20
CAWAN PETRI

Cawan petri, jarum ose, spkulum

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Cawan petri, jarum ose, spkulum

CAWAN PETRI

Page 2: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Cawan Petri, Jarum Ose, Tongue Spatel, Scalpel, Speculum

Disusun oleh :1. Okta Yosiana Dewi2. Dyah Ayu Ristiyowati3. M. Nofrizal Yusup

Page 3: Cawan petri, jarum ose, spkulum

• Sebuah wadah yang bentuknya bundar dan terbuat dari plastik atau kaca yang digunakan untuk membiakkan sel

• Cawan Petri selalu berpasangan, yang ukurannya agak kecil sebagai wadah dan yang lebih besar merupakan tutupnya

Page 4: Cawan petri, jarum ose, spkulum

• Cawan petri tersedia dalam berbagai macam ukuran yaitu berdiameter

5 cm8 cm9 cm 15 cm• Cawan berdiameter 15 cm dapat menampung media

sebanyak 15 sebanyak 20 ml, sedangkan cawan berdiameter 9 cm kira-kira cukup diisi media sebanyak 10 ml.

Page 5: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Cara Perawatan

• Cawan petri biasanya disterilkan bersama dengan kertas saring di dalamnya.

• Cawan petri perlu dicuci bersih kemudian dikeringkan, setelah kering dibungkus dengan kertas putih cokelat untuk disterilisasi dengan oven.

• Alat ini berfungsi untuk pembuatan kultur media.

Page 6: Cawan petri, jarum ose, spkulum

JARUM OSE

Page 7: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Ose adalah alat untuk memindahkan kultur dari satu media ke media lain. Jarum inokulum biasanya terbuat dari kawat nichrome atau platinum sehingga dapat berpijar jika terkena panas.

Cara penggunaan : Jarum Ose disentuhkan pada bagian mikrobia

kemudian menggosokkan pada kaca preparat untuk diamati.

Page 8: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Bentuk ujung jarum dapat berbentuk 1. lingkaran (loop) dan disebut inoculating

loop/transfer loop cocok untuk melakukan streak di permukaan agar

Page 9: Cawan petri, jarum ose, spkulum

2. lurus disebut inoculating needle/Transfer needle cocok digunakan untuk inokulasi secara tusukan pada agar tegak (stab inoculating

Page 10: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Tongue Spatel

Page 11: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Tongue Spatel adalah alat yang digunakan untuk menekan lidah pasien sehingga keadaan di dalam tenggorokan bisa terlihat dengan jelas. Bersifat dispossible.

Cara penggunaan : biasanya ujung tongue spatel dibelit-belit

dengan kasa agar yang memakai tidak kontak langsung dengan besi .

Kemudian pasien membuka mulut, selanjutnya oleh kita tekan ke bawah secara perlahan

Page 12: Cawan petri, jarum ose, spkulum

• Tongue Spatel tersedi dalam 2 macam, yaitu 1. Tongue Spatel Polos tersedia versi kayunya

dan aluminium2. Tongue Spatel Lubang

Page 13: Cawan petri, jarum ose, spkulum

SCALPEL

Page 14: Cawan petri, jarum ose, spkulum

• Scalpel adalah pisau yang biasa digunakan untuk operasi bedah.

Pisau ini terdiri dari 2 bagian yaitu 1. Gagang2. Mata Pisau

• Kegunaannya adalah untukmenyayat berbagai organ atau bagian tubuh manusia.

Page 15: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Scalpel memiliki 2 macam bentuk :1. Pointed ( ujungnya runcing dan tajam ) 2. Bellied ( Convex )

Selain yang di atas banyak juga istilah -istilah lain yaitu :3. Scalpel Blade

yaitu hanya terdiri dari pisaunya saja tanpa pegangan2. Scalpel Handle

yaitu pegangannya saja tanpa pisau

Page 16: Cawan petri, jarum ose, spkulum

• Cara memakainya : Mata pisau di arahkan ke bawah( pada objek )

atau dengan cara posisi mata pisau di miringkan ke arah objek

• Pembersihan :- Di rendam dalam larutan klorin -/+ 10 menit- Setelah di rendam di sikat dan di sabun hingga

bersih- Bilas (dengan air yang mengalir dan keringkan)

Page 17: Cawan petri, jarum ose, spkulum

SPECULUM

Page 18: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Speculum (specula)adalah alat yang dimasukkan kedalam rongga tubuh, dimana kegunaannya agar kita dapat memeriksa, melihat bagian yang berada dibagian liang rongga

Jenis Spekulum :• 1. Nasal Speculum (Untuk pemeriksaan

Hidung) • 2. Ear Speculum (Untuk pemeriksaan Telinga)• 3. Rectal Speculum (Rectal = Melalui

dubur)• 4. Vaginal Speculum (Melalui alat kelamin

wanita)

Page 19: Cawan petri, jarum ose, spkulum
Page 20: Cawan petri, jarum ose, spkulum

Pembersihan :• 1. Direndam dalam Larutan Clorin • 2. Setelah direndam, kemudian dibersihkan

dengan bersih• 3. Bilas hingga bersih, menggunakan air yang

mengalir• 4. Dikeringkan• 5. Setelah kering, direbus menggunakan air

mendidih -/+ 30 menit