11
Soal-soal Blog

Soal soal blog

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Soal soal blog

Soal-soalBlog

Page 2: Soal soal blog

1. Berikut ini yang bukan merupakan jenis-jenis blog adalah....

a. E-learning

b. E-commerce

c. Web Portal

d. Personal Blog

e. E-reading

Page 3: Soal soal blog

2. Web atau blog yang bertujuan

untuk dunia pendidikan adalah.....

a. E-learning

b. E-banking

c. E-commerce

d. Web Portal

e. Personal Web

Page 4: Soal soal blog

3. Web atau blog all in information

adalah....a. E-learning

b. E-banking

c. E-commerce

d. Web Portal

e. Personal Web

Page 5: Soal soal blog

4. Fitur yang ada dalam blog yang berisi tentang ringkasan informasi blogspot

adalah....a. Pos

b. Ikhtisar

c. Laman

d. Komentar

e. Statistik

Page 6: Soal soal blog

5. Fitur dalam blogspot yang berisi daftar kumpulan komentar dan spam adalah...

a. Setelan

b. Pos

c. Komentar

d. Statistik

e. Tempelate

Page 7: Soal soal blog

6. Dalam blogspot tata letak berisikan tentang....

a. Daftar kumpulan postingan secara online dan offline

b. Halaman baru dan alamat dari web lain

c. Daftar kumpulan komentar dan spam

d. Tampilan layout dan blogspot

e. Mengedit judul, alamat, dan menghapus blog

Page 8: Soal soal blog

7. Setelan dalam blogger berfungsi untuk....

a. Daftar kumpulan postingan secara online dan offline

b. Halaman baru dan alamat dari web lain

c. Daftar kumpulan komentar dan spam

d. Tampilan layout dan blogspot

e. Mengedit judul, alamat, dan menghapus blog

Page 9: Soal soal blog

8. Berisi informasi secara mendetail dan ikhtisar pos , sumber lalu lintas, pemirsa merupakan isi dari....

a. Setelan

b. Pos

c. Statistik

d. Tempelate

e. Komentar

Page 10: Soal soal blog

9. Hal-hal yang wajib diperhatikan pada saat membuat e-mail kecuali adalah...

a. Username

b. Password

c. Nomor ponsel

d. Captcha

e. Bahasa

Page 11: Soal soal blog

10. Menu-menu yang tidak ada dalam gmail.com adalah...

a. Tulis / Compose

b. Kotak masuk / Inbok

c. Pesan terkirin / send mail

d. Draf / drafts

e. MMS