18
Model Konsep dan Teori Keperawatan By Prestasianita Putri

Model konsep dan teori keperawatan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Model konsep dan teori keperawatan

Model Konsep dan Teori Keperawatan

By Prestasianita Putri

Page 2: Model konsep dan teori keperawatan

Pendahuluan Berlandaskan dr kerangka konsep, yg

mrpkn pandangan dan keyakinan kepw, yaitu pandangan ttg kepw sbg kegiatan, manusia sbg klien, kesehatan, dan lingk.

Paradigma diatas memberikan arah dlm perkembangan kepw sbg profesi.

Page 3: Model konsep dan teori keperawatan

Perkembangan teori kepwDlm perkembangan teori kepw,

muncul nama-nama besar yg sngt bermakna dalam perkembangan kepw selanjutnya

Page 4: Model konsep dan teori keperawatan

1. Heldegard E. Peplau (1952)Keperawatan Psikodinamik,

dipengaruhi oleh model hubungan interpersonal.

Kepw adl therapeutik yg mempunyai seni penyembuhan dlm membantu org yg sakit atau org yg membutuhkan kesehatan

Page 5: Model konsep dan teori keperawatan

2. Florence Nightingale (1959)Pioner

era modern

Penyakit=proses pergantian atau perbaikan, dilakukan dg mengadakan manipulasi lingk

eksternal. Manusia mempunyai kemampuan

alamiah thd proses penyembuhan

Page 6: Model konsep dan teori keperawatan

3. Faye Glen Abdella (1960)Kepw sbg pelayanan kpd individu

dan kelg serta masy yg didasarkan pd ilmu dan kiat kepw yg membentuk sikakp dan

kemampuan intelektual serta ketrampilan teknik dr individu shg mmpunyai keinginan yg dlm dan

kemampuan untuk menolong manusia baik sakit maupun sehat

agar mampu menangani kebutuhan kesehatan

Page 7: Model konsep dan teori keperawatan

4. Ida Jean Orlando (1961)Sifat unik dari setiap individu/klien, yaitu ekspresi klien baik

verbal maupun nonverbal,

menunjukkan kebutuhan. Teori

keperawatan Orlando menekankan hubungan

timbal balik antara perawat dan pasien

Page 8: Model konsep dan teori keperawatan

5. Ernestine Wiedenbach (1964)Keperawatan klinik mempunyai 4

komponen yaitu filsafat, kemanfaatan, praktek, dan kiat (art).

The Helping art of clinical nursing:

1. mengidentifikasi kebutuhan klien

2. melaksanakan bantuan yg diperlukan

3. mengevaluasi dan menyatakan bahwa bantuan yg diberikan memang bermanfaat

Page 9: Model konsep dan teori keperawatan

6. Virginia Henderson (1966)Jasmani dan rohani

tidak dapat dipidahkan.

Manusia=unikl, tidak ada yg sama.

Kebutuhan dasar individu tercermin

dalam 14 komponen dr askep dasar.

Page 10: Model konsep dan teori keperawatan

7. Mira Estin LevineIndividu = makhluk yg utuh, yg

memiliki kemampuan berespon secara organismik sbg upaya mengadaptasi diri thd lingkungan.

Intervensi kepw adl bantuan thd klien, scr holistik dn mrpkn pusat keg masy, mempercepat proses adaptasi, yg turut berperan dlm proses penyembuhan dan pemulihan kesh.

Page 11: Model konsep dan teori keperawatan

8. Martha E. RogerBerfokus pada

proses kehidupan manusia secara

utuh. Ilmu keperawatan

adalah ilmu yg mempelajari ttg manusia, alam,

dan perkembangan

manusia secara langsung

Page 12: Model konsep dan teori keperawatan

9. Dorothea E. OremSelf care defisit theory of

nursing “keperawatan diperlukan apabila 1. kemampuan kurang

dibandingkan dg kebutuhan, 2.

kemampuan sebanding dg kebutuhan tetapi

diprediksi untuk masa yg akan dtg kemungkinan

tjd penurunan kemampuan dan

peningkatan kebutuhan

Page 13: Model konsep dan teori keperawatan

10. Imogene F. King (1971)

Klien=sistem perorangan di dalam lingk, sbg makhluk yg mempunyai daya bereaksi,

berorientasi waktu, dan makhluk sosial yg mempunyai kemampuan untuk

mempersepsikan berpikir, memilih, menetapkan tujuan, dan

memiliki keg untuk mencapai tujuan, serta keputusan.

Page 14: Model konsep dan teori keperawatan

11. Betty Newman (1972)Interaksi 4 variabel

yg menunjang komunitas yg meliputi fisik,

psikologis, sosial kultural, dan

keluarga dalam lingk yg dinamis.Manusia=holistiik

Page 15: Model konsep dan teori keperawatan

12. Callista Roy (1976)

Manusia=makhluk biopsikososial,

terus berinteraksi dg lingk, dan

beradaptasi dg lingk.

Page 16: Model konsep dan teori keperawatan

13. Madeleine leininger (1981)

Caring adl sentral asuhan keperawatan,

serta pengetahuan, dan praktek keperawatanTeori TRANCULTURAL

NURSING

Page 17: Model konsep dan teori keperawatan

14. Joyce Travelbee

Hubungan antar manusia merupakan

cara agar tujuan keperawatan bisa

tercapai.

Page 18: Model konsep dan teori keperawatan

15. RufaidahPerawat pertama dalam sejarah

Islam. Rufaidah Al-Asalmiya melatih beberapa kelompok

wanita untuk menjadi perawat, dan dalam perang Khaibar mereka meminta izin kepada  Rasulullah SAW untuk ikut di garis belakang pertempuran untuk merawat para

mujahid yang terluka. Tugas ini digambarkan mulia oleh Rufaidah, dan merupakan pengakuan awal

untuk pekerjaannya dibidang keperawatan dan medis.