11
Pengendali Suhu Carrie Meiriza Virriysha Putri Muhammad Faris Nurcahya Rianti Widi Andari

Presentasi pengendali suhu

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentasi pengendali suhu

Pengendali Suhu

Carrie Meiriza Virriysha Putri

Muhammad Faris Nurcahya

Rianti Widi Andari

Page 2: Presentasi pengendali suhu

Pengendalian Suhu

ControllerController FCEFCE

Alat Ukur /

Thermocouple

Alat Ukur /

Thermocouple

ProsesProses

SPSP

EE

T2’T2’

II

Disturbance = F1Disturbance = F1

T2T2

T2T2

Page 3: Presentasi pengendali suhu

Komponen yang digunakan pada pengendali suhu adalah :

• HE (Heat Exchanger)• MOV (Motor Operated Valve)• Thermocouple• Rotameter

Page 4: Presentasi pengendali suhu

Heat Exchanger

• HE yang dipakai adalah jenis plate and frame karena memiliki keuntungan besar, luas permukaan yang lebih luas menyebabkan cairan tersebar di piring.hal ini memfasilitasi transfer panas, dan sangat meningkatkan kecepatan perubahan suhu. Konsep di balik penukar panas ini adalah penggunaan pipa atau pembuluh penahanan lainnya untuk panas atau dingin satu cairan dengan mentransfer panas antara cairan satu dan cairan lain.

• http://en.wikipedia.org/wiki/Plate_heat_exchanger

Page 5: Presentasi pengendali suhu

Prinsip kerja:Menggunakan pelat sebagai

tempat perpindahan panas di antara dua fluida. Pemisah antara pelat tegak lurus dipasang penyekat lunak (gasket). Pada setiap sudut plat terdapat lubang pengalir fluida fluida dialirkan masuk dan keluar pada sisi yang lain, sedangkan fluida yang lain mengalir melalui lubang dan ruang pada sisi sebelahnya karena ada sekat

Page 6: Presentasi pengendali suhu

MOV (Motor Operated Valve )

• Jenis valve yang digunakan dalam labpratorium pengendalian proses adalah Motorized Valve.

• Biasa disebut MOV (Motor Operated Valve) adalah valve dengan penggeraknya berupa motor yang dikombinasikan dengan elektronik yang mentrigger untuk memutar gear-gear yang ada pada unit valve tersebut. Kemudian untuk men-stop motor yang bergerak dipasang limit switch (sebagai pemutus power ke motor).

http://www.migas-indonesia.com/2012/07/mov-motor-operated-valve.html

Page 7: Presentasi pengendali suhu

Thermocouple

Alat ukur (sensor) pada pengendali suhu yang digunakan adalahThermocouple. Alat ini mengubah suhu menjadi beda potensial.

Termokopel dibangun berdasarkan Asas Seeback dimana :

“Bila dua jenis logam yang berlainan disambungkan ini akan

menjadi rangkaian tertutup sehingga perbedaan temperature pada

sambungan akan menimbulkan beda potensial listrik pada kedua

logam tersebut, selanjutnya akan dibaca oleh alat ukur temperatur.”

http://all-thewin.blogspot.com/2011/11/sensor-thermocouple-sensor-termokopel.html

Page 8: Presentasi pengendali suhu

Prinsip Kerja Thermocouple

Prinsip kerja :

Menggunakan efek seebeck. Arus listrik akan mengalir pada clouse circuit yang terdiri dari 2 macam kawat dimana kedua ujungnya dilas menjadi satu, bila temperatur naik akan timbul GGL (tegangan listrik) diakibatkan oleh kecepatan gerak elektron dari dua meterial yang memiliki daya hantar panas berbeda.

Page 9: Presentasi pengendali suhu

Tipe Thermocouple

• Tipe K (Chromel (Ni-Cr alloy) / Alumel (Ni-Al alloy)

• Tipe E (Chromel / Constantan (Cu-Ni alloy)

•  Tipe J (Iron / Constantan)

• Tipe J memiliki sensitivitas sekitar ~52 µV/°C

• Tipe N (Nicrosil (Ni-Cr-Si alloy) / Nisil (Ni-Si alloy))

• Termokopel tipe B, R, dan S

• Type T (Copper / Constantan)

Page 10: Presentasi pengendali suhu

• Pada alat di laboratorium pengendalian proses, thermocouple yang digunakan adalah jenis T.

Page 11: Presentasi pengendali suhu

Rotameter

• Alat yang mengukur tingkat aliran cair atau gas dalam tabung tertutup.

• Prinsip kerjanya rotameter adalah dengan memanfaatkan gaya apung benda padat (solid) dalam aliran fluida

Created by: rianti