Usulan Garis Besar Penelitian

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Usulan Garis Besar Penelitian

    1/5

    URAIAN GARIS BESAR PENELITIAN

    KAJIAN ALTERNATIF PENANGANAN BANJIR PERKOTAAN

    MENGGUNAKAN PENDEKATAN  ECO-DRAINAGE  

    (Studi Kasus : Perumaha Mutiara !ita"u Ke#amata Rum$ai Pe%a$aru&

    OLE' :

    RIO NOIA!AN

    )*+,))-./+

    DOSEN PEMBIMBING :

    Dr0 IMAM SUPRA1OGI2 ST2 MT

    )3/4+.+- )33,+* ) ++*

    JE5K1 ASMURA2 ST2 MT

    )3,,+3)/ *++.+) ) ++*

    PROGRAM STUDI S6) TEKNIK LINGKUNGAN

    FAKULTAS TEKNIK UNIERSITAS RIAU

    PEKANBARU

    *+)/

  • 8/18/2019 Usulan Garis Besar Penelitian

    2/5

    I0 Latar Be7a%a8

    Kecamatan Rumbai merupakan salah satu kecamatan di Kota Pekanbaru

    yang memiliki jumlah penduduk mencapai 71.200 jiwa pada tahun 2014. ngka

    tersebut mengalami peningkatan sebesar 2!04 persen dari tahun 201"! dengan

    kelurahan terpadat adalah #ri $eranti yang memiliki kepadatan penduduk 

    sebesar 2%4&!%" jiwa'km2  ()P#! 201&*. Pertambahan penduduk yang sangat

    cepat ini jika tidak di imbangi dengan penyediaan prasarana dan sarana

     perkotaan yang memadai! mengakibatkan peman+aatan lahan perkotaan menjadi

    tidak teratur. Peman+aatan lahan yang tidak tertib inilah yang menyebabkan

     persoalan drainase perkotaan menjadi sangat kompleks (#uripin! 201"*.

    Perumahan $utiara ,itayu berada di Kelurahan #ri $eranti Kecamatan

    Rumbai Kota Pekanbaru. -alam Rencana ata Ruang ,ilayah (RR,* Kota

    Pekanbaru ahun 2007/202% wilayah tersebut masuk ke dalam ona

     pengembangan hirarki kedua (sekunder* dengan arahan dan rencana +ungsi

    sebagai Pusat Kegiatan lahraga! Kawasan Pendidikan! Kawasan Pemukiman!

    Pusat Kegiatan ndustri Kecil! Kawasan Perdagangan dan Kawasan 3indung.

    Pemerintah dalam upaya mengimplementasikan rencana tersebut haruslahmengatasi segala permasalahan yang terjadi! terutama permasalahan banjir.

    ,ilayah perumahan tersebut merupakan wilayah permukiman yang sering

    terkena dampak banjir ketika musim penghujan. al tersebut dikarenakan

    lokasinya yang berjarak &0 meter dari #ungai 5mban #ari! dan juga memiliki

    ele6asi yang rendah.

    #istem penanggulangan banjir yang tepat harus segera dirancang untuk 

    mengantisipasi banjir yang sering terjadi di wilayah perkotaan. $enurut Robert

    . Kodoatie! penanggulangan banjir dapat dilakukan secara teknis ataupun

    secara non/teknis. #ecara teknis dapat dilakukan dengan membangun bangunan

     pengendali banjir atau dengan melakukan perbaikan dan pengaturan sungai.

    Pemilihan bangunan pengendali banjir perlu dipertimbangkan dengan

    menyesuaikan segala aspek yang ada di lapangan. Kolam retensi merupakan

    salah satu jenis bangunan pengendali banjir! dimana bangunan ini ber+ungsi

    untuk menyimpan sementara debit air sehingga puncak banjir dapat dikurangi.

  • 8/18/2019 Usulan Garis Besar Penelitian

    3/5

    ,ilayah yang digunakan untuk kolam retensi biasanya di daerah dataran rendah

    atau rawa.

    #elain sebagai bangunan pengendali banjir! penempatan kolam retensi

    ditengah kawasan dapat dijadikan sebagai ruang terbuka hijau. al tersebut

    nantinya juga akan mendukung pengimplementasian 5ndang/5ndang 8omor 

    2% ahun 2007 tentang Penataan Ruang yang secara khusus mengamanatkan

     perlunya penyediaan dan peman+aatan ruang terbuka hijau! yang proporsi

    luasannya ditetapkan paling sedikit "0 (tiga puluh* persen dari luas wilayah

    kota.

    )erdasarkan uraian diatas! untuk menanggulangi banjir yang sering terjadi

     pada kawasan Perumahan $utiara ,itayu maka dilakukan analisa

     penanggulangan banjir untuk menentukan alternati+ penanganan masalah banjir 

    yang tepat sesuai dengan kondisi di lapangan. #ebuah model yang telah

    dikembangkan dan digunakan di merika mungkin dapat menjadi solusi

     pemecahan masalah di Perumahan $utiara ,itayu. Storm Water Management 

    (SWMM) merupakan model yang mampu menganalisa permasalahan kuantitas

    dan kualitas air yang berkaitan dengan limpasan daerah perkotaan. Penelitian ini

    akan menggunakan program bantu #,$$ karena memiliki beberapa

    keunggulan dibandingkan dengan program lain yang sejenis. Program #,$$

    dapat secara akurat memberikan simulasi realistis dan relati+ sama dengan

    keadaan di lapangan.

    II0 Tu9ua Pee7itia

    dapun tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut 9

    1. $enganalisa kondisi aliran eksisting di daerah kajian studi.

    2. $enge6aluasi kemampuan kapasitas drainase eksisting yang ada dalam

    menampung air limpasan di daerah kajian studi.

    ". $enentukan pola aliran rencana pada drainase serta menghitung kapasitas

    kolam retensi sebagai bangunan pengendali banjir.

    III0 Maaat Pee7itia

    $an+aat dari penelitian ini adalah sebagai berikut 9

    1. $emberikan solusi alternati+ dalam mengatasi permasalahan banjir bagi

     pihak yang berkepentingan.

    2. $emberikan kontribusi yang nyata dalam perkembangan ilmu dan

     pengetahuan di bidang pengembangan sumber daya air dalam hal pengaturan

    air.

  • 8/18/2019 Usulan Garis Besar Penelitian

    4/5

    ". asil penelitian dapat dijadikan sebagai in+ormasi dan re+erensi bagi pihak 

    akademis dalam melakukan penelitian mengenai permasalahan banjir.

    I0 aria$e7 Pee7itia

    Penelitian ini akan menggunakan beberapa 6ariabel tetap dan 6ariabel

     bebas dalam pelaksanaannya. :ariabel tetap adalah +aktor/+aktor yang di

    obser6asi oleh peneliti yang tidak berubah nilainya! yang akan menentukan

     pengaruh terhadap 6ariabel bebas. #edangkan 6ariabel bebas adalah +aktor/

    +aktor yang dimanipulasi untuk menentukan hubungan antara +enomena yang

    sedang diamati.

    )erikut adalah 6ariabel tetap dari penelitian ini adalah 9

    1. ;urah ujan

    2. rea

    ". .  N-Perv

    ?.  D store-Imperv

    10. D store – Perv

    11. % Zero Imperv

    :ariabel )ebas Penelitian ini adalah 9

    1. = mper6

    2. 3ebar dan inggi #aluran

    ". 3uas Kolam Retensi

    0 Ba8a A7ir Pee7itia

    )agan alir penelitian ini dapat dilihat pada gambar 1 berikut 9

    $ulai

    Pengumpulan -ata

    #ekunder 9

    • ;urah ujan

    • ata @una 3ahan

    • Peta opogra+i

    nput peta dan data ke Program )antu

  • 8/18/2019 Usulan Garis Besar Penelitian

    5/5

    Gam$ar )0 )agan lir Penelitian

    Rencanakan #aluran

    -rainase

    nput 9 -imensi #aluran

    lternati+ 1 9

    Perubahan dimensi saluran dan

    = impervious

    lternati+ 2 9

    Penambahan Storage (Kolam

    Retensi*

    Aa Flooding 

     un Program

    idak 

    -esain !"o-Drain

    #elesai