4
UJI REGRESI LINIER SEDERHANA Variabel 1 (numerik) dengan variabel 2 (numerik) Skor PHBS dengan skor pengetahuan Hampir sama datanya dengan dependen sampel t.test, tapi berbeda karena dependen sampel t.test adalah sebelum dan sesudah Langka-langkah regresi linier : Klik analyze Klik regresion Klik linier Klik variabel dependen ke kotak dependen Klik variabel independen ke kotak independen Klik statistic Klik descriptive Klik continue Klik ok Pembuat grafik : Klik graph Klik legacy Klik scatter/dot Klik scatter simple Klik define Klik variabel dependen ke Y axis

Uji Regresi Linier Sederhana

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Uji Regresi Linier Sederhana

Citation preview

Page 1: Uji Regresi Linier Sederhana

UJI REGRESI LINIER SEDERHANA

Variabel 1 (numerik) dengan variabel 2 (numerik)

Skor PHBS dengan skor pengetahuan

Hampir sama datanya dengan dependen sampel t.test, tapi berbeda karena dependen sampel t.test adalah sebelum dan sesudah

Langka-langkah regresi linier :

Klik analyze Klik regresion Klik linier Klik variabel dependen ke kotak dependen Klik variabel independen ke kotak independen Klik statistic Klik descriptive Klik continue Klik ok

Pembuat grafik :

Klik graph Klik legacy Klik scatter/dot Klik scatter simple Klik define Klik variabel dependen ke Y axis Klik variabel independen X axis Klik ok Klik 2x dengan cepat di tengah gambar Klik symbol garis lurus

Page 2: Uji Regresi Linier Sederhana

Tabel dan NarasiTabel 5.2. Hasil Uji Regresi Linier Sederhana Berdasarkan Skor PHBS dan Skor Pengetahuan sebelum Penyuluhan

Variabel Mean(diambil

pada tabel pertama

deskriptif)

SD(diambil

pada tabel

pertama deskriptif

)

P.Value(diambil

pada tabel sig anova)

R(diambil dari tabel mode

l summary

)

RSquare(diambi

l dari tabel

model summar

y)

Persamaan Garis Linier(diambil dari

tabel koefisien

tabel terakhir)

Skor PHBS

22,20 4,158 0,000 0,932 0,868 Skor PHBS = 10,588 + 1,32

Skor Pengetahuan

8,80 2,936 Skor Pengetahuan

Tabel 5.2.

menunjukan rata-rata skor PHBS adalah 22,20 dan skor pengetahuan 8,8.

Hasil Uji Regresi Linier Sederhana menunjukan ada hubungan antara skor PHBS dengan skor pengetahuan (p.Value < 0,05).

Hubungan antara kedua variabel ini sangat kuat <R> (> 0,8). Skor pengetahuan berkontribusi <R SAQURE> pada skor PHBS sebesar 8,8%. Pernyataan kuatmya hubungan :

Nilai R Arti Hubungan>= 0,8 Sangat Kuat

0,79 – 0,70 Kuat0,69 – 0,60 Cukup Kuat

0,59 - 0 Lemah

Page 3: Uji Regresi Linier Sederhana

Persamaan garis linier yang terbentuk adalah skor PHBS = 10,588 + 1,32 (angka konstanta ditambah denngan angka dibawah konstanta kemuadian sama dengan variabel independen) skor pengetahuan.

Gambar garis linier yang terbentuk sebagai beikut :

Grafik 5.2. scatter berdasarkan skor PHBS dan skor pengetahuan

12111098765

skor pengetahuan kesehatan dan gizi sebelum diberipenyuluhan

28

26

24

22

20

18

16

skor perila

ku h

idup b

ers

ih d

an s

ehat