52
PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian) Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil dan Genap Tahun Pelajaran : 2010/2011 Sekolah : SMA Negeri 6 OKU N o Kompetensi Dasar/Materi Pokok Semest er Alokasi Waktu Keteran gan 1 2 1.1. Mengidentifikasi berbagai cara perbanyakan tanaman secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif. - Perbanyakan vegetatif,generatif dan generative- vegetatif,keunggulan dan kelemahannya. 1.2. Membedakan perbanyakan tanaman dengan Grafting dan Okulasi - Perbanyakan tanaman dengan Grafting - Perbanyakan tanaman dengan Okulasi 1.3. Men jelaskan macam-macam Grafting 1.4. Menjelaskan Teknik/langkah- langkah Okulasi/budding/menempel 1.5. Mempraktikkan Perbanyakan Tanaman dengan Grafting dan Okulasi 1.6. Menjelaskan keunggulan dan kelemahan kultur jaringan serta teknik/langkah- langkah kultur jaringan. 2.1. Mengidentifikasi Sistem Pertanian Organik,keunggulan,kelemahan,salah satunya dengan menggunakan pupuk organik. - Pupuk organik padat - Pupuk organik Cair. Ganji l 4 JP 4 JP 4 JP 2 JP 6 JP 4 JP 12 JP Jumlah 36 JP 3 . 4 . 2.4. Menjelaskan manfaat pestisida organik untuk kelestarian lingkungan dan keseimbangan ekosistem. - Pestisida organik dan manfaatnya. 2.5. Membuat Pestisida organik dan mengaplikasikannya. 2.6. Menjelaskan manfaat mulsa organic bagi tanah dan tanaman. - Mulsa organic dan manfaatnya. 3.1. Mendeskripsikan ciri-ciri tanaman yg terserang hama dan penyakit - Hama dan Penyakit Tanaman. Genap 4 JP 4 JP 4 JP 6 JP 4 JP 6 JP 6 JP 6 JP

PRog.thunan Dan RPP MULOK

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PRog.thunan Dan RPP MULOK

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil dan GenapTahun Pelajaran : 2010/2011Sekolah : SMA Negeri 6 OKU

No Kompetensi Dasar/Materi Pokok Semester Alokasi Waktu

Keterangan

1

2

1.1. Mengidentifikasi berbagai cara perbanyakan tanaman secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif. - Perbanyakan vegetatif,generatif dan generative-vegetatif,keunggulan dan kelemahannya.1.2. Membedakan perbanyakan tanaman dengan Grafting dan Okulasi - Perbanyakan tanaman dengan Grafting - Perbanyakan tanaman dengan Okulasi 1.3. Men jelaskan macam-macam Grafting 1.4. Menjelaskan Teknik/langkah-langkah Okulasi/budding/menempel1.5. Mempraktikkan Perbanyakan Tanaman dengan Grafting dan Okulasi1.6. Menjelaskan keunggulan dan kelemahan kultur jaringan serta teknik/langkah- langkah kultur jaringan.2.1. Mengidentifikasi Sistem Pertanian Organik,keunggulan,kelemahan,salah satunya dengan menggunakan pupuk organik. - Pupuk organik padat - Pupuk organik Cair.

Ganjil 4 JP

4 JP

4 JP2 JP6 JP4 JP

12 JP

Jumlah 36 JP

3.

4.

2.4. Menjelaskan manfaat pestisida organik untuk kelestarian lingkungan dan keseimbangan ekosistem. - Pestisida organik dan manfaatnya.2.5. Membuat Pestisida organik dan mengaplikasikannya.2.6. Menjelaskan manfaat mulsa organic bagi tanah dan tanaman. - Mulsa organic dan manfaatnya.3.1. Mendeskripsikan ciri-ciri tanaman yg terserang hama dan penyakit - Hama dan Penyakit Tanaman.3.2. Mengidentifikasi macam-macam hama tanaman.3.3. Mengidentifikasi macam-macam penyakit tanaman3.4. Mengidentifikasi Penyakit Tanaman Pasca Panen3.5. Menjelaskan pembasmian hama penyakit tanaman dan pasca panen

Genap 4 JP

4 JP4 JP

6 JP

4 JP6 JP6 JP6 JP

Jumlah 40 JP

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010

Page 2: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon,S.Pd Yunis Andriani, S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil dan GenapTahun Pelajaran : 2010/2011Sekolah : SMA Negeri 6 OKU

No Kompetensi Dasar/Materi Pokok Semester Alokasi Waktu

Keterangan

1

2.

1.1. Mendeskripsikan tanaman Kopi (batang,daun,bunga dan biji) - Morfologi Kopi1.2. Mengidentifikasi jenis-jenis Kopi -Jenis-jenis Kopi1.3. Menjelaskan budidaya Kopi, pemeliharaan/perawatannya 1.4. Mengidentifikasi hama,penyakit dan gulma yg sering menyerang kopi,pencegahan dan pengendaliannya. 1.5. Mendeskripsikan tanaman Karet (batang,daun,bunga dan biji) - Morfologi Karet1.6. Mengidentifikasi jenis-jenis Karet -Jenis-jenis Karet1.7. Menjelaskan budidaya Karet, pemeliharaan/perawatannya 1.8. Mengidentifikasi hama,penyakit dan gulma yg sering menyerang Karet,pencegahan dan pengendaliannya.1.9. Menjelaskan proses penyadapan karet dan pengolahannya.2.1. Menjelaskan penanganan pasca panen beberapa tanaman buah dan sayur. - Pasa panen Buah dan Sayur

Ganjil 2 JP

2 JP

6 JP4JP

2 JP

2 JP

6 JP4 JP

4 JP4 JP

Jumlah 36 JP3.

4

3.1. Mendeskripsikan Karakteristik komoditas buah dan sayur yg sesuai untuk diolah menjadi bermacam produk olahan.3.2. Menjelaskan beberapa cara penanganan beberapa produk pertanian sebelum diolah.3.3. Mendeskripsikan macam-macam produk olahan buah dan sayur serta proses pengolahannya.3.4. Membuat macam-macam olahan buah dan sayur.4.1. Menjelaskan tujuan dan manfaat pengemasan buah dan sayur, syarat-

2 JP

4 JP

8 JP

4 JP2 JP

6 JP

Page 3: PRog.thunan Dan RPP MULOK

syarat kemasan yg baik dan tidak berbahaya serta tidak merusak produk..4.2. Mengidentifikasi macam-macam kemasan dan karakteristiknya yg digunakan untuk buah dan sayur serta olahannya.Jumlah 26 JP

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon,S.Pd Yunis Andriani, S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

ANALISIS MINGGU EFEKTIF

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Sekolah : SMA Negeri 6 OKU

I. Jumlah Minggu dalam Semester

No Nama Bulan Jumlah Minggu123456

JuliAgustus

SeptemberOktober

NopemberDesember

5 Minggu4 Minggu4 Minggu4 Minggu4 Minggu4 Minggu

Jumlah 25 Minggu

II. Jumlah Minggu Efektif

No Nama Bulan Minggu efektif Minggu tidak efektif Keterangan123456

JuliAgustus

SeptemberOktober

NopemberDesember

3 Minggu3 Minggu2 Minggu4 Minggu4 Minggu2 Minggu

2 Minggu1 Minggu2 Minggu

--

2 Minggu

Libur Akhir Tahun AjaranLibur Puasa Libur Idul Fitri 1431 H

--

Ujian Akhir Semester

Jumlah 18 Minggu 7 Minggu -

III. Jumlah Jam Pelajaran dalam Semester Ganjil :

Jumlah Minggu Efektif X Jumlah Jam Pelajaran Per Minggu = 18 x 2

Page 4: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Jumlah Jam Pelajaran Dalam Semester Ganjil = 36 Jam Pelajaran

Mengetahui, Pengandonan, Juli 2010

Kepala SMA N 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani, S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP.197606232005012010

PERANGKAT PEMBELAJARAN

BIOLOGI PERTANIAN

KELAS XI DAN XII

SILABUS MINGGU EFEKTIF PROGRAM TAHUNAN PROGRAM SEMESTER KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM) RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) ANALISIS HASIL BELAJAR PROGRAM PERBAIKAN DAN PENGAYAAN

DISUSUN OLEH :

Page 5: PRog.thunan Dan RPP MULOK

YUNIS ANDRIANI,S.T.P.NIP. 197606232005012010

SMA NEGERI 6 OKU

TAHUN PELAJARAN 2010/2011

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Perbanyakan TanamanAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2 x Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generative- vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur

jaringan.

II. Kompetensi Dasar : 1.1. Mengidentifikasi berbagai cara perbanyakan tanaman secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif.

III. Indikator : - Mengidentifikasi berbagai cara perbanyakan tanaman secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif. - Membedakan cara perbanyakan tanaman secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif . - Menjelaskan keunggulan dan kelemahan masing-

masing cara perbanyakan tanaman tersebut.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran (Pertemuan I)

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa macam-macam perbanyakan tanaman dan Cara memperbanyakan apa saja yg pernah dilakukan atau biasa dilakukan serta contoh

tanamannya.

B. Kegiatan Inti

Page 6: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa Mencari informasi melalui buku beberapa cara perbanyakan tanaman. - Siswa mendiskusikan beberapa cara perbanyakan tanaman. - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas kepada siswa mengamati beberapa cara perbanyakan tanaman langsung di lingkungan masing- masing.

Pertemuan ke-2

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa Perbedaan masing-masing cara perbanyakan tanaman dan beberapa keuntungan dan kelemahannya.

B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa Mencari informasi melalui buku beberapa cara perbanyakan tanaman. - Siswa mendiskusikan Keunggulan dan kelemahan masing-masing perbanyakan tanaman tersebut. - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas kepada siswa Syarat-syarat perbanyakan tanaman untuk perbanyakan secara vegetatif,generatif dan generatif-vegetatif .

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Page 7: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Perbanyakan TanamanAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2 x Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generative- vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur

jaringan.

II. Kompetensi Dasar : 1.2. Membedakan perbanyakan tanaman dengan Grafting (Menyambung) dengan Okulasi (Budding/menempel).

III. Indikator : - Mendeskripsikan Perbanyakan tanaman dengan Grafting dan Okulasi. - Menjelaskan perbedaan perbanyakan tanaman dengan Grafting dan Okulasi. - Menjelaskan keunggulan dan kelemahan perbanyakan

tanaman dengan Grafting dan Okulasi.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

Page 8: PRog.thunan Dan RPP MULOK

V. Pelaksanaan Pembelajaran (Pertemuan 3)

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa contoh tanaman yg sering

diperbanyak dengan Grafting dan Okulasi.

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan Perbedaan Grafting dan Okulasi . - Siswa Mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke- 4

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa Manfaat Grafting dan

Okulasi pada tanaman hias dan

buah.

B.Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan beberapa Keunggulan dan kelemahan Perbanyakan tanaman dengan Grafting dan Okulasi. - Guru membantu siswa yg kesulitan dalam berdiskusi - Siswa Mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Siswa membuat laporan hasil diskusi. - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Page 9: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Perbanyakan Tanaman

Page 10: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2 x Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generative- vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur

jaringan.

II. Kompetensi Dasar : 1.3. Menjelaskan macam-macam Grafting (Menyambung), teknik/langkah-langkahnya. III. Indikator : - Mendeskripsikan macam-macam Grafting (Menyambung) - Menjelaskan keunggulan dan kelemahan sambung pucuk,sambung samping dan sambung susu. - Menjelaskan teknik/langkah-langkah grafting (menyambung).

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur

V. Pelaksanaan Pembelajaran (Pertemuan 5)

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa macam-macam grafting

tanaman hias dan buah yg diketahui.

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Mencari informasi dari buku atau majalah macam-macam grafting - Siswa mendiskusikan informasi yg telah dikumpulkan - Siswa Mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-6

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa Syarat-syarat bahan tanam yg baik untuk diperbanyak dengan grafting.

B.Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan Teknik/langkah-langkah Perbanyakan tanaman dengan Grafting. - Guru membantu siswa yg kesulitan dalam berdiskusi - Siswa Mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Siswa membuat laporan hasil diskusi. - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Page 11: PRog.thunan Dan RPP MULOK

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

Page 12: PRog.thunan Dan RPP MULOK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Perbanyakan dengan OkulasiAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generative- vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur

jaringan.

II. Kompetensi Dasar : 1.4. Menjelaskan teknik/langkah-langkah Okulasi (budding/menempel). III. Indikator : - Menjelaskan syarat-syarat bahan tanam yg dapat digunakan untuk Okulasi - Menjelaskan Teknik/langkah-langkah Okulasi. IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa apa saja yg dipersiapkan

untuk mengokulasi tanaman .

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Mencari informasi dari buku atau majalah teknik/langkah-langkah mengokulasi tanaman. - Siswa mendiskusikan informasi yg telah dikumpulkan - Siswa Mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru Mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan

Page 13: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Perbanyakan dengan OkulasiAlokasi Waktu : 6 x 45 Menit (3 x pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generatif-vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur jaringan.II. Kompetensi Dasar : 1.5. Mempraktikkan perbanyakan tanaman dengan Grafting (menyambung) dan Okulasi (menempel) III. Indikator : - Menjelaskan syarat-syarat bahan tanam yg dapat digunakan untuk Okulasi - Menjelaskan Teknik/langkah-langkah Okulasi. - Mempraktikkan Perbanyakan tanaman dengan Grafting dan OkulasiIV. Materi Ajar : - teknik perbanyakan tanaman dengan okulasi dan grafting - langkah-langkah perbanyakan tanaman dengan okulasi dan grafting - Mempraktikkan perbanyakan tanaman dengan grafting dan okulasi V. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Praktik

VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan 1

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa bagaimana cara

menyambung tanaman?

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok

Page 14: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa secara berkelompok mempersiapkan bahan dan alat untuk menyambung tanaman

- Siswa bekerja dalam kelompok menyambung tanaman buah dan hias yg dibawa dengan teknik sambung

Pucuk. - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok - Guru mengamati dan member penilaian - Siswa menunjukkan hasil kerjanya pada guru - Guru mengoreksi hasil kerja siswa

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan bahan dan alat yg dibawa untuk praktik pada

pertemuan yg akan datang

Pertemuan 2

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa bagaimana cara

menyambung tanaman?

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa secara berkelompok mempersiapkan bahan dan alat untuk menyambung tanaman

- Siswa bekerja dalam kelompok menyambung tanaman buah dan hias yg dibawa dengan teknik sambung

samping. - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok - Guru mengamati dan member penilaian - Siswa menunjukkan hasil kerjanya pada guru - Guru mengoreksi hasil kerja siswa

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan bahan dan alat yg dibawa untuk praktik pada

pertemuan yg akan datang

Pertemuan 3

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa bagaimana cara

mengokulasi tanaman?

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa secara berkelompok mempersiapkan bahan dan alat untuk mengokulasi tanaman

- Siswa bekerja dalam kelompok mengokulasi tanaman buah dan hias yg dibawa

- Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok - Guru mengamati dan member penilaian

Page 15: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Siswa menunjukkan hasil kerjanya pada guru - Guru mengoreksi hasil kerja siswa

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi yg akan datang

VII. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - Praktik - laporan hasil praktik

VIII. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Kultur JaringanAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2 x pertemuan)

Page 16: PRog.thunan Dan RPP MULOK

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi ,membedakan dan mempraktikkan perbanyakan tanaman secara generatif-vegetatif dengan Grafting (Menyambung) dan Okulasi (Menempel) serta perkembangan teknologi perbanyakan tanaman misalnya kultur jaringan.II. Kompetensi Dasar : 1.6. Menjelaskan keunggulan dan kelemahan kultur jaringan serta teknik/langkah- langkah kultur jaringan .III. Indikator : - Menjelaskan syarat-syarat media dan bahan tanam untuk kultur jaringan - Menjelaskan faktor-faktor dan hal-hal yg harus diperhatikan untuk keberhasilan kultur jaringan. - Menjelaskan keunggulan dan kelemahan kultur jaringan - Menjelaskan langkah-langkah kultur jaringan.IV. Materi Ajar : - Definisi kultur jaringan - Keunggulan dan kelemahan kultur jaringan - Syarat-syarat yg harus dipenuhi untuk media dan bahan tanam,serta kondisi lingkungan seperti suhu ,kelembaban,kebersihan tempat dan bahan. - Faktor-faktor yg mempengaruhi keberhasilan kultur jaringan - Langkah-langkah kultur jaringanV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan 1

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa teknologi perbanyakan

tanaman apa saja yg diketahui B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mencari informasi melalui buku tentang kultur jaringan

- Siswa mendiskusikan tentang kultur jaringan keunggulan dan kelemahannya,dan syarat-syarat yg harus

dipenuhi dan diperhatikan untuk kultur jaringan. - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok - Guru mengamati dan member penilaian - Siswa mempresentasikan hasil diskusi - Guru mengoreksi hasil kerja siswa

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

Pertemuan 2

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa apa saja yg harus dipersiapkan untuk perbanyakan tanaman dengan kultur jaringan .

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mencari informasi melalui buku tentang faktor-faktor yg mempengaruhi keberhasilan kultur jaringan

Page 17: PRog.thunan Dan RPP MULOK

dan langkah-langkah kultur jaringan.

- Siswa mendiskusikan informasi yg didapat dari buku yg dibaca. - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok - Guru mengamati dan member penilaian - Siswa mempresentasikan hasil diskusi - Guru mengoreksi hasil kerja siswa C. Kegiatan Penutup

- Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

VII. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi

VIII. Sumber Belajar : - Kunci Sukses Perbanyakan Tanaman Penerbit AgroMedia - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP197606232005012010

Page 18: PRog.thunan Dan RPP MULOK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Sistem Pertanian OrganikAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 2. Memahami pentingnya penerapan sistem pertanian organik demi terjaganya kelestarian lingkungan hidup dan keseimbangan ekosistem, antara lain dengan menggunakan pupuk organik dan pestisida organik. II. Kompetensi Dasar : 2.1. Membandingkan sistem pertanian organik, keunggulan dan kelemahannya dengan sistem pertanian non organik.III. Indikator : - Menjelaskan perbedaan sistem pertanian organik dan anorganik - Menjelaskan keunggulan dan kelemahan sistem pertanian organik dan anorganik. IV. Materi Ajar : - Definisi Sistem Pertanian Organik - Perbedaan sistem pertanian organik dan anorganik - Keunggulan dan kelemahan sistemt pertanian organik dan anorganikV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur VI. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa bagaimana sistem pertanian yg biasa diterapkan ditempat mereka masing-masing dan apa keunggulan dan

kelemahannya.

B.Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan tentang sistem pertanian organik dan anorganik. - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok

- Guru mengamati dan member penilaian - Siswa mempresentasikan hasil diskusi - Guru mengoreksi hasil kerja siswa

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

VII. Penilaian : - Kuis,

Page 19: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- tes harian, - laporan hasil diskusi

VIII. Sumber Belajar : - Sistem Pertanian Organik. Penerbit CV. Aneka - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP.197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Pupuk OrganikAlokasi Waktu : 6 x 45 Menit (3x Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 2. Memahami pentingnya penerapan sistem pertanian organik demi terjaganya kelestarian lingkungan hidup dan keseimbangan ekosistem, antara lain dengan menggunakan pupuk organik dan pestisida organik. II. Kompetensi Dasar : 2.2. Menjelaskan manfaat pupuk organik, cara pembuatan dan aplikasinya.

III. Indikator : - Menjelaskan Perbedaan pupuk organik dan kimia. - Menjelaskan Keunggulan dan kelemahan pupuk organik dan kimia. - Menjelaskan cara pembuatan pupuk organik. IV. Materi Ajar : - Perbedaan pupuk organik dan kimia. - Teknologi pembuatan pupuk organik. - Keunggulan dan kelemahan pupuk kimia dan organik - Macam-macam pupuk organik - Pembuatan pupuk organik - Pengaplikasian pupuk organikV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan 1

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa macam-macam pupuk yg biasa digunakan para petani dan apa fungsinya.

B.Kegiatan Inti

Page 20: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mendiskusikan tentang Pupuk kimia dan organik serta keunggulan dan kelemahannya.

- Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok. - Guru mengamati dan memberi penilaian. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi. - Guru mengoreksi hasil kerja siswa.

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

Pertemuan 2

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa Pupuk Organik apa saja yg biasa digunakan petani disekitarmu dan bagaimana cara membuatnya ?B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mencari informasi tentang beberapa teknologi pembuatan pupuk organik dan macam-macam pupuk Organik. - Siswa mendiskusikan informasi yg didapat dari buku yg dibaca.

- Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok.

- Guru mengamati dan memberi penilaian. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi. - Guru mengoreksi hasil kerja siswa. Pertemuan 3

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa Pupuk Organik apa saja yg biasa digunakan petani disekitarmu dan bagaimana cara membuatnya ?B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mencari informasi tentang beberapa teknologi pembuatan pupuk organik dan macam-macam pupuk Organik. - Siswa mendiskusikan informasi yg didapat dari buku yg dibaca.

- Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok. - Guru mengamati dan memberi penilaian. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi. - Guru mengoreksi hasil kerja siswa.

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

VII. Penilaian :

Page 21: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi

VIII. Sumber Belajar : - Sistem Pertanian Organik. Penerbit CV. Aneka - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XI IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Pupuk OrganikAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2x Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 2. Memahami pentingnya penerapan sistem pertanian organik demi terjaganya kelestarian lingkungan hidup dan keseimbangan ekosistem, antara lain dengan menggunakan pupuk organik dan pestisida organik. II. Kompetensi Dasar : 2.3. Membuat pupuk organik padat dan cair.

III. Indikator : - Menjelaskan Langkah-langkah membuat pupuk organik padat dan cair. - Membuat pupuk organik padat dan cair - Mengaplikasikan pupuk organik pada tanaman.

Page 22: PRog.thunan Dan RPP MULOK

IV. Materi Ajar : - Pembuatan pupuk organik - Pengaplikasian pupuk organikV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan 1

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa alat dan bahan apa saja yg harus dipersiapkan untuk membuat pupuk kompos.

B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mempersiapkan alat dan bahan untuk praktik membuat pupuk organik yaitu pupuk kompos. - Siswa bekerja dalam kelompok membuat pupuk organik - Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok.

- Guru mengamati dan memberi penilaian. - Siswa menunjukkan hasil kerjanya pada guru- Guru mengoreksi hasil kerja siswa dan member penilaian.

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa. - Guru mengingatkan siswa alat dan bahan yg akan disiapkan untuk praktik pertemuan yg akan datang

Pertemuan 2

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : Menanyakan pada siswa bagaimana langkah-langkah membuat pupuk hijau ?B.Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok. - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mempersiapkan bahan dan alat untuk membuat pupuk hijau. - Siswa bekerja dalam kelompok membuat pupuk hijau.

- Guru membantu kesulitan siswa bekerja dalam kelompok. - Guru mengamati dan memberi penilaian. - Siswa menunjukkan hasil kerja pada guru.

- Guru mengoreksi hasil kerja siswa dan member penilaian.

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru Memberitahukan materi untuk pertemuan yg akan datang

VII. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi

Page 23: PRog.thunan Dan RPP MULOK

VIII. Sumber Belajar : - Sistem Pertanian Organik. Penerbit CV. Aneka - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Page 24: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman PerkebunanAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan Dan pengenadalian hama,penyakit, dan gulma, panen, pasca panen danpengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.1. Mendeskripsikan tanaman Kopi (batang,daun,

bunga dan biji).

III. Indikator : - Mendeskripsikan Morfologi tanaman kopi mulai akar,daun, batang, bunga dan biji. - Menjelaskan bagian-bagian tanaman kopi yg dapat

dimanfaatkan.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa contoh tanaman Perkebunan tahunan yg menjadi Komoditas komersil disekitar lingkungan mereka dan ciri-ciri morfologinya.B. Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati secara langsung ciri morfologi tanaman kopi yg ada disekitar lingkungan sekolah - Siswa mendiskusikan Ciri-ciri morfologi Kopi - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - KOPI, Budidaya dan Penanganan Pasca Panen,Penerbit Penebar Swadaya. - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Page 25: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KopiAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengenadalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.2. Mengidentifikasi jenis-jenis Kopi .

III. Indikator : - Mengidentifikasi jenis-jenis kopi yg dikenal saat ini. - Mendeskripsikan ciri-ciri morfologinya.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa ada berapa macam jenis kopi yg mereka kenal dan bagaimana ciri morfologinya.

B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mencari informasi melalui buku atau majalah mengenai jenis-jenis Kopi. - Siswa mendiskusikan Jenis-jenis Kopi yg dikenal saat ini. - Guru membantu siswa yg kesulitan bekerja dalam kelompok. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - KOPI, Budidaya dan Penanganan Pasca Panen,Penerbit Penebar Swadaya. - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan

Page 26: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman PerkebunanAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengenadalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.3. Menjelaskan Budidaya Kopi, pemeliharaan/perawatannya. - Menjelaskan bagian-bagian tanaman kopi yg dapat

dimanfaatkan.

III. Indikator : - Mendeskripsikan budidaya Kopi - Menjelaskan budidaya Kopi,dan pemeliharaan

/perawatannya .

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa Bagaimana cara memperbanyak tanaman Kopi dan apa saja tahapan/langkah-langkah memperbanyak tanaman Kopi.B. Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan Ciri-ciri morfologi Kopi - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran

Page 27: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - KOPI, Budidaya dan Penanganan Pasca Panen,Penerbit Penebar Swadaya. - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman PerkebunanAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengenadalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.3. Menjelaskan Budidaya Kopi,

pemeliharaan/perawatannya.

III. Indikator : - Mendeskripsikan budidaya Kopi - Menjelaskan budidaya Kopi,dan pemeliharaan /perawatannya

.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan :

Page 28: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa apa saja yg dilakukan petani untuk memelihra tananaman kopi mereka.B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan tentang perawatan tanaman kopi - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Praktik

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa Hal apa saja yg mereka sudah ketahui dan persiapkan untuk menanam /membudidayakan kopi. B. Kegiatan inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa Mempersiapkan bahan dan alat untuk menanam biji kopi - Siswa menanam biji kopi pada media persemaian. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru mengingatkan siswa untuk mengamati pertumbuhan dan perkembangan tanaman kopi kelompok masing-masing - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri - Praktik - Laporan hasil Praktik

VI. Sumber Belajar : - KOPI, Budidaya dan Penanganan Pasca Panen,Penerbit Penebar Swadaya. - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Page 29: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KopiAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

Page 30: PRog.thunan Dan RPP MULOK

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.4. Mengidentifikasi hama,penyakit dan gulma yg sering menyerang kopi,pencegahan dan pengendaliannya.

III. Indikator : - Mengidentifikasi jenis-jenis hama, penyakit dan gulma yg menyerang kopi - Mendeskripsikan ciri-ciri tanaman yg terserang hama,penyakit atau gulma - Menjelaskan cara mencegah dan mengendalikan

hama,penyakit dan gulma yg biasa menyerang Kopi.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa hal-hal apa saja yg dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan Kopi serta contohnya.B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati tanaman kopi yg mengalami gangguan pada organ-organnya. - Siswa mendiskusikan tentang hama dan penyakit yg biasamenyerang tanaman kopi - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa bagaimana cara mencegah agar tanaman kopi hama,penyakit atau gulma pada tanaman kopi. B. Kegiatan inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati tanaman kopi yg ada dilingkungan sekitar sekolah. - Siswa mencatat jenis gulma apa saja yg biasa mengganggu tanaman kopi. - Siswa mendiskusikan cara mencegah dan mengendalikan hama,penyakit dan gulma pada tanaman kopi. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

Page 31: PRog.thunan Dan RPP MULOK

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru memberi tugas mandiri : Mengidentifikasi hama,penyakit,gulma,cara mencegah dan mengendalikan organisme pengganggu tersebut. - Guru menyampaikan materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri - Laporan hasil pengamatan

VI. Sumber Belajar : - KOPI, Budidaya dan Penanganan Pasca Panen,Penerbit Penebar Swadaya. - Majalah Trubus - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

Page 32: PRog.thunan Dan RPP MULOK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.5. Mendeskripsikan tanaman Karet (batang,daun,

bunga dan biji).

III. Indikator : - Mendeskripsikan Morfologi tanaman Karet mulai akar,daun, batang, bunga dan biji. - Menjelaskan bagian-bagian tanaman Karet yg dapat

dimanfaatkan.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Meminta siswa untuk menyebutkan ciri morfologi

Karet.

B. Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati secara langsung ciri morfologi tanaman kopi yg ada disekitar lingkungan sekolah - Siswa mendiskusikan Ciri-ciri morfologi Karet - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan member penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya KARET, Penerbit Agro Media. - Buku dan bahan yg relevan

Page 33: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.6. Mengidentifikasi jenis-jenis Karet .

III. Indikator : - Mengidentifikasi jenis-jenis Karet yg dikenal saat ini. - Mendeskripsikan ciri-ciri morfologinya.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa ada berapa macam jenis Karet yg mereka kenal dan bagaimana ciri morfologinya.

B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa. - Siswa mencari informasi melalui buku atau majalah mengenai jenis-jenis Karet. - Siswa mendiskusikan Jenis-jenis Karet yg dikenal saat ini. - Guru membantu siswa yg kesulitan bekerja dalam kelompok. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup

Page 34: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit Agromedia - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 2 x 45 Menit

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengenadalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.7. Menjelaskan Budidaya Karet,

pemeliharaan/perawatannya.

III. Indikator : - Mendeskripsikan budidaya Karet - Menjelaskan bagian-bagian karet yg dapat dimanfaatkan - Menjelaskan budidaya Karet,dan pemeliharaan

/perawatannya .

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

Page 35: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa Bagaimana cara memperbanyak tanaman Karet dan apa saja tahapan/langkah-langkah memperbanyak tanaman Karet.B. Kegiatan Inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan Tahap-tahap/langkah-langkah budidaya tanaman karet. - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri

VI. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit Agromedia - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan

Page 36: PRog.thunan Dan RPP MULOK

pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

.II. Kompetensi Dasar : 1.5. Menjelaskan Budidaya Kopi,

pemeliharaan/perawatannya.

III. Indikator : - Mendeskripsikan budidaya Karet - Menjelaskan budidaya Karet,dan pemeliharaan

/perawatannya .

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa apa saja yg dilakukan petani untuk memelihra tananaman karet mereka.B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan tentang perawatan tanaman karet - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Praktik

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa Hal apa saja yg mereka sudah ketahui dan persiapkan untuk menanam /membudidayakan karet. B. Kegiatan inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa Mempersiapkan bahan dan alat untuk menanam biji karet - Siswa menanam biji karet pada media persemaian. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru mengingatkan siswa untuk mengamati pertumbuhan dan perkembangan tanaman karet kelompok masing-masing - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Page 37: PRog.thunan Dan RPP MULOK

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri - Praktik - Laporan hasil Praktik

VI. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit Agro Media - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan dan pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen,

pasca panen dan pengolahannya.

Page 38: PRog.thunan Dan RPP MULOK

.II. Kompetensi Dasar : 1.4. Mengidentifikasi hama,penyakit dan gulma yg sering menyerang karet, pencegahan dan pengendaliannya. III. Indikator : - Mengidentifikasi jenis-jenis hama, penyakit dan gulma yg menyerang Karet - Mendeskripsikan ciri-ciri tanaman yg terserang hama,penyakit atau gulma - Menjelaskan cara mencegah dan mengendalikan

hama,penyakit dan gulma yg biasa menyerang Karet.

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa hal-hal apa saja yg dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan Karet serta contohnya.B. Kegiatan Inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati tanaman karet yg mengalami gangguan pada organ-organnya. - Siswa mendiskusikan tentang hama dan penyakit yg biasamenyerang tanaman karet - Siswa mempresentasikan hasil diskusi . - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab . - Guru mengamati dan memberi penilaian

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

IV. Metode : - Diskusi Informasi - Pengamatan

V. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa bagaimana cara mencegah agar tanaman kopi hama,penyakit atau gulma pada tanaman karet. B. Kegiatan inti - Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengamati tanaman karet yg ada dilingkungan sekitar sekolah. - Siswa mencatat jenis gulma apa saja yg biasa mengganggu tanaman karet. - Siswa mendiskusikan cara mencegah dan mengendalikan hama,penyakit dan gulma pada tanaman karet. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

Page 39: PRog.thunan Dan RPP MULOK

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru memberi tugas mandiri : Mengidentifikasi hama,penyakit,gulma,cara mencegah dan mengendalikan organisme Pengganggu tanaman Karet. - Guru menyampaikan materi/Pokok bahasan yg akan datang.

V. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri - Laporan hasil pengamatan

VI. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit AgroMedia - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

Page 40: PRog.thunan Dan RPP MULOK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Budidaya Tanaman KaretAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 1. Mengidentifikasi tanaman tahunan perkebunan,budidaya,pemeliharaan pencegahan Dan pengendalian hama,penyakit, dan gulma, panen, pasca panen dan pengolahannya..II. Kompetensi Dasar : 1.9. Menjelaskan proses penyadapan karet dan pengolahannya.

III. Indikator : - Mengidentifikasi kriteria pohon karet yg telah matang sadap. - Menjelaskan Prinsip-prinsip dan cara penyadapan karet. - Menjelaskan proses pengolahan Karet.

- Menjelaskan macam-macam produk olahan karet.

IV. Materi Ajar : - Kriteria matang sadap karet - Prinsip-prinsip penyadapan karet - Frekwensi penyadapan karet - Cara penyadapan karet. - Pencegahan prakoagulasi - Proses pengolahan karet - Produk-produk hasil olahan karet

V. Metode : - Diskusi Informasi - Studi Literatur - Penugasan VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa ciri-ciri pohon karet yg

siap untuk disadap.

B. Kegiatan Inti - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mengerjakan tugas yang diberikan guru tentang ciri-ciri pohon karet yg siap untuk disadap dan cara penyadapan karet berdasarkan pengalaman dan pengetahuannya bersama teman sebangkunya. - Siswa mempresntasikan hasil kerjanya didepan kelas. - Guru mengamati dan memberi penilaian - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab .

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

V. Metode : - Diskusi Informasi - Studi literatur - Penugasan

VI. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

Page 41: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa apa saja manfaat

karet bagi kehidupan kita. B. Kegiatan inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan tentang proses pengolahan karet dan macam-macam produk hasil olahan karet.

- Siswa mempresentasikan hasil diskusi didepan kelas. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru memberi tugas mandiri. - Guru menyampaikan materi/Pokok bahasan yg akan datang.

VII. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri VIII. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit AgroMedia - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010 Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010

Page 42: PRog.thunan Dan RPP MULOK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Muatan Lokal (Biologi Pertanian)Kelas/Semester : XII IPA/IPS/Ganjil Tahun Pelajaran : 2010/2011Materi Pokok : Penanganan Pasca Panen Buah dan SayurAlokasi Waktu : 4 x 45 Menit (2X Pertemuan)

I. Standar Kompetensi : 2. Mengidentifikasi penanganan pasca panen

beberapa produk buah dan sayur.

II. Kompetensi Dasar : 2.1. Menjelaskan penanganan pasca panen beberapa

tanaman buah dan sayur.

III. Indikator : - Mengidentifikasi penanganan pasca panen komoditas buah dan sayur. - Menjelaskan penanganan pasca panen komoditas buah dan

sayur.

IV. Materi Ajar : - Beberapa cara Penanganan pasca panen buah dan sayur - Penggunaan teknologi pada penanganan pasca panen komoditas buah dan sayur - Tujuan penanganan pasca panen buah dan sayur - Manfaat penanganan pasca panen buah dan sayur V. Metode : - Diskusi Informasi - Diskusi kelompok - Studi Literatur - Penugasan VI. Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

A. Kegiatan Pendahuluan : - Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa apa yg biasanya dilakukan oleh petani setelah memanen buah atau sayur .

B. Kegiatan Inti - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mencari informasi melalui buku mengenai penanganan pasca panen buah dan sayur.

Page 43: PRog.thunan Dan RPP MULOK

- Siswa mendiskusikan informasi yang didapat dari buku. - Siswa mempresntasikan hasil kerjanya didepan kelas. - Guru mengamati dan memberi penilaian - Siswa dan guru melakukan Tanya jawab .

C. Kegiatan Penutup - Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru Memberikan tugas Mandiri pada siswa - Guru menyampaikan pokok bahasan/materi yg akan datang.

Pertemuan ke-2

V. Metode : - Diskusi Informasi

- Studi literatur - Penugasan

VI. Pelaksanaan Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan :

- Motivasi dan Apersepsi : - Menanyakan pada siswa apa saja manfaat penanganan pasca panen yang baik pada komoditas buah dan sayur.

B. Kegiatan inti

- Guru Membagi siswa dalam beberapa kelompok - Guru Menjelaskan pada siswa secara singkat tentang materi dan tugas yg akan dikerjakan siswa - Siswa mendiskusikan tentang tujuan dan manfaat penanganan pasca panen yg baik pada komoditas buah dan sayur.

- Siswa mempresentasikan hasil diskusi didepan kelas. - Guru mengamati dan memberi penilaian .

C. Kegiatan Penutup

- Guru dan siswa Menyimpulkan hasil pembelajaran - Guru memberi tugas mandiri.

VII. Penilaian : - Kuis, - tes harian, - laporan hasil diskusi, - Tugas Mandiri VIII. Sumber Belajar : - Petunjuk Lengkap Budidaya Karet, Penerbit AgroMedia - Buku dan bahan yg relevan - Alam sekitar

Mengetahui Pengandonan, Juli 2010

Page 44: PRog.thunan Dan RPP MULOK

Kepala SMA Negeri 6 OKU, Guru Mata Pelajaran,

Wahyu Eko Romadhon, S.Pd Yunis Andriani,S.T.P. NIP. 196612131992011001 NIP. 197606232005012010