12
L/O/G/O KELOMPOK 5 -Feti Munawaroh (125050100111158) - Ika Shinta Megawati (125050100111167) -Putri Selvia A.W. (125050100111161) -Anis Afifah (125050100111168) MODEL PENGEMBANGAN KANDANG PENGGEMUKAN SAPI POTONG DI DESA SELOREJO KECAMATAN DAU KABUPATEN MALANG

penyuluhan34

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ppt model kandang penggemukan sapi potong

Citation preview

  • PERKANDANGAN DI DESA SELOREJOPerkelahian antar ternak Persaingan pakan Pengontrolan yang sulit PERMASALAHANKANDANG BATTERY

  • KANDANG BATTERY Satu tempat minum Satu ternak Satu ruangan Satu tempat pakanPengertian

  • kandang batterySATU BARIS KANDANG BATTERYDUA BARIS ATAU LEBIH

  • Gambaran Teknologi

    Model kandang battery tampak depan

  • Model kandang battery tampak samping

  • Model kandang battery tampak atas

  • Menyediakan tempat khusus untuk sapiSanitasi pembuangan kotoran yang baik

    Mudah dalam melakukan pengontrolan ternak

    Tidak terjadi kompetisipakanKelebihan kandang baterai

    Memberi sekat/ membatasi ruang gerak sapi

  • Pembuatan KandangTahapan pembuatan kandangpersiapanBAHANBambu ukuran 10 m, paku payung, paku beton, kawat ikat, asbes ukuran 3m, asbes ukuran 1,2 m semen 20 sak pasir 2 truk, paralon pipa T, pipa L, oli bekas

    ALAT Skrop, Sendok semen, cangkul, gergaji, golok, Timba

  • 80%90%%55%A. Description of the contentsB. Description of the contentsC. Description of the contentsD. Description of the contentsProsedur Pembuatan kandang batteryDirendam bambu dalam air selama 3 minggu, ditiriskan dan di keringkan, dilapisi oli bekas kemudian di keringkanDisiapkan alat dan bahan Kandang siap di tempati ternakDibangun kerangka kandang, bangunan kandang dan atap kandang. Atap kandang menggunakan tipe gebleDibuat lantai kandang dengan adonan semen, dan air. Kemiringan lantai 4o dengan tekstur dibuat kasar agar ternak tidak tergelincirDibuat sekat antar sapi,dibuat palungan makan dan minum

  • Materi mengenai Model Pengembangan Kandang Penggemukan Sapi Potong dapat didownload di blog:

    http://penyuluhanfpet.blogspot.com/

    L/O/G/O

    Terimakasih