1
Mengatasi Hama Kutu putih (Mealybug) Pada Tanaman Tuesday, 08 July 2008 8/7/2008 Hama kutu putih merupakan salah satu hama yang kerap menyerang tanaman, baik tanaman sayuran maupun tanaman hias, Hama jenis serangga ini mengeluarkan sejenis zat putih yang berlilin, berkapas putih yang menutupi keseluruhan badan lembut yang berwarna merah muda, menyebabkan ia kelihatan seperti debu putih. Kutu puith Dapat ditemukan pada bagian tanaman yang menjadi pertemuan antara daun dan batang (buku-buku batang) dan diatas dan dibawah daun muda. Serangga ini menyerang tanaman dengan cara menghisap sari dari tanaman, dimana dapat membuat tanaman menjadi layu. Selain itu kutu putih ini juga mengeluarkan cairan manis spt madu yang dapat mengundang semut. Pengendalian hama kutu putih dapat dilakukan dengan menggunakan pestisida alami yaitu dengan menggunakan bawang putih yang ditumbuk dan diperas airnya serta dicampurkan dengan air sesuai dosis yang diperlukan. Jika kutu putih sudah begitu banyak dan melekat kuat pada tanaman anda maka sari bawang tadi perlu ditambahkan dengan sedikit minyak. Cara lain namun ini sebaiknya diaplikasikan untuk tanaman hias saja, yaitu daun digosok dengan kapas dan air sabun atau alkohol 70%. (dari berbagai sumber :eet) pondok adenium http://ediwicak.co.cc Powered by Joomla! Generated: 26 November, 2008, 10:35

Hama Mealy Bugs

  • Upload
    noorze

  • View
    134

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Hama Mealy Bugs

Mengatasi Hama Kutu putih (Mealybug) Pada TanamanTuesday, 08 July 2008

8/7/2008Hama kutu putih merupakan salah satu hama yang kerap menyerang tanaman, baik tanaman sayuran maupun tanamanhias, Hama jenis serangga ini mengeluarkan sejenis zat putih yang berlilin, berkapas putih yang menutupi keseluruhanbadan lembut yang berwarna merah muda, menyebabkan ia kelihatan seperti debu putih. Kutu puith Dapat ditemukanpada bagian tanaman yang menjadi pertemuan antara daun dan batang (buku-buku batang) dan diatas dan dibawahdaun muda. Serangga ini menyerang tanaman dengan cara menghisap sari dari tanaman, dimana dapat membuat tanaman menjadilayu. Selain itu  kutu putih ini juga mengeluarkan cairan manis spt madu yang dapat mengundang semut.

Pengendalian hama kutu putih dapat dilakukan dengan menggunakan pestisida alami yaitu dengan menggunakanbawang putih yang ditumbuk dan diperas airnya serta dicampurkan dengan air sesuai dosis yang diperlukan. Jika kutuputih sudah begitu banyak dan melekat kuat pada tanaman anda maka sari bawang tadi perlu ditambahkan dengansedikit minyak.Cara lain namun ini sebaiknya diaplikasikan untuk tanaman hias saja, yaitu daun digosok dengan kapas dan air sabunatau alkohol 70%. (dari berbagai sumber :eet)

pondok adenium

http://ediwicak.co.cc Powered by Joomla! Generated: 26 November, 2008, 10:35