Ppt proposal

Preview:

Citation preview

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN TEMATIK DENGAN PERMAINAN TRADISIONAL DAKON

PADA KELAS II SDN BALEREJO 2 MADIUN TAHUN AJARAN 2012/2013

Oleh:Liana Insan Dewi

09141125/PGSD/7D

LATAR BELAKANG MASALAH

• Pembelajaran di kelas rendah menggunakan pembelajaran tematik.

• Banyak siswa kelas rendah yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran operasi hitung penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian.

• Guru masih menggunakan metode ceramah.• Hasil belajar siswa rendah.

Solusinya......

• Penggunaan pembelajaran tematik dengan Permainan dakon yang diterapkan dalam mata pelajaran matematika terutama operasi hitung penjumlahan,pengurangan,perkalian dan pembagian yang di kaitkan dengan mata pelajaran lainnya yaitu mata pelajaran SBK, PKn, IPS yang sesuai dengan tema guna meningkatkan hasil belajar siswa.

Alasan memilih....

• Siswa kelas II SDN Balerejo 02 Madiun cara berfikirnya masih bersifat konkrit dan mereka masih suka bermain dari pada belajar.

• Untuk memahami konsep penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian.

Rumusan masalah

1.Bagaimana upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui pembelajaran tematik dengan permainan tradisional dakon pada kelas II SDN Balerejo 02 Madiun tahun ajaran 2012/2013 ?

2.Apakah pembelajaran tematik melalui permainan tradisional dakon dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas II SDN Balerejo 02 Madiun tahun ajaran 2012/2013 ?

Tujuan penelitian

• Mendiskripsikan upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui pembelajaran tematik dengan permainan tradisional dakon pada kelas II SDN Balerejo 02 Madiun tahun ajaran 2012/2013

• Mendiskripsikan pembelajaran tematik melalui permainan tradisional dakon dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas II SDN Balerejo 02 Madiun tahun ajaran 2012/2013

Manfaat penelitian

a. Bagi siswab. Bagi guruc. Bagi sekolah

Kerangka teori

• Karakteristik siswa SD• Karakteristik Pembelajaran Tematik• Permainan Dakon• Pembelajaran Tematik dengan Permainan

Dakon.

Kerangka berpikir

Masalah

Tindakan

Hasil

1. Hasil belajar matematika rendah2. Penggunaan pendekatan/strategi/metodekurang efektif dan efisien3. Kemampuan peserta didik dalam pembelajaran matematika kurang

1. Menggunakan buku-buku sumber yangrelefan2. Pembelajaran operasi hitung penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian melalui permainan dakon/congkak

Kemampuan memahami konsepPenjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian melaluipermainan dakon meningkat mencapai batas minimal 85 %

Hipotesis tindakan

• Berdasarkan Kerangka pikir di atas maka dirumuskan hipotesis penelitian “Melalui permainan dakon, diharapkan kemampuan operasi hitung penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian pada siswa kelas II SDN Balerejo 02 Madiun dapat meningkat”

Bentuk penelitian

• Penelitian ini Menggunakan penelitian tindakan kelas yang deskriptif kualitatif.

Desain penelitian1. Guru menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dengan

menerapkan permainan tradisional dakon menggunakan aturan yang telah dimodifikasi;

2.Guru menyiapkan peralatan permainan dakon (papan dakon, biji-bijian: saga, kecik, dsb);

3.Guru membentuk kelompok belajar berpasangan dengan tugas; (1) sebagai pemain, dan (2) sebagai penyampai soal dan penilai;

4. Guru menjelaskan aturan permainan kepada peserta didik;5.Permainan selesai setelah kedua anggota kelompok berpasanganmelakukan

permainan secara bergantian dan masing-masing telah memperoleh nilai;

Prosedur penelitian

siklus I

siklus II

Rencana I

Tindakan dan pengamatan I

Analisis dan refleksi I

Analisis dan refleksi II

Tindakan dan pengamatan II

Rencana II

Berhasil

Berhasil

simpulan

simpulan

Belum

Metode penelitian

1. Subyek penelitian Penelitian ini dilakukan di SDN Balerejo 2

Madiun,sebagai subyek siswa kelas II dengan jumlah 22 siswa.

2. Instrumen penelitian• Peneliti

3. Teknik pengumpulan data• Dokumentasi• Observasi• wawancara

TERIMA KASIH