17
Bahasa Indonesia XI TKJ 4

Memahami Karakter Cerpen

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Memahami Karakter Cerpen

Bahasa Indonesia

XI TKJ 4

Page 2: Memahami Karakter Cerpen

Kelompok 4

XI TKJ 4

Bahasan Ke-3

Page 3: Memahami Karakter Cerpen

ANGGOTAKELOMPOK 4

Fitriana Nur Dhewayani

Ridwan Maulana Fadilah

Keni Ariansyah

Elawati

Surtijah

Memahami Karakter CerpenSulaiman Pergi Ke Tanjung Cina

Siti Jamilah

Page 4: Memahami Karakter Cerpen

Apa Yang Dimaksud Dengan Karakter

Cerpen?

Page 5: Memahami Karakter Cerpen

Karakter Utama Cerpen Karakter utama sebuah cerpen adalah

peristiwa, yaitu suatu kejadian yang didalamnya ada hubungan antara tokoh, latar, dan alur.

Page 6: Memahami Karakter Cerpen

Pola Peristiwa Cerpen

PERISTIWA MONOLOGIS PERISTIWA

DIALOGISPeristiwa monologis adalah penggambaran keadaan dan kedirian yang bersifat tunggal. Sementara peristiwa dialogis adalah penggambaran

keadaan hubungan tokoh dengan tokoh dalam suatu keadaan, tempat dan waktu tertentu.

Page 7: Memahami Karakter Cerpen

Tokoh Latar Alur

Peristiwa sebagai pembangun cerpen selalu terbentuk oleh tokoh, latar, dan alur. Ketiganya merupakan pembangun cerita yang konkret yang disebut fakta cerita. Tema, pesan, tujuan, sudut

pandang diaktualisasikan melalui fakta cerita.

Page 8: Memahami Karakter Cerpen

Memahami Karakter CerpenSulaiman Pergi Ke Tanjung Cina

Add an image Add an image Add an image Add an image Add an image

Add an imageAdd an imageAdd an imageAdd an imageAdd an image

Page 9: Memahami Karakter Cerpen

TOKOHTokoh dalam cerita merujuk kepada individu yang menjadi pelaku dalam sebuah cerita. Lewat tokoh penulis menyampaikan gagasannya..

Page 10: Memahami Karakter Cerpen

Karakteristik TokohSulaiman Pergi Ke Tanjung Cina

Zhu Ni Xia

Nyiwar

Sulaiman

Made Sukari

Zhu Miau Zhung

Pemberani, penyayang, pantang menyerah dan gigih

Baik, cerdas, ulet, tergesah-gesah dalam pengambilan keputusan, dan dermawan.

Baik, penyayang, rajin, sabar, lemah lembut, dan bekerja keras.

Ayah Zhu yang baik, tegas, bijaksana dan mulia.

Warga yang baik dan pemberani.

Sutinah Pembantu Zhu yang sigap dan penurut.

Page 11: Memahami Karakter Cerpen

Latar yang diceritakan secara detail. Hal ini biasanya terjadi jika cerpen fokus pada persoalan latar.

Pertama

Latar yang tidak menjadi fokus utama dalam masalah. Biasanya latar di sini hanya disebut sebagai background saja sebagai tempat peristiwa, tidak dideskripsikan secara detail.

KEDUA

LATARLatar cerita merupakan lingkungan, yaitu dunia cerita sebagai tempat terjadinya peristiwa. Dalam latar itulah segala peristiwa yang

menyangkut hubungan antar tokoh terjadi.

Page 12: Memahami Karakter Cerpen

Latar CeritaSulaiman Pergi Ke Tanjung Cina

Latar

- Kain tapis  - Gamelan bambu

  - Kapal perang

Latar

- Tegang-   Haru-   Sedih

Latar

Bandar Lampung, Kualakambas, Ladang,

Hutan, Kebun, Pelabuhan, Pantai, Balai kampung,

Rumah Zhu.

Latar

- Pagi hari-   Petang

-   Malam hari-   Subuh

ALAT SUASANA TEMPAT WAKTU

Page 13: Memahami Karakter Cerpen

ALURAlur merupakan keseluruhan bagian peristiwa yang terdapat dalam cerita. Alur adalah peristiwa yang terbentuk karena proses sebab akibat dari peristiwa lainnya. Alur yang menjadi struktur pembangun cerita yang di dalamnya terdapat abstrak, orientasi, komplikasi, evaluasi, resolusi, dan koda.

Page 14: Memahami Karakter Cerpen

Kaidah-Kaidah Alur

Plausibilitas (Kemasukakalan )

Suspense ( Rasa ingin tahu )

Surprise ( Kejutan )

Unity ( Kepaduan )

sisi suatu alur cerita yang masuk akal dalam penyelesaian masalahnya, dengan kata lain suatu cerita mesti memiliki kelogisan untuk memenuhi kaidah ini

Unsur-unsur yang ditampilkan dalam cerita memiliki kepaduan. Setiap unsur yang ada membentuk satu kesatuan yang utuh sehingga keberadaan antarunsurnya menentukan keberadaan unsur yang lain.

Suspense memacu rasa ingin tahu pembaca terhadap peristiwa yang terjadi pada tokoh atau peristiwa lainnya.

Di dalam cerita ada-ada saja hal yang tak disangka-sangka terjadi, hal inilah yang dinamakan dengan surprise. 

Page 15: Memahami Karakter Cerpen

Kaidah AlurSulaiman Pergi Ke Tanjung Cina

PlausibilitasPertama, kemasukakalan (plausibilitas), artinya cerita memiliki kelogisan. Kelogisan ditunjukkan pada bagian percintaan antara Zhu dengan Sulaiman karena mereka saling bertemu dan Zhu khawatir gudangnya akan dibakar karena dituduh penadah. 

SuspenseKedua, rasa ingin tahu (suspense), artinya perasaan kurang pasti terhadap peritiwa yang terjadi, khususnya yang menimpa tokoh yang kemudian diberi simpati oleh pembaca. Contoh : Kenapa Zhu meminta orang untuk mencari Sulaiman?, sebab apa ayah sulaiman mati, awal mula sulaiman dan zhu menjalin hubungan dan akhir ceritanya yang mati dibunuh oleh lelaki garang.

Surpriseejutan (surprise), artinya peristiwa yang berisi kejutan dalam cerita. Biasanya peristiwa yang dibangun pengarang di luar dugaan pembaca. Dengan adanya kejutan, sebuah cerpen menjadi tidak membosankan. Contoh : Tidak terduga jika sulaiman mati dibunuh oleh gerombolan lelaki disaat ia telah memiliki kehidupan baru bersam zhu. Zhu yang tiba-tiba jatuh cinta pada Sulaiman setelah melihat hasil sulaman Nyiwar.

UnityKepaduan (unity), artinya berbagai unsur yang ditampilkan dalam alur cerita haruslah memiliki kepaduan.

Page 16: Memahami Karakter Cerpen

Poin Penting

Karakter utama cerpen adalah peristiwa

Page 17: Memahami Karakter Cerpen

Thank You for Watching!Any Questions?