lahir.

Dua tahun lalu, alumnus Jurusan Pendidikan Seni Musik

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dengan mayor Gitar ini awalnya berbisnis jual beli alat musik secara online. Lantaran memiliki cukup banyak alat mu-sik, terutama gitar, Niel membu-tuhkan lebih banyak stand untuk displai.

Ingin tampil beda, Niel me-reka sendiri aksesori stand gitar yang unik. Bila umumnya stand gitar terbuat dari bahan logam, Niel membuatnya secara hand-made berbahan dasar kayu bekas packing ekspor (pinewood) yang didaur ulang.

Di luar dugaan, justru banyak yang bertanya di mana membeli stand gitar yang dipakainya, bu-kan bertanya berapa harga gitar yang dipajang pada stand yang mampu menampung enam buah gitar tersebut.

Inovasi Multiple Stand Merespons banyaknya

ketertarikan akan stand gitar berbahan kayu tersebut, Niel berinisiatif memproduksi lebih banyak untuk kemudian dijual. Alhasil, Niel pun membuat multiple stand, stand yang mampu menampung lebih dari satu gitar.

“Kenapa memilih berbahan kayu, karena menurutku gitar dengan stand kayu lebih ada chemistrynya, lebih menyatu dan secara estetika kena. Awalnya aku langsung bikin multiple stand berkapasitas enam buah gitar elektrik atau akustik atau bass,” terang Niel sembari menunjukkan produk yang dimaksud, Selasa (2/12).

Perlahan tapi pasti, produk multiple stand karya Niel setahun

terakhir mulai dikenal oleh musisi tanah air, terutama gitaris. Hasil jerih payah Niel mulai membuah-kan hasil. Setelah cukup percaya diri dengan produk yang ia buat, Niel pun melabelinya dengan merk Lindadiva.

Keberuntungan pun berpi-hak pada Niel ketika secara tak sengaja multiple stand buatanya dilihat oleh gitaris ternama tanah air, Dewa Budjana. Hingga gitaris band Gigi tersebut tertarik dan memesannya.

“Ceritanya ada teman beli stand ini, terus dipajang di Sangkring Art, nah pas Dewa Budjana ke sana lihat, tertarik dan langsung pesan. Selain beliau ada beberapa gitaris lagi yang sudah menggunakan produk Lindadi-va,” terang pria kelahiran Palu, 12 Desember 1984 ini. (yud)

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 11CreativeE

Stand Gitar Kayu yang UnikM

Perluas Lini ProdukSEIRING waktu, permintaan multiple stand yang sementa-ra ini masih dipasarkan secara online melalui berbagai media sosial terus meningkat. Tak hanya multiple stand saja yang diproduksi Niel. Di bawah bendera Lindadiva, Niel juga memproduksi hanger gitar, violin atau viola serta eksklusif stand gitar atau bass.

Bukan tanpa kendala Niel mengutak-atik desain pro-duknya supaya menemu-kan bentuk yang pas, kokoh dan berfungsi baik. Ia pun harus mengukur kekuatan masing-masing stand agar mampu menahan beban mak-simal.

“Beberapakali aku laku-kan desain ulang agar semakin kokoh dan berfungsi dengan baik. Misalnya mengukur tingkat kemiringan, meng-ukur berat maksimal beban yang bisa ditahan hingga bentuk yang memiliki es-

tetika, semua mengalami proses yang cukup panjang, sampai akhirnya sekarang memiliki standar yang pas. Untuk sekarang sudah luma-yanlah, sebulan bisa puluhan pesanan yang datang, jujur meningkatkan perekonomian juga akhirnya,” ungkap Niel sembari tersenyum.

Kelebihan multiple stand buatan Lindadiva adalah mampu menghemat ruang penyimpanan bagi mereka yang memiliki banyak gitar atau bass. Stand juga dileng-kapi dengan rubber foam (busa Karet, spon) untuk me-lindungi dudukan dan neck gitar atau bass anda saat dile-takkan. Konstruksi memakai sistem knock down (bongkar

pasang) sehingga memudah-kan saat dibawa.

Saat ini, produk multiple stand buatan Niel tersedia mulai dari yang bisa menam-pung 3 hingga 6 buah gitar. Harganya mulai dari Rp 475 ribu untuk 3 sekat hingga Rp 625 ribu untuk 6 sekat. Semen-tara itu untuk hanger gitar dan violin dibanderol mulai Rp 150 ribu perbuah.

“Untuk pembelian bisa dilakukan melalui beberapa situs jual beli, kita sudah beker-jasama dengan mereka. Klik aja lindadiva, atau kunjungi blog kami mylindadiva,” im-buh Niel yang sekarang sudah dibantu tiga orang karyawan untuk produksi stand gitarnya ini. (yud)

CreativeE

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

FOTO-FOTO: HENDRA KRISDIANTO

Page 12: Tribunjogja 06-12-2015

HALAMAN 12MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015Commun ty L fe

Berbagi Kebahagiaan Lewat BukuMELIHAT rona bahagia ter‑pancar dari anak‑anak yang tinggal di pelosok desa, jauh dari hingar bingar perkotaan dan minim fasilitas belajar, rasanya malah tak keruan. Anak‑anak yang masih du‑duk di bangku sekolah dasar itu girang bukan kepalang saat menerima buku‑buku bergambar dan mulai terta‑wa saat membuka halaman perhalaman.

Ya, apa yang dirasakan Prima Dini Indria saat itu memang campur aduk, an‑tara turut senang dan sedih. Prima begitu ia akrab disapa merasakan ironi yang amat sangat. Di saat banjir fasili‑tas pendidikan menerjang anak‑anak yang lain yang kebetulan tinggal di wilayah yang lebih mudah diakses, faktanya, masih ada sebagian anak negeri ini yang kesulit‑an mendapatkan tambahan pengetahuan melalui buku.

Kenangan Prima terbang kembali lagi ke sekumpulan anak yang tinggal di wilayah Ciwaru Sukabumi, Jawa Barat. Di sanalah salah satu lokasi yang didatangi Prima bersama tim Book For Moun‑tain (BFM). Letak geografis wilayah Ciwaru memang unik, seperti mangkuk, Desa Ciwaru dikelilingi perbukit‑an dan menghadap ke laut.

M e n u r u t P r i m a , anak‑anak terutama usia sekolah dasar di sana me‑mang perlu mendapatkan perhatian segera terkait akses informasi dan pengetahuan, terutama dari buku. Jarak dari pusat kota yang cukup jauh, dengan medan jalan yang cukup sulit membuat akses pendidikan dari kota

terkendala masuk ke wila‑yah ini.

“Ini masih di pulau Jawa, namun faktanya anak‑anak di sana masih butuh sekali buku‑buku bacaan yang menginspirasi mereka. Misalnya buku‑buku non pelajaran, buku dongeng, majalah anak, ensiklopedi dan buku‑buku yang sesu‑ai dengan perkembangan anak. Terlihat ketika mereka diminta menggambar, cen‑derung semua sama, kalau nggak gambar pemandang‑an laut ya gunung. Saat diberi buku‑buku dengan gambar yang jarang mereka lihat, imajinasi mereka langsung keluar,” terang Prima saat bertandang ke kantor Tribun Jogja, belum lama ini.

Prima pun teringat anak‑anak lain yang pernah dikunjunginya bersama tim BFM, senyuman suka cita anak‑anak

SDN 08 Ganggo Mudiak, Kecamatan Bonjol, Kabu‑paten Pasaman, Sumatera Barat. Tawa riang siswa‑siswi salah satu Sekolah Dasar dari sekitar 26 sekolah sederajat di Kecamatan Bonjol masih membekas erat dibenaknya, tatkala puluhan anak bersuka cita menerima buku‑buku dari pegiat BFM.

Prima menggambarkan, SDN 08 Ganggo Mudiak terletak tidak jauh dari Mo‑numen Equator, hanya perlu berjalan kaki sekitar 500 me‑ter melewati jalan bebatuan yang membelah persawa‑han maka akan sampai di bangunan sekolah tersebut.

Bangunan sekolah terli‑hat sederhana, sama sekali tidak ada kesan mewah.

Jumlah ruang di sekolah ini sangat terbatas, dan ter‑nyata di SDN 08 Ganggo Mudiak ini belum memiliki perpustakaan atau ruang baca, juga tidak banyak buku yang bisa ditemukan kecuali buku‑buku pelajaran.

“Buku bacaan anak‑anak menjadi barang langka di Kecamatan Bonjol. Jika ingin membeli buku, paling dekat harus ke Lubuk Sikaping yang berjarak 18 km dari Ke‑camatan Bonjol dan itupun koleksi bukunya terbatas.

Toko buku terdekat yang representatif terletak di Kota Bukittinggi yang berjarak sekitar 50 km dari Bonjol. Kondisi itulah yang menye‑babkan sebagian besar dari 26 Sekolah Dasar tadi belum memiliki perpustakaan,” ungkap mahasiswa Fakultas Geografi UGM ini.

Lanjut Prima, melihat kondisi tersebut, maka BFM berinisiatif membuat sebuah ruang baca di SDN 08 Gang‑go Mudiak dan mencoba un‑tuk mendekatkan anak‑anak di sana dengan buku, belajar bersama dengan mereka, berbagi keceriaan dan mimpi.

“BFM telah melaksana‑kan project ke 14 di SDN 08 Ganggo Mudiak, Kecamatan Bonjol, Kabupaten Pasaman, Sumatera Barat, pada tanggal 12 sampai 24 Agustus 2015 lalu.

Harapannya, perpusta‑kaan tersebut dapat menjadi inspirasi untuk mereka me‑nerawang masa depannya. Fokus kami memang pada minat baca anak‑anak, bu‑kan hanya pemberian buku secara fisik saja, “ imbuh Prima. (yud)

Berawal dari Kuliah Kerja NyataPENGALAMAN berharga Prima ke beberapa pelosok desa bertemu dengan anak‑anak yang membutuhkan buku terwujud lantaran buah kreatif dari sekolompok mahasiswa UGM yang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Lombok Timur pada tahun 2010 silam.

Lambang Wicaksono salah satu inisiator komunitas Book For Mountain bercerita, saat itu bagian kelompok KKN yang diikutinya ditempatkan di Lombok Timur memiliki sebuah program untuk membangun per‑pustakaan di sekolah yang berada pada lokasi tersebut.

Hal ini semata‑mata karena melihat bahwa di lokasi tersebut memang belum terdapat perpustakaan yang menjadi ruang baca anak‑anak, akhirnya didirikanlah enam perpustakaan di sekolah yang berbeda.

“Setelah selesai KKN, kami meneruskan program serupa di Merapi dan Bromo yang kebetulan waktu itu pas erupsi. Ternyata sambutannya baik, akhirnya kita teruskan ke daerah lain hingga sekarang,” ujar Lambang saat dihubungi via telepon belum lama ini.

Pria yang lulus dari Jurusan Elins Fa‑kultas MIPA UGM dan sekarang tinggal di

kampung halamannya di Sawahlunto, Suma‑tera Barat ini menjelaskan, ikhwal pemilihan nama Book For Mountain.

Secara harfiah, nama tersebut bukan hanya merepresentasikan buku untuk anak‑anak yang bersekolah di daerah pegunungan, namun lebih luas lagi untuk anak‑anak yang tinggal dipelosok desa yang jauh dari jangkauan fasilitas pendidikan, terutama ketersediaan buku‑buku.

Awalnya relawan komunitas Book For Mountain hanyalah mahasiswa UGM, namun seiring berjalannya waktu relawan yang ter‑libat datang dari universitas lain di seluruh Indonesia.

Lanjut Lambang, ada beberapa kegiatan yang dilakukan Komunitas BFM selama ini. Beberapa kegiatan yang memiliki tujuan yang berbeda namun tetap berupaya mem‑berikan perubahan yang lebih baik untuk Indonesia antaralain, Project Pembangunan Perpustakaan. Project ini merupakan kegi‑atan utama Komunitas BFM. Hingga kini sudah ada 20 perpustakaan yang dibangun di berbagai pelosok di Indonesia.

Sekolah Berjalan

Ada lagi Sekolah Berjalan. Kegiatan ini dilakukan dua minggu sekali di berbagai tempat pelosok di wilayah Daerah Istimewa Yoyakarta dan sekitarnya. Selanjutnya ada Bedah Perpustakaan yakni kegiatan yang di‑lakukan ketika memang ada tempat‑tempat yang memang membutuhkan bantuan da‑lam pengaturan perpustakaan atau rumah baca yang dimiliki.

“BFM juga melaksanakan kegiatan Voluntourism. Sebuah kegiatan yang dituju‑kan untuk para traveller yang ingin berbagi. Sebuah kegiatan yang menggabungkan tou‑rism dan menjadi volunteer untuk mengajar anak‑anak.

Lalu ada Hari Kumpul Buku. Sebuah kegiatan yang ditujukan untuk memberikan kesempatan kepada masyarakat mendona‑sikan bukunya sekaligus berkumpul dengan donatur lainnya dan relawan BFM.

Sampai saat ini setidaknya sudah ada 21 Perpustakaan yang kita bangun, di 18 Desa dan 8 Pulau di seluruh Indonesia. Sementara ini informasi berkaitan dengan BFM bisa di lihat melalui bookformountain.tumblr.com,” imbuh Lambang. (yud)

FOTO: DOK. BOOK FOR MOUNTAIN

MEDIA TEPAT

UNTUK PROMOSI

BISNIS ANDA

0612_IKLAN BARIS HAL 12

YogYakarta

LIStrIkPB 450W=1,3jt,900W=1,7jt,1300W= 2,1jt Proses cepat lsg BTL,0813289­60707,081903777852 Se­DIY

B00002.2015M178681-3

PB PLN 1300 VA : 2,1 jt; 2200 VA : 2,9 jt Proses Cepat 081.2273.7191

B00692.2015.180396-3

Promo daya 1300VA=1,95jt.inst standar.Dinar Jaya 085875774910.daya besar,p petir.revisi.Ok

B00692.2015.180819-3

USaHaDjl SoundSystem Tgl Pancal 10Jt Nego H:Edi Prm Denggung Asri No1 Tridadi Slmn 087838854627

B00165.2015.179957-3

Dijual presto daging 75l,piring,ma­ngkok,dandang,rice cooker,kompor.dll.Hub:081215202005

B00002.2015M180293-3

Dijual murah gerobak soto har­ga 800rb nego kondisi oke Hub: 087838310227

B00002.2015M180651-3

Dijual etalase kaca Toko be­kas 2mx1,2mx50cm Hub:5622­80/081904042442

B00002.2015M180774-3

aLUMUNIUMPersada(alumunium)kusen/parti­si ,jndl/pintu,kaca,rollingdor(besi)pgr,tralis,folding gate,canopy, tngga,balkon.082227997666

B00001.2015M175183-4

BaJa rINgaNJl&Psg bjRingan&gtgMetal Satria Truss&Roof dpnPsrWage J.Wnsri km 12 08179270974/081328292559

B01347.2015.174868-3

AtapBajaRingan KMPtruss SNI0,75 grs10th 105rb/m2 H08215263 0036/ 081915223666 pinBB:520CF32E

B01347.2015.176470-3

Baja ringan 100rb ­ 115rb/m2, SNI,bergaransi,hit.Software baja rin­gan.Hubungi:085729126685

B00001.2015M177208-3

www.dyatapsolution.com SNI/soft­ware/garansi 10 tahun/baja ringan hub:087838538857

B00830.2015M178461-3

Rangka atap baja ringan blues cope kuat aman presisi grnsi 10th 081327692870/087839426841

B00002.2015M180061-3

BaJa rINgaN

BatU BataPasir,batu,split (087739890990) www.pasirjogja.blogspot.com batu bata (085643165333) www.jualba­tubatamurah.blogspot.com

B00002.2015M171042-4

Batu bata merah besar 580rb,pasir 750rb,batu 650rb.sms ok.Hubungi segera:085643283834

B00001.2015M180436-3

Bata ringan type clc bj 0,8 uk10x20x60 hrg 690/m² diantar dlm kota Yogya 085743338388

B00002.2015M180578-3

CaNoPYPutu Mulyo BngkelLas&Js tu­kang baja ringan,tralis,balkon,pgar canopy,bangun&renovasi rumah ga­ransi 085643911122/55024ca7

B00002.2015M179566-4

Berkah Canopy harga mulai 150/m pagar balkon reling tralis Hub 081804775758 / 081325209457

B00002.2015M169137-3

Andalas Specials Canopy sten­lis besi trls pgr dll cepat,rapi&brg­rnsi:081390556124/2BB2743D

B00002.2015M172939-3

Bengkel las mengerjakan&renov pagar,pintu,canopy,dll.Garansi.Hub:085643748788/087738992347

B00001.2015M174822-3

Folding gate,folding gate.Folding gate,folding gate.Folding gate.0851­05616000/085726616000

B00001.2015M175179-3

PROMO Canopy baja ringan 170rb/m², 1hari selesai,awet,rapi,ko­koh,garansi:Budi 081915240674

B00812.2015.175954-3

Lancar Kanopi bsi80/m mnls90/m glvlm100/m Klpns150/m antiKrt kwts SNI Grns1th/081325022846

B00002.2015M176101-3

Ahli bikin teralis,Canopy,rolling tangga,balkon,pagar dll.Beng­kel las Cipta Mandiri Brajan rt.07 Tamantirto.Hubungi:08224281­2668/087738290003

B00001.2015M177140-5

Cnp bsi+atp plycbrnt/glvalum170/m pgr225 pntpgr325 trm brs grns.Baro­kahJayaLas082221486771

B00001.2015M178276-3

gYPSUMBerkah gypsum Jl WatesKM4,5.Jl bhn&pmsngn,55rb/m,grnsi 10th.Baja ringan&pmsngn.08122751491

B00001.2015M175163-3

Happy Gypsum jl Godean­Seyegan,Jl Gendol KM 2.Mngrjkan Plafon, Partisi,Lis dll.081329623482

B00001.2015M177144-3

GM Gypsum jl.Tajem km2,Kadisoka dpn pemancingan.Maguwo,jual bahan&pemasangan kwlitas SNI,grnsi. 081329374937/081903712342

B00001.2015M178432-4

INtErIorSpecialis Pmbuatan Ornamen Rmh Kla sik,Kolom Teratas, Lis plang, Kubah Masjid.Smua bntuk Profil &Ukiran.P.Yanto 081225845758

B01033.2015M180627-4

INtErIorThn Baru Promo! Kitchenset spe­cialis dr 1,5jt/m kamarset,intr ktr.FARinterindo 02746619664

B00002.2015M175793-3

Wallpaper Dnding Ready Stok Bs Reseler.U/Rmh.Ktr.RS.Kmi bs keL­okU/Ukr&mlh mtf 081326570458

B01033.2015M180378-3

kaYUPintu Jati murah&ready stok.Kusn,Pintu,Jendela tggal pasang.Pin­tu mulai 200rb 087839814819

B00002.2015M176890-3

GLUGU Super Sulawesi,mcm2 ukrn& kwlts.TrmPsnan sgl ukrn,ada 5m+6m.Jl.Solo km12.081578758150

B00812.2015.178757-3

SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni 200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia Jati Jogja 08122771627

B00896.2015.180429-3

Dijl:Kusen Jendela 3Lobang Uk:200 cm&119cm+jendela 3psg/6bh smua jatitua:2,6jt­085729469830

B00002.2015M180771-3

taNaH UrUgBatuX,spelit,psir mrapi,tnh urug rit,rntal DozerD21/Xvatr Pc75/ 50.08175422733/085102436199

B00001.2015M180689-3

LaIN-LaINObrl clsd ddk wstfl bthup wtrheatr alat clsd sisa pryk merktrknl.081226993­318/081904054950

B00692.2015.178242-3

aNtENaAntena TV 250rb,P.KVision 900rb, Parabola jaring 1jt,Topas 700rb.Hub:0811746432/0816664821

B00001.2015M178020-3

Psg transvision cuma 100rb liga inggris live&liga lain gbr kualitas tajam&HD.081392798583

B00002.2015M180042-3

Bagi penguna TV Parabola yg ber­masalah atau siaran/chanelnya Hi­lang Hub:085247779704

B00002.2015M180897-3

aNtENaOX Parabola agen resmi,smua TV brlangganan sedia CCTV prltn MATV u/ hotel dll.Jl HOS Cokroaminoto 70.H:563850/0811283040

B00001.2015M174841-4

CCtVCCTV mrh 750rb,2cam 1,4jt,4cam 2,4jt,CCTV premium ready.Bs kredit087739226000/08156813335

B00001.2015M177547-3

gPSGPS Tracker (mobil) 1,4 (motor) 800­1,2jt pkt CCTV 4ch 2jt brgrnsi. 9113119/081804071940

B00692.2015.180397-3

tVDibeli TV/LCD/LED/Speaker/Ko­mputer&Laptop/PS/dll.Kondisi Hidup&MatiHub:082326854459

B00896.2015.175110-3

Dbeli Hdp Mati TV/LCD/LED/Komptr/Mntor/Spker/Laptp/Netbook/ElektrnkH:082243588408

B00896.2015.176517-3

Dibeli terus TV/LED/Laptop/DSLR/Speaker/elektronik/barkas/dll sega­la kondisi 087777267176

B00002.2015M176520-3

Beli Paling Tinggi juga LED,TV,Kul­kas,Frezer,Mcuci Baru Mau Bekas Juga Mau H: 085100400233

B01347.2015.177165-3

Dibeli Tnggi Hdp/Mati TV,LCD,LED, Spkr,Klks,AC,PS2/3,Cmr DSLR, dll085799224647/081326616107

B00896.2015.178571-3

Dibeli hdp/mati wrnet LED TV Klks showcs AC hmtr spkr kmptr spda lapt mebel T:087738981184

B01347.2015.178823-3

Kmi bli hidup/mati TV/LCD/LED/kl­kas/PS2/3/AC/dll Trm borong kmptr rosok/jadul:082133758103

B00002.2015M179188-3

PS4/PS3/PS2/LED/LCD satuan/borongan,siap jemput tiap hari dg harga tinggi! 0878.3827.8000

B00002.2015M179609-3

Bli­dibeli:TV/LCD­LED/laptop.kompt/DSLR/PS­3/Spekr.hidup & rusak.Hub:087838734888/7f47ad69

B00002.2015M180271-3

LaIN-LaINDibeli TV,LED,Kulkas,Freser,AC,Msn Cuci,Laptop,Mebel,dll.KondisiHidup/Mati H: 085747345988

B00896.2015.176516-3

FS Playstation grosir console PS4/PS3/PS2+asesoris terlengkap,termurah.Harga khusus utk rental/bakul.Hub:0819.900.90049

B00002.2015M179610-4

Obral! LCD15(575) CameraDgtal(650) Hndycam(950) TV14(365)17(490) VCD(125) Game(85)MCuci(965) GE Jl.MT Haryono 24(387021)

B01347.2015.180479-4

ELEktroNIkLaIN-LaIN

Dbli Hdp Mati TV/LCD/LED/Km­ptr/Mntor/Lptop/Ntbok Elktronk DllH:089648962163/085640468693

B00896.2015.176518-3

Dibeli wajar TV­LCD­MCuci­kulkas­AC­DVD­dll hdp/mati,satuan/boron­gan. H:E­Cond 08122737101

B00001.2015M178423-3

Krdt segala mcm elektronik TV AC kulkas msn cuci laptop HP kamera mebel dll H:085729087580

B00002.2015M180503-3

PROMO!!! Jam Digital Waktu Sha­lat, Ada di ‘Zona Baterai’, Palagan Km.9 Sleman. 08562549955

B00692.2015.180615-3

VIDEo SHootINgSpcials foto/video shot/wedding clip/foto booth/multimedia/edit/transfer,dll.085643226484

B00002.2015M175329-3

HPDbeli tinggi HP2ndmu all merk, BB,Android,Tab,dll.Siap jmpt24jm, Bktkn plg tgi H081904006622

B00896.2015.180844-3

No CaNtIkBarang langka pasangan IM3­10­dgt 081.621.4778+4787(murah)081. 621.5909(100)H=08122998678

B00002.2015M180276-3

PELIHaraaNGrosir brung ck ijo hg350­500 cillin800rb,kcer brung2 kcl lainya kios psr bntl081366207356

B00692.2015.180171-3

Dijul berbagai macem indukan love bird sehat Hub 081578869649 lok Janti YK

B00002.2015M180580-3

Di jua l burung anis mekah gacok volume keras hrg:1j t Hub:081345029290

B00002.2015M180871-3

tErNakAyam import Thailand Birma,Pa­koi,Mangon,Makoi,Thaikoi,sedia betina import.Hub:0878396888­00/081226548880/08575799100

B00002.2015M175496-4

Jual anak ayam/DOC kampung su­per langsung penetas partai/eceran Maguwoharjo 087745522789

B00002.2015M177200-3

MUSIkDibeli alat musik,siap jemput keru­mah anda,servis keyboard dan jual alat musik.08563895172

B00001.2015M175869-3

SEPEDaDijl:Wimcycle roadtex,bgs trwt: 1,75jt&spd kayujati siap gwes/pjang:4Jt,Prajin:085729469830

B00002.2015M180770-3

JaSaaNgkUtaN

Angkutan Murah Trp Dlm Kota/Ringroad Jauh Dkt 40rb T:0857299 9 1818/ 087729991818/BB:327D99FO

B01126.2015.175718-3

”taxibarang” Jogja jasa angkut dlm & luar kota, ramah, murah& aman 50rb Hub:0877.3989.1888

B01347.2015.176020-3

Jasa angkut Drop&Ambil brg/orgdlm/luar kota,Bali,NTB,Madura.H: 087839914554 / 085878171349

B00385.2015M176523-3

Jasa angkut&kirim paket/pindah­an dlm&luar kota Cary Box&Truk Box.Hub: Teba Exp 08179444702

B00002.2015M177062-3

arSItEkBismilah,Buat Gbr IMB Mlai2Rb/m Pgwsn7% Plksn2Jt/m Hit RAB 5Rb/m 085100452078/087839090137

B00165.2015.174660-3

CV.A1 Gbr Bangunan 3rb/m 3D RAB hit Struktur Jl.Gd.Kuning 201 T:081804125951/4439061­Zul­

B01347.2015.178315-3

Gbr arsitek:10rb/m,rmh,ruko,kos2 an,htl,apartmn,IMB,3D&RAB,Urus ijin IMB/IPT H:087738574604

B00002.2015M179862-3

BaNgUNaNSuntik beton atasi beton bocor,re­tak,keropos.H:Pak Dwi, CV.Gardita 0274­372487/08122742964

B00812.2015.175948-3

HCG.Perencana&pelaksana ban­gunan baru renov ruko Hotel Kos Hub:087838697956/081226563785

B00002.2015M176311-3

Renov,psg krmk,plafon&skatn gypsum,pngcatan,ksen alumunium,ka­ca,me lamin dll.T:082213819505

B00002.2015M176422-3

Tukang Magelang:mrnovsi,Bgun, krmik,plstr+aci,plapon,skt gyp­sm,cat,finsg,dll.H:085713216548

B00002.2015M176596-3

Gbr design/IMB plksanaan renova­si rmh kost dll.konsul&surve lokasi gratis&jjr.085868398654

B00002.2015M176636-3

Jasa desain bangun renovsi rumah kos ruko kntor dll Biaya Ssuai Bud­get Anda.T:085600888118

B00002.2015M177401-3

Mau Membuat Kolam Renang yg berKualitas ? Tdk Perlu Ganti2 Air ! Kami Ahlinya Brpengalaman.Hub 08567619999 Jakarta_Pool

B01033.2015M178280-4

LA propertindo,melayani pemban­gunan rmh,gedung dll,dgn harga ekonomis kwalitas premium hubungi 081341985899,087747810108

B00001.2015M179625-4

PT Kami Ahli Bangun Kantor,Ruko, Perumahan Dll.Kerja Cepat Rapi Hub:087 834 088 399 Nego.

B00165.2015.179705-3

Renov/bangun baru borong te naga maupun berikut bhn cepat,halus ,berkualitas 085293186569

B00002.2015M180077-3

Jasa bangun:Rumah/te mpat ting­gl, kost, renovasi Insya Allah ama­nah.Hub:0813802 28 250, 0858­79870720,087734604102

B00002.2015M180114-4

Mbangun rumah baru,ruko,renovasi dll, model byk pilihan, cepat dan ter­percaya 085927454491

B00812.2015.180197-3

PrmoBgnRmh(2,1Jt/m)(2,3Jt/m,Besi10Ulir,Jati)(2,5Jt/m,Strktur 2Lt12Ulir,JatiKw1)081567777765

B00165.2015.180239-3

Bengkel Rmh,Anda Bth Tkng Profe­sional Hub P.Yanto 081227116883.Sms aj kami datang

B00692.2015.180393-3

Jasa bangunan rumah 2jt/m ren­ovasi rumah ruko gudang dapur teras dll 081903740078

B00002.2015M180534-3

JaSaBaNgUNaN

Jasa konstruksi,rancang,bangun, renov, rmh,kost,ruko,dll area Jog­ja & sekitarnya.Murah,kualitas Garansi. Hub:087747887700­082133149953

B00002.2015M180453-5

BIro IkLaNPsg Iklan TribunJogja H:798682/0812­2964532,Pin5555C1B1 Jl.Gode­anKm6,5 Bs Diambil,Ada Paket

B00165.2015.178576-3

BIro JaSaPT.P­LI Proses:PMA,PMDN,DOK. UKL/UPL,AMDAL,CV,PT,IMB,Merek, Hak Cipta,H:382438/081328822101

B00002.2015M175126-3

Promo buat PT(6jt)CV(1jt)badan hkm pnerima bansos mulai 700rb.H: 081804708182,087839900418

B00074.2015.175629-3

Rmh Anda mau disita dilelang krdt macet TO dll kmi bntu solusinya hingga cair 085600334926

B00002.2015M180487-3

Urus cpt:Ijin usha PT/CV/PO,Kims, kitas,VBS,TA01,Pspor,dll?PT.RMZ.02744536399/08999897299

B00001.2015M180794-3

Jasa Urus Perceraian:KonsultasiGratis Hub:08122995020 Email:konsultan [email protected]

B01127.2015M180896-3

BIro JoDoHYg srius cari jodoh,pngertian,jujur, InsyaAllah dapat.Gabung S­Club,085 878 695 123.Efektif

B00385.2015M178298-3

Jnda55 ank1 cr duda islam umr sby pnsiunan kreatif stop mrkok tdk pmrh,T170cm/083840408187

B00002.2015M180561-3

CLEaNINg SErVICEKmd,lantai grs anda berkerak&sulit dibersihkan,jg menerima jasa gbr&borongan.081915545403

B00002.2015M180549-3

HIBUraNJob sulap humor sgla acara.Paket sulap badut ultah/lomba anak.Jmn meriah! CP. 085743418276

B00002.2015M178629-3

LaUNDrYPengering londry Hilton,Daya 30Watt,Kapasitas 30Kg,Rp2juta­an.Garansi:10tahun,brg­baru,Tlp: 08.7879.600001/081.222.500001

B00002.2015M180895-4

MoNEY CHaNgEr

PENItIPaN aNakAdabi Day Care program full day pkl07.00­15.30 SPP350rb/bln Jl.Perintis Kemerdekaan 19 Umbul­harjo T:389571 /081804065608

B01347.2015.180861-4

PErCEtakaNHoki34 Desain Interior­Grafis­Cetak­Fotografi 08561235053­081578800992 SMS/WA/Call

B00002.2015M178062-3

rEkLaMENeon Box papan nama Acrylic hu­ruf timbul kami siap datang.Hub: 083840004477 Pin:2970CCC

B00002.2015M179272-3

rEParaSISDM Teknik Pngglan 24jm Klkas AC, Mcuci,Frzer,WHther,KGas,Klkas, Krj Dt4.882596/085729199849

B00001.2015M170528-3

Ahlinya service khusus kulkas M.cuci & AC split T:081328711780 /085106165064 Mandiri Jaya

B01347.2015.175090-3

Kulkas.Kulkas.Spesialis Servis Kulkas Panggilan(Grs)Tlp: 0818­04198271,085102584084

B00002.2015M177010-3

Mesin Cuci,TV,Servis Ahli Pgln Sjog­ja Murah Pribadi Cek Grts Lsg Tk­nisi P.Nur 085643533221

B00002.2015M179565-3

Mau servis AC TV msn cuci dll serta istalasi listrik panggil kami 081804324256 bergaransi

B00002.2015M179774-3

Page 13: Tribunjogja 06-12-2015

Beberapa faktor harus diperhatikan dalam optimalisasi terapi obat pada anak-anak, salah satunya adalah takaran obat yang benar khususnya pada penggunaan obat sediaan sirup. Salah kaprah yang ada di masyarakat tentang penggunaan sendok takar obat masih sering terjadi. Istilah aturan dosis obat menggunakan sebutan sendok teh atau sendok makan sebaiknya segera ditinggalkan karena hal itu dapat menyebabkan kesalahpaha-man. Masalahnya tidak semua obat sirup disertai sendok takar oleh pabriknya. Se-benarnya apa pentingnya sebuah sendok takar dalam penggunaan obat?

Masih dijumpai penggunaan sedi-aan sirup menggunakan sendok yang ada di dapur atau bahkan menggu-nakan tutup botol kemasan obat. Perlu dperhatikan bahwa sendok yang ada di rumah, baik sendok teh atau sendok makan memiliki tipe bentuk yang berbeda. Ada yang pipih agak datar, cekung, bulat atau lonjong, tergantung dari model yang ditentukan oleh pabrik pembuatnya. Suatu ketika penulis membandingkan dengan cara yang sederhana yaitu mengambil satu sendok makan air minum lalu dituangkan pada sendok takar obat, wow…ternyata air minum tadi tidak mampu memenuhi ruang kosong dalam sendok takar tadi, jadi kesimpulannya satu sendok makan air memiliki volume lebih kecil dari pada satu sendok takar obat dengan vol-ume 5 ml. Padahal pengertian sendok teh obat yang sebenarnya adalah berisi 5 ml. Bagaimana dengan pemberian obat menggunakan sendok teh yang ada di rumah? Pasti ukurannya jauh lebih kecil dari 5 ml. Inilah yang menjadi penyebab mengapa obat tidak berefek sesuai yang diharapkan.

Dokter biasa menulis dalam resep aturan pakai dalam penggunaan sediaan sirup dengan cth (Cochlear theae) dan C (Cochlear).Cochlear theae merupakan bahasa latin yang berarti sendok teh,

sedangkan Cochlear dalam bahasa Indo-nesia berarti sendok makan. Dalam dunia kefarmasian sendok teh disebut dengan sendok obat yang dapat memuat volume cairan sebanyak 5 ml dan sendok makan dapat memuat volume cairan sebanyak 15 ml atau tiga kali sendok teh. Sedangkan model pipet tetes dapat memuat volume cairan sebanyak 1 ml.

Dampak yang terjadi jika tidak meng-gunakan sendok takar obat

1. Bila takaran dosis kurang penderita lama sembuhnya jika sembuh hanya se-mentara. Jika obat yang diminum meru-pakan golongan antibiotik maka kuman penyakit dalam tubuh bisa menjadi resisten/kebal.

2. Bila takaran dosis berlebihan dan apabila yang dikonsumsi adalah obat golongan obat keras maka dapat mem-berikan efek toksik akibat overdosis obat

Petugas apotek sebaiknya selalu menyertakan sendok takar obat ketika pasien mendapati resep obat dalam bentuk sirup. Tidak ketinggalan penjela-san oleh apoteker mengenai aturan

pakai yang tepat dari sediaan tersebut kepada pasien dengan jelas. Jika pasien termasuk anak-anak maka yang harus diberikan informasi adalah orang tu-anya dan pastikan bahwa pasien atau orang tua paham dan jelas mengenai hal yang sudah disampaikan. Ada beberapa aturan pakai obat yang memakai 15 ml untuk sekali pakainya dan sendok yang tersedia hanya dengan ukuran 5 ml, maka untuk mengatasinya dengan menggunakan 3 kali sendok 5 ml terse-but. Namun jika sendok obat berbentuk cup langsung saja menggunakan uku-ran 15 ml. Jika aturan pakai obatnya 1/2 sendok teh maka yang dimaksud ialah 1/2 dari sendok teh (5 ml), yaitu 2,5 ml.

Semoga pembaca semakin mema-hami arti pentingnya sendok takar, mulai saat ini simpanlah sendok takar obat di rumah anda jika suatu saat membutuh-kannya. Jangan lagi memberikan obat untuk anak-anak dengan sendok dapur atau sendok makan/sendok teh yang sehari-hari kita gunakan untuk makan atau mengaduk minuman. (*)

MASA bayi dan anak-anak merupakan masa pertum-buhan dan perkembangan. Di masa-masa itu bayi dan anak masih rentan terhadap penyakit dan mau tak mau harus minum obat. Peng-gunaan obat pada anak-anak merupakan hal khusus yang terkait dengan perbedaan laju perkembangan organ, sistem enzim yang bertanggung jawab terhadap metabolism dan ekskresi obat.

Hal penting yang harus diperhatikan untuk anak-anak adalah dosis yang optimal. Pemberian obat untuk anak dapat menimbulkan masalah yang lebih kompleks diband-ingkan dengan orang dewasa. Bayi dan anak lebih banyak menghabiskan waktu mereka untuk tidur sehingga waktu pemberian obat harus disesuai-kan dengan waktu ketika mer-eka terjaga.

Oleh karena itu, pemba-gian dosis yang sederhana seperti satu atau dua kali sehari akan memudahkan pada pemakaian anak-anak. Belum lagi anak-anak sering menolak minum obat dan belum bisa minum obat un-tuk bentuk-bentuk sediaan tertentu seperti tablet atau kapsul, atau obat dengan teknik pemberian khusus. Pemberian melalui mulut merupakan cara pemberian yang paling sesuai untuk anak-anak, terutama dalam bentuk sediaan cair yang san-gat cocok untuk balita atau yang sering dikenal dengan

istilah sirup. Berdasarkan bentuknya sirup digolong-kan sebagai sediaan cair yang terbagi kedalam tiga jenis yaitu larutan, emulsi dan suspensi. Larutan adalah bentuk sediaan sirup di mana bahan obatnya terlarut sem-purna ke dalam air/cairan pembawanya.

Emulsi adalah bentuk sediaan obat yang meru-pakan campuran antara fase minyak dan fase air, misalnya vitamin yang berisi minyak ikan. Sedangkan sus-pensi adalah bentuk sediaan cair di mana bahan obatnya tidak larut sempurna ke dalam cairan pembawanya, sehingga ditambah suatu bahan untuk bisa meningkat-kan homogenitasnya dalam cairan pembawa. Namun demikian, ketiga bentuk sediaan cair tersebut punya kesamaan yaitu harus dimi-num menggunakan sendok atau alat penakar lain.

Keuntungan bentuk se-diaan cairan dibandingkan dengan jenis sediaan lainnya antara lain:

1. lebih mudah ditelan daripada sediaan yang lain, sehingga dapat lebih mudah digunakan bayi, anak-anak, dewasa, maupun usia lanjut

2. Lebih cepat diabsorpsi karena telah berbentuk se-diaan cair (tidak mengalami proses disintegrasi maupun pelarutan seperti pada tablet/pil dsb

3. Mengurangi resiko ter-jadinya iritasi lambung oleh

zat zat iritan (Aspirin, KCl) karena larutan langsung di-encerkan dalam lambung

4. Lebih mudah untuk menutupi rasa dan bau tidak enak pada obat dengan cara penambahan pemanis dan pengaroma

Kerugian bentuk sediaan larutan (solutio) dibanding-kan dengan jenis sediaan lainnya antara lain :

1. Lebih bervolume, se-hingga kurang menyenang-kan untuk dibawa atau diang-kut dan disimpan, lebih berat.

2. Stabilitasnya kurang baik dibandingkan dalam bentuk sediaan tablet, kapsul, pil, terutama apabila zat aktif/bahan mudah terurai

3. Larutan/air merupakan media yang baik bagi mik-roorganisme untuk berkem-bang-biak sehingga diperlu-kan penambahan pengawet yang lebih banyak dibanding sediaan tablet, pil, krim, dll.

4. Ketepatan dosis ter-gantung kemampuan pasien dalam menakar obat

5. Rasa obat yang tidak menyenangkan akan terasa lebih tidak enak apabila dalam bentuk larutan, terutama jika tidak dibantu dengan pema-nis dan pengaroma (*)

9MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 13

Stop Gunakan Sendok DapurRafi la Intiyani, S.Si.,Apt

Mahasiswa Magister Farmasi KlinikFakultas Farmasi UGM

Pentingnya takaran obat berbentuk sirup

SABLONAhlinya sablon plastik&tas kertas.Sablon rapi&bagus.Hub: 0851­01151215(timur JEC)

B00002.2015M176489-3

SEDOT WCSedotWC,SmrBor dlm,sal buntu 085100419954 Semaki Wirobrajan P.Zahid 9263661 Jl.RingroadUtr

B00812.2015.170288-3

CV Swat sedot WC Armada Tanki 085101428993/085729400769 bersih cpt mrh westafel.sal.mampet

B00002.2015M175276-3

Sedot WC,Sal.Buntu,Sumur bor P.Jamidi 08122995754 Jl.Gejayan­Jl.Solo 08562755510 RR Utara

B00812.2015.175949-3

pErCETAkAN

SEDOT WCSdtWC/SalBntu/SmrBor P.Yatman Jl.Wates/Gamping085100400668 Jakal/Monjali085292531172LsgDtg

B00812.2015.175950-3

SdtWC,salBuntu,smrBor,suntik,servis pompaAir.P.Amrozy 081283020606 Gejayan,Baciro Lsng Dtg

B00812.2015.175955-3

Ahli sumur Bor dlm,sedot WC,sal Mampet.P.Zauji 0274­9207900 Jl. Timo­ho­Seturan­Meguwo LsgDtg

B00812.2015.175956-3

Ahli SdtWC,SalBntu,SmrBor/Suntik, Gali,svs,pomp air.P.Mur Yk 08510­0442374/0817228556 LsgDtg

B00812.2015.176453-3

­Biro jasa­sedot WC,Saluran buntu,HP 085105013870 Janti.085643965557 Jombor/Se DIY.P.Fandi

B00812.2015.176778-3

Svs pompa Air sdtWC Sal mam­pet smr bor 085100861223 Umbul­harjo,ringroad P.Malik,lsg dtg

B00002.2015M178188-3

SdtWC/salBntu/smrBorP.Mugi.H:087­739270571 Jl.Godean/Gamping SVS Pompa Jakal085327539598Cpdt

B00812.2015.178215-3

SedotWC/kurasWC/WC mampet 08182882016 Jl.Godean­Gamping 085103127999 Jl.Bantu­Jl.Wonosari

B00812.2015.179085-3

Ahli sumurBor 0­30m/suntik.SdtWC+ salBuntu 085218388002 Jl.Wates­Berbah 087738260003 P.Yuri

B00812.2015.179087-3

Murah/SdtWC pnuh mampet/Ahl­iSmr/ pomAir/087739394535Gamping /085641590049 Janti Maguwo Grs

B01347.2015.179712-3

Ahli sdt WC,sal­buntu,smr bor/ga­li H:087838888652/087739510810 Concat­Kalasan­Jl Wnsri mrh

B00002.2015M179759-3

Moro Lancar,sdtWC,salBntu,svs pomAir,SmrBor 085100432762 Jl. Wates.0817228577 Jl.Mgl lsgdtg

B00812.2015.180463-3

pErCETAkAN

SEDOT WCSedot WC svs pomp sal buntu.Sumur bor/gali jl Wates,Umbulharjo,jl Wn­sari.08180311046 murah

B00001.2015M180681-3

SkrIpSIMarkaz bantu skripsi tesis olda dis­ertasi prof grs bs nego (utara JEC) T : 0812 2784 5566

B01347.2015.169564-3

Siap bantu skrpsi,tesis&dest all jur.Era(Jl.Janti Gedongkuning blkg STTL)551461/0818277603

B00001.2015M175901-3

Konsul skripsi,tesis,dist,KTI,pro­gram,All jur.Murah+prof+grs+no plagiat.Nego.082242251932

B00002.2015M176154-3

Idea bantu:skripsi­Tesis­olda.mu­rah bs diangsur ringan&garansi T(0274)389695­081392.892892

B00692.2015.180395-3

Himawan,ST,SE,SH,MM­anti plagiat AlumniUGM­eknomi/hkm/pddkan/kshtn­cpt­bkwlts 087845651959

B00812.2015.180464-3

But sgr Mitra&konsultan Tesis.Prfs­ional&Faham SWOT,Grand stategy,dll.Minat?Call:0817440999

B00002.2015M180873-3

SpIrITUAL2014 th kuda msh sengsara?ingin ba­hagia/sukses dith domba 2015?bantu cpt aman halal 087839121796

B00002.2015M99096-3

Solusi Cepat Dana Diinginkan, Tan­pa Batas & Tuntas. Hubungi: Aki Ag­wo. 085.881.684.098

B00692.2015.175697-3

Kasmaran Sampai Ajal,Solusi Akh­ir Problem Asmara,No Sms:Eyang Krishna 0857.2858.2828

B00879.2015M177538-3

Keuangan Dengan Jalan ini,Insya Allah Bs Dibantu Tuntas,Cepat Selesai.H:P.Aus,081807187461

B00692.2015.178801-3

pErCETAkAN

SpIrITUALKiSarpoJagadParanormalSolo, Mlyni:Dompet Malaikat,Dirga Balik ,Pngsihan,TmbsPandangUangGhaib, Pndmping Jin Muslim&Ifrit,Rajah kalam Rogo,Pnymbhan Sgl Mcm Pnykit,UangBibit,SabukPentang Jagad.H:08156712306d/aKarangmojo 07/02 TasikmaduKaranganyar

B00879.2015M179285-8

Ab i pu r mera ih kekayaan tanpa tumbal segera Hub­ungi :087839743999

B00002.2015M179534-3

Jeng umi menarik rizki dari 4 arah(bkn uang goib).sgr Hub:08­7738833100

B00002.2015M179536-3

100%Semar mesem 100% pe­mikat,Jodoh,buka aura,puter giling,ku­nci sukma,pelaris,wibawa,pekerja malam,buang sial,rezeki,karier/sang­gar Klenik Jogja:08174111101/ga­ransi sampai berhasil

B00002.2015M179806-6

Konsultasi supranatural melayani:pe­mbangkitan ilmu hikmah,buka aura,pengasihan,pesona diri,pelarisan dagang,rejeki,pengisian badan,pa­gar gaib/rmh/toko,pngambilan pusaka,ruwat,gngguan gaib,sedia ajimat(benda bertuah)0856 4022­2430/087839995009

B00002.2015M180329-8

SUMUr BOrMurah,sumur bor 20­50m,sedot WC alat milik sendiri 087739506060 Ringroad/se DIY P.Romadhon

B00812.2015.169000-3

PakrSmr=Bor/Suntik,SvsPompa, SdtWC,Jjr,Lynn 24Jm.P.Ari Jl Godean, Jokteng&Janti 081804023000

B00002.2015M171816-3

Ahli smr bor 0­100,sdt WC/servis po mpa air.P.Daldiri 085102434741 &082136574428 Murah Jujur

B00812.2015.175082-3

Spesialis SmrBor,pomAir P.Udin atasi Smrkering,sdtWC 081391193330Jl.Mgl,087738187456Concat

B00812.2015.175083-3

SUMUr BOrSUMUR bor,suntik,resapan,sal Buntu,sedot WC (P.Abu)Hub:0851030­18243/089643134323 lsng dtng

B00812.2015.175084-3

Sumur bor(20­100m)Tembus batu/gali/resapan/Psg & svs pompa air 085100333665/08562878665Grs

B00812.2015.175349-3

Ahli Smr Bor/Suntik/Kering/Cemar.svs Pompa Air dll.P.PONO 08773­8012623/085729402900 Se DIY

B00812.2015.175951-3

SmrBorDlm TmbusBatu,suntik,psg/svs PomAir,sdtWC bntu/pnh.Bk24jam Grs1th085100420981 Zaenal

B00812.2015.175952-3

ServicePompaAir,SmrBor 12­150m.Peresapan,SdtWC,SalBuntu Jl.Monjali 24jam.BAYU 087838452245

B00812.2015.175953-3

Spesialis sumur dan sedot WC. Servis pompa air. Pak Tris, Jl.Wonosari.Hubungi:087839212197

B00812.2015.176925-3

P.Adi Blawong Ahli sumur bor/suntik gali/sedot wc,mpt,psg/srvs P.Air.081227596059 lsg tkng

B00002.2015M177071-3

SumrBor 0­80m svs pompair sdtWC kranBuntu 087755822897 P.Mitro De­mangan 082135817893 Jakal

B00002.2015M178095-3

Pakar Sumur Bor & Suntik svs pom­pAir sdtWC sal Mampet Seturan, Concat Pak Dim 085100143402

B01347.2015.178314-3

Tirta Wasis,sdtWC,bor/gali svs P.Air/salBntu.Wahid081283020600/ 085868780690Godean/Jl.Wates

B00812.2015.178468-3

Ahli sumur Bor tembus Batu/Suntik saluran buntu.Haris Blawong.Hub: 085729017171/0818271729

B00002.2015M179583-3

Ahli smr/bor/suntik/svs pompa air/sedotWC/salBuntu.H:Mujab,Jl.Magelang/Concat:087839664847

B00812.2015.180465-3

Joyo Smr Bor Atasi kkeringn trce­mar sdtWC svsPump air se­DIY 087838377673/082137669173 Jjr

B01347.2015.180865-3

TEkNISIOgyatama Servis: AC,Klks,Frzr, Dspnsr,Mcuci, brgrnsi (0274)700­8383,081804248383,08129535402

B01347.2015.176462-3

TrANSpOrTASICito Taxi Motor siap antar jemput Cito Taxi Motor siap antar jemput ar­gometer melayani paket anak seko­lah layanan 24jam 085102536373 butuh driver baru

B00387.2015M176391-5

WEBSITEBkin web+SEO free domain+mntnce.Trm buat sftwre app ktr.Pkt dr 750rb grts knsul.Jasa Dgtal Mrk­ting prvt bsns online www.jos.co.id 085743006666 Aris

B00002.2015M180787-5

WEDDING OrGANIZErPengen souvenir pernikahan yg unik&murah.Cek disini dulu(lengkap)Hub:081328696982 timurJEC

B00002.2015M176486-3

AIr MINUMDistributor Air&Msn Kangen Wa­ter,Eceran,Grosir,Siap Krm.Dcr Re­seller Area Yk H081931188295

B00165.2015.178321-3

kEpErLUANLAIN-LAIN

GIGI pALSUDental gi2&bhl srvs vrplast mul 30,50dst Mz Hidayat 087857703936 brshkn krg gi2 BB57903995

B01347.2015.169557-3

Mlyni bikin gigi palsu behel karang gigi bs dipanggil H: 081578164456/ 087838536979 Sleman

B01347.2015.176471-3

Ahli gigi Jl. Wonosari km 5 Ketandan, Banguntapan Hub: 0817260624 ­ 081327696693

B01347.2015.178313-3

Menerima pasang gigi palsu den­gan kwalitas yg baik & bergaransi.Hub: Amir 085245870027

B00002.2015M179568-3

Gigi &Behel brgaransi 30rb 60rb 100rb Ahmad 081578877748, 0818­04166624,082221052250 bs Dtg

B01347.2015.179716-3

Gigi palsu kualitas bagus rapi & nyaman di pake dijamin hasil Oke. Hub: 081578650375

B01347.2015.179917-3

Trima psg gigi plsu hrg trjgkau kwlts trjmn H:M.Adam 085711005543/ 087838333736 bs dpnggil

B01347.2015.180663-3

HErBALJamu tradisionl:kuner asem,beras kncur,temu lawak,paitn dll.informa­si manfaat:087839010956

B00002.2015M176426-3

SusuNabati plancarASI mama soya tbktiMnmbh kwnts&kwlts ASI.Di Apo­tek/Mnmkt tdkt 0817278232

B00812.2015.179086-3

OBATObat telat bulan dijamin 100% ber­hasil lancar aman dan bergaransi.Hub: 087836­313233

B00002.2015M173703-3

Obat telat bulan aman 100% lan­car kwalitas obat di jamin Hub : 087836273377 / 085726355557

B01347.2015.174438-3

Obt tlat bln,djmn asli kw no 1,trbkti 1xpke 100% tntas, aman tanpa efek smpg. 087834100999

B00002.2015M175057-3

Anda Telat Bln&Haid tdk lancar? Prss aman 2­3Jam Brhsl,100% Tnp efksmpg(Grnsi)081904136000

B00002.2015M175799-3

OBATButuh obat aman telat bulan anda?dijamin 100% brhasil dlm 2jam grnsi tuntas H:081903444484

B00002.2015M175803-3

Obat tlt bulan & tlt haid kw1 (Dep­kes) aman,tuntas,brgaransi 100% Dtg&konsultasi bs di tmpt H:085­740662009/ 08773901 0401

B01347.2015.176171-4

Jual obat original khusus ntuk te­lat bulan, 2­3jm lsg tuntas H: 085­643­643­627 (garansi)

B00002.2015M177640-3

”Obat telat bulan&lancar haid”djmn 1­2jm lsg tuntas,amn tnp ef’sm­png(grnsi) H:081­9889­221

B00002.2015M178182-3

Obat telat bulan dijamin kwalitas no.1 ckp 1xpakai lsg tnts 100% Hub:0878­3888­1666(Grnsi)

B00002.2015M179369-3

”Obat Telat Bulan”Aman100% tnp efk smpg,1­2Jam brhsil(Garansi sm­pai tuntas)H:081­7060­6090

B00002.2015M179507-3

”Mengatasi telat bulan&haid”djamin asli,brhsl 100% aman tnp efk smpg(grns)H:085­702050­700

B00002.2015M179509-3

Obat Telat Bln/Telat Haid Djmin As­li/Berkwalitas Ckp 1xPke 3Jm Tun­tas H:087719990003 Grnsi

B00002.2015M179512-3

OpTIkApapun Keluhan Penglihatan Anda,Serahkan Kpd Kami Op­tik Naufal Jl.Wahid Hasyim No.33 Tlp:374357 Trima Resep dr Dokter Mata/Periksa Mata Ditempat.

B00165.2015.179152-5

pENGOBATANObat telat bulan tnp efek smp­ing kwlts obat djamin,100%lancar H:087836273377/ 085226922227

B01347.2015.174439-3

Obat Kuat,Viagra,Cialis,Pmbsar Pns,Vimax,Prngsang W,Alat Bntu Pasutri,AZAY.087739300704 Jl.Mglg Km12(Sblm Samsat Sleman)

B00074.2015.174870-4

Tlat bulan? solusi pasti,cpat,amn tnp ef smpg,ckup 1xpke djmn 100% tuntas.085729284440

B00002.2015M175055-3

www.obatkuatjogja.info Viagra,Cialis, Procomil spray,Vimax,Alat Sex P/W, Vacum Mr.P,Vacum payudara,Cobra oil:Han­Seng 081325270789(Trminal Condongcatur)

B00812.2015.176451-5

Obt Kuat:Viagra.Vimax.Cialis.Levitra,Alt Bnt Sex L/P,Pmbsr Pns&Obt prgsng,Obt Mandul Semenax.KO’IM:08132­8410005.Antr Grts.Jl.Mglng km9 per4an Denggung

B00074.2015.176674-5

Griya Sehat terapi syaraf boyok Mi­gren Vertigo sesak nafas usbun di­abetes dll.082326207456

B00002.2015M176799-3

Anda cape mau pijat di Salon An­indita Hub: no 0858 7831 9994 no sms

B01347.2015.178312-3

Pjat capek2 kjantann hprtensi hpo­tensi vrtigo diabet P/W js 60rb 1jam B Ambar 087738856000

B01347.2015.178548-3

AndaMauPijat Refleksi Trdsnl brijaz­ah:081214827689 Bu Yatmi Jl.Solo Km11 BasoRsk msk NoSMS

B00812.2015.179679-3

Pjt cpk drhtgi vrtgo diabet kluan P/W,js60rb drmh blk SPBU Sing­osaren,B.Parmi 087838287965

B00002.2015M179741-3

Pijet capek panggilan hubungi Priyono jln Sidikan Yogya Hub:081390832071 tdk sms

B00002.2015M180089-3

pENGOBATANPengobatan diabetes & masalah la­ki­laki sabar & ramah No SMS Hub: 081915549382 Ibu Rita

B00002.2015M180517-3

Teraphy kesehatan dan baca kar­tu tarot(tarot reader)HP:0818 4242 880 no SMS

B00002.2015M180523-3

Ibu Ida dgn 2 astn spcial lmh shwt ed dn bsrkn mr p dijamin tuntas Hub:085601939252

B00002.2015M180536-3

Mdh lth?otot&syraf,kaki ssh dtekuk? vertigo,diabet?g’an perut&lmh shwat.P.Utomo085725975179

B00001.2015M180597-3

Asam urat sembuh herb askol di jamin air toyo kamulyan member­sihkan jalur aura rejeki yang seret Hub:082138837858

B00002.2015M180743-4

pIJAT & LULUrBu Wiwin spesial pijat terapi pegal² dan capek, Jl Parangtritis KM 15.Hub: 0821 3884 8584

B00002.2015M169880-3

KuatMulyo pjt cpk2 P/W Wnctr lmpuMrh blokO k sltn300m brtJln 085641775881 Anis081227907313

B01347.2015.174436-3

Anda ingin pijat kerik urut Hub: B.Shella 0857 7695 0505 pelayan­an ramah dan sabar

B01347.2015.174437-3

Spesialis pijat khs laki²,Jl Paris km15,Patalan,Pom bnsn kslt.Ibu Reni Bariah,081390233408

B00002.2015M175238-3

Pijat area Jogja Bayu massage 087738282900 fullbody massage 90menit 50rb 9pagi­11malam

B00002.2015M175751-3

Sekar Kencono pjt trps mantap t4 amn nymn prkr lsg digrs/dblkg RS UGM kutr 1km087738117909

B00002.2015M176137-3

Rumah Ungu fresh & relax mssg man for man sabar ramah di t4 pang­gil 24 jam 085643886176

B00002.2015M176565-3

”Bunga Daun Msg”Caca,Riri,Yola ,Litha,Mey ramah2 ful AC RRutrbrt Upn 087837440011/7fae17ef

B00198.2015M176761-3

2jam 60rb benar2 pijat capek tena­ga pria hanya panggil saja.Hubun­gi sgr:Jono 085741116889

B00002.2015M177069-3

Mimin pjt sehat cpk2 dit4 ramah 081548267782 JEC keTmr200m blkg pom bensin keUtr200m Fresh

B01347.2015.177163-3

Pijat khusus pria wilayah Yog­yakarta.Minat hubungi segera HARDI:085600734069

B00001.2015M177218-3

MEDIA TEPAT

UNTUK PROMOSI

BISNIS ANDA

0612_IKLAN BARIS HAL 13

Page 14: Tribunjogja 06-12-2015

PIJAT & LULURB.Sum/Rara 3trps cpk keseleo perut tdk enak krik dirmh,P4an gedong­kuning ktmr 085743900411

B00002.2015M177281-3

Ahli pjt BuTamara cpk kctit slh urt krik dll tmrPLN Rjwnngn drmh 085878111850/085106857149

B00002.2015M177283-3

Pjt mbk Siti 3trps cpk,ksleo,kerik,prt tdkenk,Jl Wonosari km3,drmh,ra­mah.085701118870

B00002.2015M177285-3

Terima pijat khusus pria untuk kele­lahan & capek2 tarif murah Hub Amat 085729391894

B00002.2015M177579-3

Pijat Relaxasi+Bugar khs Pria Tera­pis Pria di Nologaten Dkt Amplaz 08983045677/08111460856

B00002.2015M177712-3

WonderfulMsg kpster mantap,Jl.RRbrt P4anDemakijo keutr2Km tmrjln (sblmSlknMtrm)085643030463

B00812.2015.178217-3

Jogja Refleksi&Massage Jl.Psr Kembang(Dpn Htl Mataram)Tng Cew,T:081326611362/087739028966

B00002.2015M178336-3

So Sweat&Fantastic.ALLMORE Mas­sage.Trapis Ramah&Handal.T4 Nya­man.AC.Pr4an R.Road Demak ijo keUtr 30m brtJln.081931773176

B00812.2015.178755-4

Trm pjt urut kerik kss pria dws Bp Candra Msg(45th)bs bkn fres.H:08­5868445196.Tm htl,bs jg

B00002.2015M178858-3

Anda ingin pjt&terapi ditangani Mbak Ita&Levi sabar&ramah.Hub:087738357030­081904012891

B00002.2015M178886-3

Pijat Jogja Pak Imam 48th un pria/wnt HP/WA 0812.1540.6500 area Yogyakarta

B00002.2015M179296-3

Mba Camelia 0856 4222 8769/0821 3697 7344 u/Anda yg ingn Fres&Rilex Djmn Ok Khs Dpgl noSMS

B00002.2015M179306-3

Pijat cape² fullbody khusus pria dja­min bugar kmbli ditempat.H:Mas Yandi 39th 085729057344

B00002.2015M179506-3

Frizka 24th mssg fulbd rmh sabar cantik menarik khss pggln htl seri­us Call Me 087843195252

B00387.2015M179518-3

Dedy pijat ful servis utk pria dija­min kuat&puas dit4/panggilan(tnaga pria)087738100343

B00002.2015M179563-3

Cantik Massage,10 tnaga Wnita muda,cantik&berkelas. 081328273663 ,085643761789,087838725999

B01126.2015.179655-3

Bu Ida dgn 5 TngPjt rmh&sabr,08783­9578194 RR Tmr per4 Ktgede keUtr100m Modalan pin57c6297f

B01347.2015.179715-3

GadisCantik Mssge 15tenaga wanita trbaik&brkelas di t4/panggil H:082163083348,087869682575

B01347.2015.179719-3

Nita Kirana 17th.Kutahu yg kau mau .Dtg&ciptakan memory bersa maku. H:085600399914 kss ditmpt

B00002.2015M179752-3

Yudhie 26th pjt bugar kss pria bu­ka 24Jam/brt trmnl Giwangan/km dlm 081802756199

B00002.2015M179754-3

Maya massage cantik ramah& sabar dijamin fresh&rileks Hub:087­738202102

B00002.2015M179784-3

Persiapkan stamina buat akhir thn dgn pijit lezat di Sehat Prima 08170428992 pin 51c7320c

B00002.2015M179805-3

PIJAT SEHAT,Kwalitas Pijat terbaik diJogja 100m utara Taman Deng­gung 087738714147

B01126.2015.179891-3

CHELIN =081392698899 massage: khusus dipanggil dijamin fresh & fit buktikan segera no sms

B00001.2015M179943-3

Pijat capek²&ksehatan fulbody khs pria dwsa dtmpt/dpggl.Haryo 33th.H:081804431415/5b06b7a8

B00002.2015M179974-3

Eny manis ramah mungil ceria bi­sa pijit/kerik/curhat,tidak mengec­awakan.085726591335

B00002.2015M180026-3

Anda kurang perkasa?Hub:Intan 37th Call 087839647783 ahliny pengo­batan bs diBuktikan nosms

B00002.2015M180034-3

Pijat capek & kerik Bu Yanti Toino Pendowoharjo Sleman 08587884­4524/087738294347/08.­1700

B00002.2015M180051-3

T:081804359522 Novi,Lia,Ajeng,Nia lynn prof pjt70rb kmr fulAC300m brt UPN,Concat RRutr

B00198.2015M180110-3

Olla(27th)mlyni fullbody massage, cantik,sexy,khs pggln htl,dijamin ok!Hub: 087739702147

B00002.2015M180142-3

Srini Semox massage, mandi lulur, Spa dll pelayanan ramah & sabar H: 0878 3940 4088

B01347.2015.180203-3

Nabila pjat cpk2 slh urat krk JEC keTmr 400m blkg PomBensin keUtr 400m 087839536752 no Sms

B01347.2015.180204-3

Alexa Dewi massage for execu tive from Jakarta Call me 0821382­81710(khusus pgln hotel)

B00002.2015M180216-3

Massage tradisional fresh dan rilexs bisa dipanggil.Hub Lina 081225557297/085729617529

B00387.2015M180224-3

Family refleksi pijat massage pria/wanita jln Imogiri Barat utara Ngotho HP:081329361319

B00002.2015M180244-3

Emi pjt lulur pria wnt tmr pom bensin Bogem ksltn 300m dtmpt H:085729630256 no sms

B00002.2015M180266-3

Pijat vitalitas&fulbodi dg minyak zaitun,khss pria,dt4/pgl.H:Bastian Gowok 083869797751

B00002.2015M180270-3

Zona dgn 4 astn spcial capek dn vitalitas Jl Godean Km7 keselatan HP:087739240342

B00002.2015M180274-3

Griya refleksi dn pijat Jl Bugisan sltn No2 kusus pjt cpek trapis ce­wek HP:085642170155

B00002.2015M180275-3

Jidan Tenaga Pria Muda Ganteng Bersih Khusus Panggilan, Call: 08122823899

B00001.2015M180338-3

Ranni Tenaga Wanita Muda Can­tik Khusus Panggilan, Call: 082­136256688

B00001.2015M180340-3

Fandy Massage,khusus melayani Cowok,Hanya menerima panggi­lan saja 087839221471

B00896.2015.180431-3

Atletic Man,Pjt bener(dipanggil=60rb/jam)muda,rapi,sopan,trpljar,bs pjt+curhat 08562861917

B00896.2015.180432-3

BIG massage man kusus wnt/psutri krj sdri,sopan&jaga prvs trm dT4&pgl 08996888258­7c6cfef2

B00896.2015.180434-3

Ivan Fresh Massage kebugaran as­li bandung diT4/pgl wnt/pstri&pria 085868151785

B00896.2015.180435-3

District Massage full body Jln.Gito­gati Ruko Donoharjo No.16 dengan 7 org terapis yg handal&cantik 17­35th.081904262865

B00001.2015M180440-4

Rio Pijat Lulur Full Body Buat Wni­ta/Pasutri Tnga Putih,Bersih,Cakep 085879854241­2A500BD8

B00165.2015.180471-3

Mitha Massage Sabar & Ramah Hub:0896 2521 2151/Pin:73E60AC2 Dijamin Fresh Khusus Dipanggil

B00165.2015.180473-3

PIJAT & LULURSiska Spesialis Massage keb pelayan­an sabar ramah Hub : 081328002525 kss dipanggil no sms

B01347.2015.180480-3

Merry Spesialis Massage keb pelayan­an sabar ramah Hub : 08972433338 kss dipanggil no sms

B01347.2015.180481-3

Mutiara mssg wnt muda2 mulus cantik banyak pilihan kss dipanggil Fery: 087838316409 no sms

B01347.2015.180482-3

Pi ja t capek2 dan e jaku la­s i Dini ,Hubungi Mbak Ros 081915528661

B00002.2015M180485-3

Pijat buat laki laki muda cantik nyaman dijamin fres H:Rika 085601430199 pin31308208 noSMS

B00002.2015M180497-3

Spesialis pijat khusus wanita aman nyaman privasi terjaga Hub Rizal 085725981899

B00002.2015M180498-3

Tiara Msg pesona kelembutan&ke­hangatan body massage dijamin OK.087839416379/085327865600

B00002.2015M180520-3

Ahli reflx urat saraf&khss saraf udin 081510­3152457 P/W ditempat noSMS TukanganDN2/593 YK

B00002.2015M180544-3

Jidan Tenaga Pria Muda Gan­teng Kuat Khusus Panggilan, Call: 081226945599

B00002.2015M180565-3

DK Massage,trm body msg,llr ,rflexy,Tri 085695551851,Erlangga 0877­39856917 Riky 087739241055

B00896.2015.180634-3

mBak Nanik Mssge Trdsional Cpk Ksleo Rflksi LemahSyahwat ed bs dtmpat/dpnggil 085643791007

B01347.2015.180656-3

Christine mssge (43th) 087738707207 slrh tbh cpk2 fresh sbr sopan keibuan bs curhat diTmpt

B01347.2015.180658-3

Ratna Spesialis Massage keb pelayan­an sabar ramah Hub : 081915225961 kss dipanggil no sms

B01347.2015.180664-3

Tiara Valensia trima msg msh Muda Ramah Sabar djamin Fres&Rilexs, Buktikan H:085251261156,

B01126.2015.180672-3

24Jam.60­100Ribu.08191522­5060.24Jam.60­100Ribu.0857­01137070.Utk Pria/Wanita/Pasutri.No SMS.Dipanggil ke

B01126.2015.180677-4

Yono 31th(SECURITY) terima pijat di t4/panggilan khusus Pria.H:0878­39225834.Dijamin Fresh!

B00001.2015M180688-3

Kami menerima pjt hss pria,klhn mcm2 Bk 24jm pemijit lak2x H:087738140161 dn bs panggilan

B00002.2015M180740-3

Anda slh urat,kesleo,cpk atau pe­rutnya trsa skt Hub 087737502137 Bu Atik,bnr pjt tdk plus

B00002.2015M180759-3

Massage tradisional djmin fresh&rilex ,ada tempat pribadi.H:Dessy: 085643136952/081326873312

B00002.2015M180764-3

Buat tamu Htl Khs Pria Dws pngln pjt fulbody srvc Ok bikin Fresh&relax P Bram 087738184286

B00002.2015M180810-3

Riska Massage/Pijet Fres,Rilex Da­tang Aja Ok,Hub 087838791126 PIN BB 321e7742

B01126.2015.180839-3

Fresh Reflexy pijat tradisional70­rb 1jam. Wita,Tata jl palagankm8 Jimbaran Resto ke Timur 50mHP: 087939241530

B00198.2015M180872-4

Anton Mssg Prof muda nganteng privacy trjga kss pria/pasutri pggln/call 085742439662 Nosms

B00002.2015M180905-3

SALONNew Geisha Sln Hdr dg 6 traps md,aman RRBrt P4an DemakIjo 150M/tmrJl bk9­9Mlm 087838235199

B00002.2015M174739-3

relaksasikan bdn anda dg jaripara putri mustika salon.t4 nymn.ac jl go­dean km6.p4tn dmk ijo kbrt500m.knn jl 087845805080

B00002.2015M177122-4

Liena sln JlWtsKm16,5 Sntlo KP dg 4trps yg rmh sopan&profsnl t4 nymn dtg&bktkn085743224319

B00002.2015M179516-3

Edelweis sln&msg Jl.Kabupaten dg 25Therps yg profesional,Rmh&spn dtg&bktikan 085743224319

B00002.2015M179517-3

Inayah Sln,MlyniSgl prwtn T4 nyaman ParkirMsuk dgn kapster2 ramah&sabar RR Utr085713880096

B00812.2015.179680-3

Manjakn diri anda di Lucky salon.perwatan rambut&kulit dll dicr kp­ster no sms.081326446103

B00692.2015.179871-3

Ayu Citra Salon n Spa Melayani Mssg Llr Fcl Crmbth Dll.Hub:0818 0438 4690 / BB:5B381CFE.

B00165.2015.180228-3

Gunting rambut disesuaikan wa­jah,make up cantik halus sem­purna,rebonding,ionjepang colo­ring,sulam alis,eyeliner,bibir 1di­mensi­11dimensi Sunflower Brid­al Salon Jln Bintaran Kidul 17A Yk.Tp:0274375952 Jln Godean km7 No35 Tp:0274797451

B00002.2015M180757-8

BANKKesulitan cari pinjaman,kami solusinya,pinjaman 4jt­1M proses dibantu,bs T.over.0816286657

B00002.2015M177880-3

Kredit murah akhir thn jmn BPKB/sertifikat proses cpt,mdh,aman.H:Adi 087831181981

B00385.2015M179452-3

Bpk Ibu Butuh uang dibantu dijamin hasil resmi bank tanpa jaminan bi­sa hub:081804357474

B00002.2015M179808-3

Kredit usaha bunga ringan flat s/d200jt 1­5th syrt SHM/BPKB Pen­gajuan 082136500097 Yogya

B00002.2015M180528-3

GADAI5Mnit cair gadai BPKB mtr/mbl 93Up,Taksiran tinggi,resmi OJK.Syrt dbantu,Heni 087739577771

B00896.2015M174490-3

Lngs cair jmnn BPKB mbl/mtr NoRi­ject proses dbantu pasti ACC cair tinggi,Elsa 087738088883

B00896.2015M174492-3

Gadai BPKB mtr/mbl cukup KTP,KK 1jam cair No BI cek No surve penda­tang ok SMS 085729297777

B00896.2015M174494-3

Dana cpt lsg cair,Jaminan:BPKB/Elektronk/Mbl,Mtr.H:Buana Mandiri 0274­3000145,085107000145

B00692.2015.176211-3

Ttp mtr/mbl STNK sgl plat/th lgsg cair&plfon tggi/amn/BPKB mtr/mbl t.surve/pot087738557006

B00002.2015M176323-3

Sebrakan person non bank per6­bln.jaminan sertifikat tanah/rumah diJogja.H:087838671818 ok.

B00002.2015M179232-3

087838310485/085878578464/287­EB9B0.Gadai BPKB/ttp motor/mbl lsg cair,aman&resmi no survey

B00001.2015M179626-3

Bth dana mddk cpt&lgsg cair.Jaminan mtr+STNK/BPKB mtr aman&rsmi. 085100875853/087838100580

B00692.2015.179876-3

GadaiknSj mtr/mbl+STNK,tnpSurvey, lsgCair,aman,resmi 081325261­117/087839221303BesiJakalKm13

B00812.2015.180196-3

Gadai tanpa bunga mobil/motor+STNK HP,tab,laptop TVLED camera DSLR,cair tnggi 082314427328

B00002.2015M180265-3

5 Menit cair tanpa bunga mobil/ motor+STNK HP,BB,Laptop,tab TV LED,camera DSLR.087738311867

B00002.2015M180268-3

Terima gadai motor&STNK th2005 up yang masih kredit juga bisa. H:087838378789­085691052308

B00002.2015M180356-3

Dna lsgcair.Jmnn BPKB/ttpmtr/mbl+ STNK.Amn&dpt cshbck.JlGodean Km4.085747000838/087738829877

B00001.2015M180443-3

Dana Sebrakan jaminan SHM tanah,rumah,ruko.Dana Person 081931711450.SMS OK

B00074.2015.180607-3

Gadai BPKB mbl mtr no BI check­ing no survey,syarat ringan lsg cair,pendtg ok.087739871665

B00001.2015M180686-3

Bth dana segar angsrn relatif lbh murah proses mdh BPKB aman mtr th05 keatas.089658209710

B00001.2015M180694-3

INVESTASIDcri pendana50jt.tiapBln 2,5jt.u/ kn­tr pmbiayaan.hsl bsr rsmi&notaris serius.087734857000

B01347.2015.178041-3

Dcr insvtr,bddy nila mrh super bg hsl60:40 fix!notrs,bs survey loka­si.085726549088 bs nego

B00002.2015M180639-3

Bth Invstor Bsnis Property DiJog­ja Mlai5M Unlimited Profit Fifty2 CP:AlexAgung087738210253

B00165.2015.180731-3

KARTU KREDITGestun&Pelunasan CC,Syrt Mudah Loksi Gejayan&Langensari,Bk 9­5 Sore H:9127207/087738868383

B01126.2015.175137-3

Jasa bantu tutup kartu kredit & KTA.Bayar 30%,lunas 100%.Legal.Mi­nat hubungi:081394308900

B00001.2015M176294-3

Bantu tutup kartu kredit/KTA.Han­ya byr 30% lunas 100%.Legal.Hub:085273457157/083840389656

B00001.2015M176661-3

Trm gestun&plunasan all CC diKo­tagede.Bka 08.00­20.00 Minggu+tgl merah buka.H:081327321806

B00002.2015M177295-3

KREDITSolusi dana tanpa jaminan 1­8jt caranya kredit aja laptop/TVLED ditoko²,klo diacc,nanti saya beli cash 087839842989 Danu

B00002.2015M174234-4

Dana Lsg cair jmnan BPKB,T.Over,luarkota ok,resmi,asuransi,No pot.08562933633,Pin:321201a0

B00692.2015.174390-3

Bth Dana cpt?Jmn BPKB mtr/mbl Min th2000,Nosurvey,resmi,085729­221115/087838681115/28F084B4

B00002.2015M174674-3

Bth Dana?NSC Finance Gejayan, proses cepat,Trima Utuh,Bunga Ringan.085743444601/08112747012

B00002.2015M174966-3

Modal usaha jmnn BPKB Mobil th95,Takeover & plat luar OK,tnp BI Cek,1hr cair 087845727900

B00002.2015M175014-3

Paket Spesial 100­200 jaminan ser­tifikat max tenor3 dptkan bunga spe­sial.Hub:087839459777

B00001.2015M177175-3

Pembiayaan modal usaha,konsumsi.Jaminan BPKB/sertifikat.Hubungi segera Ibnu 081328041450

B00001.2015M177606-3

Kembangkan usaha dgn sistem sya­riah.Mdh&cpt.Jmnn BPKB/Sertifikat.Hub:Santoso 081904183858

B00001.2015M177608-3

Bank Syariah,pembiayaan u/ ber­bagai keperluan.Jmnn BPKB/serti­fikat.Hub:Ifan 085643416655

B00001.2015M177610-3

Butuh dana modal usaha?Jminan BPKB/sertifikat.Cepat&murah.Hub:Ari 083840120708/08174113655

B00001.2015M177614-3

Pembiayaan sistem syariah,murah& cepat.Jaminan BPKB/sertifikat.Hub:Rachmat 081804264581

B00001.2015M177617-3

Ckp dgn jaminan BPKB/sertifikat.Kebthan dana teratasi.Proses cpt.Hub:Anggoro 085729547987

B00001.2015M177624-3

Dptkn mbl/rmh/dana ang 2jt/bln sgl type rmh&mbl dftr segera tempat trbts.EMKA:081328604716

B00002.2015M178367-3

Anda bth dana tunai,jaminkan BP­KB mtr/mobil thn 2000 keatas take­over ok,Hub:087838670122

B00002.2015M179234-3

Kedai kredit jaminan BPKB motor th2000&BPKB mbl th94.H:0857252­05368/087838526239/5a11d96b

B00002.2015M179576-3

Kredit murah&aman 1­100jt bun­ga 0,99% jaminkan BPKB/srtfikat Hub:085643763344/087739503344

B00002.2015M179793-3

Cair max,khusus BPKB mtr th2004 ketas,tnp potongan,KTP luar ok,take over.H:087839844085

B00002.2015M180102-3

PstiCairHrIni JmnknBPKBmtr/Mbl NoSurvei,NoPot.Rsmi&Aman NonAB Bs.081327500706/087739269702

B00692.2015.180172-3

Pinjam tnp jmnn max 200jt.Hub:Past­indo 0293 3192379,0813900997­78,087734200287,085728888478

B00001.2015M180343-3

Dana tunai/kredit mtor&mobil, cpt&aman,bunga 0,5%,bs takeover,tnp penalty.Fika 085760882393

B00002.2015M180535-3

Buth dana tunai/TO/Kredit mbl,mtr bru/bekas bunga ringan dan tanpa penalty H:085740284818

B00002.2015M180537-3

Kredit elektronik,Furniture,sepeda,springbed DP0%,alat2 teknik,laptop DP30%.08170423989

B00002.2015M180907-3

KREDIT

PEMBIAYAANAnda bth modal KSP Primadana solu­sinya.Resmi&Djamin Aman,bun ga rendah,BPKB&SHM.0274 555123

B00001.2015M175419-3

Kantorku Trima Gadai Mtr/mbl+Stnk/Bpkb Mtr/Mbl & Sertifikat.Lgsung cair.Hp 082226751014

B01347.2015.178545-3

Terima Sebrakan, Sertifikat area Yk Slmn Btl max 3M tdk ribet & lgsg cair Cpt 087845785006

B01347.2015.178546-3

Dapatkan dana pendidikan un­tuk anak dari masuk tk berminat Hub:087739846054

B00002.2015M180351-3

Anda butuh dana untk modal usaha dapatkan dana sebrakan tnp jaminan minat Hub:087738084281

B00002.2015M180352-3

LAPTOPDbli bli tggi Laptop/Ntbok/Kmptr/LCD/DSLR/Dll sgl kndsi 08773884­4475/085725750750/2B5B18E7

B00002.2015M165988-3

Dibeli Laptop Notebook segala kon­disi 24jam bs djemput syrt legal 087839375907 BB:27c7f0bc

B00002.2015M172129-3

Dbeli wajar Laptop/Netbook,TV,LCD/LED,Kulkas sgala kondisi hidup/mati,djmpt.H:087739243106

B00002.2015M174232-3

Dibeli Tinggi Segala Laptop/Note/Macbook Hidup/Mati Byr Cash Jmpt 24jm Legal 081804333308

B00002.2015M175045-3

Qbeli:laptop,netbook,komptr,TV, LCD,LED,Speker,PS,dll KondisiHdp/Mati/Eror H:081915345778

B00896.2015.175111-3

Dibeli segala kondisi hidup/mati laptop netbook LED LCD monitor H:08975946868­085743296327

B00002.2015M175856-3

Central Notebook.Jual/Beli Lap­top 2nd ke Jl.Bantul km.9 no 205.Hub:08562535559/ 0817155556

B00001.2015M177628-3

Beli Hidup/Mati Laptop,Notebook ,Monitor,LCD,LED,TV&elektronik lainnya.Dijemput087838398788

B00002.2015M178054-3

Pasti Dibeli Smua Knds Laptop,Ne­tbook,CPU,LCD,LED,TV,PS2/3,dll 1an/Brongan OK 087739307632

B00896.2015.178572-3

Kmi bli hdp/mati laptop/komp/TV/LCD/LED/AC/Mbel/sofa/lmari/dll brong­nOK 082133758103 SMSOk

B00002.2015M179186-3

PRINTER & SCANNERJl catridge 2nd Canon 810,811 745,746 40,41.Dibeli catridge br/2nd H:Aswi.com 085105296969

B00001.2015M169378-3

SOfTwARE

CATERINGJM Catering:bx ater2 ml25rb,bx ayam uth ml42rb,bx kendr ml23rb,bx mkn ml 6rb,prsmn,pkt nkh,dkr.0857­43313277/087738315035

B00001.2015M180135-4

Free tmpt 3jm utk meeting/ulgthn hny dg ordr mkn mnum&snack 300rb ctering 8rb/prsi (nsi+syr+lauk+buah)noMSG 081804065608

B01347.2015.180860-4

KUE/BAKERY

RUMAH MAKANKHAS LOMBOK RM.Ayam Taliwang Mandalika,NasiBalap 7rb, Ayam Tali wang 7500 dll:453269 2/081226 141908 Jl.Sambirejo CC utr RSCC

B00812.2015.176452-4

Promo makan ditempat/takeaway Minggu,6 Des15,senilai 150rb free medium Pizza Senilai40rb,hny diP­izza Lecker/082137890707

B00002.2015M180460-4

MAKANAN/MINUMANKECAP & SAUS

Kecap Spcial Cap AyamJago.Bhn organik+rmpah2.Cck u/Soto,sate dll.Ada P.Irt Yk 081804284803

B01033.2015M174303-3

RADIO

fOTO COPYDijual murah IR 5000 17jt,IR 6570 13jt,KOMPLIT ALL TYPE.Hub: 0818.0914.9098/0878.3986.3596

B00812.2015.176454-3

Buka usaha ftcpy?Sewa saja,tdk perlu beli.Sewa msin ftcpy.Psti Un­tung.Nanang 087738764588

B00074.2015.180814-3

LAIN-LAIN

BOUTIqUE

PAKAIANKoperasi Toko skala kecil per­orangan yg bs trm titipan baju Hub:081328603621

B00002.2015M180315-3

TOKO

AGENDibuka peluang mjd agen Green Property wil DIY&Jateng Hub: 081804317702

B00002.2015M177840-3

Minat agen tiketing & BPJS kese­hatan sistem exlusive dana dijamin LPS Hub:085727314777

B00002.2015M178876-3

Anda ingin HP&laptop gratis?gab­unglah menjadi agen MSI dgn mod­al 300rb dptkn barang impian anda? minat Hub:082134179115

B00002.2015M180255-4

Ingin cantik,sehat dan berduit dgn penghasilan tak terbatas? minat Hub:087838995869

B00002.2015M180256-3

Mau buka loket BPJS Kes.Tiket,PPOB gak ribet tdk prlu kntor di Rmh Pun bisa H:087738352141

B00002.2015M180502-3

Peluang usaha paket Barang & Do­kumen, Tiketing, BPJS Kesehatan. promo. Hub:081229886886

B00692.2015.180623-3

Dicari agen/pemasar umpan tikus siap pakai keunt min50% langsung produsen hub:081226509694

B00830.2015M180806-3

fRANCHISEAnda ingin buka usaha? Ingin kursus keahlian? Kunjungi www.paketusa­hadankursus.blogspot.com atau Hub:081804065608

B01347.2015.180859-4

LAIN-LAINPelatihan Laundry ‘Kalau Tau Car­anya Jadi Mudah’Biaya 50rb.Sgra Daftar Ke IKA:085692810144

B00692.2015.176707-3

Diklat Lele Afrika bea 300rb gra­tis bibit 45hr panen hsl 60jt.Modal dbantu SMS087745596081

B00002.2015M176896-3

Dijual:Apotek yg sedang berkem­bang di Jl.Magelang Sleman.Strat­egis! Info hub: 08170420530

B00002.2015M178349-3

Dptkan bantuan modal progrm in­sos utk modal usaha,pnddkn, byr htg dll.Hub sms:085747771255

B00001.2015M178799-3

Javas Aroma Chem­Desember Pro­mo Obral+Cuci Gudang Bbit Parfum Londry Smua Type­Lily­Lavender­Ocean Fresh­Snappy­Sakura Disc 25.000/Lt Bbit Lainnya Disc 15.000/Lt Hub:0856 0000 5666

B00165.2015.179706-6

cemilan keriuk Mrengkel,Open Reseler,unik&laris !! Hub: 087738­307424/BB:5B883517

B00002.2015M179945-3

Des15 Promo Bhn2 Kmia Texapon­Kao 19.500/Kg/Drum­Ecer 21Rb/Kg Tex a ponEco sol 18Rb/Kg Ecer 20Rb/Kg SodiumSulfat 110Rb/Kg/Sak Ec­er 2500/Kg H:Javas Aroma Jl.Won­osariKm6 HP:0856000 05666

B00165.2015.180238-6

Yang serius ingin penghasilan 5­10jt/bln silahkan datang ke kantor PT Bisa CP:087738652919

B00002.2015M180308-3

PELUANG USAHALAIN-LAIN

Dibut agen properti dibdg perk­ayuan dan peluang bisnis dr mdl 3.850 menjadi 2,2M serius hub 087739860405/082323588889

B00001.2015M180450-4

Bisnis pelangsing dr USA cari agen/dist/mrktng. Presentasi Sbt 12 Des 13.00 H:085743881818

B00002.2015M180590-3

Mau banjir order?Web pringkat atas Google?Klik:Situspro.com/ 087738527756 SMS ok(siap ket4)

B00001.2015M180595-3

Dcr insvtr,bddy nila mrh super bg hsl60:40 fix!notrs,bs survey loka­si.085726549088 bs nego

B00002.2015M180641-3

Bk ush kebab/burger 9jtan dpt grbk prltn klks krywn+t4 dpn Indmret hsl>3jt/bln085799262209

B01347.2015.180665-3

Dengan Modal Kecil Dpt Untung Be­sar Dr Hasil Transaksi 2 Arah,Resmi Pemerintah Kementerian Perdagan­gan Haris:0818152626

B00165.2015.180712-4

Pnghsln Tmbhan Legal&Halal 400Rb­2Jt/Hr Dibimbing 085225209123/BB:5B1E1C5E www.oasenet.com

B00165.2015.180886-3

KURSUSTiketing pswt,kereta,bis,hotel,BPJS,rent car dll dg HP/laptop+net+system 083830879441

B00385.2015M170554-3

Naumi trm pesanan pola dasar/pecah pola&kursus jahit,blus/cln wnt/kmj/bj anak 085100835169

B00002.2015M177877-3

Kursus stir Mobil JDS,250rb/5jam langsung lancar gratis antar jemput 087722248483/5957D394

B00812.2015.178214-3

Annyong,Yuk bljr Bhs Korea Krss umum privat psiapan Topik klik ko­reanfirst.net pin79B2F375

B01347.2015.178554-3

Stir Al Fattah Maguwoharjo ada Tempat Khusus Latihan,Aman un­tuk pemula,dibntu 085701155141

B00812.2015.178756-3

Langsung Kerja Gaji Tinggi Di Bu­tik2 dan Pabrik2 Garment. Jika Bela­jar Menjahit & Mode di Juliana Jaya Yogya, Jl. Pandeyan no.25 Telepon : 0877.3925.3004. Lebih dari 25 ca­bang. disc 25%. Juga dapat Gratis Mesin Jahit Tanpa Diundi.

B01347.2015.179721-8

Kursus stir mobil FADLI murah dan bisa antar jemput. Hubungi: 081328856284/ 0274­388866

B00812.2015.179896-3

Promo language centre membuka kls Inggris&Jerman dasar,250rb.12x meeting.H:087738645454

B00002.2015M180082-3

Stir Utama Trmurah diJogja.Ertiga, Avanza,Xenia.80rb/2jm.Jl Monjali 89A 625420/081226634194

B01126.2015.180189-3

Kursus tata rambut&wajah murah,sel­esai diterima krj/buka sndri.H:562­581/087738986465 noSMS

B00001.2015M180380-3

RiasPgantin6gy&slon 25mtr dftr skrg dis50% tbts 2or.www.kursuskusuma­tiara.com 087838244799

B00692.2015.180414-3

Krss Slnspa mlai 500rb, Brbrshop 5model 600rb MS Office 350rb Corel 500rb Photoshop 500rb Ja­hit mlai750rb Elktronik mlai450rb, kuliner mlai170rb stir mbl 110rb, prgrm smp bs, 1gr 1sswa bs prvt krmh 081804065608

B01347.2015.180858-7

Kalis087838195111,7/12ck Mwh: Black forest,sacher siram coklat, dll8/12ankKueKrgScumpies,maca­roon9/12Bakry20mc Btk ank isi

B01127.2015M180893-4

LES/PRIVATLes Privat Fisika Smp/Sma klas1­3,diutmkan area Jogja kota,God­ean&skitarnya.H:082137546695

B00002.2015M173442-3

Prvt All Mapl,Mtk,Fis,Kim,Bio,Ing,siap UAS/UNAS,GrUGM/UNY u/TK­SMA H:Alfarabi/081226868818

B00002.2015M179602-3

SEKOLAH

LES/PRIVATLes Privat SD/SMP/SMA NEM tinggi guru UGM/UNY.Hub Nindya GAMA,Jl.Nakulo 16A Wirobrajan YK.Telp:370520,HP:081578956084

B00385.2015M175624-4

Privat Inggris,Jerman,Korea,Pera­ncis,Jepang.Intensive tiap hari.087­738645454/081390362581

B00002.2015M180078-3

SEMINARMau banjir order dr intrnt?Mau rhs intrnt mrketing+SEO?Ikuti workshop hny 699rb free 1web+hosting+SEO.Full praktk!Grnsi 100%.Full fsl­tas.081224285396

B00001.2015M178259-5

Pilihan bisnis bidang properti ijin leng­kap mudah di jalankan hadiri semi­narnya Sabtu 05/12/2015&06/12/2015 jam 13.00 by 085729574137 / 087838831337

B00002.2015M180381-5

LAIN-LAINCukup 3 jam ortu siswa kursusPOA,nilai anak sgr melejit,9447574, www.poanak.blogspot.com

B00385.2015M175449-3

Dg POA anak pasti melejit prestasi­nya,Desember diskon 50%,9447574, www.poanak.blogspot.com

B00385.2015M179624-3

KEHILANGANHilang STNK AB­6617­OF bagi yang menemuka harap hubungi : 08122993370

B00002.2015M180303-3

elah hilang STNK AB6862WA,KTP, SIM C,ATM BRIS&MEGA an.ERA AR DANI, Hub:0895340523346 (ERA)

B00287.2015.180461-3

Telah hilang STNK Honda AB 6444 UB atas nama Timbul alamat : Po­koh 1 RT 004 Dlingo, Dlingo

B01347.2015.180483-3

Kehilangan dompet isi KTP SIM C STNK G­4203­NC atas nama Sanyoto,R­4016­SP an Samirun,ATM BRI KTM H:085742911218

B00002.2015M180532-4

Hlg BPKB AG­3586­CB an Achmad Mabruri da Perum Tosari Indah Per­sada F13 RW16/43 Kediri

B00002.2015M180612-3

Telah hilang STNK AB­5760­YI an Sumarni,Gendeng GK 4/368 rt/rw 054/014 Baciro Gondokusuman

B00002.2015M180753-3

Telah hilang STNK AB­4069­NJ atas nama Dwi Rahmat Purnomo,Blok s2/19 Lanud Adisucipto

B00002.2015M180766-3

Telah hilang STNK AB­5693­NG an Etik Ida Budi Yurani,Demblaksari/DK Kalangan RT04 Bantul

B00002.2015M180793-3

Telah hilang STNK AB­6941­UZ atas nama Darwinsyah Pasaribu Hub:082314761646

B00002.2015M180894-3

KERJASAMADikerjasamakan ruang usaha utk rmh mkn & Bakmi Jowo di Pram ba­nan,utama wanita.087739180137

B00001.2015M180419-3

PEMBERITAHUANDcr segera surveyor all background 18­60thn siap training&praktek Hub:0819­037­99472

B00002.2015M175243-3

Hidup anda sulit?Percpatan ekono­mi karir&kesehatan.Solusi SMT Dlm 7hr sukses.081328330237.

B00002.2015M179551-3

dbuka perdana arisan emka stdr200jt ang2jt/bl.Bs ambl rmh,mbl,dana.Bs jg tnpDP087838514191

B00002.2015M179790-3

Cr Rmh Tnh Yg Djl Mbl,Mtr Khss Lg Kppt Sj Dta Valid Kmi Byr Cash Info081804323000/23BD2BC8

B00165.2015.180476-3

ACSpesialis AC.bkr/psg,cci,srvs,mti, nts,tdkdgn,freon,grns.0858798­28256/081283300666 Globl AC

B00001.2015M174066-3

Makarya Teknik spcialis AC Ru­ang cuci isi freon netes bgk/psg dll H:085878991001 jjr amnah

B00002.2015M176668-3

Lowwat ac ruang.Trm:service AC,cuci AC,bongkar/pasang AC,jual beli.Nu­graha AC.H:0817460302

B00001.2015M177179-3

Sgl ttg ACruang:Srv,Bkr/Psg Swa,Psg AC Baru/Bkas(bs TT) SelarasAlam AC:962 3432/081226954977

B00692.2015.180394-3

Artcool Teknik:Trm Srvs AC,Eror,Mati, Netes,Bngkr/Psg,Jual­Bli AC 085­226003505/081804046208

B00165.2015.180474-3

MEUBELAIRBarkas Mebel Barkas jati topjual ratusan almari mj krs dipankusen2 pintu jendela boven dll.Jl.Bantul km5 dpn masjid Anajwabisa tukar beli:08122700229

B00896.2015.179400-5

Kami beli bongkaran rmh,kayu² bekas,elektronik,mebel² jati antik lawasan.Hub:085101696711

B00002.2015M179578-3

Spcial Rprasi Mebel Plitur Ulang Melamin Rotan ganti cover sofa& bsTT! AsaJaya087838882300

B01347.2015.179713-3

Jual:springbed 120x200,rak buku,rice co o ker,rak plastik 6 susun,kond bgs.Ratna/087738328009

B00002.2015M179757-3

Jual cpt mau pindah set kmr tidur sofa meja mkn dll (merk ternama)Hub 082137836275

B00002.2015M180298-3

Springbed set Softrue 160x2m 1599rb Grnsi 10th.Meja makan kayu 4kursi 875rb.Sinar Surya,Jl.Kyaimo­jo 79 T.583740 MingguBk

B00692.2015.180415-4

BARANG BEKASJual beli brg bekas brkwltas siap mnrma brg bekas anda,elktrnik,alt rmhtgga.H:081904175509

B00002.2015M175338-3

Dbeli sgl rongsok tmbg besi nium kuningan doos plstik arsip dll djmpt rhs djmn085326878087

B00002.2015M179802-3

TANAMAN HIASWit gedhe:mangga,durian,jambu madu deli,apokad wina,rambutan,dll.Hubungi:08122707724

B00001.2015M177384-3

Rnovasi,tmn,prwtan tmn.dri mgguan­blnn,nnm rmpt gjh mni,manila,dll.lgsg pkrja 081227793118

B00002.2015M179745-3

HAJI/UMROHHaji Plus 2016,Msh 70 Seat.Umroh Promo Mulai $1599,AmanaTour: 085878308072/081931192663

B00165.2015.175203-3

HAJI/UMROHUmrah Exct $2200 Jan­April 2016. Garuda/Saudi Fc.Hub Safa Marwa 085781880111/087803880111

B01033.2015M177632-3

Umroh Promo 30Jan,15Feb,17Mar16.Hanya 22jt.Start Jogja.Bonus Tour Kua­la Lumpr.Getour 869059/08520035­1252/085878766626/081225­798547/087838892847

B00002.2015M178726-5

Umrah Promo $1590 brgk Jan­Mart 2016.Hub Safa Marwa 08122948­0111/085781880111/087803880111

B01033.2015M179256-3

Promo Umroh 10 Hr,Start Jog,17 & 21 Jan,Landing Jed&Mad,AlFati­ha:9111548,081578872236,sgra

B00002.2015M180056-3

Umrah 23jt no transit by Garuda hotel *3&4 jrk 200m Februari’16.H:0274­389250/082137832606

B00002.2015M180221-3

Mudahnya ke tanah suci,wujudkan bersama kami,travel umroh&haji plus sejak th90(25th) melayani tamu Allah DP 3,5jt sisa bisa di­cicil/mau gratis(jalankan usaha).Hubungi:081228612095

B00001.2015M180458-6

HOTEL/PENGINAPANPgnnpn dkt ISI&alun2 slt,AC,km dlm,pkr mbl,100rb/mlm,600rbng,2jt/bl.0274371867­085725272927

B00896.2015M175549-3

Puri Janti 130rb­150rb/hr,AC,TV,dll.Jl.Janti13 bwhJmbtn Lyg JantiYk H:4534030/087838642525

B01033.2015M177636-3

Anggun 30­50rb nginap kmd dlm,TV LED 32”,free wifi,Aman.Jl Kaliurang KM 19 H:085868248449

B00002.2015M179922-3

Hutama Hotel AC, km mandi, TV. Hubungi : Telp 6645766 atau 087738061411

B01347.2015.180655-3

TIKET

TRAVELBali akhir taun tour 29Des­2Jan 1000rb fas:mkn,htl,bus,asrnsi.Hub:Satria Tour 0274­2147575

B00002.2015M179170-3

MEDIA TEPAT

UNTUK PROMOSI

BISNIS ANDA

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015HALAMAN 14

Page 15: Tribunjogja 06-12-2015

LOWONGAN KERJAADM-KEUANGAN

Dicari Admin utk NOM Fashionlabel.Min SMK/SMA. Wanita. Me-nguasai Ms.Office, penempatn Jogja,Gaji UMR.Ada kost utk luar kota.Hub:085643105288/081227279360

B00812.2015.180200-5

Butuh Adm SMA/SMK/S1 akun-tansi, serius,bs komputer,gaji UMRYogya jln.Kaliurang km 9 no 11b

B00001.2015M180457-3

Dicari pembukuan toko roti minSMK gaji UMR lmr Tk Papacookis0274-4435707(Jl Pleret Km1)

B00002.2015M180509-3

Dibut Tng Admin Wanita,min SMKMenguasai Komp Ms Office& Excel,Rajin,Jjr.Hub:Gayam KreasindoJl.Bausasran 722 Yk.Tlp (0274-514105) Depan Pikiran Rakyat

B00385.2015M180598-5

Dbthkan admin min SMA/SMK usiamax 25th.Lmrn lgkp dikirim keJln.kemetiran No.3 Yk.9345698

B00074.2015.180608-3

Bth:Administrasi kantor min SMKakuntansi,Umur max 22th blmmenikah Hub:PT Jasatama JlTompeyan 204 Telp 518267

B00002.2015M180749-4

Dibthkn cpt krywn/i kantor P/Ftime17-60th,inc:2,5jt/bln.Hub:IbuSundari 089662881859

B00692.2015.180820-3

Bth tng kntr 18-54th,P/Ftime,inc2,5jt/bl,pglm tdk diutmkn,intrvlsg krj.085786759299/Reva

B00692.2015.180822-3

GURUDicari cepat : Ibu Guru Menjahit /Tata Busana, Yang Berpengalaman,Gaji Tinggi, Cepat. Hubungi : keJuliana Jaya Yogya. sms ke :087779582637

B01347.2015.179720-5

Dibutuhkan Guru LPK Tata busanaPria/wanita Hub:085741808487lamaran Glagah UH 4 No 196 Yk

B00002.2015M180091-3

KAPSTERDicari 2 tukang potong mahir max35th u/ Koboi Barbershop Tamsis12 YK.Hub: 087839221969

B00002.2015M177288-3

Dicari kapster potong barber diJakalKm5,5 gaji 7000/kepala, segeraH:082138733990 max:35th

B00387.2015M178282-3

Cri Kapster max 30th Pnglman min3bln,u/Sln Khs Wnta di ConcatSerius Hub/SMS:085729878988

B01126.2015.178536-3

Jaris Barbershop butuh tenagacukur rambut pria.Minat hub0818278678

B00002.2015M179248-3

MEN’S BARBER cari kapster lk2berpengalaman.Utk daerah Cepitbaru,selokan,brt OB.Gapok+bghsl.Minat serius:081802641971

B00001.2015M179319-4

Dibutuhkan segera Tukang CukurRambut Pria Pengalaman untukJogja-Jateng. Gaji min 2 jt.Hub:081225689705

B00287.2015.179413-4

Dicari beberapa pegawai utkROSSE SALON & DAY SPA utkpotong rambut,body massage. Sa-lon wanita baru,belakang THR (PuraWisata).Minat serius hubungi:081903938222/081325901316

B00001.2015M179631-6

Bth Krywn Potong Rambut PriaPglmn,Gj 3-5jt,Max 30th, Muslim,Ada tmpt Inap. Hub:081804067909

B01126.2015.179664-3

Dicari segera beberapa kapsterwanita untuk salon Hub:ErfansSalon Jl Gejayan 31 Yogya

B00002.2015M179762-3

Dicari tenaga cukur rambut Priauntuk Barbershop tempat bersihHub : 08175413809

B00385.2015M179847-3

Dibut Kapster Bisa Pot Gj Diatas1Jt Serius Hub:Salon Umbulharjo0877 3912 2721.

B00165.2015.179953-3

Dibutuhkan kapster wnt pglmanmin 1th bs potong max 35thgaji+bonus.Hub:08174100205

B00002.2015M180107-3

Dibut kapster wanita segera HubWiwik Salon Barat kampus UMYterpadu Gamping 08175410803

B00002.2015M180290-3

Dibthkan Therapis wanita secepat-ny krm lamaran ke RM Dapur JowoJl Parangtritis No 41 Yk Telp087739883079 segera

B00002.2015M180292-4

Dicari wanita kapster bs spa pglmn1th max35th gaji+bonus (serius)Hub:082137836275(spa wnt)

B00002.2015M180297-3

KAPSTERBut tkg ptg rmbt/kapster yg bsptong(pria)kasir(wnt)fas:gj pkk,komisi.lmrn lgsg ke De’Plonthos Bar-ber Shop Jl Pandegarini 1/4 CTSleman T:08886947549(per4anKentungan ketimur 50m)

B00002.2015M180299-6

Bth Kapter&Trapis pijat u/ SendangSalon& Sendang Pijat Omah SehatHub Mb.Ika 081804181678

B01033.2015M180374-3

Cr cpt kpstr pria bth barber gajiOk + bns lok jakal tdr dlm, mkn3x. 087739400153

B00692.2015.180417-3

Dbutuhkan sgr 6 kapster prof Pria/wanita utk ditempatkan di HotelIndolux Yk,max 35th Lmrn dtg lgs/krm ke Sugar Club&Karaoke HtlIndolux Jl Palagan Yk dg ibu Danina082221352586

B00002.2015M180576-6

LAUNDRYBth Cpt Kywti u/Laundry.Niatkrj,jjr,tliti,tgg jwb.Blh tdr dlm.LokJokteng Wtn 085729471667

B01033.2015M179845-3

Bth krywti laundry jujur berpe-ngalaman. bersih.Bery Bucket Con-cat 085246206826/081905257700

B00002.2015M180032-3Segera,krywti u26-42th,niat krjkrs,jujur,tggjwb.Bs strika halus,simetris,rapi.Bw lmr ke SimplyFresh Laundry,JlSelokan Mata-ram No15 CTIII Kocoran Karang-asem.Hubungi::081334761956

B00002.2015M180137-6

Dibutuhkan karyawan laundryuntuk daerah seturan(belakangUPN)Hub:085643664947

B00002.2015M180337-3Bth Cpt Peg Wnt pglmn krj diLaundry tdr dlm diutamakanSingleSmp/Sma 19-30th jjr niatkrj ulet Loyal 1jt/bln 0817273712

B01033.2015M180370-4

BthSgrKrywti Laundry di Jl.AmSangaji no100 dpn masj Petinggen18-25th,kjshift 081804307015

B01127.2015M180445-3

LOW.RUMAH MAKANDibthkan karyawati Rumah MakanRata-Rata tidur dalam, islam, gj+makan+bonus SMS:081228570606

B00002.2015M179424-3

Warung kafe di Gowok bth cowokmax27th utk serabutan, masak&bikin minum.SMS:087738217579

B00002.2015M179572-3

Bth playan bakso pa, mslm,minSMP, 30th,jjr,pglmn,gj UMR&fasmnrk 081520936635/087838284277

B00002.2015M179579-3

Dcari kryawati utk wrg makan, adamess&gaji jelas,di Jl.Pandean 10aUmbulharjo,087838865675

B00812.2015.179684-3Butuh cepat!2 bag Kasir&2 bag koki/masak di RM Rata Rata. perem-puan, pengalaman dibidangnya, usiamin 22th mak 35th,islam,tinggaldalam.dtg langsung kerja.Fas gaji+makan+ asrama+ bonus+jaminankesehatan 087839440279

B00002.2015M179936-7

LOW.RUMAH MAKANDbthkan pekerja wanita diwrgbakso Hub:0822 2727 1972/Karangwaru kdl TR II/458 Yk

B00002.2015M180257-3

Bth tenaga pria utk Wr MakanGj900 krj 9jam dpt libur usia max30 H:081390229693 Tdk sms

B00002.2015M180264-3

BthKrywn wnt u/RM Pdg max30 train800rb mkn tdrdlm.RM KELOK 9Wahid Hsym 156 CC 082368025026

B00812.2015.180466-3

Dcri Tenaga Serabutan Utk RMJujur,Ulet,Makan Tidur Dlm SeriusH:085645900888-082137446208

B00165.2015.180475-3

Dicari karyawati luar kota Jogjaadisiapkan mess utk kerja dirumahmakan Hub 0819636804

B00002.2015M180504-3

Bth wanita bag pelayan & masakuntuk rumah makan diJogja adamess Hub:087881762451

B00002.2015M180505-3

Dibthkn tenaga serabutan/masakwnt muslim 45th u/rmh mkn JlMagelang Utara TVRI Jgj.berminatHub/SMS:087882300202

B00002.2015M180588-4

Dicari segera cook helper/asstmasak utk kedai steak&pizza jlBantul km 9,5.(100m utaragapura Bantul).Tlp:085725823423

B00001.2015M180700-4

D Bth krywan/ti at Partime utkKS XtraHot Jakal KM 6,5 Lmrn dibawa lagsg Tlp:081904142121

B00002.2015M180803-3

LPTKSGRATIS+SAKU Gaji Hongkg:7-8jtTaiwn:7-8jt.Singpr:6jt.Mlys:4jtMkanik, Koki,Htl, Resto, Sopir,Welder,Tkstil,Knstrksi, Resmi=081915355123/089678187778*

B01126.2015.174467-5

GRATIS.CleanServis Mlysia (Wnt) Gj4JtAn Proses Cpt Resmi Depnaker=085848861000/081325519355*

B01126.2015.174468-3

But Crew kapal pesiar Eropa-USAPglmn/non proses cpt Resmi G:9-25jt/bl 100% grnsi Pnmptnweb:www.princeofthesea-jogja.com SgrH:0274582217/087839271115

B00692.2015.174592-5

LN Ofshore Canada 20Electricent•2700-3rb/bln.60MesBoy •1250-1750/bln. Biaya brgkt ptg gj(dkumenhrs lgkp)PT PhateN EN 021296-01446/081222873335 P Rendy

B00001.2015M178241-5

Krk Korea gaji 13-20 juta/bln, biayabrgkt 1 juta, hub. BKLN RhonaJogja 0811266612, 085743580006,www. rhonajogja.com

B00692.2015.178800-4

Singapura/Hkg/Taiwan Gaji 6jt,Proses Cpt Ijin Resmi DepnakerBiaya Gratis.H:SMS 0818257111

B00002.2015M180139-3

BTH CPT,Brunei:TkgCat/BodiRepaer/Teknisi/AC mbl,SopirCraneGj10-15jt Resmi=085848861000

B01126.2015.180678-3

MARKETING-SALESDibutuhkan Marketing CounterMin SMA/K NSC Finance Geja-yan Hub:Ipung 08112747012

B00002.2015M174969-3

Dbthkn SGR.Marketing & Counter-min SMA/K. H: NSC Finance Kadipiro.085643966431/087843112248

B00385.2015M175460-3

Bth Kywn/i u Mrkting TokoGordynAlfaDekor Gj+Kmsi Lmr KeJl. MenteriSupeno No16 T08995051222

B00165.2015.176060-3

CrSales TO Miwon,bihun sembakosnack kepasar, retail.Gj2jt+bns kePurwomartani 089637709279

B00812.2015.179904-3

Marketing toko roti gaji > UMRfee 10-15%+UT+UM+bonus lmrJl Pleret Km 1 Tlp:0274-4435707

B00002.2015M180510-3

Dbthkan marketing EDC BCA usiamin 20th pendidikan min SMA/SMKsederajat Hub:08112645959

B00002.2015M180511-3

Dibthkn Marketing Executive minSMU,Bns Jtan Rp.PT Nsc FinanceCab Gejayan.Ervi 087756352323

B00385.2015M180599-3

Langsung Kerja! AKUR OPTIKBANTUL Group Butuh Karywn tetapMarketing Lapangan utk Cab.KotaGedhe P/W:18-40th,ada Motor&SIMC, pendapatan Tetap Rp 1.2000.000+ Beras,Insentif&Bonus Menarik.SMSsaja:0896-0137-7997

B01126.2015.180674-7

Langsung Kerja! AKUR OPTIKBANTUL Group dg 10 Cab di DIYakan Bk Bbrpa Cab Baru Bth BnykKarywn tetap Marketing Lap.L/P:18-35th,ada Mtor&SIM C, siap ditem-ptkn di Cab@ Kami,Fas:Gji Ttap,Beras Kluarga,BBM,Insntif&BnsMnrik.SMS/WA:081328102846

B01126.2015.180675-8

Biomars Bth Tk Adm+Srbtn& SalesJjur+Krj Krs DU Mejing-CebonganH:081328717464 Umur Max40Th

B00165.2015.180716-3

Sales mainan SIM C,gapok.Lsgkrj,max 40th.Jl Kbpten Slmn,dpnradio satu nama.087838138859

B00001.2015M180912-3

PENJAHITSebuah Butik lokasi di Jl.Monjalimembutuhkan bbrp tng Jahitwanita terampil,berpengalamanmin 2thn,Pekerjaan tdk bolehdibawa pulang.Gaji tinggi.SeriusHub:Ibu Anna:082136038445

B00002.2015M178889-6

Dicari Segera Bag.Jahit/Obras,Pria/Wnt Max 30Th.Bw Lmrn+Foto Ke Jl. Jongke Kidul Sen-dangadi, Mlati, Sleman,PerumSendang Indah No.4 (Depan MMTazkia) Telp:0877 3896 8889

B00165.2015.179702-6

Butuh sgr penjahit wnt/SMK busanamuslimah.Hub 08164223325/081-57966446.Napaos JlKusbini3YK

B00002.2015M179801-3

Dibthkn sgra wnta pnjahit Pak wntu modiste tdr dlm Jakal UIIHub:085291220111

B00002.2015M180007-3

Butuh Penjahit Wanita 18-42th Gaji+Lembur Min5jt,Ada Bonus SegeraHubungi SMS= 085647055100

B00002.2015M180145-3

PENJAHITDbthkn karyawan pria&penjahit.pekerja keras&mmp bekerja dlmtekanan.serius?085100412124

B00002.2015M180283-3

Bth penjahit boneka,pria/wanita,dibawa pulang, kontinu,mesinjuki.Dongkelan ke barat,lampumerah ke-2 belok kiri,Jl. Bibis,Ngentak, Bangunjiwo, Kasihan,Bantul,Perum Permata GriyaMandiri G2/Ibu Titir

B00002.2015M180516-7

SECURITY

UMUMKaryawati+sopir+srbtn.Gaji+ bns= 1,2-3jt.Toko Besi. Tresno. Jl.KaliurangKm5,6.Yk.087739151398

B00002.2015M169611-3

Bth sgr spv mkt,telemkt,HRD krmJl.Magelang km5,5 No.75 YogyaUP:Robi/[email protected]

B00631.2015M174947-3

GemilangBuildingCare bth byk: Clean-ing service&Security; max40th,MinSmp/SmaPnmptan:JoGja.Dtng/Krm: HrdPtTataKarya GemilangJlSukun Mbs No3ConcatYkT0274-889981 Hp/Sms: 087739688803Dalimin 081904040750 Yoga www.gemilang.co.id GratisBukanAgen

B00631.2015M175173-8

Tnp Biaya Butuh Tng Utk KapalBali.Kontrak 10 Bulan,Bawa Hasil18-20Jt Hub:0858 7576 7109.

B00165.2015.175202-3

Acadia Fotocopy tenaga min SMP,700rb+mkn+tunj+mess,Jakal km4,5 serius 085743110881 No SMS

B00002.2015M175281-3

Bth karyawan L/P Tk Raja MurahPutra,usia 18-40th.Lam Krm keJakal KM 5,3 Gaji 800rb/bln

B00002.2015M175534-3

Bth:1org mmg ank2th. Syrt:wnt,jjr,niat krj,sbr/tdr dlm Gj awl1jt.H:Andy 087717477774 Nosms

B00002.2015M176255-3

Dcr LlsnSMU/K Pnmptn Di RS/Klinik Jkrta Dg Ikatan Dinas 6BlLsg Krj Gj2,5/3Jt 081804118339

B00165.2015.176728-3

Penyalur variasi mobil,Semarang.Bth kary mau krj,bs krj,bs diper-caya.sopir,SIMA,25-35th, serabu-tan laki,SIMC,SMA 20-25th.admin prmp SIMC,SMA,20-25thfas:tidur dalam H:081390128009

B00002.2015M177362-6

Gratis Biaya Bth Tng Krj u/ Perke-bunan Sawit diKalimantan. Messdsdiakn,P.Agus 085725973263

B01126.2015.178014-3

Krywn pria bag air isi ulang 20-40th,SMP/SMK,nomes,lmrn JlArgolubang16 Baciro,081392228999

B00002.2015M178100-3

Pramuniaga Toko.Syrt:Wanitamax30 th,tidur dlm,full time,sehatjasmani &rohani.Hub:Toko Lang-geng(0274)4353785/085643774899

B00002.2015M178103-4

Bth 1 karyawati toko plastik 20-30th,tdk tdr dlm.Bw lmrn keAladdin plastik kaliurang km7utara ps colombo 081804000268

B00001.2015M178218-4

Butuh wanita cantik max25th untukpemandu karaoke diJogja. Gaji 1-4/bln.Sandra 082133778832

B00812.2015.178467-3

Dicari kryw cew/cow utk salonblm pglmn ditraining gj oke Info08170406214.X-Pose JakalKm14

B00002.2015M178624-3

Dcr pria/wnt u/Jogja,max25th,Pendapatan UMR Jogja,dilatih trapisspa.ada mes nyman,bersih,AC08562979026/56E91EBF No sms

B00002.2015M179030-4

Cr bbrp Mrktng pnglmn minSLTAada mtr fas:GP1,25jt+ kmsi+ bns>3,5jt.Lam lsg keSejahtera mandiri JlRrd utr 8C(Ruko kuning) Concat.wwcr awl H:081578901072

B00002.2015M179238-5

Dicari Prt&Suster Dalam/LuarKota/Luar Pulau,Gaji Besar,tanpaPotongan.Hub;0877 3630 0027

B00879.2015M179291-3

Gji tggi dbthkn krywn utk NailArt.Krj diMall,17-28th.Pmplnmnrk,tdk sdg sklh.082243495888

B00002.2015M179511-3

Dibutuhkan L/P staf produksi utkpabrik Herbal diBantul max30th.Hub: 08562874575

B00002.2015M179530-3

Dicari 2 tenaga wanita utk bagwaiter lamaran ke Bluerose Pastry&Coffe Shop Jl Poncowinatan 71Jogja Tlp:517952

B00002.2015M179545-4

But sgr bag rspsionis&OB kostexclusive: rapi,brsh,krj shift,gj+mkn+trnsprt 30rb/hr,serius krjlmrn:Nirvana Jl Wahid Hasim60AWaringisari,Concat 487297

B00002.2015M179553-5

Dcr kary hotel bag kebersihanpria 26-40th rjn jjr ada mtr H:HtlBakti Jl Hayamwuruk 13 YK

B00002.2015M179561-3

SPG Tetap u/kecantikan di MallMalioboro&Amplaz.Sy:Ce, Max24th, min SMP,single.Jk MuslimBoleh pake Jilbab. Sms:08174845699

B00002.2015M179577-4

Lowongan:karyawan/ti lls SMP/SMA.Hub:Toko Lampu Hias AgungJaya.Jl Mentrisupeno74 UH Yogya

B00387.2015M179599-3

Bth tng psg lbel klit mnggisdkerjakn d rmh tnp target upah750-1jt/mgg.Ajie 085764849252

B00001.2015M179630-3

Dibut Staf Lapangan,Tau Jogja-Solo, Laki2 Max 45Th,Min SMA,Jujur,TgJwb,Loyal T:085601881699

B01126.2015.179659-3

Sopir+tng serabutan tk.besi+tngborongan semen:TB Bintang jayaBaru(Timur RS Hidayatullah)

B00812.2015.179685-3

Dibutuhkan cepat 2 tukang las 3laden, 1 admin wanita. Hubungi:082133996888/08122698388

B00812.2015.179686-3

Lsg Interview (Tdk Perlu Bw Lmrn)n Lsg Kerja Bg.Setrika Wnt. Gaji1Jt,9Jam Kerja,Bkn Serabutan.Laundry Zone Jl.Seturan,SelatanUPN T:0821 9010 2559.

B00165.2015.179700-5

Dcr Sgr Bag.Packing/Finishing UtkPerlengkapan Baby,Wnt Max30Th.Bw Lmr+Fto Ke Jl.Jongke KidulSendangadi, Mlati,Sleman,PerumSendang Indah No.4 (Depan MMTazkia) Telp:0877 3896 8889

B00165.2015.179701-6

Dicari PRT jujur siap kerja gajiawal Rp900 tidur dlm.Hub 087843-108395-081908627042 sgra

B00002.2015M179744-3

Bth kywti u/tk boneka gj ok pnpmlnmnrk mx25th minSMA lam JlGejayan Mrican No3 0274563877

B00002.2015M179772-3

But op warnet.L/P,SMA,bs komp,GP600rb,shift.Lmrn Defnet Jl AMSangaji 33A Yk.08386996246

B00002.2015M179827-3

Dibthkan Tenaga Terapis ce utkrefleksi,massage,dll.Diutamakanblm brpengalaman.0811482328

B00002.2015M179838-3

UMUMDibthkan karyawan bag lapanganmax 27th min SLTA Mampubekerja dlm tim jujur bertanggungjwb memiliki kendaraan dan SIMC Lam ke Verata Wallpaper JlMgl 5,5 Mlati Slm Telp 623347

B00002.2015M179841-6

Krj Smbiln dkrjkn dirmh mlptdusT4teh.Upah64rb/100lmbr brlakuklptn.Sms Siska 087739640327

B01033.2015M179848-3

Dibthkan karywn workshop salon-mbl pria max 35th, slemanga-pok+bonus hub: 081226558383

B00198.2015M179858-3

Golden Brain Organizer membu-tuhkan desain interior,gaji tinggi,jenjang karir H:08112571999

B00002.2015M179863-3

Oprator&tng srbtn Pa SMP/SMK,Mx35th,rjn,krj krs.Lmrn Cipta KaryaBusana JlHayam Wuruk19 Yk

B00001.2015M179971-3

Dibutuhkan karyawan bag gudangmin SLTA max 35th SIM C jujurtggung jwb gaji UMK Hub JogjaHolic Mtr 0274-8017787

B00002.2015M179983-4

Butuh mekanik alat berat ygberpengalaman u perusahaan diluarJawa Hub Arif 081227928167

B00002.2015M180002-3

Dibut kary utk htl di Prawirotaman(Aloha Htl)syarat bs Bhs Inggrismax30th.Hub:08122941005

B00002.2015M180013-3

Dibut karyawan/ti SMA siap kerjajujur Hub Zaara Textile Jl SoloNo33 Telp:0274-523623

B00002.2015M180024-3

Bth sgr krywn/i babyshop! mx25th,serius krj.CV:Jl Suryopranoto7,Pakualaman Yk.087838647899

B00002.2015M180046-3

Dbthkan sgr cow utk cuci mbil,niatkrj,Lmrn:Jl Solo KM7,5(Tmr mrtakmps bbrsr)081903775070

B00002.2015M180069-3

dibutuhkan tukang las serabutandan tukang cat mobil, hub.081392075684,082225714777 “

B00002.2015M180088-3

Bth kryawati jaga toko max 30Yamart Tempel diutmkn rmh sktrKec Tempel&Salam 082225504701

B00002.2015M180093-3

Dibut krywn pria muslim utkwarung bakso di Jogja,makan&tdrdlm,gj pokok.Hub:087738233789

B00002.2015M180095-3

Bth Staf Perusahaan Elektronik Gj+Lembur 5-7jt Wnt Min18th HubungiSegera SMS:085647055500

B00002.2015M180125-3

Bth Cpt Operator Mesin PabrikPria/Wnta Gaji+Lembur 4,5jt,DptMess Gratis,SMS:085750107070

B00002.2015M180128-3

Butuh Tenaga Proyek Konstruksi Gj180Rb/Hr,Laki2 18-42th.HubungiSegera SMS:0831177755000

B00002.2015M180146-3

Butuh tenaga sablon pengalaman,ob. Star Jl.Agus salim No 61Yogya 087839601420

B00812.2015.180199-3

Dcr Kywti u Alat Tulis&FtcpyCahaya Ftcpy Jl.Godean Km5 DpnAsrama 403 MinSMA 082138319566

B00165.2015.180232-3

Dcr penjual jus menetap&driverbrg,wil Btl+Slm minSMP diutmknSMA gj min1jt WA081227227738

B00002.2015M180247-3

Dibut pembantu rumah tanggalamaran dialamatkan ke Jl PMangkubumi No15 YK Tlp:561457

B00002.2015M180263-3

Restoran Perancis di Yogyammbthkn koki.syrt:P/W,min 20th,pddk min SMK Boga,mau kerjashift,pnmpln mnrik, kmniktif.lmranlkp kirim ke PT Maesindo IndonesiaDs Karangjati RT007 BangunjiwoKasihan Bantul atau email [email protected]

B00002.2015M180288-8

Butuh karyawati terapis pijat danPRT Usia 30th keatas tifur dalamH:082138563766 Ranyjaya

B00002.2015M180291-3

Dibutuhkan tenaga serabutanyang serius hubungi 0856 64931739/08 222 1475 898

B00002.2015M180294-3

Dbthkan sgr tukang las hub bengkeleka karya Godean 08179405210kidul per4an pasar Godean

B00002.2015M180305-3

UMUMTkg keliling roti sist komisipria,jjr,ada mess.Hub Eka Karsa0274-881455/082325711997

B00002.2015M180317-3

Dibutuhkan karyawati utk produksikue pendidikan tdk diutamakanmax35th.Hub:081904032828

B00002.2015M180321-3

Dibut pi minSMP part/full dtg lgsgke Kingdom Cell Jl Poncowinatan345 YK(tdk sdg kuliah)

B00002.2015M180349-3

Butuh spg teh poci min Smp utkJ-walk&hartono Mall Lamar keMejing gamping Hub:0818461116

B00002.2015M180355-3

Dibutuhkan driver(SIM A+C)CP:Andi (087739306393) email:[email protected]

B00002.2015M180359-3

Dibthkan Driver berpglman,lakimax 40th,muslim,jujur, bw lama-ran langs keBorobudur Paten jlNyi A Dahlan 74 Yk0274-377543

B00198.2015M180361-4

Dibutuhkan PRT usia 20th sampai35th gaji 1juta tambah bonusHub:0811258165

B00002.2015M180362-3

Dibutuhkan pegawai serabutancowok usia 20th-30th gaji 1jutaditambah bonus 0811258165

B00002.2015M180363-3

Bth serabutan pulang pergi, masaknyuci setrika, bersih2, wanita,muslim,rajin,H:Jl Glagahsari 140 YkSMS:08122705478

B00002.2015M180364-4

DbthkanTenaga keamanan Prma-han Syrt:MemilikiSertifikat SecurityH:085292355995/085641965666,

B00631.2015M180365-3

Dibthkn serabutan toko camilanwnita gaji pokok 02.00-22.00 mkn1x serius Hub:087838598334

B00002.2015M180366-3

6 spr & 9 tng srbtn u/toko besi,jjr,niat krj sstm ada lmburan,gjmgguan.081215954452 noSMS

B00001.2015M180375-3

Dibutuhkan montir utk perawatankendaraan di toko besi,ada lembu-ran.Hubungi:081215954452

B00001.2015M180376-3

Dibthkn krywti utk pusat oleh2 diJogja.Jam kerja 06.00-16.00 &12.00-22.00.H:087838891998

B00001.2015M180379-3

Bth PRT jjr rjn bs momong anakusia 25-45th tdr dlm lokasi SoloHub:085647018744

B00002.2015M180382-3

Cr krywti fas tmpt tggl,Gj 1jtan.Prima Laundry brt pintu msk psrbuah giwangan.08164264732

B00074.2015.180390-3

Dcr Asist. Apoteker utk ApotekAnugerah 24Jam Babarsari. Wnt,fresh graduate (brpglmn),dmslJogja,STR,max40th.085727208080

B00692.2015.180399-4

Bth krywn prod&pngrimn,sopir SIMB,produk air minum.krm lmrn/dtglsg ke Pt.Mitra Tirta Buwana-Sambilegi baru jl.waru no.74maguwoharjo,depok,sleman,yk

B00692.2015.180400-5

Dibthkan segera pegawai kbrsihan,syarat niat,rajin,dn mw blajar. Lmrnkrm ke Noorside, Nitiprayan rt 2,Ngestiharjo,kasihan,Bntl,Yk/[email protected]/Telp085643461553

B00692.2015.180401-6

Dcr sgr front office pria D2,28-40th.Trm Gj,kompensasi lmbrHub:Hotel Bakti Jl Hayam wuruk

B00002.2015M180500-3

UMUMLowongan krj PT Astra DaihatsuMotor,min SMA/K Sdrjt,18-28th,GjUMR+Uang Makan +Uang Lembur+Bonus. Posisi: Operator Prod,StaffAdm& Gudang. Krm dtdr ke: 0878_8-000_8594 Ibu ilma.Dg format:Nama_Usia_Alamat_Pendidikan,Non Yaya-san,Kontrak PT langsung

B00692.2015.180409-8

Bth sgr krywn/ti dlm kntr minSMP keniatan yg km utamakan.H:085602153140 Bpk Simon

B00692.2015.180410-3

PT Coca Cola Produsen minumanbth admin,oprator prod, gdang,stpam,OB.P/W 17-35th, SMP-S1.GPUMR-2,8jt.SMS HRD 085725986167

B00692.2015.180411-4

Dbthkn sgr oprtr produksi, gudang,pramuniaga, SMP-S2,Gj UMR se-tempat.H/SMS:Yoel 085601420509

B00692.2015.180412-3

Dicari 2 Reception Wnta usia max25th,SMA,2 Tkg Kebun Laki2 minSMP max 35th.H:08562912267

B01126.2015.180422-3

Dicari Salesman hndl pekerja krs utkprdk kesehatan,Weight Manage-ment,penghasilan 20jt lbh.Hub.0811236769,085878257763

B00896.2015.180430-4

Dibutuhkan karyawati utk jagastand aksesoris&pohon natal. Max27th.Niat kerja.087838718978

B00001.2015M180438-3

Dicari koki bs masak soto ku-dus/kupattahu Mgl/mie ayam gajimin 2jt nego mkn+mess ditang-gung smangat baru,usaha barudi Sidoharjo. [email protected] 08123231771

B00002.2015M180452-6

Dibutuhkan karyawan/ti usia max30th utk Toko kue Jl Magelang118A HP:081229011338

B00385.2015M180459-3

Dicari Asisten Penjahit Jujur,MauBelajar, Bisa Menjahit Pengala-man Tidak Utama.Lok Dsn 4Keloran-Kasihan Bantul Max 30ThHub:0856 4938 3353

B00165.2015.180470-5

PT.Putra Iwata Perkasa Bth SgrKrywn Pria&Wnt u Posisi: CleaningService.Interview Lsg Pnmptn, Fas:UMK, THR,BPJS,Karir. PnmptnHartono Mall H:087845608257

B00165.2015.180477-5

Bt 2ky wr bks lk bj19-25th jjr shttdk mrkok bs msk ada messerius kerja Hub 087839880823

B00002.2015M180488-3

Bth pembantu rmh tangga wanitamax 29th single utk di JakartaHub pemakai lsg 081908005039

B00002.2015M180492-3

Bth c.servis/receptionis pria max22th single diutamakan dr luarkota Jogja 085729421919

B00002.2015M180493-3

Percetakan Jl Monjali/GemawangNo63 bth tkg setting adm(SMEA)finishing pengalaman serabutanHub 081904128787(telpon)

B00002.2015M180501-4Pembantu rumah tangga tidurdalam.Syr:Wanita max40th,FcKTP,sehat jasmani& rohani.Hub:Tk. Langgeng Jl WonosariKM8 Potorono Bnaguntapan.Tlp:085643774899/(0274)4353785

B00002.2015M180508-6

UMUMBth:1)Admin Online 2)Staf mahirCorel&photoshop,P/W,max 30.Dongkelan ke barat,lampu merahke-2 belok kiri, Jl.Bibis,Ngentak,Bangunjiwo, Kasihan,Bantul.PerumPermata Griya Mandiri G2

B00002.2015M180512-6

Badut Jogja bth pemain badut,pria,sehat,max 30th,gaji awal 900rb/bulan,makan 1x.0817272673

B00002.2015M180514-3

Nengsyfa msg siap memanjakananda fullbody contak dijamin puas087732638862/085743181841

B00002.2015M180521-3

Bth karyawan utk cuci sepedamtr lamaran ke Ahass 2179 JakalKm13 Telp:896060

B00002.2015M180526-3

Bth krywn es potong bersihjujur&trampil lamaran langs JakalKm13 Ahass2179 T:082327278988

B00002.2015M180527-3

Dicari satpam dan sopir bisamatic utk Jakal muslim jujur taatibadah tdr dlm 087839475170

B00002.2015M180529-3

Dibth karyawati cewek muslimuntk minimarket tidur dlm/makandlm yg serius H:08156883623

B00002.2015M180531-3

Dibth kary/ti utk wr mkn b2 max20cowok cewek utk cuci piringHub:081227995465

B00002.2015M180533-3

Dibutuhkan terapis wanita 18-35thada gaji pokok dan bonus seriusHub:085642170155

B00002.2015M180538-3

But Koki&waiters cafe&restodiCondongcatur kerja 4sore-12mlmHub 081328011600 Pin:5B0E1A2B

B00002.2015M180543-3

Dibutuhkan sopir SIM B1 polos/kuning utk krm kramik bawa lamJogja-Solo Km13 087738333073

B00002.2015M180562-3

Dcr karywti fotocopy jjr rajin intrvwJl Jemb Merah Gejayan dpnMercubuana H:081585361744

B00002.2015M180567-3

Dicari kary utk lesehan malioboromkn tdr dlm gaji 900 yg seriussaja 081904210015

B00002.2015M180568-3Low krj ditoko musik:1.CS,2.Admin,(Ms.Office), max.25th.Pend.min.SMU/SMK.Pglmn krjmin.1th,Komunikf,Jujur,siap kerjateam.Krm lamrn ke Toko Pandu Jl.Nyai A.Dahlan no.4 yk,max 12Des

B00002.2015M180571-6

Bth SPM Polytron Lmrn ke PTSarana Kencana Mulya Jl Imogiribrt km7,5 Btl 08994256828

B00002.2015M180585-3

Dbthkan krywn dpot isi ulangglon”Azgya”Sono pakis lor(UnvPGRI Ke brt 300m)085600292925

B00002.2015M180591-3

Dibutuhkan wnta max 40th min25th bsa mtr pny mtr llsn SMAbantu bisnis online dll ibu gj 1jtbonus.081804101588 no sms

B00001.2015M180596-4

Cleaning service Trust&Clean,Grya Klangkapan Asri C.37 Margo-luwih Seyegan 085701042077

B00001.2015M180601-3

Dbth tkg triplex sgr Hub PT Bhu-wana Agung Maknur HP:087-738292228

B00002.2015M180613-3

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 15

Page 16: Tribunjogja 06-12-2015

10th Jogja-Netpac Asian Film Festival

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 16

p

PEMBUKAAN 10th Jogja-Netpac Asian Film Festival (JAFF) pada 1 Desember 2015 di Taman Budaya Yogyakarta, dibuka oleh Garin Nugroho selaku President Festival, dan Budi Irawanto selaku Director Festival. Film pembuka pada 10th JAFF kali ini ialah film pendek `Salesi’ dan film panjang `Memo-ries On Stones (Biraninem li ser keviri)’.

`Salesi’ merupakan sebuah film berdurasi 30 menit yang disutradarai oleh Garin Nugroho dan Vilsoni Hereniko. Film ini diadaptasi dari legenda Jawa yang populer “Mangir” yang ditulis oleh Pramoedya Ananta Toer.

`Selasi’ diproduksi dalam rangka untuk memperingati 25 ta-hun Network for the Promotion of Asian Cinema (NETPAC), yang juga sekaligus dipilih untuk mendeklar-asikan nama NETPAC yang baru menjadi Network for the Promo-tion of Asian Pacific Cinema.

Sedangkan `Memories On Stones (Biraninem li ser keviri)’, merupakan fi lm asal Irak yang ber-

genre drama. Film karya sutradara Shakat Amin Korki yang dirilis pada 2014 ini diproduksi oleh Mitos Film.

Film ini semacam behind the scene yang berlatar belakang operasi militer Anfal tahun 1988, pasca perang Kurdistan yang meng-hadapi kampanye genosida Saddam Hussein atas warga Kurdi Irak.

Operasi militer ini berujung pada pembantaian lebih dari 182.000 warga Kurdi. Desa di Kurdistan Irak hancur serta ban-yak warga sipil dieksekusi secara massal oleh gas beracun dan kelaparan.

Sutradara dan produser film ini harus mempertaruhkan se-galanya dalam proses pembuatan film. Mereka dihadapkan pada ketidakpercayaan masyarakat lokal dan permintaan berlebihan dari bintang film nasional di ten-gah anggaran film yang rendah. Tugas yang paling berat menurut mereka yaitu menemukan pem-eran utama wanita dalam film, setelah mendapatkan pemeran utama pria yaitu Roj Azad.

`Memories On Stones’ berha-sil meraih banyak penghargaan dan terpilih sebagai film entrik Irak untuk `Film Berbahasa Asing Terbaik’ di 88 Academy Awards. Seperti yang dikatakan oleh Ifa Isfansyah (Executive Director JAFF), film ini dipilih sebagai film pembuka, karena sangat sesuai dengan tema Festival tahun ini yaitu (Be)Coming”.

“Mewakili film Asia, film ini telah mampu bertahan dengan eksistensinya dengan film kancah dunia lainnya,” ujarnya.

Selain kedua film ini, JAFF juga menghadirkan film-film Asia lainnya, termasuk dari Indonesia. Film panjang dari Indonesia yang diputar, di antaranya `A Copy of My Mind’, `Pendekar Tongkat Emas’, `Filosofi Kopi’, dan `Lovely Man’. Selain film panjang, diputar juga film-film pendek yang ter-gabung dalam “Special Program: Film Dari Jogja (Bagian 1)”. Film -film ini merupakan film pendek yang diproduksi dan didanai oleh Provinsi DIY. (rap)

(Be)Coming setelah Satu DekadeENYELENG-GARAAN Jogja-Netpac Asian Film Fes-tival (JAFF) kini sudah masuk

satu dekade. Sepanjang 10 tahun perjalanannya, JAFF telah menjadi satu di antara festival fi lm yang paling penting di dunia, setidaknya di Asia. Tahun ini pemutaran fi lm dis-elenggarakan di XXI Urip Sumoharjo Yogyakarta dan Taman Budaya Yog-yakarta pada 1-6 Desem-ber 2015.

Kesuksesan festival ini setidaknya bisa dilihat dengan banyaknya tiket fi lm sudah habis terjual, jauh sebelum pelaksanaan JAFF berlangsung. Pembe-lian tiket kali ini dilakukan secara online.

Sebagaimana ta-hun-tahun sebelumnya, JAFF menyelenggarakan beberapa program yang memutar 159 fi lm panjang dan pendek dari 23 negara di Asia. Pemutaran fi lm panjang diwadahi dalam program Asian Feature, The Faces of Indonesia Cinema Today, Teddy Soeriaatmadja’s way, Film by JAFF Persons, Focus on Chinese Cinema, Korean Cinema Splash dan Film-makers Choice of Japanese Film.

Sedangkan fi lm pendek terangkum dalam Light of Asia, Film dari Jogja

(didanai Pemprov DIY), Short fi lm splash, Special program bersama Viddsee dan An Invitation to Expe-rience Humanity bersama babibutafi lm, Ziarah : A Pilgrimage to Gotot Pra-kosa merupakan program kolaborasi dengan but-tonijo. Asian Doc meru-pakan program kerjasama dengan FFD (Festival Film Dokumenter), IFI dan JAFF, program kerjasama dengan Festival Cinema Prancis.

Public Lecture Selain pemutaran fi lm

regular tersebut, juga dige-lar Public Lecture di Benta-ra Budaya dan IFI-LIP Yo-gyakarta. Sejalan dengan fi lm-fi lm yang diputar, public lecture mendis-kusikan beberapa topik penting yaitu Membaca Asia lewat Cina, Pengaruh Sinema Jepang terhadap Sinema Indonesia, Yog-yakarta Cinema, Sinema Jogja, Bedah Buku Crisis and Paradox of Indonesian Film (1900-2015), Strategi Promosi dan Festival.

Public Lecture yang dilaksanakan di Bentara Budaya Yogyakarta, Rabu, (2/12) digelar dalam dua sesi. Sesi bertama fokus pada diskusi untuk mengang-kat tema Be-Coming Asia yang dibahas bersama Budi Irawanto, Mouly Surya dan Isabelle Glachant.

Sesi kedua diskusi buku “Crisis and Para-

dox of Indonesian Film - Krisis dan Paradoks Film Indonesia (1990 - 2012)”. Diskusi buku menghad-irkan narasumber Garin Nugroho, Dyna Herlina dan Tito Imanda.

Buku ini pertama kali diluncurkan pada peray-aan JAFF ke-8, dan saat ini sudah memasuki cetakan ke-3 dengan versi bahasa Inggris. Tidak banyak buku tentang fi lm Indonesia yang diterbitkan, terlebih yang mengaitkan sejarah fi lm dengan konteks kesenian dan perubahan sosial poli-tik yang terjadi di masanya. Oleh karena itu, menurut Garin Nugroho, buku ini ditulis untuk mengisi keko-songan itu.

“Pengalaman pribadi penulis saat berbenturan dengan berbagai konteks di atas, turut menjadi salah satu penguat kisah dan analisis dalam buku ini,” tutur Garin dalam diskusi siang itu.

Selain pemutaran regular dan public lecture, di JAFF tahun ini juga ada program Open Air Cinema, dan Forum Ko-munitas. Program Open Air Cinema digelar di 5 titik seputar Yogyakarta, yaitu Kotagede, Kraton, Banyuraden, Kasihan, dan Sedan. Sedangkan Forum Komunitas Film diada-kan di Loop Station 1 km, selatan Taman Budaya Yogyakarta. (rap)

SEPULUH tahun lalu, Jogja-Netpac Asian Film Festival (JAFF) diinisiasi oleh seke-lompok anak muda yang bekerja sebagai sutradara fi lm, akademisi fi lm, dan kura-tor fi lm Asia.

Mereka membentuk kelompok yang kemudian tekun mengerjakan festival fi lm yang sederhana, tanpa gemerlap lampu seremonial, dan selebritas untuk menghidupkan passion mereka di dunia fi lm. Mereka memilih fi lm Asia, sebuah pilihan yang tak populer saat itu.

Sepuluh tahun berlalu, fi lm Asia mu-lai mendapatkan tempat di ruang tonton masyarakat dunia melalui bioskop, tele-vise, dan terutama festival fi lm di Asia, Eropa dan Amerika. Didukung oleh keter-ampilan dan koneksi internasional, anak muda pelopor JAFF ini menjadi pembuat dan peneliti fi lm yang berprestasi di dunia internasional.

Mereka menjadi pelopor eksistensi fi lm Indonesia di festival dan forum fi lm internasional, seraya terus membuka ru-ang bagi fi lm Asia untuk publik Asia. JAFF tidak sekedar mempertemukan peminat fi lm, tapi juga merintis kerja kolaboratif, pertemuan pembuat dan pengkaji, serta jalur eksibisi fi lm Asia, baik di Asia bah-kan dunia internasional.

Tema (Be)ComingTahun ini, JAFF mengangkat tema

(Be)Coming. Menurut Budi Irawanto selaku Director Festival, tema ini bisa dibaca sebagai dua istilah: “being” (ke-beradaan) dan “coming” (kedatangan).

“Being” menyatakan keberadaan sinema Asia yang telah diakui dan diapr-esiasi pada tataran global, sebagaimana terbukti pada kemampuan sinema Asia memenangi sejumlah penghargaan bergengsi pada sejumlah festival inter-nasional.

Sementara itu, lanjutnya, istilah “coming” merujuk pada realitas-realitas baru yang dibawa oleh sinema Asia yang telah memberi warna penting pada lanskap sinema dunia, karena kemam-puannya mengartikulasikan keragaman identitas Asia, terutama dengan gaya sinematiknya yang khas. “Dengan kata lain, masa depan sinema dunia sesung-guhnya terletak pada sinema Asia,” tuturnya.

Akan tetapi, menurut Budi, ketika kedua istilah itu diga-bungkan, akan membentuk istilah baru yakni “becom-ing” yang berarti “menjadi.” Maknanya, sinema Asia senantiasa dalam proses perubahan tiada henti, karena silang pengaruh di antara sinema di Asia yang diikuti oleh

proses dialog kreatif dengan sinema dunia.

“Di samping itu, tema “(Be)coming” juga menandai satu dekade penyeleng-garaan JAFF yang telah mampu mem-bentuk penontonnya yang memiliki apr-esiasi tinggi pada sinema Asia, sekaligus menjadi bukti daya hidup festival yang didukung oleh publiknya, para pembuat fi lm Asia serta kolaborasinya dengan pelbagai pihak,” ujarnya.

Tak mengherankan, jika majalah Moviemaker edisi tahun ini memilih JAFF sebagai salah satu dari “25 Festival Tekeren di Dunia” (25 Coolest Festival in the World) karena “memiliki akar yang kuat pada aktivisme.” (rap)

Akar yang Kuat pada Aktivisme

Salesi Resmi Membuka Festival

identitas Asia, terutama dengan gaya sinematiknya yang khas. “Dengan kata lain, masa depan sinema dunia sesung-guhnya terletak pada sinema Asia,”

Foto-foto: Hendra Krisdianto

0612_IKLAN BARIS PROPERTI_HAL 16

UMUMKasir&therapis spa,gaji pokok bo-nus, mess,krm lmrn:ibu rheny,perum kampung ambarukmo B6(blkng htl sri wedari).08175413325

B00692.2015.180617-4

Crew Agency,bth cpt20abk non pglmnkrj kpl australi,jpn dll jmin100%brgktbea murah u/pmbrgktn januari”16cp.087742355875

B00824.2015M180633-4

Dcr lulusan SMA/SMK umurmaks 30,Gj UMK,bonus,UM,dllHub:Progres Group 0274 6498185

B00896.2015.180640-3

Dibutuhkan segera driver syaratSIM B1 dan karyawan.Hubungi:0828 9203 5646/0851 0032 1992

B00812.2015.180643-3

Cari sopir B1 54rb, Viar Roda 350rb & kenek 46rb antar snackPurwomartani 089637709279

B00812.2015.180646-3

UMUMDicari krywt fulltime u/counterAksesoris di JCM. Wnt ijasah smuMax 30th HUB.081804179496

B00714.2015M180654-3

Dibutuhkan sgra PRT,tidur dalam,jujur,rajin,muslim.Minat hubu-ngi:085100874604/087861080067

B00001.2015M180667-3

Cari 4 Org Staf Adm Bank Koperasi+10 kolektor Gj:Umr+ Tunjangan.Hub:08981110536 secepatnya

B01127.2015M180668-3

Dibthkan Sgr Desain Grafis utkPercetakan Syrt:Min SMU,bs CorelPhotoshop max 35th,bs kerjasamadg Tim.Krm Lmrn ke:Rits MediaJl.Lempongsari 98c Yk(Tmr per4anMonjali)0851.001.0598

B01126.2015.180670-6

Dibutuhkan segera karyawatipenjualan min SMA gaji UMK.Lamaran ke Toko Jaya Aluminiumjln godean 100m barat mirota

B00001.2015M180693-4

UMUMLangsung Kerja!!! AKUR OPTIKBANTUL Group Butuh Karywntetap di bag.RO utk Cab.PalaganSleman Pria: 8-30th pendapatan:Gapok+ Beras utk Keluarga,Insentif&Bonus Menarik.SMSsaja:081328102846

B01126.2015.180673-7Bth:teknisi,surveyor,bag.gu-dang, marketing.Min SMP,SMA/K ada mobil kanvas&mess kar-yawan. Hsl 2jt lbh/bln. Lamaranlangsung ke PT.Gasindo JlnRingRoad Sltn no99 Pang-gungharjo(barat perempatanRingRoad jln Paris 500m sltn jln)

B00001.2015M180701-8

1Sopir Bs Mrktg SMK Gj+Insntf 1,5JtPglm±3Th Max35Th H:Tk. MandiriJl.GodeanKm9 085725835140

B00165.2015.180713-3

1Kywn Ikut Kllgn Mbl Box ElktroHP,Kmnktf SLA Max30Th Gj1JtanKTP Godean Sktrny 0818277200

B00165.2015.180729-3

UMUMTrans mlk pmrth Saudi bth sopirBus/taxi u.angktn Haji/UmrhSIMA/B Gj/bns bsr 083869617300

B00002.2015M180741-3

FC.Suryajaya Jl.Bibis Jetis Taman-tirto,Bantul Butuh Operator Hub:08572969493 Jam:7malam

B00002.2015M180742-3

Grand Opening,Bth bnyk staff utkPss. 5Adm,10Gdg,20SPG/B,4OB,3SPV,5MD,2Recept,ditmptkan dicbg br Jogja.CV&lmrn sgr bw keRuko Gading mas No 4B,Jl Godeankm4,PT Mandiri Group,Pglmn tdkdiutamakan siap training. UMK+Insentif karir 087739865006

B00002.2015M180745-8Dibutuhkan karyawan/wati pendMin SLTA Jujur dan bertanggungjawab lam lsg ke Toko Oleh-olehGemah Ripah Jl A Yani No 94Malioboro dpn Dinasty

B00002.2015M180751-5

UMUMDicari PRT Pocokan,wnt,niatkerja,tdk takut anjing tdk galak,jujur,di Ygya.H:081228017205

B00002.2015M180761-3

Baru mulai dibuka pijatan Grahakirana Dicari Tng pijat usia 30-40th H:081903751044 No sms

B00002.2015M180773-3

Pluang karir u/mkanik mtor max30th,pglmn min1th.Hsl1,2jt-2,8jt.Babarsari Jgja 085228014111

B00002.2015M180782-3

Cri sgr krywti customer servis&counter sparpart mtor max30th.Gjawal Umr Jgja:085228014111

B00002.2015M180783-3

Krj smpngan bs dkerjakan drmhpsg label mnumn herbal uph 750-1jt/mggu.Bp Aji 085764849252

B00001.2015M180789-3

UMUMBth Salesman kanvas, SPG& Driver.Salesman maks35th, menguasai DIY,Driver maks35th SIM B1, bbrp SPGTau area DIY maks 30th menarik pnymtr& SIMC.PT Lombok Gandaria JlSolo KM11 Kalasan.T:02744986318/081904175508(Yudi)

B00002.2015M180798-7

Dicari Tukang Las berpengalamanJl Wonosari KM 8 Hub: 081227-571730

B00002.2015M180812-3

Dbthkn bnyk prmuniaga u/TokoSepatu Eiger.P/W 17-30th, min SMA/K, Gaji UMR.H/SMS 085647704181

B00692.2015.180821-3

Direksi Hotel Bintang3 Bth sgrSekretaris+Admin,Wnt,Mnrk, Kha-tolik Min D3,Ulet.082197409995

B01126.2015.180836-3

Bth karyawati toko kain spreisyarat:wanita,SMA,max 35th,tdrdalam,gj 1,2jt.089515495175

B00001.2015M180856-3

UMUMBth 1Lk2 Krj Srbtan Bungkus& AntarPaket Tinggal Jl.Godean Km1/Bener/Sktarnya 081578899747.

B00165.2015.180882-3

E-Kost Executive Kost Mmbthkan:Teknisi Listrik,Teknisi Bangunan,Cleaning Service,Pglmn Min 1Th GjUMR+Bns H:08156520252.

B00165.2015.180887-4

Dicari Tng Lk/Wnt u Kupas DurianShg Jd Durian Tanpa Kulit&Biji(Daging Saja)Gaji 50Rb/Hari+MknLok RingRoad Barat 31 DemakijoH:Lahmudin 087839716746.

B00165.2015.180891-5

Dbthkan Krywti Laundry PnglmnJujur,niat krj Max35th H:Ana Laun-dry Jl.Godean Km8 085878752260

B00631.2015M180904-3

Msh nganggur?igin cpt krj ikuti diklatsiap krj dBandara, cargo& tickting.H:AST 085743366878

B00287.2015.180918-3

Page 17: Tribunjogja 06-12-2015

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015 HALAMAN 17

D

KARENA masing-masing personel harus fo-kus pada kegiatan akademis, pada 27 Januari 2014 kelompok music Aurette and The Polska Seeking Carnival (AATPSC) menyatakan diri bahwa mereka telah bubar.

Sejak saat itu kelompok musik asal kampus ISI Yogyakarta ini pun mengakhiri perjalanan sirkus mereka di `wonderland’. Butuh waktu hampir dua tahun untuk Aurelia Marshal, Dhima Christian Datu, Aris Setya-wan, Danny Rachman, Ahmad Mursyid, Khris-na Bayu, dan Rian Hidayat untuk menyadari bahwa ada yang keliru dengan keputusan mereka saat itu.

Keputusan yang diakui terlalu ter-buru-buru dan membuat mereka lupa bahwa AATPSC sebenarnya patut diperjuangkan. Sebagai permintaan maaf kepada “carnival-se”, dan perwujudan tekad AATPSC untuk kembali menghidupkan tenda sirkus mereka, kelompok musik ini akan melangsungkan sebuah reunion showcase bertajuk “Back to Wonderland”.

Showcase ini akan digelar pada Jum-at, (11/12) di Matchamu Cafe. Pada acara tersebut, AATPSC juga akan menggandeng musisi folk asal Yogya, Sisir Tanah untuk berkolaborasi.

Dalam konser reuni ini, AATPSC akan membawa kembali nuansa wonderland ke panggung melalui musik dan tata panggung yang digarap oleh Roemansa Gilda, sebuah

kolektif seni dari sisi selatan Jogja. Konser reuni ini mengundang siapa saja

untuk hadir dan merayakan keriaan wonde-rland lagi, dan untuk itu tidak menggunakan tiket alias gratis. Selain pertunjukan musik, akan ada jasa sablonase dengan desain dari Dyusuv.

Sebelumnya, berita bubarnya ATTPSC cukup mengejutkan, mengingat saat itu musik folk berbumbu eropa yang mereka suguhkan tengah naik daun, dan menda-pat sambutan hangat dari khalayak. Mere-ka bahkan sudah punya basis penggemar bernama Carnivalse. EP Selftitled mereka yang dirilis dalam tiga format (cassette, CD dan vinil) juga laris manis diburu para penikmat musik unik.

Kebahagiaan yang meruap dari lagu-lagu semacam “Wonderland”, “Someday Some-times”, “I Love You More Than Pizza”, dan “Letter To You” ternyata masih dibutuhkan untuk mewarnai dunia.

“Kami merasa musik adalah salah satu cara menjaga kewarasan di tengah kondisi dunia yang seperti sekarang. Musik karna-val kami adalah salah satu cara kami meng-ajak orang-orang untuk bersenang-senang dan berbahagia. Ini salah satu alasan yang akhirnya menjadikan kami berkumpul dan bermain kembali di Back To Wonderland,” ujar Aris Setyawan mewakili teman-teman-nya. (rap)

Ramayana Soul Hanyutkan XTC #10

Rilis Ego/Antiklimaks

Anggisluka

I SKENA musik indie

Yogyakarta, nama Anggislu-

ka sudah cukup dikenal di kalangannya. Band yang dibentuk pada 21 Desember 2001 pernah merilis beberapa karya yang terekam baik dalam bentuk single, album, dan kompilasi. Jelang akhir tahun ini, mereka kem-bali merilis album dalam bentuk kaset yang diberi judul Ego/Antiklimaks.

Kesepuluh lagu yang ada di kaset ini, Alone, Lepas Landas, Bukan, Hold, Pejam, Maka, Sesa-at Sesat, Superego, Tidur 2, dan ditutup dengan Outro. Rilisan ini di-gandakan di Lokananta Studio, Solo dan hanya dirilis 50 keping yang dibanderol Rp40.000. Sementara itu, versi digital album ini akan dirilis setelahnya.

Launching album “Ego/Antiklimaks” digelar di Nol Kilometer Kafe, Jalan Selok-an Mataram No 427 Sleman, Yogyakarta, pada Minggu, (6/12). Acara yang dimulai pukul 7 malam itu juga dimeriahkan oleh LKTDOV, Hometruth, Niskala, serta band Postrock Jambi yang sedang melakukan tour Semiotika.

Anggisluka berawal dari Ito (Vokal, Guitar) yang mencoba ingin memainkan musik yang sesuai dengan apa yang dirasakannya saat itu. Setelah melewati beberapa fase, Anggisluka akhirnya terbentuk sebagai band

yang utuh yang membu-ahkan line up yang solid, yaitu Anggito Rahman “Ito” (vokal utama, gitar, piano, choir), Nugroho Adhy “Kewz” (vokal latar, drums, loops, choir) dan Angga Aditya Putra

“Ji’ong” Serigala Malam (vocal latar, bass, choir).

Setelah kepergian Ji’ong dan Adi Kewz ke kota asal masing-masing, membuat Anggisluka kurang aktif lagi bermain di gigs. Wa-laupun terkadang band ini bisa tetiba bermain di se-buah gig kecil, dimana Ito mengajak musisi lain untuk menggantikan sementara dua pilar Anggisluka yang lain. Hal tersebut juga mengakibatkan beberapa materi rekaman mereka sebelumnya akhirnya menumpuk di salah satu folder komputer studio.

Adalah Surya Widodo, gitaris LastElise sekali-gus produser split album Anggisluka dan LKTDOV yang kemudian menga-jukan diri untuk menjadi

produser album Ang-gisluka. Surya kemudian mencoba menyelesaikan hasil rekaman mereka di studio pribadinya, Askara Audio Labs.

Sepanjang jejak karier bermusiknya, Anggislu-ka sempat di bantu oleh banyak teman-teman mereka, yang juga meru-pakan musisi seniornya. Di antaranya adalah Acum (Bangkutaman), Eros, Pamor (Strawberry’s Pop), dan Inot (Shynancy), Tomo dan Bassbo (Newdays), serta beberapa musisi lokal lain yang silih berganti.

Musik Shoegaze Sejak awal, Anggislu-

ka mencoba menyajikan genre musik Shoegaze, sebuah sub genre musik Indiepop yang mengga-bungkan antara balutan nuansa tenang dengan distorsi dari reverb dan echo yang menggema.

Anggisluka pernah berpartisipasi di album kompilasi berjudul “Simplicity”, “Simpl-ycity too” di bawah naungan label indepen-den “Blossom Records”. Mereka juga merilis single album “Abortus”, CD EP “Antiklimaks” 2011 yang dibagikan gratis, serta split kaset bersama LKTDOV.

Anggisluka juga turut berpartisipasi pada soundtrack fi lm indie “Put Your Head on This Table”, dan kompilasi Locstock Fest “Sounds of Jogja” bersama puluhan musisi-musisi berbakat di Yogyakarta. (rap)

FOTO:IST/HILMAN FATHONI FOTO:IST/HILMAN FATHONI

XYZ Teenage Club (XTC) kembali digelar. Mengambil tempat di Lang-geng Art Foundation (LAF) Garden, Sabtu malam (28/11) lalu, pada gelarannya yang ke 10 ini, XTC menghadirkan Seahoarse, Sungai, Pribumi, dan Ramayana Soul. Pa-gelaran ini merupakan bagian dari Jaya Raga Jiwa Tour. Rangkaian tur yang diadakan untuk merayakan rilisnya album perdana Ramayana Soul, Sabdatanmantra.

Pertunjukan malam itu dibuka dengan penampilan band indie pop baru dari Yogyakarta, Seaho-arse. Band ini berhasil menghadir-kan atmosfi r mengawang di LAF Garden, dengan membawakan tembang-tembang yang memi-liki kemiripan suasana dengan band-band seperti My Bloody Valentine dan Beach Fossilis. Ada yang berbeda pada Seahoarse malam itu, posisi satu gitaris Sea-hoarse yang sedang absen malam itu digantikan dengan seperangkat pedal yang dimainkan oleh Indra Menus (To Die). Pedal-pedal tersebut memberikan sentuhan no-ise-electronic yang diluar dugaan, mampu menambah intensitas ser-ta serasi dengan atmosfi r menga-wang yang dihadirkan Seahoarse.

Selanjutnya pang-gung diambil alih oleh Sungai, kelompok yang kini sedang jadi perbincangan

penyuka musik Yogyakarta. Grup music yang beranggotakan Anggito Rahman, Mawar Rengga, Irine Winta, Dimas Budi Satya, dan bia-sanya ditambahkan 1 orang pemain bass tidak tetap. Posisi Irine Winta malam itu diisi oleh Selvi Anggelita.

Namun pergantian posisi tersebut tidak mempengaruhi kualitas per-mainan Sungai malam itu, karena Selvi yang memang sudah terbiasa mengisi posisi tersebut sejak grup musik ini terbentuk. Hawa panas malam itu seakan berubah sejuk begitu tembang-tembang mereka yang teduh dinyanyikan.

Pertunjukan dilanjutkan dengan penampilan dari Pribumi. Pribu-mi adalah trio Soni Irawan, Aan, dan Handoyo Purwowijoyo alias Bagong. Grup ini berfokus pada nyanyian yang terwujud dalam pem-bacaan puisi oleh Bagong, dipadu dengan iringan permainan gitar yang khas dari Soni, dan gebukan drum dari Aan. Grup ini sangat berenergi dari tiap tembang yang dibawakan, mereka juga memberi kejutan dengan me-

nampilkan duet legendaris Bagong dengan Bofag, yang sebelumnya bersama-sama mengisi posisi vokal di Seek Six Sick, mereka memba-wakan tembang berjudul “Masa Depan”.

Pertunjukan musik malam itu kemudian tiba pada akhirnya. Ramayana Soul sebagai penampil utama yang menutup acara malam itu. Penampilan mereka layaknya mempertemukan sisi gila Ray Manzarek dari The Doors, dengan bunyi-bunyian suci dari sitar serta aksi panggung yang enerjik. Semua terpadu dalam satu pertunjukan yang menghanyutkan.

Para penonton malam itu me-mang banyak yang berkeinginan kuat untuk menyaksikan penampil-an Ramayana Soul. Maklum saja, band yang baru merilis album ini yang memang baru pertama kali menyambangi kota Yogyakarta.

Awal kemunculan XTC bermula dari webzine yang dikelola oleh Irvin Domi. Karena tidak mau hanya ber-gerak di bidang pengarsipan saja, founder XYZ Webzine ini juga ingin menyelenggarakan pertunjukan mu-sik rutin yang masih ada kaitannya dengan webzine yang ia kelola.

Sejak awal tahun 2012, XTC memulai pergerakannya dengan mengadakan pertunjukan untuk Night Hag dalam format studio gig, kemudian terus berlangsung hingga mencapai angka ke-10 dengan Jaya

Raga Jiwa Tour ini. Malam itu XTC me-

ngenakan biaya donasi sebesar Rp 25 ribu un-tuk setiap tiket. Selain

itu XTC juga menjual kaos dengan desain poster acara Jaya

Raga Jiwa Tour yang hasil penjual-annya akan digunakan untuk keber-langsungan XTC sendiri. (rap)

AATPSC Reuni Back to Wonderland

Page 18: Tribunjogja 06-12-2015

& c u l t u r eHALAMAN 18

MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

Penelope yang Merindu PetrichorLIMA seniman perempuan menggelar pameran bertajuk ̀ Petrichor’ di Wangi Artroom Kedai Koppi Bell, Jl Bimo No 88 Candirejo, Sardonoharjo, Ngaglik, Sleman. Mereka adalah adalah Ayu Hapsari Z, Mazaya Nazar, Mutiabunga, Rara Kuastra, dan Rulvi Lazuardi.

Pameran yang dibuka sejak Sabtu, (28/11) ini diinisiasi oleh seniman Ayu Arista Murti. Menurut Ayu, karya-kar-ya pada pameran ini adalah dialog per-sonal atas perubahan iklim yang terjadi, tepatnya adalah menyoal kedatangan musim hujan yang dinanti.

Kata ̀ Petrichor’ sengaja disematkan sebagai landasan khusus terminal kebe-rangkatan mereka. Petrichor ialah sebu-ah petanda datangnya musim basah di negeri yang mengaku agraris ini.

Hadirnya representasi simbolik jelas terbaca pada semua karya mereka. Pada karya Ayu terpampang sebuah karya intermedia antara seni grafi s dan suara. Sebuah peta struktur kota ditingkahi oleh aneka ragam suara membawa kesa-daran kemajuan peradaban manusia.

Titik-titik peristiwa personal Ayu akan memorinya tentang hujan ditandai dalam, karyanya. Mentransformasikan karya tersebut menjadi sebuah wilayah personal sekaligus publik. Dualisme sifat ini dapat muncul karena manu-sia sebagai subyek yang mengalami peristiwa, hidup dalam kekinian yang difatnya dinamis.

Mazaya berbeda pula dalam penyikapannya atas Petrichor. Karya cetaknya yang yang memanjang ke atas, dominan hitam seakan-akan seperti sebuah penjara atas peristiwa kebakaran asap yang tengah terjadi. Banyak kecen-derungan ornamental menjadi siasat re-presentasinya menjadikan karyanya se-perti ada pada sebuah negeri dongeng. Manusia ditampilkan hanya pada mata, menjadi tubuh yang tidak bebas, ter-kungkung pasif. Warna biru dihadirkan

seperti kerinduan yang ingin ditumpah-kan namun masih terbata, terkotakkan. Dan layaknya dongeng tentang penjara berbentuk menara, selalu ada jendela.; tempat sang putri menunggu pembebas yang muncul dari sana.

Berseberangan dengan Mazaya, Rara memunculkan kolase tempelan berbentuk daun dan akar. Juga adanya pot-pot tanaman. Namun semuanya bukanlah sungguhan, imitasi. Hadirnya memori masa lalu manusia adalah milik masa lalu. Kejadiannya mungkin dapat direkonstruksi lagi namun tidak dengan detilnya, juga atmosfer latarnya yang jelas berubah.

Kenangan personal Rara dengan ke-luarga dihadirkannya kembali, namun kali ini berbeda. Menurut Ayu Arista Murti unsur imitatif karyanya justru menjadi penyanding kesadaran bahwa memori dapat dihadirkan lagi, namun

bentuknya dimungkinkan berbeda. “Setelah tahunan, masihkah Pene-

lope sama persis? Atau Shinta harus membakar diri untuk menyatakan kesuciannya di depan Rama? Naif kalau demikian adanya?” tuturnya.

Karya lain ialah milik Bunga yang menampilkan dua karya berupa lukisan dan instalasi. Pada karya lukisnya, ter-baca sensualitas tubuh sebagai medium untuk mengungkapkan wilayah bawah sadar. Mungkin soal kenangannya akan event tertentu saat hujan.

Tubuh pada karya Bunga ditampil-kan seperti sesuatu yang fl uid, meng-ambang. Tubuh menjauh dari keberada-annya yang real namun tubuh dipakai untuk mengeluarkan esensi keberadaan. Tonal warna yang saling ingin men-dominasi menghadirkan ketegangan personal yang cukup puitik dan berani meski tidak sampai mencekam.

Karya Bunga yang lain adalah sebuah instalasi tentang bau. Karya ini menantang karena ingin menghadir-kan Petrichor. Proyek ini bekerjasama dengan beberapa orang yang berla-tar teknik kimia. Latar belakang soal ingatan menjadi pokok perhatian. Meski riskan gagal, penjelajahan Bunga dalam menghadirkan aroma cukup dapat menjadi perhatian.

Dan yang terakhir adalah Rulvi dengan karya instalasinya. Pada sebuah kotak bak sepanjang dua meter, terisi lah pasir dengan tengkorak monyet. Tengkorak itu mencuat begitu saja, se-buah suspence tercipta perihal kematian yang pekat. Mengikut garis Darwinian, menghadirkan tengkorak monyet seba-gai origin evolusi manusia adalah lang-kah yang cerdas untuk kembali meng-ingatkan asal-usul manusia. Manusia adalah produk terkini evolusi tersebut

namun juga paling cepat menghabiskan sumber daya alam yang dimiliki. Karya Rulvi merupakan sebuah refl ektor ̀ ke-cil’ keberadaan manusia di semesta.

Menurut Ayu Arista Murti, secara umum kelima seniman muda ini beru-saha untuk mengelaborasi intertekstua-litas dari satu karya ke karya lain. Meski dapat dibaca secara terpisah, kemampu-an untuk dialog bersama tercipta.

Namun perlu diingat, dialog ter-sebut hidup dalam konteks dialektika tematik yang sifatnya individualistik. Artinya, proses thesa, negasi dan sintesa terjadi secara aktif meski masih dalam wilayah yang personal dan sungguh permisif. “Meski, dalam semangat dialektika yang baik, fi nalitas adalah sebuah proses ̀ menjadi’ di masa akan datang. Bahkan mungkin fi nalitas ada di genggaman apresian karya mereka,” tutup Ayu. (rap)

BAIK di dunia seni rupa, maupun skena musik, nama Hendra “Blankon” Priyad-hani dikenal sebagai seniman muda multi talenta. Hendra aktif berpameran sejak 2001, ia megerjakan berbagai proyek seni rupa, desain, hingga musik dan fi lm dokumenter.

Kini eksistensi Hendra semakin ber-kibar tidak hanya di Yogyakarta, bahkan nasional. Fashion, musik dan lifestyle adalah hal yang seringkali ia angkat da-lam pembacaan sebuah narasi dengan tema sosial, pribadi, umum. Dengan metode cara pandang tersebut, dan melalui pendekatan budaya popular dan kultur anak muda, Hendra kemudian memaknai ulang dari narasi yang ada.

Dengan masih mempertahankan wujud aslinya lalu direspons dan dieksekusi dengan berbagai teknik, baik kolase, silkscreen screen (sablon), drawing, painting, dan video, dengan media apapun baik 2D, relief, maupun 3D.

Dengan latar belakang senirupa dan pemusik rock, ketiga unsur tersebut, fashion, musik dan lifestyle oleh Blankon dinamakan fi ne art rock.

Selain sebagai perupa, nama Blankon juga dikenal sebagai rocker paruh waktu. Bersama bandnya yang bernama Sangkakala, ia kerap meraung-raung di atas panggung.

Penampilan Sangkakala tentunya memiliki cita-rasa estetika tersendiri. Bersama Rudi Atjeh, seniman kelahiran Ponorogo, 29 Juni 1981 ini membentuk band performance ini bersama pada 2005. Sejak 2011 Sangkakala menggarap beberapa proyek kesenian. Menurut Blankon, band ini merupakan karya senirupa yang ia produksi dengan menggunakan media audio visual berupa band.

Hendra Blankon menyelesaikan studi program desain grafi s di Visi (2001), dan lulus dari Fakultas Seni Rupa, jurusan Seni Grafi s ISI Yogyakarta pada 2009. Dalam mengeksekusi berkarya Blankon se-

ringkali menggunakan metode reuse recycle dengan memanfaatkan visual barang-barang bekas (sisa) di sekitar seperti, koran, majalah, hingga berburu di pasar loak, dan toko resmi barang bekas.

Hal ini tidak hanya dilakukannya dalam berbagai proyek seni rupa, tapi juga pada proyek bandnya. Sejak 2011 ia bersama Sangkakala dengan apresiatornya yang disebut Macanista memiliki sebuah proyek tahunan, pro-yek tersebut minimal dilakukan setiap satu tahun sekali. Ia bersama Sangka-kala menggarap dan mengangkat isu tertentu dengan teknik dari senirupa dan musik.

Pada proyek yang ia namakan Ma-canista Art Project ini mereka juga melakukan sharing dan berbagi teknik, baik metode dalam bermusik, dan senirupa sebagai media propaganda, serta pembuatan karakter.

Program Klasmacan Selain itu Hendra juga mempunyai program yang

ia beri nama Klasmacan. Proyek ini menggunakan media seni seperti workshop, pameran, kepedulian dan lainnya. Setiap proyeknya selalu melibatkan bebe-rapa elemen dan ultra disiplin, bersifat interaktif, dan aplikasi terbuka.

Blankon juga aktif mengerjakan produk dengan media desain, baik grafi s, maupun interior. Ia juga menggarap ilustrasi dan komik untuk media propa-ganda dalam pengembangan jejaring sosial di wilayah dapur fi ne art rock studio.

Pada 2014 lalu, Hendra membuat skena alter-native untuk ngobrol santai, dan sharing berkedok angkringan. Tempat yang ia namakan Lasmacan Distrik ini di dalamnya terdapat base camp Sangkakala manajemen, dan fi ne art rock studio.

Lasmacan Distrik ini juga membuka peluang untuk proyek kolaborasi seni maupun kerjasama bisnis. (rap)

Saat Blankon Menawarkan

Fine Art Rock

Hendra “Blankon” Priyadhani

IST

IST

Page 19: Tribunjogja 06-12-2015

SEMPAT berkibar di belan-tika sepak bola Yogya-

karta, nama Agung Prasetyo lambat laun

mulai tak terdengar lagi seiring ber-hentinya gem-uruh kompetisi nasional. Apalagi setelah beberapa musim terakhir dirinya memu-tuskan untuk hengkang atau meneruskan karier di luar

kota pelajar ini.Ya, sejak 2014

lalu Agung memutuskan bergabung dengan Persis Solo, yang berlaga di

kompetisi Divisi Utama.

Ia pun tak luput mengalami nasib

serupa dengan pemain Divisi Utama

lain, yang terpaksa mencari sumber penghidupan di luar

sepak bola setelah kompetisi berhenti.

Walau begitu, pemain yang berposisi sebagai penjaga ga-wang tersebut, mengaku masih tetap bergelut dengan si kulit bundar di tengah vakumnya kompetisi. “Saya ikut turnamen antarkampung (tarkam) kalau

memang ada tawaran untuk bermain. Sekalian untuk jaga kondisi,” ungkap Agung.

Terakhir kali turun di laga antarkampung, adalah ke-tika Agung kembali membela klubnya musim lalu, Persis Solo, dalam sebuah turnamen bertajuk Plumbon Cup. Selain Persis Solo, turnamen yang digelar di Karan-ganyar, Jawa Tengah tersebut, juga diikuti oleh beberapa klub Divisi Utama lainnya, seperti PSIR Rembang, Persiba Bantul, PPSM Magelang, Madiun Putra, dan lainnya.

Di bawah besutan Agung Setyabudi, Agung sukses mengantar Persis Solo meng-gondol gelar juara Plumbon Cup. Sebuah kemenangan yang tentunya dapat menjadi pelipur lara, mengingat hingga sekarang belum ada lagi kejelasan tentang kompetisi resmi.

Selepas gelaran Plumbon Cup, pemain kelahiran 2 Maret 1988 ini mau tak mau harus kem-bali menepi dari ingar-bingar atmosfer lapangan hijau. Meng-ingat kontraknya dengan Persis Solo memang hanya sampai turnamen berakhir.

“Tak ada kontrak jangka pan-jang, kontrak kemarin hanya un-tuk Plumbon Cup saja. Lagipula belum tahu juga kapan kompe-tisi akan digelar,” tuturnya.

Sudah selayaknya pemain sepak bola di tanah air untuk meyiapkan mata pencaharian

lain, walaupun sekadar untuk sampingan semata. Mengingat kondisi pesepakbolaan Indonesia yang sering kali tak menentu dan tak ada kejelasan seperti saat ini. Jamak kita dengar kabar tentang pemain sepak bola yang kelimpungan pascaberhentinya kompetisi nasional.

Namun, Agung tampaknya punya strategi lain supaya da-purnya tetap mengepul walau-pun sedang tak ada kesibukan di lapangan hijau seperti sedia kala. Tapi sayang sekali, dirinya menolak menyebutkan bisnis apa yang kini tengah ia tekuni tersebut, walaupun kedengaran-nya memang cukup menjanjikan.

“Ada sih bisnis, tipis-tipis yang jelas jauh dari dunia sepak bola. Sambil jadi bapak rumah tangga juga,” celetuk Agung sembari diikuti gelak tawa.

Toh, walau kini tengah menekuni sebuah usaha atau-pun bisnis, pemain berusia 27 tahun itu mengaku tetap siap jika sewaktu-waktu kembali turun ke lapangan hijau. Terlihat berat baginya untuk meninggalkan sepak bola profesional, yang memakan proses panjang nan berliku untuk meraihnya.

“Tentu masih pengin kembali berkarir di sepak bola profesion-al. Namun alangkah baiknya ka-lau karier saya di sepak bola itu bisa berjalan beriringan dengan bisnis yang tengah saya tekuni saat ini,” tandas Agung. (aka)

Sport LandJogja Abdurrahman mengikuti jejak Firman Utina dan Illija Spasojevic meninggalkan Persib Bandung. Kepastian itu dilontarkan pelatih Djadjang Nurdjaman setelah

acara bersama sponsor Persib di Hotel Grandia, Bandung, Jumat (4/12 ma-lam. “Sampai saat ini pemain lokal yang sudah pamit ke saya, Firman Utina dan Abdurrahman. Ilija Spasojevic pun sudah pamitan. Jadi, semuanya ada lima. Sebelumnya ada Vladimir Vujovic dan Makan Konate,” ujar Djadjang.Djadjang menyesali kepergian pemain lokal seperti Firman dan Abdurrah-

man. Sebab, keduanya berstatus sebagai pemain inti di Persib. (kpc)

Abdurrahman Tinggalkan Persib

HALAMAN 19MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015

Siap Kembali ke Lapangan Hijau Kapan Saja

GRAFIS:SULUH PRASETYA

Kembangkan Bisnis Sembari Tarkam

Tanggal Lahir

Nama Ayah

Posisi

2007-2009

2009-2012

2014

: 2 Mar 1988

: R Akhmad Riyanto

: Kiper

: PSS Sleman

: PSIM Yogya

: Persis Solo

Karier Klub

Masih Ingin PulangDi tengah statusnya yang tidak sedang menjalani kontrak dengan klub manapun, atau lebih dikenal dengan istilah free agent, Agung dipastikan akan bebas berlabuh me-nentukan pilihannya akan bermain di klub manapun yang mengajukan tawaran. Tentu saja jika kompetisi sepak bola nasional nantinya akan digulirkan kembali.

Dia pun mengaku tak mau terlalu pilih-pilih dalam me-nentukan klub mana yang akan dibelanya pada kompetisi musim mendatang. “Hanya Tuhan yang tahu dimana reze-kinya. Bisa di Solo, Yogyakarta, atau yang lainnya, manut kersane Gusti saja lah,” ungkap kiper kelahiran Sleman tersebut.

Agung memang dikenal sebagai kiper yang haus akan tantangan. Buktinya ia berani mengambil kesempatan ber-main di luar Yogyakarta. Yang berarti dirinya harus keluar dari zona nyaman bermain di tanah kelahiran. Bahkan,

sebelum bermain di Persis Solo, Agung sempat berlabuh di Persepar Palangkaraya.

Meski begitu ia tak dapat memungkiri, keinginan untuk kembali bermain di Yogyakarta itu selalu ada. Bagi seorang Agung Prasetyo, banyak faktor yang membuatnya selalu ingin kembali melanjutkan karier di kota budaya tersebut.

“Saya memulai karir sepak bola junior di Sleman, kemudian berkembang di Yogyakarta. Selain suasana dan kebersamaannya enak, bermain di Yogyakarta juga mem-buat saya selalu dekat dengan keluarga,” ungkap Agung.

Jikalau pada akhirnya memutuskan untuk kembali bermain di kampung halaman, rasanya patut ditunggu, siapa di antara tiga klub asal Yogyakarta yang beruntung menikmati servis istimewa dari sosok pengagum Iker Casil-las tersebut. (aka)

Tim Putri Baja78 Lanjutkan Tren Positif

BANTUL, TRIBUN - Dari lanjutan gelaran Kejurda Bola Voli Antar-Klub Senior PBVSI DIY 2015 yang dihelat di lapangan Pedes, Argomulyo, Sedayu, Bantul, pada Sabtu (4/12) malam, kembali mempertandingkan dua laga babak penyisihan grup, dari nomor putra dan putri.

Pertandingan pertama menyajikan duel dua klub putri dari Pool Y, antara Baja78, klub asal Bantul, menghadapi wakil Gu-nungkidul, Dhaksinarga. Tampil dominan sepanjang laga, Baja78 sukses mengandas-kan perlawanan Dhaksinarga dalam tiga set sekaligus, dengan keunggulan 25-17, 25-15 dan 25-12.

Hasil tersebut membuat tim putri Baja78 sukses melanjutkan tren positifnya. Hingga kini, salah satu wakil Bantul tersebut telah mengantongi tiga kemenangan dari empat pertandingan yang telah mereka lakoni. Sebaliknya, kekalahan ini membuat Dhak-sinarga semakin terpuruk di dasar klasemen usai menelan tiga kekalahan beruntun.

Pada pertandingan berikutnya di nomor putra, dari Pool D, klub asal Gunungkidul, Maju Lancar, ditantang wakil Bantul, Pen-dowo. Maju Lancar berhasil mengawali laga dengan gemilang, setelah sukses menoreh-kan keunggulan pada set pertama dengan

skor 25-20.Pendowo bukannya tanpa perlawanan.

Setelah menelan kekalahan di set pertama, secara mengejutkan, mereka mampu me-nyamakan kedudukan pada set yang ke dua, dengan keunggulan 21-25.

Namun sayang, pada dua set terakhir yang menjadi penentu pertandingan, Pen-dowo tak sanggup lagi menahan ketang-guhan Maju Lancar, sehingga harus menelan kekalahan dengan skor 25-16 dan 25-18. Al-hasil, hasil akhir 3-1 pun berhak dikantongi pasukan Maju Lancar.

Meskipun berhasil menorehkan ke-menangan, peluang Maju Lancar untuk lolos dari fase grup dapat dikatakan sudah tertutup rapat. Mengingat dari Pool A sudah mengirimkan dua wakil untuk berlaga di babak knock out, yaitu Yuso Gunadarma sebagai pemuncak klasemen akhir. Serta didampingi Godean Putra yang lolos dengan status runner up grup.

Sementara untuk lanjutan pertandingan malam nanti, Minggu (6/12), akan disug-uhkan laga dari nomor putra yang sempat tertunda akibat buruknya cuaca beberapa waktu silam. Antara Dhaksinarga (Gunung-kidul), yang akan meladeni perlawanan Gajahloka (Yogyakarta). (aka)

UGM Kandas di Babak PlayoffSLEMAN, TRIBUN - Tim basket putri Universitas Gadjah Mada (UGM) akhirnya gagal melaju ke fi nal LIMA Basketball Kaskus Central Java and Yogyakarta Conference usai ditaklukkan tim basket putri Universitas Sebelas Maret, Surakarta (UNS) di laga playoff, yang digelar di GOR Ki Bagoes Hadikoesoemo, Universi-tas Islam Indonesia, Yogyakarta, Sabtu (5/12), dengan skor akhir 54-42.

Datang sebagai juara LIMA basketball Kaskus Central Java Subconference, tim basket UNS memulai pertandingan dengan tempo cepat. Pada quarter perta-ma, Annisa Wulansari cs mampu mengakhiri laga dengan keungu-lan tipis dua bola 11-7.

Sementara di quarter kedua, UNS berhasil menambah 10 poin, yang membuat tim besutan Yulius tersebut mampu menutup quarter ini dengan keunggulan 30-14.

Tertinggal 16 poin, membuat pelatih UGM, Kartika Siti Aminah, menginstruksikan pemainnya bermain menyerang. Hasilnya, pada quarter ketiga, pasukan UGM memangkas ketertinggalan menjadi 51-24. Memasuki kurter terakhir, UGM kembali tak mem-berikan kesempatan UNS untuk menambah pundi-pundi poin.

Penampilan apik UGM di quarter terakhir ini membuat mereka berhasil mempersempit

jarak, setelah sukses mengemas 18 poin. Namun sayang, hingga buzzer akhir pertandingan ber-bunyi, UGM tetap tak mampu melampaui poin UNS dan harus menerima kekalahan dari UNS, dengan skor 54-42.

Adalah pemain UNS berno-mor 35, Paulin Anata, menjadi kunci kemenangan pada laga ini dengan torehan 18 poin, 15 rebound dan 4 assist. Keme-nangan ini memastikan tim asal Surakarta tersebut melaju ke fase LIMA Basketball Nasional, berkat dua kuota yang disediakan LIMA Basketball Kaskus Central Java and Yogyakarta Conference.

“Meski berhasil meraih ke-menangan, saya menilai para pemain tidak tampil maksimal pada pertandingan ini. Kurang fokusnya para pemain, terutama di quarter terakhir, membuat kami hanya mampu mencetak tiga poin saja,” ujar Yullius, pelatih basket UNS.

Pada pertandingan fi nal putri LIMA Basketball Kaskus Central Java and Yogyakarta Conferen-ce, tim UNS akan berhadapan dengan Undip, yang sukses mengandaskan perlawanan UAJY di laga playoff dengan skor 44-35. Pertandingan fi nal akan kembali dihelat di GOR Ki Bagoes Hadikoesoemo, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta, Minggu (6/12). (aka)

TRIBUN JOGJA/DOK. LIMA

PEMAIN tim basket putri UNS merangsek ke key hole tim UGM, pada laga playoff LIMA Basketball, Sabtu (5/12).

Page 20: Tribunjogja 06-12-2015

HALAMAN 17

Super Ball DESEMBER 2015

DIRECT POINTS Jürgen Klopp bingung memilih striker di pertandingan melawan

Newcastle

Empat penyerang Liverpool bersaing menunjukkan

ketajamannya

Klopp mengindikasikan akan memberi kesempatan pada Daniel

Sturridge

BIG MATCH

NEWCASTLE VS LIVERPOOL

MINGGU (6/12) PUKUL 23.00 WIB/

00.00 WITA

onLIVE

BEIN SPORT 1

BOLOGNA VS NAPOLI

MINGGU (6/12)

PUKUL 18.30 WIB/

19.30 WITA

FESTIVAL

ATALANTA VS PALERMO

MINGGU (6/12)

PUKUL 21.00 WIB/

22.00 WITA

BEIN SPORT 1

FIORENTINA VS UDINESE

MINGGU (6/12)

PUKUL 21.00 WIB/

22.00 WITA

OUTDOOR

FROSINONE VS CHIEVO

MINGGU (6/12)

PUKUL 21.00 WIB/

22.00 WITA

QUAD SPORT

VERONA VS EMPOLI

MINGGU (6/12)

PUKUL 21.00 WIB/

22.00 WITA

FOX SPORT

STUTTGART VS WERDER BREMEN

MINGGU (6/12)

PUKUL 21.30 WIB/

22.30 WITA

FOX SPORT

FRANKFURT VS DARMSTADT

MINGGU (6/12)

PUKUL 23.30 WIB/

00.30 WITA

Live

on

TV

LAMPU HIJAU UNTUK SETAN MERAH MAIN FILM HARRY POTTER

ULASAN Pelatih

ISTRI Theo Walcott, Melanie Slade, kembali mendapat peran dalam film Harry Potter. Melanie akan tampil sebagai figuran dalam prekuel Harry

Potter berjudul ‘Fantastic Beasts And Where to Find Them’. Ini bukan pertama kalinya ibu satu anak itu bermain di film Harry Potter. Sebelumnya ia juga pernah tampil di film Harry Potter Deathly Hallows:Bagian Pertama. Kesempatan Melanie bermain di film Harry Potter ini tak lepas dari koneksi

sang suami, karena sutradara film Harry Potter, David Yates, ternyata adalah pacar dari bibi Theo Walcott, yang bernama Yvonne.(dod)

Klopp: Semua Harus Patuh pada Saya

MANCHESTER United dikabarkan telah mendapat lampu hijau dari PSG untuk memboyong Edinson Cavani. Menurut laporan

L’Equipe, mimpi United memboyong penyerang Uruguay itu bisa segera menjadi kenyataan, karena PSG sudah bersedia

melepas Cavani dengan bandrol sekitar 32 juta Pounds. Namun penawaran itu hanya akan berlaku jika klub asal

Paris tersebut sudah menemukan pengganti yang pas untuk striker 28 tahun tersebut.(dod)

JÜRGEN Klopp dikenal sebagai pelatih penuh kharisma dan dekat dengan para pemainnya. Namun terkait strategi di lapangan, Klopp menegaskan bahwa seluruh pemain Liverpool harus menuruti apa yang ia instruksikan di lapangan.

Klopp berhasil mengangkat Liverpool sejak dirinya ditunjuk menjadi manajer baru menggantikan Brendan Rodgers. Dari 11 pertandingan yang dijalani, Liverpool era Klopp baru sekali menelan kekalahan.

Keberhasilan Liverpool itu terjadi lantaran mantan pelatih Borussia Dortmund tersebut begitu tegas dan detil membahas aspek strategi yang harus ditampilkan pemain Liverpool di lapangan.

“Kami coba memainkan gaya permainan sepakbola yang penuh gairah. Saat ini seluruh dunia mungkin sedang membicarakan tentang ball possession. Namun kami sendiri memiliki strategi

tentang apa yang harus kami lakukan saat memiliki bola dan saat kehilangan bola,” tutur Klopp seperti dilansir ESPN.

Klopp berharap Liverpool era dirinya bisa jadi salah satu tim yang dikenang dalam waktu lama lantaran kehebatan dan ciri khas permainannya.

Karena itulah Klopp menginstruksikan para pemainnya agar selalu patuh terhadap apa yang ia perintahkan dalam latihan dan juga pertandingan. “Para pemain harus men-dengarkan apa yang saya katakan. Ini sangat penting karena saya selalu yakin bahwa lebih baik memiliki 11 pemain yang melakukan kesalahan yang

sama dibanding kan setiap pemain di tim bergerak atas ke mau an sendiri,” katanya.(Tribunnews.com)

MATVVVVVVVSVSVSVSSVVS LLLLIVS LIVS LI

GU (6/12333.00 WW

0 WITA

onnnnononon

U HIJAU UNTUKNCHESTER United dikabari PSG untuk memboyong E

L’Equipe, mimpi United membisa segera menjadi kenyat

melepas Cavani denganNamun penawaran itu h

Paris tersebut sudah menem

HHHHHHHHHHHHAAAAAAALLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM HHHHHAAAAAAAAAAAAAAAALLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLLAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM1111111111111111111111155555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555555

HCHTCHOOL

VIVVIVEEREERPOPOIVERERPOPOOR OP OLIVERPOOL

122)) WIB/

LLAMPUMANdari

L

P

eaKn

peiaK

sanMelanie SladeEdinson Cavani

Tidak BahagiaSAYA percaya pada pemain. Namun keyakinan kami sekarang sangat rapuh. Saya harus katakan bahwa semua orang di klub ini tidak bahagia. Kami sudah kalah di dua laga terakhir dan tidak bermain dengan baik. Orang-orang mempertanyakan kurangnya karakter dan perlawanan yang kami lakukan, dan tampaknya memang seperti itu. Namun yang harus diingat, tim ini diisi pemain muda, dan pengalaman seperti ini wajar terjadi. Meski demikian, saya yakin mereka akan keluar dari situasi ini, dan menjadi pemain yang lebih kuat.(dod)

*) Steve mcClaren, Manajer Newcastle

Kerja KerasTIM ini tengah diliputi kepercayaan diri yang tinggi, namun kami belum boleh bermimpi. Kompetisi masih panjang. Saat ini kami berada di posisi keenam, dan kami tahu bisa bermain lebih baik lagi. Kami harus tetap bekerja keras. Jika seseorang berpikir kami akan menghadapi pertandingan mudah melawan Newcastle pada hari Minggu, silakan keluar. Saya yakin perjalanan ke sana akan sangat sulit. Kami harus bertanding di sana setelah beristirahat dua hari.(dod)

*) Jurgen Klopp, Manajer Liverpool

DAILY MAIL

PATUH – Manajer Liverpool, Jurgen Klopp menegaskan bahwa semua pemain harus patuh dan mendengar perintahnya, agar The Reds bisa meraih kesuksesan.

DIRECT POINTST Jürgen Klopp bingung memilih striker di pertandingan melawan

Newcastle

Empat penyerang Liverpool bersaing menunjukkan

ketajamannya

Klopp mengindikasikan akan memberi kesempatan pada Daniel

Sturridge

VSNEWCASTLE LIVERPOOLLNN

SAAT Liverpool masih ditangani oleh Brendan Rodgers, lini depan selalu menjadi sumber kebingungan tim Merseyside tersebut. Pelatih asal Irlandia itu kerap kebingungan mencari penyerang yang konsisten mencetak gol.

Sejak ditinggal Luis Suarez yang hengkang ke Barcelona, ketajaman lini depan si Merah memang menurun drasitis. Jika dua musim lalu mereka mencetak 101 gol dari 38 pertandingan, musim kemarin tim yang bermarkas di Anfield Stadium itu menjadi tim yang paling

sedikit mencetak gol di antara tim di peringkat tujuh besar. The An eld Gank hanya mampu mencetak 52

gol dari 38 laga, dengan Steven Gerrard menjadi top scorer dengan koleksi 9 gol.

Usai Rodgers dipecat pada awal Oktober, dan posisinya digantikan Jürgen Klopp, lini depan tetap saja menjadi sumber kebingungan. Bedanya, Klopp dibuat pusing memilih penyerang yang harus dimainkan, karena semua striker justru

produktif mencetak gol.Saat ini manajer 48 tahun itu punya tiga

penyerang murni, plus satu penyerang ‘palsu’. Christian Benteke, Divock

Origi, dan Daniel Sturridge, menjadi ujung tombak murni, sementara Roberto Firmino yang memiliki peran asli

sebagai gelandang, juga kerap tampil

impresif saat dimainkan sebagai false 9.

Di antara empat pemain itu,

Benteke adalah yang paling produktif. Sempat kesulitan di awal kedatangannya di Anfield, penyerang Belgia itu kemudian kembali menemukan ketajamannya di bawah polesan Klopp. Meski jarang mendapat

kesempatan sebagai starter, produktivitas Benteke malah menanjak. Ia bahkan menjadi pahlawan kemenangan 3-1 The Reds atas Chelsea.

“Saya tahu banyak tentang Benteke karena ketika ia di Aston Villa, saya sempat mengincarnya,” kata Klopp mengenai penyerang yang musim lalu mencetak 13 gol bagi The Villans itu. “Ia pemain brilian. Namun ia juga butuh waktu untuk menjadi lebih baik usai pulih dari cedera,” tutur Klopp.

Seperti halnya Benteke, Divock Origi perlahan juga mulai menunjukkan ketajamannya. Di laga kontra Southampton, Kamis (3/12) dini hari, Origi sukses membungkam keraguan yang selama ini dialamatkan kepadanya dengan mencetak hattrick dalam kemenangan 6-1 atas The Saint di Piala Liga.

Firmino tak kalah ciamiknya. Di pertandingan melawan Manchester City, pemain 24 tahun yang diturunkan sebagai false 9 itu tampil mengesankan. Ia bahkan terlibat dalam semua gol yang memaksa The Citizens tunduk 4-1 di Etihad Stadium. Di laga itu, Firmino mencetak satu gol, dua assist, dan satu tendangan yang memaksa Eliaquim Mangala melakukan gol bunuh diri.

Dan Opsi terakhir Klopp tentu saja Daniel Sturridge, penyerang terbaik yang dimiliki Liverpool. Meski hanya mencatatkan 320 menit penampilan di semua kompetisi musim ini, mantan duet sehati Luis Suarez itu sukses membukukan empat gol bagi Liverpool, dengan akurasi tembakan sebesar 83 persen.

Dengan kondisi tersebut, tak heran Klopp bingung memilih striker yang harus diturunkan, termasuk saat bertandang ke St James Park menghadapi Newcastle United, Minggu (6/11). Dalam konferensi pers jelang pertandingan, pelatih asal Jerman itu terang-terangan menyatakan dirinya belum menentukan ujung tombak utama di laga kontra

the Magpies. Meski ia juga juga mengindikasikan akan kembali memberi kesempatan tampil bagi Sturridge.

Laga kontra Newcastle sendiri akan dimanfaatkan Liverpool melanjutkan momentum positif di empat pertandingan terakhir, di mana mereka selalu meraih kemenangan.“Kami harus berkonsentrasi dari detik pertama. Jika Anda pergi ke Newcastle, Anda harus mendapatkan poin sebanyak yang Anda bisa. Jika mereka pikir kami bisa menang dengan mudah, saya tidak peduli. Kami harus siap,” ucap manajer asal Jerman itu.(Tribun news.com/dod)

HALAMAN 20MINGGU WAGE 6 DESEMBER 2015