11

kominikasi berbicara

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: kominikasi berbicara
Page 2: kominikasi berbicara

1. Hakikat KomunikasiHakikat komunikasi adalah kegiatan yang dilakukan manusia untuk menyampaikan isi pesannya kepada manusia lain untuk mencapai tujuan tertentu.

HAKIKAT, DEFINISI, DAN KONTEKS KOMUNIKASI

Page 3: kominikasi berbicara

Definisi komunikasi secara umum adalah suatu proses pembentukan, penyampaian, penerimaan dan pengolahan pesan yang terjadi di dalam diri seseorang dan atau di antara dua atau lebih dengan tujuan tertentu.

2.Defenisi Komunikasi

Page 4: kominikasi berbicara

.

Tiga Konseptualisasi Komunikasi :

1. Komunikasi sebagai tindakan satu arah

2. Komunikasi sebagai interaksi 3. Komunikasi Sebagai Transaksi

Page 5: kominikasi berbicara

Konteks Komunikasi mencakup :1. Komunikasi Dengan Diri Sendiri (Intrapersonal Communication)2. Komunikasi Antarpribadi (Interpersonal Communication)3. Komunikasi Publik (Public Communication)4. Komunikasi Massa (Mass Communication)

KONTEKS KOMUNIKASI

Page 6: kominikasi berbicara

1. Komunikasi adalah suatu proses simbolik2. Setiap perilaku mempunyai potensi komunikasi3. Komunikasi punya dimensi isi dan hubungan4. Komunikasi itu berlangsung dalam berbagai tingkat

kesengajaan5. Komunikasi terjadi dalam konteks ruang dan waktu6. Komunikasi melibatkan prediksi peserta komunikasi

PRINSIP-PRINSIPKOMUNIKASI

Page 7: kominikasi berbicara

1. Komunikasi Harus Tepat Waktu dan Tepat Sasaran2. Komunikasi Harus Lengkap3. Komunikasi Perlu Memperhatikan Situasi dan Kondisi4. Komunikasi Perlu Menghindarkan Kata-kata Yang Tidak

Enak5. Adanya Persuasi Dalam Komunikasi

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOMUNIKASI

Page 8: kominikasi berbicara

D. PROSES KOMUNIKASIMenurut Effendy (1999: 11 – 19), Proses komunikasi dalam masyarakat dapat dibedakan atas 2 tahap:

1. Proses Komunikasi secara Primerproses komunikasi secara primer yakni proses penyampaian pikiran dan perasaan dari seseorang kepada orang lain menggunakan lambang atau simbol sebagai media.

2. Proses Komunikasi secara Sekunderproses komunikasi secara sekunder adalah proses penyampaian pesan oleh se seorang kepada orang lain dengan menggunakan alat atau sarana sebagai me dia kedua setelah memakai lambang sebagai media pertama.

Page 9: kominikasi berbicara

1.Menyampaikan pikiran atau perasaan2.Tidak terasing atau terisolasi dari lingkungan3.Mengajarkan atau memberitahukan sesuatu4.Mengetahui atau mempelajari dari peristiwa di lingkungan5.Mengenal diri sendiri

FUNGSI KOMUNIKASI

Page 10: kominikasi berbicara

Fungsi Komunikasi juga dibagi menjadi 4 Kerangka yakni :

1. Komunikasi sosial2. Komunikasi ekspresif3. Komunikasi ritual4. Komunikasi instrumental

Page 11: kominikasi berbicara

Terima Kasih