4
60th 34 th 32th 64th 61th 2th 3 th LAPORAN TURUN FOME 2 NAMA : Winarti Rimadhani BP : 1410311089 KELOMPOK : 9B PEMBIMBING : dr. Siti Nurhajjah, Msi. Med Saat turun fome kedua saya mulai menanyakan hal-hal yang lebih terfokus untuk genogram, ecomap dan APGAR SCORE. Setelah mewawancarain bu suriyah saya melanjutkan mewawancarai Kak Eka yag merupakan anak adik bu suriyah. Awalnya ibu suriya memberikan info yang tidak jelas dan cenderung bertele-tele sehingga sekarang saya lebih focus ke keluarga kak Eka. Sehingga didapatkan hasil sebagai berikut : 1. Genogram = Wanita = Pria = Penyakit Ginjal / = Meninggal

Winarti Rimdhani.docx

  • Upload
    omafdsk

  • View
    218

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Winarti Rimdhani.docx

60th

34 th32th

64th61th

2th3 th

LAPORAN TURUN FOME 2

NAMA : Winarti Rimadhani

BP : 1410311089

KELOMPOK : 9B

PEMBIMBING : dr. Siti Nurhajjah, Msi. Med

Saat turun fome kedua saya mulai menanyakan hal-hal yang lebih terfokus untuk genogram, ecomap dan APGAR SCORE. Setelah mewawancarain bu suriyah saya melanjutkan mewawancarai Kak Eka yag merupakan anak adik bu suriyah. Awalnya ibu suriya memberikan info yang tidak jelas dan cenderung bertele-tele sehingga sekarang saya lebih focus ke keluarga kak Eka. Sehingga didapatkan hasil sebagai berikut :

1. Genogram

= Wanita

= Pria

= Penyakit Ginjal

/ = Meninggal

Page 2: Winarti Rimdhani.docx

Hasil keteragan dari genogram tersebut didapatkan bahwa Kak Eka merupakan anak tunggal. Orantua laki-lakinya sudah meninggal dikarenakan sakit ginjal saat kak eka berusia 5 tahun. Anak kak eka juga pernah menderita DBD dan dirawat selama 1 minggu. Riwayat kelahiran kak Eka yaitu dengan operasi Caesar dengan jarak yang berdekatan. Sekarang kak Eka merasakan efek samping dari SC yaitu berupa sakit pinggang. Suami kak Eka merupakan pedagang dan kak Eka adalah ibu rumah tangga.

2. APGAR Score

AlwaysAlmost(2)

Some of the time(1)

Hardly ever(0)

A I am stisfied that I can turn to my family for help when something is troubling me

P I am satisfied with the way my family talks about things with me and shares problems with me

G I am satisfied that my family accepts and supports my wishes to take saon new activities or direction

A I am satisfied with the way my family expresses affection and responds to my emotions such as anger, sorrow, and love

R I am satisfied with the way my family and I share time together

Hasil keterangan dari APGAR score diatas bahwa keluarga tersebut mendapat nilai 9. Hal ini menandakan keluarga tersebut memiliki hubungan yang sangat bagus.

Page 3: Winarti Rimdhani.docx

Kak Eka

Radamel Radela

AmrulBu Upiak

3. Ecomap

Dari hasil keterangan tersebut ditambahkan 2 nama yang sebelumnya tidak ada digenogram. Alasan saya membuat 2 nama tersebut karena keduanya berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari kak Eka. Dimana ada bu Suriya yang bersebelahan rumah dengan kak Eka dan merupakan keluarga dari ibu kak eka juga. Sedangkan bu yen merupakan adik bungsu kak eka yang sering melakukan aktivitas sehari-hari kerumah kak eka. Saat saya berkunjung kesana ada Bu Yen yang sedang masak bersama kak Eka bahkan ibu tersbut mengatakan terkadang dia mandi dan mencuci pakaian juga dirumah kak Eka.

Bu Suriya Bu Yen