8
Copyright Irwan design

Kampung Sadar Hukum

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Kampung Sadar Hukum

Copyright Irwan design

Page 2: Kampung Sadar Hukum

Pengertian kesadaran hukum

Soerjono Soekanto, menyatakan bahwa Kesadaran hukum adalah merupakan kesadaran atau nilai-nilai yang terdapat di dalam diri manusia tentang hukum yang ada atau tentang hukum yang diharapkan ada.

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 3: Kampung Sadar Hukum

Pengertian Pembangunan

Pembangunan adalah perubahan menuju pola-pola masyarakat yang memungkinkan realisasi yang lebih baik dari nilai-nilai kemanusiaan yang memungkinkan suatu masyarakat mempunyai kontrol yang lebih besar terhadap lingkungannya dan tujuan politiknya dan warganya memperoleh kontrol yang lebih terhadap diri mereka sendiri.

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 4: Kampung Sadar Hukum

Kriteria Kampung Sadar Hukum

Suatu desa/kelurahan akan ditetapkan menjadi desa/kelurahan sadar hukum apabila memenuhi kriteria sebagai berikut :1). Pelunasan kewajiban membayar pajak bumi dan

bangunan mencapai 90% atau lebih2). Tidak terdapat pernikahan di bawah usia berdasrkan

ketentuan dalam undang-undang No.1 Tahun 1974 tentang pernikahan.

3). Angka kriminalitas rendah4). Rendahnya kasus narkotika5). Tingginya kesadaran masyarakat terhadap kebersihan

dan kelestarian lingkungan 6). Kriteria lain yang ditetapkan daerah

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 5: Kampung Sadar Hukum

Contoh desa yang dijadikan kampung kesadaran hukum

Contoh desa yang berhasil menjadi salah satu kampung kesadaran hukum yang ada di kota

Kendari yaitu Kampung Salo.

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 6: Kampung Sadar Hukum

Dok. BNNP Sultra saat melakukan penyuluhan narkoba di Kampung Salo. (foto: Rudy/BKK).

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 7: Kampung Sadar Hukum

Tahapan-tahapan pembentukan dan pembinaan kampung sadar hukum

Pembinaan desa sadar hukum dan kelurahan sadar hukum di awali dengan tahapan-tahapan kegiatan penyuluhan hukum dan sosialisai hukum baik langsung maupun tidak langsung berkoordinasi dengan seluruh instansi pemerintah maupun berbagai organisasi kemasyarakatan dan pihak swasta.

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design

Page 8: Kampung Sadar Hukum

Hubungan Komunikasi Pembangunan Dengan Kampung Sadar Hukum

Dari pengertian kesadaran hukum dan pengertian pembangunan dapat disimpulkan bahwa kampung sadar hukum(Kampung Salo) di Kendari sangat berkaitan dengan pembangunan karna adanya peran penting dari pemerintah dan partisipasi masyarakat untuk berbenah diri serta turut memberi kontrol terhadap diri mereka sendiri dan lingkungannya.

Kampung Kesadaran Hukum Oleh Kelompok VCopyright Irwan design