12
Plastida Kelompok 4 Elma Nurshinta (281223202) Sri Mulyanti (281223235)

anantomi tumbuhan

Embed Size (px)

Citation preview

Plastida

Kelompok 4Elma Nurshinta (281223202)Sri Mulyanti(281223235)

Pengertian Plastida•Plastida merupakan organel sel khas tumbuhan yang dibentuk oleh dua lapis membran sel, membran luar dan membran dalam. plastida seringkali mengandung pigmen yang digunakan dalam proses fotosintesis.

Sel Tumbuhan Memiliki Kloroplas

• Cytoskeleton• Mitochondrion

• Nucleus

• Rough endoplamsicreticulum (ER)

• Ribosomes

• Smooth• endoplasmic• reticulum (ER)

• Golgi apparatus

• Plasmodesmata

• Plasma• membrane

• Chloroplast

• Cell wall

• Central• vacuole

• Not in animal cells

• Berdasarkan kandungan pigmen dan zat organik, plastida di bedakan atas tiga macam yaitu :1. Kloroplas

• Mengandung klorofil2. Chromoplast

• Tidak mengandung klorofil• Mengandung carotenoid• Menyebabkan warna kuning, orange, dan merah pada bunga dan buah

3. Leucoplast• Merupakan plastida yang tidak berwarna• Menyimpan berbagai sumber energi dalam jaringan-jaringan fotosintesis

Kloroplas

Struktur kloroplasMemiliki membran ganda.Mengandung klorofil, yaitu pigmen fotosintetik yang memberikan warna hijau pada kebanyakan tumbuhan.

Membran dalam menyatu membentuk kantung-kantung pipih seperti piringan yang disebut tilakoid

Tilakoid mengandung pigmen yang menangkap cahaya• Tilakoid bertumpuk satu sama lain membentuk granum (tunggal), grana (banyak).

Interior bersifat likuid (stroma).

(A)Chromoplas yang mengandung tetes lemak, dimana carotenoid disimpan.

(B) Amyloplast mengandung garula-granula pati yang berukuran besar

Fungsi Plastida

Untuk mensintesis asam lemak dan protein

Untuk menghasilkan warna hijau daun (klorofil)

Sebagai fotosintesis

Referensi• Hidayat E. B. Anatomi Tumbuhan Berbiji. Industri Teknologi Bandung. Bandung : 1995.

• Sumardi, I. dan Agus, P. Struktur Dan Perkembangan Tumbuhan . Depdikbud, Dirjen Dikti. Jakarta : 1993.

THE ENDSekian……….

Dan Terima kasih

Wassalam…..