17
KEMENTERIAN DESA PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI Pembangunan Desa di Jawa Barat 1

Pembangunan Desa di Jawa Barat - dpmd.madina.go.iddpmd.madina.go.id/wp-content/uploads/2018/11/14112018_EDIT-1_BAHAN... · 4 yang bebas korupsi, bermartabat, dan terpercaya 5 Meningkatkan

  • Upload
    lamque

  • View
    219

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

KEMENTERIAN DESA PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI

Pembangunan Desa di Jawa Barat

1

MASIH BANYAK JUMLAH DESA TERTINGGAL TAHUN 2014

2

Kalimantan

• Tertinggal : 2.452

• Berkembang : 3.960

• Mandiri : 74

Sumatera

• Tertinggal : 5.982

• Berkembang : 16.476

• Mandiri : 452

Jawa dan Bali

• Tertinggal : 694

• Berkembang : 20.827

• Mandiri : 2.253

Sulawesi

• Tertinggal : 1.960

• Berkembang : 5.961

• Mandiri : 57

Nusa Tenggara

• Tertinggal : 1.582

• Berkembang : 2.319

• Mandiri : 44

Maluku

• Tertinggal : 1.358

• Berkembang : 878

• Mandiri : 18

Papua

• Tertinggal : 6.139

• Berkembang : 601

• Mandiri : 6

Desa Tertinggal Desa Berkembang Desa Mandiri

Total 20.167 51.022 2.904

% dari Jumlah Desa 27,22% 68,86% 3,92%

Sumber: Indeks Pembangunan Desa, 2014

Sumber: Potensi Desa BPS 2008, 2011, 2014, Kemendesa PDTT 2015, 2016, 2017, 2018

3

Nawacita 3:

“Komitmen Pemerintah

Mewujudkan Pemerataan

Pembangunan”

Menghadirkan kembali Negara untuk melindungi segenap bangsa dan memberi rasa

aman pada seluruh warga negara1

Membangun tata kelola Pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya2

Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa

dalam kerangka Negara Kesatuan3

Memperkuat kehadiran Negara dalam melakukan reformasi sistem dan penegakan hukum

yang bebas korupsi, bermartabat, dan terpercaya4

Meningkatkan kualitas hidup manusia dan masyarakat Indonesia5

Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar internasional6

Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor strategis

ekonomi domestik7

Melakukan revolusi karakter bangsa8

Memperteguh kebhinekaan dan memperkuat restorasi sosial9

9 Agenda Nawacita

4

• 90% : Alokasi Dasar (Pemerataan)

• 10% berdasarkan variabel:

a. Jumlah penduduk desa (25%)

b. Angka kemiskinan desa (35%)

c. Luas wilayah desa (10%)

d. Tingkat kesulitas geografis desa

(30%).

2015-2017

• 77% : Alokasi Dasar (Pemerataan)

• 3% : Alokasi afirmatif (desa tertinggal dan

sangat tertinggal yang memiliki penduduk

miskin tinggi)

• 20% berdasarkan variabel:

a. Jumlah penduduk desa (10%)

b. Angka kemiskinan desa (50%)

c. Luas wilayah desa (15%)

d. Tingkat kesulitas geografis desa (25%)

TAHUN 2018

FORMULA PENGALOKASIAN DANA DESA

5

PENYALURAN DANA DESA

66

PENINGKATAN TATA KELOLA DANA DESA

7

1

2

3

4

6

5

Mereformasi

Satgas Dana

Desa

Kerjasama

POLRI dan

Kemendagri

Kerjasama KPK,

Kejaksaan &

BPKP

Forum Perguruan

Tinggi Untuk

Desa (Pertides)

Membentuk

Pokja

Masayarakat

Sipil

Kerjasama

dengan organisasi

keagamaan

Penandatanganan MoU terdiri dari sosialisasi

regulasi, fasilitasi pengamanan, penanganan

dan penegakan hukum pada pengelolaan

Dana Desa, termasuk pertukaran informasi

dan pembinaan

Terdiri dari personil yang berpengalaman, seperti eks

Ketua KPK, eks Jaksa, Eks APIP, perguruan tinggi,

aktivis organisasi kepemudaan dan masyarakat sipil

Sebagai salah satu bentuk tindakan menekan

penyalahgunaan Dana Desa, KPK, Kepolisian

dan Kejaksaan setempat akan melakukan

random audit pada pemerintah desa

• Sebanyak 79 Perguruan Tinggi telah tergabung dalam Pertides;

• Kegiatan: Pendidikan/Riset, Pendampingan, Pemberdayaan,

Peningkatan Mutu Jasa Pemdes.

Sebanyak 15 Lembaga Swadaya

Masyarakat (LSM) bergabung dalam

POKJA Masyarakat Sipil

• Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT);

• Dewan Masjid Indonesia.

Tata Kelola

Dana Desa

REKAPITULASI PEMANFAATAN DANA DESA

TAHUN 2015-2018 SEMESTER 1

8

8.29 8.22 7.79 7.73 7.727.26 7.02

14.21 14.09 14.11 13.96 13.9313.47 13.2

Maret 2015 September 2015 Maret 2016 September 2016 Maret 2017 September 2017 Maret 2018

PENURUNAN KEMISKINAN PERDESAAN

11.22 11.1310.86 10.7 10.64

10.129.82

Pertama kali angka kemiskinan Indonesia hanya satu digit, terendah sejak 1998. Sepanjang Maret

2017-2018, terjadi penurunan 1,82 Juta dan sebanyak 1,29 juta jiwa ada di desa.

Sumber : BPS 2018Rata-Rata Nasional (%) 9

PENURUNAN AGKA STUNTING

10Sumber : Kementerian Kesehatan, 2018

PENDAPATAN PER KAPITA/BULAN DI PERDESAAN

572,586

659,414

711,266

780,593

804,011

550,000

600,000

650,000

700,000

750,000

800,000

850,000

2014 2015 2016 2017 2018

Pendapatan per kapita warga

desa meningkat sepanjang

2014-2018. Rata-rata peningkatan

warga desa 6,13% per tahun

selama periode 2015-2017

Sumber: BPS, 2018

11

PENURUNAN TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA (TPT) PERDESAAN

Dari Tahun 2015-2018,

Tingkat Pengangguran

Terbuka (TPT) desa turun

1,21% menjadi 3,72%. Hal ini

menunjukkan ada peningkatan

kesempatan kerja.

4.93

4.354.51

4 4.01

3.72

7.31

6.53 6.66.5

6.79

6.346.18

5.5 5.615.33

5.5

5.13

3.5

4

4.5

5

5.5

6

6.5

7

7.5

8

Agustus 2015 Februari 2016 Agustus 2016 Februari 2017 Agustus 2017 Februari 2018

Desa Kota Nasional

% Tingkat Pengangguran Terbuka

Sumber: BPS, 2018 12

13

PRIORITAS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN 2019

2015-2018

InfrastrukturDasar

2019

Pemberdayaanmasyarakat & ekonomi desa

Tujuan :

Desa Mandiri

14

15

TUJUAN BURSA INOVASI DESA (BID)

Terjadinya Komitmen Inovasi oleh Desa-Desa

Tumbuhnya Ide dan Gagasan Inovasi Desa

1

2

3

4

5

Terjadinya Pertukaran Pengetahuan dan Praktek Inovasi Antar Desa

Berkembangnya Kegiatan Penangkapan Inovasi di Desa

Terjadinya Peningkatan Kapasitas Masyarakat dan Perangkat Desa

15

2. Sebanyak 3.676 desa yang hadir(11,49%) melakukan replikasi

kegiatan inovasi dalam APBDes

16

HASIL KEGIATAN BURSA INOVASI DESA 2017

1. Desa yang hadir dalam BID membuat Kartu Ide Inovasi

Infrastruktur

3.675

Kewirausahaa

n

6.266

SDM

4.303

Infrastruktur

2.204 (36%)

Kewirausahaa

n

1.848 (30%)

SDM

2.115 (34%)

Total 6.167

Kegiatan Total:

14.244

16

1717