14
i ANALISIS KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGGUNAKAN BAHASA JAWA KRAMA INGGIL DI KELAS IV SD NEGERI 2 WIRASABA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh: NURAINI UMI SAFANGATI 1001100183 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2014

ANALISIS KEMAMPUAN SISWA DALAM ...repository.ump.ac.id/6039/1/COVER_NURAINI UMI SAFANGATI...ix ABSTRAK Penelitian ini menerangkan kemampuan siswa dalam menggunakan bahasa Jawa krama

  • Upload
    others

  • View
    3

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

i

ANALISIS KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGGUNAKAN

BAHASA JAWA KRAMA INGGIL

DI KELAS IV SD NEGERI 2 WIRASABA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh:

NURAINI UMI SAFANGATI

1001100183

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2014

ii

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

iii

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

iv

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

v

MOTTO

“ Jadikanlah Sabar dan Sholat Sebagai Penolongmu, sesungguhnya

Allah Beserta Orang-orang yang Sabar

( Q.S. Al Baqarah 153)”.

Bukanlah suatu aib jika kamu gagal dalam suatu usaha, yang merupakan

aib adalah jika kamu tidak bangkit dari kegagalan itu

(Ali bin Abu Thalib)

“Para juara tidaklah dibentuk di gelanggang olahraga, para juara

dibentuk dari suatu hal yang mereka miliki jauh di dalam diri mereka,

keinginan, impian, visi.”

(Muhammad Ali).

Kenyataan hari ini adalah mimpi kemarin, dan mimpi hari ini adalah

kenyataan esok hari.

(Hasal Al Banna).

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

vi

PERSEMBAHAN

Puji syukur kepada Allah SWT, atas semua rahmat dan hidayah-Nya yang

telah dilimpahkan. Kupersembahkan karya ini sebagai wujud syukur, cinta dan

terimakasihku teruntuk:

Seluruh keluarga besar; Bapak Kusmawiadi dan Ibu Kusmini, Eyang, Bu

Mugi, dan semua yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu, terima kasih

atas dukungan baik moral dan materiil yang tak ternilai, semoga Allah

senantiasa membalasnya dengan sebaik-baik pembalasan.

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT, Dzat yang telah memberikan segenap

kekuatan dan kemudahan serta karunia nikmat yang tak terhitung banyaknya,

sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. Sholawat dan

salam senantiasa tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan

sahabatnya.

Penyelesaikan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan dari

berbagai pihak yang telah membertikan bantuan yang sangat berarti bagi penulis,

baik secara moral maupun materil, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih

kepada :

1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H, M.H., Rektor Universitas Muhammadiyah

Purwokerto,

2. Drs. Ahmad, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

3. Drs. Sri Harmianto, M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah

Dasar Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah mendukung

terlaksanakannya ujian skripsi dan memberikan kesempatan hingga

peneliti selesai studi,

4. Santhy Hawanti, Ph.D., Dosen Pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan, motivasi dan pengarahan kepada peneliti dalam penyusunan

skripsi,

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

viii

5. Drs. H. Enuh Zainuddin, M.A., Dosen Pembimbing II yang telah

membimbing dan mengarahkan dalam penyusunan skripsi,

6. Semua Dosen Program Studi PGSD dan semua Dosen beserta para Staf

dan Karyawan TU Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

Muhammadiyah Purwokerto,

7. Sahudin, S.Pd., Kepala Sekolah SD Negeri 2 Wirasaba, Kecamatan

Bukateja, Kabupaten Purbalingga, yang telah memberikan ijin kepada

peneliti untuk melakukan Penelitian di sekolah tersebut,

8. Semua Guru-guru SD Negeri 2 Wirasaba,

Semoga semua bimbingan, dorongan dan bantuan yang telah diberikan

kepada peneliti mendapatkan pahala dari Allah SWT. Teriring harapan semoga

skripsi ini dapat bermanfaat khususnya bagi peneliti dan pembaca.

Purwokerto, 23 Juli 2014

Penulis

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

ix

ABSTRAK

Penelitian ini menerangkan kemampuan siswa dalam menggunakan bahasa

Jawa krama inggil. Siswa merasa kesulitan dalam menggunakan bahasa Jawa

krama inggil sesuai dengan unggah-ungguh basa. Penelitian ini adalah deskriptif

kualitatif. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 2 Wirasaba yang

berjumlah 25 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, angket

dan tes. Hasil penelitian menunjukkan kemampuan siswa kelas IV SD Negeri 2

Wirasaba masih kurang yaitu dengan nilai 68,70 dengan persentase ketuntasan

60,90% dan masih di bawah KKM. Skor rata-rata masing-masing aspek, aspek

penggunaan intonasi 76,08, aspek pelafalan bunyi 76,09, aspek keberanian 48,91,

aspek kelancaran berbicara 72,83, dan aspek penggunaan kata 71,74. Hasil

penelitian menunjukkan: 1. Faktor-faktor yang mendukung siswa mampu

menggunakan bahasa Jawa krama inggil meliputi a) faktor keluaraga/ orang tua,

b) faktor sekolah/ guru, c) faktor lingkungan. 2. Faktor-faktor yang menghambat

siswa dalam menggunakan bahasa Jawa krama inggil yaitu a) komunikasi di

sekolah lebih banyak menggunakan bahasa Indonesia, b) guru tidak menguasai

materi, c) Latar belakang siswa, d) keluarga atau orang tua tidak menggunakan

bahasa Jawa krama, e) media informasi, f) keterbatasan waktu. 3. Upaya-upaya

yang dilakukan guru/ sekolah untuk mendorong siswa menggunakan bahasa Jawa

krama inggil yaitu a) mengenalkan unggah-ungguh basa Jawa, b) memberi contoh

dengan kalimat dan menuntun siswa dalam berbicara menggunakan bahasa Jawa

krama inggil, dan c) melakukan pembiasaan menggunakan bahasa Jawa krama

inggil.

Kata Kunci: Kemampuan, Unggah-ungguh basa, bahasa Jawa krama inggil.

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN .................................................. iv

MOTTO .......................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ........................................................................................... vi

KATA PENGANTAR .................................................................................... vii

ABSTRAK ...................................................................................................... ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ...................................................... 1

B. Batasan Masalah ………………………………………….. ... 5

C. Rumusan Masalah ............................................................... 5

D. Tujuan Penelitian ................................................................ 5

E. Manfaat Penelitian .............................................................. 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA

1. Kurikulum Muatan Lokal ....................................................... 8

2. Pembelajaran Bahasa Jawa di SD ........................................... 17

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

xi

3. Komunikasi Bahasa ................................................................ 19

4. Bentuk unggah-ungguh Basa Jawa.................. ........................ 21

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ..................................................................... 27

B. Subyek Penelitian ............................................................... 28

C. Waktu Penelitian ……………………………………………. 28

D. Teknik dan Alat Pengumpulan Data .................................... 28

E. Teknik Analisis Data ........................................................... 32

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian ..................................................................... 37

B. Pembahasan ………………………………………………… 46

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan ……………………………………….……………. 74

B. Saran ……………………………………………………….. .. 75

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

xii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 3.1. : Kriterian penilaian tes lisan ………..…………………………. 29

Tabel 3.2. : Ketuntasan Mata Pelajaran Bahasa Jawa……………………… 33

Tabel 3.3. : Kriteria Analisis Deskriptif Persentase ……………...……..….. 36

Tabel 4.4. : Data hasil Penilaian Tes Lisan…………………………………. 37

Tabel 4.5. : Hasil Perolehan Skor Aspek Penggunaan Intonasi………...….. 39

Tabel 4.6. : Hasil Perolehan Skor Aspek Pelafalan Bunyi …………………. 40

Tabel 4.7. : Hasil Perolehan Skor Aspek Keberanian …………………….... 41

Tabel 4.8. : Hasil Perolehan Skor Aspek Kelancaran Berbicara …………… 42

Tabel 4.9. : Hasil Perolehan Skor Aspek Penggunaan Kata …………...…… 43

Tabel 4.10. : Rekapitulasi Hasil Tes Lisan ………………….……………….. 44

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 2.1. : Komponen analisis data Model Miles and Huberman ……... 35

Gambar 4.2. :Diagram Batang Kemampuan Siswa ……………………….. 38

Gambar 4.3. : Diagram Persentase Ketuntasan Siswa ……..………….…… 45

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 3.8. Surat Penelitian …………………………………………….... 78

Lampiran 3.1. Pedoman wawancara ............................................................. 83

Lampiran 3.2. Tes Lisan ............................................................................... 86

Lampiran 3.3. Jawaban Tes Lisan …………………………………………... 88

Lampiran 3.4. Lembar Penilaian Tes Lisan ……………………………….… 89

Lampiran 3.5. Rubrik Penilaian Tes Lisan …………………………………. . 90

Lampiran 4.6. Hasil Penilaian Tes Lisan …………………………………… 91

Lampiran 4.7. Hasil Wawancara Guru ……………………...………………. 92

Analisis Kemampuan Siswa…, Nuraini Umi Safangati, FKIP UMP, 2014