5
A. Pengertian Komunikasi Kata “komunikasi” merupakan asal dari bahasa latin, communis,yang artinya membuat kebersamaan atau membangun kebersamaan antaradua orang atau lebih. Akar katanya communis adalah communico, yangartinya berbagi. Dalam hal ini, yang dibagi adalah pemahaman bersamamelalui  pertukaran pesan. Komu nikasi sebagai kata ker ja dalam bahasainggris yaitu communicate, berarti u ntuk  bertukar pikiran, peras aan,daninformasi. A dapun kata bendanya, communication, berarti,  pertukaransimbul, pes an- pesan yang sama, dan informasi atau proses pertuk arandiantara indivi du- individu melalui sistem atau simbol yang sama. enurut sejumlah ahli, pengertian komunikasi adalah sebuah proses, menurut !as"ell,  pengertian komuni kasi adalah sebuah pros es yang memberikan gambaran s iapa mengatakan apa deng an cara apa, kepada siapa dengan efek apa. r. #arl $. %ovland menambahkan bah"a pengertian komunikasi sebagai proses komunikator memberikan stimulan yang umumnya terdiri atas lambang lambang bahasa &verbal atau non-verbal' sehingga terjadinya perubahan tingkah laku penerima(orang lain. r. )heodorso n memperlebar pengertian komunikasi kepada "ilayah ide dan emosi yaitu  penyebaran informasi , ide-ide sebagai sikap atau emosi dari satu indiv idu kepada individ u lain terutama melalui simbol simbol. r. *d"in *mergy menganggap menghubungkan pengertian komunikasi sebagai salah satu  bentuk seni. Komun ikasi ialah seni &art' da lam menyampaikan &to e+press' informasi, ide dan sikap seseorang kepada orang lain. enada dengan para ahli lainnya, Delton * beranggapan bah"a pengertian komunikasi adalah sebagai suatu proses interaksi yang memiliki arti antara sesama manusia. r. i lliam albi menghubungkan pengertian komunikasi sebagai sebuah proses sosial. roses sosial yang dimaksud adalah proses pemberian pesan(lambang(simbol yang mana mau tidak mau akan menumbuhkan pengaruh pada semua proses dan berakibat pada bentuk perilaku manusia dan adat kebiasaan. /nsur-/nsur komunikasi, diantaranya0 1. Sumber / komunikator 2 semua peristi"a komunikasi akan melibatkan sumber sebagai pembuat atau sebagai pengirim informasi. Di dalam komunikasi antara manusia, sumber bisa terdiri dari

Pengertian Komunikazsi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pengertian Komunikazsi

8/19/2019 Pengertian Komunikazsi

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-komunikazsi 1/5

A. Pengertian Komunikasi

Kata “komunikasi” merupakan asal dari bahasa latin, communis,yang artinya membuat

kebersamaan atau membangun kebersamaan antaradua orang atau lebih. Akar katanya communis adalah

communico, yangartinya berbagi. Dalam hal ini, yang dibagi adalah pemahaman bersamamelalui

 pertukaran pesan. Komunikasi sebagai kata kerja dalam bahasainggris yaitu communicate, berarti untuk

 bertukar pikiran, perasaan,daninformasi. Adapun kata bendanya, communication, berarti,

 pertukaransimbul, pesan- pesan yang sama, dan informasi atau proses pertukarandiantara individu-

individu melalui sistem atau simbol yang sama.

enurut sejumlah ahli, pengertian komunikasi adalah sebuah proses, menurut !as"ell,

 pengertian komunikasi adalah sebuah proses yang memberikan gambaran siapa mengatakan apa dengan

cara apa, kepada siapa dengan efek apa.

r. #arl $. %ovland menambahkan bah"a pengertian komunikasi sebagai proses komunikator

memberikan stimulan yang umumnya terdiri atas lambang lambang bahasa &verbal atau non-verbal'

sehingga terjadinya perubahan tingkah laku penerima(orang lain.

r. )heodorson memperlebar pengertian komunikasi kepada "ilayah ide dan emosi yaitu

 penyebaran informasi, ide-ide sebagai sikap atau emosi dari satu individu kepada individu lain terutama

melalui simbol simbol.

r. *d"in *mergy menganggap menghubungkan pengertian komunikasi sebagai salah satu

 bentuk seni. Komunikasi ialah seni &art' dalam menyampaikan &to e+press' informasi, ide dan sikap

seseorang kepada orang lain.

enada dengan para ahli lainnya, Delton * beranggapan bah"a pengertian komunikasi adalah

sebagai suatu proses interaksi yang memiliki arti antara sesama manusia.

r. illiam albi menghubungkan pengertian komunikasi sebagai sebuah proses sosial. roses

sosial yang dimaksud adalah proses pemberian pesan(lambang(simbol yang mana mau tidak mau akan

menumbuhkan pengaruh pada semua proses dan berakibat pada bentuk perilaku manusia dan adat

kebiasaan.

/nsur-/nsur komunikasi, diantaranya0

1. Sumber / komunikator 2 semua peristi"a komunikasi akan melibatkan sumber sebagai pembuat

atau sebagai pengirim informasi. Di dalam komunikasi antara manusia, sumber bisa terdiri dari

Page 2: Pengertian Komunikazsi

8/19/2019 Pengertian Komunikazsi

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-komunikazsi 2/5

satu orang, Akan tetapi dapat juga dalam bentuk kelompok misalnya seperti partai, organisasi

ataupun lembaga. umber sering disebut sebagai pengirim, Komunikator &orang yang

menyampaikan pesan kepada si penerima' jika dalam bahasa $nggris disebut dengan source,

sender, ataupun encoder.

3. Pesan 2 keseluruhan dari apa yang disampaikan oleh komunikator. esan ini memiliki inti pesanyang sebenarnya menjadi pengarah di dalam usaha mencoba mengubah sikap dan juga tingkah

laku komunikan. esan bisa secara panjang lebar mengupas berbagai segi, tetapi inti pesan dari

komunikasi akan selalu mengarah kepada tujuan akhir dari komunikasi tersebut

4. Channel/Saluran/Media 2 saluran penyampaian pesan, biasanya disebut juga dengan media.

edia komunikasi dapat dikategorikan ke dalam 3 &dua' bagian, diantaranya yaitu media umum

dan media massa. edia umum yaitu suatu media yang dapat dipakai oleh segala bentuk

komunikasi, eperti radio dan lain sebagainya. edia massa yaitu suatu media yang dipakai

untuk komunikasi massa, seperti misalnya televisi.

5. Penerima  2 pihak yang menjadi sasaran dari pesan yang dikirim oleh sumber atau komunikator.

enerima pesan bisa terdiri satu orang atau lebih, bisa dalam bentuk kelempok, 6egara, dan lain-

lain.

7. Feedback / Umpan balik  2 informasi yang dikirimkan balik ke sumbernya. 8eedback dapat

 berasal dari individu itu sendiri maupun orang lain. Dalam diagram universal komunikasi tanda

 panah dari satu sumber 2 penerima ke sumber-penerima lainnya dalam kedua arah adalah umpan

 balik. Kalau kamu menyampaikan pesan, seperti misalnya dengan cara berbicara kepada orang

lain kamu juga mendengar diri kamu sendiri.

/ntuk lebih jelasnya diba"ah ini macam-macam umpan balik atau feedback, yaitu terdiri dari0

• 9ero feedback0 pesan yang tidak dimengerti oleh komunikan.

• ositive feedback0 pesan yang dimengerti oleh komunikan

•  6eutral feedback0 respon yang tidak memihak atau tidak mendukung ataupun menentang.

•  6egative feedback0 yaitu respon yang bersifat merugikan atau menyudutkan

komunikator(sumber.

B. Pengertian Ilmu Komunikasi

$lmu komunikasi adalah ilmu yang mempelajari tentang tata cara beromunikasi serta menggunakan

 berbagai alat komunikasi sebagai saran komunikasi terhadap masyarakat. Adapun definisi ilmu

komunikasi yang lain yaitu ilmu yang mempelajari cara-cara untuk mentransfer ide dari satu individu atau

grup ke individu ataupun ke grup yang lainnya. roses transfer itu sendiri dapat melalui media tertulis,

lisan, maupun media yang lainnya.

Page 3: Pengertian Komunikazsi

8/19/2019 Pengertian Komunikazsi

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-komunikazsi 3/5

edangkan pengertian ilmu komunikasi menurut para ahli atau beberapa pakar dalam buku asa

Djuarsa endjaja, engantar $lmu Komunikasi, salah satunya yaitu :erelson ; tainer, 1<=5 mengatakan

 bah"a komunikasi adalah proses penyampaian informasi, gagasan, emosi, keahlian, dan lain-lain

menggunakan simbol-simbol, seperti kata-kata, gambar, angka, dan lain-lain.

C. Aal Manusia Berkomunikasi

Kapan manusia mulai mampu berkomunikasi dengan manusia lainnya, tidak ada data autentik yang

dapat menerangkan tentang hal itu. %anya saja diperkirakan bah"a kemampuan manusia untuk

 berkomunikasi dengan orang lain secara lisan adalah peristi"a yang berlangsung secara mendadak.

*verett . >ogers menilai peristi"a ini sebagai generasi pertama kecakapan manusia berkomunikasi

sebelum mampu mengutarakan pikirannya secara tertulis.

/saha-usaha untuk manusia berkomunikasi lebih jauh, terlihat dalam berbagai bentuk kehidupanmereka di masa lalu. endirian tempat-tempat pemukiman di daerah aliran sungai dan tepi pantai, diplih

untuk memudahkan mereka dapat berkomunikasi dengan dunia luar menggunakan perahu, rakit, dan

sampan. emukul gong di >oma"i dan pembakar api yang mengepulkan asap di #ina adalah simbol-

simbol komunikasi yang dilakukan oleh para serdadu di medan perang.

Dalam berkomunikasi, manusia menggunakan lebih banyak gerak-gerik, sikap tubuh dan mimik,

tetapi perumusan pesan itu sendiri lebih dimungkinkan oleh adanya bahasa dan lambang-lambang yang

dapat dipahami bersama.

Kemampuan untuk menggambar atau menuliskan lambang-lambang yang memiliki arti adalah sutau

keunikan dari spesies manusia, dan ini menjadi salah satu perbedaan paling signifikan antara manusia

dengan mahluk yang lain di bumi ini. anusia sudah mulai menggambar dan melukis lambang-lambang

di batu sejak tahun 47.??? , dan ilustrasi-ilustrasi serupa ini menjadi sebuah bagian penting dalam

kehidupan manusia selama berabad-abad.

erkembangan komunikasi antarmanusia tidak terlepas dari pengaruh naluri kemanusiaan itu sendiri.

untuk bertahan hidup manusia membutuhkan manusia yang lainnya untuk saling membantu. ementara

 pada tahapan saling memberikan bantuan inilah proses komunikasi akan sangat dibutuhkan

!. Asal Mula Ilmu Komunikasi

#ikal-bakal ilmu komunikasi itu sendiri sebenarnya tampil pada @aman unani kuno &' yang

digagas oleh Aristoteles. Dalam gagasan tersebut ia menyebutkan bah"a di dalam komunikasi itu terdapat

komunikator, pesan dan penerima.B1C Kesimpulan dari gagasan itu ialah jika komunikator menentukan

Page 4: Pengertian Komunikazsi

8/19/2019 Pengertian Komunikazsi

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-komunikazsi 4/5

gagasn atau pesan, kemudian diarahkan pada khalayak pilihannya, melalui saluran atau media yang

dimilikinya atau dikuasainya maka akan keluar hasil yang diinginkan.

Dalam perkembangan selanjutnya, gagasan itu terus dikembangkan kemudian melahirkan dua

 bentuk komunikasi yang masing-masing berkembang di benua yang berbeda. ertama ilmu publisistik di

erman. Kedua ilmu komunikasi massa di Amerika. erpaduan dari kedua bentuk ini lah yang meneteskan

ilmu komunikasi yang kita kenal sekarang ini. erpaduan ini tidak lepas dari upaya-upaya tappers

melalui karya Eabner.B3C Artinya, itu merupakan titik a"al tampaknya ilmu komunikasi.

ada a"alnya, publisistik memang terbentuk sebagai sebuah disiplin ilmu yang dikembangkan

untuk mengalami dan mengembalikan segala tenaga yang memperngaruhi tindakan khalayak, tentu saja

objeknya ialah pernyataan umum yang aktual. %anya saja objek itu terlalu terbatas karena memang dalam

kehidupan manusia sebagai makhluk sosial, banyak sekali terjadi pernyataan yang tidak ditujukan kepada

khalayak, sehingga tidak bersifat umum dan juga tidak aktual. Dari situlah publisistik harus bersedia

menjadi bagian dari ilmu komunikasi komunikasi yang lebih luas.B4C

edangkan ilmu komunikasi massa ini berkembang dan berubah menjadi ilmu komunikasi berada

di ba"ah naungan jurnalistik. %al ini berkembang di Amerika sekitar tahun 1FG? an yang ditandai dengan

terbitnya karya $saiah )homas yang berjudul %istory of rinting in America. Kemudian baru menjadi

disiplin ilmu pengetahuan yang independen pada tahun 1<4? an.B5C

)idak jauh urutannya dari publisistik, ilmu komunikasi massa ini juga mempunyai keterbatasan

objek yaitu hanya terfokus pada suratkabar saja. edangkan tokoh-tokohnya menginginkan disiplin ilmu

ini tidak hanya sebatas itu, tetapi juga mencakup juga radio, televisi dan film atau yang biasa disebut

dengan media massa. ejak itulah ia menjadi bagian dari ilmu komunikasi. adi ilmu komunikasi itu

sendiri terbentuk dari kedua disiplin ilmu yang telah dijabarkan di atas dan yang tentunya objek kajiannya

 pun lebih luas darinya.

Di indonesia itu sendiri, ilmu komunikasi baru muncul dalam berbagai dikusi dan seminar pada

a"al tahun 1<G? an. :aru pada tahun 1<F3 ilmu komunikasi diputuskan oleh presiden melalui Keputusan

residen 6omor 1?G(F3, sehingga nama ilmu komunikasi menjadi semakin mencuat sebagai disiplin ilmu

yang resmi di $ndonesia.

.

Page 5: Pengertian Komunikazsi

8/19/2019 Pengertian Komunikazsi

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-komunikazsi 5/5