20
INTERNET DAN WORLD WIDE WEB FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER JURUSAN SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

02. pti internet dan world wide web

Embed Size (px)

Citation preview

INTERNET DAN WORLD WIDE WEB

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

What Internet Do

Email & Discussion

GroupsEntertainmen

tFinancial affairs

Career advancement

Research & Information

Upload & Download file

Online learning

Aution online

News

Telephone & Conference

Elektronik business

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Terhubung ke Internet: Narrowband, Broadband, dan Penyedia akses.

Narrowband: saluran komunikasi data pita sempit. Modem dial-up dengan bandwith rendah (koneksi internet melalui saluran telepon).

Broadband: saluran komunikasi data pita lebar. Koneksi dengan bandwith cepat, mencakup sejumlah varian koneksi kabel (misal: coaxial dan serat optik), DSL (Digital Subcriber Line), satelit, dan koneksi nirkabel.

Bandwith (kapasitas kanal) adalah sejumlah data yang bisa dikirim melalui jalur komunikasi dalam satu waktu tertentu

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Alternatif untuk menambah kecepatan koneksi berkecepatan tinggi: Jalur ISDN (integrated Services Digital Network) ~

64-128 kbps Jalur DSL (Digital Subscriber Line) ~ 1.5 – 9 Mbps Jalur T1 & T3 ~ 1.5 Mbps & 44.7 Mbps

Istilah mil terakhir merujuk kepada lambatnya laju data karena jarak host ke switching telepon yang jauh. Solusinya adalah dengan menginstal media transmisi baru.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Koneksi Nirkabel: Satelit Komunikasi – stasiun luar angkasa yang mentransmisikan

microwave dari stasiun yang berada di bumi. Wi-Fi (Wireless Fidelity) – rumpun standar 802.11 yang dibuat oleh IEEE

(institute of Electrical and Electronic Engineers). 3G & 4G – teknologi nirkabel berkecepatan tinggi yang tidak

membutuhkan access point (stasiun yang mengirim dan menerima data ‘dari’ dan ‘ke’ jaringan wi-fi) karena menggunakan sistem ponsel.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Tiga macam penyedia akses internet:1. Penyedia Jasa Internet (ISP; Internet

Service Provider).2. Jasa Online Komersial adalah perusahaan

berbasis keanggotaan yang tidak hanya menyediakan akses internet, tetapi juga konten khusus lainnya (berita, game, data finansial, dll). Cth; AOL dan MSN.

3. Penyedia Jasa Internet Nirkabel.FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

PC

Modem in ComputerUser

Local call (dial-up connection/cable)

1High-speed line

Internet Connect

ion

Backbone

Internet

2Network Access Point(NAP)

Indonesia

Congress

Server Lazada.co

m

Backbone

Internet

Internet Connect

ion

Network Access Point(NAP)

University

Mainframe

ISP

Point Of Presence

(POP) from

local ISP

PC

User

Backbone

Internet

3

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

How The Internet Works

Point of Presence (POP) – ISP memberikan POP yaitu access point lokal ke internet berupa sekumpulan modem dan peralatan lain pada sebuah area lokal. POP bertindak sebagai gateway lokal ke jaringan ISP.

Network Access Point – ISP terhubung ke NAP, sebuah komputer routing pada satu titik di internet tempat berlangsungnya beberapa koneksi.

Backbone Internet – Jalur transmisi berkecepatan tinggi dan berkapasitas besar yang menggunakan teknologi komunikasi.

1

2

3

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Protokol. Bagaimana cara komputer memahami data yang ditransmisikan? Dengan penggunaan protokol, yaitu sekumpulan aturan komunikasi yang harus diikuti oleh setiap komputer untuk mengirimkan data secara elektronik.

TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) membagi data dalam bentuk paket-paket: blok data dengan panjang tertentu untuk transmisi. IP dipakai untuk mengirim paket melalui internet menuju tempat tujuan akhir sedangkan TCP digunakan untuk mengurutkan kembali paket-paket yang telah diterima.

Alamat IP merupakan identifikasi unique bagi setiap host yang tersambung ke internet.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

World Wide Web

Internet adalah jaringan yang menghubungkan banyak host via protokol, perangkat keras, dan jalur komunikasi. Internet merupakan infrastruktur yang tidak hanya mendukung web, tetapi juga sistem komunikasi seperti email, instant messaging, newsgroup, dan berbagai aktivitas lainnya. Bagian internet yang disebut web adalah teknologi berbasis multimedia yang memungkinkan untuk mengakses informasi.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

URL (Uniform Resource Location)

http://www.healthcare.gov/hospital/home.htmlProtocol

Domain name (web server name)

Name or Directory

Path

File name with

extension

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

HTTP (HyperText Transfer Protocol) – merupakan protokol komunikasi yang digunakan untuk mengakses komponen internet yang disebut world wide web. Dokumen hyperteks menggunakan HTML yang menggunakan link hyperteks.

HTML (HyperText Markup Language) – sekumpulan perintah khusus (disebut “tag” atau “markup”) yang dipakai untuk menentukan struktur, bentuk, dan link pada dokumen ke dokumen multimedia lain di web.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Portal Web

Mega-portal: portal publik, misalnya; Yahoo, AOL, MSN, Lycos, Google, … (mesin pencari).

Vertical-portal: portal yang mengkhususkan diri pada komunitas tertentu, misalnya; fool.com (untuk investor), burpee.com (untuk para pekebun), searchnetworking.com (untuk para admin jaringan), …

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Email

[email protected]

User name

Domain name

Domain

Top level domain (domain type)

Country

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Perbedaan Program email dengan email berbasis web

Program Email Email berbasis web

Disebut perangkat lunak klien email

Mengirim dan menerima email dengan cara menjalankan perangkat lunak email pada komputer

Contoh program: Microsoft outlook Express, Netscape Mail, Apple Mail, QualComm Eudora, …

Disebut webmail

Mengirim dan menerima email dengan berinteraksi ke sebuah situs web melalui browser

Contoh webmail: gmail, ymail, …

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Tambang emas online: Telephony, multimedia, webcast blog, e-commerce, dan sumber lainnya.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Perlindungan diri dari snooping, spam, spoofing, phising, pharming, cookies, dan spyware.

Snooping: aksi penyadapan dengan mengintip (snoop) email. Spam: email tak diundang atau email sampah. Spoofing: pemalsuan nama pengirim email sehingga terkesan

pesan tersebut seolah-olah berasa dari orang yang asli. Phising: mengirim email palsu yang kemudian mengarahkan

penerima email untuk berkunjung ke tiruan halaman web sebenarnya, dan semuanya seolah-olah milik organisasi yang sah.

Pharming: mengarahkan user (korban) ke halaman web tipuan. Cookies: file teks kecil – misalnya nama login, password, dan

preferensi – yang ditinggalkan di harddisk user oleh beberapa situs web yang user kunjungi. Situs web akan mengambil data tersebut ketika user kembali berkunjung kesana.

Spyware: perangkat lunak yang merekam aktivitas huruf-huruf yang user ketik, password, alamat email, dan sejarah kunjungan user ke situs web.

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Pertanyaan

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

Terima Kasih …

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTERJURUSAN SISTEM INFORMASIUNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA