5
Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK! Written by Admin Penerbit Erlangga Sunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19 Sirene yang terdengar semakin dekat membuat 80 personel marching band yang terdiri dari siswa dan siswi SD Pelita Kasih Jakarta itu segera memulai atraksi mereka. Suara bertalu-talu dari snare drum, drum tenor, drum bass, simbal, hingga pianika berpadu menyemarakkan Istana Anak Anak Indonesia Taman Indonesia Indah pada hari Sabtu, 26 Februari 2011 lalu. Bangunan mirip Disney Land itu akan kedatangan tamu istimewa pada hari itu, yaitu Bapak Haji Muhammad Jusuf Kalla. Mendekati pukul sepuluh lewat lima belas pagi, rombongan JK, begitu ia biasa disapa, telah merapat di gerbang utama Istana Anak Anak Indonesia. JK mengendarai sedan luks Lexus hitam bernomor polisi B 1571 RFO diiringi oleh voorijder dan beberapa patroli pengawalan. Mengenakan batik coklat, JK pun disambut beberapa petinggi dari PT. Penerbit Erlangga saat keluar dari mobil. Hari itu, JK akan menghadiri peluncuran buku seri ‘Yuk, Belajar dari Pak JK!’ sebuah buku anak-anak bertemakan pengembangan diri. Buku yang ditulis oleh Tim Esensi dan Husain Abdullah ini terdiri dari tiga jilid yang masing-masing berjudul: Menjadi Pemimpin 1 / 5

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK! - erlangga.co.id filesedan luks Lexus hitam bernomor polisi B 1571 RFO diiringi oleh voorijder dan beberapa patroli pengawalan. Mengenakan batik

  • Upload
    vothuan

  • View
    214

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK!

Written by Admin Penerbit ErlanggaSunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19

Sirene yang terdengar semakin dekat membuat 80 personel marching band yang terdiri darisiswa dan siswi SD Pelita Kasih Jakarta itu segera memulai atraksi mereka. Suara bertalu-taludari snare drum, drum tenor, drum bass, simbal, hingga pianika berpadu menyemarakkanIstana Anak Anak Indonesia Taman Indonesia Indah pada hari Sabtu, 26 Februari 2011 lalu.

Bangunan mirip Disney Land itu akan kedatangan tamu istimewa pada hari itu, yaitu Bapak HajiMuhammad Jusuf Kalla. Mendekati pukul sepuluh lewat lima belas pagi, rombongan JK, begituia biasa disapa, telah merapat di gerbang utama Istana Anak Anak Indonesia. JK mengendaraisedan luks Lexus hitam bernomor polisi B 1571 RFO diiringi oleh voorijder dan beberapa patrolipengawalan.

Mengenakan batik coklat, JK pun disambut beberapa petinggi dari PT. Penerbit Erlangga saatkeluar dari mobil. Hari itu, JK akan menghadiri peluncuran buku seri ‘Yuk, Belajar dari Pak JK!’sebuah buku anak-anak bertemakan pengembangan diri. Buku yang ditulis oleh Tim Esensidan Husain Abdullah ini terdiri dari tiga jilid yang masing-masing berjudul: Menjadi Pemimpin

1 / 5

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK!

Written by Admin Penerbit ErlanggaSunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19

yang Baik, Mari Bekerja Sama, dan Aku Wirausahawan Cilik.Buku ini didesain dengan formatcerita bergambar dan berwarna.

Dalam buku seri Yuk, Belajar dari Pak JK, Ketua Umum Palang Merah Indonesia ini akanmembagi pengalamannya dengan anak-anak Indonesia. Menjadi Pemimpin yang Baikmerupakan buku pertama dari seri Yuk, Belajar dari Pak JK! Buku ini bercerita tentang seoranganak bernama Yusuf yang baru ditunjuk sebagai ketua kelas oleh wali kelasnya. Yusuf bertemudengan tokoh idolanya, Pak JK. Sang sosok idola pun tak segan berbagi pengalamannyasebagai pemimpin.

Buku kedua yaitu Mari Bekerja Sama bercerita tentang Raihan, murid kelas enam SD yangpiawai bermain sepak bola. Raihan bertemu dengan Pak JK yang memberinya semangat untukbermain sepak bola dengan lebih baik melalui kerja sama dengan teman-teman lainnya. Raihanpun menyadari bahwa sepak bola bukanlah permainan individu tetapi permainan kerja samatim.

2 / 5

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK!

Written by Admin Penerbit ErlanggaSunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19

Dalam seri Aku Wirausahawan Cilik, JK akan bercerita banyak dengan Haris tentang semangatkewirausahaan yang sangat penting bagi kemajuan sebuah bangsa. Mengapa? Sebabsemangat kewirausahaan dapat mendorong seseorang untuk berpikir cerdas dan kreatif.Mereka yang belajar berwirausaha akan senantiasa diuji untuk mampu mengembangkan diridan berani mengambil risiko. Buku ini diharapkan mampu menuntun dan membangun jiwakewirausahaan bagi anak-anak.Setibanya di Panggung Kecil, bangunan panggung utama di belakang Istana Anak AnakIndonesia, Taman Mini Indonesia Indah, JK pun disambut oleh keriuhan peserta yang terdiridari siswa dan siswi TK dan SD se-Jakarta. Pendamping siswa yang terdiri dari orangtua danguru pun sibuk mengambil gambar dengan kamera pocket maupun kamera telepon seluler.Dan, Mantan Wakil Presiden Republik Indonesia Periode 2004-2009 itu pun tersenyummerespons antuasiasme tersebut.Pada acara tersebut, JK akan membagi pengalamannya kepada seluruh peserta yang hadirpada acara tersebut. Peraih penghargaan komunikator politik terbaik oleh Charta Politikatersebut pun berdialog dengan anak-anak, JK melontarkan pertanyaan, "Siapa di antara kalianyang menjadi ketua kelas?". Dengan kompak baik anak sekolah dasar (SD) maupun tamankanak-kanak (TK) mengacungnkan tangan.Pertanyaan tersebut bukan sebuah pertanyaan tanpa arti. Kalla menuturkan saat masih dibangku sekolah dasara dia adalah ketua kelas. Dari situ, Kalla ingin menularkan kepadaanak-anak bagaimana cara menjadi seorang pemimpin. "Jadi ini semua cucu-cucuku. Ketuakelas mesti pintar. Jadi pemimpin juga, ya, mesti pintar dulu. Kalau ketua kelas juga mesti lebihrajin," katanya. Dipandu oleh Presenter Novita Angie, acara dialog ini pun berlangsung hangatdan akrab.JK pun menularkan ilmunya kepada ratusan murid Taman Kanak-kanak dan Sekolah Dasaragar mereka bisa mengikuti jejaknya kelak. Uraian JK yang disampaikan dengan lugas dansantai mendapat sambutan hangat dari anak-anak tersebut. Berebutan mereka bertanyakepada JK, termasuk tips menjadi pengusaha."Kenapa Pak JK milih jadi pengusaha Pak?" tanya salah satu murid TK yang maju ke ataspanggung. JK pun menjawab, "Dengan menjadi pengusaha Bapak dapat terus belajar sambilmengembangkan kreativitas." Selain itu lanjut JK, menjadi pengusaha juga dapat membantu banyak orang, termasuk jugamemberikan lapangan pekerjaan untuk orang lain. "Tipsnya apa Pak?" tanya seorang murid SDtidak mau kalah. Pria berusia 68 tahun ini dengan gaya khasnya menjelaskan, menjadipengusaha haruslah memiliki mental yang baik,  cerdas dan kreatif,  rajin bangun pagi, memilikisemangat, pandai menguasai masalah, memiliki jiwa pantang mundur dan percaya diri.Acara pun ditutup dengan penandatangan giant cover buku Yuk, Belajar dari Pak JK! oleh JKserta foto bersama dengan seluruh peserta dan panitia. (YughaE/Berbagai Sumber)

3 / 5

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK!

Written by Admin Penerbit ErlanggaSunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19

4 / 5

Belajar Menjadi Pemimpin dari Pak JK!

Written by Admin Penerbit ErlanggaSunday, 27 February 2011 22:57 - Last Updated Tuesday, 03 May 2011 09:19

4 Pemenang Doorprize Paket Buku ESENSI Grand Launching Buku Seri “Yuk, Belajardari Pak JK!” 26 Februari 2011Kami ucapkan selamat kepada:1.    Ibu Pusparini 0858838544xx Jl. Legoso Raya Grand Puri Laras Ciputat, Tangerang Selatan2.    Ibu Dissy Dwisari 0821107014xx Cibubur Country Cikeas, Bogor3.    Ibu Siska Haryani 021359335xx Jl. Kemang Sari Jati Kramat, Bekasi4.    Ibu Ch. Dewi Handayani 081587862xx Jl. Penggilingan Baru Kramat Jati, Jakarta Timur 4 Pemenang Doorprize Paket Buku ESENSI Grand Launching Buku Seri “Yuk, Belajar dari Pak JK!” 26 Februari 2011 Kami ucapkan selamat kepada: 1. Ibu Pusparini 0858838544xx Jl. Legoso Raya Grand Puri Laras Ciputat, Tangerang Selatan 1. Ibu Dissy Dwisari 0821107014xx Cibubur Country Cikeas, Bogor 1. Ibu Siska Haryani 021359335xx Jl. Kemang Sari Jati Kramat, Bekasi 1. Ibu Ch. Dewi Handayani 081587862xx Jl. Penggilingan Baru Kramat Jati, Jakarta Timur

5 / 5