24
KESELAMATAN Pemahaman terhadap Terpeleset, Tersandung dan Terjatuh

11. slips, trips & falls bahasa

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 11. slips, trips & falls bahasa

KESELAMATAN

Pemahaman terhadap Terpeleset, Tersandung dan Terjatuh

Page 2: 11. slips, trips & falls bahasa

Terpeleset

Pemahaman terhadap

“TERPELESET”

Page 3: 11. slips, trips & falls bahasa

Terpeleset adalah hilangnya keseimbangan

disebabkan oleh terlalu kecil friksi kaki dan

permukaan pijakan sewaktu bekerja atau berjalan.

Terpeleset dapat disebabkan oleh permukaan yang

basah, tumpahan atau resiko lingkungan kerja

seperti berlumpur dan resiko cuaca seperti salju.

Berjalan dengan ceroboh, mengabaikan adanya

tumpahan, memakai sepatu dengan alas yang tidak

baik dapat menyebabkan terpeleset dan

mengkibatkan Cidera di tempat kerja dan di rumah.

Page 4: 11. slips, trips & falls bahasa

Pijakan Tidak terlihat

Ketika berputar dan melangkah

Perhatikan pada pijakan tidak terlihat.

Permukaan datar

Hati-hati terhadap lantai yang

baru dibersihkan dan semua

permukaan yang sangat licin.

Perhatian pada lantai

Waspada bila berjalan pada

lantai rusak, trotoar. Periksa lantai dirumah dan

ditempat kerja. .

Mencegah Terpeleset

Page 5: 11. slips, trips & falls bahasa

Minyak dan Oli

Sudahkan mempersiapkan kain lap dan sabun ketika

menggunakan bahan berminyak. Jangan membiarkan

oli terakumulasi di lantai; bersihkan dgn resapan.

Noda Basah

Jangan biarkan tumpahan

untuk mengering sendiri.

Hanya perlu sejenak mencegah

kecelakaan.

Page 6: 11. slips, trips & falls bahasa

TERSANDUNG

Pemahaman terhadap “TERSANDUNG”

Page 7: 11. slips, trips & falls bahasa

Tersandung adalah hilangnya keseimbangan yang

disebabkan intereferensi antara gerakan kedepan dan

beberapa objek. (Anda juga dapat tersandung ketika

berjalan atau berlari). Melakukan jalan pintas, berjalan

dibawah penerangan yang kurang, dan berjalan pada

pijakan yang tidak

seimbang,menyebabkan

tersandung. Tersandung

dapat terjadi karena

bahaya tersebut ada dirumah

dan ditempat kerja.

Page 8: 11. slips, trips & falls bahasa

Peralatan Mebel

Peralatan mebel dikantor dan dirumah harus di tata baik

untuk menghindari potensi tersandung.

Sambungan Listrik

Hindari tambahan

sambungan listrik.

Jika diperlukan, jangan must use one, never

menempatkan di area jalan area.

Mencegah Tersandung

Page 9: 11. slips, trips & falls bahasa

Material

Berbahaya menempatkan material di gang,

closet dan lemari.

Halangan

Jika diperlukan maka

pindahkan bila menghalangi

sekeliling jalan, hindari

panjat memanjat.

Page 10: 11. slips, trips & falls bahasa

Lantai kotor

Benda kecil - pencil,

serpihan, bagian mesin

dapat menyebabkan kejatuhan.

Laci-laci

Biarkan tertutup,

karena dapat menyebabkan

terbentur orang laing

Page 11: 11. slips, trips & falls bahasa

Tangga

Jangan menempatkan barang ditangga. Berhati- Hati

pada penggunaan tangga dapat mencegah kecelakaan

Page 12: 11. slips, trips & falls bahasa

TERJATUH

Pemahaman terhadap “TERJATUH”

Page 13: 11. slips, trips & falls bahasa

Terjatuh disebabkan karena gerakan berpindah

jauh dari pusat keseimbangan.

Pikirkan langkah ini:

Jika anda terjatuh, maka gravitasi menarik dari

posisi yang tidak stabil kembali pada posisi

stabil. Tangga sementara untuk meraih yang

jauh dari tangga, dan tangga di tempatkan

tempat yang terhindar dari jatuh. Tergelincir atau

tersandung dapat mengakibatkan cidera.

Page 14: 11. slips, trips & falls bahasa

Periksa penerangan

Penyinaran diperlukan didaerah tangga.

Hindari “Sementara”

Jangan menggunakan kotak,

mebel sebagai tangga,

karena tidak ada

keseimbangan.

5

Mencegah “TERJATUH”

Page 15: 11. slips, trips & falls bahasa

Gunakan sepatu yang baik

Alas sepatu anti slip adalah pilihan yang

aman. Sepatu harus selalu dalam

keadaan baik. Karet tumit harus baik.

Tumit tinggi lebih tidak stabil. Sepatu

bagian atas dapat menahan kaki yang

baik. Tetaplah rapi.

Page 16: 11. slips, trips & falls bahasa

Jika demikian Mencegah “ TERJATUH”

Bagaimana pandangan anda terhadap hal tersebut

“Pendekatan Situasi”

Page 17: 11. slips, trips & falls bahasa

J Langkah anda

Ijinkan diri anda menentukan waktu

dengan tidak terburu-buru atau berlari.

J Ikuti Peraturan

Pelajari peraturan keselamatan ditempat

kerja, ketika bekerja diatap atau dibawah

Ketahui bagaimana menggunakan

peralatan yang diperlukan ditempat kerja

J Hati-hati

Statistik menunjukkan bahwa meninggal karena jatuh

lebih banyak dari pada mati tua. Gunakan waktu anda

sekarang dan anda mempunyai banyak waktu

dikemudian hari.

Page 18: 11. slips, trips & falls bahasa

J Perhatian kedepan

Perhatikan orang lain. Rubah arah anda secara perlahan.

Berjalanlah dengan kecepatan yang aman.

J Jangan mengambil resiko

Hindari resiko yang tidak perlu – hindari tugas diluar

kemampuan.

J Jangan meraba digelap

Gunakan senter atau penerangan

tambahan untuk melihat lebih

jelas

J Gunakan alat keselamatan

Sabuk,topi, sepatu keselamatan, pegangan tangga, dll...

adalah untuk keselamatan anda tetapi tidak akan berguna

jika tidak digunakan

Page 19: 11. slips, trips & falls bahasa

Dan … Jika anda “ TERJATUH”

Anda dapat mengurangi cidera

dengan

“Cara yang benar”:

1. Rilek

Usahakan tidak menegangkan otot

2. Redam

Biarkan tangan dan kaki memberikan peredaman

terhadap dampak jatuh.

3. Berguling

Bergerak dengan arah jatuh untuk mengurangi

cidera.

Page 20: 11. slips, trips & falls bahasa

Yakinkan semua tangga dalam keadaan aman.

Jalan yang dilalui harus selalu bersih.

Segera bersihkan jika ada tumpahan atau bocoran

Jangan membawa barang yang menghalangai

pandangan

Biarkan tangan anda memegang terali tangga

Jalanlah, jangan lari. Dan lihat kemana arah anda .

Ingatlah

Page 21: 11. slips, trips & falls bahasa

Selalu melakukan penilaian resiko saat berjalan,

memanjat/menuruni tangga, dan berdiri di suatu tempat.

Menyediakan sepatu keselamatan tambahan pada di dalam alat

berat untuk digunakan saat mengoperasikan alat-alat berat (crane,

dozer)

Melakukan hand trailing technique yang benar three point contact)

saat menaiki fasilitas tangga di lokasi rig

Menggunakan sepatu keselamatan yang bersih saat menaiki

monkey board

Tindakan Mitigasi Selama

Musim Penghujan

Page 22: 11. slips, trips & falls bahasa

Memastikan antislip terpasang pada tangga/ladder yang digunakan

sebagai access ke monkey board

.Memastikan antislip dalam kondisi bagus pada working area lantai

bor termasuk rotary table area

Memastikan antislip pada sepatu keselamatan masih dalam kondisi

bagus

Menempatkan grating di atas duradeck pada khusus walkway yang

ada di rig site

Menggunakan alat bantu hand bag/tas gendong untuk

pengangkatan/pemindahan barang seperti aqua gallon antar port-a-

camp

Mitigasi lainnya bisa dicheck rekan-rekan business partner di lokasi

Tindakan Mitigasi Selama

Musim Penghujan

Page 23: 11. slips, trips & falls bahasa

Antslip di anak tangga

Page 24: 11. slips, trips & falls bahasa

Aqua bottle bag