115
0 DOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS UNIVERSITAS AIRLANGGA FAKULTAS KEDOKTERAN SURABAYA, 2019

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

  • Upload
    others

  • View
    14

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

0

DOKUMEN KURIKULUM PROGRAM STUDI MAGISTER

ILMU KEDOKTERAN TROPIS

UNIVERSITAS AIRLANGGA

FAKULTAS KEDOKTERAN

SURABAYA, 2019

Page 2: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

1

IDENTITAS PROGRAM STUDI

Nama Program Studi : Magister Ilmu Kedokteran Tropis

Fakultas, Universitas : Kedokteran, Universitas Airlangga

Gelar yang Dihasilkan : M.Ked.Trop.Klin (Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis),

M.Ked.Trop.Epid (Minat Studi Epidemiologi Kedokteran

Tropis)

SK Pembentukan

Program Studi

: Surat Keputusan Dirjen Dikti Departemen Pendidikan

Nasional No. 3329/D/T/2001 tanggal 29 Oktober 2001

Ijin operasional : Surat Keputusan Rektor Universitas Airlangga

No. 698/UN3/2019 tanggal 7 Pebruari 2019

Akreditasi : A (SK No. 843/BAN-PT/Akred/M/VIII/2015)

: Masa Berlaku: 15 Agustus 2015 s/d 15 Agustus 2020

Alamat Program Studi : Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga

Jl. Mayjen. Prof. Dr. Moestopo 47

Surabaya 60131

Telp.031-5020251, 5030252, Fax.031-5022472,

E-mail: [email protected]

Website: fk.unair.ac.id

Page 3: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

2

PRAKATA

Puji syukur ke hadirat Allah SWT kita panjatkan atas segala karunia dan rahmat

yang diberikan, Kurikulum Baru Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis (IKT)

Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga tahun 2019 dapat diterbitkan untuk

diterapkan.

Program Studi IKT Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga

menyelenggarakan pendidikan dengan fokus pengembangan IPTEKS penanganan

dan penanggulangan penyakit tropis dalam wadah Minat Studi Kedokteran Tropis

Klinis dan Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis. Pembaharuan dari

kurikulum sebelumnya adalah pada konten, dengan mengakomodasi dari

kurikulum Program Studi Magister di Faculty of Tropical Medicine, Mahidol

University (FTM MU) yang merupakan salah satu kiblat program studi

kedokteran tropis di dunia; serta untuk memenuhi kebutuhan terkini dari

stakeholder (Kemenkes dan Kemenristekdikti). Selain itu, pembaharuan ini

diharapkan dapat memfasilitasi/mempermudah credit earning dari FTM MU,

yang nantinya diharapkan berlanjut menjadi joint degree pada masa mendatang.

Luaran Prodi IKT Fakultas Kedokteran Unair, menghasilkan lulusan SDM dengan

kompetensi unggul dalam bidang pengembangan IPTEKS bidang penyakit tropis

dan trampil dalam pelaksanaan penanganan dan penanggulangan penyakit tropis

secara akademis.

Terima kasih disampaikan kepada semua pihak yang berkontribusi dalam

penyusunan Kurikulum Program Studi IKT dan Pimpinan Universitas Airlangga

yang mendukung semua fasilitas untuk penyelenggaraan Program Studi IKT ini.

Surabaya, Juli 2019

Koordinator Program Studi

Ilmu Kedokteran Tropis

Fakultas Kedokteran UNAIR

Dr. Juniastuti, dr., M.Kes

Page 4: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

3

DAFTAR ISI

Identitas Program Studi…………………………………………………………..

Prakata …………………………………………………………………………… Daftar Isi ………………….……………………………………………………...

1

2 3

Daftar Tabel ……………….……………………………………………………..

Daftar Gambar…………………………………………………………………….

4

6

BAB 1. VISI, MISI, PROFIL DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN 7 1.1. VISI …..………………………………………………………... 8 1.2. MISI ...………………………………………………………….. 8 1.3. PROFIL LULUSAN....................................................................

1.4. CAPAIAN PEMBELAJARAN DAN SUB CAPAIAN

PEMBELAJARAN..........................................

1.5. 1.5. DESKRIPSI JENJANG KUALIFIKASI KKNI LEVEL 8.........

1.6. ANALISIS KOMPETENSI.........................................................

A. MINAT KEDOKTERAN TROPIS KLINIS...........……....…

B. MINAT EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS...........

1.7. ORGANISASI MATERI.............................................................

A. MINAT KEDOKTERAN TROPIS KLINIS...........……....…

B. MINAT EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS...........

9

10

12

13

14

15

16

BAB 2. STRUKTUR KURIKULUM DAN BEBAN STUDI 17

2.1. STRUKTUR KURIKULUM........................................................

A. MINAT KEDOKTERAN TROPIS KLINIS...........……....…

B. MINAT EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS...........

2.2. PERSENTASE BEBAN STUDI PADA KEGIATAN

PEMBELAJARAN.....................................................................

A. MINAT KEDOKTERAN TROPIS KLINIS...........……....…

B. MINAT EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS...........

2.3. DAFTAR MODUL.......................................................................

17

17

18

21

21

22

BAB 3.

BAB 4.

BAB 5.

ISI KURIKULUM DAN BEBAN STUDI..........................................

STRATEGI PEMBELAJARAN

4.1. METODE PEMBELAJARAN……..………………………….

4.2. MEDIA PEMBELAJARAN…………………………………...

5.3. STAF PENGAJAR……………………………………………..

SISTEM EVALUASI…………………………………………………

5.1. METODE PENILAIAN………………………………………..

5.2. STANDAR KELULUSAN…………………………………….

23

82

82

83

83

86

86

87

Page 5: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

4

DAFTAR TABEL

.

Tabel 2.1a.

Tabel 2.1b.

Tabel 2.1c

Tabel 2.2a

Tabel 2.2b

Tabel 2.3

Tabel 3.1

Tabel 3.2

Tabel 3.3

Tabel 3.4

Tabel 3.5

Tabel 3.6

Tabel 3.7

Tabel 3.8

Tabel 3.9

Tabel 3.10

Tabel 3.11

Tabel 3.12

Tabel 3.13

Tabel 3.14

Tabel 3.15

Tabel 3.16

Tabel 3.17

Tabel 3.18

Tabel 3.19

Tabel 3.20

Tabel 3.21

Tabel 3.22

Tabel 3.23

Tabel 3.24

Tabel 3.25

Tabel 3.26

Tabel 3.27 Tabel 3.28

Tabel 3.29

Tabel 3.30

Struktur Kurikulum Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis..............................................

Struktur Kurikulum Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis .................................

Daftar Mata Kuliah Pilihan Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Presentase Beban Studi pada Kegiatan Pembelajaran Program Studi

Ilmu Kedokteran Tropis Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis.........

Persentase Beban Studi pada Kegiatan Pembelajaran Program Studi

Ilmu Kedokteran Tropis Minat Studi Epidemiologi Kedokteran

Tropis..................................................................................................

Daftar Modul Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis......................

Deskripsi Mata kuliah Metodologi Penelitian.....................................

Deskripsi Mata kuliah Biostatistik .....................................................

Deskripsi Mata kuliah Filsafat Ilmu dan Bioetik Penelitian................

Deskripsi Mata kuliah Surveilens Epidemiologi.................................

Deskripsi Mata kuliah Patologi Kedokteran Tropis............................

Deskripsi Mata kuliah Avian Influenza...............................................

Deskripsi Mata kuliah Infeksi Dengue................................................

Deskripsi Mata kuliah Hepatitis Viral.................................................

Deskripsi Mata kuliah Infeksi HIV/AIDS...........................................

Deskripsi Mata kuliah Malaria............................................................

Deskripsi Mata kuliah Pengendalian Vektor Penyakit Tropis.............

Deskripsi Mata kuliah Penyakit Tropis Wisata...................................

Deskripsi Mata kuliah Tuberkulosis....................................................

Deskripsi Mata kuliah Leprosi............................................................

Deskripsi Mata kuliah Sosio-Antropologi Kedokteran Tropis............

Deskripsi Mata kuliah Obat Herbal Kedokteran Tropis......................

Deskripsi Mata kuliah Pengenalan Penelitian Klinis..........................

Deskripsi Mata kuliah Statistik Praktis untuk Penelitian Klinis..........

Deskripsi Mata kuliah Metode Laboratorium untuk Penelitian

Klinis................................................................................................

Deskripsi Mata kuliah Laporan Kasus……………………………….

Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Gizi…………………………...

Deskripsi Mata kuliah Proposal..........................................................

Deskripsi Mata kuliah Seminar Tesis..................................................

Deskripsi Mata kuliah Tesis................................................................

Deskripsi Mata kuliah Masalah Kesehatan di Daerah Tropis.............

Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Makanan

dan Air.............................................................................................

Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Nyamuk..... Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Non

Nyamuk dan Zoonosis.......

Deskripsi Mata kuliah Nutrisi Kedokteran Tropis..............................

Deskripsi Mata kuliah Clinical Apprenticeship..................................

17

18

20

21

21

22

23

24

25

26

27

28

29

31

33

34

35

36

38

39

40

41

42

43

44

46

47

49

50

51

53

54

56 58

59

61

Page 6: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

5

Tabel 3.31

Tabel 3.32

Tabel 3.33

Tabel 3.34

Tabel 3.35

Tabel 3.36.

Tabel 3.37

Tabel 3.38

Tabel 3.39

Tabel 3.40

Tabel 3.41

Tabel 3.42

Tabel 3.43

Tabel 4.1

Tabel 5.1

Tabel 5.2

Deskripsi Mata kuliah Clinical Case Teaching dan Evidence Based

Medicine..........................................................................................

Deskripsi Mata kuliah Kajian Literatur.............................................

Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Dasar………………………...

Deskripsi Mata kuliah Kesehatan Lingkungan dan Toksikologi.......

Deskripsi Mata kuliah Mikrobiologi Kedokteran Tropis...................

Deskripsi Mata kuliah Parasitologi dan Entomologi Kedokteran .....

Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Sosial.......................................

Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Lanjut.......................................

Deskripsi Mata kuliah Komunikasi dan Advokasi Penyakit Tropis...

Deskripsi Mata kuliah Biostatik Intermediat..………………………

Deskripsi Mata kuliah Manajemen dan Evaluasi Program Kesehatan

Deskripsi Mata kuliah Penelitian Epidemiologi Analitik……………

Deskripsi Mata kuliah Investigasi KLB secara Epidemiologi

Lapangan…………………………………………………………..

Staf Pengajar Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis....................

Komponen penilaian pada Penilaian Presentasi…………………….

Patokan Acuan Penilaian……………………………………………

63

64

65

67

69

71

72

74

76

78

79

80

84

86

87

Page 7: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

6

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1a

Gambar 1.1b

Gambar 1.2a

Gambar 1.2b

Analisis Kompetensi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis………………………......

Analisis Kompetensi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis………………......

Organisasi Materi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat

Studi Kedokteran Tropis Klinis......................................................

Organisasi Materi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat

Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis..........................................

13

14

15

16

Page 8: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

7

BAB 1

VISI, MISI, PROFIL DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN

Indonesia merupakan negara tropis dengan keanekaragaman kondisi alam,

sosio–budaya, serta dihadapkan pada arus globalisasi dan perubahan iklim.

Indonesia sebagai daerah tropis mempunyai lingkungan hidup yang terus menerus

mengalami perubahan. Di bidang kesehatan, tentunya diperlukan sumberdaya

manusia yang mumpuni. Untuk mengantisipasi hal di atas, diselenggarakan

Program Magister Ilmu Kedokteran Tropis di Fakultas Kedokteran UNAIR sejak

tahun 2001.

Kurikulum Program Studi IKT dirancang untuk menghasilkan lulusan

yang mampu berperan serta dalam menanggulangi masalah penyakit tropis (sejak

identifikasi masalah penyakit tropis, menentukan cara penanggulangan sampai

evaluasi penanggulangannya). Lulusan Program Studi IKT dibekali ilmu dasar

penyakit tropis, dan diharapkan bisa memahami deteksi dini dan menentukan cara

penanggulangannya, melalui pendekatan genetik, lingkungan dan sosio-budaya.

Pengembangan dan penjabaran kurikulum dilakukan melalui beberapa

aspek yang semuanya mengacu pada misi dan tujuan (termasuk kompetensi

lulusan) Program Studi IKT. Kurikulum dirancang dengan melihat aspek kajian

ilmu dan mata kuliah yang relevan, jumlah beban studi yang diperlukan, distribusi

mata kuliah dan spesifitas serta kompleksitas mata kuliah. Aspek lain yang perlu

diperhatikan adalah variabel calon mahasiswa yang dikelola, sumber daya

manusia (SDM) pengelola yang tersedia, sarana dan prasarana serta lingkungan

pendidikan dan penelitian yang ada. Keinginan stakeholders (a.l. Kementerian

Kesehatan (Kemenkes), Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat, pusat pelayanan

kesehatan) terhadap kompetensi lulusan juga menjadi bahan pertimbangan, agar

kurikulum relevan dengan kebutuhan masyarakat dan tuntutan pembangunan.

Kurikulum Program Studi IKT telah mengalami beberapa perubahan, yaitu

pada tahun akademik 2010/2011 dan kemudian direvisi lagi pada tahun akademik

2011/2012 (untuk mendapat SK Rektor). Berdasar masukan/saran dari Lokakarya

(tahun 2003) yang dihadiri para stakeholders, pakar/nara sumber penyakit tropis,

alumni, serta para PJMK dan dosen pengajar serta evaluasi rutin dari proses dan

Page 9: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

8

hasil pembelajaran, Program Studi IKT merancang 1 Minat Studi lagi yaitu Minat

Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis, yang baru diberlakukan dan ada

peminatnya pada tahun akademik 2011/2012. Dari kurikulum Minat Studi

Kedokteran Tropis Klinis yang sudah ada sebelumnya, yang fokus pada ilmu-ilmu

penyakit tropis yang terkait klinis, belum dilengkapi dengan kajian epidemiologi

yang mendalam. Karena itu dibuka minat baru, yaitu Minat Studi Epidemiologi

Kedokteran Tropis yang fokus pada penanganan masalah penyakit tropis secara

epidemiologis, meliputi a.l. praktek-praktek lapangan. Kurikulum baru juga

meliputi perampingan sks dan re-evaluasi materi dari Minat Studi Kedokteran

Tropis Klinis. Perkembangan selanjutnya, pada tahun akademik 2019/2020

diberlakukan pembaharuan kurikulum yang mengadopsi sebagian kurikulum

program studi di Faculty of Tropical Medicine, Mahidol University (FTM MU)

yang merupakan salah satu kiblat program studi ilmu kedokteran tropis di dunia,

serta untuk memenuhi kebutuhan terkini dari stakeholder (Kemenkes dan

kemenristekdikti). Selain itu, adopsi tersebut ditujukan untuk memfasilitasi/

mempermudah credit earning timbal balik dengan FTM MU. Pembaharuan

kurikulum dan kerjasama akademik ini diharapkan dapat meningkatkan

kompetensi lulusan. Untuk menanggulangi masalah penyakit tropis dengan efektif,

diperlukan sinergi kompetensi lulusan dari kedua Minat Studi tersebut.

1.1. VISI PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS :

Menjadi Program Studi Magister Ilmu Kedokteran Tropis yang mandiri, inovatif,

beretika, unggul di tingkat nasional dan internasional dalam Pendidikan,

Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat pada tahun 2030.

1.2. MISI PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS :

1. Menyelenggarakan pendidikan Kedokteran Tropis yang berkualitas unggul

dan bersaing secara nasional dan internasional.

2. Menyelenggarakan penelitian Kedokteran Tropis untuk menunjang

pengembangan pendidikan dan pengabdian kepada masyarakat.

3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dengan tujuan berperan

dalam pengendalian penyakit tropis.

Page 10: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

9

1.3. PROFIL LULUSAN

Lulusan Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis mempunyai profil sebagai

care provider, decision maker, communicator, community leader, manager,

researcher :

1. Care provider

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT berperan serta dalam menanggulangi

masalah penyakit tropis di masyarakat/klinik secara

komprehensif/holistik, inovatif dan beretika

2. Decision maker

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT berperan serta dalam menentukan

penanggulangan masalah penyakit tropis di masyarakat/klinik secara

evidence based, inovatif dan beretika.

3. Communicator

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT mampu berkomunikasi dengan berbagai

disiplin ilmu beserta pakar dan jajarannya secara komprehensif dan

beretika dalam menanggulangi masalah penyakit tropis di masyarakat.

4. Community leader

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT berperan serta dalam menanggulangi

masalah penyakit tropis dengan menjalankan kepemimpinan di

masyarakat.

5. Manager

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT berperan serta dalam menjalankan

manajerial di komunitas profesi maupun di masyarakat dalam

menanggulangi masalah penyakit tropis.

6. Reseacher

Dalam hal ini lulusan Prodi IKT berperan serta dalam melakukan dan

menghasilkan penelitian penyakit tropis yang berdaya guna sehingga

dapat menurunkan angka kejadian penyakit tropis di masyarakat/klinik.

Page 11: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

10

1.4. CAPAIAN DAN SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN

Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis terdiri dari dua minat studi, yaitu 1)

minat studi Kedokteran Tropis Klinis dan 2) minat studi Epidemiologi

Kedokteran Tropis.

Pengetahuan Umum (PU) :

1. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik, metodologi penelitian

dan biostatistik (C4)

Pengetahuan Khusus

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4)

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program kesehatan terkait

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (C4)

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan mengenai

penyakit tropis di klinik atau masyarakat (C4).

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di klinik

atau di masyarakat (C6)

Sikap (S) :

1. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan

sikap religius

2. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas

berdasarkan agama, moral, dan etika

3. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,

berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila

4. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,

memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-jawab pada negara dan

bangsa

5. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan

kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain

Page 12: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

11

6. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap

masyarakat dan lingkungan

7. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan

bernegara

8. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

9. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang

keahliannya secara mandiri

10. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan

kewirausahaan

Ketrampilan Umum (KU) :

1. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif

melalui penelitian ilmiah, penciptaan desain atau karya seni dalam

bidang ilmu pengetahuan dan teknologi yang memper-hatikan dan

menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata

cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau bentuk lain yang setara,

dan diunggah dalam laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah

diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau diterima di jurnal

internasional

2. mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang

keahliannya dalam menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri

yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya

3. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argu-men saintifik secara

bertanggung jawab dan ber-dasarkan etika akademik, serta

mengkomunikasi-kannya melalui media kepada masyarakat akademik

dan masyarakat luas

4. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi obyek

penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang

dikembang-kan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin

Page 13: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

12

5. mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah

pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan

dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kajian analisis atau

eksperimental terhadap informasi dan data

6. mampu mengelola, mengembangkan dan meme-lihara jaringan kerja

dengan kolega, sejawat di dalam lembaga dan komunitas penelitian

yang lebih luas

7. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri

8. mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan

menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin

kesahihan dan mencegah plagiasi.

Ketrampilan Khusus (KK) :

1. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi, dan mengelola masalah

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P5)

2. Mampu mengelola penanggulangan KLB penyakit tropis di klinik atau

di masyarakat (P5)

3. Mampu melakukan dan mengembangkan komunikasi serta advokasi

mengenai penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P4)

4. Mampu melakukan dan mengembangkan telaah kritis artikel tentang

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P4)

5. Mampu mendesain dan mengelola penelitian penyakit tropis sesuai

standar ilmiah (P5)

1.5. DESKRIPSI JENJANG KUALIFIKASI KKNI level 8 (setara S2)

Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi dan atau seni di

dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset

hingga menghasilkan karya inovatif dan teruji.

Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi dan atau seni di

dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter atau multidisipliner.

Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi

masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan Nasional

maupun Internasional.

Page 14: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

13

1.7. Interaksi Mata Kuliah dan Capaian Pembelajaran

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

1.M

eto

do

log

i

P

enel

itia

n

2.B

iost

ati

stik

3.F

ilsa

fat

Ilm

u d

an

B

ioet

ik

4.S

urv

eile

ns

E

pid

emio

log

i

5.P

ato

log

i K

edok

-

t

era

n T

rop

is

6.

Av

ian

In

flu

enza

7.I

nfe

ksi

Den

gu

e

8.H

epa

titi

s V

ira

l

9.I

nfe

ksi

HIV

/AID

S

10

.Ma

lari

a

11

.Pen

gen

da

lia

n

Vek

tor

Pen

ya

-

kit

Tro

pis

12

.Pen

ya

kit

Tro

pis

W

isa

ta

1. PENGETAHUAN UMUM

a. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik,

metodologi penelitian dan biostatistik (C4)

H H H

PENGETAHUAN KHUSUS

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4) H I I I I I I I

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di

klinik atau di masyarakat (C4)

I H H H H H H H H

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program

kesehatan terkait penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

H I I I I I I I

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan

mengenai penyakit tropis di klinik atau masyarakat

(C4).

I I I I

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang ke-

dokteran tropis di klinik atau di masyarakat (C6)

H H I I I I I I I

Page 15: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

14

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

13

.Tu

ber

ku

losi

s

14

.Lep

rosi

15

.So

sio

An

tro

po

-

log

i K

edo

kte

r-

an

Tro

pis

16

.Ob

at

Her

ba

l

Ked

ok

tera

n

Tro

pis

17

.Pen

gen

ala

n

Pen

elit

ian

Kli

nis

18

.Sta

tist

ik

Pra

kti

s u

ntu

k

Pen

elit

ian

Kli

nis

19

.Met

od

e L

ab

o-

ra

tori

um

un

-

tu

k P

enel

itia

n

Kli

nis

20

.La

po

ran

Ka

sus

21

.Ep

idem

iolo

gi

Giz

i

1. PENGETAHUAN UMUM

a. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik,

metodologi penelitian dan biostatistik (C4)

PENGETAHUAN KHUSUS

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4) I I I L I H

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis

di klinik atau di masyarakat (C4)

H H H H H H H H H

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program

kesehatan terkait penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

I I I I I I I I I

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan

mengenai penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4).

I

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang ke-

dokteran tropis di klinik atau di masyarakat

(C6)

I I I I I I I I I

Page 16: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

15

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

22

.Pro

po

sal

Tes

is

23

.Sem

ina

r T

esis

24

.Tes

is

25

.Ma

sala

h

Kes

eha

tan

di

Da

era

h T

rop

is

26

.Pen

ya

kit

Yan

g

DIt

ula

rka

n

Lew

at

Mak

an

-

an

dan

Air

27

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

Lew

at

Ny

am

uk

28

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

L

ewa

t N

on

N

ya

mu

k d

an

Z

oo

no

is

29

.Nu

tris

i K

edo

k-

ter

an

Tro

pis

30

.Cli

nic

al

Ap

pre

nti

cesh

ip

1. PENGETAHUAN UMUM

a. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik,

metodologi penelitian dan biostatistik (C4) H H H

PENGETAHUAN KHUSUS

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4) H H H H I I I I L

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di

klinik atau di masyarakat (C4)

H H H H H H H H H

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program

kesehatan terkait penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

H H H H H H

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan

mengenai penyakit tropis di masyarakat (C4).

H H I H

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang ke-

dokteran tropis di klinik atau di masyarakat (C6)

H H H H H H H H H

Page 17: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

16

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

31

.Cli

nic

al

Ca

se

Tea

chin

g d

an

E

vid

ence

B

ase

d

M

edic

ine

32

.Ka

jia

n

Lit

era

tur

33

.Ep

idem

iolo

gi

Da

sar

34

.Kes

eha

tan

Lin

gk

un

gan

dan

To

ksi

ko

-

log

i

35

.Mik

rob

iolo

gi

Ked

ok

tera

n

Tro

pis

36

.Pa

rasi

tolo

gi

dan

En

tom

o-

log

i K

edo

k-

ter

an

Tro

pis

37

.Ep

idem

iolo

gi

So

sia

l

38

.Ep

idem

iolo

gi

La

nju

t

1. PENGETAHUAN UMUM

a. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik,

metodologi penelitian dan biostatistik (C4)

PENGETAHUAN KHUSUS

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4) I I

H

H H I I H H

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di

klinik atau di masyarakat (C4)

H H L H H H H L

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program

kesehatan terkait penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

H L

I

H

I I I H L

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan

mengenai penyakit tropis di masyarakat (C4).

H H

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang ke-

dokteran tropis di klinik atau di masyarakat (C6)

H H L H H H H I

Page 18: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

17

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

39

.Ko

mu

nik

asi

da

n A

dv

ok

asi

Pen

yak

it T

rop

is

40

.Bio

sta

tist

ik

Inte

rmed

iat

41

.Ma

na

jem

en

dan

Ev

alu

asi

Pro

gra

m

Kes

eha

tan

42

.Pen

elit

ian

Ep

idem

iolo

gi

An

ali

tik

43

.In

ves

tig

asi

KL

B s

eca

ra

Ep

imd

eio

log

i

La

pa

ng

an

1. PENGETAHUAN UMUM

a. Menelaah hakekat ilmu pengetahuan, bioetik,

metodologi penelitian dan biostatistik (C4)

H

PENGETAHUAN KHUSUS

a. Menelaah ilmu epidemiologi (C4) H H H H

b. Menelaah berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di

klinik atau di masyarakat (C4)

H H H H

c. Menelaah manajemen dan evaluasi program

kesehatan terkait penyakit tropis di klinik atau di

masyarakat (C4)

H H H H

d. Menelaah ilmu komunikasi dan advokasi kesehatan

mengenai penyakit tropis di masyarakat (C4).

H H I H

e. Mengkombinasikan berbagai ilmu bidang ke-

dokteran tropis di klinik atau di masyarakat (C6)

H H H H

Page 19: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

18

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

1.M

eto

do

log

i

P

enel

itia

n

2.B

iost

ati

stik

3.F

ilsa

fat

Ilm

u d

an

B

ioet

ik

4.S

urv

eile

ns

E

pid

emio

log

i

5.P

ato

log

i K

edok

-

t

era

n T

rop

is

6.

Av

ian

In

flu

enza

7.I

nfe

ksi

Den

gu

e

8.H

epa

titi

s V

ira

l

9.I

nfe

ksi

HIV

/AID

S

10

.Ma

lari

a

11

.Pen

gen

da

lia

n

Vek

tor

Pen

ya

-

kit

Tro

pis

12

.Pen

ya

kit

Tro

pis

W

isa

ta

2. SIKAP

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menja-

lankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

H

c. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan

peradaban berdasarkan Pancasila

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta

tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-

jawab pada negara dan bangsa

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,

agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain

H

f. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta

kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

H H L H H H H H H H

g. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasya-

rakat dan bernegara

h. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik H

Page 20: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

19

i. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan

di bidang keahliannya secara mandiri

j. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan

dan kewirausahaan

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

13

.Tu

ber

ku

losi

s

14

.Lep

rosi

15

.So

sio

An

tro

po

-

log

i K

edo

kte

r-

an

Tro

pis

16

.Ob

at

Her

ba

l

Ked

ok

tera

n

Tro

pis

17

.Pen

gen

ala

n

Pen

elit

ian

Kli

nis

18

.Sta

tist

ik

Pra

kti

s u

ntu

k

Pen

elit

ian

Kli

nis

19

.Met

od

e L

ab

o-

ra

tori

um

un

-

tu

k P

enel

itia

n

Kli

nis

20

.La

po

ran

Ka

sus

21

.Ep

idem

iolo

gi

Giz

i

2. SIKAP

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menja-

lankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

H

c. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan

peradaban berdasarkan Pancasila

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta

tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-

jawab pada negara dan bangsa

Page 21: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

20

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,

agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain

H

f. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta

kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

H H H H H

g. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasya-

rakat dan bernegara

H

h. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik H

i. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan

di bidang keahliannya secara mandiri

j. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan

dan kewirausahaan

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

22

.Pro

po

sal

Tes

is

23

.Sem

ina

r T

esis

24

.Tes

is

25

.Ma

sala

h

Kes

eha

tan

di

Da

era

h T

rop

is

26

.Pen

ya

kit

Yan

g

DIt

ula

rka

n

Lew

at

Mak

an

-

an

dan

Air

27

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

Lew

at

Ny

am

uk

28

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

L

ewa

t N

on

N

ya

mu

k d

an

Z

oo

no

is

29

.Nu

tris

i K

edo

k-

ter

an

Tro

pis

30

.Cli

nic

al

Ap

pre

nti

cesh

ip

2. SIKAP

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menja-

lankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

Page 22: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

21

c. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan

peradaban berdasarkan Pancasila

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta

tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-

jawab pada negara dan bangsa

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,

agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain

H H H

f. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta

kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

H H H H H H H H H

g. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasya-

rakat dan bernegara

h. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik H H H H

i. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan

di bidang keahliannya secara mandiri

H H H H

j. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan

dan kewirausahaan

Page 23: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

22

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

31

.Cli

nic

al

Ca

se

Tea

chin

g d

an

E

vid

ence

B

ase

d

M

edic

ine

32

.Ka

jia

n

Lit

era

tur

33

.Ep

idem

iolo

gi

Da

sar

34

.Kes

eha

tan

Lin

gk

un

gan

dan

To

ksi

ko

-

log

i

35

.Mik

rob

iolo

gi

Ked

ok

tera

n

Tro

pis

36

.Pa

rasi

tolo

gi

dan

En

tom

o-

log

i K

edo

k-

ter

an

Tro

pis

37

.Ep

idem

iolo

gi

So

sia

l

38

.Ep

idem

iolo

gi

La

nju

t

2. SIKAP

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menja-

lankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

H

c. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan

peradaban berdasarkan Pancasila

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta

tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-

jawab pada negara dan bangsa

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,

agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain

H H

f. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta

kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

H H H H H H H H

g. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasya-

rakat dan bernegara

h. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik H H

Page 24: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

23

i. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan

di bidang keahliannya secara mandiri

H H

j. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan

dan kewirausahaan

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

39

.Ko

mu

nik

asi

da

n A

dv

ok

asi

Pen

yak

it T

rop

is

40

.Bio

sta

tist

ik

Inte

rmed

iat

41

.Ma

na

jem

en

dan

Ev

alu

asi

Pro

gra

m

Kes

eha

tan

42

.Pen

elit

ian

Ep

idem

iolo

gi

An

ali

tik

43

.In

ves

tig

asi

KL

B s

eca

ra

Ep

imd

eio

log

i

La

pa

ng

an

2. SIKAP

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menja-

lankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika

H H

c. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan

peradaban berdasarkan Pancasila

H H

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta

tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung-

jawab pada negara dan bangsa

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,

agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain

H H H H

Page 25: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

24

f. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta

kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

H H H H H

g. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasya-

rakat dan bernegara

H H H

h. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik H H H H

i. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan

di bidang keahliannya secara mandiri

H H H H

j. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan

dan kewirausahaan

Page 26: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

25

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

1.M

eto

do

log

i

P

enel

itia

n

2.B

iost

ati

stik

3.F

ilsa

fat

Ilm

u d

an

B

ioet

ik

4.S

urv

eile

ns

E

pid

emio

log

i

5.P

ato

log

i K

edok

-

t

era

n T

rop

is

6.

Av

ian

In

flu

enza

7.I

nfe

ksi

Den

gu

e

8.H

epa

titi

s V

ira

l

9.I

nfe

ksi

HIV

/AID

S

10

.Ma

lari

a

11

.Pen

gen

da

lia

n

Vek

tor

Pen

ya

-

kit

Tro

pis

12

.Pen

ya

kit

Tro

-

pis

Wis

ata

3. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

penciptaan desain atau karya seni dalam bidang

ilmu pengetahuan dan teknologi yang memper-

hatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai

dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi

ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata

cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau

bentuk lain yang setara, dan diunggah dalam

laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah

diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau

diterima di jurnal internasional

H H H

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan

masalah dimasyarakat atau industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan dan

keahliannya

H H H H H H H H H H H

Page 27: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

26

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argu-

men saintifik secara bertanggung jawab dan ber-

dasarkan etika akademik, serta mengkomunikasi-

kannya melalui media kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas

H H

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan

ke dalam suatu peta penelitian yang dikembang-

kan melalui pendekatan interdisiplin atau

multidisiplin

H H H H H H H H H H H

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan

dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan

kajian analisis atau eksperimental terhadap

informasi dan data

H H H H H H H H H H H

f. mampu mengelola, mengembangkan dan meme-

lihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di

dalam lembaga dan komunitas penelitian yang

lebih luas

H H H H H H H H H H H

g. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran

secara mandiri

H H H H H H H H H H H

h. mampu mendokumentasikan, menyimpan,

mengamankan, dan menemukan kembali data

hasil penelitian dalam rangka menjamin

kesahihan dan mencegah plagiasi.

H H

Page 28: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

27

KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi, dan

mengelola masalah penyakit tropis di di klinik

atau di masyarakat (P5)

H I H H L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

b. Mampu mengelola penanggulangan KLB

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P5)

H

c. Mampu melakukan dan mengembangkan

komunikasi serta advokasi mengenai penyakit

tropis di masyarakat (P4).

I

d. Mampu melakukan dan mengembangkan telaah

kritis artikel tentang penyakit tropis di klinik

atau di masyarakat (P4)

L I

H

I L I L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

e. Mampu mendesain dan mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai standar ilmiah (P5)

H I

H

I L I L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

Page 29: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

28

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

13

.Tu

ber

ku

losi

s

14

.Lep

rosi

15

.So

sio

An

tro

po

-

log

i K

edo

kte

r-

an

Tro

pis

16

.Ob

at

Her

ba

l

Ked

ok

tera

n

Tro

pis

17

.Pen

gen

ala

n

Pen

elit

ian

Kli

nis

18

.Sta

tist

ik

Pra

kti

s u

ntu

k

Pen

elit

ian

Kli

nis

19

.Met

od

e L

ab

o-

ra

tori

um

un

-

tu

k P

enel

itia

n

Kli

nis

20

.La

po

ran

Ka

sus

21

.Ep

idem

iolo

gi

Giz

i

4. 3. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

penciptaan desain atau karya seni dalam bidang

ilmu pengetahuan dan teknologi yang memper-

hatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai

dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi

ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata

cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau

bentuk lain yang setara, dan diunggah dalam

laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah

diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau

diterima di jurnal internasional

H H

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan

masalah dimasyarakat atau industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan dan

keahliannya

H H H H H H H H H

Page 30: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

29

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argu-

men saintifik secara bertanggung jawab dan ber-

dasarkan etika akademik, serta mengkomunikasi-

kannya melalui media kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas

H H

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan

ke dalam suatu peta penelitian yang dikembang-

kan melalui pendekatan interdisiplin atau

multidisiplin

H H H H H H H H H

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan

dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan

kajian analisis atau eksperimental terhadap

informasi dan data

H H H H H H H H H

f. mampu mengelola, mengembangkan dan meme-

lihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di

dalam lembaga dan komunitas penelitian yang

lebih luas

H H H H H H H H H

g. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran

secara mandiri

H H H H H H H H H

h. mampu mendokumentasikan, menyimpan,

mengamankan, dan menemukan kembali data

hasil penelitian dalam rangka menjamin

kesahihan dan mencegah plagiasi.

H H

Page 31: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

30

KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi, dan

mengelola masalah penyakit tropis di di klinik

atau di masyarakat (P5)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

H H H I

H

b. Mampu mengelola penanggulangan KLB

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P5)

H H L

I

H

c. Mampu melakukan dan mengembangkan

komunikasi serta advokasi mengenai penyakit

tropis di masyarakat (P4).

I

d. Mampu melakukan dan mengembangkan telaah

kritis artikel tentang penyakit tropis di klinik

atau di masyarakat (P4)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

H I I H L

I H

e. Mampu mendesain dan mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai standar ilmiah (P5)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

H H H I L

I H

Page 32: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

31

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

22

.Pro

po

sal

Tes

is

23

.Sem

ina

r T

esis

24

.Tes

is

25

.Ma

sala

h

Kes

eha

tan

di

Da

era

h T

rop

is

26

.Pen

ya

kit

Yan

g

DIt

ula

rka

n

Lew

at

Mak

an

-

an

dan

Air

27

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

Lew

at

Ny

am

uk

28

.Pen

ya

kit

Yan

g

Dit

ula

rka

n

L

ewa

t N

on

N

ya

mu

k d

an

Z

oo

no

is

29

.Nu

tris

i K

edo

k-

ter

an

Tro

pis

30

.Cli

nic

al

Ap

pre

nti

cesh

ip

3. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

penciptaan desain atau karya seni dalam bidang

ilmu pengetahuan dan teknologi yang memper-

hatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai

dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi

ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata

cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau

bentuk lain yang setara, dan diunggah dalam

laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah

diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau

diterima di jurnal internasional

H H H

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan

masalah dimasyarakat atau industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan dan

keahliannya

H H H H H H H H H

Page 33: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

32

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argu-

men saintifik secara bertanggung jawab dan ber-

dasarkan etika akademik, serta mengkomunikasi-

kannya melalui media kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas

H H H

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan

ke dalam suatu peta penelitian yang dikembang-

kan melalui pendekatan interdisiplin atau

multidisiplin

H H H H H H H H H

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan

dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan

kajian analisis atau eksperimental terhadap

informasi dan data

H H H H H H H H H

f. mampu mengelola, mengembangkan dan meme-

lihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di

dalam lembaga dan komunitas penelitian yang

lebih luas

H H H H H H H H H

g. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran

secara mandiri

H H H H H H H H H

h. mampu mendokumentasikan, menyimpan,

mengamankan, dan menemukan kembali data

hasil penelitian dalam rangka menjamin

kesahihan dan mencegah plagiasi.

H H H

Page 34: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

33

KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi, dan

mengelola masalah penyakit tropis di di klinik

atau di masyarakat (P5)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

b. Mampu mengelola penanggulangan KLB

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat (P5)

L L L L L L L L H

c. Mampu melakukan dan mengembangkan

komunikasi serta advokasi mengenai penyakit

tropis di masyarakat (P4).

H

d. Mampu melakukan dan mengembangkan telaah

kritis artikel tentang penyakit tropis di klinik

(P4)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

e. Mampu mendesain dan mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai standar ilmiah (P5)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

Page 35: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

34

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

31

.Cli

nic

al

Ca

se

Tea

chin

g d

an

Ev

i-

d

ence

Ba

sed

M

edic

ine

32

.Ka

jia

n L

iter

atu

r

33

.Ep

idem

iolo

gi

Da

sar

34

.Kes

eha

tan

Lin

g-

ku

ng

an

da

n T

ok

si-

ko

log

i

35

.Mik

rob

iolo

gi

Ke-

dok

tera

n T

rop

is

36

.Pa

rasi

tolo

gi

dan

En

tom

olo

gi

Ked

ok

-

ter

an

Tro

pis

37

.Ep

idem

iolo

gi

So

sia

l

38

.Ep

idem

iolo

gi

La

nju

t

5. 3. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis,

kritis, sistematis, dan kreatif melalui

penelitian ilmiah, penciptaan desain atau

karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan

dan teknologi yang memper-hatikan dan

menerapkan nilai humaniora sesuai dengan

bidang keahliannya, menyusun konsepsi

ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah,

tata cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis

atau bentuk lain yang setara, dan diunggah

dalam laman perguruan tinggi, serta makalah

yang telah diterbitkan di jurnal ilmiah

terakreditasi atau diterima di jurnal

internasional

H H

Page 36: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

35

b. mampu melakukan validasi akademik atau

kajian sesuai bidang keahliannya dalam

menyelesaikan masalah dimasyarakat atau

industri yang relevan melalui pengembangan

pengetahuan dan keahliannya

H H H H H H H H

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan

argumen saintifik secara bertanggung jawab

dan berdasarkan etika akademik, serta meng-

komunikasikannya melalui media kepada

masyarakat akademik dan masyarakat luas

H H

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan

yang menjadi obyek penelitiannya dan

memposisikan ke dalam suatu peta penelitian

yang dikembang-kan melalui pendekatan

interdisiplin atau multidisiplin

H H H H H H H H

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang

memperhatikan dan menerapkan nilai

humaniora berdasarkan kajian analisis atau

eksperimental terhadap informasi dan data

H H H H H H H H

f. mampu mengelola, mengembangkan dan

memelihara jaringan kerja dengan kolega,

sejawat di dalam lembaga dan komunitas

penelitian yang lebih luas

H H H H H H H H

g. mampu meningkatkan kapasitas

pembelajaran secara mandiri

H H H H H H H H

Page 37: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

36

h. mampu mendokumentasikan, menyimpan,

mengamankan, dan menemukan kembali data

hasil penelitian dalam rangka menjamin

kesahihan dan mencegah plagiasi.

H H

KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi,

dan mengelola masalah penyakit tropis di di

klinik atau di masyarakat (P5)

L

I

H

H H L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

b. Mampu mengelola penanggulangan KLB

penyakit tropis di klinik atau di masyarakat

(P5)

I L H L

I

H

L

I

H

L

I

H

H L

I

H

c. Mampu melakukan dan mengembangkan

komunikasi serta advokasi mengenai

penyakit tropis di masyarakat (P4).

L I

d. Mampu melakukan dan mengembangkan

telaah kritis artikel tentang penyakit tropis di

klinik (P4)

L

I

H

H L L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

e. Mampu mendesain dan mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai standar ilmiah (P5)

L

I

H

H L L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

Page 38: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

37

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

MATA KULIAH

39

.Ko

mu

nik

asi

da

n A

dv

ok

asi

Pen

yak

it T

rop

is

40

.Bio

sta

tist

ik

Inte

rmed

iat

41

.Ma

na

jem

en

dan

Ev

alu

asi

Pro

gra

m

Kes

eha

tan

42

.Pen

elit

ian

Ep

idem

iolo

gi

An

ali

tik

43

.In

ves

tig

asi

KL

B s

eca

ra

Ep

imd

eio

log

i

La

pa

ng

an

6. 3. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

penciptaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memper-hatikan dan

menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang

keahliannya, menyusun konsepsi ilmiah dan hasil

kajian berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah

dalam bentuk tesis atau bentuk lain yang setara, dan

diunggah dalam laman perguruan tinggi, serta

makalah yang telah diterbitkan di jurnal ilmiah

terakreditasi atau diterima di jurnal internasional

H H

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan

masalah dimasyarakat atau industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya

H H H H H

Page 39: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

38

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argumen

saintifik secara bertanggung jawab dan berdasarkan

etika akademik, serta mengkomunikasikannya melalui

media kepada masyarakat akademik dan masyarakat

luas

H H

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan ke

dalam suatu peta penelitian yang dikembang-kan

melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin

H H H H H

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks menye-

lesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan

dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan

nilai humaniora berdasarkan kajian analisis atau

eksperimental terhadap informasi dan data

H H H H H

f. mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara

jaringan kerja dengan kolega, sejawat di dalam

lembaga dan komunitas penelitian yang lebih luas

H H H H H

g. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara

mandiri

H H H H H

h. mampu mendokumentasikan, menyimpan,

mengamankan, dan menemukan kembali data hasil

penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan

mencegah plagiasi.

H H

KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi, dan

mengelola masalah penyakit tropis di di klinik atau di

masyarakat (P5

L

I

H

H H H

Page 40: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

39

b. Mampu mengelola penanggulangan KLB penyakit

tropis di klinik atau di masyarakat (P5)

L

I

H

L

I

H

H H H

c. Mampu melakukan dan mengembangkan komunikasi

serta advokasi mengenai penyakit tropis di

masyarakat (P4).

H H H H

d. Mampu melakukan dan mengembangkan telaah kritis

artikel tentang penyakit tropis di klinik (P4)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

e. Mampu mendesain dan mengelola penelitian penyakit

tropis sesuai standar ilmiah (P5)

L

I

H

L

I

H

L

I

H

L

I

H

Page 41: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

40

1.6a. ANALISIS KOMPETENSI

PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS

MINAT STUDI KEDOKTERAN TROPIS KLINIS

Mampu mengelola

penanggulangan KLB

penyakit tropis di klinik

Mampu melakukan dan

mengembangkan telaah kritis artikel tentang

penyakit tropis di klinik

Semester 1-3

Semester 3-4

Mampu menjadi inovator dalam penelitian unggulan dan mengaplikasikan IPTEKS dalam

bidang kedokteran tropis di klinik untuk menanggulangi masalah penyakit tropis global

secara komprehensif

masalah penyakit tropis global secara komprehensif

Gambar 1.1a. Analisis Kompetensi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis

Mampu mendesain dan

mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai

standar ilmiah

Mampu menelaah ilmu komunikasi dan advokasi

kesehatan mengenai

penyakit tropis di klinik

Mampu menelaah berbagai ilmu penyakit tropis di klinik, meliputi pembelajaran

kasus sampai dengan penanganannya

Mampu menelaah ilmu

epidemiologi

Mampu menelaah hakekat ilmu pengetahuan,

bioetik, metodologi penelitian dan biostatistik

Mampu menelaah manajemen dan evaluasi

program kesehatan terkait

penyakit tropis di klinik

Mampu melakukan dan

mengembangkan komuni-

kasi serta advokasi di klimik

Mengidentifikasi, merumuskan, mengatasi,

dan mengelola masalah

penyakit tropis di klinik

Mampu mengkombinasikan berbagai ilmu bidang kedokteran tropis di klinik

Page 42: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

41

1.6b. ANALISIS KOMPETENSI

PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS

MINAT STUDI EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS

Gambar 1.1b. Analisis Kompetensi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis

Mampu mengelola penang-

gulangan KLB penyakit

tropis di masyarakat sampai managemen dan evaluasi

program kesehatan

Mampu melakukan dan

mengembangkan

komunikasi serta advokasi mengenai penyakit tropis

di masyarakat

Semester 1-3

Semester 3- 4

Mampu menjadi inovator dalam penelitian unggulan dan mengaplikasikan IPTEKS

dalam bidang kedokteran tropis di masyarakat untuk menanggulangi

masalah penyakit tropis global secara komprehensif

Mampu mendesain dan

mengelola penelitian

penyakit tropis sesuai standar ilmiah

Mampu menelaah ilmu

epidemiologi

Mampu mene-laah manajemen

dan evaluasi

program kese-hatan terkait

penyakit tropis

Mampu menelaah ilmu epidemiologi

dari dasar sampai

lanjut, epidemiologi lapangan dalam

investigasi KLB,

epidemiologi analitik

dan epidemiologi

sosial

Mampu menelaah

ilmu komunikasi

dan advokasi kese-

hatan mengenai

penyakit tropis di

masyarakat

Mampu menelaah hakekat ilmu

pengetahuan, bioetik, metodologi

penelitian dan biostatistik

Mampu menelaah dan mengkombinasikan berbagai

ilmu kedokteran tropis di masyarakat

Mampu

melakukan dan

mengembangkan telaah kritis

artikel tentang

penyakit tropis di

masyarkat

Mengidentifikasi,

merumuskan, mengatasi, dan

mengelola masalah penyakit tropis di masyarakat

Menelaah dasar-dasar ilmu bidang

kedokteran tropis

(mikrobiologi, parasitologi, dan

entomologik)

secara evidence

based, inovatif,

dan beretika

Page 43: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

42

TA

HU

N A

KA

DE

MIK

TA

HU

N I

I

Semester

IV

8 sks

Seminar

Tesis

(2 sks)

1 semester

Tesis

(6 sks)

1 semester

Emester

III

2 sks

Mata Kuliah

Pilihan

(2 sks)

Sep

(@1 bln)

TA

HU

N I

Semester

II

18 sks

Kajian

Literatur

(1 sks)

Feb

(1 bln)

Nutrisi

Kedokteran

Tropis

(1 sks)

Feb

(1 bln)

Clinical

Case

Teaching

and EBM

(3 sks)

Mar-Apr

(1.5 bln)

Clinical

Apprentice-

ship

(6 sks)

Mar-Mei

(3 bln)

Surveilens

Epidemiologi

(3 sks)

Mei-Jun

(1.5 bln)

Mata

Kuliah

Pilihan

(2 sks)

Jun

(@1 bln)

Proposal

(2 sks)

1 semester

Semester

1

18 sks

Metodologi

Penelitian

(2 sks)

1 semester

Biostatistik

(2 sks)

1 semester

Filsafat Ilmu

dan Bioetik

(2 sks)

1 semester

Masalah

Kesehatan di

Daerah

Tropis

(3 sks)

Sep-Okt

(1.5 bln)

Penyakit

yang

Ditularkan

lewat

Makanan dan

Air (3 sks)

Sep-Okt

(1.5 bln)

Penyakit

yang

Ditularkan

lewat

Nyamuk

(3 sks)

Nov-Des

(1.5 bln)

Penyakit yang

Ditularkan

lewat Non

Nyamuk dan

Zoonosis

(3 sks)

Des-Jan

(1.5 bln)

1.7a. ORGANISASI MATERI PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS

MINAT STUDI KEDOKTERAN TROPIS KLINIS

Semester gasal : Agustus-Januari

Semester genap : Februari-Juli

Kompetensi Utama

Kompetensi Pendukung

Kompetensi Khusus

46 sks

Gambar 1.2b. Organisasi Materi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis

Gambar 1.2a. Organisasi Materi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat Studi Kedokteran Tropis Klinis

Page 44: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

43

TA

HU

N A

KA

DE

MIK

TA

HU

N I

I

Semester

IV

8 sks

Seminar Tesis

(2 sks)

1 semester

Tesis

(6 sks)

1 semester

Semester

III

2 sks

Mata Kuliah

Pilihan

(2 sks)

Sep

(@ 1 bln)

TA

HU

N I

Semester

II

20 sks

Biostatistik

Intermediat

(2 sks)

Feb

(1 bln)

Epidemiologi

Lanjut

(2 sks)

Feb

(1 bln)

Komunikasi

& Advokasi

pada

Penyakit

Tropis

(2 sks)

Mar

(1 bln)

Manajemen

& Evaluasi

Program

Kesehatan

(3 sks)

Mar

(1 bln

Epidemiologi

Analitik

(4 sks)

Apr-Mei

(2 bln)

Surveilens

Epidemio-

logi

(3 sks)

Mei-Jun

(1.5 bln)

Investigasi

KLB secara

Epidemiologi

Lapangan

(2 sks)

Jun

(1 bln)

Proposal

(2 sks)

1 semester

Semester

I

16 sks

Metodologi

Penelitian

(2 sks)

1 semester

Biostatistik

(2 sks)

1 semester

Filsafat Ilmu

dan Bioetik

(2 sks)

1 semester

Epidemiologi

Dasar

(2 sks)

Sep (1 bln)

Kesehatan

Lingkungan

& Toksiko-

logi (2 sks)

Okt (1 bln)

Mikrobio-

logi Kedok-

teranTropis

(2 sks)

Okt (1 bln

Parasitologi

& Entomo-

logi Kedok-

teran Tropis

(2 sks)

Nov (1 bln)

Epidemio-

logi Sosial

(2 sks)

Dec (1 mo)

1.7b. ORGANISASI MATERI PROGRAM STUDI ILMU KEDOKTERAN TROPIS

MINAT STUDI EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS

Gambar 1.2b. Organisasi Materi Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis

Semester gasal : Agustus-Januari

Semester genap : Februari-Juli

Kompetensi Utama

Kompetensi Pendukung

Kompetensi Khusus

46 sks

Page 45: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

44

BAB 2

STRUKTUR KURIKULUM DAN BEBAN STUDI

Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis terdiri dari Minat Studi Kedokteran

Tropis Klinis dan Minat Studi Epidemiologi Kedokteran Tropis. Mata Kuliah yang

wajib diikuti bersama oleh kedua Minat tersebut adalah Mata Kuliah Wajib Umum,

Mata Kuliah Wajib Program dan Mata Kuliah Pilihan; sedangkan Mata Kuliah yang

hanya diselenggarakan oleh tiap Minat adalah Mata Kuliah Wajib Minat.

Tabel 2.1a. Struktur Kurikulum Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis :

MINAT STUDI KEDOKTERAN TROPIS KLINIS

(Mata Kuliah Wajib Umum, Mata Kuliah Wajib Program,

Mata Kuliah Wajib Minat)

No

Mata kuliah Nomor

Modul

Beban Studi pada Kegiatan

(sks)

Kode Judul Kuliah Praktikum Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

SEMESTER 1

Mata Kuliah Wajib Umum

1 PNK697 Metodologi Penelitian 1 2 0 2

2 MAS603 Biostatistik 2 2 0 2

3 PHK602 Filsafat Ilmu dan Bioetik 3 2 0 2

Sub Jumlah 6

Mata Kuliah Wajib Minat Kedokteran Tropis Klinis

4 Masalah Kesehatan di Daerah Tropis 25 3 0 3

5 Penyakit yang Ditularkan lewat

Makanan dan Air

26 3 0 3

6 Penyakit yang Ditularkan lewat

Nyamuk

27 2 1 3

7 Penyakit yang Ditularkan lewat Non

Nyamuk dan Zoonosis

28 2 1 3

Sub Jumlah 12

Jumlah Beban Studi pada Semester 1 18

SEMESTER 2

Mata Kuliah Wajib Program Studi

8 KME610 Surveilens Epidemiologi 4 2 1 3

Sub Jumlah 3

Mata Kuliah Wajib Minat Kedokteran Tropis Klinis

9 Nutrisi Kedokteran Tropis 29 1 0 1

10 Clinical Apprenticeship 30 0 6 6

11 Clinical Case Teaching and Evidence-

Based Medicine (EBM)

31 0 3 3

12 Kajian Literatur 32 1 0 1

Sub Jumlah 11

Mata Kuliah Pilihan

13

Mahasiswa wajib memilih 1 dari 9

Mata Kuliah Pilihan yang ada

2 2

Sub Jumlah 2

Mata Kuliah Wajib Umum

14 Proposal Tesis 2 2

Sub Jumlah 2

Jumlah Beban Studi pada Semester 2 18

Page 46: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

45

No

Mata kuliah Nomor

Modul

Beban Studi pada Kegiatan

(sks)

Kode Judul Kuliah Praktikum Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

SEMESTER 3

Mata Kuliah Wajib Minat Kedokteran Tropis Klinis

Mata Kuliah Pilihan

15

Mahasiswa wajib memilih 1 dari 8

Mata Kuliah Pilihan yang ada

2

Jumlah Beban Studi pada Semester 3 2

SEMESTER 4

Mata Kuliah Wajib Umum

16 PNK694 Seminar Tesis 23 2

17 PNK699 Tesis 24 6

Jumlah Beban Studi pada Semester 4 8

JUMLAH KESELURUHAN BEBAN STUDI 4 SEMESTER 46

Tabel 2.1b. Struktur Kurikulum Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis :

MINAT STUDI EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS

(Mata Kuliah Wajib Umum, Mata Kuliah Wajib Program,

Mata Kuliah Wajib Minat)

No Mata kuliah Nomor

Modul

Beban Studi pada Kegiatan (sks)

Kode Judul Kuliah Praktikum Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

SEMESTER 1

Mata Kuliah Wajib Umum

1 PNK697 Metodologi Penelitian 1 2 0 2

2 MAS603 Biostatistik 2 2 0 2

3 PHK601 Filsafat Ilmu dan Bioetik 3 2 0 2

Sub Jumlah 6

Mata Kuliah Wajib Minat Epidemiologi Kedokteran Tropis

4 Epidemiologi Dasar 33 2 0 2

5 Kesehatan Lingkungan &

Toksikologi

34 2 0 2

6 Mikrobiologi Kedokteran

Tropis

35 2 0 2

7 Parasitologi & Entomologi

Kedokteran Tropis

36 1 1 2

8 Epidemiologi Sosial 37 2 0 2

Sub Jumlah 10

Jumlah Beban Studi pada Semester 1 16

SEMESTER 2

Mata Kuliah Wajib Program Studi

9 KME610 Surveilens Epidemiologi 4 2 1 3

Sub Jumlah 3

Mata Kuliah Wajib Minat Epidemiologi Kedokteran Tropis

10 Epidemiologi Lanjut 38 2 0 2

11

SOK639 Komunikasi dan Advokasi

Kedokteran Tropis

39 1 1 2

12 Biostatistik Intermediat 40 2 0 2

13 Manajemen dan Evaluasi

Program Kesehatan

41 0 3 3

14 KLK601 Epidemiologi Analitik 42 0 4 4

15 Investigasi KLB secara

Epidemiologi Lapangan

43 0 2 2

Sub Jumlah 15

Page 47: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

46

No Mata kuliah Nomor

Modul

Beban Studi pada Kegiatan (sks)

Kode Judul Kuliah Praktikum Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Mata Kuliah Wajib Umum

16 Proposal Tesis 22 2

Sub Jumlah 2

Jumlah Beban Studi pada Semester 2 20

SEMESTER 3

Mata Kuliah Wajib Minat Epidemiologi Kedokteran Tropis

Mata Kuliah Pilihan

17

Mahasiswa wajib memilih

1 dari 8 Mata Kuliah

Pilihan yang ada

2

Jumlah Beban Studi pada Semester 3 2

SEMESTER 4

Mata Kuliah Wajib Umum

18 PNK694 Seminar Tesis 23 2

19 PNK699 Tesis 24 6

Jumlah Beban Studi pada Semester 4 8

JUMLAH KESELURUHAN BEBAN STUDI 4 SEMESTER 46

Daftar Mata Kuliah Pilihan

Peserta Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis Minat Epidemiologi Kedokteran

Tropis diwajibkan memilih satu mata kuliah pilihan (2 sks) pada semester 3,

sedangkan Minat Kedokteran Tropis Klinis diwajibkan memilih satu mata kuliah

pilihan (4 sks) masing-masing pada semester 2 dan 3.

Tabel 2.1c. Daftar Mata Kuliah Pilihan Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

No Mata kuliah Nomor

Modul

Beban Studi pada Kegiatan (sks) Semester

Kode Judul Kuliah Praktikum Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 KDD607 Malaria 10 1 1 2 2

2 KDD610 Penyakit Tropis Wisata 12 2 0 2 2

3 KDS601 Leprosi 14 1 1 2 2

4 FAB606 Obat Herbal Kedokteran Tropis 16 2 0 2 2

5 Pengenalan Penelitian Klinis 17 1 0 1 2

6 Statistik Praktis untuk Penelitian

Klinis

18 0 1 1 2

7 Metode Laboratorium untuk

Penelitian Klinis

19 1 1 2 2

8 Laporan Kasus 20 0 1 1 2

9 Epidemiologi Gizi 21 2 0 2 2

10 KDK612 Patologi Kedokteran Tropis 5 2 0 2 3

12 KDD601 Avian Influenza 6 1 1 2 3

12 KDM632 Infeksi Dengue 7 1 1 2 3

13 KDD604 Hepatitis Viral 8 1 1 2 3

14 KDD605 Infeksi HIV / AIDS 9 1 1 2 3

15 KDD608 Pengendalian Vektor Penyakit

Tropis 11 1 1 2

3

16 KDD611 Tuberkulosis 13 1 1 2 3

17 SOA603 Sosio Antropologi Kedokteran

Tropis 15 2 0 2

3

Page 48: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

47

Tabel 2.2a. Persentase Beban Studi pada Kegiatan Pembelajaran

Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis :

MINAT STUDI KEDOKTERAN TROPIS KLINIS

Keterangan : * Pada semester 2 dan 3, ada mata kuliah pilihan yang terdiri dari kuliah dan praktikum,

namun ada pula yang hanya kuliah saja atau praktek saja

Tabel 2.2b. Persemtase Beban Studi pada Kegiatan Pembelajaran

Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis :

MINAT STUDI EPIDEMIOLOGI KEDOKTERAN TROPIS

Keterangan : * Pada semester 3, ada mata kuliah pilihan yang terdiri dari kuliah dan praktikum,

namun ada pula yang hanya kuliah saja

No Semester Beban Studi pada Pembelajaran (sks) Jumlah

Kuliah Tutorial Praktikum/Praktek

Kerja Lapangan

1 Satu 16 - 2 18

2 Dua* 8-6 - 10-12 18

3 Tiga* 2-0 - 0-2 2

4 Empat 8 - - 8

Jumlah 34-30 sks - 12-16 sks 46 sks

74-65% - 26-35 % 100%

No Semester Beban Studi pada Pembelajaran (sks) Jumlah

Kuliah Tutorial Praktikum

1 Satu 14 - 2 16

2 Dua 9 - 11 20

3 Tiga* 2-0 - 0-2 2

4 Empat 8 - - 8

Jumlah 33-31 sks - 13-15 sks 46 sks

72-67% - 28-33% 100%

Page 49: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

48

Tabel 2.3. Daftar Modul Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

Nomor Modul Judul Modul

1 Mata kuliah Metodologi Penelitian

2 Mata kuliah Biostatistik

3 Mata kuliah Filsafat Ilmu dan Bioetik Penelitian

4 Mata kuliah Surveilens Epidemiologi

5 Mata kuliah Patologi Kedokteran Tropis

6 Mata kuliah Avian Influenza

7 Mata kuliah Infeksi Dengue

8 Mata kuliah Hepatitis Viral

9 Mata kuliah Infeksi HIV/AIDS

10 Mata kuliah Malaria

11 Mata kuliah Pengendalian Vektor Penyakit Tropis

12 Mata kuliah Penyakit Tropis Wisata

13 Mata kuliah Tuberkulosis

14 Mata kuliah Leprosi

15 Mata kuliah Sosio-Antropologi Kedokteran Tropis

16 Mata kuliah Obat Herbal Kedokteran Tropis

17 Mata kuliah Pengenalan Penelitian Klinis

18 Mata kuliah Statistik Praktis untuk Penelitian Klinis

19 Mata kuliah Metode Laboratorium untuk Penelitian Klinis

20 Mata kuliah Laporan Kasus

21 Mata kuliah Epidemiologi Gizi

22 Mata kuliah Proposal Tesis

23 Mata kuliah Seminar Tesis

24 Mata kuliah Tesis

25 Mata kuliah Masalah Kesehatan di Daerah Tropis

26 Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Makanan dan Air

27 Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Nyamuk

28 Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Non Nyamuk & Zoonosis

29 Mata kuliah Nutrisi Kedokteran Tropis

30 Mata kuliah Clinical Apprenticeship

31 Mata kuliah Clinical Case Teaching and Evidence-Based Medicine

32 Mata kuliah Kajian Literatur

33 Mata kuliah Epidemiologi Dasar

34 Mata kuliah Kesehatan Lingkungan dan Toksikologi

35 Mata kuliah Mikrobiologi Kedokteran Tropis

36 Mata kuliah Parasitologi dan Entomologi Kedokteran Tropis

37 Mata kuliah Epidemiologi Sosial

38 Mata kuliah Epidemiologi Lanjut

39 Mata kuliah Komunikasi dan Advokasi pada Penyakit Tropis

40 Mata kuliah Biostatistik Intermediat

41 Mata kuliah Manajemen dan Evaluasi Program Kesehatan

42 Mata kuliah Epidemiologi Analitik

43 Mata kuliah Investigasi KLB Secara Epidemiologi Lapangan

Page 50: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

49

BAB 3

ISI KURIKULUM DAN BEBAN STUDI

Tabel 3.1. Deskripsi Mata kuliah Metodologi Penelitian

1 Nama Mata kuliahan : Metodologi Penelitian

Modul Nomor 1

2 Kode Mata kuliahan : PNK697

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu merencanakan penelitian analitik dan eksperimen

dengan kaidah-kaidah yang sudah ditetapkan (C6, A6, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini menjelaskan tentang bentuk, struktur, alur

dan metode penelitian, bentuk penelitian yang biasa

digunakan dalam bidang kedokteran, format penyusunan

proposal atau penelitian mandiri, teknik presentasi hasil

penelitian, dan penyusunan laporan ilmiah dan tesis,

publikasi ilmiah .

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, penugasan, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Hj.Susilowati Andajani, dr., MS

Dosen : Dr. Hj. Susilowati Andajani, dr, MS

Dr. Budi Utomo,dr.,M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Kleinbaum DG, Kupper LL, Morgenstern H. 1982. Epidemiologic Research : Principles and Quantitative

Methods. New York: Van Nostrand Reinhold

Company.

2. Kerlinger FN. 1992. Asas-AsasPenelitian Behavioral. Yogyakarta: Gajah Mada University Press

3. Purwanto. 2007. Metodologi Penelitian Kuantitatif

untuk Psikologi dan Pendidikan. Surakarta : Pustaka

Pelajar

4. Campbell RT, Stamley JC. 1977. Experimental and quasi experimental design for research. Chicago :

Rand Mc Nally Publishing Company

5. Lemeshow S, Hosmer JR, Klar J, Lwanga KS. 1990. Adequacy of sample size in health studies. Chichester:

John Wiley and Sons

6. Prasetyo B and Jannah LM. 2005. Metode penelitian Kuantitatif. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada

Page 51: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

50

Tabel 3.2. Deskripsi Mata kuliah Biostatistik

1 Nama Mata kuliahan : Biostatistik

Modul Nomor 2

2 Kode Mata kuliahan : MAS603

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu melakukan pengolahan data sederhana dengan

menggunakan software SPSS, mampu melakukan

verifikasi terhadap asumsi-asumsi dasar metode statistik,

mampu memilih beberapa metode statistik untuk

digunakan dalam penelitian, mampu melakukan

interpertasi hasil analisis statistik (C5, A2, P2)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah dengan metode kuliah interaktif, meliputi :

probalilitas dan teori distribusi, beberapa metode statistik

sederhana dan penerapannya dalam bidang kedokteran,

pentingnya variasi sampling dan perannya dalam

confidence interval dan uji hipotesis, latihan pengelolaan

data dengan SPSS dan interpretasi hasilnya, metode

statistik meliputi komparasi mean, korelasi dan regresi

sederhana, regresi logistik, non parametrik dan test

diagnostik

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktek

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, whiteboard

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk softskill 5%), tugas 30%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Pudji Lestari, dr, M.Kes

Dosen : Dr. Pudji Lestari, dr, M.Kes

Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Machin, Cambel, Walters. 2007. Medical statistic, 4th

ed. West Sussex : John Wiley and Son

2. Armitage, Berry, Matthews. 2002, Statistical Methods

in Medical Research, 4th ed. Oxford : Blackwell science.

3. Budiman, Gaffney. 2013. Elementary Concept of

Probability and statistics, 1st ed. Canada :Lulu.com

Calgary

Page 52: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

51

Tabel 3.3. Deskripsi Mata kuliah Filsafat Ilmu dan Bioetik

1 Nama Mata kuliahan : Filsafat Ilmu dan Bioetik

Modul Nomor 3

2 Kode Mata kuliahan : PHK601

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun konsep pemecahan masalah

penyakit tropis dengan baik berdasar ilmu filsafat dan

bioetik (C6, A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini disampaikan secara tatap muka melalui

ceramah dan diskusi serta e-learning. Materi yang dibahas

adalah pengantar filsafat ilmu, penalaran ilmiah,

pengatahuan dan ilmu pengetahuan, ilmu sebagai sumber

nilai, etika penelitian, etika akademik, etika dasar dan

moral, metode ilmiah, sarana ilmiah, pengaruh filsafat ilmu

terhadap kehidupan manusia, pengaruh filsafat ilmu

terhadap kualitas pendidikan, pengaruh metode ilmiah

terhadap perkembangan ilmu.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

- Kemampuan dalam penyelesaian tugas bersama, bertanya

secara etis, menyampaikan presentasi, berdiskusi,

kerjasama

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, e-learning, seminar, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK: Dr. Purwo Sri Rejeki, dr, MKes

Dosen: Dr Purwo Sri Rejeki, dr., M.Kes

Dr Anang Endaryanto, dr., M.Kes

Muhammad Miftahussurur, dr., M.Kes, Sp.PD.,

FINASIM, Ph.D

Viskasri Pintoko Kalanjati, dr, M.Kes, Ph.D

Dr. Joni Haryanto, SKp, Ns, M.Si

Prof. Dr. Eddy Bagus Wasito, dr., M.S., Sp.MK(K)

Pirlina Umiastuti, dr, Dip.in.Prop, M.Kes

Dr Anggraini Dwi Sensuasiati, dr, Sp Rad (K)

13 Referensi Wajib : 1. Soeparto P, Putra ST, Harjanto. Filsafat Ilmu Kedokteran. Fakultas Kedokteran Unair: Graha

Masyarakat Ilmiah (GRAMIK).

2. Suria sumantri JS. Filsafat Ilmu. Sebuah Pengantar Populer. Jakarta: Sinar Harapan.

3. Bahm AJ. What is “Science?”. Reprint. Axiology: The Science of Values. Albuquerque: World Books.

Page 53: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

52

Tabel 3.4. Deskripsi Mata kuliah Surveilens Epidemiologi

1 Nama Mata kuliahan : Surveilens Epidemiologi

Modul Nomor 4

2 Kode Mata kuliahan : KME601

3 Beban Studi : 3 sks (kuliah 2 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 2 (dua)

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menganalisis konsep dan melakukan penanggu-

langan penyakit dan program P2M (C4, A4, P2)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

pengertian; ruang lingkup; tujuan;komponen; jenis jenis

surveilens /kapita selekta sistem surveilens; alur kegiatan;

organisasi dan tatalaksana; peraturan dan kebijakan;

identifikasi kebutuhan; pengertian KLB/ wabah; prinsip

prinsip penetapan KLB;kriteria penetapan kasus suspek;

kasus probable; kasus definitif; tahap tahap penyelidikan

dan penanggulangan KLB; aplikasi sistem untuk

identifikasi KLB; identifikasi sistem dan membuat usulan

perbaikan sistem.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, presentasi

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 60%, presentasi makalah 40%

12 Dosen : PJMK : Dr. Djohar Nuswantoro, dr, MPH.

Dosen : Dr. Djohar Nuswantoro, dr, MPH.

Dr. Susilowati Andjani, dr., MS.

Dr. F. Sustini, dr., MS

13 Referensi Wajib : 1. WHO. 1997. Protocol forthe evaluation of epidemiolo-

gical surveilence system. WHO/EMC/DIS/97.2. Geneva:

WHO.

2. CDC and prevention. 1997. Case definition for infec-

tious condition under public health surveilance. MMWR

46(No.RR-10):1-55.

3. Ditjen PPM&PL Depkes RI. 2005. Pedoman penanggu-

langan KLB/wabah. Jakarta: Depkes RI.

4. Teuthsch SM. Consideration in planning a surveillance

system. In Steven M. Teutsch and R. Elliott Churchill

(editors). 2000. Principles and Practice of Public Health

Surveillance. New York: Oxford Univ. Press.

5. Romaguera RA, German RR, Klaucke DN. 2000.

Evaluating public health surveilance. In Steven M.

Teutsch and R. Elliott Churchill (editors). Principles and

Practice of Public Health Surveillance.New York:

Oxford Univ. Press.

Page 54: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

53

Tabel 3.5. Deskripsi Mata kuliah Patologi Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Patologi Kedokteran Tropis

Modul Nomor 5

2 Kode Mata kuliahan : KDK612

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan masalah

serta mengembangkan penanganan di bidang patologi

penyakit tropis (C6, A5, P4).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

penyakit kanker dan hubungannya yang spesifik dengan

infeksi virus dan bakteri yang prevalensinya tinggi di

daerah tropis, sebagai agen infeksi dan keterkaitan

dengan genetik, lingkungan tropis dan sosio budaya;

meliputi etiologi, patogenesis, perubahan molekuler,

seluler dan jaringan pada manifestasi klinik, serta usaha

pencegahan dan terapi.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, presentasi, diskusi, dan belajar mandiri.

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK: Dr. Imam Susilo, dr., Sp.PA(K)

Dosen: Dr. Imam Susilo, dr., Sp.PA(K)

Prof. Dr. Juliati H.A., dr., MS., Sp.PA(K), .FIAC

13 Referensi Wajib : 1. Kumar, Abbas, Fausto, Mitchell. 2018 Robbins Basic Pathology 10thEdition. Philadelphia : Elsevier

2. Kumar, Abbas, Aster. 2014, Robbin Pathologic Basic of Disease 9th Edition. Philadelphia : Elsevier

3. Debra GB, Leonard. 2016. Molecular Pathology in Clinical Practice: Oncology.Philadelphia : Springer

International Publishing

Page 55: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

54

Tabel 3.6. Deskripsi Mata kuliah Avian Influenza

1 Nama Mata kuliahan : Avian Influenza

Modul Nomor 6

2 Kode Mata kuliahan : KDD601

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum/PKL 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan

masalah serta mengembangkan penanganan avian

influenza (C6, A5, P4).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas Avian Influenza: definisi,

epidemiologi, etiologi dan klasifikasinya, factor risiko,

patogenesis & imunologi, gejala dan tanda, serta

penatalaksanaan (penegakan diagnosis dan pemeriksaan

penunjang, modalitas terapi dan evaluasi terapi,

pencegahan) Avian Influenza. Pembelajaran interaktif

dengan metode langsung melalui rangkaian kegiatan

pembelajaran berbentuk kuliah interaktif oleh pakar terkait,

diskusi, dan praktek lapangan yang mengerjakan penelitian

mengenai Avian Influenza

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi, praktikum, field trip, presentasi

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 60% (termasuk softskill 5%), tugas 40%

(termasuk softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Laksmi Wulandari, dr., Sp.P(K)

Dosen : Dr. Laksmi Wulandari, dr., SpP(K)

Dr. Gatot Soegiarto, dr., SpPD-KAI

Resti Yudhawati, dr., SpP(K)

Dr. Emmanuel D. Poetranto, drh., PhD

Prof. Kazufumi Shimizu, PhD

Yohko K Shimizu, PhD

13 Referensi Wajib : 1. Richman DD, Whitley RJ, Hayden FG. 2002. Clinical

Virology. Washington DC : ASM Press.

2. Swayne DE. 2008. Avian Influenza, 1st ed. Iowa :

Blackwell

3. Tamher S and Noorkasiani. 2008. Flu Burung : Aspek

Klinis dan Epidemiologis. Jakarta : Salemba Medika.

Page 56: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

55

Tabel 3.7. Deskripsi Mata kuliah Infeksi Dengue

1 Nama Mata kuliahan : Infeksi Dengue

Modul Nomor 7

2 Kode Mata kuliahan : KDM632

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum/PKL 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan masalah

serta mengembangkan penanganan infeksi Dengue (C6,

A5, P4).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Daerah tropis memiliki karakter tersendiri termasuk dalam

persoalan kesehatan. Salah satu masalah kesehatan utama

adalah infeksi virus dengue. Lulusan S2 IKT diharapkan

mampu memahami, mengenali, dan menganalisis :

Etiologi, patogenesis, epidemiologi, manifestasi klinis,

diagnosis, pencegahan dan pengobatan, program nasional-

internasional pengendalian demam berdarah, dan

praktikum lab dengue yang meliputi aspek diagnostik

laboratorium, virus dan vektor serta praktek di bangsal

penderita, dan di lapangan

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktikum/PKL, dan belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, senter, worksheet, media penyuluhan

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Parwati S. Basuki, dr., DTM&H.,

MSc.(MCTM), SpA(K)

Dosen : Prof. Parwati S. Basuki, dr., DTM&H.,

MSc.(MCTM), SpA(K)

Prof. Dr. Ismoedijanto, dr., DTM&H, Sp.A(K)

Prof. Dr. Aryati, dr., SpPK(K)

Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM((TP),

SpA(K)

Dr. Puspa Wardhani, dr., Sp.PK(K)

Dr. Sulistyowati, dr., MS.

Suhintam, drh., M.S. Dr. Hermanto Tri Joewono, dr., SpOG(K) Dr. Erwin Astha Triono, dr., SpPD, KPTI

13 Referensi Wajib : 1. Farrar J, Hotez P, Junghanss T, Kang G, Lalloo D,

White N. Manson’s Tropical Diseases. 2014. 23rd

edition. Elsevier.

2. Guerrant R, Walker D, Weller P. Guerrant’s Tropical

Infectious Diseases. 3rd edition. Elsevier.

3. Ryan E, Hill D, Solomon T, Endy T, Aronson N.

Hunter’s Tropical Medicine and Emerging Infectious

Diseases. 2019, 10th edition. Elsevier.

Page 57: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

56

4. Jameson J L, Fauci A S, Kasper D L, Hauser S L,

Longo D L, Loscalzo J. Harrison’s Principles of

Internal Medicine. 20th edition. McGraw Hill

5. Cherry J, Harrison G D,Kaplan S, Steinbach W, Hotez

P. Feigin & Cherry’s Textbook of Pediatric Infectious

Diseases. 2013. 8th edition. Elsevier.

6. Long S, Pickering L, Prober C. Long’s Principles and

Practice of Pediatric Infectious Diseases. 2018. 5th

edition. Elsevier.

7. WHO-TDR. WHO Dengue Guideline 2009

8. WHO-SEARO. Dengue Guideline 2011

9. WHO TDR. Clinical Management, 2012

10. Ikatan Dokter Anak Indonesia. Pedoman Dengue.

2014

Page 58: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

57

Tabel 3.8. Deskripsi Mata kuliah Hepatitis Viral

1 Nama Mata kuliahan : Hepatitis Viral

Modul Nomor 8

2 Kode Mata kuliahan : KDM 615

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan masalah

serta mengembangkan penanganan hepatitis viral (C6, A5,

P4 ).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas Hepatitis Viral : etiologi,

patogenesis, epidemiologi, manifestasi klinis, diagnosis,

pencegahan dan pengobatan, program nasional-

internasional pengendalian Hepatitis Viral. Praktikum

laboratorium Virus Hepatitis

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, praktikum, diskusi, studi kasus, dan

belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, bahan-bahan praktikum virus hepatitis

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 60% (termasuk softskill 5%), tugas 40%,

(termasuk softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Dosen : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Dr. Juniastuti, dr., M.Kes.

Ummi Maimunah, dr., Sp.PD., KGEH

13 Referensi Wajib : 1. Richman DD, Whitley RJ, Hayden FG. 2017. Clinical

Virology. Washington DC : ASM Press.

2. Cook GC and Zumla AI. 2009. Manson’s Tropical

Diseases, 22nd ed. China : Saunders Elsevier.

3. Erlich, HA. 1992. PCR Technology. Principles and

Applications for DNA Amplification. New York :

Freeman & Company.

4. Sugauchi F, Mizokami M, Orito E, Ohno T, Kato H,

Suzuki S, Kimura Y, Ueda R, Butterworth LA,

Cooksley WGE. 2001. A Novel Variant Genotype C

of Hepatitis B Virus Identified in Isolates From

Australian Aborigines: Complete Genome And

Phylogenetic Relatedness. J Gen Virol 82:883–892.

Page 59: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

58

5. Menteri Kesehatan Republik Indonesia (Menkes RI).

2017. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 52

Tahun 2017 tentang Eliminasi Penularan Human

Immunodeficiency Virus, Sifilis, dan Hepatitis B dari

Ibu ke Anak.

6. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI

(Pusdatin Kemenkes RI). 2014. Situasi dan Analisis

Hepatitis. Jakarta : Kementerian Kesehatan RI.

Page 60: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

59

Tabel 3.9. Deskripsi Mata kuliah Infeksi HIV/AIDS

1 Nama Mata kuliahan : Infeksi HIV / AIDS

Modul Nomor 9

2 Kode Mata kuliahan : KDD605

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan masalah

serta mengembangkan penanganan infeksi HIV/AID (C6,

A5, P4 ).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas Infeksi HIV / AIDS: etiologi,

patogenesis, epidemiologi, manifestasi klinis, diagnosis,

pencegahan dan pengobatan, program nasional-

internasional pengendalian infeksi HIV/AIDS. Praktikum

laboratorium HIV

8 Atribut Soft Skills : Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, praktikum, diskusi, studi kasus, dan belajar

mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, dan bahan-bahan praktikum HIV

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 65% (termasuk softskill 5%) tugas 35%

(termasuk softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Dosen : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Prof. Dr. Usman Hadi, dr., dr., Sp.PD., FINASIM,

K-PTI

Erwin Asta, dr., Sp.PD., KPTI(K)

Dr. Juniastuti, dr., M.Kes.

13 Referensi Wajib : 1. Volberding PA, Sande MA, Lange J, Greene WC.

2008. Global HIV/AIDS Medicine. China : Saunders

Elsevier.

2. Cook GC and Zumla AI. 2009. Manson’s Tropical

Diseases, 22nd ed. China : Saunders Elsevier.

3. Richman DD, Whitley RJ, Hayden FG. 2017. Clinical

Virology. Washington DC : ASM Press.

4. Menteri Kesehatan Republik Indonesia (Menkes RI).

2017. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 52

Tahun 2017 tentang Eliminasi Penularan Human

Immunodeficiency Virus, Sifilis, dan Hepatitis B dari

Ibu ke Anak.

5. Erlich, HA. 1992. PCR Technology. Principles and Applications for DNA Amplification. New York :

Freeman & Company.

Page 61: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

60

Tabel 3.10. Deskripsi Mata kuliah Malaria

1 Nama Mata kuliahan : Malaria

Modul Nomor 10

2 Kode Mata kuliahan : KDD607

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun (C6), melayani (A5),

melaksanakan, mengembangkan dan menentukan (P5)

manajemen penyakit malaria secara komprehensif

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas Malaria: etiologi, patogenesis,

epidemiologi, manifestasi klinis, diagnosis, pencegahan

dan pengobatan, program nasional - internasional

pengendalian malaria. Praktikum laboratorium malaria.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, seminar, praktikum

10 Media Pembelajaran : Ruang Kuliah, Ruang Laboratorium, OHP, laptop, white

board, miskroskop, alat molekular

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk soft skill 5%), tugas 25%

(termasuk soft skill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Sukmawati Basuki, dr., MSc

Dosen : Dr. Sukmawati Basuki, dr., MSc

Prof. Dr. Yoes Priyatna Dachlan, dr., MSc

Suhintam Pusarawati, drh., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Zeibig E. 2013. Clinical Parasitology : A practical

approach. Missouri : Elsevier.

2. WHO. 1991. Basic Laboratory Methods in Medical

Parasitology. Geneva : WHO Publication.

3. Becker N, Petric D, Zgomba M, Boase C, Madon M,

Dahl C, Kaiser A. 2010. Mosquito and Their Control,

2nd ed. New York : Springer

4. WHO. 2009. Parasitological confirmation of malaria

diagnosis: WHO technical consultation. Geneva:

WHO

5. WHO.2010. Global Report on anti malarial drug

efficacy and drug resistance: 2000-2010. Geneva:

WHO

6. Cook GC.and Zumla A. 2003. Manson’s Tropical Diseases. New York: ELST

Page 62: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

61

Tabel 3.11. Deskripsi Mata kuliah Pengendalian Vektor Penyakit Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Pengendalian Vektor Penyakit Tropis

Modul Nomor 11

2 Kode Mata kuliahan : KDD608

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : Lulus semester 1

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menyusun usulan pemecahan masalah

serta mengembangkan penanganan infeksi Dengue (C6,

A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis untuk

mempelajari berbagai vektor penyakit di daerah tropis,

mekanisme dan siklus hidup mikroba dalam tubuh vektor,

pengendalian vektor (biologis, mekanis, kimiawi, dan

radiasi), program nasional-internasional dalam

pengendalian vektor penyakit tropis. Praktek lapangan di

daerah endemis penyakit tropis zoonotik

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Kuliah, seminar, praktikum laboratorium, praktikum

lapangan, diskusi, mandiri

10 Media Pembelajaran : LCD, laptop, daerah studi lapangan, mikroskop

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Dr. Sri Subekti, BS., drh., DEA

Dosen : Prof. Dr. Sri Subekti, BS., drh., DEA

Prof. Dr. Yoes Prijatna Dachlan, dr., M.Sc

Dr. Sukmawati Basuki, dr., M.Sc.

Suhintam Pusarawati, drh., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Faust EC and Russel. 1965. Clinical Parasitology.

Philadelphia: Lea Febriger.

2. WHO. 1991. Basic Laboratory Methods in Medical

Parasitology. Geneva : WHO Publication.

3. Atkinson PW (ed). 2010. Vector Biology, Ecology and

Control. New York : Springer

4. Stephen H. Gillespie. 2004. Microbe-vector Interactions

in Vector-borne Diseases. Cambridge : Cambridge Univ.

Press.

5. Simon JY. 2008. The Toxicology and Biochemistry of

Insecticide. Boca Raton, FL: CRC Press

6. Palmer SR. 2011. Oxford Textbook of Zoonoses:

Biology, Clinical Practice, and Public Health Control. 2nd

Ed. Oxford : Oxford Univ. Press

Page 63: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

62

Tabel 3.12. Deskripsi Mata kuliah Penyakit Tropis Wisata

1 Nama Mata kuliahan : Penyakit Tropis Wisata

Modul No. 12

2 Kode Mata kuliahan : KDD610

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menelaah masalah dan menyusun proposal

penelitian penyakit tropis wisata (C4, A3, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

unsur-unsur yang berkaitan dengan penyakit tropis wisata

sesuai perkembangan terkini serta penanganannya secara

komprehensif melibatkan berbagai disiplin ilmu.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM (TP), SpA(K)

Dosen : Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM (TP), SpA(K)

Prof. Dr. Ismoedijanto, dr., DTM&H, SpA(K)

Prof. Parwati S. Basuki, dr., MSc.(MCTM),

SpA(K)

Dr. Hermanto Tri Joewono, dr., SPOG(K)

Dr. Yudi Her Oktaviano, dr., Sp.JP(K)

Dr. Laksmi Wulandari, dr., SpP(K)

Dr. Erwin Astha Triono, dr., SpPD-KPTI,

FINASIM

Novira Widajanti, dr., SPPD-KGER, FINASIM

Dr. Christrijogo Sumartono W., dr., SpAn-KAR

Endah, dr. - Tim RSAU

Dr. Boedi Oetomo Wijono, dr., SpS - Tim RSAL

Tim KKP Surabaya

13 Referensi Wajib : 1. Yellow Book CDC. 2018. Health Information for

International Travel. New York: Oxford University

Press.

2. Sanford CA. 2016. The Travel and Tropical Medicine

Manual. 5th edition. New York: Elsevier.

3. World Health Organization, 2019. International Travel

and Health. [online] Available at: < https://www.who.

int/ith/en/> [Accessed 21 July 2019].

4. Center for Disease Control and Prevention, 2019. Health

Information for Travelers to United Kingdom, including

England, Scotland, Wales, and Northern Ireland. [online]

Page 64: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

63

Available at: < https://wwwnc.cdc.gov/travel/ destina-

tions/traveler/none/united-kingdom> Accessed 21 Juli

2019].

5. Lee TK, Hutter JN, Masel J, Joya C, and Whitman TJ.

2017. Guidelines for the prevention of travel-associated

illness in older adults. Tropical diseases, travel medicine

and vaccines.

6. Ayezli S. 2018. The threat of meningococcal disease

during the Hajj and Umrah mass gatherings: a compre-

hensive review. Travel Med Infect Dis 24: 51-8.

Page 65: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

64

Tabel 3.13. Deskripsi Mata kuliah Tuberkulosis

1 Nama Mata kuliahan : Tuberkulosis

Modul No. 13

2 Kode Mata kuliahan : KDD611

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun usulan penelitian dan memecahkan

masalah terkait infeksi Mycobacterium tuberculosis (C6,

A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

etiologi, epidemiologis, manifetasi klinis, diagnosis,

pencegahan dan pengobatan, program pengendalian

tuberkulosis nasional-internasional. Praktikum M.

tuberculosis

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, studi kasus, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, sampel, reagen ZN, kultur M. tuberculosis

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Dr. Ni Made Mertaniasih, dr., MS., SpMK

Dosen : Prof. Dr. Ni Made Mertaniasih, dr., M.S.,

SpMK(K)

Dr. Soedarsono, dr., Sp.P(K)

Dr. Eko Budi Koendhori, dr., M.Kes., Sp.MK(K)

13 Referensi Wajib : 1. Cole ST, Eisenach KD, McMurray DN, Jacobs WR

(eds). 2005. Tuberculosis and the Tubercle Bacillus.

Washington DC : ASM Press

2. Ditjen PP dan PL. 2016. Petunjuk Teknis Manajemen

dan Tatalaksana TB Anak. Jakarta: Kementerian

Kesehatan RI.

3. Menteri Kesehatan Republik Indonesia (Menkes RI).

2016. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia

Nomor 67 Tahun 2016 tentang Penanggulangan

Tuberkulosis.

4. Tille PM. 2014. Bailey and Scott’s diagnostic

microbiology. 13th edition. St.Louis, Missouri : Elsevier.

5. World Health Organization. 2017. Global Tuberculosis

Report. Available at: who.int/tb/publications/global

report/ (Accessed: June 14, 2018).

Page 66: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

65

Tabel 3.14. Deskripsi Mata kuliah Leprosi

1 Nama Mata kuliahan : Leprosi

Modul Nomor 14

2 Kode Mata kuliahan : KDS601

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks dan praktikum 1 sks)

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun usulan peneltian dan pemecahan

masalah terkait infeksi Mycobacterium leprae (C6,A5,P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas Leprosi: etiologi, patogenesis,

epidemiologi, manifestasi klinis, diagnosis, pencegahan

dan pengobatan, program nasional-internasional

pengendalian Leprosi. Praktikum laboratorium M. leprae.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi, studi kasus, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, Sampel Reagem ZN kultur M. leprae

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk soft skills 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. M. Yulianto Listiawan,dr.,Sp.KK.,FINSDV

Dosen : Dr. M. Yulianto Listiawan,dr.,Sp.KK.,FINSDV

Dr. Cita Rosita, dr., Sp.KK

13 Referensi Wajib : 1. Bryceson A and Pfaltzgraff RE. 1979. Leprosy.

London: Churchill Livingstone.

2. Hastings, RC (ed). 1994. Leprosy, 2nd ed. Edinburgh:

Churchill Livingstone.

3. Makino M, Matuoka M, Goto M, Hatano K. 2011.

Leprosy: Science working towards dignity. Tokyo:

Tokai University Press.

Page 67: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

66

Tabel 3.15. Deskripsi Mata kuliah Sosio-Antropologi Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Sosio-Antropologi Kedokteran Tropis

Modul Nomor 15

2 Kode Mata kuliahan : SOA603

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun usulan penelitian dan memecahkan

masalah terkait sosioantropologi kedokteran tropis (C6,

A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

konsep sosioantropologi kedokteran dan budaya,

pendekatan teori dalam antropologi, bahasa dan

komunikasi, keluarga dan lingkungan, antropologi dan

kesehatan, organisasi sosial dan evolusi sistem politik,

mitos ritual dan simbolisme, etnisitas dan identitas etnis,

metodologi riset dalam sosioantropologi kedokteran

8 Atribut Soft Skills : Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktek, seminar, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : LCD, laptop

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Siti Pariani, dr., MS., MSc., PhD

Dosen : Siti Pariani, dr., MS., MSc., PhD

Ivan Rachmatullah, dr., M.Sc

13 Referensi Wajib : 1. Kottak C. 1991. Anthropologi: The Exploration of

Human Delivery. New York: Mc Graw-Hill. Inc

2. Susilo ME. 1993. Dasar – Dasar Pendidikan. Semarang:

Aftar Publishing

3. Depkes RI. 1996. Penyuluhan Kesehatan Masyarakat.

Jakarta: Depkes

4. Depkes RI. 1996. Kepemimpinan Untuk Semua.

Jakarta: Depkes

5. Wiyono D. 1999. Manajemen Mutu Pelayanan

Kesehatan: Teori, Strategi dan Aplikasi, Surabaya:

Universitas Airlangga

6. Saifuddin AB et al. 2000. Buku Acuan Nasional

Pelayanan Kesehatan. Jakarta: YBSP

Page 68: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

67

Tabel 3.16. Deskripsi Mata kuliah Obat Herbal Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Obat Herbal Kedokteran Tropis

Modul No. 16

2 Kode Mata kuliahan : FAB606

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun usulan penelitian dan memecahkan

masalah terkait obat herbal kedokteran tropis (C6, A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

berbagai tanaman obat di daerah tropis, khasiat-

pemanfaatan-efek samping, program nasional

pengembangan obat herbal

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, studi kasus, praktikum, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, rekam medis, bahan alam, reagen ekstraksi

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Dr. Usman Hadi, dr., Sp.PD., FINASIM,

K-PTI

Dosen : Prof. Dr. Usman Hadi, dr., Sp.PD, FINASIM,

K-PTI

Musofa Rusli, dr., Sp.PD, FINASIM, K-PTI

Dr. Aty Widyawaruyanti, M.Si, Apt.

13 Referensi Wajib : 1. Hunter GW and Strickland GT. 2000. Hunter's Tropical

Medicine and Emerging Infectious Diseases Vol. 857,

8th ed. Philadelphia : Saunders

2. Benzie IFF and Watchel-Galor S. 2011. Herbal

Medicine : Biomolecular and Clinical Aspects, 2nd ed.

Boca Raton : CRC Press

3. Departemen Kesehatan RI. 2000. Parameter Standard

Umum Ekstrak Tumbuhan Obat. Direktorat Jendral

Pengawasan Obat dan Makanan: Jakarta.

4. Departemen Kesehatan RI. 2008. Farmakope Herbal

Indonesia Edisi I. Departemen Kesehatan RI : Jakarta.

Hal. 162-163.

5. Stahl. 1985. Analisis Obat Secara kromatografi dan

Mikroskopi. Terjemahan Kosasih Padnawinata dan

Wang Sudiro. Bandung : ITB. Hal. 1-18.

6. Wahyuni T, Tumewu L, Permanasari A, Apriani E,

Adianti M. 2013. Antiviral activities of Indonesian

medicinal plants in the East Java region against hepatitis

C virus. Virol J 10:259.

Page 69: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

68

Tabel 3.17. Deskripsi Mata kuliah Pengenalan Penelitian Klinis

1 Nama Mata kuliahan : Pengenalan Penelitian Klinis

Modul Nomor 17

2 Kode Mata kuliahan : PNK

3 Beban Studi : 1 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu mengkritik dan memprakarsai penelitian klinis

(C5, A3, P2)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

metodologi dasar dalam penelitian dan aplikasinya pada

pembelajaran termasuk protokol dalam menulis, masalah

etik dan consent form, uji diagnostik, mendesain formulir

case-record, sampling, dan alokasi pada praktik klinis

yang baik (Good Clinical Practice), epidemiologis, dan uji

coba klinis termasuk tes etiologi, cara mengadakan suatu

penelitian, manajemen data, publikasi dan presentasi.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi, studi kasus, praktikum

10 Media Pembelajaran : laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 100% (temasuk softskill 10%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Dominicus Husada, dr., DTMH, MCTM,

Sp.A(K)

Dosen : Dr. Dominicus Husada, dr., DTMH, MCTM,

Sp. A(K)

Dwiyanti Puspitasari, dr., MCTM (TP), SpA(K)

13 Referensi Wajib : 1. Spriet A, Simon P. 1985. Methodology of clinical drug

trials. Translation of Methodologie des essays cliniques

des medicaments by Edelstein R, Weintraub M with a

preface by Lasagna L. Basel, New York: Karger,.

2. MRC Guidelines for Good Clinical Practice in Clinical

Trial

3. GCP/ICH Guidelines

4. Mandell GL, Bennett JE, Dolin R. Mandell Douglas, and Bennett’s. 2005. Principles and Practice of

Infectious Diseases. 6th ed. Philadelphia: Churchill

Livingstone

Page 70: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

69

Tabel 3.18. Deskripsi Mata kuliah Statistik Praktis untuk Penelitian Klinis

1 Nama Mata kuliahan : Statistik Praktis untuk Penelitian Klinis

Modul No. 18

2 Kode Mata kuliahan : MAS

3 Beban Studi : 1 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : Bisa menguasai minimal Excel, program SPSS atau

Program R lebih dianjurkan

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menelaah dan menyusun rancangan analisis

statistik untuk penelitian klinis (C4, P4, A4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

peran statistik di bidang kedokteran/ kesehatan, preparasi

data, pengembangan instrumen penelitian, validitas dan

reliabilitas kuesioner penelitian, proses pengukuran data,

menggunakan program R (open source) untuk analisis

data : uji statistik non parametrik, uji korelasi (uji-t/Man

Whitney dan Anova/Kruskal Walis, Pearson dan Spear-

man), uji regresi (uji regresi linier/logit sederhana dan

berganda), diskriminan, validitas, reliabilitas, normalitas,

autokorelasi, multikolinearitas, heteroskedastisitas, meng-

uji hipotesis, manajemen dan teknik analisis data, teknik

membuat usulan penelitian/proposal, teknik menulis lapor-

an penelitian dan teknik membuat tinjauan pustaka.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktikum komputer (latihan analisis

data simulasi), presentasi, diskusi, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : LCD, papan tulis, komputer

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), presentasi 25%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

Dosen : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes,

Dr. Puji Lestari, dr., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Rosner B. 2015 Fundamentals of biostatistics 12th.

Boston MA

2. Bhopal RS. 2002. Concepts of Epidemiology.. Oxford :

University Press.

3. Gerstman BB. 2013. Epidemiology Kept Simple, 3rd.

Wiley-Liss Pub.

4. Gordis L. 2014. Epidemiology, 7th.Ed. Philadelphia :

PA: Elsevier Saunders

5. Mac Mahon B, Dimitrios T. 1996. Epidemiology

Principles and Methods. Second Edition. New York.:

Little Brown & CoMerrill RM. 2015

6. Introduction to Epidemiology. 5th ed. Jones & Barlett

LLC.

Page 71: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

70

Tabel 3.19. Deskripsi Mata kuliah Metode Laboratorium untuk Penelitian Klinis

1 Nama Mata kuliahan : Metode Laboratorium untuk Penelitian Klinis

Modul nomor 19

2 Kode Mata kuliahan : PNK

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menelaah, memprakarsai dan menyusun

rancangan pemeriksaan laboratorium untuk pemeriksaan

klinis (C4, A3, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

prosedur koleksi, transportasi dan penyimpanan spesimen

dengan baik, pewarnaan spesimen / isolat, memilih kultur

spesimen / isolat serta identifikasi isolat dengan benar,

interpretasi hasil pemeriksaan mikrobiologi dengan benar,

persiapan, pemrosesan dan teknik pewarnaan Haematok-

silin Eosin (HE) pada pemeriksaan jaringan sehingga

dapat di amati pada mikroskop cahaya, Basic Immunology

Techniques pembuatan monoklonal anti-bodi melalui

teknologi hybridoma, pemeriksaan cairan tubuh melalui

metoda Immuno assay, pemeriksaan jaringan tubuh

dengan metoda Immuno assay/Immunology Techniques,

pemeriksaan laboratorium dengan Spektrofotometer,

isolasi DNA/ RNA dan pemeriksaan Polymerase Chain

Reaction (PCR), pemeriksaan dengan enzim restriksi dan

real time PCR, pemeriksaan Elektroforesis dan Sequencing

DNA. Praktikum : demonstrasi pemeriksaan spektrofoto-

meter, isolasi DNA/RNA dan uji PCR, uji real time PCR,

pemeriksaan Elektroforesis dan Sequencing DNA, serta

pemeriksaan dengan enzim restriksi.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi, demonstrasi, praktikum

10 Media Pembelajaran : Komputer, LCD, Papan tulis / white board, Spidol,

kontainer spesimen, reagen, media dan alat transportasi dan

penyimpanan specimen, media perbenihan, alat transport-

tasi, penyimpanan specimen, pewarnaan, kultur dan iden-

tifikasi, slide pewarnaan, printout hasil pemeriksaan mikro-

biologi, sound system, laser pointer, mikrotom, slide

pewarnaan, cat hematoksilin eosin, mikroskop cahaya,

plate dengan well, ELISA reader, chromatography, kuvet,

spektrofotometer, inkubator, mikrosenfrifus, clean bench,

mesin PCR, alat elektroforesis, tray untuk membuat gel

elektroforesis, mikropipet, mikrosentrifus, sequencer

Page 72: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

71

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Retno Handajani, dr, MS, PhD

Dosen : Prof. Retno Handajani, dr., M.S., Ph.D

Lindawati Alimsardjono, dr., M.Kes., Sp.MK (K)

Prof. Dr. I Ketut Sudiana, drs, M.Si (Prof. Dr.

Harianto Notopuro, dr, MS

Prof. Soetjipto, dr., M.S, Ph.D

13 Referensi Wajib : 1. ABI PRISM 310 INC Sequencer Hand Book

2. Abbas AK, Lichtman AH, Pillai A, 2010. Cellular and

Molecular Immunology, 6th edition. Saunders Elsevier

3. Carroll KC, Butel JS, Morse SA, Mietzner T. 2016.

Jawetz, Melnick & Adelberg's Medical Microbiology.

27th ed. New York: Lange – Mc Graw Hill.

4. Erlich HA. 1992. PCR Technology. Principles and

Applications for DNA Amplification, p.45-60.

Freeman.

5. Goldsby RA, Kindt TJ, Osborne BA, 2000.

Immunology 4th edition, edited by Kuby New

York .W.H. Freeman and Company

6. Mahon CR, Lehman DC. 2019. Textbook of Diagnostic

Microbiology. 6th ed. Missouri: Elsevier.

7. Real Time PCR Hand Book. Applied Biosystem.

8. Procop GW, Church DL, Hall GS, Janda WM,

Koneman EW, Schreckenberger PC, Woods GL. 2017.

Koneman's Color Atlas and Textbook of Diagnostic

Microbiology. 7th ed. Philadelphia: Walters Kluwer.

9. Sambrook J, Fritsch EF, Maniatis T. 2008. Molecular

Cloning. 2nd Edition.New York: Cold Spring Harbor

Laboratory Press.

10. Sudiana IK, 2005.Teknologi Ilmu Jaringan dan

Imunohistokimia, Jakarta: CV Sagung Seto

11. Thomas, Germer, Joanne, Zwinkels, Benjamin Tsai

(Editor), 2014. Spectrophotometry, Accurate

Measurement of Optical Properties of Materials.

Volume 46, 1st Edition. New York: Elsevier

12. Tille, P.M. 2017. Bailey & Scott's Diagnostic

Microbiology. 14th. St Louis, Missouri: Elsevier.

Page 73: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

72

Tabel 3.20. Deskripsi Mata kuliah Laporan Kasus

1 Nama Mata kuliahan : Laporan Kasus

Modul nomor 20

2 Kode Mata kuliahan : PNK

3 Beban Studi : 1 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun dan menampilkan kasus pasien yang

menarik, serta menyimpulkan dan merumuskan differential

diagnosis dan rencana manajemen pasien (C6, A2, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

presentasi dari kasus-kasus penyakit tropis menarik yang

telah dipilih dan dibagikan pada masing-masing

mahasiswa. Selain itu juga akan diadakan diskusi

berorientasi kasus dengan metode problem-based learning,

pendekatan holistik dan manajemen di bawah supervisi

tutor.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, demonstrasi, presentasi, review

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 40% (termasuk softskill 5%), tugas 60%

(termasuk softskills 5%)

12 Dosen : PJMK : Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Dosen : Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Dr. Dominicus Husada, dr., DTMH, MCTM,

Sp. A(K)

13 Referensi Wajib : 1. Jenicek, Milos & Hitchcock, Dl. 2004. Evidence-based

Practice: Logic and Critical Thinking in Medicine. New

York: American Medical Association Press

2. Straus SE, Scott Richardson W, Glasziou P, Haynes

RB. 2005. How to Practice and Teach EBM. 3rd

Edition. Edinburgh, London, New York, Toronto:

Elsevier/Churchill Livingstone

3. Groopman J. 2007. How Doctors Think. New York:

Houghton Mifflin Company

4. Jenicek M. 2003. Foundations of Evidence-Based

Medicine. Boca Raton, London, New York,

Washington: The Parthenon Publishing group/CRC

Press/Taylor & Francis.

5. Braunwald E,Fauci AS, Hauser SL, Longo DL,

Jameson JL, Editors. 2005. Harrison's Principle

of Internal Medicine. 16th Edition. New York: McGraw

Hill

Page 74: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

73

Tabel 3.21. Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Gizi

1 Nama Mata kuliahan : Epidemiologi Gizi

Modul No. 21

2 Kode Mata kuliahan : KME

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menilai masalah gizi dan merancang draft proposal

penelitian gizi (C5, A3, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

peran gizi bagi kesehatan dan pembangunan, masalah dan

faktor determinannya, kebijakan dan program yang ada

sehingga mampu merancang upaya solusi masalah gizi-

kesehatan, secara tepat, evidence based, menyeluruh dan

terintegrasi.

8 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, studi kasus, e-learning, bimbingan/

tutorial

9 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

10 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% (termasuk softskill 5%), tugas 25%

(termasuk softskill 5%)

11 Dosen : PJMK : Dr. Sri Umijati, dr., MS

Dosen : Dr. Sri Umijati, dr., MS

Dr. Widati, dr., M.Kes.

Dosen tamu dari DKK, DinKes / KEMENKES

12 Referensi Wajib : 1. Morris SS. 1999. Measuring nutritional dimensions of

household food security. Washington DC : IFPRI.

2. McMahon B. 1996. Epidemiology Principles, and

Methods

3. Rothman KJ, Greenland S. 1998. Modern Epidemio-

logy.

4. Odum EP.2004. Fundamental of Ecology.

5. Smith LC & Haddad L. 2000. Explaining child mal-

nutrition in developing countries. Washington DC :

IFPRI.

6. Baker D. 2008. Nutrition in the womb: how better

nutrition during development will prevent heart

disease, diabetes and stroke: the developmental origins

of health and disease (DOHAD)

7. Food Policies, Nutrition and Health: Towards the

Development of WHO Strategy for Nutrition

Research. Document ACHR 29/88.6, RPD/WHO,

Geneva.

Page 75: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

74

8. Kementerian Kesehatan RI. 2015. Kesehatan Dalam

Kerangka Sustainable Development Goals (Sdgs)

Keputusan Menteri Kesehatan No. 97 Tahun 2015. di

akses tgl 20 Des 2018 dari http://www.pusat2.litbang.

depkes.go.id/pusat2_v1/wpcontent/uploads/2015/12/S

DGs-Ditjen-BGKIA.pdf

Page 76: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

75

Tabel 3.22. Deskripsi Mata kuliah Proposal Tesis

1 Nama Mata kuliahan : Proposal Tesis

Modul Nomor 22

2 Kode Mata kuliahan : PNK694

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : Lulus semester 1

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Setelah mengikuti pembelajaran ini, mahasiswa mampu

menyusun (C6), melayani (A5), melaksanakan, mengem-

bangkan dan menentukan (P5) penyusunan proposal riset

dengan benar

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini membahas pembuatan proposal riset yang

meliputi bab: pendahuluan, studi pustaka, kerangka

konsep, metodologi, daftar pustaka, lampiran

8 Atribut Softskill : Disiplin

9 Metode Pembelajaran Diskusi, Seminar

10 Media Pembelajaran : Ruang diskusi

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian Proposal Tesis 100% (terdiri dari naskah proposal

tesis 60% dan presentasi 40%)

12 Dosen : PJMK : Pembimbing 1

Dosen : Pembimbing 1 dan 2

13 Referensi Wajib : 1. Katz MJ. 2009. From Research to Manuscript: A Guide

to Scientific Writing. New York City: Springer.

2. Alley M. 2018. The Craft of Scientific Writing. New

York City: Springer.

3. Silva PJ. 2017. How to Write a Lot: A Practical Guide

to Productive Academic Writing 1st Edition.

Washington: APA LifeTools.

4. Ogden TE, Goldberg IA.2002. Research Proposals: A

Guide to Success 3rd Edition. California. Academic

Press

Page 77: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

76

Tabel 3.23. Deskripsi Mata kuliah Seminar Tesis

1 Nama Mata kuliahan : Seminar Tesis

Modul Nomor 23

2 Kode Mata kuliahan : PNK694

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 4

5 Prasyarat : Lulus semester 3

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Setelah mengikuti pembelajaran ini, mahasiswa mampu

menyusun (C6), melayani (A5), melaksanakan, mengem-

bangkan dan menentukan (P5) penyusunan hasil tesis

secara komprehensif dan benar

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini membahas pembuatan hasil tesis yang

meliputi bab: pendahuluan, studi pustaka, kerangka

konsep, metodologi, hasil, pembahasan, kesimpulan dan

saran, serta presentasi yang sesuai dan benar, bersama

pembimbing.

8 Atribut Softskill : Disiplin

9 Metode Pembelajaran Diskusi, Seminar

10 Media Pembelajaran : Ruang diskusi

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian Seminar Tesis 100% (terdiri dari naskah tesis 60%

dan presentasi 40%)

12 Dosen : PJMK : Pembimbing 1

Dosen : Pembimbing 1 dan 2

13 Referensi Wajib : 1. Katz MJ. 2009. From Research to Manuscript: A Guide

to Scientific Writing. New York City: Springer.

2. Alley M. 2018. The Craft of Scientific Writing. New

York City: Springer.

3. Silva PJ. 2017. How to Write a Lot: A Practical Guide

to Productive Academic Writing 1st Edition.

Washington: APA LifeTools.

4. Ogden TE, Goldberg IA.2002. Research Proposals: A

Guide to Success 3rd Edition. California. Academic

Press

Page 78: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

77

Tabel 3.24. Deskripsi Mata kuliah Tesis

1 Nama Mata kuliahan : Tesis

Modul Nomor 24

2 Kode Mata kuliahan : PNK699

3 Beban Studi : 6 sks

4 Semester : 4

5 Prasyarat : Lulus seminar tesis

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Setelah mengikuti pembelajaran ini, mahasiswa mampu

menyusun (C6), melayani (A5), melaksanakan, mengem-

bangkan dan menentukan (P5) penyusunan naskah tesis

secara lengkap, komprehensif dan benar

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini membahas pembuatan naslah tesis yang

meliputi bab: pendahuluan, studi pustaka, kerangka

konsep, metodologi, hasil, pembahasan, kesimpulan dan

saran, daftar pustaka, lampiran, dan pembuatan artikel

ilmiah serta presentasi yang sesuai dan benar, dalam

supervisi pembimbing.

8 Atribut Soft skill Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Diskusi, Seminar

10 Media Pembelajaran : Ruang diskusi, laboratorium, OHP, Laptop, Whiteboard

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian Tesis 100% (terdiri dari naskah tesis 60%, presentasi

30%, dan publikasi 10%)

12 Dosen : PJMK : Dosen Pembimbing 1

Dosen : Dosen Pembimbing 1 dan 2

13 Referensi Wajib : 1. Katz MJ. 2009. From Research to Manuscript: A Guide to Scientific Writing. New York City:

Springer.

2. Alley M. 2018. The Craft of Scientific Writing. New York City: Springer.

3. Silva PJ. 2017. How to Write a Lot: A Practical Guide to Productive Academic Writing, 1st Edition.

Washington: APA LifeTools.

4. Ogden TE, Goldberg IA.2002. Research Proposals: A

Guide to Success 3rd Edition. California : Academic

Press

5. Christopher Thaiss.2019. Writing Science in the Twenty-First Century. Newzealand : Broadviewpress

Page 79: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

78

Tabel 3.25. Deskripsi Mata kuliah Masalah Kesehatan di Daerah Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Masalah Kesehatan di Daerah Tropis

Modul Nomor 2

2 Kode Mata kuliahan : KMU

3 Beban Studi : 3 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menilai persoalan kesehatan di daerah tropis dan

merancang penelitian yang berhubungan dengan masalah

kesehatan di daerah tropis (C5, A4, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

karakter masalah kesehatan di daerah tropis,

penanggulangan persoalan kesehatan serta solusi sebagai

upaya strategis penanggulangan penyakit tropis di

masyarakat

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi

10 Media Pembelajaran : LCD, Computer

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75%, tugas 25%

12 Dosen : PJMK : Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM (TP), SpA(K)

Dosen : Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM (TP), SpA(K)

Prof. Dr. Ismoedijanto, dr., DTM&H, SpA(K)

Prof. Parwati S. Basuki, dr., MSc.(CTM), SpA(K)

Prof. Dr. Cita Rosita, dr., SpKK(K)

Dr. Roedy Irawan, dr., MS, SpA(K)

Dr. Hermanto Tri Joewono, dr., SpOG(K)

Dr. Laksmi Wulandari, dr., SpP(K)

Dr. Risa Etika, dr., SpA(K)

Dr. Mia Ratwita, dr., SpA(K)

Dr. Martono Tri Utomo, dr., SpA(K)

Dr. Erwin Astha Triono, dr., SpPD-KPTI

Dwiyanti Puspitasari, dr., MCTM (TP), SpA(K)

13 Referensi Wajib : 1. Feigin & Cherry’s Textbook of Pediatric Infectious

Diseases. 2013. 8th edition. USA: Elsevier.

2. Long’s, Fischer M, Prober GC. 2018. Principles and

Practice of Pediatric Infectious Diseases, 5th edition.

Philadelpia: Elsevier.

3. Manson’s Tropical Diseases. 2014, 23rd edition., China:

Elsevier.

4. Jameson, Fauci, Kasper, Hauser, Longo, Loscalzo.

2018. Harrison’s Principles of Internal Medicine, 20th

edition. New York: McGraw Hill

5. Kliegman R, Geme SJ. 2019. Nelson’s Textbook of

Pediatrics 21st edition. Philadelpia: Elsevier.

Page 80: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

79

6. Plotkin S, Orenstein W, Offit P, Edwards MK. 2017.

Plotkin’s Vaccine, 7th edition. Nashville: Elsevier.

7. Oxford Handbook of Tropical Medicine. 2014, 4th

edition. Oxford Oxford University Press,

8. Guerrant R, Walker D, Weller P. 2011. Tropical

Infectious Diseases, 3rd edition. USA: Elsevier.

9. Ryan E, Hill D, Solomon T, Endy T, Aronson N. 2019.

Hunter’s Tropical Medicine and Emerging Infectious

Diseases, 10th edition.New York: Elsevier.

10. Tyring S, Lupi O, Hengge U. 2016. Tropical

Dermatology, 2nd edition. Elsevier

Page 81: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

80

Tabel 3.26. Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Makanan dan Air

1 Nama Mata kuliahan : Penyakit yang Ditularkan Lewat Makanan dan Air

Modul Nomor 26

2 Kode Mata kuliahan : KDD

3 Beban Studi : 3 sks (kuliah 2 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 1

5 Prasyarat : Lulusan S1 Kedokteran / Kesehatan

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menganalisis, mengelola, dan

melaksanakan pengembangan manajemen penyakit yang

ditularkan melalui makanan dan air. (C4,A4,P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

penyakit gastrointestinal yang ditularkan melalui perantara

makanan dan air yang disebabkan oleh bakteri, virus,

protozoa, dan soil-transmitted helminths, termasuk juga

siklus hidupnya, patogenesis, patologi, manifestasi klinis,

diagnosis, manajemen, prevensi dan kontrol.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah/kuliah, diskusi, tanya jawab, diskusi kasus,

demonstrasi laboratorium

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, kasus pasien, alat dan bahan laboratorium

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70%, presentasi makalah 20%, soft skills 10%

12 Dosen : PJMK : Dwiyanti Puspitasari. dr., MCTM (TP), Sp. A(K)

Dosen : Dwiyanti Puspitasari. dr., MCTM (TP), Sp. A(K)

Dr. Sukmawati Basuki, dr., MSc

Dr. Juniastuti, dr., M.Kes

Dr. Dominicus Husada, dr., MCTM(TP), SpA(K)

Dr. Erwin Astha Triono, dr., SpPD-KPTI,

FINASIM

13 Referensi Wajib : 1. Guerrant R, Walker D, Weller P, Tropical Infectious

Diseases. 2011, 3rd edition. Elsevier.;

2. Farrar J, Hotes P, Junghanss T, Kang G, Lalloo D, and

White NJ. Manson's Tropical Diseases, 2014, 23rd ed.

Oxford, UK: Elsevier;

3. Bennett JE, Dolin R and Blaser MJ. Mandell Douglas,

and Bennett’s Principles and Practice of Infectious

Diseases. 2014, 8th ed. Oxford, UK: Elsevier;

4. Jameson, Fauci, Kasper, Hauser, Longo, Loscalzo,

Harrison’s Principles of Internal Medicine. 2018, 20th

edition. USA, McGraw Hill.

Page 82: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

81

Tabel 3.27. Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Nyamuk

1 Nama Mata kuliahan : Penyakit yang Ditularkan Lewat Nyamuk

Modul Nomor 27

2 Kode Mata kuliahan : KDD

3 Beban Studi : 3 sks (kuliah 2 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menganalisis, mengelola, melaksanakan,

mengembangkan management Mosquito-Borne Diseases

yang ditularkan oleh vektor arhopoda mosquito (nyamuk).

(C4, A4, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

penyakit yang ditularkan oleh vektor artropoda nyamuk

yaitu; malaria, demam dengue dan demam berdarah,

Japanese encephalitis, filariasis, yang meliputi

epidemiologi, patogen, vektor nyamuk, siklus hidup,

patogenesis, patologi, manifestasi klinis, pencegahan dan

pengendalian.

8 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktikum, belajar mandiri

9 Media Pembelajaran : Komputer, LCD, White Board

10 Penilaian Hasil Belajar : 30% ujian tulis, 70% penugasan dan praktikum

11 Dosen : PJMK: Dr. Sukmawati Basuki, dr., M.Sc

Dosen: Prof. Dr. Sri Subekti,drh, DEA

Dr. Sukmawati Basuki, dr. M.Sc

Suhintam Pusarawati, drh, M.Kes

Dr. Juniastuti, dr., MKes

Dr. Dominicus Husada, dr., DTMH, MCTM,

SpA(K)

Prof. Dr. Usman Hadi, dr., SpD, SpKTI (K)

Dr. Budi Prasetyo, dr., Sp.OG

12 Referensi Wajib : 1. Mackenzie, J.S. and Richt (Eds), 2007. The Biology,

Circumstances & Consequences of Cross Species

Transmission. New York: Springers

2. Takken W and Koendraadt C.J.M., 2013 Ecology &

Control of Vector Borne Diseases. Vol 3.

Wageningen Academic Publication

3. Becker N, Petric D, Zgomba M, Boase C, Madon M,

Dahl C, Kaiser A. 2010. Mosquito and Their Control,

2nd ed. New York : Springer

4. Cook GC. and Zumla A. 2003. Manson’s Tropical

Diseases. New York: ELST

5. Benelli, Giovanni & Heinz Mehlhorn. 2018.

Mosquito’s Borne Diseases. USA: Kindle

Page 83: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

82

6. Garcia LS and Bruckner DA. 2009. Diagnostic

Medical Parasitology. 3rd.ed. Washington,D.C: ASM

Press.

7. Magill AJ, Ryan ET, Hill DR, Solomon T.2013.

Hunter’s Tropical Medicine and Emerging Infectious

Diseases. 9th ed. New York: Elsevier

8. Kasper DL, Hauser SL, Jameson JL, Fauci AS,

Longo DL, Loscalzo J. 2018. Harrison’s Principles

Of Internal Medicine, 20th ed. New York: McGraw

Hill Education

9. Halstead SB. 2007. Japanese encephalitis. In:

Kliegman RM, Behrman RE, Jenson HB, Stanton BF,

editors. Nelson Textbook of Pediatrics. Philadelphia,

Pa, USA: Saunders

10. Centers for Disease Control and Prevention

(CDC).2012. Japanese Encephalitis. In: Yellow

Book - Travellers’ Health – CDC. www.cdc.gov

/travel/yellowbook/2012/chapter-3- infectious-

diseases-related-to travel/japanese- encephalitis.htm

11. Ganim B & Reids A. 2010. Dengue Virus: Detection,

Diagnosis, and Control Virology research progress

series. New York: Nova Science Publishers

12. Kishore Tyagi, Brij. 2018. Lymphatic Filariasis

Epidemiology, Treatment and Prevention - The

Indian Perspective: Epidemiology, Treatment and

Prevention - The Indian Perspective.

Page 84: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

83

Tabel 3.28. Deskripsi Mata kuliah Penyakit yang Ditularkan Lewat Non Nyamuk dan

Zoonosis

1 Nama Mata kuliahan : Penyakit yang Ditularkan Lewat Non Nyamuk dan

Zoonosis

Modul Nomor 28

2 Kode Mata kuliahan : KDD

3 Beban Studi : 3 sks (kuliah 2 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu menguraikan dan melaksanakan

manajemen vector borne disease terkait penyakit yang

ditularkan lewat non-nyamuk dan zoonosis C4, A4, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas: 1)

Pengertian tentang epidemiologi non mosquito vector

borne diseases dan zoonosis ; 2) Morfologi vektor I: Tick,

Mites, Lice, Fleas; 3) Vector Rickettsial Diseases; 4)

Morfologi vektor II: Biting flies, flies, biting bugs ; 5)

Vector Trypanosomiasis; 6) Vector Leishmaniasis:; 7)

Vektor Leptospirosis: 8) Vektor Bartonella, Tularemia,

Rat Bite Fever dan Cat Scratch Diseases:; 9). Rabies; 10).

Brucellosis; 11) Vektor Cutaneus Manifestation of Scabies,

Pediculosis, Paederous Dermatitis dan Infestasi Insekta

lain; 12) Diskusi kasus: Non-mosquito vector borne

diseases; 13) Vektor Anthrax; 14) Vektor2 dari Emerging

Zoonosis

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah diskusi, e-learning, belajar mandiri, focus group

discussion

10 Media Pembelajaran : Computer, LCD, white board

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75%, presentasi makalah 25%

12 Dosen : PJMK : Prof. Dr. Sri Subekti,drh, DEA

Dosen : 1. Prof. Dr. Sri Subekti,drh, DEA

2. Dr. Sukmawati Basuki, dr. M.Sc

3. Dr. Pudjihastutik drh, MSi.

4. Suhintam Pusarawati, drh, M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Mackenzie, J.S. and Richt (Eds), 2007. The Biology,

Circumstances &amp; Consequences of Cross Species

Transmission. Canada: Springers

2. Takken W and Koendraadt C.J.M., 2013 Ecology

&amp; Control of Vector Borne Diseases. Vol

3.Netherland: Wageningen Academic Publication

3. Lu J, Essex M &amp; Bryan R, 2008. Emerging

Infections in Asia. Boston: Springer

4. Murrel &amp; Fried B, 2007. Food Borne Parasitic

Zoonoses. USA: Springer

Page 85: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

84

5. Acha P.N. &amp; Szyfres B, 1987. Zoonoses and

Communicable Diseases. Common to Man and

Animals.Pan America Health Organization USA: WHO,

6. Strickland, G T, 1990, Tropical Medicine. Maryland

USA W.B Saunders Co,

Page 86: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

85

Tabel 3.29. Deskripsi Mata kuliah Nutrisi Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Nutrisi Kedokteran Tropis

Modul Nomor 29

2 Kode Mata kuliahan : NUM

3 Beban Studi : 1 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menjadi inovator dalam penelitian unggulan dan

mengaplikasikan IPTEKS dalam bidang kedokteran tropis

di masyarakat untuk menanggulangi masalah penyakit

tropis global secara komprehensif (C6, A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

gambaran gizi, infeksi dan penyakit tidak menular terkait

dengan letak wilayah di Indonesia, hubungan antara gizi

dan infeksi, memahami unsur gizi pada PTM, menganalisis

kecukupan gizi individu dan masyarakat, memahami

masalah gizi mikro - makro serta mekanisme epigenetika

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, seminar, e-learning, belajar mandiri

10 Media Pembelajaran : Komputer, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 60%, pembuatan tugas 40%

12 Dosen : PJMK : Dr. Widati Fatmaningrum, dr,. MKes. SpGK

Dosen : Dr. Widati Fatmaningrum, dr,. MKes. SpGK

Dr. Sri Umijati, dr., MS

Dr. Dwi Aprilawati, dr., MKes, SpGK

Dr. Rudi Irawan, dr, SpA (K)

13 Referensi Wajib : 1. ACCSCN. 2002. Nutrition: A foundation for

development.

2. Garrow JS & James WPT. 1993. Human nutrition and

dietatics. London: Churchill Livingstone.

3. Karyadi D & Muhilal, 1992. Angka Kecukupan Gizi.

Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

4. Mahan LK & Arlin MT. 1992. Krause’s Food, Nutrition

and Diet therapy, 8th ed, Philadelphia, USA: WB

Saunders.

5. Nels M, Sucher K, Long S. 2007. Nutrition Therapi and

Pathophysiology. USA :Thomson Books/Cole.

6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Angka

Kecukupan Gizi Yang Dianjurkan Bagi Bangsa

Indonesia Nomor 75 Tahun 2013, Jakarta, 2014

7. Puslitbangkes. 2013. Riset Kesehatan Dasar, 2013.

8. WHO. 1976. Nutrition in preventive medicine.

Monograph series no.62

Page 87: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

86

Tabel 3.30. Deskripsi Mata kuliah Clinical Apprenticeship

1 Nama Mata kuliahan : Clinical Apprenticeship

Modul Nomor 30

2 Kode Mata kuliahan : KDI

3 Beban Studi : 6 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu merencanakan manajemen, prevensi, dan

pendekatan masalah, membuat differential diagnosis,

sesuai dengan profesionalisme medis dan perawatan pasien

(C6, A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis mencakup

visite bangsal rawat inap dan clerkship di bawah

pengawasan staf disertai bimbingan tentang pendekatan

holistik dan pengawasan pasien rawat inap dengan

penyakit tropis dan bedside teaching mengenai anamnesis,

pemeriksaan fisik, diagnosis dan differential diagnosis,

interpretasi hasil pemeriksaan laboratorium dan

perencanaan manajemen yang tepat.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Bed-side teaching, diskusi

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, kasus pasien

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75%, penugasan 25%

12 Dosen : PJMK : Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Dosen : Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Seluruh staf pengajar Departemen Penyakit

Dalam Divisi Penyakit Tropis, Fakultas

Kedokteran Universitas Airlangga

13 Referensi Wajib : 1. Barratt A, Irwig L, Glasziou P, Cumming RG, Raffle

A, Hicks N, et al. 1999. Users' guides to the medical

literature:XVII. How to use guidelines and

recommendations about screening. Evidence-Based

Medicine Working Group. JAMA, Vol. 281(21),

pp.2029-34.

2. Hunt DL, Jaeschke R, McKibbon KA. 2000. Users'

guides to the medical literature: XXI. Using electronic

health information resources in evidence-based

practice. Evidence-Based Medicine Working Group.

JAMA, vol. 283(14), pp.1875-9.

3. McAlister FA, Straus SE, Guyatt GH, Haynes RB.

2000. Users' guides to the medical literature: XX.

Integrating research evidence with the care of the

individual patient. Evidence-Based Medicine Working

Group. JAMA, vol. 283(21), pp.2829-36.

Page 88: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

87

4. Hunt DL, McKibbon KA. 1997. Locating and

appraising systematic reviews. Ann Intern Med, vol.

126, pp. 532- 8.

5. Guyatt GL, Rennie D. 2001. Users' Guides to the

Medical Literature: A Manual for Evidence-Based

Clinical Practice. Chicago: American Medical

Association.

Page 89: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

88

Tabel 3.31. Deskripsi Mata kuliah Clinical Case Teaching and EBM (Evidence Based Medicine)

1 Nama Mata kuliahan : Clinical Case Teaching and EBM (Evidence Based

Medicine)

Modul Nomor 31

2 Kode Mata kuliahan : KDI

3 Beban Studi : 3 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun dan menggunakan kode etik yang

sesuai dengan profesionalisme medis dan perawatan pasien

(C6, A4, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

masalah-masalah umum yang kerap ditemukan dalam

penyakit-penyakit menarik kedokteran tropis yang

kemudian dikemas dalam diskusi intensif tentang

bagaimana cara untuk mendapatkan informasi yang sesuai

dari anamnesis, pemeriksaan fisik dan hasil laboratorium

serta cara menginterpretasikan seluruh data bermakna yang

lalu akan dilakukan di bawah pengawasan dosen. Review

singkat tentang beberapa kasus terpilih juga akan

dilaksanakan.

8 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktikum, belajar mandiri

9 Media Pembelajaran : Komputer, LCD, White Board

10 Penilaian Hasil Belajar : 30% ujian tulis, 70% penugasan dan praktikum

11 Dosen : PJMK: Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Dosen: Dwiyanti Puspitasari. dr., Sp. A(K).

Dominicus Husada, dr., DTMH, SpA(K)

12 Referensi Wajib : 1. Barratt A, Irwig L, Glasziou P, Cumming RG, Raffle A,

Hicks N, et al. 1999. Users' guides to the medical

literature:XVII. How to use guidelines and recom-

mendations about screening. Evidence-Based Medicine

Working Group. JAMA, vol. 281(21) pp. 2029-34.

2. Hunt DL, Jaeschke R, McKibbon KA. 2000. Users'

guides to the medical literature: XXI. Using electronic

health information resources in evidence-based practice.

Evidence-Based Medicine Working Group. JAMA, vol.

283(14), pp. 1875-9.

3. McAlister FA, Straus SE, Guyatt GH, Haynes RB. 2000.

Users' guides to the medical literature: XX. Integrating

research evidence with the care of the individual patient.

Evidence-Based Medicine Working Group. JAMA, vol.

283(21), pp. 2829-36.

4. Hunt DL, McKibbon KA. 1997. Locating and appraising

systematic reviews. Ann Intern Med, vol. 126, pp.532- 8.

Page 90: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

89

5. Guyatt GL, Rennie D. 2001. Users' Guides to the Medi-

cal Literature: A Manual for Evidence-Based Clinical

Practice. Chicago: American Medical Association.

Page 91: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

90

Tabel 3.32. Deskripsi Mata kuliah Kajian Literatur

1 Nama Mata kuliahan : Kajian Literatur

Modul Nomor 32

2 Kode Mata kuliahan : PNK

3 Beban Studi : 1 sks

4 Semester : 2

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu mengkritik metodologi praktik klinik serta

merancang presentasi ilmiah penyakit tropis (C5, P4, A3)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, membahas

cara meninjau literatur ilmiah terkait dengan penugasan

topik penelitian yang terkait dengan informasi terkini

dalam pengelolaan penyakit tropis yang umum atau

menarik bagi setiap mahasiswa

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, penugasan

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 50% (termasuk soft skills 5%), tugas 50%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK: Prof Dr Cita Rosita Sigit Prakoeswa dr SpKK(K)

FINSDV

Dosen: Prof Dr Cita Rosita Sigit Prakoeswa dr SpKK(K)

FINSDV

Dr. Juniastuti, dr., M. Kes

13 Referensi Wajib : 1. Barratt A, Irwig L, Glasziou P, Cumming RG, Raffle

A, Hicks N, et al. Users' guides to the medical litera-

ture:XVII. How to use guidelines and recommendations

about screening. Evidence-Based Medicine Working

Group. JAMA 1999;281(21):2029-34.

2. Hunt DL, Jaeschke R, McKibbon KA. Users' guides to

the medical literature: XXI. Using electronic health

information resources in evidence-based practice.

Evidence-Based Medicine Working Group. JAMA

2000;283(14):1875-9.

3. McAlister FA, Straus SE, Guyatt GH, Haynes RB.

Users' guides to the medical literature: XX. Integrating

research evidence with the care of the individual

patient. Evidence-Based Medicine Working Group.

JAMA 2000;283(21):2829-36.

4. Hunt DL, McKibbon KA. Locating and appraising

systematic reviews. Ann Intern Med 1997;126;532- 8.

5. Guyatt GL, Rennie D. Users' Guides to the Medical

Literature: A Manual for Evidence-Based Clinical

Practice. Chicago: American Medical Association,

2001.

Page 92: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

91

Tabel 3.33. Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Dasar

1 Nama Mata kuliahan : Epidemiologi Dasar

Modul Nomor 33

2 Kode Mata kuliahan : KME

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu memecahkan masalah penyakit tropis dengan

design dan analisis studi epidemiologi secara benar (C4,

A5, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas sisi

epidemiologi dari kasus-kasus penyakit tropis menarik

yang telah dipilih dan dibagikan pada masing-masing

mahasiswa. Selain itu juga akan diadakan diskusi

berorientasi kasus dengan metode problem-based learning,

pendekatan holistik dan manajemen di bawah supervisi

tutor.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, penugasan

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75% , penugasan 25%

12 Dosen : PJMK : Djohar Nuswantoro, dr., MPH

Dosen : Djohar Nuswantoro, dr., MPH

Dr. Hj. Dr. Susilowati Andajani, dr, MS

Dr. H. Budi Utomo, dr, M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Jenicek, Milos & Hitchcock, Dl. 2004. Evidence-based

Practice: Logic and Critical Thinking in Medicine. New

York: American Medical Association Press

2. Straus SE, Scott Richardson W, Glasziou P, Haynes

RB. 2005. How to Practice and Teach EBM. 3rd Edition.

Edinburgh, London, New York, Toronto:

Elsevier/Churchill Livingstone

3. Groopman J. 2007. How Doctors Think. New York:

Houghton Mifflin Company

4. Jenicek M. 2003. Foundations of Evidence-Based

Medicine. Boca Raton, London, New York,

Washington: The Parthenon Publishing group/CRC

Press/Taylor & Francis.

5. Braunwald E,Fauci AS, Hauser SL, Longo DL, Jameson

JL, Editors. 2005. Harrison's Principle of Internal

Medicine. 16th Edition. New York: McGraw Hill

Page 93: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

92

Tabel 3.34. Deskripsi Mata kuliah Kesehatan Lingkungan dan Toksikologi

1 Nama Mata kuliahan : Kesehatan Lingkungan dan Toksikologi

Modul Nomor 34

2 Kode Mata kuliahan : LKM601

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menjadi inovator dalam penelitian unggulan dan

mengaplikasikan IPTEKS dalam bidang kedokteran

lingkungan tropis di masyarakat untuk menanggulangi

masalah penyakit tropis global secara komprehensif (A4,

P5, C6)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas: 1)

Peran lingkungan dalam bidang kedokteran di negara

tropis, 2) Ekologi, ekosistem di negara tropis, 3) Perilaku

dan dampaknya bagi kesehatan di negara tropis, 4) Iklim,

udara, air, polutan, air limbah, hygiene makanan, rumah

dan dampaknya bagi kesehatan di negara tropis,

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, studi kasus

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, sound system, white board

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 75%, penugasan 25%

12 Dosen : PJMK : Linda Dewanti, dr, MKes, MHSc, PhD

Dosen : Linda Dewanti, dr, MKes, MHSc, PhD

Dr. Sulistiawati, dr, MKes.

Siti Pariani, dr, MS, MSc, PhD

13 Referensi Wajib : 1. Cook, G.C. and Zumla, A.I. 2009 Manson's Tropical

Diseases. 22nd Edition, Philadelphia.: Saunders

Elsevier,

2. Odum EP. 2004. Fundamental of ecology. Belmont,

CA : Thomson Brooks/Cole

3. B. Kar S, Alcalay R. 2001. Healthy communication

multicultural perspective. New York: SAGE

4. Air Quality Criteria for Ozone and Related

Photochemical Oxidants (EPA 600/R-05/004aF/ 2006)

5. Hegerl GC, Zwiers FW, Braconnot P, Gillett NP, Luo

Y, Orsini, JA, et al. 2007. Understanding and Attribu-

ting Climate Change. In Solomon S, Qin D, Manning

M, Chen Z, Marquis M, Averyt KB, et al. Climate

Change : The Physical Science Basis. Contribution of

Working Group I to the Fourth Assessment Report of

the Intergovernmental Panel on Climate Change (pp.

663-745). Cambridge : Cambridge University Press.

Page 94: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

93

6. MenKes RI, 2001. Syarat-syarat dan pengawasan air.

7. Trickett J. 2001.Prevention of food poisoning.

London: Stanley Thomas Publishing Ltd.

8. Eley AR. 1996. Microbial Food Poisoning. UK :

Spinger.

9. Wallace, R. 2008. Public health and Preventive

Medicine. New York: McGraw-Hill Medical,

10. Hobbs, BC. 2017. Food poisoning and food hygiene.

New York: CRC Press

11. DEPKES RI. 2002. Pedoman Penilaian Rumah Sehat ,

12. Reyna SP. 2002.Connections Brain, Mind, and Culture

in Social Anthropology. USA : Routledge

13. American Water Works Association and Edzwald J.

2010. Water Quality & Treatment: A Handbook on

Drinking Water (Water Resources and Environmental

Engineering Series)

14. Tchobanoglous M, Mannarino FL, Stensel HD. 2003.

Wastewater Engineering: Treatment Disposal Reuse. 4 th ed. New York: McGraw-Hill Book Co.

15. Sawyer CN,, Perry L, Mc Carty, Parkin GF. 2003.

Chemistry for Environmental Engineering & Science,

5 th ed. New York: McGraw-Hill.

Page 95: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

94

Tabel 3.35. Deskripsi Mata kuliah Mikrobiologi Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Mikrobiologi Kedokteran Tropis

Modul Nomor 35

2 Kode Mata kuliahan : KDM

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : Lulusan S1 Kedokteran/Kesehatan

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, agar

mahasiswa mampu menelaah, membentuk pendapat, dan

menunjukkan kharakteristik dan sifat mikroba (bakteri,

jamur, virus) penyebab penyakit pada berbagai organ,

patogenesis, manifestasi klinis dan komplikasi, diagnosis

dan terapi, pencegahannya serta mampu menganalisis

permasalahan infeksi virus dengan benar (C4, A4, P3).

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini membahas tentang :

a. Etiologi (kharakteristik bakteri : struktur dan fungsi

komponen sel bakteri) – epidemiologi – patogenesis

dan manifestasi klinis – diagnosis – pencegahan –

pengobatan (termasuk resistensi anti-bakteri) berbagai

infeksi bakteri khususnya di daerah tropis, termasuk

yang bersifat emerging & re-emerging diseases: a.l.

bakteri penyebab infeksi saluran napas (termasuk

tuberkulosis/ infeksi saluran cerna/ infeksi urogenital/

infeksi system saraf/ infeksi jaringan

b. Etiologi (kharakteristik virus) – epidemiologi –

patogenesis dan manifestasi klinis – diagnosis –

pencegahan – pengobatan berbagai infeksi virus

khususnya di daerah tropis : a.l. virus penyebab infeksi

saluran napas/ infeksi saluran cerna/ infeksi urogenital/

infeksi sistem saraf/ infeksi jaringan lunak

c. Etiologi – epidemiologi – pathogenesis dan manifestasi

klinis - diagnosis - pencegahan - pengobatan berbagai

infeksi jamur khususnya di daerah tropis : meliputi

Superficial mycosis, Dermatophytosis, Subcutaneus

mycosis, Systemic mycosis, Opportunistic mycosis,

Zygomycosis.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, presentasi, studi kasus

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk soft skill 5%) , tugas 30%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Dosen : Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes., Ph.D.,

Sp.MK(K)

Page 96: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

95

Prof. Dr. Eddy Bagus Wasito, dr., M.S.,

Sp.MK(K)

Prof. Dr. Kuntaman, dr., M.S., Sp.MK(K)

Prof. Dr. Ni Made Mertaniasih, dr., M.S.,

Sp.MK(K)

Lindawati Alimsardjono, dr., M.Kes, Sp.MK(K)

Dr. Juniastuti, dr., M.Kes

Abu Rohiman , dr. MS., Sp.MK(K) Arthur Pohan Kawilarang, dr., MKes., SpMK(K)

13 Referensi Wajib : 1. Riedel S, Morse SA, Meitzner T, Miller S. 2019.

Jawetz, Melnick & Adelberg’s Medical Microbiology.

28th ed. China : Mc-GrawHill Education.

2. Cappucino JG. and Sheeman N. 2014. Microbiology in

Laboratory Manual. 10th ed. Illinois : Addison-Wesley

Publishing Company.

3. Koneman EW. 2017. Diagnosis Microbiology, 7th ed.

Philadelphia : J.B. Lippincott Company.

4. Holt JG. 1994. Bergeys Manual of Determinatif

Bacteriology. 9th ed. Baltimore : William & Wilkins

Baltimore.

Page 97: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

96

Tabel 3.36. Deskripsi Mata kuliah Parasitologi dan Entomologi Kedokteran Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Parasitologi dan Entomologi Kedokteran Tropis

Modul Nomor 36

2 Kode Mata kuliahan : KDM612

3 Beban Studi : 2 sks (kuliah 1 sks, praktikum 1 sks)

4 Semester : 1 (satu)

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis agar maha-

siswa mampu menyusun, melayani, melaksanakan,

mengembang-kan dan menentukan managementilmu

parasitologi kedokteran dalam bidang kedokteran tropis

dengan benar, meliputi zoonosis, helminthologi, protozoo-

logi, entomologi secara komprehensif (C6, A5, P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, menyajikan

materi yang membahas pengetahuan dasar Parasitologi

Kedokteran Tropis: hubungan inang-parasit, zoonosis,

helminthologi, protozoologi, entomologi, dan praktikum

laboratorium parasitologi.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, presentasi, praktikum laboratorium

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, mikroskop, reagen, dll.

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 50% (termasuk soft skill 5%) , tugas (presentasi

dan karya tulis ilmiah) 50% (termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Sukmawati Basuki, dr., MSc

Dosen : Dr. Sukmawati Basuki, dr., M.Sc

Prof. Dr. YoesPrijatnaDachlan, dr., M.Sc, Sp.ParK

SuhintamPusarawati, drh., M.Kes

Prof. Dr. Sri Soebekti, drh., MS

13 Referensi Wajib : 1. Bogitsh BJ. and Cheng TC. 1999. Human Parasitology.

2nded. San Deigo. London. Boston : Academic Press.

2. Bogitsh BJ., Carter CE, Oeltmann TN.2004. Human

Parasitology. 3th ed. Amsterdam : Elsevier Academic

Press.

3. Cheesbrough M. 1987. Medical Laboratory Manual for

Tropical Countries. Vol. I. 2nd ed. ELBS.

4. Zeibig E. 2013. Clinical Parasitology : A practical

approach. St. Louise : Elsevier.

5. Garcia L.S. and Bruckner.D.A. 1997. Diagnostic

Medical Parasitology. 3rd.ed. Washington,DC : ASM

Press..

6. Gordon CC and Alimuddin Z. 2002.Manson's Tropical

Diseases. 21st.ed.

7. Mullen G and Durden L. 2002. Medical and Veterinary

Entomology.Amsterdam.: Academic Press.

Page 98: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

97

8. Neva FA and Brown HW.2004. Basic Clinical

Parasitology. 6th ed. Norwalk : Appleton& Lange

9. Pusarawati S, Ideham B, Kusmartisnawati, Tantular IS

dan Basuki S. 2009.Jakarta : EGC.

10. WHO. 1991. Basic Laboratory Methods in Medical

Parasitology. Geneva.

11. WHO. 1991. Basic Malaria Mikroscopy, Part I,

Learner’s Guide. Geneva.

12. WHO. 2010. Basic Malaria Microscopy. Part I.

Learner’s Guide. 2nd.ed. Switzerland. http://whqlibdoc.

who.int/publications/2010/9789241547826_eng.pdf

Page 99: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

98

Tabel 3.37. Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Sosial

1 Nama Mata kuliahan : Epidemiologi Sosial

Modul Nomor 37

2 Kode Mata kuliahan : KME

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 1

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menelaah, memprakarsai, menentukan penanggu-

langan masalah penyakit tropis dengan memanfaatkan

dukungan jaringan epidemiologi sosial (C4, A3, P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis, memberikan

pengajaran epidemiologi sosial yang melibatkan interaksi

mahasiswa dari berbagai bidang prodi S1 yang kuliah di

prodi S2 IKT tentang berbagai aspek kausal penyakit,

khususnya penyakit tropic atau infeksi yang bersumber

pada kondisi sosial.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, presentasi, e-learning, penugasan (studi

kasus)

10 Media Pembelajaran : LCD, papan tulis, komputer

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk softskill 5%), presentasi

makalah 30% (termasuk soft skills 5)%

12 Dosen : PJMK : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

Dosen : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

Dr. Sulistiawati, dr., M.Kes

Dr. Santi Martini, dr., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Berkman LF, Kawachi I, Glymour MM. 2014. Social

epidemiology. New York : Oxford University Press

2. J. Michael Oakes, Jay S Kaufman. 2017. Methods in

Social Epidemiology. San Fransisco: Jossey-Bass

3. Marmot, M. 2005. Social determinants of health

inequalities. London: Oxford University Press

4. Link BG, Northridge ME, Phelan JC, Ganz, ML.

1998. Social Epidemiology and the Fundamental

Cause Concept: On the Structuring of Effective

Cancer Screens by Socioeconomic Status. Milbank

Quarterly 6:375–402

Page 100: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

99

Tabel 3.38. Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Lanjut

1 Nama Mata kuliahan : Epidemiologi Lanjut

Modul Nomor 38

2 Kode Mata kuliahan : KME

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 2 (dua)

5 Prasyarat : Bisa menguasai minimal Excel, program SPSS atau

Program R lebih dianjurkan

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis agar mampu

menilai keberadaan masalah kesehatan dan menentukan

prioritas masalah kuantitatif yang timbul dalam perencana-

an, analisis, interpretasi data serta informasi epidemiologi

dalam riset atau studi epidemiologi. Mahasiswa juga harus

tahu bagaimana menggunakan paket perangkat lunak sta-

tistik Epidemiologi, misalnya program OpenEPI, EPI Info,

SPSS atau R,untuk analisis data epidemiologi (C5, A5, P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini membahas: frekuensi penyakit, asosiasi,

dan efek seperti yang biasa dipertimbangkan dalam

epidemiologi studi; validasi potensi sumber bias:(a) seleksi

(respon) bias, (b) informasi yang bias, (c) konfounding;,

analisis stratifikasi, pencocokan, dan analisis confounding;,

memahami nilai dari uji coba klinis secara acak sebagai

sumber data epidemiologi; memahami penerapan

representasi grafis dari kausalitas dalam epidemio-

logi;mengidentifikasi rumusan masalah dan bentuk

hipotesis dalam penelitian epidemiologi; merencanakan

dan melakukan analisis statistik dalam penelitian epide-

miologi; dan komunikasi temuan penelitian epidemiologi

dalam lisan dan tulisan.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah kelas, diskusi, praktikum, latihan analisis data

simulasi dengan komputer

10 Media Pembelajaran : LCD, papan tulis, komputer

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk softskill 5%), tugas 30%

(termasuk soft skills 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

Dosen : Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes,

Dr. Susilowati Andajani, dr., M.S

Dr. Pudji Lestari, dr., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Berkman LF, Kawachi I, Glymour MM. 2014. Social

epidemiology. New York : Oxford University Press

2. Oakes JM, Kaufman JS. 2017. Methods in Social

Epidemiology. San Fransisco : Jossey Bass

3. Marmot M., 2005. Social determinants of health

inequalities. The Lancet 365:1099-1104.

Page 101: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

100

4. Link BG, Northridge ME, Phelan JC and Ganz ML.

1998. Social Epidemiology and the Fundamental

Cause Concept: On the Structuring of Effective

Cancer Screens by Socioeconomic Status. Milbank

Quarterly 76:375–402.

Page 102: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

101

Tabel 3.39. Deskripsi Mata kuliah Komunikasi dan Advokasi pada Penyakit Tropis

1 Nama Mata kuliahan : Komunikasi dan Advokasi pada Penyakit Tropis

Modul Nomor 39

2 Kode Mata kuliahan : SOK 639

3 Beban Studi : 2 sks (Praktek lapangan 2 sks)

4 Semester : 2

5 Prasyarat : Lulus Semester 1

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menjadi inovator dalam mengkualifikasi dan

mengaplikasikan IPTEKS komunikasi dan advokasi dalam

bidang kedokteran tropis di masyarakat untuk menanggu-

langi masalah penyakit tropis global secara komprehensif

(C6,A5,P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

komunikasi dan advokasi penyakit tropis dengan pokok

bahasan: kontrak perkuliahan, prinsip komunikasi efektif,

strategi komunikasi, media komunikasi, komunikasi

individu, komunikasi kelompok, komunikasi dengan

sesama pekerja kesehatan, komunikasi massa, advokasi

pihak eksekutif dan advokasi pihak legislatif

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

- Kritis

9 Metode Pembelajaran : Ceramah kelas, diskusi, praktikum telaah kritis artikel

ilmiah, praktikum membuat media komunikasi, praktek

membuat draft surat advokasi

10 Media Pembelajaran : Papan tulis, LCD, komputer terkoneksi internet

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian presentasi laporan 70%, soft skills 30%

12 Dosen : PJMK : Samsriyaningsih Handayani, dr., M.Kes., M.Ed.,

Ph.D.

Dosen : Samsriyaningsih Handayani, dr., M.Kes., M.Ed.,

Ph.D.

Dr. Lilik Djuari,dr., M.Kes.

Subur Prajitno, dr., M.S., AKK

Asik Surya, dr., MPPM (Kementrian Kesehatan

RI)

13 Referensi Wajib : 1. Ebell MH, Siwek J, Weiss BD, Woolf SH, Susman J,

Ewigman B, Bowman M. 2004. Strength of

recommendation taxonomy (SORT): a patient-centered

approach to grading evidence in the medical literature.

The Journal of the American Board of Family Practice /

American Board of Family Practice.vol. 17, pp. 59-67.

2. Glanz K, Rimer BK, Viswanath K.2008. Health

Behavior and Health Education: theory, research, and

practice. San Francisco : Jossey-Bass

3. Huang X, Lin J, Demner-Fushman D. 2006. Evaluation

of PICO as a knowledge representation for clinical

questions. AMIA Annu Symp Proc, pp. 359-363

Page 103: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

102

4. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2004.

Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 128

/MENKES /SK/II/2004 Tentang Kebijakan Dasar

Puskesmas

5. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2007. .

Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor

585/MENKES /SK/V/2007 Tentang Pedoman

Pelaksanaan Promosi Kesehatan Di Puskesmas

6. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2008.

Keputusan Menteri Kesehatan R[ Nomor

828/MENKES /SK/DV2008 Tentang Petunjuk

Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan

di Kabupaten/Kota

7. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2004.

Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor

1193/MENKES/SK/X/2004 Tentang Kebijakan

Nasional Promosi Kesehatan

8. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2005.

Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor

1389/MENKES/SK/IXl2005 Tentang Komite Ahli

Gerakan Terpadu Nasional Penanggulangan

Tuberkulosis

9. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2005.

Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor

1507/MENKES/SKDU2005 Tentang Pedcman

Pelayanan Konseling Dan Testing HIV-AIDS Secara

Sukarela [VCT)

10. Menteri Kesehatan Republik Indonesia, 2004.

Keputusan Menteri Kesehatan R[ Nomor

16111/MENKESISKD02005 Tentang Pedoman

Penyelenggaraan Imunisasi

11. Peraturan Presiden RI Nomor 72 Tahun 20l2

Tentang Sistem Kesehatan Nasional

12. Sackett DL, Rosenberg MC, Gray JA, Haynes RB,

Richardson WS. 1996. Evidence based medicine: what

it is and what it isn't. BMJ 312:71-72.

13. Shumaker SA, Ockene JK, Riekert KA. 2009. The

handbook of health behavior change. In. New York:

Springer Pub. Co.

14. Soekidjo Notoatmodjo. 2010. Ilmu Perilaku Kese-

hatan. Jakarta: Rineka Cipta

15. Soekidjo Notoatmodjo. 2003. Pendidikan dan Perilaku

Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Page 104: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

103

Tabel 3.40. Deskripsi Mata kuliah Biostatistik intermediat

1 Nama Mata kuliahan : Biostatistik intermediat

Modul Nomor 40

2 Kode Mata kuliahan : MAS

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 2 (dua)

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu melakukan verifikasi terhadap asumsi-asumsi

metode statistik, mampu memilih beberapa metode

statistik untuk digunakan dalam penelitian, mampu

melakukan interpertasi hasil analisis statistic, mampu

melakukan pengolahan data dengan menggunakan soft-

ware SPSS, serta mampu menerapkan pendekatan kuan-

titatif tingkat intermediet dalam memecahkan masalah

kesehatan masyarakat (C5, A4, P4)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis menyajikan

materi tentang gambaran konsep statistika lanjutan yang

diperlukan untuk memahami dan menjelaskan berbagai

macam teknik analisis statistik beserta penerapan sesuai

dengan bidang ilmu yang ditekuni. Perkembangan

biostatistik, konsep dasar biostatistik, populasi, sampel,

dan cara pengambilan sampel, sebaran nilai, analisis data

deskriptif. Selanjutnya hasil analisis statistik bisa

digunakan untuk membantu pemecahan masalah dan

pengambilan keputusan di setiap bidang ilmu.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, studi kasus

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 100% (termasuk softskill 10%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Pudji Lestari, dr, M.Kes

Dosen : Dr. Pudji Lestari, dr., M.Kes.

Dr. Budi Utomo, dr., M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Rumsay, Deborah. 2007. Intermediate Statistics for

Dummies. Indianapolis, Indiana, USA: Wiley Publishing

Inc.

2. Levine DM, Stephan DF. 2010. Even You Can Learn

Statistics, Second Edition. Pearson Education, Inc.

3. Field A. 2009. Discovering Statistics Using SPSS, Sage.

4. Suchmacher M, Geller M. 2012. Practical Biostatistics A

User-Friendly Approach for Evidence-Based Medicine.

Elsevier Inc.,

5. Kallen A. 2011. Understanding Biostatistics. John Wiley

& Sons

Page 105: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

104

6. Machin, Cambel, Walters. 2007, Medical statistic, 4th ed,

John Wiley and Son, West Sussex, England

7. Armitage, Berry, Matthews. 2002. Statistical Methods in

Medical Research, 4th ed, Blackwell science, Oxford UK

8. Budiman, Gaffney. 2013, Elementary Concept of

Probability and statistics, 1st ed, Lulu.com Calgary

Canada

Page 106: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

105

Tabel 3.41. Deskripsi Mata kuliah Manajemen Dan Evaluasi Program Kesehatan

1 Nama Mata kuliahan : Manajemen dan Evaluasi Program Kesehatan

Modul Nomor 41

2 Kode Mata kuliahan : MNS

3 Beban Studi : 3 sks

4 Semester : 2 (dua)

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu merespon, menganalisis, melakukan manajemen

dan evaluasi program kesehatan sesuai dengan kaidah yang

berlaku (C5, A2, P2)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis dengan pokok

bahasan : materi dan praktek lapangan dalam Proyek

Manajemen Masalah Kesehatan dan Evaluasi Program

Kesehatan.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

9 Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, penugasan

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk softskill 5%), tugas 30%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Hj. Susilowati Andajani, dr, MS

Dosen : Dr. Hj. Susilowati Andajani, dr, MS

Djohar Nuswantoro, dr, MPH

Dr. H. Budi Utomo, dr, M.Kes

13 Referensi Wajib : 1. Gordis L. 1996. Epidemiology. Philadelphia : WB

Saunders Co.

2. Mausner JS and Kramer S. 1985. Mausner&Bahn.

Epidemiology An Introduction Text. Philadelphia : WB

Saunders Co

3. Mc Mahon B and Trichopoulos D. 1996. Epidemiology

Principles and Methods. 2nd Ed. Boston. Lippincott

Wiliams & Wilkins

4. Syaifuddin AB, Wiknyosastro GH, Affandi B, Waspodo

D. (editor) 2002. Buku Panduan Praktis Pelayanan

Kesehatan Maternal dan neonatal. Jakarta. Yayasan

Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. Jaringan Nasional

Pelatihan Klinik Kesehatan Reproduksi –POGI.

Page 107: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

106

Tabel 3.42. Deskripsi Mata kuliah Epidemiologi Analitik

1 Nama Mata kuliahan : Epidemiologi Analitik

Modul Nomor 42

2 Kode Mata kuliahan : KLK601

3 Beban Studi : 4 sks

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mampu menyusun, membuktikan, dan mendesain

penelitian epidemiologi analitik dengan rancangan

penelitian yang sesuai dan secara benar(C6,A5,P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

materi dan praktek lapangan proyek penelitian

epidemiologi analitik dengan rancangan observasional,

yaitu cross sectional, case control dan cohort study.

Masalah kesehatan yang menjadi sasaran penelitian sesuai

dengan masalah prioritas daerah setempat.

8 Atribut Soft Skills : - Disiplin

- Kemandirian

- Kreativitas

- Kerjasama

9 Metode Pembelajaran : Diskusi, praktek, presentasi

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, whiteboard, spidol, kuisioner, lembar

observasi, instrumen penelitian lain, Program SPSS

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk soft skill 5%), tugas 30%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK : Dr. Hj. Susilowati Andajani, dr, MS

Dosen : Dr. Hj. Dr. Susilowati Andajani, dr, MS

Dr. Florentina Sustini, dr, MS

Djohar Nuswantoro, dr, MPH

Dr. Budi Utomo, dr,MS

13 Referensi Wajib : 1. Gerstman BB. 2003. Epidemiology Kept Simple,

2nd.Hoboken : Wiley-Liss Pub.

2. Gordis L. 2000. Epidemiology. Philadelphia : WB

Saunders Co.

3. Kleinbaum DG, Kupper LL, Morgenstern H. 1986.

Epidemiologic Research : Principles and Quantitative

Methods. California : Lifetime Learning Publications A

division of Wadsworth, inc Belmont.

4. Maxcy-Rosenau-Last. 1998. Public Health & Preven-

tive Medicine. Prentice Hall International Inc.

5. McMahon BT. 1996. Epidemiology Principles and

Methods. 2nd Edition. New York : Lippincott Williams

& Wilkins

6. Rothman KJ, Greenland S. 2008. Modern Epidemio-

logy. 3rd Edition. Philadelphia : Lippincott Williams &

Wilkins

7. Timmreck TC. 1998. An Introduction to Epidemio-

logy. Boston : Jones and Bartlett Publishers Inc.

Page 108: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

107

Tabel 3.43. Deskripsi Mata kuliah Investigasi KLB secara Epidemiologi Lapangan

1 Nama Mata kuliahan : Investigasi KLB secara Epidemiologi Lapangan

Modul Nomor 43

2 Kode Mata kuliahan : KLK

3 Beban Studi : 2 sks

4 Semester : 3

5 Prasyarat : -

6 Capaian Pembelajaran

Mata Kuliah

: Mahasiswa mampu melakukan seluruh proses tahapan

operasional sistem surveilens dalam menjalankan fungsi-

nya untuk pengamatan masalah kesehatan; identifikasi

KLB, dilanjutkan dengan praktek lapangan investigasi

KLB; merencanakan tindakan penanggulangannya.

(Praktek kerja lapangan dilakukan di unit surveilens dinas

kesehatan tingkat kabupaten).(C6,A5,P5)

7 Deskripsi Mata

kuliahan/Silabus

: Mata kuliah ini dirancang untuk mahasiswa Pascasarjana

S-2 Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis membahas

materi dan orientasi/praktek kerja lapangan pada daerah

KLB penyakit tropis, penyelidikan KLB dan surveilens.

8 Atribut Soft Skills : - Komunikasi

- Etika

- Kerjasama

- Membuat keputusan

- Kemandirian

9 Metode Pembelajaran : Kuliah interaktif, diskusi, kunjungan ke tempat unit kerja

surveilens, presentasi, diskusi. Praktek kerja lapangan ke

daerah KLB

10 Media Pembelajaran : Laptop, LCD, whiteboard, spidol, tempat kerja unit

surveilens KLB

11 Penilaian Hasil Belajar : Ujian tulis 70% (termasuk soft skil 5%),tugas 30%

(termasuk softskill 5%)

12 Dosen : PJMK: Djohar Nuswantoro, dr., MPH

Dosen: Djohar Nuswantoro, dr., MPH

Dr. Hj.Susilowati Andajani, dr., MS

13 Referensi Wajib : 1. WHO. 1997. Protocol for the evaluation of epidemio-

logical surveilence system. WHO/EMC/DIS/97.2.

Geneva:WHO.

2. CDC and prevention.1997. Case definition for infe-

ctious condition under public health surveilance.

MMWR 46 (No.RR-10):1-55.

3. Ditjen PPM&PL Depkes RI. 2005. Pedoman penang-

gulangan KLB/wabah.jakarta:Depkes RI.

4. Teuthsch SM. 2000. Consideration in planning a

surveillance system. In Steven M. Teutsch and R. Elliott

Churchill (editors). Principles and Practice of Public

Health Surveillance. Oxford Univ. Press.

Page 109: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

108

5. Romaguera RA, German RR, Klaucke DN. 2000.

Evaluating public health surveilance. In TeutschSM and

Churchill RE (editors). 2000. Principles and Practice of

Public Health Surveillance. Oxford Univ. Press.

Page 110: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

109

BAB 4

STRATEGI PEMBELAJARAN

Strategi pembelajaran meliputi Metode Pembelajaran, Media Pembelajaran

dan Staf Pengajar. Strategi pembelajaran yang digunakan oleh Program Studi Ilmu

Kedokteran Tropis disesuaikan dengan jenis mata kuliah yang tercantum dalam

kurikulum.

4.1. Metode Pembelajaran

Metode Pembelajaran dalam Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis terdiri

dari perkuliahan dan praktikum. Perkuliahan dapat berupa kuliah klasikal disertai

diskusi. Sedangkan praktikum dapat dilaksanakan di laboratorium atau di ruang

komputer, dan PKL (Praktek Kerja Lapangan) yang dilaksanakan di lapangan.

a. Kuliah : penerangan secara lisan atas bahan pembelajaran dalam sekelompok

kelas peserta didik.

b. Diskusi : proses pembelajaran melibatkan seluruh peserta untuk berinteraksi

saling bertukar pendapat dalam membahas suatu masalah sesuai mata kuliah

yang disampaikan.

c. Praktikum Laboratorium : metode di mana dosen memperlihatkan kepada

peserta didik suatu metode untuk menegakkan diagnosis suatu penyakit di

laboratorium yang berhubungan dengan mata kuliah yang disampaikan

kemudian peserta didik melakukan sendiri dengan bimbingan.

d. Praktikum di Ruang Komputer : metode di mana dosen memperlihatkan

kepada peserta didik suatu metode untuk memecahkan masalah kesehatan

secara epidemiologis dengan bantuan perangkat lunak computer sesuai dengan

mata kuliah yang disampaikan, kemudian peserta didik melakukan sendiri

dengan bimbingan.

e. Praktek Kerja Lapangan : metode di mana peserta didik meninjau suatu

daerah untuk mempelajari masalah kesehatan di masyarakat, dengan

bimbingan dosen/aparat kesehatan di daerah/Dinas Kesehatan.

f. Visite/Kunjungan Pasien di Klinik : metode di mana peserta didik

berkunjung ke ruangan/ward di rumah sakit untuk mempelajari penyakit

tropis, dengan dokter penanggung jawab (dosen).

Page 111: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

110

4.2. Media Pembelajaran

Media pembelajaran dapat berupa :

c. Untuk Perkuliahan :

LCD/OHP, laptop, white board+white board marker, microphone,

loudspeaker

d. Untuk Praktikum di laboratorium :

Bahan-bahan dan alat-alat laboratorium (sesuai jenis praktikum)

e. Untuk Praktikum di ruang komputer :

perangkat komputer, program statistik

f. Untuk PKL :

data epidemiologi dan kasus kesehatan di masyarakat

g. Untuk Visite ruangan di rumah sakit :

data pasien (rekam medik) dan kasus penyakit di rumah sakit

4.3. Staf Pengajar

Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis terdiri dari berbagai bidang ilmu. Ilmu

Kedokteran Tropis tidak hanya mencakup ilmu-ilmu tentang penyakit tropis dan yang

terkait (ilmu preklinik dan klinik), namun juga meliputi ilmu-ilmu tentang kesehatan

masyarakat dan kesehatan lingkungan. Staf pengajar yang direkrut tidak terbatas dari

FK Universitas Airlangga saja, namun juga fakultas lain (FKH) dan Dinkes. Berikut

adalah beberapa staf pengajar di Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis yang berasal

dari Universitas Airlangga (Tabel 4.1.).

Page 112: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

111

Tabel 4.1. Staf Pengajar Program Studi Ilmu Kedokteran Tropis

No. Nama Jabatan Bidang Ilmu

1. Prof. Dr. Kuntaman, dr., M.S.,

Sp.MK(K) Guru Besar

Bakteriologi

Kedokteran

2. Prof. Dr. Ni Made Mertaniasih, dr.,

M.S., Sp.MK(K) Guru Besar

Bakteriologi

Kedokteran

3. Prof. Dr. Eddy Bagus Wasito, dr. MS.

Sp.MK(K) Guru Besar

Bakteriologi

Kedokteran

4. Dr. Juniastuti, dr., M.Kes Lektor Virologi

Kedokteran

5. Prof. Maria Inge Lusida, dr., M.Kes,

Ph.D., Sp.MK(K) Guru Besar

Virologi

Kedokteran

6 Abu Rohiman, dr. MS. Sp.MK(K) Lektor Kepala Virologi

Kedokteran

7. Prof. Dr. Yoes Prijatna Dachlan, dr.,

M.Sc Guru Besar

Parasitologi

Kedokteran

8. Dr. Sukmawati Basuki, dr., M.Sc Asisten Ahli Parasitologi

Kedokteran

9. Heny Arwati, Dra. M.Sc. Ph.D. Lektor Parasitologi

Kedokteran

10. Prof. Dr. Sri Subekti, BS., drh., DEA Guru Besar

Parasitologi

Kedokteran

Hewan

11. Djohar Nuswantoro, dr. MPH. Lektor Kepala Epidemiologi

12. Dr. Susilowati Handajni, dr., M.S. Lektor Kepala Epidemiologi

13. Dr. Budi Utomo, dr. M.Kes. Lektor Epidemiologi

14. Linda Dewanti, dr. M.Kes. HMsc. Ph.D Lektor Kesehatan

Lingkungan

15. Siti Pariani, dr. MS. MSc. Ph.D. Lektor Kepala Kesehatan

Lingkungan

16. Dr. Sulistiawati, dr, MKes. Lektor Kepala Kesehatan

Lingkungan

17. Dr. Widati Fatmaningrum, dr., M.Kes Lektor Kepala Nutrisi

18. Dr. Dwi Aprilawati, dr., M.Kes Lektor Nutrisi

19. Samriyaningsih Handayani, M.D.,

M.Ed., Ph.D Asisten Ahli

Komunikasi dan

Advokasi

20. Subur Prajitno, dr., M.S., AKK Lektor Kepala Komunikasi dan

Advokasi

21. Prof. Retno Handajani, dr,.MS.PhD. Guru Besar Biologi

Molekuler

22. Prof. Soetjipto, dr. MS. Ph.D. Guru Besar Biologi

Molekuler

23. Prof. Dr. Boerhan Hidajat, dr., Sp.A(K) Guru Besar Pengendalian

Infeksi RS

24.

Dr. Agung Dwi Wahyu Widodo, dr.,

M.Kes

Asisten Ahli

Pengendalian

Infeksi RS

Page 113: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

112

25. Prof. Dr. H. Erry Gumilar D., dr,

SpOG(K) Guru Besar Infeksi Perinatal

26. Prof. Usman Hadi, dr,. SpPD., K-PTI.,

Ph.D Guru Besar

Kedokteran

Tropis Penyakit

Infeksi

27. Prof. Dr. Subijanto Marto Soedarmo, dr.

Sp.A(K) Guru Besar

Ilmu Kesehatan

Anak

28. Prof. Ismoedijanto, dr., Sp.A(K),

DTMH Guru Besar

Ilmu Kesehatan

Anak

29. Dominicus Husada, dr., Sp.A(K),

MCTM (TP) Lektor

Kedokteran

Tropis Klinis

(Pediatri)

30. Dwiyanti Puspitasari, MD, DTMH,

MCTM (TP) Lektor

Kedokteran

Tropis Klinis

(Pediatri)

Page 114: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

113

BAB 5

SISTEM EVALUASI HASIL BELAJAR

5.1. Metode Penilaian

Evaluasi diperlukan untuk menilai kualitas proses pembelajaran. Hasil

evaluasi akan menentukan apa yang mesti dipertahankan dan apa yang mesti

diubah/diperbaiki dalam kurikulum, agar kompetensi yang diinginkan dapat dicapai.

Sistem evaluasi yang diimplementasikan pada Program Studi Magister Ilmu

Kedokteran Tropis dapat berupa :

1. Ujian tulis (close book, open book)

Merupakan metode evaluasi untuk melihat kemampuan keilmuan teoritis,

kognitif dan wawasan ilmiah peserta didik. Ujian ini dilaksanakan pada setiap

akhir mata kuliah dan diikuti oleh peserta didik di dalam kelas.

2. Presentasi (presentasi kasus)

Penilaian dilakukan oleh dosen berdasar item-item yang tertera pada Tabel 5.1.

Tabel 5.1. Komponen penilaian pada Penilaian Presentasi

Kompetensi yg dinilai Tujuan yang dicapai

1. pemahaman masalah / kasus mampu menguasai masalah / topik / kasus yang

dibawakan pada audiens

2. cara penyusunan materi Mampu menyusun materi yang diberikan secara runtut

sehingga mudah diikuti oleh audiens

3. isi bahasan meliputi esensi, proporsi dan sumber informasi yang

ilmiah dan bisa dipertanggungjawabkan

4. kesesuaian isi dan tujuan mampu menselaraskan antara isi topik presentasi

dengan tujuan akhir / pesan yang ingin disampaikan

pada audiens

5. penyajian hand out Mampu menyajikan hand out yang mudah dibaca dan

dipahami oleh audiens

6. kemampuan komunikasi

verbal

mampu melakukan komunikasi verbal yang baik

sehingga materi yang disampaikan dapat di

7. manajemen waktu mampu mengatur waktu presentasi sesuai yang diberikan

8. Penggunaan alat bantu visual mampu menggunakan alat bantu visual dengan baik

9. sikap dan penampilan mempunyai sikap dan penampilan yang sopan,

komunikatif dan menarik

10. kemampuan menjawab

pertanyaan yg relevan

mampu menjawab pertanyaan audiens berdasar logika

ilmiah dan berasal dari sumber ilmiah yang terpercaya

Page 115: PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEDOKTERAN TROPIS

114

3. Tugas (take home assay, membuat laporan PKL/praktikum laboratorium)

Pada take home assay, merupakan metode evaluasi untuk melihat kemampuan

keilmuan teoritis, kognitif dan wawasan ilmiah peserta didik. Tugas ini

dilaksanakan selama atau pada akhir mata kuliah, dan dilaksanakan peserta

didik di luar kelas. Pada take home assay, peserta didik mempunyai

kesempatan yang lebih banyak untuk melaksanakan tugas tersebut dengan

mencari sumber referensi sebanyak-banyaknya.

Pada laporan PKL/praktikum, merupakan metode evaluasi untuk melihat

kemampuan kognitif dan ketrampilan peserta didik dalam menerima

pembelajaran lapangan/laboratorium. Peserta didik mempunyai kesempatan

untuk mengamati dan melakukan praktek lapangan/laboratorium dengan

seksama sesuai dengan waktu yang disediakan.

4. Soft skill

Tiap mata kuliah memiliki komponen penilaian berupa soft skill (a.l. etika,

kemandirian, kerjasama, dll). Soft skill ini diamati selama proses pembelajaran.

Persentase keempat item di atas dapat bervariasi sesuai deskripsi mata kuliah

terkait.

5.2. Standar Kelulusan

Sedangkan standar kelulusan peserta didik menggunakan Patokan Acuan

Penilaian yang tercantum pada Panduan Pendidikan Program Magister FK Unair

(Tabel 5.2).

Tabel 5.2. Patokan Acuan Penilaian

Nilai Point Range

A 4 86 – 100

AB 3,5 78 – < 86

B 3 70 – < 78

BC 2,5 62 – < 70

C 2 54 – < 62

D 1 40 – < 54

E 0 < 40