8
SEJARAH KELAS XI PERISTIWA PENTING DI AMERIKA DAN EROPA SERTA PENGARUHNYA BAGI INDONESIA YOLANDHA IGA HARJANTI

Peristiwa penting di amerika

  • Upload
    iga-igo

  • View
    607

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Peristiwa penting di amerika

S E JA RA H K E L A S X I

PERISTIWA PENTING DI AMERIKA DAN EROPA SERTA PENGARUHNYA BAGI

INDONESIA

YOLANDHA IGA HARJANTI

Page 2: Peristiwa penting di amerika

A. BERBAGAI PERISTIWA PENTING DI DUNIA YANG BERPENGARUH DI INDONESIA

Revolusi adalah suatu perubahan yang terjadi sangat cepat dan radikal dengan mengubah seluruh sistem lama digantikan dengan sistem baru.(intisari sejarah, Agusteen)

revolusi adalah perubahan ketatanegaraan (pemerintahan atau keadaan sosial) yang dilakukan dengan kekerasan( seperti dengan perlawanan bersenjata).(Kamus Besar Bahasa Indonesia)

berikut adalah contoh revolusi dunia yang berpengaruh terhadap pergerakan nasional Indonesia.

Page 3: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKAPenemuan

benua Amerika

Pada tahun 1492, Cristoper columbus mendarat di kepulauan Bahama, Kuba. Ia mengira telah sampai di

India, itulah sebabnya penduduk asli Amerika disebutnya sebagai suku Indian.

Keberhasilan ekspedisi columbus membuat masyarakat eropa percaya bahwa columbus telah sampai di Asia

melalui lautan Atlantik. Pada awal abad 16, barulah kekeliruan itu dijernihkan oleh amerigo vespuci seorang pedagang dari Florence

Italia.

Terbentuknya koloni di Amerika

utaraLatar

belakang revolusi Amerika

Page 4: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKAPenemuan

benua Amerika

Terbentuknya koloni di Amerika

utaraLatar

belakang revolusi Amerika

TIMELINE :1942 – Colombus menemukan benua Amerika.1499 – Amerigo vespuci mengemukakan bahwa benua tersebut bukanlah benua yang dimaksud. Nama amerika juga berasal dari nama tokoh ini, yakni Amerigo.

Page 5: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKAPenemuan

benua Amerika

Terbentuknya koloni di Amerika

utaraLatar

belakang revolusi Amerika

Pada abad ke -17 terbentuk sejumlah koloni di Amerika utara. Koloni tersebut berasal dari keinginan sejumlah

serikat dagang inggris untuk menanam modal di amerika utara. Kaum puritan ( kelompok orang yang

melaksanakan norma-noma protestan secara ketat dan tertutup) dari inggris juga beramai ramai ke amerika

karena ada tekanan dari pihak gereja anglikan. Kaum ini dinamakan THE PILGRIMFATHERS. Mereka berciri

otonom, walaupun bagian dari kerajaan inggris, mereka tetap tidak mau tunduk pada aturan pemerintah inggris.

Di kemudian hari, ciri otonom ini berperan sebagai pemicu revolusi Amerika.

Page 6: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKAPenemuan

benua Amerika

Terbentuknya koloni di Amerika

utaraLatar

belakang revolusi Amerika

Nama bangsa Naam pendiri perkampungan

Cakupan wilayah

1541– perancis Jaques cartier Quebec (negara bag.kanada)

Inggris - Virginia, maryland, new england

Belanda - Niew amsterdam(sebelah timur new england; skrg newyork)

spanyol - Amerika bagian barat

Page 7: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKAPenemuan

benua Amerika

Terbentuknya koloni di Amerika

utaraLatar

belakang revolusi Amerika

a. Perang tujuh tahun (1756-1763)• Perang antar inggris dan prancis• Perebutan wilayah di amerika utara• Perang berakhir setelah inggris merebut quebecb. Kebijakan baru pemerintah inggris terhadap koloni• 1764– sugar act• 1765– stamp act• Townshend act • Tea actc. Peristiwa “tea boston party” desember 1773

Page 8: Peristiwa penting di amerika

1. REVOLUSI AMERIKA

Lalu, bagaimana kronologi jalannya revolusi Amerika?

• 1774– perwakilan 13 koloni mengadakan kongres kontinental l dimana menghasilkan kesepakatan mendirikan asosiasi kontinental untuk melawan embargo inggris.

• 1775– kongres kontintal ll diadakan oleh 13 koloni yang menghasilkan kesepakatan dibuatnya kerjasama militer menjelang perang kemerdekaan.

• 23-8-1775—raja george lll mengeluarkan maklumat bahwa koloni sedang melancarkan pembrontakan.

• 1-1776– thomas paine megeluarkan comon sense• 10-5-1776– dibuat komite persiapan kemerdekaan. Dipimpin oleh

thomas jefferson• 4-7-1776– kaum koloni memproklamirkan kemerdekaan dari inggris.

Teks disusun oleh thomas jefferson, benjami franklin, dan john adams.

• 13-9-1783– ditandatanganinya perjanjian paris. Dimana inggris mengakui kedaulatan amerika. Sedangkan kanada tetap menjadi persemakmuran inggris