15
Anggota kelompok : o Meisha ( X IPA 2 ) o Mekky Adam ( X IPA 1 ) o Prisilia Nur Alifah ( X IPA 4 ) o Regita Nur F. ( X IPA 8 ) o Trias Adam ( X IPA 2 )

Mitokondria

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Mitokondria

Anggota kelompok :

o Meisha ( X IPA 2 )

o Mekky Adam ( X IPA 1 )

o Prisilia Nur Alifah ( X IPA 4 )

o Regita Nur F. ( X IPA 8 )

o Trias Adam ( X IPA 2 )

Page 2: Mitokondria

MITOKONDRIA

Page 3: Mitokondria

MITOKONDRIA

O Mitokondria sebuah organel yang tersebar di dalam sitosol organisme eukariot( mempunyai membran).

O Diameter : 0,2 – 1,0 nm

O Mitokondria memiliki lipid bilayer ganda

(50% protein 20% lipid)

Page 4: Mitokondria

Fungsi mitokondria

O pabrik energi sel yang menghasilkan energi

dalam bentuk ATP.

O mengambil energi dari zat-zat gizi dalam

makanan dan menjalankan aktivitas sel.

O Peraturan potensial membran

O Pemantauan diferensiasi sel, pertumbuhan dan

perkembangan.

O Sel sinyal dari neuron

Page 5: Mitokondria

Struktur Mitokondria

Page 6: Mitokondria

Membran luar

Membran luar bersifat permeabel akibat kandungan protein yang dimilikinya, sehingga molekul-molekul kecil dapat menembus membran ini. Tersusun dari lipid dan protein.

Membran dalam

Membran dalam sifatnya kurang permeabel . Tersusun atas 80% protein dan 20% lipid .

Membran dalam bentuknya berlipat-lipat dan masuk ke dalam matriks, sehingga mempunyai permukaan yang lebih luas.

Page 7: Mitokondria

Ruang antar membranRuang antarmembran adalah tempat dimana terjadi reaksi-reaksi vital bagi sel.

MatriksMatriks larutan protein yang berbentuk gel.Matriks mengandung:- enzim (mengubah piruvat asetil KoA- ribosom, DNA

Krista Krista lipatan lipatan dalam mitokondria (bentuk mitokondria)

Page 8: Mitokondria

HUBUNGAN MITOKONDRIA

DENGAN RESPIRASI SEL

Page 9: Mitokondria

RESPIRASI SEL

An-aerob

(tidak perlu

oksigen)

Aerob

( perlu

oksigen)

1. Glikolisis

2. Reaksi Transisi

3. Siklus Krebs

4. Transfer elektron

Page 10: Mitokondria

Respirasi proses perubahan senyawa kompleks

disertai senyawa energi untuk

menghasilkan energi.

Page 11: Mitokondria

o Glikolisis : pengubahan glukosa

menjadi asam piruvat ( C6

C3 )

o Tempat : sitosol (cairal sel)

o Hasil : 2 ATP, 2 NADH, 2 molekul asam

piruvat

o Total ATP : 8 ATP

Page 12: Mitokondria

2. Dekarboksilasi Oksidatif

O Dekarboksilasi oksidatif:

proses perubahan senyawa asam

piruvat menjadi asam asetil KoA dan

karbondioksida

(C3 C2 + C1)

O Tempat : matriks

O Hasil : 2 NADH, 2 CO2, 2 Asam asetil

KoA

O Total ATP : 6 ATP

Page 13: Mitokondria

O Disebut sikluks krebs karena yang

menemukannya Krebs.

O Siklus Krebs : proses pengubahan asetil KoA

menjadi karbondioksida ( C2 C1 )

O Tempat : Matriks

O Hasil : 6 NADH, 2 FADH, 2 ATP, CO2

O Total ATP : 24 ATP

Page 14: Mitokondria

Transfer elektron proses pemindahan

elektron dari 1 akseptor (penerima)

hingga akseptor akhir (O2) menjadi

senyawa H2O (air)

Page 15: Mitokondria

Terimakasih ...