9

Click here to load reader

Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Chapter 4. Pengembangan Basisdata

Setyawati, S.T.

Page 2: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Pengembangan Basisdata

Tujuan pengembangan basisdata adalah membuat basisdata dari yang bersifat kecil ke basisdata yang bersifat besar

Ada 2 pendekatan yang dapat dilakukan dalam pengembangan basisdata :Top DownBottom Up

Page 3: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Top Down

Pengembangan basisdata dari yang bersifat universal ke basisdata yang bersifat detail

1. Basisdata PT Teknokrat

2. Basisdata Karyawan PT Teknokrat

3. Basisdata Akademik

4. Basisdata Perpustakaan

Page 4: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Bottom Up

Pengembangan basisdata dari yang berskala kecil ke basisdata yang berskala besar

1. Basisdata Pendaftaran Mahasiswa

2. Basisdata Pendaftaran dan Pembayaran Mahasiswa

3. Basisdata Pendaftaran, Pembayaran dan Penilaian Mahasiswa

4. Basisdata Akademik Mahasiswa

Page 5: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Tahapan

Kebutuhan User Data Model Implementasi Testing Distribusi Sistem Analisa Sistem Perancangan sistem yang baru

Page 6: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Tahapan

Kebutuhan User Mengumpulkan dan menganalisa kebutuhan Wawancara dengan pengguna untuk mengetahui

dan mendokunemtasikan kebutuhan data pengguna

Diusahakan selengkap dan sedetail mungkin Menentukan apa yang diinginkan user, fasilitas

apa yang akan mendukung basisdata Yang bertugas merangkum kebutuhan User adalah

DBA Data Model

Didasarkan kebutuhan user dibuat pemodelan data yang menggambarkan basisdata secara keseluruhan (basisdata konseptual)

Yang bertugas merancang data model adalah DBA

Page 7: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Tahapan

Implementasi Didasarkan pada data model, database dapat

dibuat Aplikasi sistem informasi kemudian dibuat untuk

melakukan fungsi yang diperlukan Yang bertugas membuat implementasi adalah

Programmer Testing

Setelah tahapan implementasi selesai maka pembuat basisdata

Yang bertugas melakukan testing terhadap basisdata adalah DBA dan Programmer

Page 8: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Tahapan

Distribusi Sistem Setelah tahap testing sistem berjalan dengan baik

maka sistem didistribusikan ke pengguna Pemeliharaan sistem dimulai Yang bertugas mendistribusikan sistem dan

melakukan pemeliharaan adalah DBA Analisis

Tahap ini dibutuhkan ketika akan dibuat sistem baru

Sistem lama di analisis untuk mencari beberapa kelemahannya

Yang bertugas melakukan analisis sistem adalah DBA atau Analisator

Page 9: Chapter 4 -_pengembangan_basisdata_fix

Tahapan

Perancangan Sistem Baru Setelah sistem di analisis maka ditemukan

kelemahan-kelemahan yang ada di sistem lama Perlu dirancang sistem baru sebagai

pengembangan sistem lama Yang bertugas merancang sistem baru adalah DBA