11

Click here to load reader

topologi jaringan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: topologi jaringan
Page 2: topologi jaringan

JENIS JARINGAN DILIHAT DARI LUAS DAERAH

YANG DIBENTUK

LAN

MAN

WAN

Page 3: topologi jaringan

LOCAL AREA NETWORK (LAN)LOCAL AREA NETWORK BIASA DISINGKAT LAN

ADALAH JARINGAN KOMPUTER YANG JARINGANNYA

HANYA MENCAKUP WILAYAH KECIL;

SEPERTI JARINGAN KOMPUTER KAMPUS, GEDUNG,

KANTOR, DALAM RUMAH, SEKOLAH ATAU YANG

LEBIH KECIL. SAAT INI, KEBANYAKAN LAN

BERBASIS PADA TEKNOLOGI IEEE 802.3 ETHERNET

MENGGUNAKAN PERANGKAT SWITCH, YANG

MEMPUNYAI KECEPATAN TRANSFER DATA 10, 100,

ATAU 1000 MBIT/S.

SELAIN TEKNOLOGI ETHERNET, SAAT INI TEKNOLOGI

802.11B (ATAU BIASA DISEBUT WI-FI) JUGA SERING

DIGUNAKAN UNTUK MEMBENTUK LAN. TEMPAT-

TEMPAT YANG MENYEDIAKAN KONEKSI LAN

DENGAN TEKNOLOGI WI-FI BIASA DISEBUT

HOTSPOT.

Page 4: topologi jaringan

METROPOLITAN AREA NETWORK (MAN)• Suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data

berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagailokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dansebagainya. Jaringan MAN adalah gabungan daribeberapa LAN. Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km

• MAN ini merupakan jaringan yang tepaMetropolitanarea network atau disingkat dengan MAN. Suatujaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagailokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dansebagainya. Jaringan MAN adalah gabungan daribeberapa LAN.

• Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km, MAN ini merupakan jaringan yang tepat untuk membangunjaringan antar kantor-kantor dalam satu kota antarapabrik/instansi dan kantor pusat yang berada dalamjangkauannya.

Page 5: topologi jaringan

WIDE AREA NETWORK (WAN)

• jaringan komputer yang mencakup area

yang besar sebagai contoh yaitu jaringan

komputer antar wilayah, kota atau bahkan

negara, atau dapat didefinisikan juga

sebagai jaringan komputer yang

membutuhkan router dan saluran

komunikasi publik.

Page 6: topologi jaringan

TOPOLOGI JARINGAN

Bus

Star

Ring

Mesh

Page 7: topologi jaringan

TOPOLOGI BUS

• Keuntungan Topologi BUS

Mudah mengkoneksikan komputer atau perangkat lain ke

linier bus.

Jumlah kabel lebih sedikit daripada topologi star.

• Kelemahan Topologi BUS

Jaringan akan terganggu, jika ada salah satu komputer ada yang

mati.

Membutuhkan terminator di dua sisi ujung dari jaringan

Sulit untuk mendiagnosa, jaringan ada masalah atau putus.

Bukan solusi terbaik untuk mengatasi perkantoran yang besar.

Page 8: topologi jaringan

Keuntungan Topologi Star

• Mudah instalasinya

• Tidak akan mempengaruhi jaringan, jika ada

komputer atau peripheral yang mati atau tidak

digunakan (lebih handal)

• Mudah untuk mendiagnosa permasalahan jaringan.

Kelemahan Topologi Star

• Membutuhkan lebih banyak kabel daripada linier bus

• Jika konsentrator (hub/switch) rusak, maka jaringan akan terputus

• Lebih mahal daripada linier bus, karena membutuhkan peralatan tambahan yaitu

konsentrator.

Page 9: topologi jaringan

TOPOLOGI RINGTopologi Ring

• Pada topologi ini, kerusakan pada salah satu

komputer akan berpengaruh terhadap jaringan

secara keseluruhan dan tentu saja akan

mempersulit proses diagnosa.

• Penambahan dan pemindahan komputer juga

akan mengganggu jaringan yang sedang

berjalan.

Page 10: topologi jaringan

Topologi Mesh

• Digunakan pada kondisi di mana tidak

ada hubungan komunikasi terputus

secara absolut antar node komputer.

Sebagai contoh system-sistem control

dari sebuah nuclear power plant.

Topologi ini merefleksikan bagaimana

desain internet yang memiliki multi path

ke berbagai lokasi.

Page 11: topologi jaringan

PERANGKAT JARINGAN

H U B /

S WI T C H

R E P E A T E

R

N I CM O D E M

R O U T E R

K A B E L