1

Click here to load reader

Materi Remidi mat wajib 2014

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Materi Remidi mat wajib 2014

1

MATERI REMIDI MATEMATIKA KELAS X MIA RABU, 11 Juni 2014

Materi Trigonometri

1) Diketahui : Cos α =1/4a, α sudut lancip, nilai cot α adalah ....

@ 216 a

a

− @ 24 a

a

@ 216 a

a

− @

2216 a

a

@ a

a

−− 216

2) Jika 2

1π < x < π dan cos x =

7

6− maka nilai sin

x + tan x =....

@ 1342

13− @ 13

42

1

@ 1342

1− @ 13

42

13

@ 133

1

Materi Geometri 1) Pada kubus ABCDEFGH, Garis EG dan AF

adalah dua garis yang saling @ Berpotongan @ Tegak lurus @ Sejajar @ Berhimpit @ Bersilangan 2) Diketahui sebuah limas segi empat beraturan T.ABCD. Bidang-bidang dibawah ini yang tegak lurus dengan bidang TBD adalah .... a. Bidang TAB d. Bidang TAD b. Bidang TBC e. Bidang TAC c. Bidang TCD 3) Panjang rusuk kubus PQRS.TUVW, sama dengan

a cm. Jika α adalah sudut yang dibentuk bidang TQS dengan bidang PQRS, maka sin α = ....

@ 62

1 @ 6

5

1

@ 63

1 @ 6

6

1

@ 64

1

4) Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk = 5. Jarak titik C ke bidang ABFE sama dengan = ....

@ 3 @ 25 @ 5

@ 24 @ 6

5) Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk = 6. Jarak titik B ke bidang AFC sama dengan ...

@ 3 @ 34

@ 32 @ 35

@ 33

Materi Limit

1) Nilai ...2

10113lim

2

2=

−+−

→ x

xxx

@ – 2 @ 1 @ 3 @ – 1 @ 2

2) Nilai ...74

9lim

2

2

3=

+−

−→ x

xx

@ 8 @ 9/4 @ 0 @ 4 @ 1

3) ....3222 =+−−+∞→

xxxxLimx

@ 0 @ 2 @ ∞

@ 3/2 @ 2

Materi Statistik

1) Rata-rata 4 buah data adalah 5. Jika data ditambah satu lagi maka rata-rata menjadi 5 1/2, maka besarnya data penambahan adalah …

A. 7,5 @ 7,5 @ 7 @ 6,5 @ 6 @ 5,5

2) Berikut adalah hasil ulangan matematika sekelompok kelas II IPS. Nilai 4 5 6 7 8 Frek 4 6 (2p+3) (p+2) 7

Jika rata rata hasil ulangan tersebut 6,2 , maka banyak siswa yang memperoleh nilai 7 adalah

@ 5 @. 7 @ 11 @ 6 @ 8 3) Nilai rata rata pelajaran Matematika Kelas II IPS1

adalah 5,0. Jika ditambah nilai seorang siswa baru yang nilainya 7, maka rata ratanya menjadi 5,1 , maka banyaknya siswa kelas II IPS1 semula adalah @ 16 @ 18 @ 20 @ 17 @ 19 Materi Peluang

1) Sepuluh orang bermain bulutangkis bergantian, banyak pertandingan adalah ...... @ 90 @ 75 @ 60 @ 45 @ 30 2) Dua dadu dilempar bersama. Peluang muncul mata dadu berjumlah 7 adalah …

@ 13

1 @

9

1 @

6

1 @

3

1 @

2

1