1
EFISIEN Menurut KBBI efisien berarti tepat atau sesuai untuk mengerjakan (menghasilkan) sesuatu (dng tidak membuang-buang waktu, tenaga, biaya). Tapi dalam dunia kewirausahaan efisien dipersempit dalam hal yang dapat diukur dengan uang, yang erat dengan modal dan laba. Dalam dunia usaha pula efisiensi dapat dibagi menjadi dua yakni efisiensi biaya dan efisiensi perusahaan. - Efisiensi biaya adalah untuk mengukur efisiensi biaya, secara garis besar dapat kita kelompokkan menjadi 2 yakni biaya rata rata dan biaya marjinal. Biaya rata rata berkaitan antara faktor produksi dan harga faktor produksi sedangkan produksi marjinal dikaitkan dengan harga faktor produksi tambahannya. Dengan alokasi sumber daya yang optinal akan dapat menghasilkan biaya produksi yang rendah, batas penambahan sumber daya dapat kita masukkan menjadi tambahan faktor produksi - Efisiensi perusahaan Seperti yang sudah dijelaskan bahwa efisiensi perusahaan sangat erat dengan perolehan laba, konsen dari efisiensi ini hanya dua yakni penggunaan alokasi sumber daya dan penjualan hasil produksi. Besar kecilnya laba perusaan tergantung pada : a. Keberhasilan mencapai tingkat jual yang terbaik b. Kemampuan memperbesar penjualan c. Efisiensi biaya d. Kondisi lingkungan usaha

EFISIENSI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ekonomi, kewirausahaan, tugas kuliah

Citation preview

EFISIENMenurut KBBI efisien berarti tepat atau sesuai untuk mengerjakan (menghasilkan) sesuatu (dng tidak membuang-buang waktu, tenaga, biaya). Tapi dalam dunia kewirausahaan efisien dipersempit dalam hal yang dapat diukur dengan uang, yang erat dengan modal dan laba. Dalam dunia usaha pula efisiensi dapat dibagi menjadi dua yakni efisiensi biaya dan efisiensi perusahaan. Efisiensi biayaadalah untuk mengukur efisiensi biaya, secara garis besar dapat kita kelompokkan menjadi 2 yakni biaya rata rata dan biaya marjinal. Biaya rata rata berkaitan antara faktor produksi dan harga faktor produksi sedangkan produksi marjinal dikaitkan dengan harga faktor produksi tambahannya.Dengan alokasi sumber daya yang optinal akan dapat menghasilkan biaya produksi yang rendah, batas penambahan sumber daya dapat kita masukkan menjadi tambahan faktor produksi Efisiensi perusahaanSeperti yang sudah dijelaskan bahwa efisiensi perusahaan sangat erat dengan perolehan laba, konsen dari efisiensi ini hanya dua yakni penggunaan alokasi sumber daya dan penjualan hasil produksi. Besar kecilnya laba perusaan tergantung pada :a. Keberhasilan mencapai tingkat jual yang terbaikb. Kemampuan memperbesar penjualanc. Efisiensi biayad. Kondisi lingkungan usaha