5
SOAL UTS KIMIA ANALISIS Nama : Kharis Mustofa NIM : G1F011043 1. Buatalah sebuah rancangan analisis kualitatif senyawa obat tamiflu beserta alasan dan evaluasinya ! 2. Buatlah rancangan analisis kuantitatif metode gravimetry senyawa klorida dalam suatu larutan yang tidak diketahui beserta alasan dan evaluasinya ! Jawab : 1. Analisis oseltamivir / tiamiflu Golongan analisis : aniline Rumus struktur : C 16 H 28 N 2 O 4 Pemerian : bubuk kristal putih, halus, tidak berbau Kelarutan : dalam air mudah larut dengan perbandingan 1:5 Reaksi Pendahuluan :

SOAL UTS

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SOAL UTS

SOAL UTS KIMIA ANALISIS

Nama : Kharis Mustofa

NIM : G1F011043

1. Buatalah sebuah rancangan analisis kualitatif senyawa obat tamiflu beserta alasan dan evaluasinya !

2. Buatlah rancangan analisis kuantitatif metode gravimetry senyawa klorida dalam suatu larutan yang tidak diketahui beserta alasan dan evaluasinya !

Jawab :

1. Analisis oseltamivir / tiamiflu

Golongan analisis : anilineRumus struktur : C16H28N2O4

Pemerian : bubuk kristal putih, halus, tidak berbauKelarutan : dalam air mudah larut dengan perbandingan 1:5

Reaksi Pendahuluan :

Kelarutan dalam asam atau basaLarut dalam asam karena oseltamivir bersifat basa.

Uji AnilinSejumlah zat ditambah dengan NaOH dan etanol kemudian dipanaskan akan tercium bau busuk.

Uji Lassaigne

Page 2: SOAL UTS

Ke dalam tabung pijar dimasukkan 20-50 g bahan dan sebutir logam natrium sebesar biji kacang tanah. Tabung dipanaskan perlahan-lahan dengan api kecil dari bagian atas tabung sampai ke bagian bawah. Setelah natirum leleh, api dibesarkan, tabung dipijar beberapa menit. Kemudian ketika masih merah membara, tabung dijatuhkan ke dalam pial porselin berisi 6ml air. Selanjutnya campuran ini di saring. Penyaring dibias dengan sedikit air panas. Filtrat di uji unsur nirogennya dengan cara :

Filtrat + sebutir garam besi (III) sulfat kemudian didihkan beberapa menit. Sesudah dingin dengan hati-hati besi hidroksida dalam tabung dilarutkan dengan 6N HCl (jangan berlebih) akan terbentuk warna biru pada larutan.

Reaksi Golongan :

Reaksi IndofenolSenyawa ditambah ammonia tambah Na hipoklorid tambah fenol kemudian dihangatkan terjadi warna hijau biru. Pada pemanasan selanjutnya menjadi merah

Pemeriksaan amin alifatik primer dan amin aromatik (Reaksi Isonitril)Sejumlah 10 mg zat dilarutkan dalam etanol kemudian direduksi dengan beberapa tetes kloroform dan basa alkali dalam etanol. Dipanaskan di atas penangas air, maka tercium bau khas isonitril

Pemeriksaan senyawa basa amin ( Reaksi Mayer) Zat dilarutkan dalam pelarut yang cocok sehingga terbentuk larutan jernih, kemudian ditambah beberapa tetes asam sulfat sampai bersifat asam lemah, lalu ditambah beberapa tetes pereaksi Mayer, maka terbentuk endapan putih kekuningan

Pereaksi Mayer : 1,35 g HgCl2 dalam 100 ml larutan KJ 5%

2. Analisis kuantitatif metode gravimetry senyawa klorida

Analisis gravimetri meliputi beberapa tahap sebagai berikut ;

Pelarutan sampel (untuk sampel padat). Pembentukan endapan dengan menambahkan pereaksi pengendap secara berlebih

agar semua unsur/senyawa diendapkan oleh pereaksi. Pengendapan dilakukan pada suhu tertentu dan pH tertentu yang merupakan kondisi optimum reaksi pengendapan. Tahap ini merupakan tahap paling penting.

Penyaringan endapan. Pencucian endapan, dengan cara menyiram endapan di dalam penyaring dengan

larutan tertentu. Pengeringan endapan sampai mencapai berat konstan. Penimbangan endapan. Perhitungan.

Senyawa klorida dalam sampel dapat di endapkan dengan melarutkan sampel dengan menggunakan perak nitrat (AgNO3). Karena jika direaksikan :

Page 3: SOAL UTS

XCl + AgNO3 AgCl + XNO3

Tidak diketahui perak nitrat (aq) perak klorida (s) tidak diketahui.

Dimisalkan larutan yang mengandung senyawa klorida adalah NaCl jadi reaksinya :

NaCl + AgNO3 AgCl + NaNO3

Natrium klorida (aq) Perak nitrat (aq) Perak klorida (s) Natrium nitrat (aq)

Hal-hal yang harus dilakukan adalah

Sampel yang mengandung senyawa klorida ditimbang Kemudian hitung berapa mol sampel tersebut Hitung berapa banyak larutan yang diperlukan untuk mengendapkan sampel

Contoh :

Mol = grAr

Didapatkan berat sampel NaCl 468 mg

Mol NaCl = 46858,5

=8 mmol NaCl

8 mmol NaCl = 8 mmol AgNO3

Jika tersedia larutan AgNO3 2 M, maka larutan AgNO3 0,5 M

yang diperlukan 82=4 ml

Kemudian saring endapan dengan kertas saring Endapan diambil dan dikeringkan Setelah kering, endapan ditimbang Setelah itu dihitung berapa persen kadar senyawa klorida dalam sampel

Dimisalkan hasil penimbangan didapatkan berat 1,2 gr.

Dihitung persen kadar dengan rumus :

kadar Cl (% )=berat endapan AgCl ( gr ) × Ar Cl

Mr AgCl×100 %

berat sampel(gr )

Page 4: SOAL UTS

kadar Cl (% )=1,2 gr × 35,45

143,32×100 %

0,468 gr

kadar Cl (% )=0,6342%

Jadi kadar Cl dalam sampel adalah 0,6342 %