Transcript
Page 1: DOK/RADAR SURABAYA Syaraf Mata dan Hidung Berhubungan, … · 2013. 4. 15. · dan, actinomyces viscosus. Dengan segala kandungan itu, ini-lah beberapa manfaat daun sirih serta bagaimana

layouter: fatchur rizal

RADAR SURABAYA ● MINGGU, 7 APRIL 2013 HALAMAN 9

Kepada pembaca yang berminat bertanya masalahseputar hukum dan aplikasinya, dapat berkirim

surat ke alamat Redaksi Radar Surabaya diGedung Graha Pena lt 4, Jl A Yani 88 Surabaya.Bisa juga melalui email [email protected],atau [email protected]. Penanya tidak

akan dikenakan biaya.

Sejak kecil saya diambil anak angkatoleh kerabat jauh, yang secara ekonomilebih mapan. Karena saya pandai meng-ambil hati, setiap kali apa yang menjadikeinginan saya, pasti dikabulkannya.Dari pakaian, perhiasan, motor dan ba-rang mewah lainnya, termasuk rumahyang langsung diatasnamakan saya.Mereka lalu menjodohkan saya dengananak lelakinya.

Masa-masa awal perkawinan, kami laluidengan bahadia. Namun setelah perka-winan kami berlangsung sekian tahun, danpunya anak satu, saya baru sadar iaberperangai jelek. Selain pemarah, waktu-nya juga banyak dihabiskan di meja judi,dan perempuan nakal. Ia merasa tidakperlu mencarikan nafkah untuk keluarga,kerana semua kebutuhan kami selama iniselalu dipenuhi oleh orang tuanya.

Saya ingin suami saya mandiri meng-hidupi keluarganya. Untuk memberinyacontoh, saya mengolah bisnis dengan mo-dal uang pemberian orang tuanya. Tapitetap tidak berhasil mengubah perangai-nya, bahkan rumah tangga kami jadi be-rantakan. Suami saya lalu mengajukangugatan cerai ke pengadilan. Selainmenceraikan saya, ia juga meminta kem-bali semua hadiah dari orang tuanya.

Yang ingin saya tanyakan, apakahbisa rumah dan harta pemberian orangtuanya diminta kembali, dengan alasansi suami mengatakan kalau hadiah ituadalah harta orang tuanya sebelum per-kawinan dilangsungkan ?

Hormat sayaRahma Prihartini,

Di Surabaya

Tutiek Retnowati SH. MHKaprodi Magister Ilmu

Hukum UniversitasNarotama

Choirul Shodiq SH.MHRedaktur Radar

Surabaya/ OmbudsmanJawa Pos Group

DIASUH OLEH:

ANGGOTA TIM: Evi Retno Wulan SH MHum, Moh. Saleh SH MH,

Rusdianto SH MH, I.A Budhivaja, SH MH.

Dr Lili SoetjiptoDokter Umum

Rumah Sakit Adi Husada (RSAH) Undaan Wetan

Mengenal Bersin-Bersin dan Penyebabnya (1)

ERSIN memang tidaksemenakutkan fluburung atau demamberdarah (DB) yang lagibooming pada musim

pancaroba seperti beberapa bulanterakhir ini. Namun, bersin-bersin atau yang dalam bahasakedokterannya adalah sebagaibagian dari mekanisme tubuhuntuk membuang benda asingyang keluar hidung ini tak bisadisepelekan begitu saja lho.

Sebab, sebenarnya ketika prosesbersin, maka ada udara yangkeluar dengan 70 m/detik (250km/jam). Hal ini tentu dapat

menyebarkan penyakit lewatbutir-butir air yang terinfeksiyang diameternya antara 0,5hingga 5 um. “Meski bersin itudianggap sarang penyakit, tapijangan keterlaluan lah kalaumenakutinya, sebab ada macam-

macan bersin kok,” jelas Dr LiliSoetjipto, Dokter Umum RumahSakit Adi Husada Undaan Wetan.

Menurut Lili, bersin sendirimerupakan reaksi spontan tubuhuntuk membersihkan lubanghidung dari benda-benda asingdengan cara hembusan angin yangkuat dari paru-paru keluar tubuhbaik melalui hidung ataupunmulut. “Jadi bisa dikata, bersin inibisa membersihkan hidung kitadari kotoran atau debu yangberlebihan,” katanya.

Namun, jika bersin berlebihantentulah tidak bagus. Sebab, jika bersinitu keterlaluan bisa jadi itu adalahtanda awal komplikasi dari rinitisalergi. Dimana terdapat kerusakanepitel saluran pernafasan akibat reaksiperadangan yang berkepanjangan.

Selain itu, seseorang yang bersinberlebihan akan melontarkanratusan ribu kuman ke udara sekitar-nya. Akibatnya, orang yang berada disekitarnya karena akan tertularpenyakit yang sedang dihinggapinya.

Menurut Lili, selain berhubung-an dengan hidung saja, sebenarnya

B

Syaraf Mata dan Hidung Berhubungan,Cabut Alis Bisa Picu Bersin

Cukup 10 Lembar Daun Sirih agar Tak BerjerawatDALAM daun sirih terkandung

eugenol yang memiliki sifat anti-fungal. Dengan sifat antifungal ini,daun sirih dapat digunakan untukmenghambat tumbuh dan berkem-bangnya yeast (sel tunas) dari can-dida albicans.

Daun sirih juga mengandung zatantiseptik yang berperan dalammembunuh bakteri. Sifat antiseptikyang dimiliki daun sirih disebabkandari turunan fenol yaitu kavikol, dima-na sifat antiseptiknya lima kali lebihefektif bila dibandingkan fenol biasa.

Selain dari dua sifat di atas, Daunsirih juga memiliki efek antibakteriterhadap streptococcus mutans, st-reptococcus viridans, streptococcussanguis, staphylococcus aureus,dan, actinomyces viscosus.

Dengan segala kandungan itu, ini-lah beberapa manfaat daun sirihserta bagaimana cara meramu danmenggunakannya sebagai obat:

1. Mengobati pendarahan pa-da hidung/mimisan: 1 lembardaun sirih agak muda dilumatkan ,gulung sambil ditekan sehinggakeluar minyaknya. Gunakan untukmenyumbat hidung.

2. Sebagai obat batuk: rebus 15lembar daun sirih dengan tiga gelasair sampai tersisa æ air. Minum airrebusan tersebut dengan menam-bahkan satu sendok madu. Lakukanhingga batuk hilang.

3. Sebagai obat bronchitis:daun sirih� sebanyak 7 lembar, gulabatu satu potong direbus dengan 2gelas air sampai tersisa satu gelas.Minum 1/3 gelas dengan aturan tigakali sehari.

4. Obat luka bakar: peras daunsirih secukupnya, tambahkan madusedikit, lalu bubuhkan pada bagiankulit tubuh yang luka akibat terbakar.

5. Menghilangkan bau badan:rebus 5 lembar daun sirih dengan 2gelas air sampai menjadi 1 gelas,minum secara rutin tiap hari.

6. Mengobati bisul: cuci daunsirih secukupnya, giling hingga ha-lus, lalu bubuhkan pada bisul dansekelilingnya. Kemudian dibalut.Lakukan dua kali sehari.

7. Menghilangkan aroma ku-rang sedap pada mulut: 4 lembardaun sirih, diseduh air panas,tunggu sekitar 1 jam. Gunakan

sebagai obat kumur.8. Mengobati sariawan: 2 lem-

bar daun sirih segar dicuci, lalu ku-nyah sampai lumat oleh mulutAnda. Buang ampasnya.

9. Mengobati keputihan: rebus10 lembar daun sirih menggunakan2,5 ltr air, angkat, lalu pada kondisiair hangat gunakan untuk mencucibagian kemaluan.

10. Obat jerawat: tumbuk 10lembar daun sirih hingga halus,Seduh dengan dua gls air panas.Setelah dingin, gunakan air seduh-an tersebut untuk mencuci muka.Lakukan sehari 2 sampai 3 kali.

11. Mengobati diare: 6 lembar

daun sirih, 6 biji lada, 1 sdm minyakkelapa. Tumbuk semua bahansampai halus, gunakan sebagaiobat gosok pada bagian perut.

12. Mengurangi air ASI ber-lebih: ambil daun sirih secukupnya,lalu olesi dengan minyak kelapa,panaskan di atas api sampai layu,hangat-hangat tempelkan di seputarpayudara yang bengkak.

13. Mengatasi mata merah dangatal: rebus 6 lembar daun sirihmenggunakan 1 gls air hinggamendidih. Setelah air rebusandingin, gunakan untuk mencucimata. Lakukan tiga kali seharisampai mata Anda sembuh. (*)

Mantan SuamiMinta Hartaku

JAWABAN :Rumah yang Anda terima dari orang

tua suami Anda sebelum perkawinanadalah hadiah. Jika kemudian si suamimeminta kembali, dan mengatakanbahwa rumah tersebut adalah hartahadiah perkawinanannya, adalah salahbesar, karena rumah tersebut Andaperoleh sebelum perkawinan. Terlebihrumah tersebut sudah atas nama Anda

Lihat Pasal 35 ayat (2) Undang-Undang Perkawinan No 1 Tahun 1974mengatakan bahwa harta bawaan darimasing-masing suami dan isteri danharta benda yang diperoleh masing-masing sebagai hadiah atau warisanadalah di bawah penguasaan masing-masing sepanjang para pihak tidakmenentukan lain. Kecuali jika adaharta hadiah lainnya yang digunakanuntuk keperluan bisnis berdua atauuntuk kepentingan rumah tangga,menjadi lebur karena jadi hartabersama. Pasal 37 menyebutkan bilaperkawinan putus karena perceraian,harta bersama diatur menurut hukum-nya masing-masing.

Namun yang terjadi dalam kisah Andaini pada saat orang tua suami Andamembeli rumah pada waktu itu langsungdiatasnamakan Anda. Maka rumahtersebut dapat dikatakan sebagai hartabawaan istri, karena tidak adanyapeleburan harta. Jadi rumah tersebuttidak dapat diminta lagi oleh suami dantetap milik isteri selamanya.

Semoga jawaban ini dapat menenang-kan �dan menentramkan Anda. Amien.

bersin sendiri itu terkait denganhidung dan saluran pernafasanlainnya, seperti tenggorokan,mata, dan syaraf wajah lainnya.Hal ini diketahui dari alis disekitar mata kita ternyata memili-ki hubungan erat dengan syaraf disekitar hidung. Akibatnya bila kitamencabuti alis maka akan memicuterjadinya bersin pula.

Hal yang juga sering kita lihattentang bersin yakni di saat tidurtubuh kita dalam kondisi istirahatbegitupun syaraf di sekitar hi-dung, jadi ketika tidur hampirtidak mungkin kita akan meng-alami bersin. Bekerja berat seharipenuh dapat memicu bersin.Mengapa demikian? Menurut Lili,hal ini terjadi karena setelahbekerja berat, mulut dan hidungkita dalam keadaan kering se-hingga hidung akan memproduksilendir berlebih yang bisa menye-babkan bersin pula. “Ada lagiyang baru, beberapa ilmuwanmenyatakan jika bersin jugadipengaruhi oleh faktor genetik,”katanya. (*/het/bersambung)

Kata dan aksi bersin sudah tidakasing lagi bagi kita. Tak heran, bilasebagian orang menganggap biasaaktivitas yang keluar dari hidung ini.Maka dari itu marilah kita mengenallebih dekat tentang bersin.

Umi Hany AkasahWartawan Radar Surabaya

DOK/RADAR SURABAYA

JAGA DIRI YA: Ratusan ribu kuman yang dikeluarkan ke udara membuat orang yang berada di sekitarnya bisa tertular penyakit yang sedang dihinggapinya.

DOK/RADAR SURABAYA

CANTIK: Wajah yang mulus tanpa jerawat ternyata bisa juga diatasi dengan cara murah yaitu dengan memanfaatkan daun sirihdi sekitar rumah Anda.